Panduan PPDB Online
Supported by :
PT. Indo Global (iGlobal) Nusa Persada Copyright © 2016. All rights reserved
1. Pendaftaran PPDB Online via Portal Untuk melakukan mekanisme pendaftaran melalui Portal berikut langkah yang harus anda tempuh : a. Akses melalui halaman web http://salam.al-azhar.or.id kemudian klik pada Daftar.
b. Isilah Data pada form pendaftaran yang telah disediakan.
Aplikasi PPD Online - TA. 2017/2018 Designed by : iGlobal - YPI AL AZHAR - Perserikatan Al Azhar Indonesia (Joint Operation)
c. Setelah anda menyelesaikan pengisian data, periksalah email yang anda daftarkan. Sistem akan secara otomatis mengirimkan pesan kepada anda melalui email. Jika anda tidak menjumpai pesan baru pada inbox email anda, periksalah pada folder spam pada akun email anda. Email yang dikirimkan berisi tautan untuk melanjutkan langkah berikutnya, klik tautan tersebut atau kopi tautan dan isikan pada browser anda.
d. Lakukan Proses Verifikasi Akun sesuai dengan Kode Verifikasi yang anda terima via email.
Aplikasi PPD Online - TA. 2017/2018 Designed by : iGlobal - YPI AL AZHAR - Perserikatan Al Azhar Indonesia (Joint Operation)
e. Setelah Akun terverifikasi, lakukan login ke akun PPDB anda.
f. Setelah berhasil login, silahkan lakukan proses Pembayaran Baik Online maupun Offline dengan mengklik Icon sebagaimana berikut.
Aplikasi PPD Online - TA. 2017/2018 Designed by : iGlobal - YPI AL AZHAR - Perserikatan Al Azhar Indonesia (Joint Operation)
g. Untuk Proses pembayaran Offline, merupakan proses pembayaran via ATM Transfer atau Convenience Store. Klik Pembayaran Ofline
Jangan lupa untuk dibaca intruksi pembayarannya :
Aplikasi PPD Online - TA. 2017/2018 Designed by : iGlobal - YPI AL AZHAR - Perserikatan Al Azhar Indonesia (Joint Operation)
h. Klik Proses Pembayaran, Maka akan muncul detail tagihan yang harus dibayarkan.
i. Selanjutnya Pilih Bayar maka invoice akan terkerim ke email yang anda daftarkan, dan anda akan diarahkan ke halaman Kode Pembayaran. Silahkan lakukan proses pembayaran sesuai intruksi pembayaran yang disertakan.
Aplikasi PPD Online - TA. 2017/2018 Designed by : iGlobal - YPI AL AZHAR - Perserikatan Al Azhar Indonesia (Joint Operation)
- TATA CARA PEMBAYARAN UANG PENDAFTARAN / SEKOLAH AL AZHAR-
1.
BANK TRANSFER ATM / ONLINE TRANSFER A. Pembayaran melalui Jaringan ATM BERSAMA, PRIMA & ALTO (BCA, Mandiri, BNI, BRI, seluruh Bank yang terdaftar di Indonesia) : 1. Masukan PIN 2. Pilih Menu "Transaksi Lain nya" 3. Pilih Menu "Transfer" 4. Pilih Menu "Ke Rek Bank Lain / Antar Bank Online" 5. Masukan Kode Bank "013" untuk Bank Permata, diikuti dengan Kode Transaksi “89650” dan "Kode Pembayaran / Payment Code" yang Anda dapatkan dari transaksi Pendaftaran Online Al Azhar (11 digit angka) contoh: 013 - 89650 – 12345678901 6. Masukan "Jumlah /Nominal Pembayaran" sesuai dengan yang tertera dalam print out invoice / tagihan pembayaran PPDB Online Al Azhar 7. Selesai 8. Simpan Bukti Struk sebagai bukti pembayaran yang Sah B.
Pembayaran melalui Internet Banking/Mobile Banking/SMS Banking (Realtime Transfer/Online Transfer) : 1. “Login” ke Internet Banking Anda 2. Pilih Menu "Transfer" 3. Pilih Menu "Ke Rek Bank Lain / Realtime Transfer" 4. Pilih “Bank Permata” sebagai rekening Bank Tujuan 5. Masukan dengan Kode Transaksi “89650” dan "Kode Pembayaran / Payment Code" yang Anda dapatkan dari transaksi Pendaftaran Online Al Azhar (11 digit angka) contoh: 89650 – 12345678901 6. Masukan "Jumlah /Nominal Pembayaran" sesuai dengan yang tertera dalam print out invoice / tagihan pembayaran PPDB Online Al Azhar 7. Selesai 8. Simpan Bukti Struk sebagai bukti pembayaran yang Sah
Keterangan: Untuk Penggunaan KlikBCA tidak bisa menggunakan layanan ini, silahkan menggunakan channel ATM BCA atau m-BCA Pembayaran menggunakan Bank Transfer / Online Transfer di dukung oleh semua Bank dalam jaringan ATM Bersama, ATM Prima dan Bank Permata. Masa berlaku PAYMENT CODE yang anda dapatkan adalah 6 Jam. Mohon agar dilakukan pembayaran secepatnya atau PAYMENT CODE anda di tolak. Apabila Payment Code (Kode Pembayaran) Anda sudah tidak Valid (lewat dari batas yang telah ditentukan, harap login kembali di aplikasi PMB Online Al Azhar atau Hubungi TU Sekolah untuk meminta Kode Pembayaran baru. Tagihan dan Cara Pembayaran ini akan diemail, silahkan cek email yang anda daftarkan.
2.
PEMBAYARAN MENGGUNAKAN ALFA GROUP : Pembayaran dapat dilakukan di Jaringan Outlet Alfamart Group (Alfa Midi, Alfa Mart, Alfa Express, Dan+Dan dan Lawson) terdekat :
Tahapan Pembayaran :
1. 2.
3. 4.
3. 4.
Informasikan ke Kasir Toko bahwa Anda ingin melakukan Pembayaran ONLINE MERCHANT DOKU Informasikan Kode bayar 88888 lalu PAYMENT CODE / KODE BAYAR yang Anda dapatkan dari transaksi Pendaftaran Online Al Azhar (11 digit angka) contoh : 88888 - 12345678901 Kasir akan menginformasikan Nama Merchant (IGLOBAL WEB) dan Jumlah transaksi yang harus dibayarkan, sesuai dengan informasi Tagihan yang di dapatkan di Aplikasi PMB Online Al Azhar Pembayaran di Cashier tersebut bisa dilakukan dengan menggunakan Cash/ Debit ATM/ Credit Card Selesai Simpan Struk sebagai bukti pembayaran yang sah
Keterangan: Jika mengalami kendala pembayaran di Toko/Kasir silahkan menghubungi ke Customer Services Kami di : 0898-8888-383 Masa berlaku Kode Pembayaran yang anda dapatkan adalah 6 Jam. Mohon agar dilakukan pembayaran secepatnya atau Kode Pembayaran anda di tolak. Apabila Payment Code (Kode Pembayaran) Anda sudah tidak Valid (lewat dari batas yang telah ditentukan, harap login kembali di aplikasi PMB Online Al Azhar atau Hubungi TU Sekolah untuk meminta Kode Pembayaran baru. Tagihan dan Cara Pembayaran ini akan diemail, silahkan cek email yang anda daftarkan