Pemrograman Visual Oleh: Danu Wira Pangestu, S.Kom.
bangdanu.wordpress.com
Sekilas .NET Framework
.NET Framework merupakan suatu kumpulan base class atau juga merupakan suatu set class library untuk mendevelop suatu program. Dengan Framework ini suatu aplikasi tidak memerlukan banyak class tambahan untuk melakukan suatu operasi tertentu, misalnya untuk berhubungan dengan perangkat printer, input device, dll. Cara ini akan mempercepat kerja program karena tidak perlu lagi untuk me-load suatu library (dll) tertentu . Dengan .NET Framework kita dapat membuat aplikasi windows, aplikasi web, web services, dll diberbagai sistem platform, bahkan di alat-alat mobile seperti PDA dengan cepat dan mudah bangdanu.wordpress.com
Sekilas Visual Basic.NET
Microsoft Visual Basic .NET adalah sebuah alat untuk mengembangkan dan membangun aplikasi yang bergerak di atas sistem .NET Framework, dengan menggunakan bahasa BASIC Para programmer dapat membangun aplikasi Windows Forms, Aplikasi web berbasis ASP.NET, dan juga aplikasi command-line Alat ini dapat diperoleh secara terpisah dari beberapa produk lainnya (seperti Microsoft Visual C++, Visual C#, atau Visual J#), atau juga dapat diperoleh secara terpadu dalam Microsoft Visual Studio .NET Bahasa Visual Basic .NET sendiri menganut paradigma bahasa pemrograman berorientasi objek yang dapat dilihat sebagai evolusi dari Microsoft Visual Basic versi sebelumnya yang diimplementasikan di atasbangdanu.wordpress.com .NET Framework.
Membuat Project Baru
Aktifkan Microsoft Visual Studio 2008
Pilih Create Project bangdanu.wordpress.com
Membuat Project Baru
Pilih Project Types : Windows, Templates : Windows Form Application Beri nama Project pada bagian Name: Aplikasi1 Klik OK
bangdanu.wordpress.com
Tampilan Visual Basic.NET Menu & Toolbar
Form Design
Solution/Project Explorer
Toolbox/ Alat Kerja Properties Object
bangdanu.wordpress.com
Latihan 1: Mengatur Properties
Klik 2 kali Form Ketik listing program sebagai berikut:
Jalankan program dengan menekan tombol F5 atau tombol pada Toolbar bangdanu.wordpress.com
Latihan 1: Mengatur Properties
Hasil Program :
Klik tombol close untuk menutup form bangdanu.wordpress.com
Latihan 1: Mengatur Properties
Pilih (Form1 Event) di pilihan Class Name:
Pilih Click di Method Name:
bangdanu.wordpress.com
Latihan 1: Mengatur Properties
Ketik listing berikut di Form1_Click:
Jalankan program, klik form dan lihat hasilnya bangdanu.wordpress.com
Latihan 2 : Menambahkan Objek
Klik Tab Form1.vb [Design] Klik 2 kali tools Button di Toolbox, atur posisinya ditengah form
Klik 2 kali tools TextBox di Toolbox, atur posisinya diatas bangdanu.wordpress.com Button
Latihan 2 : Menambahkan Objek
Klik 2 kali Button, dan berikan listing berikut:
Jalankan program dan klik Button1, kemudian lihat hasilnya bangdanu.wordpress.com
Latihan
Tambahkan 1 buah Button dan 1 buah TextBox kedalam form, letakkan dibawah Button1. Buatlah perintah pada Button2 untuk mengubah teks dari form menjadi sesuai dengan yang diisikan pada TextBox2.
bangdanu.wordpress.com
Variabel, Tipe Data & Operator
bangdanu.wordpress.com
Variabel
Variabel adalah nama atau simbol yang digunakan untuk mewakili suatu nilai. Suatu variabel mempunyai nama dan menyimpan tipe data yang merupakan jenis data variabel. Aturan penamaan variabel adalah sebagai berikut: Harus
dimulai dengan sebuah huruf Tidak lebih dari 255 karakter Tidak boleh sama dengan nama statement, fungsi, metode, objek, dan sebagainya yang merupakan bahasa dari Visual BASIC. Tidak boleh ada spasi, tanda titik(.), tanda seru(!), atau karakter @, &, $, danbangdanu.wordpress.com #.
Variabel Deklarasi variabel dapat dituliskan dengan urutan sebagai berikut: Public
As <Tipe_Data> Atau Dim As <Tipe_Data> Contoh : Public Angka1 As Integer Dim Nama As String bangdanu.wordpress.com
Tipe Data Tipe data adalah jenis data yang disimpan dalam variabel. Tipe data untuk Visual BASIC adalah sebagai berikut: Tipe Data Numerik: digunakan untuk menyimpan data numerik, terdiri dari: Tipe Data
Ukuran
Range
Byte
1 byte
0 sampai 255
Short
2 bytes
Integer
4 bytes
-32,768 sampai 32,767. -2,147,483,648 sampai 2,147,483,647.
Long
8 bytes
Single
4 bytes
Double
8 bytes
-9,223,372,036,854,775,808 sampai 9,223,372,036,854,775,807. -3.4028235E+38 sampai -1.401298E-45; 1.401298E-45 sampai 3.4028235E+38 -1.79769313486231570E+308 sampai -4.94065645841246544E-324; bangdanu.wordpress.com 4.94065645841246544E-324 sampai 1.79769313486231570E+308
Tipe Data
Tipe Data String : digunakan untuk menyimpan data berbentuk karakter. Panjang maksimal karakter yang dapat disimpan adalah 2 milyar karakter. Penulisan data dengan tipe ini diawali dan diakhiri dengan tanda petik dua (“). Contoh: Dim Nama As String Nama = “Habib Maulan” bangdanu.wordpress.com
Tipe Data
Tipe Data Logika (Boolean) : melakukan pengetesan logika. Data dengan tipe data ini hanya dapat bernilai benar(True) atau salah(False). Contoh: Dim Baru As Boolean Baru = True
bangdanu.wordpress.com
Konstanta Konstanta adalah suatu nilai konstan yang tidak berubah. Seperti halnya variabel, konstanta dapat diberi nama dimana aturan penamaannya sama dengan variabel. Contoh: Const A = 10
bangdanu.wordpress.com
Operator Operator Pemberi Nilai Deklarasi pemberian nilai pada Visual BASIC.NET = Bahasa BASIC yaitu menggunakan operator sama dengan ( = ). Contoh : a = 24 nama = “Yudha Noviandi” bangdanu.wordpress.com
Operator Operator Aritmatika Operator
Operasi
+
Penjumlahan
-
Pengurangan
*
Perkalian
/
Pembagian
\
Pembagian dengan hasil bilangan bulat
Mod
Sisa Pembagian (Modulus)
bangdanu.wordpress.com
Operator Operator Boolean Operator
Operasi
Not
Negasi
And
Logika and
Or
Logika or
Xor
Logika xor
bangdanu.wordpress.com
Operator Operator Pembanding Operator Operasi
=
Sama dengan
<>
Tidak sama dengan
<
Kurang dari
>
Lebih dari
<=
Kurang dari atau sama dengan
>=
Lebih dari atau sama dengan
bangdanu.wordpress.com
Operator Derajat Operator Operator
Derajat
Not
Tertinggi
* / \ mod and + - or xor
= <> <= >=
Terendah
bangdanu.wordpress.com
Latihan : Program Aritmatika
Buatlah sebuah project dan form baru pada Visual BASIC, desain tampilan form sehingga didapat tampilan berikut
bangdanu.wordpress.com
Latihan : Program Aritmatika
Pengaturan Properties Komponen
Properti
Nilai
Form1
(Name)
Frmaritmatika
Text
Program Aritmatika
StartupPosition 2-Center Screen Label1
Text
Bilangan 1
Label2
Text
Bilangan 2
Label3
Text
Hasil
Textbox1
(Name)
Txtbil1
Text
(kosongkan)
(Name)
Txtbil2
Text
(kosongkan)
Textbox2 Textbox3
(Name) Text
Txthasil
bangdanu.wordpress.com
(kosongkan)
Latihan : Program Aritmatika
Pengaturan Properties Komponen
Properti
Nilai
Button1
(Name)
Btntambah
Text
Tambah
(Name)
Btnkurang
Text
Kurang
(Name)
Btnkali
Text
Kali
(Name)
Btnbagi
Text
Bagi
(Name)
Btnkeluar
Text
Keluar
Button2
Button3 Button4 Button5
bangdanu.wordpress.com
Latihan : Program Aritmatika
Listing Program Public Class Frmaritmatika
Private Sub Btntambah_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Btntambah.Click Dim bil1, bil2, hasil As Integer bil1 = txtbil1.Text bil2 = txtbil2.Text hasil = bil1 + bil2 Txthasil.Text = hasil End Sub Private Sub Btnkurang_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Btnkurang.Click Dim bil1, bil2, hasil As Integer bil1 = txtbil1.Text bil2 = txtbil2.Text hasil = bil1 - bil2 Txthasil.Text = hasil bangdanu.wordpress.com End Sub
Latihan : Program Aritmatika Private Sub Btnkali_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Btnkali.Click Dim bil1, bil2, hasil As Integer bil1 = txtbil1.Text bil2 = txtbil2.Text hasil = bil1 * bil2 Txthasil.Text = hasil End Sub Private Sub Btnbagi_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Btnbagi.Click Dim bil1, bil2 As Integer Dim hasil As Single bil1 = txtbil1.Text bil2 = txtbil2.Text hasil = bil1 / bil2 Txthasil.Text = hasil End Sub Private Sub Btnkeluar_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Btnkeluar.Click Close() bangdanu.wordpress.com End Sub End Class
Latihan
Buatlah program untuk menghitung: Luas
Segitiga Luas Persegi Panjang
bangdanu.wordpress.com
Percabangan
bangdanu.wordpress.com
Percabangan
Pada beberapa kasus terkadang kita menginginkan komputer melakukan suatu pernyataan tertentu bila suatu kondisi terpenuhi. Dalam Visual BASIC perintah percabangan/pemilihan keputusan dapat dilakukan dengan statemen If...Then dan Select Case.
bangdanu.wordpress.com
Statement If…Then
Statemen ini digunakan untuk melakukan aksi setelah melakukan pengujian terhadap suatu kondisi. Pernyataan dalam blok statemen hanya akan dilaksanakan ketika kondisi pengetesan/pengujian bernilai benar. Statement If...Then memiliki beberapa sintaks/cara penulisan sesuai dengan jumlah pernyataan yang akan dieksekusi.
bangdanu.wordpress.com
Statement If…Then If...Then dengan Kondisi dan Pernyataan Tunggal If Then
Contoh : If Nilai >= 60 Then Keterangan = “Lulus”
bangdanu.wordpress.com
Statement If…Then If...Then dengan Pernyataan Jamak If Then . . End If
Contoh : If Nilai >= 60 Then Keterangan = “Lulus” Ucapan = “Selamat” End If
bangdanu.wordpress.com
Statement If…Then If...Then dengan 2 kondisi. If Then Else End If
Contoh:
If Nilai >= 60 Then Keterangan = “Lulus” Ucapan = “Selamat” Else Keterangan = “Tidak Lulus” Ucapan = “Jangan Bersedih” End If
bangdanu.wordpress.com
Statement If…Then If...Then dengan 2 kondisi. If Then Else End If
Contoh:
If Nilai >= 60 Then Keterangan = “Lulus” Ucapan = “Selamat” Else Keterangan = “Tidak Lulus” Ucapan = “Jangan Bersedih” End If
bangdanu.wordpress.com
Statement If…Then If...Then dengan kondisi jamak.
Contoh:
If Then
If Nilai >= 85 Then
ElseIf Then ... ElseIf Then Else
Keterangan = “Lulus, Sangat Memuaskan” ElseIf Nilai >= 70 Then Keterangan = “Lulus, Memuaskan”
ElseIf Nilai >=60 Then Keterangan = “Lulus, Cukup Memuaskan” Else Keterangan = “Tidak Lulus, Silahkan Mengulang” End If
End If bangdanu.wordpress.com
Statement Select Case
Sama halnya seperti statemen If...Then, Select Case juga mengerjakan suatu blok statemen berdasarkan uji nilai ekspresi. Perbedaannya adalah pada tata cara penulisan dan pengelompokan nilai dari variabel/kondisi.
bangdanu.wordpress.com
Statement Select Case Contoh: Sintaks : Select Case Select Case Nilai Case “A” Case Keterangan = “Sangat Memuaskan” Case “B” Case Keterangan = “Memuaskan” Case “C” Case Else Keterangan = “Cukup” End Select Case Else Keterangan = “Kurang” End Select bangdanu.wordpress.com
Latihan : Program Belanja Sederhana
Buatlah sebuah project dan form baru pada Visual BASIC.NET, desain tampilan form sehingga didapat tampilan seperti pada gambar
bangdanu.wordpress.com
Latihan : Program Belanja Sederhana Pada program diatas perhitungan dilakukan dengan kriteria sebagai berikut: - Total Harga = Harga Satuan x Jumlah Barang - Diskon dan Bonus, didapat dengan ketentuan: Total Harga
Diskon
Bonus
>=500 ribu
20% x Total Harga “Tas Pinggang”
200 ribu – 500 ribu 15% x Total Harga “Payung” 100 ribu – 200 ribu 10% x Total Harga “Kaos” 50 ribu – 100 ribu
5% x Total Harga
“Cangkir”
< 50 ribu
0%
“Tidak Ada”
- Total Bayar = Total Harga – Diskon bangdanu.wordpress.com
Latihan : Program Belanja Sederhana Public Class frmbelanja Private Sub btnhitung_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles btnhitung.Click 'Deklarasi Variabel Dim Harga, Jumlah As Integer Dim Total, Diskon, Bayar As Double Dim Bonus As String 'Deklarasi Input Harga dan Jumlah Harga = txtharga.Text Jumlah = txtjumlah.Text 'Perhitungan Total Harga Total = Harga * Jumlah bangdanu.wordpress.com
Latihan : Program Belanja Sederhana 'Penentuan Diskon dan Bonus If Total >= 500000 Then Diskon = 0.2 * Total Bonus = "Tas Pinggang" ElseIf Total >= 200000 Then
'Perhitungan Total Bayar Bayar = Total - Diskon 'Deklarasi Keluaran Total Harga, Diskon, Total Bayar, dan Bonus txttotal.Text = Total
Diskon = 0.15 * Total
txtdiskon.Text = Diskon
Bonus = "Payung"
txtbayar.Text = Bayar
ElseIf Total >= 100000 Then Diskon = 0.1 * Total Bonus = "Kaos"
txtbonus.Text = Bonus End Sub
ElseIf Total >= 50000 Then Diskon = 0.05 * Total Bonus = "Pena" Else Diskon = 0 Bonus = "Tidak Ada" End If
bangdanu.wordpress.com
Latihan : Program Belanja Sederhana Private Sub btnulang_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles btnulang.Click 'Membersihkan isi Textbox txtnama.Text = "" txtharga.Text = "" txtjumlah.Text = "" txttotal.Text = "" txtdiskon.Text = "" txtbayar.Text = "" txtbonus.Text = "" txtnama.Focus() End Sub
Private Sub btnkeluar_Click(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles btnkeluar.Click Close() End Sub
End Class
bangdanu.wordpress.com
Latihan : Program Belanja Sederhana
bangdanu.wordpress.com