BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN
Bab ini akan membahas mengenai implementasi dari sistem yang telah dibuat. Pengujian akan dilakukan pada setiap menu untuk memastikan bahwa sistem berjalan dan menghasilkan output yang diharapkan.
4.1
Implementasi Sistem
Implementasi sistem ini menjelaskan mengenai perangkat keras yang digunakan untuk pembuatan dan uji coba aplikasi. Berikut ini spesifikasi perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software) yang digunakan : 1. Perangkat Keras •
Laptop Dell Inspiron 3421 dengan spesifikasi sebagai berikut :
Processor : Intel Core i3-2365M CPU @ 1.40GHz
RAM : 6.00 GB
Resolusi Layar : 1366 x 768
2. Perangkat Lunak •
4.2
Laptop Dell Inspiron 3421 dengan spesifikasi sebagai berikut :
Sistem Operasi : Windows 7 Ultimate 64Bit
Microsoft Visual Studio 2010
Oracle 10g
Implementasi Basis Data
Implementasi basis data menjelaskan mengenai basis data yang diimplementasikan menggunakan Oracle 10g. Basis data yang dibuat terdiri dari 5 tabel yaitu :
Tabel Master_Transaksi
79
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Tabel Detail_Transaksi
Tabel Mining_Transaction
Table Obat
Tabel Pegawai
Gambar 4.1 Implementasi Basis Data di Oracle 10g
4.3
Implementasi Program
Aplikasi ini dibuat menggunakan Visual Studio 2010 dengan bahasa VB.Net dan menggunakan Oracle 10g sebaagai basis data. Dalam implementasi program akan dijelaskan mengenai tampilan dan fungsi menu-menu yang ada pada aplikasi.
1. Implementasi Login
Pada menu login terdapat dua textbox yaitu Username dan Password dan tombol untuk masuk ke menu utama. Apabila user
80
http://digilib.mercubuana.ac.id/
salah memasukan username atau password maka tidak akan masuk ke menu utama dan akan muncul peringatan untuk periksa kembali username dan password.
Gambar 4.2 Implementasi Tampilan Login
Gambar 4.3 Implementasi Tampilan Login (apabila ada kesalahan username atau password)
2. Implementasi Menu Utama
Setelah berhasil login maka akan muncul tampilan menu utama yang berungsi mengakses menu lain. Apabila login sebagai admin
81
http://digilib.mercubuana.ac.id/
maka semua menu yang akan terbuka adalah Menu Mining, Menu kelola Obat, dan Menu kelola User/Pegawai. Namun apabila login sebagai user maka hanya menu menu yang akan terbuka adalah Menu Mining dan Menu kelola Transaksi.
Gambar 4.4 Implementasi Tampilan Menu Utama (apabila login sebagai Admin)
82
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Gambar 4.5 Implementasi Tampilan Menu Utama (apabila login sebagai User)
3. Implementasi Kelola Obat
Menu kelola obat hanya dapat diakses apabila login sebagai admin. Terdiri dari dua menu yaitu Lihat Obat dan Tambah Obat. Apabila memilih menu Lihat Obat akan muncul jendela yang menampilkan data obat dalam database. Data obat dapat diubah dengan cara memilih obat kemudian klik edit dan ubah atribut pada group box yang tersedia kemudian tekan tombol save. Apabila status obat diubah menjadi NONACTIVE maka obat tidak akan muncul dalam menu Tambah Transaksi. Hanya obat dengan status ACTIVE yang akan dimunculkan. Menu Tambah Obat digunakan untuk menambahkan item obat. Setelah tekan tombol submit maka obat akan tersimpan dalam database dan status defaultnya adalah ACTIVE.
83
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Gambar 4.6 Implementasi Tampilan Menu Lihat Obat
Gambar 4.7 Implementasi Tampilan Menu Tambah Obat
84
http://digilib.mercubuana.ac.id/
4. Implementasi Kelola Pegawai
Menu kelola pegawai hanya dapat diakses apabila login sebagai admin. Terdiri dari dua menu yaitu Lihat Pegawai dan Tambah Pegawai. Menu Lihat Pegawai adalah menu untuk menampilkan data pegawai dalam database yang dapat diubah dan dihapus. Untuk mengubah data pegawai dapat memilih data pegawai kemudian tekan tombol edit dan admin dapat mengubah detail data karyawan. Dapat juga mengubah detail user name dan password untuk login. Untuk menghapus data pegawai cukup pilih data pegawai dan kemudian tekan tombol Hapus Pegawai. Menu Tambah Pegawai digunakan untuk menambahkan data pegawai. Setelah tekan tombol submit maka data pegawai baru akan tersimpan dalam database.
Gambar 4.8 Implementasi Tampilan Menu Lihat Pegawai
85
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Gambar 4.9 Implementasi Tampilan Menu Tambah Pegawai
5. Implementasi Kelola Transaksi
Menu kelola transaksi hanya dapat diakses apabila login sebagai user. Terdiri dari dua menu yaitu Lihat Transaksi dan Tambah Transaksi. Pada menu Lihat Transaksi, user dapat melihat transaksi yang sudah diinput berikut dengan tanggal input dan detail transaksi. Tersedia juga menu filter tanggal dan filter id transaksi. Selain itu user dapat menghapus data transaksi. Apabila user memilih untuk menghapus transaksi maka data master, data detail dan data pada mining transaction akan terhapus. User dapat menambahkan transaksi pada Menu Tambah Transaksi. Item Obat yang di sediakan pada auto suggestion text box adalah obat dengan status ACTIVE. Pilih obat dan tekan tombol add to cart untuk
86
http://digilib.mercubuana.ac.id/
memasukan ke dalam keranjang belanja kemudian tekan tombol submit untuk input master dan detail transaksi ke dalam database.
Gambar 4.10 Implementasi Tampilan Menu Lihat Transaksi
Gambar 4.11 Implementasi Tampilan Menu Tambah Transaksi
87
http://digilib.mercubuana.ac.id/
6. Implementasi Menu Transformasi Data
Menu Transformasi Data adalah menu untuk menggabungkan data pada master transaksi dengan data detail transaksi menjadi satu format yang dapat digunakan pada Menu Proses Mining Asosiasi. User dapat memilih rentang tanggal transaksi kemudian tekan tombol Cek Data Transaksi. Data yang ditampilkan adalah data master dan detail transaksi. Kemudian akan diproses dalam sistem dengan menggunakan perulangan dan langsung ditampilkan pada tabel data transformasi. Setelah itu data yang sudah ditransformasi dapat disimpan dengan menekan tombol Transformasi Data ke Database. Untuk mengecek item apa saja yang terlibat dalam transaksi tersebut dapat menekan tombol cek item.
Gambar 4.12 Implementasi Tampilan Menu Transformasi
7. Implementasi Menu Proses Mining Asosiasi
Menu proses mining asosisasi adalah inti dari aplikasi ini. Pada menu ini dilakukan penggalian data transaksi sehingga menghasilkan
88
http://digilib.mercubuana.ac.id/
item obat yang sering dibeli bersamaan dan pola pembelian oleh pelanggan. User memilih rentang tanggal yang akan digali kemudian menentukan minimum support dan minimum confidence yang akan dijadikan parameter untuk penggalian. Hasilnya berupa item yang sering dibeli, item yang dapat diletakan bersama, dan pola pembelian customer ditampilkan tabel hasil mining.
Gambar 4.13 Implementasi Tampilan Menu Proses Mining Asosiasi
8. Implementasi Menu Proses Mining Asosiasi (Satu Item)
Menu proses mining asosisasi (satu item) adalah pengembangan dari menu mining asosiasi. Perbedaannya adalah pada menu ini pengguna dapa memilih obat apa yang ingin digali informasi pola penjualannya sehingga sifatnya lebih dinamis dibanding menu mining sebelumnya. User memilih rentang tanggal yang akan digali kemudian menentukan minimum support dan nama obat yang akan dijadikan parameter untuk penggalian. Hasilnya berupa item yang sering dibeli dan pola penjualan obat yang berkaitan dengan obat yang dipilih. 89
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Gambar 4.14 Implementasi Tampilan Menu Proses Mining Asosiasi (Satu Item)
4.4
Metode Pengujian
Metode pengujian dilakukan pada setiap menu untuk memastikan bahwa sistem berjalan dan menghasilkan output yang diharapkan. Metode yang digunakan adalah metode blackbox, yaitu pengujian yang berfokus pada
spesifikasi
fungsional
dari
perangkat
lunak,
tester
dapat
mendefinisikan kumpulan kondisi input dan melakukan pengetesan pada spesifikasi fungsional program. Pada pengujian blacbox, sisi desain dan kode program tidak dilakukan pengujian.
4.5
Skenario Pengujian
Skenario pengujian dilakukan dengan mengakses setiap menu dan menekan tombol nya untuk memastikan tampilan yang keluar sesuai dengan yang diharapkan. Untuk menguji bahwa menu proses mining berjalan sesuai algoritma maka penulis melakukan tiga pengujian yaitu pertama pengujian menggunakan data penjualan pada buku referensi untuk 90
http://digilib.mercubuana.ac.id/
membandingkan hasil yang dihasilkan, kedua menggunakan data penjualan pada Apotek Ikana dalam periode satu minggu dan ketiga menggunakan data penjualan pada Apotek Ikana dalam periode dua minggu.
1. Pengujian Menggunakan Data Penjualan Pada Buku Referensi
Untuk membuktikan pengujian mining proses asosiasi telah berjalan dengan benar maka diperlukan data pembanding. Penulis mengambil data pembanding dari buku Pengantar Data mining : Menggali Pengetahuan dari Bongkahan Data (Susanto & Suryadi, 2010). Pada buku tersebut, item pada transaksi merupakan item sayuran sedangkan penulis menggunakan item obat dalam penelitian ini, maka dari itu penulis melakukan konversi data dengan menggunakan abjad depan yang sama dengan item pada buku tersebut. Sehingga item menjadi seperti data pada tabel 4.1 Konversi Item Dari Buku. Untuk model dan isi transaksi juga mengikuti seperti yang ada di buku namun dengan nama item yang telah dikonversi seperti data pada tabel 4.2 Transaksi Pada Buku dan tabel 4.3 Transaksi Pengujian. Setelah dilakukan proses penggalian data dengan parameter minimum support 30% dan minimum confidence 60%, output yang dihasilkan pada aplikasi ini sama dengan hasil penggalian data pada buku referensi yang penulis gunakan. Ini artinya proses mining asosiasi sudah berjalan dengan benar dan dapat digunakan untuk menggali data transaksi Apotek. Hasil penggalian data dapat dilihat pada gambar 4.14 Hasil Mining Pada Buku dan gambar 4.15 Hasil Mining Pada Aplikasi.
91
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Tabel 4.1 Konversi Item Dari Buku
Item Dibuku Asparagus Beans Broccoli Corn Green Peppers Squash Tomatoes
Konversi Menjadi AMBROXOL 30 MG TAB BECOM C TAB BRAITO TEARS CDR TWIN PACK EFF GARAMYCIN CR 5 GR SANGOBION CAP TOLAK ANGIN ANAK
Tabel 4.2 Transaksi Pada Buku
Pengunjung Ke1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
Item Belanja yang Dibeli Broccoli, Green Pepers, Corn Asparagus, Squash, Corn Corn, Tomatoes, Beans, Squash Green Peppers, Corn, Tomatoes, Beans Beans, Asparagus, Broccoli Squash, Asparagus, Beans, Tomatoes Tomatoes, Corn Broccoli, Tomatoes, Green Peppers Squash, Asparagus, Beans Beans, Corn Green Peppers, Broccoli, Beans, Squash Asparagus, Beans, Squash Squash, Corn, Asparagus, Beans Corn, Green Peppers, Tomatoes, Beans, Broccoli
Tabel 4.3 Transaksi Pengujian
Transaksi
Item Yang Dibeli
1B160805000001
BRAITO TEARS, GARAMYCIN CR 5 GR dan CDR TWIN PACK EFF
1B160805000002
AMBROXOL 30 MG TAB, SANGOBION CAP dan CDR TWIN PACK EFF
1B160805000003
CDR TWIN PACK EFF, TOLAK ANGIN ANAK, BECOM C TAB dan SANGOBION CAP
1B160805000004
GARAMYCIN CR 5 GR, CDR TWIN PACK EFF, TOLAK ANGIN ANAK dan BECOM C TAB
92
http://digilib.mercubuana.ac.id/
1B160805000005
BECOM C TAB, AMBROXOL 30 MG TAB dan BRAITO TEARS
1B160805000006
SANGOBION CAP, AMBROXOL 30 MG TAB, BECOM C TAB dan TOLAK ANGIN ANAK
1B160805000007
TOLAK ANGIN ANAK dan CDR TWIN PACK EFF
1B160805000008
BRAITO TEARS, TOLAK ANGIN ANAK dan GARAMYCIN CR 5 GR
1B160805000009
SANGOBION CAP, AMBROXOL 30 MG TAB dan BECOM C TAB
1B160805000010
BECOM C TAB dan CDR TWIN PACK EFF
1B160805000011
GARAMYCIN CR 5 GR, BRAITO TEARS, BECOM C TAB dan SANGOBION CAP
1B160805000012
AMBROXOL 30 MG TAB, BECOM C TAB dan SANGOBION CAP
1B160805000013
SANGOBION CAP, CDR TWIN PACK EFF, AMBROXOL 30 MG TAB dan BECOM C TAB
1B160805000014
CDR TWIN PACK EFF, GARAMYCIN CR 5 GR, TOLAK ANGIN ANAK, BECOM C TAB dan BRAITO TEARS
Gambar 4.15 Hasil Mining Pada Buku
93
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Gambar 4.16 Hasil Mining Pada Aplikasi
2. Pengujian Menggunakan Data Penjualan Pada Apotek Ikana Dalam Periode Satu Minggu
Pengujian ini dilakukan untuk menggali data penjualan Apotek Ikana dalam periode satu minggu. Jika menggunakan minimum support dan minimum confidence pengujian sebelumnya, penggalian tidak menghasilkan frequent item dan kombinasi frequent item karena tidak ada item yang frekuensi nya lebih besar dari minimal support yang ditentukan. Penulis mencoba beberapa minimum support agar penggalian dapat menghasilkan frequent item dan kombinasi frequent item. Penulis akhirnya menggunakan minimum support sebesar 0.5% dan minimum confidence sebesar 1% dari jumlah transaksi sehingga menghasilkan frequent item dan kombinasi frequent item sehingga membentuk pola penjualan. Adapun data yang digunakan adalah data dari tanggal 01 Juni 2016 – 07 Juni 2016 terdiri dari 341 transaksi yang melibatkan 335 item. Dengan minimum support sebesar 0.5% dari transaksi maka minimum item dan kombinasi muncul dalam 2 transaksi.
94
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Gambar 4.17 Hasil Mining menggunakan transaksi Ikana 1 Minggu
3. Pengujian Menggunakan Data Penjualan Pada Apotek Ikana Dalam Periode Dua Minggu
Pengujian ini adalah kelanjutan dari pengujian kedua dengan menggunakan data yang lebih banyak. Data yang digunakan yaitu periode 01 Juni 2016 – 14 Juni 2016 terdiri dari 622 transaksi yang melibatkan 491 item. Semakin banyak data yang digunakan maka semakin kecil minimum support yang kita tentukan. Pada pengujian ini minimum support yang digunakan sebesar 0.25% dari transaksi maka minimum item dan kombinasi muncul dalam 2 transaksi.
95
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Gambar 4.18 Hasil Mining menggunakan transaksi Ikana 2 Minggu
Pengujian menu-menu lain ditampilkan pada tabel 4.4 Skenario Pengujian. Tabel 4.4 Skenario Pengujian No
1
2
Tampilan
Menu Login
Menu Tambah Pegawai
Uji Coba
Proses Login (masuk kedalam menu utama)
Proses Tambah Data Pegawai
Status
Buka Menu Login
Buka Menu Tambah Pegawai
Skenario Pengujian
Hasil yang Diharapkan
Hasil Pengujian
User input username dan password kemudian menekan tombol login
Apabila username dan password sesuai maka akan tampil menu utama. Apabila tidak sesuai maka akan tampil peringatan
Berhasil menampilkan menu utama karena Username dan password yang diuji sesuai
Data pegawai yang baru masuk ke dalam database Pegawai
Berhasil melakukan proses tambah data pegawai. Data bertambah dan dapat dilihat pada menu lihat pegawai.
User input semua atribut yang dibutuhkan pada data pegawai kemudian menekan tombol submit
96
http://digilib.mercubuana.ac.id/
3
4
5
6
7
Menu Ubah Detail Pegawai
Menu Hapus Pegawai
Menu Tambah Obat
Menu Ubah Detail Obat
Menu Tambah Transaksi
Proses Ubah Data Pegawai
Proses Menghapus Data Pegawai
Proses Tambah Data Obat
Proses Ubah Data Obat
Proses Tambah Data Transaksi
Buka Menu Lihat Pegawai
User memilih pegawai yang ingin diubah detail datanya. Kemudian tekan tombol edit dan melakukan peruhaban data. Setelah itu tekan tombol save untuk simpan perubahan
Buka Menu Lihat Pegawai
User memilih pegawai yang ingin dihapus. Kemudian tekan tombol Edit dan tekan tombol Hapus Pegawai untuk menghapus data.
Buka Menu Tambah Obat
Buka Menu Lihat Obat
Buka Menu Tambah Transaksi
User input semua atribut yang dibutuhkan pada data obat kemudian menekan tombol submit User memilih Obat yang ingin diubah detail datanya. Kemudian tekan tombol edit dan melakukan peruhaban data. Setelah itu tekan tombol save untuk simpan perubahan User memilih obat pada textbox nama obat kemudian menekan tombol add to cart untuk masuk kedalam keranjang belanja. Dan setelah selesai transaksi menekan tombol submit
97
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Perubahan data tersimpan dalam database Pegawai
Berhasil melakukan perubahan data pegawai. Detail data yang diubah berhasil disimpan dan dapat dilihat pada menu lihat pegawai.
Data pegawai dihapus dari database
Berhasil melakukan penghapusan data pegawai di database berdasarkan pegawai yang dipilih
Data obat yang baru masuk ke dalam database Obat
Berhasil melakukan proses tambah data Obat. Data bertambah dan dapat dilihat pada menu lihat Obat
Perubahan data tersimpan dalam database Obat
Berhasil melakukan perubahan data obat. Detail data yang diubah berhasil disimpan dan dapat dilihat pada menu lihat obat
Data transaksi yang baru masuk ke dalam database Master Transaksi dan Detail Transaksi
Berhasil melakukan proses tambah data Transaksi. Data bertambah dan dapat dilihat pada menu lihat Transaksi
8
9
10
4.6
Menu Hapus Transaksi
Menu Transformasi Data
Menu Proses Asosiasi (Semua item dan satu item)
Proses Menghapus Data Transaksi
Proses Transformasi Data (mengabungkan data pada master transaksi dan detail transaksi menjadi format data yang sudah di tentukan)
Proses penggalian data transaksi meggunakan asosiasi algoritma apriori
Buka Menu Lihat Transaksi
User memilih transaksi yang ingin dihapus. Kemudian tekan tekan tombol Hapus Transaksi untuk menghapus data.
Data master transaksi, detail transaksi, dan mining transaction dihapus dari database sesuai transaksi yang dipilih
Berhasil melakukan penghapusan data transaksi di database berdasarkan transaksi yang dipilih
Buka Menu Transformasi Data
User memilih rentang tanggal data transaksi kemudian tekan tombol cari transaksi untuk menampilkan data. User menekan tombol transformasi data ke database untuk menyimpan data transformasi
Menampilkan hasil transformasi dan menyimpan data yang sudah ditransformasi dalam database mining transaction
Berhasil menampilkan data transformasi dan menyimpan kedalam database
Menampilkan data transaksi yang diproses dan hasil penggalian data
Berhasil menampilkan data transaksi dan hasil penggalian data pada tabel yang tersedia di aplikasi. Waktu untuk menampilkan data tergantung dari banyak data transaksi yang diproses.
Buka Menu Proses Asosiasi
User memilih rentang tanggal data transaksi, menentukan minimum support, dan minimum confidence. Kemudian menekan tombol proses.
Analisa Hasil Pengujian
Setelah melakukan pengujian secara menyeluruh terhadap aplikasi ini maka dapat disimpulkan bahwa keluaran (output) yang dihasilkan sesuai dengan rancangan yang dibuat sebelumnya. Hasil pengujian ini menunjukan bahwa aplikasi berfungsi dengan baik dan dapat digunakan sesuai kebutuhan.
98
http://digilib.mercubuana.ac.id/
Hasil yang diperoleh dari skenario pengujian dapat dianalisis sebagai berikut : 1.
Setiap menu dapat diakses dengan baik dan semua tombol yang tersedia berjalan sesuai fungsi.
2.
Proses pengelolaan data, seperti penambahan, pengubahan, dan penghapusan data dapat beroperasi dengan baik.
3.
Minimum support dan minimum confidence ditentukan oleh user berdasarkan kebutuhan. Semakin banyak data transaksi yang diolah maka variable yang digunakan untuk minimum support dan minimum confidence semakin lebih kecil.
4.
Semakin banyak data transaksi yang diproses maka semakin banyak waktu yang dibutuhkan untuk menampilkan hasil penggalian data karena sifat dari algoritma apriori yang melakukan scanning satu per satu disetiap iterasi yang dilakukan.
5.
Hanya data obat dengan status active yang tersedia pada menu tambah penjualan.
6.
Jika satu transaksi dihapus maka data master, detail, dan mining transaction untuk transaksi tersebut akan terhapus dari database.
99
http://digilib.mercubuana.ac.id/