LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING
PERANCANGAN ANTENA YAGI PADA WIRELESS LOCAL AREA NETW ORK
TUGAS AKHIR
Disusun oleh : Nama
: Arief Sudarsono
No. Mhs
: 01524111
Jogjakarta, November 2006
Dosen Pembimbing I
(Tito Yuwono, ST, M.Sc)
Dosen Pembimbing II
(Eka Indarto, ST)
LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI
PERANCANGAN ANTENA YAGI PADA WIRELESS LOCAL AREA NETW ORK
TUGAS AKHIR
Disusun Oleh : Nama
: Arief Sudarsono
No. Mahasiswa
: 01524111
Telah Dipertahankan Di Depan Sidang Penguji Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana
Teknik Elektro Fakultas Teknologi Industri Universitas Islam Indonesia
Tim Penguji
Tanda tangan
1.
Tito Yuwono, ST, M.Sc
2.
Eka Indarto, ST
3.
Vusuf Aziz Amrullah, ST
Mengetahui, Ketua Jurusan Teknik Elektro
iii
Tugas Akhir Ini Kupersembahkan b u a t: Ayahandaku yang tercinta yang tidak pernah berhenti memberi segalanya dalam hidupnya untuk diriku Ibunda yang tersayang yang tidak akan pernah tergantikan,.. yang sosoknya scakan-akan seialu bcrdiri dan seialu menuntunku walaupun dari kejauhan Juga buat my sweet sister ”mbak yul” yang slalu ku sayangin Kalian semua adalab cahaya api daiatn lentera kehidupanku
Amien Ya RabbaVallamien................
=MOTTO=
"Sungguh Bersama Kesulitan Itu P asti Ada Kemudahan Pan Bersama Kesulitan Pasti Ada Kemudahan * ( QS A sy Syarh )
"Setiap orang adalah arsitek dari keberhasilannya sendiri. * (Appius Claudius)
"Mungkin aku bukanlah sosok yang terbaik, tapi aku akan coba berikan yang terbaik yangadapada diriku" (penulis)
К А Т А PENGANTAR
Assalamu ’alaikum Wr Wb Puji syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat dan hidayah-Nya yang telah diberikan, shalawat serta salam kepada Rasulullah SAW beserta keluarga dan para pengikutnya sampai akhir zaman, sehingga penulisan Tugas Akhir (TA) ini dengan judul “Perancangan Antena Yagi Pada Wireless Local Area Network” dapat diselesaikan dengan baik. Tugas Akhir ini dilaksanakan sebagai prasyarat dalam menempuh jenjang Strata Satu (S-l) pada Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknologii Industri, Universitas Islam Indonesia, Jogjakarta. Selama melakukan Tugas Akhir serta penyusunan laporannya, tidak lepas dari hambatan, namun berkat motivasi, informasi dan konsultasi dari berbagai pihak, semua masalah dapat diatasi. Untuk itu penyusun menyampaikan rasa hormat sebagai ungkapan terima kasih kepada: 1. Bapak Fathul Wahid, ST, M.Sc, selaku Dekan Fakultas Teknologi Industri, Universitas Islam Indonesia. 2. Bapak Tito Yuwono, ST, M.Sc, selaku Ketua Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknologi Industri, Universitas Islam Indonesia dan juga selaku Dosen Pembimbing I. 3. Bapak Eka indarto, ST, selaku Dosen Pembimbing II. 4. Seluruh dosen Teknik Elektro UII, terimakasih atas bimbingan dan ilmunya selama ini. 5. Ayahanda Minto Sudarsono dan Ibunda Umiati, terimakasih atas doa dan dukungannya.
6. My lovely sister, mbak yuli yang begitu baik tnemberikan semangat dari jauh. 7. Harum wening, terima kasih buat Doa, kesabaran, dan kasih sayangnya. 8. Mas Dony Jogja Media Net, yang udah bisa membantu dalam semua hal, matur nuwun ya mas buat pinjaman access pointnya dan semua datadatanya. 9. Temen-temen Elektro 01 : Ijal, Pandu leak, Luki, Popo, Tatag, Ncus, Uya, Tulay,
yang udah bantu menyelesaikan semua proses tugas akhirku ini
ampe dini hari. 10. Sahabat-sahabat SMUN 4 Medan; kiki ompong, Zuan, dodoy, dek bal, dek ndra, cubang heri, watun, bang kris dan terutama buat ujal ma juper,makasi ya bang buat semua nasihatnya. 11. Thanks juga buat Nekachu yang udah mau jadi temenku begadang, makasi juga buat dukungannya. 12. Anak Merpati Putih dan Tim Kejumas Silat UII, ayo kita latihan lagi. 13. Serta buat semua pihak yang telah membantu, yang tidak dapat disebutkan satu persatu di sini Besar harapan semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi penulis pada khususnya dan pembaca pada umumnya, amin.
Wassalamu ’alaikum Wr. Wb Yogyakarta, November 2006
Arief Sudarsono
ABSTRAKSI Wireless
Local
Area
Network
merupakan
suatu
pengembangan
kemampuan teknologi jaringan komputer dalam bertukar data secara nirkabel melalui perantara medium udara. Dikarenakan penggunaan gelombang radio tersebutlah, maka diperlukan sebuah piranti yang dapat meradiasikan medan lisrik menjadi sinyal untuk ditransmisiskan di udara. Antena merupakan alat yang memegang peranan penting, dimana antena mampu menjalankan fungsi diatas tersebut. Seiring dengan perkembangannya antena ternyata menjadi alat yang vital yang menjadi bagian fundamental yang penting dalam perancanaan sistem WLAN. Atas dasar itu banyak dijumpai antena yang memiliki nilai komersial yang cukup tinggi sesuai dengan kemampuannya, hal ini yang bisa menjadi penghalang berkembangnya teknologi sistem WLAN di Indonesia. Untuk itulah diharapkan adanya pengembangan antena yang dibuat secara sendiri. Salah satu antena wirelessLAN yang sering digunakan adalah antena yagi, antena ini memiliki kesederhanaan konstruksi dan perancangannya, tetapi memiliki tingkat keterarahan yang cukup presisi. Perancangan ini akan menjelaskan bagaimana proses pembuatan antena yagi dengan beberapa elemen yang cukup efisen dalam biaya namun efektif dalam pentransmisian data di frekuensi 2.4 GHz. Terbukti pada jangkauan cukup jauh dengan pengunaan antena ini untuk sistem komunikasi point to point antena dapat berperan dengan baik dalam pentransmisian data, darii hasil
link
quality,
throughput,
maupun
delay
dipertimbangkan untuk perencanaan sistem WLAN.
time,
antena
ini
layak
TAKARIR Access point yaitu alat yang berfungsi sebagi jembatan penghubung antara tiap komputer dengan komputer secara nirkabel, access poiny identik dengan HUB pada jaringan kabel’ Antena merupakan alat yang dapat meradiasikan medan listrik menjadi signal yang digunakan untuk saling berhubungan Bandwidth ukuran lebar alokasi frekuensi yang digunakan dalam komunikasi bps-bit per second yaitu seberapa cepat ukuran data ditransmisikan byte adalah satuan diatas bit dimana 1byte terdiri dari 8 bit Broadband yaitu band komunikasi yang mempresentasikan sebuah hingga 1 byte Coverage yaitu jarak atau wilayah yang mennjadi daerah jangkauannya. Decibel adalah satuan yang digunakan oleh para pakar pendengaran untuk mengukur intensitas bunyi Direct sequence spread spectrum adalah teknik yang memodulasi sinyal informasi secara langsung dengan kode-kode tertentu Directivity adalah kemampuan antena untuk memfokuskan energi ke satu arah tertentu dibandingkan dengan arah lain. Download adalah istilah untuk kegiatan menyalin data yang berupa file dari sebuah komputer yang terhubung dalam sebuah network ke komputer lokal Effective Isotropic Radiated Power merupakan total daya yang dipancarkan oleh suatu pemancar yang merupakan daya keluaran penguat dalam dBW ditambah penguatan antena terhadap antena isotropitc dalam dB Effective Radiated Power pada antena (output power pada transmitter) pada penguatannya Fade Margin adalah nilai akhir dari suatu perencanaan dan nilainya akan sangat berpengaruh pada keandalan dari sistem wireless atau radio terutama sistem wireless outdoor Free space udara atau ruang angkasa yang tidak mempunyai elektron bebas atau ion. Dengan kondisi demikian , pola radiasi tidak dipengaruhi oleh benda-benda sekitar seperti bumi, bangunan, dan lain sebagainya Frequency Hopping Spread Spectrum adalah teknik yang memodulasi sinyal informasi dengan frekuensi yang loncat-loncat (tidak konstan)
Frequency jumlah perulangan getaran dalam satu detik. Biasanya dihitung dalam satuan cycle per detik atau hertz Fresnel zone sebagai saluran yang berbentuk bola football diantara dua tempat yang membutuhkan transmitter dan receiver. Gain merupakan pnguatan antena ( perbandingan antar intesitas medan pada suatu jarak tertentu , dalam arah yang memberi radiasi medan yang dihasilkan antena referensi pada posisi yang sama dengan daya yang sama Internet Sejumlah besarnetwork yag membentuk jsringsn interkoneksi dan terhubung melalui protokol TCP/IP. Internet merupakan kelanjutan jaringan WAN yang terbesar yang ada saat ini. IP address atau alamat IP ( Internet Protocol) , yaitu sistem pengalamatan di network yang direpresentasikan dengan sederetan angka berupa nomor jaringan maupun nama ID Line O f Sight Modulasi proses penumpangan sinyal informasi pada sinyal gelombang pembawa (carrier) radio unutk dirambatkan ke stasiun berikutnya. Network sekumpulan jaringan yang terdiri dari dua atau lebih sistem komputer yang digabung menjadi satu, internet sebenarnya merupakan sebuah network dengan skala yang sangat besar. Node suatu komputer tunggal yang tersambung pada sebuah network Obstacle atau penghalang berupa benda yang berada di antara Tx dan Rx yang dapat mempengaruhi kualitas sinyal yang ditransmisikan. Ping adalah perintah yang dijalankan pada software M S Command prompt yang betujuan untuk mendeteksi apakah jaringan telah terhubung dengan baik. Polarisasi adalah bentuk berkas medan dielektrik yang merambat ke segala arah. Radiation Pattern pola radiasi antena ( bentuk atau pola pancaran yang sudah ditentukan sesuai dengan perhitungan sistem antena. Receive-penerima berfiingsi mengambil sebagian sinyal darii kanal transmisi, memproses dan meneruskan ke tranduser input. Reflektor power -daya pantul yang merupakan efek dari impedansi yang tidak sama pada sinyal antena Reflektor berfungsi unutk mengubah arah/diagram gain,khususnya menaikkan fro n t to back ratio
x
Return loss adalah daya dari sinyal yang dipantulkan oleh antena dan relatif terhadap daya pancar antena Rx signal level adalah hasil penjumlahan smua gain/penguatan yang dimiliki antena dikurangi dengan semua loss yang dimilikin oleh antena itu sendiri Service set identification berfungsi memberi nama jaringan yang digunakan . System O perating M argin-istilah lain dari nama fade margin TCP/IP Transmissiion Control Protocol/Internet Protocol. Satus set protokol standar yang digunakan untuk menghubungkan jaringan komputer dan megalamati lalu lintas dalam jaringan. Protokol ini mengatur format data yang diijinkan.TCP/IP harus dapat bekerja diatas segala jenis kompute, tanpa pengaruh oleh perbedaan perangkat keras maupun sistem sistem operasi yang digunakan. Topologi ad-hoc adalah topologi wirelessLAN dimana komputer saling terhubung secara langsung tanpa perantaran access point. Topologi infrastructure adalah topologi wirelessLAN yang membutuhkan access point untuk saling berhubungan. Transm itter-pem ancar berfungsi mengkopel pesan dalam bentuk sinyal yang ditransmisikan ke kanal transmisi. Voltage standing wave ratio adalah indikator seberapa bagus antena cocok terhadap saluran transmisi yang dilewatinya. Wi-Fi -W ireless Fidelity. Standar industri untuk transmisi data secara nirkabel (wireless) yang dikembangkan menurut standar spesifikasi IEEE 802.11. Wireless LAN card yaitu interface wireless ethernet yang berfungsi agar dapat berhubungan dengan PC lain ataupn secara n irkabe 1,vvire less LAN card memiliki banyak jenis,seperti PCI untuk PC desktop, PCMCIA untuk notebook,atmpun WirelesLAN card berbentuk USB. World Wide Web atau yang lebih dikenal sebagai WWW atau ’web” saja sebuah populasi banyak jaringan yang memiliki informasi dalam bentuk teks, gambar, suara, dan lain-lain yang dapat diakses siapa pun. Yagi antena yaitu antena multi frekuensi yang terdiri dari driver,reflektor maupun direktori dalam konstruksinhya,biasa digunkan dalam jaringan point to point..