POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
1
PEKAN OLAHRAGA DAN SENI (PORSENI) XI POLITEKNIK SE - INDONESIA Politeknik Negeri Manado, 16 s/d 22 Mei 2016
CABANG SENI YANG DIPERLOMBAKAN A. CABANG YANG DI LOMBAKAN
No. 1.
Cabang Seni dan Nomor pertandingan OLAH VOCAL PUTRI SOLO POP SOLO DANGDUT
Jumlah Official
1 1
2 (max)
SOLO MELAYU PUTRA SOLO POP
1
SOLO DANGDUT SOLO MELAYU Nasyid (Accapela) Putra
1 1
2.
Jumlah Peserta
Venue
1
4-8
2 (max)
1 (max)
Politeknik Negeri
Manado 3.
BACA PUISI Putra
1
Putri
2 (max)
1
Politeknik Negeri Manado
4. PHOTOGRAPHY UMUM 5.
6
KARIKATUR UMUM Putra/Putri
1
1 (max)
1
1 (max)
1
1 (max)
KALIGRAFI UMUM Putra/Putri
Politeknik Negeri Manado Politeknik Negeri Manado
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
B.
2
KRITERIA LOMBA 1.
Lomba Seni Suara Lomba Nyanyi Tunggal: Pop/Hiburan, Dangdut dan Melayu a)
Nada Dasar Masing-masing peserta harus mengirimkan nada dasar yang akan dinyanyikan, paling lambat diterima panitia pada saat technical meeting
b) Bentuk Penyajian 1) Nyanyi Tunggal (solo) 2) Peserta lomba terdiri atas: Solo Putra Solo Putri c)
Lagu dan Babak Setiap peserta membawakan lagu yang telah dipersiapkan /dilatih sesuai dengan ketentuan lomba.
Lomba ini dilakukan melalui 2 (dua) babak (tergantung jumlah peserta), yaitu: (i) Babak Penyisihan Pada babak penyisihan, peserta membawakan lagu wajib yang ditentukan panitia. Finalisnya akan diambil 5 (lima) peserta terbaik untuk dilombakan dalam babak final (namun akan disesuaikan dengan jumlah peserta). (ii) Babak Final Dalam babak ini peserta membawakan lagu wajib dan lagu pilihan terikat yang ditentukan panitia.
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
3
d) Waktu (Durasi Penyajian Lagu) Setiap peserta diberikan kesempatan membawakan lagu sesuai dengan durasi lagu wajib dan lagu pilihan terikat yang dinyanyikan. e)
Fasilitas Panitia menyediakan fasilitas musik pengiring, pengeras suara (sound system) dan pengaturannya sebagai berikut: 1) Musik Pengiring Pada lomba nyanyi pop hiburan, dangdut dan melayu, panitia menyediakan keyboard/orgen tunggal sebagai pengiring pada babak penyisihan dan babak final. 2) Sound System dan Pengaturannya (a)
Panitia menyediakan sound system dengan satu mikrofon untuk peserta.
(b)
Pemakaian mikrofon dapat tetap pada tiangnya atau dipegang oleh peserta.
(c)
Peserta diberi kesempatan untuk mencoba mikrofon sesuai dengan jadwal yang akan ditentukan kemudian.
(d)
Menjelang pelaksanaan lomba akan dilaksanakan penyegelan mixer melalui kesepakatan bersama antara panitia, juri, dan official peserta lomba.
(e)
Penyegelan
mixer
dilaksanakan
selama
lomba
berlangsung. f)
Penilaian hal-hal yang akan dinilai oleh Tim Juri adalah:
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
1)
4
Teknik: homogenitas, sonoritas, intensitas, attack dan release, tempo/ritme, intonasi.
2)
Interpretasi: keselarasan musik dan lagu (termasuk harmoni), dinamika, aransemen, improvisasi.
3)
Penampilan: etika panggung, kewajiban sikap.
No
Tangkai Lagu
Sifat
Judul Lagu
Penyanyi
1
Pop Hiburan Putra
Wajib
Bahasa Kalbu 1.Sampai Kau Jadi Milikku
Marcell 1. Judika
2.Sabar 3.Kesempurnaan Cinta 4.Demi Cinta
2. Afgan 3. Rizky 4. Krispatih
5.Status Palsu
5. Vidi Aldiano
Derita Kesayanganku 1. Tetap Dalam Jiwa 2. Satu Kali Lagi 3. aku Cuma Punya Hati 4. Teruskanlah 5. Hati Yg Kau Sakiti
Ruth Sahanaya 1. Isyana Sarasvati 2.Maria Calista 3. Mytha 4. Agnes Monica 5. Rossa
Pandangan Pertama 1. Katanya 2. Gadis Malasya 3. Budi dan Jasa 4. Menunggu 5. Menari di Atas Luka 6. Masih Adakah Cinta
A. Rafiq 1. Mansyur S. 2. Yus Yunus 3. Meggy Z. 4. Ridho Rhoma 5. Imam S. Arifin 6. Muchsin Alatas
Pilihan
2
Pop Hiburan Putri
Wajib
Pilihan
3.
Dangdut Putra
Wajib
Pilihan
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
4.
Dangdut Putri
Wajib
Pilihan
5.
Malayu Putra
Wajib
Pilihan
6.
Malayu Putri
Wajib Pilihan
5
Pesta Panen 1. Cinta Bukanlah Kapal 2. Zapin 3. Percuma 4. Cinta Bersemi 5. Bertaruh Rindu 6. Bunga Dahlia
Elvi Sukaesih 1. Iis Dahlia 2. Iyeth Bustami 3. Rita Sugiarto 4. Elvi Sukaesih 5. Siti KDI 6. Ikke Nurjanah
Fatwa Pujangga 1. Semalam di Malasya 2. Bunga Tanjung 3. Patah Kemudi 4. Seroja 5. Dodoi Si Dodoi 6. Surga di Telapak Kaki Ibu
Victor Hutabarat 1.Victor Hutabarat 2.Bidin Khan 3.Darmansyah 4.Edy Silitonga 5.Bidin Khan 6.Melayu
Surga Ditelapak Kaki Ibu 1. Fatwa Pujangga 2. Laila Canggung 3. Laksamana Mati Dibunuh 4. Tanjung Katung 5. Patah Hati
Aisyah 1. Aisyah 2. Iyeth Bustami 3. Siti Nurhaliza 4. Iyeth Bustami 5. Siti Nurhaliza
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
2.
6
Lomba Nasyid Lomba berkelompok dengan jumlah anggota 4 – 8 orang.Peserta membawakan dua buah lagu bernuansa Islami yang berisi pujian kepada Allah atau nabi.Satu lagu ditentukan oleh panitia dan satu lagu dipilih oleh peserta.
a. Peserta Peserta adalah mahasiswa yang masih terdaftar sebagai mahasiswa Politeknik
seluruh
Indonesia,
dibuktikan
dengan
KTM/surat
keterangan Direktur Politeknik yang masih berlaku. b. Persyaratan Teknis -
Jenis Nasyid yang dinyanyikan yakni Nasyid Acapela Lagu wajib Nasyid: DAMBA CINTAMU (Dipopulerkan oleh group nasyid RAIHAN)
-
Lagu pilihan terdiri dari 10 lagu yaitu : No
Judul Lagu Pilihan
Penyanyi
1
Nasyid Memang Asyik
The Fatih
2
Cinta Illahi
Snada
3
Merah Saga
Shoutul Haroqah
4
Demi Matahari
Snada
5
Wahai Sahabat
Riham (DIY)
6
Sang Murobbi
Izzatul Islam
7
Indahnya Ukhuwah
Alveoli
8
Ashabul Kahfi
Raihan
9
Our Happy Days
Justice Voice
10
Kudendangkan Sholawat
Launun
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
3.
7
PHOTOGRAPHY a. Tema “Masyarakat Indonesia di Era Reformasi”. Menggambarkan berbagai aspek kehidupan masyarakat Indonesia, baik aspek kesenian, politik, atau keseharian. Boleh menonjolkan aspek yang positif atau yang negatif yang masih perlu direformasikan. 2. Ketentuan a. Setiap perwakilan Politeknik dapat mengirimkan karya foto berwarna maksimal 15 (lima belas) buah. b. Lomba foto dibagi dalam 1 (satu kategori), yaitu lomba foto berwarna c. Foto yang dilombakan berukuran 12 R (sisi terpanjang tidak lebih dari 40 cm). d. Foto ditempel (mounted) di atas kertas karton tebal dengan tepi 5 cm (keliling). e. Di belakang setiap karya agar dicantumkan: nama Peserta, nama Politeknik peserta, judul, lokasi pemotretan dan tahun pemotretan, jenis kamera yang digunakan, besar diafragma yang digunakan, kecepatan (speed) dan filter tambahan. f. Bebas menggunakan kertas foto. g. Karya yang disertakan dalam lomba adalah karya baru dan orisinil serta belum pernah dilombakan atau dipublikasikan melalui media massa. h. Diperbolehkan menggunakan semua kreativitas, teknik, dan trik foto, baik menggunakan kamera analog atau digital. i. Semua karya foto harus sudah diterima panitia pada waktu registrasi.
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
8
3. Penilaian Kriteria penilaian didasarkan pada: a. Orisinalitas b. Komunikatif c. Teknik dan proses d. Penyajian
4. Panitia berhak mempublikasikan karya peserta tetapi hak cipta tetap milik pembuat karya.
4.
BACA PUISI Peserta Peserta terdiri dari maksimal 1 (satu) orang putra dan 1 (satu) orang putri. Puisi yang dibawakan (terlampir) Tampil Perlombaan terdiri atas dua tahap: Tahap pertama, seluruh peserta membacakan puisi yang telah dipilih sebelumnya. Tahap kedua (tergantung jumlah peserta), peserta yang terpilih sebanyak 10 orang akan melanjutkan ke final dan membacakan puisi berbeda untuk penentuan pemenang. Penilaian Penghayatan :
Penghayatan dalam sebuah puisi bertujuan untuk menyampaikan isi dari puisi secara ekspresif
Penampilan
Penampilan dari segi busana yang rapi dan sikap percaya diri di depan panggung
:
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
Intonasi
:
Intonasi nada yang tepat dan teratur, sesuai dengan rima dari puisi itu, tepat tinggi rendah suara pada kata-kata
Pelafalan
:
Pelafalan sangat penting pembedaan vokal dan konsonan yang dipertegas karakteristik puisi.
9
Mimik atau ekspresi: Mimik menjadi syarat wajib yang nilainya cukup tinggi, tanpa mimik atau ekspresi muka penghayatan kurang maksimal
5.
KALIGRAFI Syarat Lomba: 1.
Alat-alat keperluan lukis disiapkan sendiri oleh peserta.
2.
Media disiapkan panitia Kertas A3.
3.
Panitia tidak menyediakan meja lipat.
4.
Materi kaligrafi Kalimat Thoyyibah.
5.
Peserta bebas menggunakan warna (minimal memenuhi 3 warna, HITAM dan PUTIH tidak termasuk).
6.
Kaligrafi dibuat dalam bentuk karya KONTEMPORER (Seni kaligrafi islami bebas, tidak berkaidah).
7.
ktu lomba 180 menit (3 jam) dilakukan bersama-sama oleh seluruh peserta.
8.
Tidak diperkenankan membawa contoh pada saat lomba.
Aspek Penilaian Berdasarkan: Kaidah Penulisan Kombinasi warna Kerapian, kebersihan dan keindahan
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
6.
10
KARIKATUR a.
Tema : Kondisi Politik, Budaya dan Ekonomi di Indonesia
b.
Ketentuan Umum a.
Karikatur belum pernah diikutsertakan dalam lomba apapun
b.
Karikatur tersebut adalah karya sendiri dan bukan hasil jiplakan
c.
Tidak mengandng unsur SARA dan Pornografi
d.
Hasil-hasil karya menjadi milik panitia (tidak untuk komersialkan)
e.
Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat
f.
Setiap gambar karikatur yang dibuat harus sesuai dengan salah satu tema yang telah ditentukan oleh panitia dan disertakan judul karikatur dengan mengacu kepada tema yang dipilih
c.
Kriteria Pembuatan Karikatur a.
Karikatur dibuat pada kertas ukuran A3 warna putih secara MANUAL
b.
Teknik penggambaran bebas (pensil, tinta, marker, cat air/minyak dan lain-lain)
c.
Panitia hanya menyediakan kertas gambar A3 dan meja gambar
d.
Peralatan gambar (pensil, tinta, marker, cat air / minyak dan lainlain) dibawa sendiri oleh peserta.
e.
d.
Setiap peserta hanya dapat membuat maksimal 1 karya
Kriteria Penilaian a) Kesesuaian dengan tema b) Orisinalitas c) Kreativitas d) Komunikasi
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
7.
11
MONOLOG a.
Tema Tema bebas asal tidak bertentangan dengan nilai dan etika Bangsa Indonesia
b.
Materi a.
Panitia akan menyediakan 15 (lima belas) judul naskah Monolog
b.
Gaya pementasan bebas
c.
Kostum pementasan bebas asasl tidak bertentangan dengan nilai etika budaya Bangsa Indonesia
d.
Naskah yang dilombakan adalah sebagai berikut : No
Judul
Pengarang
1 Aeng
Putu Wijaya
2 Aku Sang Presiden
Hermna HMT
3 Alibi
S. Jai
4 Anak Kabut
Soni Farid Maulana
5 Balada Sumarah
Tentrem Lestari
6 Blok
Putu Wijaya
7 Kasir Kita
Arifin N. Noer
8 Marsinah Menggugat
Ratna Sarumpaet
9 Mayat Terhormat
Agus Noor & Indra Tranggono
10 Mulut
Putu Wijaya
11 Pidato
Putu Fajar Arcana
12 Racun Tembakau
Anton Chekov terjemahan Adhi Limas
13 Rahim
Ok Sawitri
14 Si Rabin
Saini KM
15 Sutri an Tiga Unggas
Gunawan Mohammad
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
c.
12
Ketentuan Umum a.
Jumlah pemain 1 (satu) orang
b.
Pemain / peserta harus memilih 1 (satu) naskah dari 15 (lima belas) naskah yang sudah ditentukan panitia.
c.
Durasi pementasan maksimal 12 (dua belas) menit
d.
Pementasan di panggung proscenium
e.
Kelengkapan panggung yang disediakan panitia antara lain : level 2 x 3 m (3 buah); 2 x 1 m (4 buah); 1 x 1 m (6 buah), layar putih, kain hitam, tata cahaya, dan peralatan tata suara.
f.
Peserta membawa tim piñata cahaya sendiri sesuai kebutuhannya
g.
Waktu setting panggung dan persiapan maksimal 5 (lima) menit
h.
Illustrasi monolog bias dalam bentuk live music, rekaman kaset, atau CD
i.
Menggunakan Bahasa Indonesia
j.
Properti dantrik panggung harus memperhatikan keamanan dan keselamatan peserta lain.
d.
Penilaian a.
Keaktoran (penghayatan, vocal, kelenturan, komunikatif dan kerjasama)
b.
Penyutradaraan (interprestasi naskah dan kesatuan)
c.
Penataan artistic (tata pentas, tata cahaya, tata suara, rias dan busana)
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
13
KUMPULAN PUISI UNTUK LOMBA PORSENI XI INDONESIA, AKU MASIH TETAP MENCINTAIMU Puisi Ahmadun Yosi Herfanda Indonesia, aku masih tetap mencintaimu Sungguh, cintaku suci dan murni padamu Ingin selalu kukecup keningmu Seperti kukecup kening istriku Tapi mengapa air matamu Masih menetes-netes juga Dan rintihmu pilu kurasa? Burung-burung bernyanyi menghiburmu Pesawat-pesawat menderu membangkitkanmu Tapi mengapa masih juga terdengar tangismu? Apakah kau tangisi hutan-hutan Yang tiap hari digunduli pemegang hapeha? Apakah kau tangisi hutang-hutang negara Yang terus menumpuk jadi beban bangsa? Apakah kau tangisi nasib rakyatmu Yang makin tergencet kenaikan harga? Atau kau sekadar merasa kecewa Karena rupiahmu terus dilindas dolar amerika Dan IMF, rentenir kelas dunia itu, Terus menjerat dan mengendalikan langkahmu? Ah, apapun yang terjadi padamu Indonesia, aku tetap mencintaimu Ingin selalu kucium jemari tanganmu Seperti kucium jemari tangan ibuku Sungguh, aku tetap mencintaimu Karena itulah, ketika orang-orang Ramai-ramai membeli dolar amerika Tetap kubiarkan tabunganku dalam rupiah Sebab sudah tak tersisa lagi saldonya!
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
14
PERJUANGAN TAK PASTI Puisi Rhindy Marfiyanti
Teriknya mentari menyentuh kalbu Tak terasa angin merambah rasa Hanya terasa peluh merambah jiwa Ku coba melangkah ke sana Tak jua ku temukan suatu hal Ku langkahkan kembali kakiku Tapi ku masih tak temukan sesuatu itu Saat ku berhenti tuk bersandar Ku memohon dan berserah Apa aku di beri sebuah peluang Tuk bisa hidup nyaman Oh tuhan……. Perjuangan ini sungguh meresahkan Perjuangan ini sungguh membingungkan Perjuangan ini tak menemukan jalan Kaki tak kuat untuk melangkah Jiwa tak kuat untuk bangun Hati tak sanggup untuk merasa Otak tak bisa untuk berfikir Hidupku………. Kenapa kau ditakdirkan seperti ini Hanya berharap dari perjuangan yang tak pasti Hidup ini terasa sangat membingungkan
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
15
PENGORBANAN Puisi Siti Halimah Mengucur deras keringat Membasahi tubuh yang terikat Membawa angan, jauh ntah kemana ? Bagaikan pungguk merindukan rembulan, Jiwa ini terpuruk dalam kesedihan Pagi yang menjadi malam, dan Bulan yang menjadi Tahun. Sekian lama telah menanti, Dirinya tak jua terlepas. Andai diriku sang Ksatria, Aku sudah pasti menyelamatkannya. Namun semua itu hanya mimpi. Dirinyalah yang harus berusaha untuk membawa dirinya pergi dari kegelapan abadi.
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
16
INDONESIAKU KINI Puisi Awaliya Nur Ramadhana Negaraku cinta Indonesia Nasibmu kini menderita Rakyatmu kini sengsara Pemimpin yang tidak bijaksana Apakah pantas memimpin negara yang aman sentosa Oh Indonesia tumpah darahku Apakah belum terbit, Seorang pemimpin yang kita cari Apakah rasa kepemimpinan itu masih disimpan di nurani Tertinggal di lubuk hati Tak dibawa sekarang ini Rakyat membutuhkanmu Seorang Khalifatur Rasyidin Yang setia dalam memimpin Menyantuni fakir miskin Mengasihani anak yatim Kami mengharapkan pemimpin yang soleh dan solehah Pengganti tugas Rasulullah Sebagai seorang pemimpin ummah Yang bersifat Siddiq dan Fatanah Andaikan kutemukan Seorang pemimpin dunia Seorang pemimpin agama Seorang pemimpin Indonesia
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
17
NEGERI IMPIAN Puisi Efoel Lintang rembulan terbit dari barat, seperti wajahmu yang bulat seakan menyiratkan yang tak tersurat dibalik kharisma kemilaunya cahaya yang semburat menghipnotis hati biar terpikat lemah gemulai gerakanmu iringi lagu rindu yang mendayu sendu tatap matamu menghiba pelepas rindu tujuh purnama telah kau tunggu tujuh negeri telah kau lewati masih belum kau temui apa yang kau cari diantara bimbangnya hati apa sebenarnya yang kau cari tanpa jawab yang kau dapati bertambah galaulah hati melihat nasib ini negeri anak kurang gizi bergelimpangan bayi mati ibu-ibu tak punya asi menggilanya aborsi merajalelanya multilasi ditingkahi bobroknya birokrasi ini negeri
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id
POERSENI XI POLITEKNIK SE-INDONESIA 2016
18
NEGERI INI Saat sarafku dipengapkan meja 1/2 biro Kupahat hatiku itu lagi Pada prasasti tugu negriku Agar para pahlawan negri ini Tak lagi keluhkan sesal Harus lahir di negri ini Sudirman-sudirman reformasi Harus berkembang di negri ini Sukarno-sukarno reformasi Harus bangkit di negri ini Suharto-suharto reformasi Agar diponegoro tak lagi keluhkan java Agar wolter monginsidi tak tangisi celebes Agar Patimura tak sia-siakan maluku Agar Indonesiaku Tak lagi tangisanku
POLITEKNIK NEGERI MANADO Alamat Kantor: Kampus Politeknik, Jl. Raya Politeknik, Ds. Buha Manado PO BOX 1265 Telp.(0431) 815288; 815212, 815217 Fax. (0431) 811568, 815192, 815144 0812 440 8674 (stevie kaligis), 085342639023 (lorens ponggohong)
Website :www.polimdo.ac.id