RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) DAN BAHAN AJAR
MATA KULIAH DASAR-DASAR AKUNTANSI
OLEH: LESTARI RAHAYU WALUYATI
PROGRAM STUDI SOSIAL EKONOMI PERTANIAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS GADJAH MADA YOGYAKARTA 2004
Universitas Gadjah Mada
RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) 1. Nama Mata kuliah
: Dasar-dasar Akuntansi
2. Kode
: PNE 3212
3. SKS
: 2/1
4. Status Matakuliah
: Pilihan yang dianjurkan
5. Deskripsi singkat
:
Mata kuliah ini berisi pendekatan dasar untuk mempelajari teori dan prinsip-prinsip dasar akuntansi dan aplikasinya pada perusahaan di bidang jasa, dagang dan produksi pertanian. Dalam kuliah dasar akuntansi ini ditekankan pada pemahaman akuntansi keuangan (financial accounting). Materi kuliah dimulai dari konsep dasar dan siklus akuntansi untuk membuat laporan keuangan kemudian dijabarkan pada setiap elemen laporan rugi laba dan neraca meliputi aktiva lancar, aktiva tetap, utang dan modal. 6. Tujuan pembelajaran
:
Setelah menyelesaikan kuliah dasar-dasar akuntansi ini mahasiswa akan dapat menerapkan konsep
dasar
akuntansi
untuk
membuat
laporan keuangan
perusahaan jasa, dagang dan produksi pertanian. 7. Materi Pembelajaran No. I
Pokok bahasan
Sub pokok bahasan
Konsep dasar akuntansi
1. Konsep dasar akuntansi 2. Peranan dan hubungan akuntansi dgn bidang lain 3. Organisasi agribisnis
II
Laporan keuangan
1. laporan rugi laba 2. neraca 3. hubungan
transaksi
dgn
keuangan III
Siklus usaha
akuntansi jasa,
produksi
dagang
dalam 1. Penjurnalan dan posting dan 2. Penyesuaian 3. Tutup Buku 4. Siklus akuntansi usaha dagang
Universitas Gadjah Mada
laporan
5. siklus akuntansi usaha produksi IV
Aktiva lancar dan aktiva tetap
1. Kas 2. Piutang 3. Surat berharga 4. Persediaan 5. aktiva tetap
V
Utang dan modal
1. utang 2. modal
VI
Akuntansi usaha pertanian 1. Akuntansi usaha pertanian dan Farm record
2. Farm record
8. Outcome Pembelajaran Dengan berbekal ilmu Dasar-dasar Akuntansi, setelah lulus diharapkan mahasiswa mampu menguasai dan menerapkan ilmu tersebut dalam dunia kerja. Dasar-dasar akuntansi membekali mahasiswa dengan pengetahuan tentang laporan keuangan Laba/rugi, Perubahan Modal dan Neraca, serta ketrampilan untuk mengolah transaksi-transaksi menjadi laporan keuangan yang sistematis. Dengan bekal tersebut diharapkan mahasiswa dapat; a. membaca dan memahami secara benar laporan keuangan b. menerapkan siklus akuntansi dalam kegiatan usaha pertanian 9. Rencana Kegiatan Pembelajaran Mingguan Minggu ke1–2
Pokok bahasan Konsep
dasar
Akuntansi
Sub pokok bahasan 1.1 Konsep dasar akuntansi 1.2 Peranan
dan
Metode pembelajaran Ceramah,
hubungan diskusi
akuntansi dgn bidang lain 1.3 Organisasi agribisms 3–4
Laporan
2.1 laporan mgi laba
Ceramah,
keuangan
2.2 neraca
diskusi,
tugas
dgn mandiri
dan
2.3 hubungan
transaksi
laporan keuangan 5–9
kelompok
Siklus akuntansi
3.1 Penjurnalan dan posting
Ceramah,
dalam
3.2 Penyesuaian
diskusi,
tugas
3.3 Tutup Buku
mandiri
dan
jasa,
Universitas Gadjah Mada
usaha dagang
dan produksi
3.4 Siklus
akuntansi
usaha kelompok
akuntansi
usaha
dagang 3.5 siklus produksi 10 – 12
Aktiva
lancar
dan aktiva tetap
4.1 Kas
Ceramah,
4.2 Piutang
diskusi,
tugas
4.3 Surat berharga
mandiri
dan
4.4 Persediaan
kelompok
4.5 aktiva tetap 13
Utang
dan
modal
5.1 Utang
Ceramah,
5.2 Modal
diskusi,
tugas
mandiri
dan
kelompok 14
Akuntansi usaha
6.1 Akuntansi usaha Pertanian
Ceramah,
pertanian
6.2 Farm record
diskusi
dan
Farm record 10. Penilaian : Kriteria dan Cara Evaluasi Hasil Pembelajaran Penilaian atau evaluasi merupakan bagian akhir dari proses pembelajaran yang bertujuan untuk mengukur keberhasilan proses pembelajaran. Hasil evaluasi ini dapat digunakan sebagai tolok ukur untuk melihat keberhasilan penggunaan metode pembelajaran dan penguasaan materi pembelajaran oleh mahasiswa. Evaluasi pembelajaran ini juga berfungsi sebagai feedback yang dapat digunakan sebagai masukan guna perbaikan metode pembelajaran pada periode berikutnya. Kriteria penilaian keberhasilan proses pembelajaran yang digunakan meliputi penguasaan materi, kreativitas dan kedisiplinan mahasiswa . Penguasaan materi dapat dilihat pada hasil kuis, hasil pekerjaan tugas mandiri dalam praktikum, hasil ujian sisipan dan ujian akhir. Kreativitas mahasiswa dapat dilihat dari partisipasi dalam diskusi dan hasil pekerjaan tugas kelompok dan tugas mandiri dalam praktikum. Kedisiplinan mahasiswa dapat dilihat dari kehadiran dalam mengikuti kuliah, praktikum dan diskusi serta ketepatan waktu dalam mengumpulkan tugas mandiri serta kelompok. Bobot penilaian adalah sebagai berikut: No. 1
Kriteria
Sumber penilaian
Dasar penilaian
Penguasaan 1.1 kuis,
ujian 1.1 ketepatan
materi
ujian
Universitas Gadjah Mada
sisipan,
menjawab
Prosentase
dalam 50 %
akhir
1.2 kualitas hasil tugas
1.2 tugas
mandiri
mandiri
dalam praktikum 1.3 diskusi 2
Kreativitas
2.1 diskusi
2.1 frekuensi ber- tanya 30 %
2.2 tugas mandiri dan kelompok
dan berpendapat
dalam 2.2 keragaman
praktikum 3
Kedisiplinan
sudut
pandang
3.1 kehadiran kuliah 3.1 frekuensi hadir dan praktikum
2.3 ketepatan
3.2 pengumpulan tugas dan
mandiri
20 %
waktu
pengumpulan tugas mandiri
kelompok
dalam praktikum 11. Bahan, Sumber Informasi dan Referensi 1. Anthony Robert, Hawkins David and Merchant Kenneth. 2004. Accounting: Text and Cases. Eleventh Eds. Mc Graw Hills. 2. Clyde P Stickney and Roman I Weil. 1994. Financial Accounting : An Introduction to Concept, Method and Uses. Dryden Harmount Brace College Publisher. 3. Skowen, Langenderfer and Albrecht. 1983. Principles of Accounting. Work Publisher Inc. 4. James Sydney C and Everett Stoneberg. 1979. Farm Accounting dan Business Analysis. Iowa State University Press. 5. Hopkins John and Heady Earl. 1976. Farm Record and Accounting. Iowa State University Press 6. Reksohadiprodjo, Sukanto. 1982. Akuntansi Manajemen Perkebunan. Seri Agribisnis. 7. --------------------------. 1976. Akuntansi Usahatani. Fakultas Pertanian UGM 8. Sugiarto, 1999. Dasar-dasar Akuntansi BPFE Yogyakarta 9. Mardiasmo. 1993. Akuntansi Keuangan dasar. BPFE. Yogyakarta 10. The Ohio. 1979. Farm account book. Ohio State University.
Universitas Gadjah Mada
Soal Ujian Sisipan Dasar-dasar Akuntansi Tanggal
: ……………..
Waktu
: 120 menit
Sifat
: Buku Terbuka
1. Berikut daftar saldo 1 Januari 2xx0 dari perusahaan konsultan agribisnis. Kas
Rp 1.000.000
Persediaan Bahan Habis Pakai
Rp
500.000
Persekot asuransi
Rp
225.000
Persekot sewa
Rp
375.000
Computer
Rp 7.500.000
Utang bank
Rp 4.600.000
Modal
Rp 5.000.000
Transkasi selama bulan Januari 2002 sebagai berikut : a. membeli komputer secara kredit Rp 2.500.000,b. membayar sewa ruangan Rp 225.000,c. membeli BHP tunai Rp 150.000,d. membayar gaji pegawai administrasi Rp 250.000,e. menerima penghasilan konsultasi Rp 2.000.000 f.
membayar rekening listrik Rp 125.000,- rekening telpon Rp 175.000,-
g. mengambil kas untuk pribadi Rp 1.000.000,h. membayar biaya lain-lain Rp 400.000,i.
membayar bunga utang bank Rp 80.000,-
Data penyesuaian: a. Asuransi bulan Januari Ro 175.000,b. Sewa bulan Januari Rp 350.000,c. Persediaan BHP tersisa Rp 250.000,Buatlah laporan keuangannya ! 2. Pada tanggal 1 Januari 2xxx Ali mendirikan perusahaan dagang pupuk kompos dengan dana awal tunai dari harta pribadi Rp 800.000,- dan utang bank Rp 300.000,- .Transaksi yang terjadi pada bulan Januari sebagai berikut:
Universitas Gadjah Mada
Tanggal 1
Membeli barang dagangan (pupuk kompos ) Rp 800.000,- tunai 50% dan biaya ATK Rp 100.000,- tunai.
Tanggal 2
Dibayar biaya iklan Rp 200.000 untuk satu tahun
Tanggal 6
Penjualan barang dagangan Rp 100.000 tunai.
Tanggal 10
Penjualan barang dagangan Rp 250.000 kredit dengan syarat 2/10 , n/60
Tanggal 15
Dibeli meja dan kursi secara kredit dengan syarat 2/10, n/60
Tanggal 16
Dibeli barang dagangan Rp 100.000, dibayar tunai Rp 75.000,sisanya dibayar 10 hari kemudian. Potongan tunai 2%
Tanggal 21
Gaji karyawan Rp 10.000,Pembelian tanggal 15 dibayar lunas
Masukkan dalam jurnal dan buatlah laporan keuangan bulan Januari tersebut !
Universitas Gadjah Mada
Soal Ujian Akhir Dasar-dasar Akuntansi Tanggal
: …………..
Waktu
: 120 menit
Sifat
: Buku Terbuka
1. Saldo rekening berikut dikutip dari buku besar PT. Agric tanggal 31 Desember 200x Kas
150.000
Piutang dagang
400.000
Persediaan barang dagangan
350.000
Gedung
1.000.000
Akumulasi Penyusutan gedung
200.000
Utang dagang
150.000
Modal saham
2.000.000
Laba yang ditahan
720.000
Penjualan
1.350.000
Retur penjualan
30.000
Potongan penjualan
50.000
Macam-macam penghasilan jasa Pembelian Biaya Supplies Gaji pegawai
100.000 1.950.000 80.000 450.000
Potongan pembelian
10.000
Penghasilan bunga Biaya angkut pembelian
5.000 350.000
Retur pembelian Biaya bunga
150.000 25.000
Data penyesuaian: a. Persediaan supllies per 31 desember 200x Rp 7.500,b. Kerugian piutang ditaksir 1% dari penjualan kotor c. Persediaan barang dagangan di gudang tanggal 31 desember 200x Rp 300.000 d. Penyusutan gedung per tahun 10% dari harga perolehan Buatlah jurnal penyesuaian dan laporan rugi laba serta neracanya !
Universitas Gadjah Mada
2. Lengkapi ringkasan rekening rugi-laba dan lampiran dan PT. MMA Rekening
1997
1998
1999
?
368000000
415000000
Persediaan barang jadi, awal
68000000
?
?
Persediaan barang dalam proses, awal
24000000
?
12000000
Pemakaian bahan baku
76000000
48000000
68000000
Tenaga kerja langsung
84000000
64000000
44000000
Biaya overhead pabrik
?
60000000
48000000
Persediaan barang dalam proses,akhir
?
?
?
Harga pokok produksi
?
180000000
152000000
Persediaan barang jadi, akhir
?
?
18400000
231200000
193600000
?
?
?
223000000
52500000
?
131000000
172500000
96000000
?
Penjualan
Harga pokok penjualan Laba kotor penjualan Biaya operasi (A/P total) Laba operasi
3. Berikut data persediaan dan penjualan barang dagangan CV flower selama bulan Mei 2xx0 Pembelian Tgl
Penjualan
Jumlah
Harga pokok/unit
Tgl
Jumlah
Harga pokok/unit
2
1.500
Rp 150
4
1.600
Rp 200
7
700
Rp 160
11
1.000
Rp 210
8
1.200
Rp 150
20
2.000
Rp 215
13
1.500
Rp 155
25
300
Rp 200
Persediaan awal 200 unit @ Rp 145 Buatlah laporan laba rugi bulan Mei 2xxx0 !
Universitas Gadjah Mada
KUIS 1 Hari/tanggal : …………………. 1.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan neraca, laporan laba rugi dan laporan perubahan modal !
2.
Jelaskan konsep kesatuan usaha yang melandasi akuntansi !
3.
Berikut adalah rekening yang termasuk dalam kelompok utang lancar kecuali :
4.
a.
biaya yang masih harus dibayar
b.
utang sewa
c.
utang dagang
d.
utang obligasi
e.
utang gaji
Berikut adalah rekening yang termasuk dalam kelompok rekening riil kecuali : a. cadangan kerugian piutang b. utang dagang c. biaya bunga yang masih harus dibayar d. piutang pendapatan sewa e. tidak ada jawaban yang benar
5.
Rekening-rekening yang termasuk dalam kelompok rekening nominal adalah : a. biaya asuransi b. pendapatan bunga c. persekot sewa d. jawaban a dan b e. semua jawaban benar
6.
Aktiva perusahaan yang digunakan untuk operasi sehari-hari, yang diharapkan dapat dijual atau dipakai selama kurang dari satu periode akuntansi adalah : a. aktiva lancer b. investasi jangka panjang c. aktiva tetap berujud d. aktiva tidak berujud e. aktiva lain-lain
Universitas Gadjah Mada
KUIS 2 Hari/tanggal : ……………………… 1. Pembelian bersih didapat dari : a. Pembelian kotor + ongkos angkut penjualan - retur pembelian b. Pembelian kotor + ongkos angkut pembelian - retur pembelian c. Pembelian kotor + ongkos angkut pembelian - retur pembelian potongan pembelian d. Pembelian kotor + ongkos angkut pembelian - retur pembelian + potongan pembelian e. Tidak ada yang benar 2. Harga pokok penjualan adalah: a. persediaan (akhir) + pembelian (bersih) - persediaan (awal) b. persediaan (awal) + pembelian (bersih) - persediaan (akhir) - ongkos angkut penjualan c. persediaan (awal) + pembelian (bersih) - persediaan (akhir) d. persediaan (awal) + penjualan (bersih) - persediaan (akhir) e. tidak ada jawaban yang benar 3. Hitunglah nilai Persediaan barang dagangan akhir per 31 Desember 200x jika : Harga pokok penjualan
Rp 300.000
Pembelian
Rp 320.000
Potongan pembelian
Rp
4.000
Persediaan barang dagangan awal Rp 95.000 Biaya angkut pembelian
Rp 15.000
Retur Pembelian
Rp
1.000
4. Bagaimana cara menghitung harga pokok produksi ?
Universitas Gadjah Mada
TUGAS MANDIRI (dalam praktikum) Ada dalam setiap akhir sub pokok bahasan (dalam bahan ajar). TUGAS KELOMPOK Membahas kasus-kasus Berikut adalah permasalahan yang dihadapi oleh Joan Holtz (B) (Anthony et all, 2004) : 1. Ada 2 cara untuk menangani potongan pembelian yaitu (1) mengurangi harga pokok pembelian (2) masuk pendapatan lain-lain. Apakah kedua metode ini memberikan dampak yang sama terhadap laba ? Jika ya, apakah alasannya untuk lebih memilih salah satu dari metode tsb? 2. Metode penilaian persediaan LIFO mengasumsikan bahwa barang yang keluar pertama adalah dari pembelian/produksi yang masuk paling akhir. Jika demikian asumsi ini sangat tidak realistik karena umumnya perusahan menjual barang dari yang paling dulu dibuat/diproduksi/dibeli. Dapatkah metode dengan asumsi yang tidak realistik ini didukung lebih dari sekedar untuk kepentingan pajak ? 3. Apakah kesimpulan umum mi benar? a. perbedaan antara LIFO dan FIFO relatif kecil jika perputaran persediaan sangat cepat. b. Metode rata-rata tertimbang menghasilkan laba antara metode LIFO dan FIFO. c. Jika harga meningkat dalam satu tahun dan jatuh pada tahun berikutnya total laba untuk dua tahun akan sama antara metode LIFO dan FIFO. 4. Jika metode LIFO digunakan dan harga pasar semakin meningkat maka persediaan akhir umumnya secara signifikan lebih rendah dari harga pasar. Apa justifikasinya untuk menggunakan aturan lower cost or market untuk persediaan LIFO ?
Universitas Gadjah Mada