Struktur Organisasi Written by Administrator
Organisasi Fakultas Hukum terdiri dari atas :A. Senat Fakultas HukumB. Pimpinan Fakultas dan Ketua Bagian C. Dosen D. Unsur Penunjang dan E. Unsur Kemahasiswaan dan Alumni A. Senat Fakultas Senat dan keanggotaan senat Fakultas hukum ditetapkan dalam keputusan Rektor. Senat dipimpin oleh Ketua dan Sekertaris. Ketua Senat Ex Officio di jabat oleh Dekan, Sedangkan Sekertaris dipilih oleh anggota senat. Anggota senat terbagi dalam anggota ex office dan anggota yang dipilih. Anggota ex Office terdiri atas Dekan, Para Wakil Dekan, dan Guru Besar Tetap, sedangkan anggota yang dipilih terdiri atas tiga orang dosen yang dipilih oleh Dosen di Fakultas Hukum. Kedudukan dan wewenang Senat Fakultas adalah : 1. Senat merupakan badan normatif dan badan perwakilan tertinggi fakultas . 2. Menjabarkan haluan, norma dan standar akademik unisba di tingkat fakulta. 3. Menilai pertanggungjawaban pimpi0nan Fakultas, memilih dan menetapkan calon Dekan, dan memberikan pertimbangan terhadap calon atau calon -calon wakil dekan . 4. Senat mengadakan komisi yang sesuai dengan keperluan, yang keanggotaannya ditetapkan dalam rapat senat. Diluar komisi-komisi yang dibentu. senat dapat membentuk panitia Ad Hoc yang keanggotaannya dapat terdiri atas anggota senat dan / atau bukan anggota senat yang keahlianya diperlukan. SUSUNAN SENAT FAKULTAS HUKUM PERIODE 2016-2020 KETUA : Prof. Dr. Nandang Sambas, S.H., M.H. Sekertaris : Dr. Neni Ruhaeni, S.H.,LL.M.Anggota :Prof. Dr. H. Toto Tohir, S.H., M.H.Prof. Dr. H. Dey Ravena, S.H., M.H. Pr of. Dr. Hj. Mella Ismelina FR., S.H., M.Hum. Prof. H. Dikdik M. Sodik, S.H., M.H., Ph.D. Prof. Dr. Hj. Neni Sri Imaniyati, S.H., M.H. Dr. Hj. Lina Jamilah, S.H., M.H. Dr. Efik Yusdiansyah, S.H., M.H. Dr. H. M. Faiz Mufidi,S.H., M.H. Dr. Dini Dewi Heniarti, S.H., M.H. B. Pimpinan Fakultas dan Ketua Bagian Pimpinan Fakultas terdiri dari Dekan dan Dua Wakil Dekan mempunyai tugas dan wewenang memimpin penyelenggaraan akademik, membina dosen dan tenaga pendidik fakultas.Tugas Wakil Dekan adalah : 1. Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan (Wakil DekanI) a. Membantu Ddekan dalam penyelenggaraan pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat
1/5
Struktur Organisasi Written by Administrator
b. Membantu Dekan dalam penyelenggaraan administrasi akademik. c. Membantu Dekan dalam pembinaan kemampuan akademik dosen. d. Membantu Dekan dalam pembinaan penalara, minat, bakat, dan kesejahteraan mahasiswa. e. Membantu Dekan dalam pembinaan hubungan antara fakultas dengan alumni dan orang tua mahasiswa. f. Membantu Dekan dalam penyelenggaraan acara Ta'aruf untuk mahasiswa baru di lingkungan fakultas. 2. Wakil Dekan bidang administrasi umum dan keuangan (Wakil Dekan II) a. Membantu Dekan dalam memimpin penyelenggaraan administrasi umum dan keuangan. b. Membantu Dekan dalam pembinaan kemampuan tenaga administrasi . Fakultas hukum unisba membagi bagian menjadi empat yaitu : 1. Bagian hukum perdata 2. Bagian hukum Pidana 3. Bagian hukum Tata Negara 4. Bagian hukum Internasional yang dipimpin oleh ketua bagian sebagai koordinator Sumber Daya Manusia (SDM) Tugas dan wewenang ketua bagian antara lain : a. Membantu Fakultas untuk mengkoordinasikan dosen pembina mata mata kuliah b. Membantu Fakultas Mengarahkan mahasiswa dalam menyelesaikan tugas akhir c. Membantu Fakultas dalam penyusunan kurikulum. STRUKTUR ORGANISASI FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS ISLAM BANDUNG
2/5
Struktur Organisasi Written by Administrator
SUSUNAN PIMPINAN FAKULTAS DAN KETUA BAGIAN PERIODE 2008-2012
Dekan
3/5
Struktur Organisasi Written by Administrator
Prof. Dr. Nandang Sambas, S.H., M.H.
Wakil Dekan I
Dr. Neni Ruhaeni, S.H., M.H.
Wakil Dekan II
Dr. Hj. Lina Jamilah, S.H., M.H.
Ketua Bagian Hukum Perdata
Dr. Hj. Yeti Sumiyati, S.H., M.H.
Ketua Bagian Hukum Pidana
4/5
Struktur Organisasi Written by Administrator
Euis D. Suhardiman, S.H., M.H.
Ketua Bagian Hukum Tata Negara
Rusli K. Iskandar, S.H., M.H.
Ketua Bagian Hukum Internasional
Dr. M. Husni Syam, S.H., LL.M.
5/5