GEREJA PRESBYTERIAN ORCHARD
“Menjadi Jemaat yang mengakui dan memuliakan Allah berdasarkan Alkitab, yang terwujud dengan hidup yang bersinergi dalam doa, pemuridan, kesaksian, pelayanan dan persekutuan”
VISI :
Jemaat Berbahasa Indonesia 3, Orchard Road – Singapore 238825 Tel : 6337 6681, 6336 8829 Fax : 6339 1979 Website: http://www.orpc.org.sg Email:
[email protected]
“SATU TUHAN, SATU IMAN, SATU BAPTISAN” Efesus 4 : 5
Tanggal Tema Khotbah
: 23 OKTOBER 2005 : « Doa Dan Puasa » Matius 17 : 14 - 21
Tema Pelayanan 2005 - 2007 BERSAMA MEMPERKOKOH RUMAH TUHAN – Kolose 2:6-7
Kami mengucapkan “Selamat Datang dan Selamat Berbakti” kepada seluruh jemaat yang hadir pada hari ini, dan khususnya kepada saudara yang baru pertama kali mengikuti kebaktian di Gereja kami ini. Kami memohon kesediaan saudara untuk mengisi formulir pendataan yang dibagikan dan mengembalikannya kepada petugas di pintu keluar setelah kebaktian selesai. Kami mengundang saudara untuk ikut beramah-tamah (disediakan snack ringan) di ruang dunman hall agar kami dapat mengenal saudara lebih dekat. Kami mengharapkan kehadiran dan keikut sertaan saudara dalam kegiatan-kegiatan yang ada di gereja kami, apabila saudara/i masih berada di Singapura. Kiranya Tuhan memberkati saudara.
Terlalu Sibuk untuk TIDAK Berdoa Seringkali sebagai orang Kristen, kita TAHU bahwa doa adalah nafas hidup orang Kristen. Namun mungkin dalam kehidupan sehari-hari ‘nafas kehidupan rohani’ ini TIDAK jadi PRIORIT AS terutama. Kiranya judul diatas boleh membuat kita merenung bahwa sebenarnya hidup berdoa harus terjadi seiring dengan kesibukan sehari-hari baik dalam kantor, kampus, pertemuan bisnis, pertemuan santai dengan teman, dsb. Jadi pada dasarnya kita sebagai orang Kristen tidak bisa mengatakan tidak punya waktu untuk berdoa. Yang sering terjadi mungkin adalah kita tidak memprioritaskan hidup berdoa dalam keseharian kita. Kiranya hal-hal praktis dibawah ini boleh membantu saudarasaudara untuk memiliki hidup yang senantiasa berdoa. 1. Cari tempat spesifik untuk berdoa yang jauh dari segala macam gangguan sehingga saudara dapat berkonsentrasi berjumpa dengan Tuhan. 2. Berdoalah pada waktu yang tetap setiap hari (fixed-time). Jadikan doa sebagai bagian hidup yang tak mungkin diabaikan, seperti layaknya makan dan minum. Kalau perlu jadwalkan dalam agenda saudara sebagai sebuah janji ketemu Tuhan. 3. Berdoa dengan bersuara. Banyak dari kita yang berdoa dalam hati tetapi tidak bisa menjaga intensitas konsentrasi sehingga pikiran lari kemana-mana. Ketika saudara berdoa buka suara, saudara harus berpikir untuk menyampaikan sesuatu dalam susunan kalimat yang perlu konsentrasi lebih. 4. Gunakan catatan kecil sehingga saudara bisa mencatat hal-hal yang terlintas dalam pikiran ketika sedang berdoa. 5. Buatlah daftar kebutuhan doa. Cobalah buat kategori kebutuhan doa seperti: gereja, keluarga, teman yang belum percaya, pekerjaan, pelayanan, bangsa & negara, dll. Buatlah sebuah kartu yang bisa dibawa kemanapun saudara pergi 6. Gunakan waktu-waktu luang dalam jadwal harian anda untuk berdoa. Misal: dalam kemacetan di jalan (tentu jangan menutup mata bagi yang menyetir), di bus/taxi, selagi jogging pagi/sore hari, dll. 7. Buatlah Jurnal Doa. Saudara bisa mencatat apa is i doa dan kapan mulai didoakan. Setelah doa tsb dijawab, catat kapan Tuhan menjawab sehingga saudara bisa bersyukur padaNya. Jurnal Doa sangat baik sekali untuk mengajar kita menghitung berkat Tuhan dan melihat bagaimana jawaban Tuhan diberikan tepat pada waktunya. 8. Ajak suami/istri/partner untuk berdoa. Hal ini akan membantu agar masing-masing orang saling mengingatkan untuk dapat konsisten berdoa. 9. Doa satu kalimat. Naikan doa satu kalimat, sebuah doa yang sederhana dan tidak bertele-tele. 10. Variasi dalam Doa. Gunakan Alkitab seperti kitab mazmur sebagai doa saudara kepada Tuhan. Gunakan 1 ayat untuk direnungkan dan hubungkan dengan kehidupan saudara, setelah itu berdoalah seturut dengan apa yang saudara dapat dari perenungan tsb. Pr Budianto Lim
PETUGAS KEBAKTIAN PENGKOTBAH TEMA LITURGIS PENDAMPING PERSEMBAHAN PUJIAN PERSEMBAHAN PENYAMBUT TAMU / USHER MAJELIS PENYAMBUT TAMU PIANIS / ORGANIS PEMIMPIN PUJIAN / CANTOR PENATA SOUND SYSTEM
MINGGU INI : 23/10/2005
MINGGU DEPAN : 30/10/2005
Pdt. Johnny S. Hermawan “Doa dan Puasa” (Matius 17: 14-21) Yuyun Ariati Dewi Lydia Rini Gagarina PS Eklesia
Pr. Budianto Lim “Firman & Doa-Puasa” (Ezra 7:10; 8:21-23) Sahala Sianipar Rosalinda Sumolang PS Magnificat
Komisi Maria Marta
Tim Musik Gerejawi
Indra Goenadibrata Simpson Gunadisastra Martin Gunawan
Ratna Lie Susan Kurniawati
Dwi Ratwanto Kasman, Jimmy Salim
Martin Gunawan Damiri Napitupulu
Yuliana Timotius
TEMA KEBAKTIAN UMUM BULAN INI
TANGGAL
PERIKOP
TEMA
02 Oktober 2005
Kejadian 3: 8-21
Panggilan Kasih Allah
09 Oktober 2005
Yesaya 58: 1-12
Puasa yang berkenan
16 Oktober 2005
Matius 18: 19-20
Kuasa Allah dalam berdoa bersama
23 Oktober 2005
Matius 17: 14-21
Doa dan Puasa
30 Oktober 2005
Ezra 7: 10; 8: 21-23
Firman dan Doa - Puasa
KEGIATAN KOMISI-KOMISI DAN TIM KERJA MINGGU INI KOMISI Remaja Pemuda Wanita Maria Marta Musik Gerejawi
Misi
HARI & TGL Minggu 23/10/05 Sabtu 29/10/05 Selasa 25/10/05 Minggu 23/10/05
TEMPAT & TEMA PEMBICARA WAKTU Chapel “Pray, pray & fast” Ev. Heri 14.15 1 Tes 5:17; Yoh 15:5 Chapel P.A. : Pasir & Batu Karang 16.15 Dunman “Bertahan untuk tetap Pdt. Johnny S. Hall 14.00 setia” (Nehemia 13) Hermawan Eastern Pkl. 16.30 – 18.00 : Doa Sore B’ment Latihan Paduan Suara Eklesia Minggu, pkl. 16:30 s/d 18:30 di Su Han Kuen Hall ‘A’, Lantai 2 – GPO KELAS BAHASA INDONESIA : 4 Agustus s/d 27 Oktober 2005 setiap Kamis pkl. 19.30-21.30 di Basement 4a, 4b, 8A & 8B. Amplop Janji Iman periode triwulan II ( Nov, Des '05 & Jan '06) dapat diambil di Dunman Hall selepas kebaktian hari ini, 23 Oktober 2005. Mohon perhatian jemaat sekalian."
WARTA MINGGU INI BIDANG
WARTA PERSEKUTUAN SESUDAH KEBAKTIAN MINGGU (REFRESHMENT). Persekutuan ini dilaksanakan setiap minggu selesai Kebaktian Umum. Jemaat sekalian diundang untuk mengambil bagian dalam persekutuan ini sambil beramah tamah bersama. PERSEKUTUAN KELUARGA MUDA akan dilaksanakan pada hari Sabtu, 29 Oktober 2005 pkl. 17.00 di Dunman basement 4a & 4b – GPO. Tema : ”Strongwill child”. Pembicara : Prof. Ho Yew Kee. BAPTISAN ANAK/DEWASA DAN SIDI akan dilaksanakan pada tgl. 13 November 2005. Nama-nama yang akan didi Baptis dan Sidi adalah sbb :Baptisan Anak :
PERSEKUTUAN
Erin Chia Sudarmadi – putra dari Bpk. Andri Wibawa Aryanto Sudarmadi dan Ibu Chahya Yuliana Wijaya BAPTIS DEWASA 1. Felicia Sadeli 2. Francesca Limanto 3. Henny 4. Vincent Sutedy 5. Vivi Susanti
SIDI 1. Ailyne 2. Candice 3. Eunike Mitra Hidayat 4. Marlenia Louru Peda 5. Mulyadi Robin 6. Ridwan Cahya Yap 7. Felipus Banamtuan
**Pertemuan / Percakapan antara Majelis dengan para calon Baptis / Sidi dan Anggota Baru akan diadakan pada hari Minggu, 6 November 2005, pkl. 16.30 di Dunman Basement 5a & 5b. Mohon perhatian dan kehadirannya.
KESAKSIAN & PELAYANAN
BERITA KELAHIRAN. Majelis dan jemaat mengucapkan selamat kepada Pnt. Satiawati Muchtar yang dikaruniai seorang cucu laki-laki (anak dari Bpk Husni Muchtar dan Ibu Vicky) pada tgl. 1 Oktober 2005, dan diberi nama Julian Samuel Muchtar. PELAWATAN JEMAAT. Bagi jemaat yang memerlukan Pelawatan, mohon dapat menghubungi Kantor Sekertariat GPO pada jam kerja: Ibu Habiba A.N. Samadi, Tel : 63368829, 63376681, email :
[email protected]
KELAS KATEKISASI BAPTIS dan SIDI / BINA IMAN : Topik pada pertemuan tgl. 29 PEMBINAAN Oktober 2005 adalah: “Aliran-aliran Lain.” Kelas dimulai pkl. 13.00 di Meeting Room I, Lt.3 – GPO. ANGGOTA BARU. Telah diterima sebagai anggota melalui surat atestasi :1. Mariani Mandak 2. Yustina Satiyeni (Mengikuti KBI) 3. Ruth Pasa 4. Rita Elisabeth H 5. Hartono Kasman dari GKY Pluit 6. Alvin Frenky Suripatty dari GPIB Immanuel, Depok 7. Meity Gerungan 8. Lemuel David Gilchrist Yerima Sinsuw dari GMIM Kristus, Manado PENATALAYANAN 9. Patrick Harjadi dari GKI Jl Nurdin Raya, Jkt. 10 Christy Marcella Lontoh berserta anak : Michelle Gricella Johannes Shereen Natasha Johannes dari GMIM Bukit Moria,Tikala Baru, Manado 11. Priskila Kristiyani dari Gereja Kristen Jawa Tengah Utara, Getasan, Salatiga 12. Andri Wibawa Aryanto Sudarmadi dari GKI Nurdin
** Mohon kehadiranya untuk Percakapan dengan MJ pada tgl. 6 November pkl. 16.30 di Dunman Basement 5a & 5b**
KOMISI/TIM
SEKOLAH MINGGU
PELAUT
Kami mengundang kepada seluruh anak-anak dan para orang tua untuk menghadiri kebaktian dan perayaan NATAL Komisi Anak GPO yang akan diselenggarakan pada hari Minggu, 6 November 2005, pkl. 14.00 – 15.30 bertempat di Chapel GPO dengan tema : “Sebuah Jawaban Doa” (tokoh Simeon). Dpo Ibu Fransiska L. Saputra, MACE. Bentuk acara: Ibadah - Puji-pujian bersama & Firman Tuhan dan menghias pohon Natal. PERSEKUTUAN PELAUT. Kami mengundang seluruh rekan-rekan pelaut untuk bersekutu bersama sebagai satu keluarga di dalam Tuhan, sebagaimana Firman Tuhan berkata, “Demikianlah kamu bukan lagi orang asing dan pendatang, melainkan kawan sewarga dari orang-orang kudus dan anggota keluarga Allah” (Efesus 2:19)
GPO Study Room 2, Lt. 2 Mess Kompast 124B Sims Ave Tel: 67479514 Mess Toraja 612B East Coast Road. Tel: 62452394
Setiap Minggu : pk 13.00 (tgl. 30 Okt. 2005 dpo: Pdt. Johnny S. Hermawan ) Setiap Kamis, Minggu ke2: pk 18.30 (10 November 2005) Setiap Kamis, Minggu ke4: pk 18.30 (27 Oktober 2005)
POKOK DOA MINGGU INI 1
2
3
Baik dalam proses perawatan maupun dalam proses pemulihan :Ibu Martha Susanto (mama dari Ibu Sofia Hermawan), Ibu Marsaulina Simanjuntak, Bpk Heru Gunanto adik Dicky Irawan, Ibu Jenny (Istri dari Bpk Martin Gunawan), Bpk. Damiri Napitupulu (pelaut), Ibu Yohana (istri dari Pdt. Ishak Sugianto, Gereja Alitia, Yogyakarta), Dr. Slamet Santosa, Ibu Herawati Mulya (Mrs. Tan Thiam Hok) , Bpk.Halim Sumanto, Ibu Itawati Sumali, Ibu Tjhay Kon Moy, Bpk Kenneth Cahyadi Sudarto (dari Jkt). Ibu2 yang hamil : Yummy Gunawan, Veronica, Henny Waty. - Doakan kebutuhan seorang Pendeta bagi GPBB yang GEREJA & sedang dalam proses KONDISI JEMAAT − Doakan Panitia Natal GPO & GPBB dalam segala persiapan dan penyusunan acara Peringatan Natal dan Tutup Tahun 2005. − Berdoa bagi jemaat (mahasiswa, pelaut dan para professional) yang sedang mencari pekerjaan di Singapura. − Berdoa bagi setiap jemaat yang terpisah dengan keluarga masing-masing, agar Tuhan memberi kekuatan iman dan fisik serta iman yang teguh dalam menjalani tugas dan pelayanan masing-masing; juga kiranya Tuhan senantiasa memberi penghiburan serta pemeliharaan kepada keluarga yang ditinggalkan di tanah air. PELAYANAN Pelayanan Misi di Pulau Lingka. 1. Bersyukur Tuhan sudah mulai menggerakan penduduk MISI pulau Lingka untuk bersaksi kepada penduduk pulau lain disekitarnya 2. Bersyukur untuk penambahan murid-murid baru dari Bertam di kelompok belajar 3. Berdoa untuk pengurusan guru baru dan rencana waktu pertemuan guru-guru di Lingka 4. Berdoa untuk pengurusan kerja sama dengan FESIM dan GPIB Immanuel Batam 5. Berdoa untuk kerja sama dan komunikasi GPIB dan ibu Lolita sebagai pemimpin di pulau Lingka 6. Berdoa agar penduduk pulau Lingka bertumbuh dalam iman. YANG SAKIT
4
DOA PEDULI BANGSA
- Doakan agar pemerintah dan rakyat dapat bekerja sama dan lebih ‘alert’ dalam setiap situasi dan kondisi – di Jakarta maupun di daerah. - Doakan agar Tuhan melindungi dan memberikan Hikmat serta kepekaan kepada aparat keamanan (polisi, tentera & inteligens R.I. maupun dari negara-negara yang membantu), agar keganasan/kebencian/terrorism dapat diredam bahkan dikalahkan sehingga keamanan dan ketenteraman menjadi bagian dalam kehidupan rakyat Indonesia. - Berdoa agar kenaikan harga BBM yang ditunjang oleh kebijakan beberapa program pemerintah dapat memberikan bantuan bahkan kesejahteraan bagi masyarakat miskin - Doakan agar Tuhan menolong dan memberikan pengasihan dalam usaha menangani wabah bird flu, demam berdarah. - Berdoa bagi ketegasan pemerintah dalam menanggapi penutupan gereja-gereja / tempat-tempat beribadah
UPG RUMPUN PASEMAH 9 SUKU (2)
1. Suku Lintang : Terletak di Propins i Sumatera Selatan. Populasi 70.000 jiwa. Orang percaya 0 jiwa. Sarana PI: Belum ada. Saat ini belum dilayani, dan belum ada jemaat suku. 2. Suku Pasemah : Terletak di Propins i Bengkulu. Populas i 650.000 jiwa. Orang percaya <50 jiwa. Sarana PI: Alkitab. Saat ini sudah dilayani, namun belum ada jemaat suku. 3. Suku Semendo : Terletak di Propins i Sumatera Selatan. Populasi 105.000 jiwa. Orang percaya 0 jiwa. Sarana PI: Belum ada. Saat ini sudah dilayani, namun belum jemaat suku. 4. Suku Serawai : Terletak di Propinsi Bengkulu. Populas i 300.000 jiwa. Orang percaya 2.000 jiwa. Sarana PI: Alkitab. Saat ini sudah dilayani dan ada 3 jemaat suku. Pokok Doa: 1. Baru beberapa orang di rumpun ini yang mendengar Kabar Baik dan yang menjadi ahli waris Kerajaan Surga. Berdoa supaya yang lain dapat menemukan jalan kepada warisan yang kekal ini. 2. Berdoa agar Tuhan membangkitkan gereja-Nya untuk mengadopsi dalam doa, daya dan dana untuk rumpun ini. Doakan agar ada mobilisator doa, pendoa syafaat, fasilitator suku, pelayan lapangan, penterjemah Alkitab bersama-sama bersatu memberkati rumpun ini. 3. Has il utama masyarakat rumpun ini adalah kopi, sayuran, cengkeh dan lainnya. Doakan agar ada penyuluhan yang terusmenerus yang membantu mereka dalam peningkatan hasil pertanian.
3 Orchard Road, Singapore 238825. Tel: 63368829 Fax: 63391979
Angket Gemar Membaca Alkitab (GeMa): Oktober 2005 Seiring dengan program GEMA (program Gemar Membaca Alkitab) selama setahun, yang dimulai pada Oktober 2004, kami memohon kesediaan jemaat untuk mengisi formulir Angket ini dan formulir yang sudah diisi sepenuhnya dapat dikembalikan kepada para petugas pada hari ini. Sudah sejauh manakah pembacaan Alkitab Anda ? Silakan Anda memilih, dengan memberikan tanda (9) pada pernyataan yang sesuai di bawah ini: 1. Saya masih belum memiliki kerinduan membaca Alkitab
2. Saya masih belum membaca Alkitab secara teratur setiap hari/kadang-kadang, seperti tahun yang lalu.
3. Saya sudah membaca Alkitab setiap hari secara teratur sekarang
4. Saya sudah membaca Alkitab dari PL dan PB 1X
5. Saya belum membaca Latar Belakang dan Penulis dari Alkitab; yang disediakan dalam Warta Jemaat.
6. Saya sudah membaca Latar Belakang dan Penulis dari Alkitab yang disedialan dalam Warta Jemaat .
Singapore, ………………………..(Ttg) Tgl. …………………………….. NB: Anggota jemaat GPO / simpatisan
Banyak orang Kristen memiliki pandangan negatif terhadap orang
Muslim… Tetapi, bagaimana jika ditinjau dari perspektif Alkitab terhadap Ismael dan keturunannya ? Jemaat sekalian diundang untuk hadir dalam :
Seminar Janji – Janji Ismael Sebuah seminar yang akan mengubah cara pandang umat Kristen pada umumnya terhadap umat Muslim
Pembicara : Andreas Jonathan M.Div Tempat: Meeting Room 2 ,lt 3(naik dari pintu biru sebelah kanan Dunman Hall) Minggu , 30 oktober 2005 Pukul : 13.00 – 14.00 Biaya ? Gratis
Untuk informasi lebih lanjut hubungi : Katherine (90486755) Tim Misi Gereja Presbyterian Orchard
Kegiatan Gereja PELAYANAN OIKUMENIS IBA DAH MINGGU K EBAKTIA N ANAK-ANAK K EBAKTIA N R EMAJA P ERSEKUTUA N P EMUDA P ERSEKUTUA N WA NITA P ERSEKUTUA N MARIA MARTA PELAUT MISI – P ELATIHAN MISI
MALAM P UJI DAN D OA LATIHAN PADUAN SUARA
HARI Minggu Minggu Minggu Sabtu Selasa Minggu III Minggu Sabtu Jum’at ketiga Minggu
WAKTU 14.30 14.30 14.15 16.15 14.00 14.30 13.00 – 14.00 13.00 19.30 16.30 – 18.30
TEMPAT Sanctuary Lantai 2 Chapel Chapel Dunman Hall Eastern Basement Study Rm 2, Lt.2 Dunman B’ment 4 Chapel Su Han Kuen Hall
KONTAK PELAYANAN DI GEREJA PRESBYTERIAN ORCHARD 1. Pendeta Johnny Setiawan He rmawan Tel (K) 63368829 extn 126 (R) 67793828 (HP) 90091484 Email :
[email protected] 2. Preacher Chandra Koe woso Tel (K) 63368829 extn 124, Hp.93805649, E- mail:
[email protected] 3. Kantor Sekretariat GPO – Ibu Habiba A.N. Samadi Tel : 63368829 extn 110, 63376681, Fax : 63391979 Email :
[email protected] Bagi Jemaat yang ingin menerima WARTA GPO (via email), silahkan kirim alamat email anda ke
[email protected]. KONTAK PELAYANAN KOMISI-KOMISI Sekolah M inggu M eriawati Zhong 92474777
Remaja
Pemuda
Wanita
M aria M arta
Pelaut
Pelawatan
Paulina E. Salim 81575045
Hartono Kasman 97926787
Widari M aryanto 98325240
Ruth Pasa GA 67323414
Herman Liku 90410245
Sekretariat 63368829 ext 110
PELAYANAN DI GEREJA PRESBYTERIAN CABANG BUKIT BATOK
21 Bukit Batok St. 11, Singapore 659673 Telp. 65699030 Fax. 65690693 (http://indonesia.bbpc.org.sg) K EBAKTIAN UMUM I & II : M INGGU, PUKUL 09:00 & 11.00 PAGI Preacher Budianto Lim, Tel (K) 65699030, ® 63166073, HP.91814675, Email:
[email protected] Kantor Sekretariat – Ingrid Tanuwidjaja Tel (K) 65699030, (Hp) 96455046 Email :
[email protected]