Rekayasa Perangkat Lunak
Critical System
Satrio Yudho Pertemuan 3 dari 16
ver. 1.0
Tujuan
Pemahaman mengenai Critical System, system failure. Pemahaman dimensi dari dependability, availability,reliability,safety dan security. Pemahaman mengenai pengurangan resiko kegagalan sistem, menemukan error, bugs dan sebagainya.
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
2
Referensi
Referensi :
Ian Sommerville, Software Engineering 7 edition, Pearson Education, 2004. Roger S Pressman, Software Engineering : A practitioners Approach,Mc Graw-Hill,2001.
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
3
Agenda
A simple safety-critical system
System dependability
Availability and reliability
safety
security
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
4
Warming Up..
Beberapa kasus kecil di slide setelah ini mungkin anda atau orang lain pernah mengalami ....
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
5
What If..
Anda menerima SMS namun HandPhone tidak dapat menampilkan isi SMS ? Atau software telepon genggam anda kerap sekali 'hang' ?
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
6
What if
Anda merasa sudah memasukkan tanggal lahir dengan benar, namun facebook anda menampilkan ucapan ulang tahun di hari yang salah ?
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
7
What if....
Sebuah mobil dengan Panel kecepatan digital sedang melaju 180Km/h, namun di panel digital kecepatan tertera hanya 100 Km/h
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
8
What if...
Anda terbang dengan pesawat di ketinggian 3500 meter diatas permukaan laut, kemudian software navigasi pesawat tidak berfungsi ?
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
9
What if
Software pusat di sebuah bank gagal melayani transaksi ATM pada saat menjelang waktu Gajian ?
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
10
What if..
Mesin peracik bahan kimia di sebuah pabrik obat gagal berfungsi, kemudian komposisi obat menjadi tidak balance ?
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
11
What if...
Software pengedali reaktor nuklir / pendeteksi awal bencana gagal berfungsi ?
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
12
What if..
System software untuk penyokong hidup sesorang di rumah sakit gagal berfungsi ?
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
13
Then.. Pada beberapa kasus, bisa jadi “software failure” tidak terlalu menimbulkan masalah.
benarkah ? ?
?
?
?
?
?
?
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
?
? 14
Critical system
Segala bentuk kegagalan dari software yang dapat berakibat kerugian pada jiwa, bisnis, ekonomi adalah critical system.
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
15
Tipe tipe Critical system
Safety critical system, system digunakan untuk kelangsungan hidup bagi lingkungan dan manusia. Mission Critical system, sistem ini biasanya digunakan pada mesin mesin khusus seperti software navigasi pesawat, kereta, roket dsb. Business critical system, sistem pada level ini berkaitan dengan kegiatan ekonomi. Contohnya Bank
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
16
Intinya Dependability
Mempercayai Software ?
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
17
illustrations
Komponen dependability availability
security
dependability safety
reliability
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
18
Three system components Terdapat tiga komponen yang dapat mengakibatkan failure pada critical system :
System hardware (desain tidak baik, rusak saat pembuatan, atau kadaluarsa) Spesifikasi software yang kurang benar Human operator tidak dapat mengoperasikan sistem / bahkan merusak sistem.
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
19
Dependability deep inside..
Availability, ketersediaan sistem pada setiap waktu diperlukan oleh sistem. Reliability, kecenderungan sistem gagal dalam melaksanakan perintah / request. Safety, bagian dari sistem yang mencerminkan kemampuan untuk berjalan secara normal tanpa menyebabkan resiko bagi pengguna. Security, berkaitan dengan kehandalan sistem dalam menangkal ancaman dari luar sistem. Software Engineering. Satrio Yudho 2009
20
Sesi Interaktif
Amati mesin ATM yang anda sering gunakan, berikan contoh pada setiap komponen dependability dari critical system ?
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
21
Penutup
Thank's for Tune in Course Material are available at : www.yudhos.wordpress.com
Software Engineering. Satrio Yudho 2009
22