Tutorial Setting Modem 3G di DVR Dahua Agar dapat melihat live streaming keadaan rumah dimanapun kita berada, kita harus mengkoneksikan Internet ke DVR. Ada beberapa provider internet yang dapat kita gunakan. Ada 2 Jenis ISP yang kita kenal , ISP Fix Line seperti : Speedy, Firstmedia, Biznet dll. Dan ISP yang didukung oleh provider-provider 3G seperti : XL, Indosat, maupun Telkomsel. Dalam hal ini akan saya jelaskan cara mengkoneksikan DVR dengan Modem 3G. 1.
Setting Modem 3G Untuk mengkoneksikan DVR dengan internet modem 3G, adapun langkah-langkahnya berikut: a. Hubungkan modem USB 3G ke slot USB pada DVR, HCVR, ataupun NVR. b. Sebelum kita setting modem 3G, pertama-pertama pada IP Address DVR harus disetting DHCP terlebih dahulu. (Menu > Network > TCP/IP > klik DHCP lalu Apply).
Gambar 1.1 DHCP IP Address c. d.
Setelah IP Address DVR sudah disetting DHCP, kemudian masuk ke Menu 3G. Isilah parameter-parameter pada Menu 3G ( Lihat Gambar 1.2 ).
Gambar 1.2 Settingan 3G
1. 2. 3. 4.
NO
Beri Tanda Cheklist pada Kotak centang Enable Pada menu Ethernet Card pilihlah PPP5 Pilih WCDMA pada menu Network Type Kemudian isilah pada menu APN, APN dari Provider Modem 3G anda. Berikut ini data-data APN yang dapat anda bisa dijadikan settingan modem 3G
Provider
APN
1
IM3 / Mentari ( GPRS )
indosatgprs
Dial Number *99#
Username
Password
2
Indosat Broadband 3,5 G
Indosat3g
*99#
indosat
indosat
3
Indosat M2 (Broom)
Indosatm2
*99#
4
Telkomsel SIMPATI
Telkomsel
*99#
Sesuai dengan userlogin M2 wap
Sesuai dengan userlogin M2 wap123
5
XL GPRS
www.xlgprs.net
*99#
xlgprs
proxl
6
XL Unlimited
xlunlimited
*99#
(Kosongkan)
(Kosongkan)
7
Three (3) GPRS
3gprs
*99#
3gprs
3gprs
8
Three (3) Unlimited
3data
*99#
3data
3data
9
AXIS
AXIS
*99#
axis
123456
10
SmartFren
#999
#777
M8
M8
indosat
indosat
5. Kemudian pada bagian AUTH Pilihlah Type (PAP). 6. Setelah itu tekan Dial, untuk memanggil Network pada Provider 3G tersebut. 7. Bila pada bagian Wireless Network Info muncul status dan IP address yang sudah terhubung dengan provider 3G maka anda berhasil Menghubungkan DVR dengan Modem 3G. 8. Tekan Apply dan Ok untuk menyimpan hasil settingan. (Lihat Gambar 1.3).
Gambar 1.3 Status Wireless Netwok Info
2. P2P Feature and Function P2P adalah Feature baru dari DVR dahua yang berfungsi menghubungkan dvr melalui internet tanpa Port, IP public Dynamic/Static ataupun Proxy dengan cara scan QR barcode dari DVR Tersebut. Anda dapat memantau DVR anda dari manapun dan kapanpun. 1. Setting P2P a. Melalui Browser Bukalah browser anda dan panggilah IP Lokal DVR anda (192.168.1.108 / IP Default) kemudian loginlah sebagai Administrator. Username : admin (default) Password : admin (default) Kemudian Masuk ke Setup > Netwok > TCP/IP > P2P. Lihat gambar pada 2.1 Berikut ini
Gambar 2.A.1 Setting P2P melalui Browser
Beri Tanda Checklist pada kotak Enable Klik Tombol Save untuk menyimpan hasil Settingan
b. Melalui Lokal Config DVR Catatan : Untuk megaktifkan feature P2P di dvr anda harus mengupgrade Firmware DVR, HCVR, maupun NVR. Untuk mendapatkan firmware tersebut anda dapat mendownloadnya di www.cctvstudio.com/dealer. Loginlah sebagai administrator di DVR, untuk Login ketiklah username : 888888 (default) dan Password : 888888 (default) atau username : admin (default) dan password : admin (default) Kemudian Masuklah ke Menu Masuk Ke bagian Network Pilih Menu P2P (lihat gambar 2.B.1)
Gambar 2.B.1 Settingan P2P pada Lokal DVR 3.
Beri Tanda Cheklist Pada Kotak Enable Klik Tombol Save untuk menyimpan hasil settingan DVR
Setting P2P Online A. Registrasi Untuk mengaktifkan Feature P2P agar dapat di hubungkan dengan internet. Anda harus mendaftarkan perangkat/DVR anda ke website www.easy4ip.com . untuk mendapatkan akun easy4ip anda diharuskan mendaftar dahulu di www.easy4ip.com . ikutilah petunjuk dibawah ini :
Bukalah Browser anda, dan ketikan alamat www.easy4ip.com di kotak address Browser anda (lihat gambar 3.A.1)
Gambar 3.A.1 Register easy4ip
Kemudian Klik pada Button ”Sign Up Now” untuk registrasi pada easy4ip (lihat gambar 3.2)
Gambar 3.A.2 Sign Up Easy4ip
Kemudian isilah parameter-parameter registrasi yang dibutuhkan. ** Username : isilah username yang anda inginkan (bebas) ** Password : Kemudian isilah password ** Confirm Password : Kemudian isilah password lagi untuk konfirmasi password ** Email : Isilah email yang masih aktif ** Verication Code : Isikan kode Verifikasi di kotak sebelah Verification Code Berilah tanda Cheklist pada kotak “I Agree to the Easy4IP” Kemudian Tekan Tombol Register Setelah anda Register, cek kotak masuk pada email anda. Kemudian anda harus melakukan activasi account.
B. Smartphone App Sebelum melakukan pengaturan selanjutnya, anda perlu menginstall aplikasi remote surveillance terlebih dahulu (gDmss untuk Android dan iDmss untuk iOS).
Jalankan gDmss atau iDmss di smartphone anda. Lalu masuk ke menu Device Manager (Lihat Gambar 3.B.1).
Gambar 3.B.1 Menu Device Manager
Pada menu Device Manager, add device anda ke aplikasi smartphone. Pada Register Mode pilih P2P dan klik Scan QR Code untuk melakukan scanning barcode pada device anda atau melalui Web Setup. (Lihat Gambar 3.B.2 dan 3.B.3)
Gambar 3.B.2 Scan QR Code
Gambar 3.B.3 Scan QR Code
Setelah melakukan scan barcode, anda akan mendapatkan serial number dari device anda. Pada kolom Name, dapat diisi sesuai keingin anda. Lalu klik tombol Save untuk menyimpan pengaturan. ( Lihat Gambar 3.B.4)
Gambar 3.B.3 Scan QR Code C. Menambahkan Device ke Easy4IP Untuk mendaftarkan perangkat anda pada Easy4ip, anda terlebih dahulu harus login ke Easy4IP. Masukan username dan password yang telah anda daftarkan.
Kliklah pada Tombol Add untuk mendaftarkan perangkat / DVR anda.
Gambar 3.C.1 Add Device pada Easy4IP
Isilah Parameter-Parameter yang dibutuhkan untuk mendaftarkan perangkat / DVR anda
Gambar 3.C.2 Pengisian parameter pada Easy4IP ** Device Name ** SN ** Device User ** Password
: Isilah sesuai dengan Keinginan anda : Isilah SN sesuai dengan hasil SCAN QR Barcode DVR anda. : isilah username DVR anda ( Default : admin ) : Isilah password DVR anda (Default : admin
Klik Ok untuk mendaftarkan Perangkat / DVR Anda. Untuk memodifikasi kliklah pada tombol Modifikasi / Untuk menghapus Kliklah pada tombol Delete /
D. Live Streaming Setelah berhasil melakukan scan barcode dan add di website, anda sudah dapat mengakses camera anda dari manapun.