Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 1. Laki-laki usia 30 tahun datang ke RS dengan keluhan keluar benjolan dari anus, diare berlendir dan berdarah sejak 5 hari yang lalu. Pada pemeriksaan histologis didapatkan pewarnaan gram positif dengan bentuk seperti tempayan yang di pinggir kutub jernih. mikroorganisme pada pasien tersebut….. a. Trichuris Trichiura b. Sarcoptei c. Ancylostoma duodenale d. Necator americanus e. Strongyloides stercoralis 2. Wanita, keluhan demam sejak + 1 minggu. Keluhan tambahan sakit kepala, mual, muntah. apus darah tepi : eritrosit membesar, ditemukan titik schuffner. Jenis parasit ..? a. Plasmodium ovale b. Plasmodium vivax c. Plasmodium falciparum d. Plasmodium knowlesi e. Plasmodium malariae 3. Pasien laki2 50 thn dtg dg timbul bintik2 merah gatal pada kedua kaki kanan kiri pd pf dpt screloting papular lesion. Didpatkan di daerah tmpt tinggal pasien bnyk yg mengalami schistosomatis. a. Stadium yg menyebbkn gejala diatas adlh.... b. telur c. kista d. larva e. serkaria f. dewasa 4. Buang2 air berlendir dan darah.hasil tinja tempayan dgn kutub jernih dikedua sisi a. Ancylostoma Duodonale b. Americanus c. Strongiloides Stercoralis.
Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 1
5. Seorang laki-laki berusia 34 tahun datang dengan diare dan nyeri perut. Diare disertai lendir dan darah. Pasien adalah peternak babi. Pada pemeriksaan feses ditemukan tropozoid bentuk lonjong dengan endoplasma berisi eritrosit. Apa terapinya? a. Mimetin b. Kloroquin c. Mebendazole d. ???? e. Dietil karbamazin 6. Laki-laki 35 tahun, datang keUGD dg keluhan batuk darah sejak 3 hari yg lalu. 1 minggu yg lalu, pasien batuk kering, lemas, dan tidak mau makan. Pasein sering makan ketam sungai. Bentuk infektifnya : a. blastokista b. mirasporidium c. spiridium d. redia e. Mirasidium 7. Seorang laki-laki berusia 35 tahun dating ke dokter dengan keluhan diare sejak 3 hari yang lalu. Diare dialami 5-6 kali sehari disertai darah dan lendir. Pasien selama ini bekerja di peternakan babi. Apakah diagnosis yang paling mungkin? a. Giardiasis b. Amebiasis c. Isosporiasis d. Balantidiosis e. Kriptosporodiosis 8. Seorang anak laki2 6tahun dibawa ibunya ke puskesmas dengan keluhan pucat, berat badan menurun. Pd pemeriksaan fisik didapatkan konjungtiva anemis. Pd lab didapatkan Hb 5,6 gr/dL. Pd pemeriksaan mikroskop ditemukan telur cacing tipis&bening. Parasit yg mgkn menyebabkan keluhan ini : a. Trichiuris trichiura b. necator americanus c. oxyuris vermikularis d. ascaris lumbricoides e. Ancylostoma brazilliense Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 2
9. Seorang perempuan 34 tahun dnegan keluhan diare dan perut melilit. Tinja disertai lendir dan darah. Mikroskopis terdapat tropozoit dengan endoplasma berisi sel darah merah. Terapi yang tepat? a. ementin b. dietil carbamazine c. mebendazole d. klorokuin e. Paramomisin 10. Seorang laki-laki 28 tahun datang dengan keluhan luka pada kelamin sejak 1 minggu yang lalu. Pada pemeriksaan fisik di daerah genital ditemukan luka dengan dasar bersih, dinding tidak bergaung, kulit sekitar luka tidak terdapat peradangan aktif. Penyebab kelainan ini? a. Triponema pallidum b. Trichomonas vaginalis c. Gardnella vaginalis d. Chlamydium trachomatis e. Neisserhia gonorrhea 11. Pasien umur 6 tahun datang dengan keluhan pucat dan bertambah kurus, pasien sering bermain dikebun dan tidak menggunakan alas kaki, pemeriksaan fisik conjungtiva anemis, hb 5,6 pemeriksaan mirkroskopis tinja telur cacing dengan dinding tipis dan jernih a. truchuris triciura b. oxyuris vermicukaris c. necator americanus d. ascaris lumbricoides e. anchylostoma 12. Seorang wanita usia 30 tahun datang ke UGD RS dengan keluhan timbul benjolan pada anus, sebelumnya pasien mengalami diare berlendir dan berdarah, keluhan diare ini sudah sering dialami pasien, keluhan berkurang ketika berobat di Puskesma. Pada pemeriksaan tinnja didapatkan telur cacing berbentuk tempayan dengan tombol jernih pada kedua kutubnya. Cacing apa yang mungkin jadi penyebabnya? a. Trichuris trichiura b. Ancylostoma duodenal c. Ascaris lumbricoides Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 3
d. Necator americanus e. Strongyloides 13. Seorang laki laki 30 tahun datang ke UGD RS dengan keluhan timbul luka pada telapak kaki. Keluhan diawali dengan menginjak beling pada saat membersihkan selokan, pasien mengobati sendiri lukanya tapi tidak sembuh. Luka tersebut menimbulkan bau yang sangat menyengat serta dipinggir luka berwarna kehitaman. Bakteri apa yang mungkin jadi penyebab? a. Pseudomonas aeroginosa b. Clostridium perfingens c. Staphylococuc aureus d. Clostridium tetani e. E. Coli 14. Seorang laki-laki berusia 46 tahun datang dengan keluhan demam, lemas dan nyeri kepala sejak 3 hari yang lalu. Pasien merupakan petani dan peternak domba. Pada regio humerus sinistra didapatkan ulkus dengan skar berwarna hitam. Pada sediaan apus luka didapatkan bakteri basil gram positif dengan spora di central. Apa mikroorganisme penyebab kelainan tersebut? a. Bacillus antraxis b. Bacillus subtilis c. Bacilus cereus d. Clostridium perfringens e. Clostridium tetani 15. Seorang laki-laki berusia 35thn datang dengan keluhan batuk berdarah sejak3hari yang lalu. Seminggu sebelumnya mengeluhkan batuk kering, nafsu makan berkurang, lemas.Pasien sering makan jetam sungai.Pada pemeriksaan sputum didapatkan telur berbentuk lonjong dengan operkulum melekuk kedalam. Pada bentuk infeksius apa yang bisa menyebabkan keluhan tersebut? a. Metaserkaria b. Miradium c. Sporokista d. Serkaria e. Redia 16. Wanita 28 tahun telah menikah, datang ke RS dengan keluhan keputihan pada kemaluan. Pada pemeriksaan inspekulo didapatkan portio dalam batas normal, Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 4
mukosa genital terdapat inflamasi dan terdapat plaque keputihan di dinding vagina. Pada pemeriksaan secret vagina didapatkan batang gram (+) berbentuk lonjong. Penyebab keputihan tersebut adalah… a. Neisseria b. Treponema c. Chlamidia d. Candida e. Herpes 17. Pasien laki-laki 28 tahun datang dengan keluhan luka pada kemaluan sejak 1 minggu yang lalu. Keluhan nyeri disangkal. Pada pemeriksaan didapatkan ulkus dengan dasar bersih, tidak menggaung dan pada tepi tidak ditemkan tanda peradangan aktif. Apa kemungkinan penyebab kelainan tersebut? a. Treponema Palidum b. Gardenela c. Trichomonas Vaginalis d. Clamydia bakterialis e. Neisseria Gonnorhea 18. Seorang wanita 21 tahun datang ke Puskesmas dengan keluhan demam yang naik turun sejak 1 minggu yang lalu. Keluhan disertai sakit kepala, badan lemas, mual dan muntah. Pada pemeriksaan sediaan apus darah tepi didapatkan eritrosit membesar, dan ditemukan bintik-bintik schufner. Apa penyebab penyakit pasien? a. Plasmodium Ovale b. Plasmodium Vivak c. Plasmodium Malaria d. Plasmodium Knowlesi e. Plasmodium Palcifarum 19. Seorang laki2 63 tahun datang dengan keluan demam tinggi disertai sesak nafas dan nyeri pada dada sebelah kiri. Sebelumnya pasien tidak pernah mengalami sakit jantung. Pada pemeriksaan rontgen didapatkan pembesaran jantung dan pada biakan kuman didapatkan bentuk coccus bergerombol gram (+). Bakteri apakah yang dimaksud: a. Staphylococcus aureus b. Staphylococcus epidermidis Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 5
c. Staphylococcus sapropipticus d. Streptococcus viridian e. Streptococcus pneumonia 20. Laki-laki 56 tahun datang karena penurunan kesadaran, setelah diperiksa E1V2M2, kaku kuduk (+), kelainan neurologis fokal lainnya (-), CT scan dalam batas normal. Dilakukan pemeriksaan cairan serebrospinal, hasil menunjukkan sel polimorfonuklear 2000/µl, protein 2,6/µl, glukosa dalam batas normal. Kultur darah didapatkan meningokokus (+). Kuman apa yang paling sering? a. bacillus Antrachis b. Sterptokokus Viridan c. Staphylococcus d. Sterptococcus Pneumonia e. Clostridium 21. Seorang anak laki-laki usia 3 tahun sering main di kebon tanpa menggunakan sandal. Ibunya mengeluhkan pucat dan kurus. Konjungtiva tampak pucat dan HB < 5. Didapatkan telur cacing bulat dan tipis. Disebabkan oleh cacing jenis apa? a. Necator b. Ascaris c. Oxyris d. Tricuris e. Ancylostoma 22. Pasien wanita usia 30th datang dengan keluhan nyeri saat buang air kecil. Disertai sering buang air kecil dan tidak dapat ditahan. Pada pemeriksaan urinalisa sedimen urin: Eritrosit 0-1/lbp; leukosit 20-25/lbp; bakteri (+). Glukosuria (-). Mikroorganisme yang paling sering menjadi penyebab adalah: a. Escericia Colli b. Proteus mirabilis c. Klebsiela Pneumoniae d. Enterobacter Aerogenes e. Pseudomonas Aeroginosa 23. Wanita berumur 28 tahun, dengan keluhan keputihan berwarna putih, amis, gatal, sudah 1 minggu dirasakan oleh pasien, pd pemeriksaan secret didapatkan sel vagina dikelilingi kuman basil. pemeriksaan selanjutnya dapat ditemukan ? a. clue sel Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 6
b. sel datia c. sel inklusi d. badan elementer e. badan reticular 24. Pasien laki-laki berusia 21 th datang ke puskesmas dengan keluhan gatal-gatal di kulit kedua kakinya. Pada pemeriksaan fisik tampak pruritic popular lesion. Pada survei puskesmas diketahui bahwa daerah tersebut sering terdpat schitosomiasis. Pd stadium apa sering terjadi gejala? a. Cacing b. Telur c. Larva d. Eskaria e. Dewasa 25. Pasien seorang petani dan peternak domba. Keluhan demam, malaise dan nyeri kepala. Ditemuka luka nekrotik berwarna hitam pada tengah luka di lengan bawah kanan. Pemeriksaan ditemukan streptobacil dan spora, Gram +. Apa Penyebabnya? a. Bacillus anthracis b. Bacillus cereus c. Bacillus subtilis d. Clostridium perfringes e. Clostridium botulinum 26. Seorang wanita 25 tahun mengeluh demam sejak 1 minggu, demam dirasakan naik turun, tiap malam hingga pagi hari. Pada pemeriksaan mikrobiologi didapatkan trofozoit berbentuk sel besar dan dikelilingi bintik-bintik schuffner. Penyebab penyakit tersebut? a. Plasmodium vivax b. Plasmodium ovale c. Plasmodium malaria d. Plasmodium falciparum e. ???? 27. Seorang laki- laki berusia 38 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan batuk berdarah sejak tadi malam.Sebelumnya 1 minggu yang lalu pasien mengeluhkan batuk kering, lemas dan nafsu makan berkurang. Pasien suka makan ketam sungai. Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 7
Pada pemeriksaan tinja didapatkan didapatkan telur berbentuk lonjong dengan operculum menekuk ke dalam. Apakah bentuk infektif dari penyakit ini? a. Sporokista b. Metaserkaria c. Larva d. Serkaria e. Redia 28. Seorang wanita berusia 34 tahun datang dengan keluhan mencret- mencret terdapat lendir dan darah pada tinja. Pada pemriksaan tinja ditemukan gambaran trofozoit dengan inti berisi eritrosit. Pengobatan yang paling tepat untuk pasien ini? a. Emetin b. Klorokuin c. Mebendazol d. Dietilkarbamazin e. Paramomisin 29. Seorang wanita usia 30 tahun datang dengan keluhan benjolan di anus, sebelumnya pasien mengalami diare berlendir dan berdarah selama 5 hari. Pada pemeriksaan tinja ditemukan cacing berbentuk tempayan dan ujung kutub jernih. Apakah yang menjadi penyebab penyakit tersebut? a. Tricuris trichiura b. Ascaris lumbricoides c. Necator americanus d. anklylostoma duodenale e. Stercoralis 30. Pasien laki- laki 28 tahun datang dengan keluhan demam, menggigil, berkeringat sejak 3 hari yang lalu. Hasil laboratorium Hb: 10,5 g/dl, eritrosit 5 juta, leukosit 5.600, trombosit 90.000, ureum 80, creatinin 2,3. Sediaan apusan darah tepi ditemukan plasmodium falciparum stadium ring trofozoit dengan jumlah parasit 56/1000. Terapi yang tepat diberikan adalah? a. Artesunat-amidokuin injeksi+ primakuin oral b. piperekuin injeksi + doksisiklin injeksi c. Doksisiklin + klorokuin oral d. Kina e. kina + klorokuin oral Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 8
31. Seorang anak laki-laki usia 3 tahun sering main di kebon tanpa menggunakan sandal. Ibunya mengeluhkan pucat dan kurus. Konjungtiva tampak pucat dan HB < 5. Didapatkan telur cacing bulat dan tipis. Disebabkan oleh cacing jenis apa? a. Necator b. Ascaris c. Oxyris d. Tricuris e. Ascylostoma 32. Perempuan 30 tahun datang dengan keluhan nyeri saat buang air kecil sejak tiga hari yang lalu . BAK menjadi tambah sering dan sulit ditahann . hasil urinalisa eritrosit 0 – 1/LP, leukosit 20 – 25 /LP, bakteri ( + ), organism yang paling sering ditemukan adalah a. E. coli b. kleibseila c. enterobakter aeroginosa d. pseudomonas aerogenosa 33. Pasien wanita usia 30th datang dengan keluhan nyeri saat buang air kecil. Disertai sering buang air kecil dan tidak dapat ditahan. Pada pemeriksaan urinalisa sedimen urin: Eritrosit 0-1/lbp; leukosit 20-25/lbp; bakteri (+). Mikroorganisme yang paling sering menjadi penyebab adalah: a. Escericia Colli b. Proteus mirabilis c. Klebsiela Pneumoniae d. Enterobacter Aerogenes e. Pseudomonas Aeroginosa 34. Laki2 37 th,batuk darah 3 hr. 1 minggu batuk kering,lemes,nafsu makan turun, sering makan ketam sungai. Padapemeriksaan ditemukan telur berbtk lonjong dengan operkulum melekuk kedalam , betuk infektif yang dapat menyebabkan hal tsb adalah a. metasirkaria b. mirisidium c. sporokista d. serkaria e. redia Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 9
35. Wanita 28 th dating dengan keluhan keluar cairan dari vagina sejak ….hari. pada pemeriksaan inspekulo tampak cairan pada bagian dalam vagina, tampak Plaque putih di sekitarnya. Dinding vagina tampak inflamasi. Porsio dan serviks normal. Hasil biakan sekret vagina tampak kuman Gram positif (+) berbentuk lonjong. Mikroorganisme tersebut adalah? a. Neisseria gonorhoe b. Clamydia trachomatis c. Candida albicans d. Treponema pallidum e. Herpes simplex 36. Wanita berumur 28 tahun, dengan keluhan keputihan berwarna putih, amis, gatal, sudah 1 minggu dirasakan oleh pasien, pd pemeriksaan secret didapatkan sel vagina dikelilingi kuman basil. pemeriksaan selanjutnya dapat ditemukan ? a. clue sel b. sel datia c. sel inklusi d. badan elementer e. badan retikular 37. Pasien laki-laki berusia 21 th datang ke puskesmas dengan keluhan gatal-gatal di kulit kedua kakinya. Pada pemeriksaan fisik tampak pruritic popular lesion. Pada survei puskesmas diketahui bahwa daerah tersebut sering terdpat schitosomiasis. Pd stadium apa sering terjadi gejala? a. Cacing b. Telur c. Larva d. Eskaria e. Dewasa 38. Seorang perempuan 34 tahun datang dengan tinja berdarah. Terdapat cacing bentuk tropozoid dengan eritrosit ditengahnya a. Necator americanus b. Ascariasis lumbricoides c. Tricuris Tricuria d. Oxyuris e. Strongiloides Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 10
39. Seorang wanita 20 tahun datang dengan keluhan terdapat benjolan di daerah anus yang sebelumnya didahului dengan BAB lendir dan darah selama 5 hari. Setelah berobat ke puskesmas keluhan membaik. Pada pemeriksaan tinja ditemukan telur dengan bentuk tempayan disertai kutub berwarna transparan a. Trichuris tricuria b. Necator americanus c. Ascaris lumbricoides d. Oxyuris e. Ancylostoma doudenale 40. Makan ketam sungai. Bentuk infektif yang dapat menimbulkan gejala a. Serkaria b. Metaserkaria c. Mirasidium d. Sporokista e. telur 41. Seorang perempuan 25 tahun datang dengan keluhan demam naik turun sejak 1 minggu. Disertai sakit kepala, lemas, mual, muntah. Pada sediaan hapus darah tepi ditemukan eritrosit membesar dengan bintik-bintik schuffner. Penyebab yang mungkin pada pasien ini adalah a. Plasmodium Vivax b. Plasmodium ovale c. Plasmodium malariae d. Plasmodium falsiparum e. Plasmodium knowlesi 42. Pasien anak laki-laki usia 6 tahun datang dengan keluhan pucat dan malas makan. Penderita memiliki riwayat bermain di kebun tanpa oles kaki. Pada pemeriksaan fisik ditemukan sclera ikterik.pada pemeriksaan laboratorium didapatkan Hb 5,6 g/dl , leukosit 18000, trombosit 200.000, hitung jenis leukosit 0/6/2/60/10/22. Pemeriksaan feces ditemukan telur bentuk tipis dan jernih adalah a. Trichuris trichiura b. Necator americanus c. Oxyuris vermicularis d. Ascaris lumbricoides e. Ancylostoma brazilienze Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 11
43. Seorang lelaki usia 30 tahun datang dengan keluhan diare selama 2 hari, pada hari ini dia mengeluhkan telah diare sebanyak 10 kali mengandung lendir dan darah. Etiologi yang paling mungkin adalah…. a. Salmonella b. Shigella c. Amoeba d. Vibrio sp e. Escehericia coli 44. Seorang laki-laki datang ke dokter dengan keluhan kencing bernanah, 1 minggu sebelumnya berhubungan dengan PSK. Pada swab ditemukan kuman diplokokus. Bakteri penyebabnya adalah…. a. N. Gonorrhea b. Treponema pallidum c. E.coli d. Trichomonas e. Staphylococcus 45. Pasien datang dengan keluhan batuk berdahak sudah 1 bulan, dahak berwarna putih kental, nafsu makan dirasakan menurun, pasien juga mengeluh keringat malam. Pemeriksaan dahak secara mikroskopis dilakukan dengan pewarnaan…. a. Gram b. Neisser c. Zinc nielsen d. Methylen blue e. Hematosilin eosin 46. Seorang laki-laki datang ke klinik dengan keluhan nyeri BAK, keluar sekret warna putih. Riwayat berhubungan dengan PSK 1 minggu yang lalu. Nyeri tekan suprapubik (+). Kemungkinan kuman yang menginfeksi adalah…. a. Klebsiella sp b. Proteus sp c. Neisseria sp d. Coli sp e. Vibrio sp
Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 12
47. Seorang anak berusia 3 tahun mengalami diare dalam 2 hari terakhir, frekuensi diare 10x/hari. Diare disertai dengan lendir darah. Pasien juga merasa mulas saat hendak BAB. Kemungkinan bakteri apa yang menginfeksi? a. Helicobacter sp b. Salmonella sp c. Shigella sp d. Amoeba sp e. Jamur 48. Seorang pria 18 tahun datang dengan keluhan BAB cair 10x. Setiap BAB volumenya 1 gelas belimbing. BAB di sertai darah. VS: dbn. Hasil lab menunjukakan oksidase (+), urease (+). Apakah penyebab bakteri pada penyakit ini? a. Shigella b. H.Pylori c. E.Coli d. S. Hemoliticus e. S.Aureus 49. Seorang laki-laki berusia 18 tahun mengalami demam yang hilang timbul 2 hari sekali, menggigil, dan splenomegali. Pemeriksaan laboratorium menunjukkan sel darah merah membesar, terdapat granul schuffner, dan ditemukan parasit yang berbentuk irregular/amoeboid. Kemungkinan pasien ini mengalami infeksi… a. Plasmodium Falciparum b. Plasmodium vivax c. Plasmodium ovale d. Plasmodium malariae e. Plasmodium rhodain 50. Seorang laki-laki, berusia 42 tahun dan tinggal di Papua datang ke Puskesmas dengan keluhan demam sejak 2 minggu yang lalu. Demam naik-turun disertai nyeri pada seluruh tubuh, mual-muntah dan tidak nafsu makan. Pada pemeriksaan fisik didapatkan pasien tampak sakit, anemis, dan pemeriksaan lain dalam batas normal. Pada pemeriksaan laboratories didapatkan Hb 9.1 g/dL, Widal negative, pemeriksaan tetes darah tebal-tipis menunjukkan gambaran ring form dengan adanya Schufner’s dots pada sel darah merahnya dan ukuran/bentuk sel darah merahnya lebih besar dari ukuran normal. Pemeriksaan urine dalam batas normal. Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 13
Apakah peran manusia dalam siklus hidup organisme penyebab penyakit pasien tersebut? a. Hospes intermediate b. Hospes definitif c. Hospes incidental d. Hospes paratenic e. Dead end hospes 51. Seorang laki-laki, berusia 42 tahun dan tinggal di Papua datang ke Puskesmas dengan keluhan demam sejak 2 minggu yang lalu. Demam naik-turun disertai nyeri pada seluruh tubuh, mual-muntah dan tidak nafsu makan. Pada pemeriksaan fisik didapatkan pasien tampak sakit, anemis, dan pemeriksaan lain dalam batas normal. Pada pemeriksaan laboratories didapatkan Hb 9.1 g/dL, Widal negative, pemeriksaan tetes darah tebal-tipis menunjukkan gambaran ring form dengan adanya Schufner’s dots pada sel darah merahnya dan ukuran/bentuk sel darah merahnya lebih besar dari ukuran normal. Pemeriksaan urine dalam batas normal. Apakah organisme yang ditemukan pada pemeriksaan tetes darah tebal dan tipis pasien tersebut? a. Plasmodium falciparum b. Plasmodium malariae c. Plasmodium vivax d. Plasmodium ovale e. Plasmodium knowlesi 52. Seorang laki-laki berusia 24 tahun yang belum menikah datang ke tempat praktek umum dengan lesi di mukosa mulutnya. Ia bekerja sebagai sopir truk antar kota selama 3 tahun. Sejak 3 bulan terakhir pasien sering mengalami diare dan melakukan VCT, hasil penghitungan CD4 sejumlah 110 sel/µL. [PIC] Manakah etiologi tersering dari lesi oral pada penderita tersebut? a. Aspergillus b. Candida c. Cryptococcus d. Mucor e. Rhizopus 53. Seorang anak 4 tahun, dibawa ke puskesmas dengan keluhan diare lebih dari 1 minggu. Diare 5-8 kali sehari, cair, dan terdapat darah dan lender, disertai mual dan Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 14
muntah. Pasien telah berobat ke dokter dan minum antibiotik, tapi belum ada perbaikan. Dari pemeriksaan mikroskopis feses didapatkan adanya organisme yang berbentuk bulat dan berinti 4 dimana anak inti terletak di sentral dan kromatin perifer tersusun rata. Apakah organisme penyebab diare pada pasien tersebut? 54. Seorang perempuan 24 tahun sudah menikah datang ke puskesmas dengan keluhan nyeri saat kencing. Keluhan disertai dengan peningkatan frekuensi kencing dan sulit menahan kencing serta ada sedikit darah pada akhir kencingnya. Gejala tersebut semakin memburuk dalam waktu 6 jam terakhir. Pasien mengatakan tidak pernah mengalami hal yang sama sebelumnya. Pasien tidak memiliki riwayat penyakit lain sebelumnya. Pada pemeriksaan mikrobiologis didapatkan bakteri batang Gram negative. Apakah etiologi yang paling mungkin pada kasus tersebut? a. Enterococcus b. E. coli c. Klebsiella spp d. Pseudomonas aeruginosa e. ……… 55. Pria 42 th dari Papua datang berobat karena merasa demam 2mggu ini. Demam naik turun disertai keluhan mual muntah dan nafsu makan turun. Pemeriksaan fisik tampak anemis dan pemeriksaan lain dalam batas normal. Lab: Hb 9,1 Widal (-). Hapusan tebal didapatkan “ring form”, Schuffner’s dots, dan sel darah merah tampak lebih besar. Apa penyebab dari sakit tsb: a. Malaria tertian b. Demam typhoid c. Trichomoniasis d. Malaria kuartana e. Amoebiasi 56. Perempuan 24 tahun, MRS dengan keluhan nyeri saat BAK. Keluhan ini disertai dengan peningkatan frekuensi kencing, sulit menahan kencing dan ada sedikit darah pada akhir kencing. Keluhan memberat sejak 6 jam terakhir. Riwayat keluhan yang sama sebelumnya(-), riwayat penyakit lain (-). Pada pemeriksaan mikrobiologi ditemukan bakteri gram negative. Apa penyebab penyakit tersebut ? a. Enterococcus Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 15
b. E. coli c. Klebisella spp d. Pseudomonas aeruginosa e. Hemophilus influenza type A 57. Perempuan hamil masuk dengan keluhan nyeri berkemih disertai rasa ingin berkemih tiap 10-15 menit kemudian, dari pemeriksaan lab : basil gram negatif, leukosit > 10/lpb. Etiologinya adalah? a. Proteus mirabilis b. Eschercia coli c. Enterococcus faescolitica d. Staphylococcus safrofilicus e. Pseudomonas aeroginosa 58. Pasien 29 tahun datang dengan demam 4 hari. 2 bulan sebelumnya sakit sendi. Pasien penderita HIV. Kaku kuduk positif, hemiparese sinistra, didapatkan gambaran multiring pada supra dan infra tentorial terutama periventrikuler. Dx? a. Toxoplsma cerebri b. cisticercosis crbri c. abses otak d. malaria cerebri e. ..................... 59. Laki-laki 42 tahun datang dari papua dengan keluhan demam sejak 2 minggu yang lalu disertai nyeri seluruh tubuh mual dan muntah. Pemfis didapatkan anemis TNP normal Suhu 38 pada pemeriksaan hapusan darah tebal dan tipis didapatkan Ring form dan ........ down serta eritrosit kesan membesar. Pemeriksaan lab Hb 9,1 Apa kemungkinan diagnosis a. Malaria tertiana b. Demam tifoid c. Amoebiasis d. Malaria quartana e. ......... 60. Apa mikroorganisme yang ditemukan pada apusan darah? a. Plasmodium vivax b. Plasmodium falcifarum c. Plasmodium ovale Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 16
d. Plasmodium malariae e. ...... 61. Apa bahaya dari mikroorganisme tersebut? a. Rusaknya sel darah merah (muda dan tua) b. Rusaknya sel darah merah tua c. Menyerang otak d. Perlekatan eritrosit pada endotel e. Relaps 62. Apa peran manusia dalam perjalan perkembangan organisme penyebab a. Hospes intermediate b. Hospes insipien c. Hospes definitif d. ..... e. .... 63. Wanita 27 tahun datang dengan keluhan keputihan yang dialami sejak 1 bulan yang lalu dan memberat sejak 1 minggu terakhir. Warna keabuan, cair. Pada pemeriksaan inspekulo menempel pada dinding vagina, pH 5,5. Pada pemeriksaan histologi terlihat gram ditutup basil-basil. Diagnosis?? a. Vaginitis b. Tricomoniasis c. Vaginalis bakterialis d. Endocervical ....... e. Vulvovaginalis candidiasis 64. Pasien datang dengan keluhan nyeri kencing pada pemeriksaan ditemukan gram (-), bergerak,
menghasilkan
urease,
menghasilkan
swarming.
Apakah
bakteri
penyebabnya: a. S. aureus b. S. pyogen c. S. saprophyticus d. S. vulgaris e. S. facialis 65. Seorang wanita 17 tahun , datang ke puskesmas dengan keluhan keputihan encer dan banyak sejak 5 hari yang lalu. Sudah berobat ke puskesmas dan tidak sembuh. Pada Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 17
saat pemeriksaan ditemukan sekret homogen, clue cell, pH > 4,5 . bau amis bila ditetesi dengan KOH. Penyebabnya adalah: a. Haemophylus ducreyi b. T. palidum c. G. Vaginalis d. Neisseria gonorrhea e. Staphylococcus grup B
Soal Penyakit Infeksi (Parasitologi & Mikrobiologi) 18