Tesis
Perancangan Model Tata Kelola Pengorganisasian Kecepatan Dan Fleksibilitas Layanan Teknologi Informasi Pada Rumah Sakit Jiwa Menur Surabaya
Untung Julianto Hadi NRM.9109205311
Abstrak (1) • Penyusunan model tata kelola TI yang terkait dengan pengorganisasian kecepatan dan fleksibilitas layanan teknologi informasi dilakukan sebagai respon rumah sakit terhadap perubahan lingkungan bisnis. bisnis • Pemodelan dilakukan dengan mengacu pada framework COBIT yang menyediakan empat control objectives yang terkait dengan tata kelola pengorganisasian kecepatan dan fleksibilitas layanan teknologi informasi, yaitu PO2 (Define the Information Architecture), PO4 (Define the IT Processes, the Information Architecture), PO4 (Define the IT Processes, Organisation and Relationships), PO7 (Manage IT Human Resources) dan AI3 (Acquire and Maintain Technology Infrastructure). Infrastructure)
Abstrak (2) • Keterbatasan sumber daya mengharuskan manajemen untuk memilih satu dari empat alternatif control objectives tersebut untuk diukur tingkat kematangannya dan dibuatkan model tata model tata kelolanya. kelolanya • Model tata kelola yang dibuat mencakup rumusan rekomendasi perbaikan untuk menghilangkan kesenjangan kematangan, deskripsi tujuan TI, proses dan aktivitas beserta alat ukur kinerjanya masing‐ g, aksi serta draft kebijakan j penerapan p p masing, rencana tata kelola pengorganisasian kecepatan dan fleksibilitas layanan teknologi informasi dalam kerangka COBIT.
Pendahuluan • Permasalahan: o Ketidaktersediaan kerangka/manual tata g kelola teknologi g informasi dan struktur organisasi yang secara khusus menangani TI dan mendefinisikan peran dan tanggung jawab personel TI. TI • Perumusan masalah: o bagaimana tingkat kedewasaan pengorganisasian k kecepatan d fleksibilitas dan fl k ibili layanan l TI saat ini i i dan d yang diharapkan di RSJ Menur . o Bagaimanakah g menyusun y tata kelola p pengorganisasian g g kecepatan dan fleksibilitas layanan TI agar bisa mengatasi gap tingkat kedewasaan sehingga layanan TI dapat merespon kebutuhan bisnis dengan cepat. cepat
Batasan Penelitian • Studi Studi kasus dilakukan terhadap penerapan kasus dilakukan terhadap penerapan teknologi informasi di lingkungan Rumah Sakit Jiwa Menur Surabaya Jiwa Menur Surabaya • Menggunakan standard framework COBIT untuk melakukan perancangan IT Governance t k l k k IT G
Tujuan Penelitian Tujuan Penelitian • menghasilkan rencana tindak perbaikan tata tata kelola pengorganisasian kecepatan dan y g p fleksibilitas layanan teknologi informasi pada Rumah Sakit Jiwa Menur Surabaya sebagai upaya untuk menghilangkan gap tingkat kedewasaan penerapan tata kelola TI dalam sebuah model tata kelola sebagai kerangka d d dan dasar bertindak pengelolaan teknologi b ti d k l l t k l i informasi yang mendukung pencapaian visi dan misi rumah sakit dan misi rumah sakit.
Manfaat Penelitian Manfaat Penelitian – Menyediakan dokumen tata kelola Menyediakan dokumen tata kelola pengorganisasian kecepatan dan fleksibilitas layanan teknologi informasi rumah sakit sebagai dasar bertindak penerapan teknologi informasi dan acuan pengembangan teknologi informasi di masa datang. d t – Menjadi acuan bagi manajemen untuk merevaluasi kebutuhan dan kebijakan pengelolaan merevaluasi kebutuhan dan kebijakan pengelolaan TI agar dapat menghasilkan kebijakan pengelolaan TI yang responsif bagi pencapaian strategi TI TI yang responsif bagi pencapaian strategi TI institusi
Sistimatika Penulisan Tesis Sistimatika Penulisan Tesis • • • •
BAB I BAB II BAB II BAB III BAB IV
• BAB V
PENDAHULUAN: KAJIAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI KAJIAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI METODOLOGI PENELITIAN PELAKSANAAN DAN HASIL PENELITIAN SIMPULAN DAN SARAN
KAJIAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI • Definisi Tata Kelola TI: – Gad J Selig: upaya g p y untuk memformalkan p pengelolaan g dan perbaikan kesalahan, akuntabilitas dan kewenangan mengambil keputusan dalam skala yang lebih luas pada area strategi TI, sumber area strategi TI, sumber daya, dan daya, dan aktivitas pengendalian. pengendalian. – ITGI:sebuah tanggung jawab dewan direktur dan manajemen eksekutif yang mencakup leadership, organizational structures and processes yang menjamin organizational structures and processes yang menjamin bahwa TI perusahaan mendukung dan memperluas strategi dan tujuan perusahaan. – Peter Weill: aktifitas P t W ill ktifit menetapkan t k hak h k pengambilan bil keputusan dan kerangka kerja yang dapat dipertanggungjawabkan (accountability framework) untuk mendorong d perilaku il k pengunaan TI yang diharapkan TI dih k (Weill (W ill dkk, 2004).
COBIT – memberikan panduan yang jelas dan best practice bagi pengelolaan TI untuk organisasi di seluruh dunia – membantu manajemen memahami dan mengatur resiko yang berhubungan dengan TI dengan cara menyediakan kerangka kerja IT Governance dan di k k k k j IT G d control objectives yang rinci buat manajemen – IT Control Framework yg dirancang sebagai alat yg g g penguasaan IT yang membantu dalam pemahaman dan memanage resiko, manfaat serta evaluasi yang berhubungan dengan IT untuk memastikan berhubungan dengan IT untuk memastikan confidenciality, integrity, dan avaibility data dan informasi kritikal lainnya.