ANALISIS METODE IRFANI DALAM ISTIMBATH HUKUM ISLAM MAJELIS TARJIH MUHAMMADIYAH
SKRIPSI Oleh: Ali Muthohirin NIM. 05120032
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS AGAMA ISLAM JURUSAN SYARI’AH 2012
HALAMAN PERSETUJUAN
ANALISIS METODE IRFANI DALAM ISTINBATH HUKUM ISLAM MAJELIS TARJIH MUHAMMADIYAH
SKRIPSI
Oleh: ALI MUTHOHIRIN NIM. 05120032
Disetujui oleh Dosen Pembimbing
Pembimbing I
Azhar Muttaqin, M.Ag
Pembimbing II
Drs. Syamsulrizal Yazid, MA
HALAMAN PENGESAHAN
SKRIPSI
Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Malang dan diterima untuk memenuhi syarat guna memperoleh gelar Sarjana Syariah (S.Sy) Pada tanggal 28 Juli 2012
Dewan Penguji
Tanda Tangan
1. Penguji I: Drs. Moh. Nurhakim, M.Ag
(………………….)
2. Penguji II: Drs. Moh. Syarif, M.Ag
(………………….)
3. Penguji III: Drs. Syamsulrizal Yazid, M.A
(………………….)
4. Penguji IV: Azhar Muttaqin, M.Ag
(………………….)
Mengesahkan Fakultas Agama Islam Dekan,
Drs. Sunarto, M.Ag
KATA PENGANTAR
Bismillahirrahmanirrahim Assalamu’alaikum, Wr. Wb. Alhamdulillah, terimakasih kepada Allah, Tuhan semesta raya yang telah menciptakan. Shalawat dan salam dihaturkan ke hadirat Nabi Muhammad SAW, seorang pemimpin peradaban sepanjang masa yang telah membawa kaum Muslimin sebagai umat yang mulia dan bermartabat, baik di dunia maupun di akhirat. Segala proses sejarah dan budaya adalah keniscayaan hubungan dialektis antara manusia dengan alam, alam dengan manusia, dan manusia dengan manusia. Yang terakhir disebutkan adalah bentukan interaksi sosial dalam suatu sistem sosial, termasuk transformasi pengetahuan. Setiap guru memiliki guru, dan guru tersebut memiliki guru, dan demikian seterusnya. Sedangkan penulis adalah murid yang memiliki guru. Dalam hal ini, penulis patut memberi penghargaan dan ucapan terimakasih kepada mereka para ”guru,” yang telah banyak membantu, sehingga penulis dapat menyelesaikan studi ini. Terimakasih tersebut tertuju kepada: 1. Kedua orang tuaku, ma’e (Sutika), sosok yang berperan besar dalam hidupku, mohon maaf anakmu belum bisa berbuat banyak hingga emak hidup ditempat yang pada akhirnya semua manusia akan ke sana, untuk mendapatkan ketenangan yang hakiki. Pa’e (Sutaji), yang telah memberikan segalanya, selalu mendorong untuk selalu menuntut ilmu, walaupun secara formal beliau hanya menuntut ilmu sampai kelas 2 SD Inpres. Kakakku (Muhammad Karim), terimakasih banyak atas pengorbanan dan semangat yang engkau berikan, di balik kesederhanaanmu tersimpan semangat dan pengorbanan yang luar biasa dalam kehidupanku, terutama dalam pendidikanku. Mbak Is (Iswatin Ainiyah) sosok perempuan pengganti Ibu yang rela mengorbankan semua demi Keluarga, Mb ir (Irmawati) perempuan yang sangat giat dalam menyebarkan Ilmu sekaligus konsultan (tempat curhat) dalam beberapa masalah pribadiku, Adikku (Rizki Yuli Yanti dan Zakhriya Nurul Ain), dua sosok imut yang selalu menjadi penyemangatku, semangat belajarnya menunjukkan bahwa hidup adalah untuk beribadah, rasa sayangku akan tetap ada, walaupun gara-gara kalian, kakakmu ini kadang-kadang sampai lupa untuk menentukan pasangan hidupnya. 2. Bapak Dr. Muhadjir Effendy, M.AP., selaku rektor UMM beserta jajarannya yang telah memberi banyak pelajaran dan pengalaman 3. Bapak Drs. Sunarto, M.Ag selaku Dekan FAI UMM yang secara tidak langsung memberikan banyak pelajaran.
iv
4. Bapak Azhar Muttaqin, S.Ag., M.Ag selaku Kajur Syari’ah dan Dosen Pembimbing I yang telah banyak memberikan spirit dan inspirasi untuk selalu bernalar kritis. 5. Bapak Drs. Syamsulrizal yazid, M.A, selaku Dosen Pembimbing II yang telah banyak memberi kontribusi tentang ilmu syari’ah, beliau adalah orang yang mengajarkan Manhaj Tarjih di bangku perkuliahanku 6. Kepada pimpinan jurusan syari’ah; Bapak Drs. Azhar Muttaqin, M.Ag selaku Ketua Jurusan Syari’ah dan Ibu Idaul Hasanah, S.Ag., M.Ag selaku Kepala Laboratorium Syari’ah yang telah membuatku lebih mengenal dunia hukum Islam serta tak lelah mengingatkanku untuk segera menyelesaikan skripsi. 7. Kepada pimpinan fakultas; Bapak Faridi, Bapak Muhammad Syarif dan Bu Romlah yang selalu menjadi panutan. 8. Kepada Bapak Khozin, guru di mana penulis belajar Kemuhammadiyahan. 9. Kepada Bapak Rohim, guru spiritual yang mengenalkanku lebih dekat dengan Tuhan dalam bentukNya yang nyata. 10. Kepada KH. Abdullah Hasyim dan Umi’, bapak dan ibu yang selalu omes, sabar dan telaten dalam mendidik di Padepokan. Sosok yang berperan dalam menanamkan kecintaanku pada Muhammadiyah. Terimakasih juga buat temen-temen tercinta yang pernah merasakan gemblengan KH. Abdullah Hasyim:kamar 1 Galih dan Khusnul, kamar 2: A’an dan Udin, kamar 3: Syaikh Ramedan, hasnan kamar 4: Adi dan Aa’ Suhada, kamar 5: Idrus, kamar 6: Mas Dian, kamar 7: Dani, Nanang, Riki, Rina, Yayak, Faniah, Muna, Alim, Mawar dan Sari. 11. Kepada segenap Dosen FAI, serta orang-orang yang selama ini membimbingku dalam menelusuri kedalaman ilmu agama dan ilmu hukum. 12. Kepada para sahabatku, seluruh mahasiswa angkatan 2005, dan juga rekan-rekan angkatan 2003, 2004, 2006, 2007, dan 2008. 13. Kepada teman-teman seperjuanganku di IMM Tamaddun FAI, saudarasaudaraku yang tercinta di jajaran Pimpinan Cabang IMM Malang Raya, bersama kalian aku belajar menjalankan amanah, Fiqih, Diska, Adam, Kholig, Taufik, Ocy, Faniah, Titik, Amin, Nanang, Zulfikar, Edi, Budi, Habibi, Ervin, Syafrin, temen- temen di DPD IMM JATIM, Aan Hariyanto, Dede, Fajrul, Rizal Toyo, Gunawan, Emil, Rizal Bojonegoro Wega Agustian, Radius Setiawan, Adam Muhammad, Nashruddin, Wisnu, Diska, Arofah, Wasito, Salman, Hendi, Husnul, Habibi, Agus, Abidin, Mustaqim, serta mereka yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. 14. Kepada RëSIST College tercinta, Mas Boy, Mas Aji, Mas Subenk, Mas Deni, Mas Haeri, Hermansyah Heri. Khususon buat mas boy, sosok yang jadi spirit keilmuan.
v
DAFTAR ISI SAMPUL DALAM, i PERSETUJUAN PEMBIMBING, ii PENGESAHAN, iii MOTTO, iv KATA PENGANTAR , vi ABSTRAK, vii DAFTAR ISI , ix BAB I
PENDAHULUAN, 1 1.1 Latar Belakang Masalah, 1 1.2 Rumusan Masalah, 11 1.3 Batasan Masalah,, 12 1.4 Tujuan Penelitian, 12 1.5 Manfaat Penelitian, 12 1.6 Metode Penelitian, 13 1.7 Sistematika Pembahasan, 18
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA, 19
BAB III
2.1 Definisi irfani, 19 2.2 Sejarah Irfani, 21 2.3 Konsep Irfani, 29 HASIL PENELITIAN, 42
3.1 Tarjih Menurut ahli Ushul, 42 3.2 Tarjih menurut Muhammadiyah, 51 3.3 Sejarah Majlis Tarjih Muhammadiyah, 54 3.4 Pembentukan Majlis Tarjih, 55 3.5 Latar Belakang Dibentuknya Majlis Tarjih, 57 3.6 Tugas Pokok Majlis Tarjih, 60 3.7 Organisasi, Mekanisme & Kepemimpinan Majlis Tarji, 62 3.8 Metode Istinbath Hukum Majelis Tarjih, 65 3.9 Sejarah penggunaan Irfani di Muhammadiyah, 92 3.10 Perdebatan Irfani di Kalangan Ulama Muhammadiyah, 95 BAB IV PEMBAHASAN, 107 4.1 Rumusan Metode Irfani Menurut Muhammadiyah, 107 4.\2 Pokok Perdebatan, 127 BAB V
PENUTUP Kesimpulan, 138 Saran, 145
DAFTAR PUSTAKA
Daftar Pustaka Abbas, Afifi Fauzi. 1995, Tarjih Muhammadiyah dalam Sorotan. Jakarta: IKIP Muhammadiyah Jakarta Press
Abdullah, M. Amin, 2002. Studi Agama, Normativitas atau Historisitas?Yogyakarta: Pustaka Pelajar
Abdurrahman, Asjmuni. 2003, Metodologi Tarjih: Metode dan Aplikasi,Yogyakarta: Pustaka Pelajar
---------------------------------. 1987, Sejarah, Organisasi, dan Fungsi serta Sistim Majlis tarjih Muhammadiyah, tp al-Ghazali, Abu Hamid bin Muhammad bin Muhammad bin Muhammad,1324 H. AlMustashfa fi Ilmi al-Ushul. Jilid II Bairut: Dar Ihya at-Turats al-Arabi
Abu
Bakar, Al-Yasa. 2000, Metodologi (Manhaj) Tarjih Muhammadiyah:Kritik danRekonstruksi, (makalah yang disampaikan dalam Munas Tarjih PP Muhammadiyah ke 24)
Ambarini, Naura Al-Fakhiroh. 2008, Studi Perbandingan Konsep Pendidikan KH.Ahmad Dahlan dan KH. Hasyim Asy’ari, (Makalah tidak diterbitkan, Malang) Azizy, Ahmad Qadri. 2003. Reformasi Bermadzhab, Jakarta: Teraju Bagir, Haidar dan Syafiq Hasyim eds. 1988. Ijtihad dalam Sorotan. Bandung:Mizan Chalil, Moenawar. 1992. Biografi Empat Serangkai Imam Madzhab, Jakarta:PT. Bulan Bintang Dahlan, Abdul Muis. 1997. Ensiklopedi Hukum Islam. Jakata: PT. Ichtiar Baru Van Hoeve Djamil, Fathurrahman. 1995, Metode Ijtihad Majlis Tarjih Muhammadiyah.Jakarta: Logo Ghazali, Abd Rohim (ed). 2000, Dua yang Satu: Muhammadiyah dalam sorotan cendekiawan NU, Bandung: Mizan
Hasan, M. Ali. 1998. Perbandingan Madzhab, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada Hasbi Ash-Shiddieqy, Teungku Muhammad. 2001. Pengantar Hukum Islam,Semarang: PT. Pustaka Rizki Putra Ibrahim, Sa’ad. Tt, Majlis dan Pengembangan Pemikiran Islam: Manhaj dan Aplikasinya (makalah tidak diterbitkan) Isa, Abdul Jalil. 2004. Ijtihad Rasulullah, Yogyakarta: Cahaya Hikmah Khallaf, Abdul Wahab. 1978. Ilmu Ushūli al-fiqhi. Kairo: Darul Qalam
Madjid, Nurcholish. Taqlid Dan Ijtihad Masalah Kontinuitas Dan Kreativitas Dalam Memahami Pesan Agama. Jakarata: Yayasan Paramadina, tt
Mubarok, Jaih. 2005. Ijtihad Kemanusiaan. Bandung: Pustaka bani Quaisy Mulkhan, Abdul Munir. 2005, Fiqh dan Teologi dalam Tarjih Muhammadiyah, Yogyakarta: Sipress MTPPI PWM DKI Jakarta. 1998, Pokok-pokok Manhaj Tarjih Muhammadiyah, Jakarta:tp Nata, Abuddin. 2001, Peta Keragaman Pemikiran Islam di Indonesia, Jakarta:PT. Raja Grafindo Persada Nasih, Muhammad. Pudarnya Ciri Utama Muhammadiyah. (Suara Merdeka, 10 Juni 2005) Noer, Deliar. 1980. Gerakan Modern Islam di Indonesia, 1900-1942, Jakarta: LP3ES PP Majlis Tarjih dan Pengembangan Pemikiran Islam. 2000, Keputusan Munas Tarjih ke-25 tentang Kaidah Pokok Manhaj Majlis Tarjih dan Pengembangan Pemikiran Islam , Jakarta: tp PP Muhammadiyah. tt, Himpunan Putusan Tarjih, Yogyakarta: PP Muhammadiyah --------------------. 2005, Profil Muhammadiyah 2005, Yogyakarta: PP Muhammadiyah, --------------------. Berita Resmi Muhammadiyah (BRM), Edisi Khusus No.01/2005, Yogyakarta: Surya Sarana Grafika Rahman, Fazlur. 1987. Islam, Jakarta: PT. Bina Aksara
SK PP Muhammadiyah Nomer 5/ P-P-/1971 tentang qaidah Lajnah Tarjih Muhammadiyah Soekanto, Soerjono. 1981, Pengantar Penelitian Hukum, Jakarta: Djambatan Suciati. 2006, Mempertemukan JIL dengan Majelis Tarjih PP Muhammadiyah,Yogyakarta: CV. Arti Bumi Intaran Tamim, HM. Daris. 18 November 1912/ 8 dzulhijjah 1330. (Suara Muhammadiyah, 1985) Tamimi, M.Djindar. 1990, Latar Belakang Berdirinya Muhammadiyah, dalam Tim Pembina AIK UMM. Muhammadiyah: Sejaah, Pemikiran dan Amal Usaha, Malang: Pusat Dokumentasi dan Publikasi UMM