Latihan UAS IPA Kelas 7 Tahun Ajaran 2015/2016 1.
Perhatikan gambar sel hewan berikut:
Bagian sel yang ditunjukkan oleh huruf X adalah A . lisosom B . nukleus C . mitokondria D . ribosom 2. Perhatikan Iangkah-Iangkah kerja ilmiah berikut. 1) Merumuskan masalah 5) Melakukan percobaan 2) Membuat kesimpulan 6) Merancang percobaan 3) Mencatat data 7) Mengolah data 4) Menyusun kerangka berfikir Membuat hipotesis Urutan dari langkah-langkah kerja ilmiah yang benar adalah.... A. 1-2-3-4-5-6-7-8 B. 8-7-1-4-5-6-2-3 C. 1-4-8-6-5-3-7-2 D. 1-2-3-4-6-5-7-8 3. Suatu jembatan yang terbuat dari batang kayu pohon kelapa memiliki panjang 9.5 meter. Dalam IPA, dari kalimat tersebut yang disebut besaran adalah... A . batang B . 9.5 C . panjang D . meter 4. Perhatikan tabel berikut. No Besaran Pokok 1 Panjang 2 Berat 3 Waktu 4 Kuat Arus 5 Suhu 6 Jumlah Zat
Satuan meter kilogram sekon ampere celcius mol
1
Simbol Satuan m Kg s A °C mol
7
Intensitas Cahaya
candela
Cd
Besaran pokok, satuan, dan simbolnya yang benar ditunjukkan oleh nomor... A. 1, 2, 4, 6, dan 7 B. 1, 3, 4, 6, dan 7 C. 2, 3, 5, 6, dan 7 D. 3, 4, 5, 6, dan 7 5. Hasil pengukuran suatu benda dapat dituliskan dalam bentuk.... A . angka tanpa satuan B . satuan tanpa angka C . besaran tanpa satuan D. nilai, angka dan satuan 6. Di pasar tradisional masih ada pedagang menggunakan tempurung kelapa sebai alat ukur untuk mengukur barang dagangannya berupa biji kacangkacangan. Pengukuran demikian dilakukan dengan.... A. satuan baku B. satuan pokok C. satuan tidak baku D. satuan turunan 7. Perhatikan gambar berikut ini!
Berdasarkan gambar di atas maka volume batu tersebut adalah.... A . 20 ml C . 60 ml B . 40 ml D . 80 ml 8. Hal-hal berikut berkaitan dengan perubahan keadaan benda. 1. Penguapan air 2. Pembakaran gula 3. Berkaratnya besi 4. Lilin meleleh Peristiwa yang merupakan perubahan kimia adalah.... A . 1 dan 2 B . 1 dan 3 C . 2 dan 3 D . 3 dan 4
2
9. Perhatikan pernyataan berikut. 1. Biji kopi dihaluskan 2. Air membeku 3. Emas ditempa menjadi perhiasan 4. Lilin meleleh 5. Logam memuai Perubahan fisika yang disertai dengan perubahan wujud adalah.... A . 1 dan 3 B . 2 dan 4 C . 3 dan 5 D . 2 dan 5 10. Zat tunggal yang tidak dapat diuraikan lagi menjadi zat yang Iebih sederhana dengan cara reaksi kimia biasa disebut.... A. senyawa B. unsur C. asam D. campuran 11. Perhatikan tabel berikut ! No. Nama Unsur Lambang Unsur Aluminium AL 1. Emas Au 2. Besi FE 3. Oksigen o 4. Berdasarkan tabel di atas maka cara penulisan lambang unsur yang benar adalah.... A. aluminium B. emas C. besi D. oksigen 12. Beberapa pernyataan tentang campuran sebagai berikut. 1. sifat komponen penyusun campuran tidak terlihat lagi 2. ada bidang batas antara komponen penyusun campuran 3. zat pembentuk campuran masih dapat dipisahkan secara fisika 4. memiliki sifat yang sama pada seluruh bagian Pernyataan yang tepat untuk campuran heterogen adalah.... A. 1 dan 2 B. 1 dan 4 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4 13. Untuk memperoleh air tawar dari laut dapat dilakukan melalui proses... A. penyaringan B. penguapan C. pengendapan D. penyulingan
3
14. Berikut ini merupakan data hasil pengujian beberapa larutan dengan menggunakan Iakmus merah dan lakmus biru. Larutan Perubahan warna pada Lakmus A B C D
Lakmus Merah Merah Biru Merah Biru
Lakmus Biru Merah Biru Biru Merah
Berdasarkan tabel di atas maka dapat disimpulkan bahwa... Larutan A bersifat asam A. Larutan B bersifat asam B. Larutan C bersifat basa C. Larutan D bersifat basa D. 15. Perhatikan tabel berikut ini! No Larutan pH Air Jeruk 3.5 1. Air liur ( saliva ) 6.5 2. Air laut 8.0 3. Air teh 5.5 4. Berdasarkan data di atas larutan yang bersifat basa adalah.... A. (1) B. (2) C. (3) D. (4) 16. Iritabilita merupakan salah satu ciri makhluk hidup.Contoh iritabilita pada tumbuhan ditunjukkan oleh . . . A. Mengatupnya daun tanaman putri malu ketika disentuh B. Mekarnya bunga mawar di pagi hari C. Keluarnya tetesan air dari ujung daun keladi D. Membelitnya suiur tanaman mentimun pada batang bambu 17. Andi menyemaikan biji jagung di dalam pot dengan media tanah. Setelah beberapa hari tampak beberapa batang tanaman berwarna putih muncul dari dalam media tanah tersebut. Perubahan yang terjadi pada tanaman jagung menunjukkan bahwa makhluk hidup memiliki ciri A . bernafas B . tumbuh C . adaptasi D. makan
4
18. Kanti menemukan cacing tanah sedang merayap di teras rumahnya. Untuk mencegah cacing tersebut masuk ke rumah,Kanti meletakan garam di depan cacing tanah tersebut. Cacing tanah kemudian membelok menghindari garam.Apakah ciri makhluk hidup yang ditunjukkan oleh perilaku cacing itu? A. Beradaptasi B. Peka terhadap rangsangan C. Tumbuh dan berkembang D. Memerlukan oksigen 19. Perhatikan ciri-ciri hewan berikut! Kaki tiga pasang dan beruas-ruas 1. Tidak punya tulang belakang 2. Tubuh beruas-ruas 3. Berdasarkan ciri di atas, hewan tersebut termasuk dalam kelompok hewan berpori-pori (porifera) A. sera ngga (a rth ropoda) B. hewan bertubuh lunak (mollusca) C. cacing (annelida) D. 20. Perhatikan nama tanaman berikut! Malinjo 1. Pakis 2. Pinus 3. 4 . Jati 5 . Randu Berdasarkan ciri yang dimiliki oleh tanaman tersebut, manakah yang termasuk kelompok Gymnosperame? A. 1, 2, dan 3 B. 1, 3, dan 4 C. 2, 3, dan 4 D. 3, 4, dan 5 21. Perhatikan ciri-ciri berikut ini! bersifat eukariotik 1) memiliki dinding sel 2) memiliki kiorofil 3) Ciri-ciri di atas merupakan ciri-ciri Kingdom monera A. fungi B. prostista C. D. plantae
5
22.
Perhatikan gambar jaringan penyusun organ daun berikut ini:
5 Jaringan yang berfungsi tempat berlangsungan fotosintesis ditunjukkan oleh nomor A . 1 dan 2 B . 2 dan 3 C . 2 dan 4 D . 4 dan 5 23. Perhatikan gambar organ berikut ini:
Organ di atas membangun sistem A. pernapasan B. reproduksi C. saraf D. pencernaan 24. Perhatikan nama-nama organ berikut: 1)Usus dua betas jari 2)Pembuluh vena 3)Jantung 4)Kelenjar limfe 5)Kulit 6) Hati Organ yang membangun sistem transportasi pada manusia adatah A. 1), 2), dan 3) B. 2), 3), dan 4) C. 3), 4), dan 5) D. 4), 5), clan 6)
6
25. Perhatikan gambar sel tumbuhan berikut:
Fungsi bagian sel yang ditunjukkan oleh huruf X adalah A. menyimpan cadangan makanan B. mensitesis protein C. mengatur pewarisan sifat D. tempat respirasi 26. 27. 28. 29.
Mengapa kita harus menggunakan satuan-satuan pengukuran yang baku? Jelaskan bagaimana cara mengukur volume benda yang bentuknya tidak beraturan? Jelaskan perbedaan perubahan fisika dan perubahan kimia! Apa yang menyebabkan terjadinya hujan asam? Apa yang harus kita lakukan agar tidak terjadi hujan asam? 30. Motor dapat bergerak dan mengeluarkan zat sisa. Apakah motor termasuk mahluk hidup? Jelaskan!. 31. Sebutkan 3 perbedaan antara sel hewan dengan sel tumbuhan ! 32. Sebutkanlah metoda pemisahan yang tepat untuk bahan berikut: A. Air murni dari air laut B. Garam dari campuran garam dan pasir C. Minyak kelapa dari santan
7