PERATURAN DAERAH PROVINSI KALIMANTAN TIMUR NOMOR 1 TAHUN 2012 TENTANG RETRIBUSI JASA UMUM DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR KALIMANTAN TIMUR, Menimbang
Mengingat
:
:
a.
bahwa Retribusi Daerah merupakan salah satu sumber pendapatan asli daerah, oleh sebab itu dalam rangka mengoptimalkan pelayanan umum dan mendukung pelaksanaan otonomi daerah yang luas, nyata dan bertanggung jawab diperlukan dukungan pendapatan yang memadai untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat;
b.
bahwa dengan berlakunya Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah, maka Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur yang mengatur tentang Retribusi Daerah, perlu disesuaikan dengan Undang-Undang dimaksud;
c.
bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Daerah tentang Retribusi Jasa Umum;
1.
Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945;
2.
Undang-Undang Nomor 25 Tahun 1956 tentang Pembentukan Daerah Otonom Propinsi Kalimantan Barat, Kalimantan Selatan dan Kalimantan Timur (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1956 Nomor 65, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1106);
3.
Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437); sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844);
4.
Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 130, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5049);
5.
Peraturan Pemerintah Nomor 68 Tahun 2010 tentang Pemberian Insentif dan Pemanfaatan Insentif Pemungutan Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 1199).
-2Dengan Persetujuan Bersama DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH PROVINSI KALIMANTAN TIMUR dan GUBERNUR KALIMANTAN TIMUR MEMUTUSKAN : Menetapkan
: PERATURAN DAERAH TENTANG RETRIBUSI JASA UMUM. BAB I KETENTUAN UMUM Pasal 1
Dalam Peraturan Daerah ini, yang dimaksud dengan : 1.
Daerah adalah Provinsi Kalimantan Timur.
2.
Pemerintahan Daerah adalah penyelenggaraan urusan pemerintahan oleh Pemerintah Daerah Provinsi Kalimantan Timur dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Kalimantan Timur menurut asas otonomi dan tugas pembantuan dengan prinsip otonomi seluas-luasnya dalam sistem dan prinsip Negara Kesatuan Republik Indonesia sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.
3.
Pemerintah Daerah adalah Gubernur Kalimantan Timur dan Perangkat Daerah sebagai unsur penyelenggara Pemerintahan Daerah Provinsi Kalimantan Timur.
4.
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah yang selanjutnya disebut DPRD, adalah lembaga perwakilan rakyat daerah sebagai unsur penyelenggara Pemerintahan Daerah Provinsi Kalimantan Timur.
5.
Kepala Daerah adalah Gubernur Kalimantan Timur.
6.
Pejabat adalah pegawai yang diberi tugas tertentu di bidang retribusi daerah sesuai dengan peraturan perundang-undangan.
7.
Peraturan Daerah adalah peraturan perundang-undangan yang dibentuk oleh DPRD Provinsi Kalimantan Timur dengan persetujuan bersama Gubernur Kalimantan Timur.
8.
Peraturan Kepala Daerah adalah Peraturan Gubernur Kalimantan Timur.
9.
Kas Daerah adalah Kas Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur.
10.
Badan adalah sekumpulan orang dan/atau modal yang merupakan kesatuan, baik yang melakukan usaha maupun yang tidak melakukan usaha yang meliputi perseroan terbatas, perseroan komanditer, perseroan lainnya, Badan Usaha Milik Negaral (BUMN), atau Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) dengan nama dan dalam bentuk apapun, firma, kongsi, koperasi, dana pensiun, persekutuan, perkumpulan, yayasan, organisasi massa, organisasi sosial politik, atau organisasi lainnya, lembaga dan bentuk badan lainnya termasuk kontrak investasi kolektif dan bentuk usaha tetap.
11.
Dinas Kesehatan adalah unsur pelaksanan teknis Pemerintah Provinsi dipimpin oleh seorang kepala yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Gubernur melalui Sekretaris Daerah Provinsi.
12.
Pelayanan Kesehatan adalah segala kegiatan pelayanan kesehatan yang diberikan kepada pasien dalam rangka observasi, diagnosis, pengobatan, rehabilitasi medik dan pelayanan kesehatan lainnya.
-313.
Unit pelaksana Teknis Dinas Balai Kesehatan Mata dan Olahraga Masyarakat yang selanjutnya disebut UPTD BKMOM pada Dinas Provinsi Kalimantan Timur unsur pelaksana operasional dinas di lapangan untuk melaksanakan kewenangan Pemerintah Provinsi yang berada di Kabupaten/Kota selanjutnya disingkat UPTD.
14.
UPTD BKMOM adalah unsur penunjang pelaksana dalam menyelenggaraan pelayanan kesehatan mata dan olahraga masyarakat secara promotif, frefentif, kuratif dan rehabilitatif dengan menggunakan tehnologi tepat guna yang didukung peran serta aktif masyarakat secara menyeluruh, terpadu ditunjang pelayanan tingkat II bidang kesehatan mata dan olahraga dengan wilayah kerja beberapa Kabupaten/Kota dalam suatu Provinsi sesuai penugasannya.
15.
Pelayanan Kesehatan Tingkat Kedua adalah pelayanan kesehatan yang lebih lanjut telah bersifat rawat inap yang dalam penyelenggaraannya harus dibutuhkan tenaga spesialis.
16.
Rumah Sakit adalah Rumah Sakit Khusus Daerah (RSKD) Atma Husada Mahakam Samarinda yang terutama menyelenggarakan pelayanan kesehatan jiwa secara merata dengan mengutamakan upaya penyembuhan, pemulihan kesehatan yang dilaksanakan secara terpadu dengan upaya peningkatan kesehatan dan pencegahan penyakit dalam suatu tatanan rujukan serta dapat dimanfaatkan untuk pendidikan tenaga kesehatan .
17.
Rumah Sakit Jiwa Daerah Atma Husada Mahakam adalah unsur pelaksana operasional Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Timur di lapangan.
18.
Instalasi Pelayanan Kesehatan di RSKD adalah unit-unit strategis RSKD tempat diselenggarakannya kegiatan pelayanan kesehatan kepada masyarakat, pelayanan secara langsung maupun tidak langsung.
19.
Pelayanan kesehatan adalah segala kegiatan pelayanan kesehatan kepada seseorang dalam rangka observasi, diagnosis, pengobatan atau pelayanan lainnya, baik berupa pelayanan rawat jalan, rawat darurat maupun rawat inap.
20.
Pelayanan Rawat Jalan adalah pelayanan kepada pasien untuk observasi, diagnosa, pengobatan, rehabilitasi medis dan/atau pelayanan kesehatan lainnya tanpa tinggal diruang rawat inap.
21.
Pelayanan Rawat Darurat adalah pelayanan kesehatan tingkat lanjutan yang harus diberikan secepatnya untuk mencegah / menanggulangi resiko kematian atau cacat.
22.
Pelayanan Rawat Inap adalah pelayanan kepada pasien untuk observasi, perawatan, diagnosa, pengobatan, rehabilitasi medis dan/atau pelayanan kesehatan lainnya dengan menempati tempat tidur di ruang rawat inap.
23.
Tempat tidur rumah sakit adalah tempat tidur yang tersedia dan tercatat di ruang rawat inap.
24.
Pelayanan Medik adalah pelayanan terhadap pasien yang dilaksanakan oleh tenaga medis.
25.
Tindakan Medik Operatif adalah tindakan pembedahan yang menggunakan pembiusan umum, pembiusan lokal atau tanpa pembiusan.
26.
Tindakan Medik Non Operatif adalah tindakan tanpa pembedahan.
27.
Pelayanan penunjang medik adalah pelayanan untuk menunjang penegakan diagnosis.
28.
Pelayanan Penunjang Non Medik adalah pelayanan yang diberikan di rumah sakit yang secara tidak langsung berhubungan dengan pelayanan medik.
29.
Pelayanan Rehabilitasi medik dan rehabilitasi mental adalah pelayanan yang diberikan oleh unit rehabilitasi medik dalam bentuk pelayanan fisioterapi, terapi okupasional, terapi wicara, ortolik/prostetik, bimbingan sosial medis dan jasa psikologi serta rehabilitasi lainnya.
30.
Pelayanan kesehatan gigi dan mulut adalah pelayanan paripurna meliputi upaya penyembuhan dan pemulihan yang selaras dengan upaya pencegahan penyakit gigi dan mulut serta peningkatan kesehatan gigi dan mulut pada pasien di rumah sakit.
31.
Jasa visite adalah imbalan yang diterima oleh profesi medis atas tindakan kunjungan (bed site) dalam rangka pelayanan medis.
32.
Asuhan Keperawatan adalah pelayanan paripurna terhadap pasien yang dilaksanakan oleh tenaga keperawatan.
-433.
Pelayanan Khusus adalah pelayanan yang diberikan terhadap pasien dalam rangka pengembangan Rumah Sakit Jiwa Daerah Atma Husada yang lebih mandiri di masa yang akan datang.
34.
Pelayanan Konsultasi Khusus adalah Pelayanan yang diberikan dalam bentuk konsultasi psikologi, gizi dan konsultasi lainnya.
35.
Bahan makanan adalah makanan dan gizi yang diberikan oleh Rumah Sakit.
36.
Bahan dan alat adalah obat, bahan kimia, alat kesehatan, bahan radiologi, dan bahan lainnya untuk digunakan langsung dalam rangka diagnose, pengobatan, perawatan, rehabilitasi medik dan pelayanan kesehatan lainnya termasuk bahan makanan.
37.
Pelayanan Ambulance adalah pelayanan mobilisasi terhadap kegawat daruratan termasuk evakuasi medik dan/atau pelayanan rujukan pasien dari tempat tinggal pasien ke rumah sakit dan/atau pelayanan rujukan pasien dari rumah sakit ke rumah sakit yang lebih mampu.
38.
Pelayanan medico legal adalah pelayanan kesehatan yang berkaitan dengan kepentingan hukum.
39.
Pemulasaran/perawatan jenazah adalah kegiatan yang meliputi perawatan jenazah, konservasi bedah mayat yang dilakukan oleh rumah sakit untuk kepentingan pelayanan kesehatan, pemakaman dan kepentingan proses peradilan.
40.
Tarif adalah sebagian atau seluruhan biaya penyelenggaraan kegiatan pelayanan di rumah sakit medik yang dibebankan kepada masyarakat sebagai imbalan atas jasa pelayanan yang diterimanya.
41.
Jasa Pelayanan adalah Imbalan yang di terima oleh pelaksana pelayanan atas jasa yang diberikan kepada pasien dalam rangka observasi, diagnosis, pengobatan, konsultasi, visite, rehabilitasi medik dan/atau pelayanan lainnya.
42.
Jasa Medik adalah imbalan yang diterima oleh tenaga medis atas jasa yang diberikan kepada pasien dalam rangka observasi, diagnosis, pengobatan, konsultasi, visite, rehabilitasi medik dan/atau pelayanan lainnya.
43.
Jasa Sarana adalah imbalan yang diterima oleh rumah sakit atas pemakaian sarana, fasilitas Rumah Sakit, bahan, obat-obatan, bahan kimia dan alat kesehatan habis pakai yang digunakan langsung dalam rangka observasi, diagnosis, pengobatan dan rehabilitasi.
44.
Jasa konsultasi adalah imbalan yang diterima oleh profesi medis spesialistik dan profesi ahli lainnya atas permintaan pendapat antar spesialis dan profesi ahli lainnya dalam rangka diagnosa, terapi, dan rehabilitasi.
45.
Jasa Rumah Sakit adalah imbalan yang diterima oleh pelaksana pelayanan atas pemakaian sarana, alat, fasilitas rumah sakit dalam rangka observasi, diagnosa, pengobatan, perawatan, rehabilitasi, atau pelayanan lainnya.
46.
Akomodasi adalah penggunaan fasilitas rawat inap tanpa atau termasuk makan di Rumah Sakit.
47.
Penjamin adalah orang atau badan hukum sebagai penanggung biaya pelayanan kesehatan dari seseorang yang menggunakan /mendapat pelayanan di rumah sakit.
48.
Laboratarium Kesehatan adalah Unit pelayanan Teknis Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Timur yang merupakan unsur pelaksanan oparsional dinas.
49.
Jasa Pelayanan Pemeriksaan adalah segala kegiatan pelayanan laboratarium yang diberikan kepada seseorang atau badan dalam rangka melakukan pemeriksaan atau pelayanan kesehatan lainnya.
50.
Tarif Retribusi adalah nilai rupiah atau persentasi tertentu yang ditetapkan untuk menghitung besarannya retribusi terhutang.
51.
Jasa Sarana adalah imbalan yang diterima oleh Laboratarium Kesehatan atas pemakaian sarana, fasilitas bahan, alat gelas, bahan kimia, reagen dan alat kesehatan pakai habis yang digunakan langsung dalam rangka observasi, diagnosis.
52.
Penggunaan Bahan adalah penggunaan bahan-bahan habis pakai, alat kesehatan habis pakai, alat gelas yang digunakan dalam rangka menegakkan diagnose.
-553.
Satuan Biaya lengkap adalah hasil perhitungan keseluruhan biaya untuk digunakan melaksanakan satu hasil kegiatan pelayanan yang digunakan laboratarium kesehatan.
54.
Penggantian Biaya cetak Peta adalah keseluruhan biaya yang dikeluarkan oleh Pemerintah Daerah dalam proses pembuatan dan penerbitan peta.
55.
Peta adalah peta yang dibuat oleh Pemerintah Daerah, seperti peta dasar (garis), peta poto, peta digital, peta tematik dan peta teknis (struktur) serta peta lainnya.
56.
Pejabat adalah pegawai yang diberi tugas tertentu di bidang Retribusi Daerah sesuai dengan peraturan perundang-undangan.
57.
Pelayanan Pendidikan adalah pelayanan penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan teknis yang dilaksanakan oleh pemerintah Daerah.
58.
Pengujian Kendaraan Bermotor adalah pelayanan pengujian kendaraan bermotor, termasuk kendaran bermotor diatas air yang diselenggarakan oleh Pemerintah Daerah.
59.
Jasa pelayanan tera/tera ulang dan kalibrasi alat-alat ukur, takar, timbang dan perlengkapannya yang selanjutnya disebut Jasa Pelayanan adalah pembayaran atas pelayanan tera/tera ulang dan kalibrasi alat-alat ukur, takar, timbang dan perlengkapannya sesuai dengan peraturan perundangundangan yang berlaku diselenggarakan oleh Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur.
60.
Alat ukur adalah alat yang diperuntukkan atau dipakai bagi pengukuran kuantitas dan/atau kualitas.
61.
Alat takar adalah alat yang diperuntukan atau dipakai bagi pengukuran kuantitas atau penakaran.
62.
Alat timbang adalah alat yang diperuntukan atau dipakai bagi pengukuran massa atau penimbangan.
63.
Alat perlengkapan ialah alat yang diperuntukan atau dipakai sebagai pelengkap atau tambahan pada alat-alat ukur, takar atau timbang yang menentukan hasil pengukuran, penakaran atau penimbangan.
64.
Menera adalah hal menandai dengan tanda tera sah atau tanda tera batal yang berlaku, atau memberikan keterangan-keterangan tertulis yang bertanda tera sah atau tanda tera batal yang berlaku, dilakukan oleh pegawai-pegawai yang berhak melakukannya berdasarkan pengujian yang dijalankan atas alat-alat ukur, takar, timbang dan perlengkapannya yang belum dipakai.
65.
Tera ulang ialah hal menandai berkala dengan tanda-tanda tera sah atau batal yang berlaku, atau memberikan keterangan-keterangan tertulis yang bertanda tera sah atau batal yang berlaku, dilakukan oleh pegawai-pegawai yang berhak melakukannya berdasarkan pengujian yang dilakukan atas alat ukur, takar, timbang dan perlengkapannya yang telah ditera.
66.
Kalibrasi ialah kegiatan untuk menentukan kebenaran yang konfensional nilai penunjukan alat ukur dan bahan ukur dengan cara membandingkan terhadap standar ukurannya yang mampu telusur (traceable) ke standar nasional untuk satuan ukuran dan/atau internasional.
67.
Menjustir ialah mencocokan atau melakukan perbaikan ringan dengan tujuan agar alat yang dicocokan atau diperbaiki itu memenuhi persyaratan tera/tera ulang.
68.
Penera ialah Pegawai Negeri Sipil yang memiliki keahlian khusus dibidang kemetrologian yang diberi hak untuk melaksanakan kegiatan kemetrologian dan bertugas dibawah pembinaan unit metrologi legal.
69.
Pegawai berhak adalah penera pada UPTD Metrologi yang berwenang melakukan kegiatan tera/tera ulang sesuai ketentuan perundangan yang berlaku.
70.
Retribusi Daerah yang selanjutnya disebut retribusi adalah pemungutan Daerah sebagai pembayaran atas jasa atau pemberian izin tertentu yang khusus disediakan dan/atau diberikan oleh Pemerintah Daerah untuk kepentingan orang pribadi atau Badan.
71.
Tarif Retribusi adalah nilai rupiah atau persentasi tertentu yang ditetapkan untuk menghitung besarannya retribusi terhutang
72.
Jasa adalah kegiatan Pemerintah Daerah berupa usaha dan pelayanan yang meyebabkan barang, fasilitas, atau kemanfaatan lainnya yang dapat dinikmati oleh orang pribadi atau Badan.
-673.
Jasa Umum adalah jasa yang disediakan atau diberikan oleh Pemerintah Daerah untuk tujuan kepentingan dan kemanfaatan umum serta dapat dinikmati oleh orang pribadi atau Badan.
74.
Kesehatan hewan adalah segala urusan yang berkaitan dengan perawatan hewan, pengobatan hewan, pelayanan kesehatan hewan, pengendalian dan penanggulangan penyakit hewan, penolakan penyakit, medik reproduksi, medik konservasi, obat hewan dan peralatan kesehatan hewan, serta keamanan pakan.
75.
Benih hewan yang selanjutnya disebut benih adalah bahan reproduksi hewan yang dapat berupa semen, sperma, ova, telur tertunas, dan embrio.
76.
Bibit hewan yang selanjutnya disebut bibit adalah hewan yang mempunyai sifat unggul dan mewariskan serta memenuhi persyaratan tertentu untuk dikembangbiakan.
77.
Pakan adalah bahan makanan tunggal atau campuran, baik yang diolah maupun yang tidak diolah, yang diberikan kepada hewan untuk kelangsungan hidup, berproduksi, dan berkembang biak.
78.
Veteriner adalah segala urusan yang berkaitan dengan hewan dan penyakit hewan.
79.
Penyakit hewan menular adalah penyakit yang ditularkan antara hewan dan hewan, hewan dan manusia, serta hewan dan media pembawa penyakit hewan lainnya melalui kontak langsung atau tidak langsung dengan media perantara mekanis seperti air, udara, tanah, pakan, peralatan, dan manusia, atau dengan media perantara biologis seperti virus, bakteri, amuba, atau jamur.
80.
Zoonosis adalah penyakit yang dapat menular dari hewan kepada manusia atau sebaliknya.
81.
Wajib Retribusi adalah orang pribadi atau Badan yang menurut peraturan perundang-undangan Retribusi diwajibkan untuk melakukan pembayaran retribusi termasuk pemungut atau pemotong retribusi tertentu.
82.
Pemungutan adalah suatu rangkaian kegiatan mulai dari penghimpunan data objek dan subjek retribusi, penentuan besarnya retribusi yang terutang sampai kegiatan penagihan retribusi kepada Wajib Retribusi serta pengawasan penyetorannya.
83.
Pemenuhan kewajiban Retribusi Daerah dan/atau untuk tujuan lain dalam rangka melaksanakan ketentuan peraturan perundang-undangan Retribusi Daerah.
84.
Pendaftaran dan Pendataan adalah serangkaian kegiatan untuk memperoleh data/informasi serta penatausahaan yang dilakukan oleh petugas retribusi dengan cara penyampaian STRD kepada Wajib Retribusi untuk diisi secara lengkap dan benar.
85.
Surat Setoran Retribusi Daerah, yang selanjutnya disingkat SSRD, adalah bukti pembayaran atau penyetoran retribusi yang telah dilakukan dengan menggunakan formulir atau telah dilakukan dengan cara lain ke Kas Daerah melalui tempat pembayaran yang ditunjuk oleh Gubernur.
86.
Surat Ketetapan Retribusi Daerah yang selanjutnya disingkat SKRD adalah Surat Ketetapan Retribusi yang menentukan besarnya jumlah pokok retribusi yang terutang.
87.
Surat Ketetapan Retribusi Daerah Lebih Bayar, yang selanjutnya disingkat SKRDLB adalah surat ketetapan retribusi yang menentukan jumlah kelebihan pembayaran retribusi karena jumlah kredit retribusi lebih besar dari pada retribusi yang terutang atau seharusnya tidak terutang.
88.
Surat Tagihan Retribusi Daerah, yang selanjutnya disingkat STRD adalah Surat untuk melakukan tagihan retribusi dan/atau sanksi administratif berupa bunga dan /atau denda.
89.
Surat Setoran Retribusi Daerah, yang selanjutnya disingkat SSRD adalah bukti pembayaran atau penyetoran retribusi yang telah dilakukan dengan menggunakan formulir atau telah dilakukan dengan cara lain ke kas daerah melalui tempat pembayaran yang ditunjuk oleh Kepala Daerah.
90.
Pembayaran Retribusi Daerah adalah besarnya kewajiban yang harus dipenuhi oleh Wajib Retribusi sesuai dengan Surat Ketetapan Retribusi Daerah dan Surat Tagihan Retribusi Daerah ke Rekening Kas Daerah atau ke tempat lain yang ditunjuk dengan batas waktu yang telah ditentukan.
91.
Penagihan Retribusi Daerah adalah serangkaian kegiatan pemungutan Retribusi Daerah yang diawali dengan penyampaian surat peringatan, surat teguran yang bersangkutan melaksanakan kewajiban untuk membayar retribusi sesuai dengan jumlah retribusi yang terutang.
-792.
Utang Retribusi Daerah adalah sisa utang retribusi atas nama Wajib Retribusi yang tercantum pada Surat Tagihan Retribusi Daerah, yang belum kedaluwarsa dan retribusi lainnya yang masih terutang.
93.
Pemeriksaan adalah serangkaian kegiatan menghimpun dan mengolah data, keterangan, dan/atau bukti yang dilaksanakan secara objektif dan profesional berdasarkan suatu standar pemeriksaan untuk menguji kepatuhan pemenuhan kewajiban retribusi dan/atau untuk tujuan lain dalam rangka melaksanakan ketentuan peraturan perundang-undangan Retribusi Daerah.
94.
Insentif pemungutan retribusi yang selanjutnya disebut insentif adalah tambahan penghasilan yang diberikan sebagai penghargaan atas kinerja tertentu dalam melaksanakan pemungutan retribusi.
95.
Kinerja tertentu adalah hasil kerja yang diukur berdasarkan pencapaian target penerimaan Retribusi Daerah dalam jangka waktu tertentu sesuai dengan Peraturan Perundang-undangan.
96.
Kedaluwarsa adalah suatu alat untuk memperoleh sesuatu atau untuk dibebaskan dari suatu perikatan dengan lewatnya suatu waktu tertentu dan atas syarat-syarat yang ditentukan oleh undang-undang.
97.
Penyidikan tindak pidana di bidang retribusi adalah serangkaian tindakan yang dilakukan oleh Penyidik Pegawai Negeri Sipil yang selanjutnya disebut Penyidik, untuk mencari serta mengumpulkan bukti yang dengan bukti itu membuat terang tindak pidana di bidang retribusi yang terjadi serta menemukan tersangkanya.
98.
Penyidik adalah Pejabat Polisi Negara Republik Indonesia atau Pejabat Pegawai Negeri Sipil yang diberi tugas dan wewenang khusus oleh undang-undang untuk melakukan penyidikan.
99.
Penyidik Pegawai Negeri Sipil yang selanjutnya disingkat PPNS adalah pejabat Penyidik Pegawai Negeri Sipil tertentu di lingkungan Pemerintah Daerah yang diberi wewenang khusus oleh UndangUndang untuk melakukan penyidikan terhadap pelanggaran Peraturan Daerah.
BAB II JENIS DAN RINCIAN RETRIBUSI Pasal 2 Jenis Retribusi Daerah yang termasuk golongan Retribusi Jasa Umum dalam Peraturan Daerah Ini adalah: a. Retribusi Pelayanan Kesehatan; b. Retribusi Penggantian Biaya Cetak Peta; c. Retribusi Pelayanan Pendidikan; d. Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor Di Atas Air; dan e. Retribusi Pelayanan Tera / Tera Ulang. BAB III NAMA, OBJEK DAN SUBJEK RETRIBUSI Bagian Kesatu Retribusi Pelayanan Kesehatan Pasal 3 Dengan nama Retribusi Pelayanan Kesehatan dipungut retribusi atas pelayanan kesehatan oleh Pemerintah Daerah. Pasal 4 (1) Objek Retribusi Pelayanan Kesehatan adalah pelayanan kesehatan di rumah sakit, balai kesehatan dan tempat pelayanan kesehatan lainnya yang sejenis yang dimiliki dan/atau dikelola oleh Pemerintah Daerah.
-8(2) Dikecualikan dari objek Retribusi Pelayanan Kesehatan adalah pelayanan pendaftaran dan pelayanan kesehatan yang dilakukan oleh Pemerintah, BUMN, BUMD dan pihak swasta. Pasal 5 Subjek Retribusi Pelayanan Kesehatan adalah orang pribadi atau Badan yang memperoleh pelayanan kesehatan dari Pemerintah Daerah. Pasal 6 Tingkat penggunaan jasa diukur berdasarkan jenis pelayanan, bahan/peralatan yang digunakan dan frekuensi pelayanan kesehatan. Bagian Kedua Retribusi Penggantian Biaya Cetak Peta Pasal 7 Dengan nama Retribusi Penggantian Biaya Cetak Peta dipungut retribusi atas pelayanan penyediaan peta yang dibuat oleh Pemerintah Daerah. Pasal 8 Objek Retribusi Penggantian Biaya Cetak Peta adalah penyediaan peta yang dibuat oleh Pemerintah Daerah. Pasal 9 Subjek Retribusi Penggantian Biaya Cetak Peta adalah orang pribadi atau Badan yang menggunakan/ menikmati pelayanan cetak peta yang disediakan oleh Pemerintah Daerah. Pasal 10 Tingkat penggunaan jasa diukur berdasarkan jenis peta, skala dan ukuran kertas yang digunakan. Bagian Ketiga Retribusi Pelayanan Pendidikan Pasal 11 Dengan nama Retribusi Pelayanan Pendidikan dipungut retribusi atas pelayanan penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan teknis oleh Pemerintah Daerah. Pasal 12 (1) Objek Retribusi Pelayanan Pendidikan adalah pelayanan penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan teknis oleh Pemerintah Daerah. (2) Dikecualikan dari objek retribusi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) adalah : a. pelayanan pendidikan dasar dan menengah yang diselenggarakan oleh Pemerintah Daerah; b. pendidikan/pelatihan yang diselenggarakan oleh BUMN dan BUMD; c. pendidikan/pelatihan yang diselenggarakan oleh Pemerintah Pusat; dan d. pendidikan/pelatihan yang diselenggarakan oleh pihak swasta.
-9Pasal 13 Subjek Retribusi Pelayanan Pendidikan adalah orang pribadi atau Badan yang menggunakan/ menikmati pelayanan jasa penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan teknis dari Pemerintah Daerah.
Pasal 14 Tingkat penggunaan jasa diukur berdasarkan jumlah pengguna jasa perfrekuensi, pelayanan disetiap jenis, jangka waktu dan fasilitas layanan pendidikan dan pelatihan teknis. Bagian Keempat Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor Di Atas Air Pasal 15 Dengan nama Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor di Atas Air dipungut retribusi atas pelayanan pengujian kendaraan bermotor di atas air yang diselenggarakan oleh Pemerintah Daerah. Pasal 16 Objek Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor di Atas Air adalah pelayanan pengujian kendaran bermotor di atas air sesuai dengan ketentuan perundang-undangan, yang diselenggarakan oleh Pemerintah Daerah. Pasal 17 Subjek Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor di Atas Air adalah orang pribadi atau Badan yang memperoleh pelayanan pengujian kendaraan bermotor di atas air yang dilaksanakan oleh Pemerintah Daerah. Pasal 18 Tingkat penggunaan jasa diukur berdasarkan jenis pemeriksaan jenis kendaraan di atas air dan jangka waktu. Bagian Kelima Retribusi Pelayanan Tera / Tera Ulang Pasal 19 Dengan nama Retribusi Pelayanan Tera / Tera Ulang dipungut retribusi atas pelayanan tera / tera ulang oleh Pemerintah Daerah. Pasal 20 Objek Retribusi Pelayanan Tera / Tera Ulang adalah pelayanan pengujian alat-alat ukur, takar, timbang dan perlengkapannya, serta pengujian barang dalam keadaan terbungkus yang diwajibkan sesuai dengan ketentuan perundang-undangan dan dilaksanakan oleh Pemerintah Daerah. Pasal 21 Subjek Retribusi Pelayanan Tera/Tera Ulang adalah orang pribadi atau Badan yang memperoleh pelayanan jasa tera/tera ulang dari Pemerintah Daerah.
- 10 Pasal 22 Tingkat penggunaan jasa diukur berdasarkan tingkat kesulitan, karakteristik, jenis, kapasitas dan peralatan pengujian yang digunakan. BAB IV PRINSIP YANG DIANUT DALAM PENETAPAN STRUKTUR DAN BESARNYA TARIF RETRIBUSI Pasal 23 (1) Prinsip dan sasaran dalam penetapan tarif Retribusi Jasa Umum ditetapkan dengan memperhatikan biaya penyediaan jasa yang bersangkutan, kemampuan masyarakat, aspek keadilan dan aktivitas pengendalian atas pelayanan tersebut. (2) Biaya sebagaimana dimaksud pada ayat (1) meliputi biaya operasi dan pemeliharaan, biaya bunga dan biaya modal. (3) Dalam hal penetapan tarif sepenuhnya memperhatikan biaya jasa, penetapan tarif hanya menutupi sebagian biaya. (4) Retribusi Penggantian Biaya Cetak Peta hanya memperhitungkan biaya cetak dan pengadministrasian.
BAB V STRUKTUR DAN BESARNYA TARIF RETRIBUSI Pasal 24 Struktur dan besarnya tarif retribusi sebagaimana tercantum dalam lampiran I, II, III, IV, dan V merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan Daerah ini.
BAB VI WILAYAH PEMUNGUTAN Pasal 25 Retribusi yang terutang dipungut di tempat pelayanan disediakan atau diberikan.
BAB VII PENENTUAN PEMBAYARAN, TEMPAT PEMBAYARAN, ANGSURAN DAN PENUNDAAN PEMBAYARAN Pasal 26 (1) Pemungutan retribusi tidak dapat diborongkan. (2) Retribusi dipungut dengan menggunakan SKRD atau dokumen lain yang dipersamakan. (3) Dokumen lain yang dipersamakan sebagaimana dimaksud pada ayat (2) dapat berupa karcis, kupon, kartu langganan dan bukti pembayaran yang sah menurut peraturan yang berlaku. (4) Hasil pemungutan retribusi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) disetorkan secara bruto ke Kas Daerah. (5) Tata cara pelaksanaan pemungutan Retribusi diatur dengan Peraturan Gubernur.
- 11 Pasal 27 (1) Retribusi yang terutang harus dilakukan pembayaran secara tunai/lunas. (2) Retribusi yang terutang dilunasi selambat-lambatnya 15 (lima belas) hari sejak diterbitkannya SKRD atau dokumen lain yang dipersamakan. (3) Setiap pembayaran Retribusi diberikan tanda bukti pembayaran. (4) Setiap pembayaran dicatat dalam buku pembayaran. (5) Pembayaran Retribusi dilakukan di Kas Daerah atau ditempat yang ditunjuk. (6) Dalam hal pembayaran dilakukan di tempat lain yang ditunjuk, maka hasil penerimaan retribusi disetor ke Kas Daerah paling lambat 1 (satu) hari kerja terhitung sejak uang kas tersebut diterima. Pasal 28 (1) Dalam hal Wajib Retribusi tidak dapat memenuhi pembayaran secara tunai/lunas, maka Wajib Retribusi dapat mengajukan permohonan pembayaran secara angsuran kepada Gubernur atau Pejabat yang ditunjuk. (2) Dalam hal Wajib Retribusi tidak dapat membayar retribusi sesuai dengan waktunya yang telah ditentukan, Wajib Retribusi dapat mengajukan permohonan penundaan pembayaran kepada Gubernur atau Pejabat yang ditunjuk. BAB VIII SANKSI ADMINISTRATIF Pasal 29 Dalam hal Wajib Retribusi tertentu tidak membayar tepat pada waktunya atau kurang membayar tepat pada waktunya atau kurang membayar, dikenakan sanksi administrasi berupa bunga sebesar 2 % (dua persen) setiap bulan dari retribusi yang terutang yang tidak atau kurang dibayar dan tagihan dengan menggunakan STRD. BAB IX PENAGIHAN Pasal 30 (1) Penagihan Retribusi terutang yang tidak atau kurang bayar dilakukan dengan menggunakan STRD. (2) Penagihan Retribusi terutang sebagaimana dimaksud pada ayat (1) didahului dengan Surat Teguran/Peringatan/Surat lain yang sejenis. (3) Pengeluaran Surat Teguran/Peringatan/Surat lain yang sejenis sebagai tindakan awal pelaksanaan penagihan Retribusi dikeluarkan setelah 7 (tujuh) hari sejak tanggal jatuh tempo pembayaran. (4) Dalam jangka waktu 7 (tujuh) hari setelah tanggal surat Teguran/Peringatan/Surat Lain yang sejenis, Wajib Retribusi harus melunasi Retribusi yang terutang. (5) Surat Teguran/Peringatan/Surat lain yang sejenis sebagaimana dimaksud pada ayat (2) dikeluarkan oleh Pejabat yang ditunjuk. (6) Tata cara penagihan dan penerbitan Surat Teguran/Peringatan/Surat Lain yang sejenis diatur dengan Peraturan Gubernur.
- 12 BAB X PEMBERIAN PENGURANGAN, KERINGANAN DAN PEMBEBASAN RETRIBUSI Pasal 31 (1) Gubernur dapat Retribusi.
memberikan keringanan, pengurangan dan pembebasan retribusi kepada Wajib
(2) Dasar pengurangan dan keringanan sebagaimana mempertimbangkan kemampuan Wajib Retribusi.
dimaksud
pada
ayat
(1)
dengan
(3) Dasar penghapusan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dengan mempertimbangkan fungsi objek retribusi. (4) Tata cara pemberian keringanan, pengurangan dan pembebasan retribusi diatur dengan Peraturan Gubernur. BAB XI PENGHAPUSAN PIUTANG RETRIBUSI YANG KEDALUWARSA Pasal 32 (1) Hak untuk melakukan penagihan Retribusi menjadi kedaluwarsa setelah melampaui waktu 3 (tiga) tahun terhitung sejak saat terutangnya Retribusi, kecuali jika Wajib Retribusi melakukan tindakan pidana di bidang Retribusi. (2) Kedaluwarsa penagihan Retribusi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) tertangguh jika : a. diterbitkan Surat Teguran; atau b. ada pengakuan utang Retribusi dari Wajib Retribusi, baik langsung maupun tidak langsung. (3) Dalam hal diterbitkan Surat Teguran sebagaimana dimaksudkan pada ayat (2) huruf a, kedaluwarsa penagihan terhitung sejak tanggal diterimanya Surat Teguran tersebut. (4) Pengakuan utang Retribusi secara langsung sebagaimana dimaksud pada ayat (2) huruf b adalah Wajib Retribusi dengan kesadarannya menyatakan masih mempunyai utang Retribusi dan belum melunasinya kepada Pemerintah Daerah. (5) Pengakuan utang Retribusi secara tidak langsung sebagaimana dimaksud pada ayat (2) huruf b dapat diketahui dari pengajuan permohonan angsuran atau penundaan pembayaran dan permohonan keberatan oleh Wajib Retribusi. Pasal 33 (1) Piutang Retribusi yang tidak mungkin ditagih lagi karena hak untuk melakukan penagihan sudah kedaluwarsa dapat dihapuskan. (2) Gubernur menetapkan Keputusan Penghapusan Piutang Retribusi yang sudah kedaluwarsa sebagaimana dimaksud pada ayat (1). (3) Tata cara penghapusan piutang Retribusi yang sudah kedaluwarsa diatur dengan Peraturan Gubernur.
- 13 BAB XII INSENTIF PEMUNGUTAN Pasal 34 (1) Instansi yang melaksanakan pemungutan Retribusi dapat diberikan insentif atas dasar pencapaian kinerja tertentu. (2) Pemberian insentif sebagaimana dimaksud pada ayat (1) ditetapkan melalui Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah. (3) Tata cara pemberian dan pemanfaatan insentif sebagaimana dimaksud pada ayat (1) diatur dengan Peraturan Gubernur sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan.
BAB XIII PEMANFAATAN RETRIBUSI Pasal 35 (1) Pemanfaatan dari penerimaan masing-masing jenis Retribusi diutamakan untuk mendanai kegiatan yang berkaitan langsung dengan penyelenggaraan pelayanan yang bersangkutan. (2) Ketentuan mengenai alokasi pemanfaatan penerimaan Retribusi diatur dengan Peraturan Gubernur.
BAB XIV PENINJAUAN TARIF RETRIBUSI Pasal 36 (1) Tarif Retribusi ditinjau kembali paling lama 3 (tiga) tahun sekali. (2) Peninjauan tarif Retribusi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilakukan dengan memperhatikan indeks harga dan perkembangan perekonomian. (3) Penetapan tarif Retribusi sebagaimana dimaksud pada ayat (2) diatur dengan Peraturan Gubernur.
BAB XV KETENTUAN PENYIDIKAN Pasal 37 (1) Pejabat Pegawai Negeri Sipil tertentu di lingkungan Pemerintah Daerah diberi wewenang khusus sebagai Penyidik untuk melakukan penyidikan tindak pidana di bidang retribusi, sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang Hukum Acara Pidana. (2) Wewenang Penyidik sebagaimana dimaksud pada ayat (1) adalah : a. menerima, mencari, mengumpulkan, dan meneliti keterangan atau laporan berkenaan dengan tindak pidana di bidang retribusi agar keterangan atau laporan tersebut menjadi lebih lengkap dan jelas; b. meneliti, mencari, dan mengumpulkan keterangan mengenai orang pribadi atau Badan tentang kebenaran perbuatan yang dilakukan sehubungan dengan tindak pidana di bidang retribusi; c. meminta keterangan dan bahan bukti dari orang pribadi atau Badan sehubungan dengan tindak pidana di bidang retribusi; d. memeriksa buku, catatan, dan dokumen lain berkenan dengan tidak pidana di bidang retribusi; e. melakukan penggeledahan untuk mendapatkan bahan bukti pembukuan, pencatatan, dan dokumen lain, serta melakukan penyitaan terhadap bahan bukti tersebut;
- 14 f. meminta bantuan tenaga ahli dalam rangka pelaksanaan tugas penyidikan tindak pidana di bidang retribusi; g. menyuruh berhenti dan/ atau melarang seseorang meninggalkan ruangan atau tempat pada saat pemeriksaan sedang berlangsung dan memeriksa identitas orang, benda dan/ atau dokumen yang dibawa. h. memotret seseorang yang berkaitan dengan tindak pidana di bidang retribusi; i. memanggil orang untuk didengar keterangannya dan diperiksa sebagai tersangka atau saksi; j. menghentikan penyidikan; dan/atau k. melakukan tindakan lain yang perlu untuk kelancaran penyidikan tindak pidana di bidang retribusi sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. (3) Penyidik sebagaimana dimaksud pada ayat (1) memberitahukan dimulainya penyidikan dan menyampaikan hasil penyidikannya kepada Penuntut Umum melalui Penyidik Pejabat Polisi Negara Republik Indonesia, sesuai dengan ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Hukum Acara Pidana. BAB XVI KETENTUAN PIDANA Pasal 38 (1) Wajib Retribusi yang tidak melaksanakan kewajibannya untuk membayar Retribusi, sehingga merugikan keuangan Daerah diancam pidana kurungan paling lama 3 (tiga) bulan atau pidana denda paling banyak 3 (tiga) kali jumlah Retribusi terutang yang tidak atau kurang dibayar. (2) Denda sebagaimana dimaksud pada ayat (1) merupakan penerimaan Negara. (3) Tindak Pidana sebagaimana dimaksud pada ayat (1) adalah pelanggaran.
BAB XVII KETENTUAN PERALIHAN Pasal 39 (1) Dengan ditetapkannya Peraturan Daerah ini, terhadap pemakaian Objek Retribusi Jasa Umum yang telah diperjanjikan tetap berlaku sampai dengan batas waktu berakhirnya perjanjian. (2) Pada saat Peraturan Daerah ini berlaku, retribusi yang masih terutang berdasarkan Peraturan Daerah masih dapat ditagih selama jangka waktu 5 (lima) tahun terhitung sejak saat terutang. (3) Ketentuan pemungutan Retribusi Pelayanan Tera/Tera Ulang dilaksanakan selama Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota belum melakukan pelayanan tera/tera ulang.
BAB XVIII KETENTUAN PENUTUP Pasal 40 Pada saat Peraturan Daerah ini mulai berlaku: 1. Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 12 Tahun 2004 tentang Jasa Pelayanan Tera/Tera Ulang dan Kalibrasi Alat-Alat Ukur, Takar, Timbang Dan Perlengkapan Dalam Wilayah Provinsi Kalimantan Timur (Lembaran Daerah Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2004 Nomor 12.E, Tambahan Lembaran Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 18);
- 15 2. Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 02 Tahun 2007 tentang Retribusi Pelayanan Kesehatan Di Balai Laboratarium Kesehatan Provinsi Kalimantan Timur (Lembaran Daerah Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2007 Nomor 02); 3. Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 14 Tahun 2009 tentang Retribusi Pelayanan Kesehatan Pada Rumah Sakit Khusus Daerah Atma Husada Mahakam (Lembaran Daerah Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2009 Nomor 14); 4. Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 15 Tahun 2009 tentang Retribusi Pelayanan Kesehatan Pada Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Balai Kesehatan Mata dan Olahraga Masyarakat (BKMOM) Provinsi Kalimantan Timur (Lembaran Daerah Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2009 Nomor 15); 5. Peraturan Daerah Provinsi Kalimantan Timur Nomor 16 Tahun 2009 tentang Retribusi Pelayanan Sertifikasi, Pengujian Benih Tanaman Dan Penggunaan Sarana Proteksi (Lembaran Daerah Provinsi Kalimantan Timur Tahun 2009 Nomor 16); dicabut dan dinyatakan tidak berlaku. Pasal 41 Hal-hal yang belum diatur dalam Peraturan Daerah ini sepanjang mengenai teknis pelaksanaannya diatur dengan Peraturan Gubernur. Pasal 42 Peraturan pelaksanaan dari Peraturan Daerah ini harus ditetapkan paling lama 1 (satu) tahun terhitung sejak Peraturan Daerah ini diundangkan. Pasal 43 Peraturan Derah ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan. Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan Daerah ini dengan penempatannya dalam Lembaran Daerah Provinsi Kalimantan Timur. Ditetapkan di Samarinda pada tanggal 2 Januari 2012 GUBERNUR KALIMANTAN TIMUR, ttd Diundangkan di Samarinda pada tanggal 2 Januari 2012
DR. H. AWANG FAROEK ISHAK
SEKRETARIS DAERAH PROVINSI KALIMANTAN TIMUR, ttd DR. H. IRIANTO LAMBRIE LEMBARAN DAERAH PROVINSI KALIMANTAN TIMUR TAHUN 2012 NOMOR 1. Salinan sesuai dengan aslinya Kepala Biro Hukum Setda Prov. Kaltim,
ttd H. Suroto, SH NIP. 19620527 198503 1 006 Pembina Tk.I
PENJELASAN ATAS PERATURAN DAERAH PROVINSI KALIMANTAN TIMUR NOMOR 1 TAHUN 2012 TENTANG RETRIBUSI JASA UMUM I.
UMUM Dengan berlakunya Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah sebagai salah satu upaya untuk mewujudkan otonomi daerah yang luas, nyata dan bertanggung jawab, pembiayaan pemerintahan dan pembangunan daerah yang berasal dari Pendapatan Asli Daerah, khususnya yang bersumber dari Retribusi Jasa Umum perlu ditingkatkan sehingga kemandirian daerah dalam hal pembiayaan penyelenggaraan pemerintahan di daerah dapat terwujud. Keberhasilan pembangunan daerah di samping pajak yang menjadi kewajiban warga masyarakat, juga Retribusi Jasa Umum yang merupakan aset daerah untuk dimanfaatkan masyarakat. Untuk meningkatkan pelaksanaan pembangunan dan pemberian pelayanan kepada masyarakat, serta peningkatan pertumbuhan perekonomian di daerah diperlukan penyediaan sumber-sumber Pendapatan Asli Daerah yang hasilnya memadai. Upaya peningkatan penyediaan pembiayaan dari sumber tersebut, antara lain dilakukan dengan peningkatan kinerja pemungutan, penyempurnaan dan penambahan jenis retribusi, serta pemberian keleluasaan bagi daerah untuk menggali sumbersumber penerimaan khususnya dari sektor Retribusi Jasa Umum. Sejalan dengan berlakunya Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 maka peraturan tentang Retribusi Daerah sudah tidak sesuai lagi dan perlu ditetapkan Peraturan Daerah pengganti.
II.
PASAL DEMI PASAL: Pasal 1 Pasal 2 Pasal 3 Pasal 4 Pasal 5 Pasal 6 Pasal 7
Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas
-2Pasal 8 Pasal 9 Pasal 10 Pasal 11 Pasal 12 Pasal 13 Pasal 14 Pasal 15 Pasal 16 Pasal 17 Pasal 18 Pasal 19 Pasal 20 Pasal 21 Pasal 22 Pasal 23
Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Ayat (1) Besarnya tarif ditetapkan dengan mempertimbangkan ketentuan Menteri yang membidangi dan dengan mempertimbangkan kriteria Retribusi Jasa Umum. Dengan demikian prinsip dalam penetapan tarif retribusi jasa umum dapat ditetapkan lebih besar dari pada pelayanannya sehingga dimungkinkan adanya tarif yang berbeda dan dimungkinkan adanya subsidi silang pada pelayanan panti. Ayat (2) Cukup jelas
-3Ayat (3) Cukup jelas Ayat (4) Cukup jelas Pasal 24 Cukup jelas Pasal 25 Pasal 26
Cukup jelas Ayat (1) Yang dimaksud dengan tidak dapat diborongkan adalah bahwa seluruh proses kegiatan pemungutan retribusi tidak dapat diserahkan kepada pihak ketiga. Ayat (2) Cukup jelas Ayat (3) Cukup jelas Ayat (4) Cukup jelas Ayat (5) Cukup jelas
Pasal 27 Pasal 28 Pasal 29 Pasal 30 Pasal 31 Pasal 32 Pasal 33 Pasal 34 Pasal 35
Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas
-4Pasal 36 Pasal 37 Pasal 38 Pasal 39 Pasal 40 Pasal 41 Pasal 42 Pasal 43
Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas Cukup jelas
TAMBAHAN LEMBARAN DAERAH PROVINSI KALIMANTAN TIMUR NOMOR 51.
!"# !!" !"
!!!" "" !"!" $!!" $ !
!"!" $ ! !" $ ! "! ! ! $! ! # !!"
-%;%)1)5-/6%%2%&35%735-81 %,%2(%20%7 4
%6% %5%2% 4
%6%)0%;%2%2 4
!%5-* 4
#/7/;35<++8>6++;+2
#/7/;35<++83;%/83
#/7/;35<++8+;+2 /815+:
)2-6)0%;%2%2
-%;%)282.%2+-%+2367-/!-2(%/%2)(-/(%2!)5%4-)52;%/-7%7%(-"!%0%-)6),%7%2%7%(%2 0%,%+%%6;%5%/%7539-26-%0-1%27%2!-185 % )1)5-/6%%2-%+2367-/6-*%76)()5,%2% #/7/;35<++8'3<><!+=+ #/7/;35<++8$/0;+5<3 &/<>=+(+;8+ #/7/;35<++8+13+8./:+87+=+./81+88=/;.+869>:/ #/7/;35<++8#>:363<=+8-/ !%5-*4)57-2(%/%24)51)5-/6%%2 )2-6)0%;%2%2
%,%2(%20%7 4
%6% %5%2% 4
%6%)0%;%2%2 4
!%5-* 4
$+@+=+6+8
$+@+=8+:
& )1)5-6%%2-%+2367-/0)/7531)(-/6-*%76)(%2+ #/7/;35<++8>8.><!+=+ #/7/;35<++8&9897/=/; &9897/=/;:6+8+<3 #;3<7+,+; $/=389<-9 !%5-*4)57-2(%/%24)51)5-/6%%2 )2-6)0%;%2%2
%,%2(%20%7 4
%6% %5%2% 4
%6%)0%;%2%2 4
!%5-* 4
$+@+=+6+8
$+@+=8+:
' )1)5-/6%%2(-%+2367-'0)/7531)(-/0%-22;%
&+;30 9=9>8.><(+;8+>7:;/B397/=;3.+8/;+=97/=;3#/;=38.+55+8 )2-6)0%;%2%2
%,%2(%20%7 4
%6% %5%2% 4
%6%)0%;%2%2 4
!%5-* 4
$+@+=+6+8
$+@+=8+:
&+;30 8.3;/-=>8.><-9:B#/;37/=;3%63= +7:>=9$/0&9897/=;3.+8:/7/;35<++84/83<8B+ !%5-*4)57-2(%/%24)51)5-/6%%2
)2-6)0%;%2%2
%,%2(%20%7 4
%6% %5%2% 4
%6%)0%;%2%2 4
!%5-* 4
$+@+=+6+8
$+@+= 8+:
)7)5%2+%2
$$+@+=+6+8 $$+@+=8+: #/;738=++8:/7/;35<++83=9.+;>;+=.+8.36>+;4+75/;4+.35/8+5+8=+7,+2+8,3+B+.+;3 &+;30 #/7/;35<++8*+81%/4/83<
!%5-* 7-2(%/%21)(-/(%27)5%4-*%7!-2(%/%2)(-/ )0%64)5%6+ 8/6=/<= :36+<3>6>7+=+ %:9963813;31+<3,96+7+=+
%98.+1/-+8+63->63 5=;+5<3+;:><6383>7
%,%2 (%20%7 4
%6% )0%;%2%2 4
%6% %5%2% 4
!%5-* 4
, 8-3<32+6+C398 5<3<3;+8>697+ 3=23+<3<
- #=/;313>7,+;/<-6/;+ )+8=/6+<7+ +23= >5+/6:/,;+
5<3<3=>79;#+6:/,;+
. #=/;313>7!+58>7%=+.3>7 9;/5<38=;9:398A=;9:398 984>81=3?+ 37,+61;+0=
/ ";1+86+;09=959>1>6+<3 *+16+; %%":/;+<3+=+;+5
0 %-6/;+63A+<3 &;+,/->6/-=973
1 ":/;+<3+=+;+57/811>8+5+8 %B<=37+6+=#2+-9/7>6<303-+=398
2 ":/;+<3 !+=+ +<35#/; #+<3/8
!%5-*%:%72%4%6-)2%6'%4)5%6-)5%5 #+;-3+6+;/ #+;-3+6-+;/ #+;-3+6-+;/
4
$ 4
! 4
!4
!%5-* )1)5-/6%%2 (%2 4)2++82%%2 0%74)5%0%7%2 0%, %+% (%2 4)1%/%-%2 58%2+ 6)2%1 )53&-'4%(% 53+5%2)6),%7%20%,%+%)6,35+%6)&%+%-&)5-/87 +B+8+8 <+=>:+5/= %,%2(%2 0%7 4
%6% %5%2% 4
%6% )0%;%2%2 4
!%5-* 4
,+:+<3=+</;9,3-+88+/;9,3 &/<=98-983 8+63<3<+<#/;8+:+<+8
-#/7/;35<++897:9<3<3&>,>2
9.B!+<<8./A %538096.+663:/; 8=2;9:97/=;3
+=8+6BC/; &9=+69.B+=
)2-6%;%2%2 + DA/;-3 %:3;97/=/; A/;-3&/<= +:+81+8
A/;-3&/<=+815> A/;-3&/<=;19-B-6/ A/;-3&/<=&;/+.7366
.&/<="=9=+8%/8.3 /5>+=+8"=9= +B+&+2+8"=9= /6/8=>5+8"=9= +B+ /.+5"=9=
/ &/<=/-/:+=+8$/+5<3 &/<=99;.38+<3 &/<=/638-+2+8 &/<=/;9:9<&>6+81
0!/7,/;#/811>8++86+=3=8/< %/5+63>84>81+8 !3811>+8 >6+8+8
%&$'&'$ ! %$!* &$ $&$'% #*!! %&! # $' %& ) $& '%
$)&! !"
!%#*!!
% %$! $;
% #*!! $;
&$ $;
,
$)&!!!$''!
-
&!#$''!
.
'!'!!'!
/
!%&%)&$'$&
0
"!%'!&$#"
!)'$$ )' "*# )!)'#(*!.%)$ ")(&!&#'!($&$*$ $$%()! )$!$#! &$*$ $ &#'!($&$*$ $)*$((*)'
$)&!# !"
!% #*!!
% %$! $;
% #*!! $;
&$ $;
,
%
-
%
.
%
/
%'&
0
"!*$
1
#%&$!&!%$'!& #'
2
&"%%!#+
3
!&$ &$'!&
4
$'!$)&!#+
!)'$$
)' "*# )!)'#(*!.%)$ ")(&! )' "*# )! )'#(*! +()%!)'
(%&"&$ !"
!% #*!!
% %$! $;
% #*!! $;
&$ $;
,
%
-
%
.
%
/
%'&
0
"!*$
1
'!&#$)&!#%&$
2
!&!%'##
3
&"%%!#+
4
!&$ &$'!&
5
$'!%&!#+
6
$'!$)&!#+
,=,=,9
+8A8B438;0:C:0=>;473>:B4@@C0=60=B830:B4@<0AC:98:0:>=AC;4=
#!'!!!"%& , ,-:<,=:<4>8 !%#*!!
0 1 2
&"" ''*)$ &#'!($ E $( &#'!($ $(
% %$! $;
% #*!! $;
&$ $;
'$!$'&! 0 *'$'*)$ 1 &'%)$*'$ 2 '*!( 3 "'*$*'$ 4 (#$*'$ 5 )()!#"$
% 0 ('*)$ 1 $/$)( '(#'
%! 0 ) 1 '# 2 ')" &'$!((, 3 #*'!'%!$ 4 #!'%"' 5 #%'%"%')&
! , &% 0 "*%((,!)* 1 "*%(&*( 2 "*%( &&
- '!%& "'*$)%)" "'*$'! (%) (&) "!"&%(&)( ##) "*#$ )%)"&'%)$
. '!%! *'*# ')$$ *'
/ !% %"()'%" "%"()'%" ""%"()'%" )'"(' &! !#
%$"" 0 1A6 1 =B81A 2 + 3 ," 4 +'" 5 & 6 '& 7 ()%
!%%$
&$"&!,7
$''%&% 0 #&)#$ 1 %&) 2 $$$% 3 $/%/&$ 4 ')*') 5 %$ 6 &!)##'$
!)'$$ .%) $(&!& &)'*((*'.$))&!$
- #%" &$#%"" !% #*!!
!"
% %$! $;
% #*!! $;
&$ $;
&(!%#)'('$
)( !'($
)(!)
)(!&'$$##&
!%$("$
&(!%#)'($
&(!%#)'"$!&
# $%!&!! % , # $%!&!! !"
!%#*!!
!%$(*")( ''* *!$ '%$)$%)%
% %$! $;
% #*!! $;
&$ $;
*)&'#$$
*)&'#$$!%#&"!(
*)(*(* $$
*)(*(* $$$()(
)*#&)$(#$)'
)*#&)$#"#
)*#&)$("!)
)*#&)$!%#&%()$
&',)$ ("*'$!' &(
&',)$ ("*'$!'
("$&''%
("$''
$(((( !*')(
!)'$$ .%) $( &!& &)'*((*'.$))&!$
- "'#%&$# !"
!% #*!!
% %$! $;
% #*!! $;
&$ $;
(((#$),"
%$)++%')'$$
")'$$
($(%'. $)')%$ )'&.
+%)%$")'$$
'#" )'&.
'%*& )'&.
#%)%'!)'$$
($%/"$ )'&.
+"*(%)
"(*')'$$
%#&'%'#)'&
#%!(")$)*" "$!*$$ '%$%#
. $&% !% #*!!
!"
% %$! $;
% #*!! $;
&$ '?
$''
*")'(%*$
(,
#,
(
'((
)$(
-'(
)'!(
$*"/'
$)''$( #*("'"-)%$
($(%'.$)'(
()('$$)*#*!#$
"#( ('$$)*#*!#$
& ).
.'%)'&
/ #*!!$ % !% #*!!
!"
&$ $;
%) "!(
*#"%)-'%)-!)%'&".$$#"
%)'!
!')(&*.'
!&(*"
*#"%)-'%)-!)%'&".$$#".$ ")(&!
0 $&%%"% % %$! $;
% #*!! $;
&$ $;
!"
!%#*!!
%$
%
%
%'&
1
&!!%'!#$)&! % #$)&!
!"
% %$! $;
% #*!! $;
&$ $;
!"( ("' # &'(" #
)%)" #
!"( ("' # &'(" ' #
)%)" ' #
!"( ("' # &'(" ' #
)%)" ' #
!"(*)# ("' # &'(" ' #
)%)" ' #
!>=AC;B0A8!4?4@0D0B0=
2 &!!'%'% !% #*!!
!"
% %$! $;
&#($$$*(
%('+(&($$$$*( '
&#($$!))'
% #*!! $;
&$ $;
"&(!))'
$ !(
(%"(
&#($$(%$
#',)"*!'$$ ($ ')
!((
)!%$+$(%$"
)#%$)%'
)#()'$('$"#$)()#*")%$
&%".(%#$%'&
)"*!'$$ )$ ($ E )$ ') )$
"*)"*!
!()'!(!*!*
&#($$
&#($$$*"/'
&#($$%!($
$(
$)&'$!" ($ ('
$!) )$
)#&%$
!)'$$ )'"*# )!)'#(*!.%)$ ")(&!
3 #*!! " !% #*!!
!"
% #*!! $;
% %$! $;
&$ $;
&#'!($$(*') !)'$$( $&/
&#'!($$(*') !)'$$%!)' "
&#'!($$ !)'$$&(!%"%
+(*#)'&')*#
4
# !& % !% #*!!
!"
% %$! $;
% #*!! $;
&$ $;
#%$)%'+)"($
$*(&*#&
#)'($)*)*(
(*)%$&*#&
5
# '%$!!+ !"
!%#*!!
% %$! $;
% #*!! $;
&$ $;
&',)$ $/ ##$!$#$!$ $
&$.#&$$ '
&$.#&$$ '
&$.#&$$'
&#!#$
6 '! !"
!%#*!!
'!
"# !%)
"*'!%) F
!#
&$ $;
!#
"!+
"#!%)
"*'!%) F
!#
!#
7
% !"
!%#*!!
#$ !& $;
&#'$%!($
8 #!!#&!!#!&! !"
&!
&$ $;
&$!!
&'!)!!"$! #((, !&',)$
&'#$* %'$
((, #((,*#*#
&'#$* %'$
&' **"&$")$
&$")$
"#!$#$! "!& #! !#!$" & "# $ # !#!$"#""# !%"##$! !#! !"!$ 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 : ;
#&$>;85>A< #&$>;85>A<&4=6424A0= #&$420;>;85>A< #&$420;>;85>A<&4=6424A0= =6:0!D<0= =6:0!D<0=D30A0 +81A8> (0;<>=4;;0 (7864;;0 &;0=:C>= 4=C7>B "468>=4;;0B?
#!
#!!1
#!
#8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68 B430=6 #8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68B430=6
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G &4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
#8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68B430=6 #8:A>18>;>68B430=6
'? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G &4<4A8:B00=
#8:A>18>;>68(430=6 #8:A>18>;>68(430=6 #8:A>18>;>68(430=6 #8:A>18>;>68(430=6 #8:A>18>;>68(430=6 #8:A>18>;>68(430=6 #8:A>18>;>68(430=6 #8:A>18>;>68(430=6 #8:A>18>;>68(430=6 #8:A>18>;>68(430=6 #8:A>18>;>68(430=6 #8:A>18>;>68(430=6 #8:A>18>;>68(430=6 #8:A>18>;>68(430=6
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
!"$ 0 1 2 3 4 5
=6:0!D<0= 2>;8 +81A8> (0;<>=4;;0 (7864;;0 2>;8 (C0?7H;>2>22DB
!#!$#$!""#%#" 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 : ; < =
*A8=4!D;CDA (4:A4C!D;CDA4A>1 (4:A4C!D;CDA=04A>1 )!D;CDA 0A07!D;CDA &DB!D;CDA 00;!D:CDA "(!D;CDA 0424B!D;CDA 0
=4;;0(7864;;0+81A8> >AH=4102C4A8D<38?7C4A8!D;CDA (4=B8C8E8C0B%10C 01(4=B8
!"!" " 0 1
2 3 4 5 6 7
0424B;4=6:0? (4:A4C+068=0 *A4C7A0 0 )A827><>=0B 1 (4;A068 2 0CA0< /$ (?DCD<)/$ $48BB4A #0;0A8084
#8:A>18>;>68(434A70=0 #8:A>18>;>68(434A70=0 #8:A>18>;>68(434A70=0 #8:A>18>;>68(434A70=0 #8:A>18>;>68(434A70=0 #8:A>18>;>68 (434A70=0 #8:A>18>;>68(434A70=0 #8:A>18>;>68(434A70=0 #8:A>18>;>68(434A70=0 #8:A>18>;>68(434A70=0 #8:A>18>;>68(434A70=0
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G &4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68 (4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G &4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
;>68 (4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68 (4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G &4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
!"$ $##"$"#"# 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 : ;
'74D<0C>8302C>A '402C8E4&A>C48= ()% )4BC!470<8;0= ,830; +'" )& 4=6D4;>>3 78:D=6D=H0 600: )>C0;6
" 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 : ; < = > ? @ A B
6#;0C0; =C814 =C8+)>C0; 6#=C82 6#=C8+ =C8+ 6#=C8 + =C8+<4C>34 +6 +(+D>*)' 6#C>G>?;0B<0 6C>G>?;0B<0 6#0=C8#+
C D E F G H 00 11 22 33 44 66 77 88 99 :: ;; << == > ? @@ AA BB CC DD EE FF GG HH II 000 111 222
60=C8#+ 6#=C8(+ 6=C8(+ 6#=C8(+ 6=C8(+ 6=C8AD14;;0 6#=C8AD14;;0 =C864=4<80#+ 6#;4?C>B?8A0 $C4B 0 0 0 & &( ) ) )(B ) ) 4AA8C8= BCA038>; &A>;0:C8= " ( &A>64BC4A>= %')(%" )()%)'%$ !# %-$ 78:D=6D=H0'0583
;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68 (4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68 ;>68(4A>;>68
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G &4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G &4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G &4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
;>680=6687 ;>680=6687 ;>680=6687
'? '? '?
G&4<4A8:B00=
G&4<4A8:B00=
G&4<4A8:B00=
'? '? '? '? '? '?
!" ! 0 1 2
&'#) &'(0;<>=4;;0 &';DDAD=6 ;D018
!# %"# #!" 0 1 2 3 4 5
%)%)%'-& & %)%)%'-")'" %)%$% %#$& %)%$% %#$ ")'" %)%(""& & %)%(""")'"
G7>C> G7>C> G7>C> G7>C> G7>C> G7>C>
6 7 8
%)%%"*#+')'&") %)%%"*#+')'&") %)% & ")'"-)'#)( -&%(*'
'? '? '?
G7>C> G7>C> G7>C>
'? '? '? '? '? '? '? '? '?
'? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
G&4<4A8:B00=
'?
G&4<4A8:B00=
'? '? '? '? '? '? '? '? '?
##!" 0 1 2 3 4 5 6 7 8
$% +& %"%$$"%%& %(%&*(#*%$*# ()'%("&$%'&. '& & ()*"%'&. #."%'&. *')'%.()%'&.
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
$#!"!$" 0 1 2
*;CA0B>=>6A058*( &4<10200=0B8;'>=C64=!>;4:C85 &4<10200=0B8;'>=C64=&4AB>=0;
# $#$"#! ! ! 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
:D;CDA#8:A>18>;>6830=*98:4?4:00= (4=B8C8E8CHC4BC '468>=0;#8:A>B:>?8B0:C4A8)070=B0< ) '468>=0;#8:A>B:>?8B#0;0A80 '468>=0;#8:A>B:>?8B)4;DA028=6 '468>=0;#8:A>B:>?8B!8<80!;8=8: '468>=0;*A8=0;8B0B8 ;>68 4<0C>;>68 !;8=8: *A8=0;8B0B8
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
'
(
#
!#! # !
1 "42>B8C 855 ( )A><1>B8C 4<0C>:A8C , &4=30A070= ) , &4<14:D0= ) " (4; #>A5>;>68 >;>=60=0A07 A8CA>B8C '4C8:D;>B8C 4<0C>;>68=0;8I4A 1;42>4A8CA><C#+ # # 8CD=6>B8=>58; &))&0AC80;)A><1>?;0BC8=)8<4 &))2C8E0C43&0AC80;)A><1>?;0BC8=)8<4 )"8>B8C&;0B<08AD "&"8>B8C&;0B<08AD ((4AD<A>=
$!
*"6=(CA8?B43 ;D: &A>C18;DA>18;(" (438<4=*A8=4 DA8=4 0A07(0<0A 8B8:+>;0D,0A!4 AD70= =0;8B00CD &A>C48=B1027 =0;8B0(?4A<0 =0;8B008A0=)A0=BD30C :BD30C
!
*"$ *"&& *A4D< A40C8=8= B0<*A0C (%) (&) 8;8AD18=8A42C 8;8AD18==38A42C ))) /=)) ;1D<8= ;>1D;8= ;:0;8&7>B?0C 7>;4BC4A>; " ""
#!
#!!1
#
4<0C>;>68(430=6 4<0C>;>68(434A70=0 4<0C>;>68(434A70=0 4<0C>;>68(434A70=0 4<0C>;>68(434A70=0 4<0C>;>68(434A70=0 4<0C>;>68(434A70=0 4<0C>;>68(434A70=0 4<0C>;>680=6687 4<0C>;>680=6687 4<0C>;>68(434A70=0 4<0C>;>68(434A70=0 4<0C>;>68(434A70=0 4<0C>;>680=6687
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G &4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G &4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
4<0C>;>68(430=6 4<0C>;>68(430=6 4<0C>;>68(430=6 4<0C>;>68(430=6 4<0C>;>68(430=6 4<0C>;>68(430=6
'? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
!8<80 !;8=8:(434A70=0
'?
G&4<4A8:B00=
!8<80!;8=8:(434A70=0 !8<80!;8=8:(434A70=0 !8<80!;8=8:(434A70=0 !8<80!;8=8:(434A70=0 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(434A70=0 !8<80!;8=8: (434A70=0 !8<80!;8=8:(430=68
'? '? '? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
!8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G &4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
)A86;HB4A834 0<<0) " A830 #06=4B8D< %"$()'( ')$$"'$
!8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80 !;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8: (430=6 !8<80!;8=8:(430=6
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
!#! !"$$# !#! #!!1 #
8A'0:B0 AB4= 4B8 !03<8D< 7>A<8D< #0=60= (4;4=8D< (4=6 )8<10; (C818D< $0CA8D< !0;8D< #06=4B8D<
1
&#'!($*' (0CD?0:4C?4<4A8:B00=D30A00<184=C <4C>34;4:CA><4CA8 0 41D 1 *30A0% 2 *30A0(>G 3 *30A0$>G 4 *30A0$% 5 *30A0$% 6 %I>= 7 *30A0(% 8 #4C4A>;>68) 9 #4C4A>;>68') : #4C4A>;>68, ; #4C4A>;>68,( < #4C4A>;>68(' = #4C4A>;>68$
&4<4A8:B00=D30A0B420A0<0=D0;0<184=C 0 41D 1 *30A0% 2 *30A0(%G 3 *30A0$%G 4 !418B8=60= 5 ">60<14A0C &1
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
&4AB44; &4AB44; &4AB44; &4AB44; &4AB44; &4AB44; &4AB44; &4AB44; &4AB44; &4AB44; &4AB44; &4AB44; &4AB44;
'? &4A?0:4C
'? '? '? '? '?
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
'?
&4AB04;
6 B 3 /= (1 &1
%&()( &')*")
" !"!$ !#! " 0D D<;07/0C&030C)4A;0ADC)( !4:4AD70= '0B0 (D7D ,0A=0
'? '? '? '? '? '?
'? '?
&4AB04; &4AB04;
#!!1
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
#
'? '? '? '? '? '?
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
!8<80=>A60=8: 8A'0:B0 ;D<8=8D< AB4= 0A8D< 4B8 ;D>A830 !03<8D< !4B03070=0> !;>A830 !A><8D< #0=60= $0CA8D< $8CA0C $8CA8C &4A0: ? (4;4=8D< (4=6 (80=830 (D;50C (D;5830 )4<1060 )8<10; <>=80:
" !"!!" " !#! 0D D<;07/0C&030C)4A;0ADC)( !4:4AD70= '0B0 (D7D ,0A=0
#!!1
#
'? '? '? '? '? '?
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
!8<80=>A60=8: 8A'0:B0 AB4= 4B8 ;D>A830 !03<8D<( !4B03070= 0> !;>A830 !A><8D<+0;4=B8 #0=60= $8CA0C $8CA8C ? (4;4=8D< (4=6 (80=830 (D;50C )8<10;&1
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
!8<80%A60=8: /0C%A60=8:!#=%
'?
&4AB04;
" !"!$ !#!
" (D7D /0C)4A0?D=6H0=6)4AC070=>;47B0A8=60= 34=60=;>10=6D:DA0=<< ,0A=0 0D
!8<80=>A60=8: ;D<8=8D<( AB4=( 0A8D< 4B8 7A><8D< !03<8D< $8:4; &4A0: '0:B0 (4=6 )4<1060 )8<10;( <>=80
#!!1
#
'? '?
&4AB04;
&4AB04;
'? '?
&4AB04;
&4AB04;
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
'? '? '? '? '? '?
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
7;>A ;D>A830 $8CA8C &7>B?0C (D;C830 !41DCD70=18>;>680:0=>:B864= 30;0<F0:CD70A8?030> % !41DCD70=:8<80F80:0=>:B864= % ? *9818AD#4C8;4= 4C4A94= /0CH0=6C4A>:B830B834=60=!#=% /0CH0=6C4ABDB?4=B8
'? '? '? '? '?
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
!8<80%A60=8: 83A>!0A1>= #8=H0:30="4<0: &74=>; (80=830
'? '? '? '?
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
" !"!! !#! " 0D 4=30C4A0?D=6 !494A=870=(4278H0=638;4C0::0=?030 30B0A:>;0<H0=6 C4A30;0< ;D<8=8D<; !4B03070=0% %:B864=)4A01B>A1B8 ? (8B07;>A )4<1060B410608D
" !"!! !#!
#!!1
'? '? '?
'? '? '? '? '? '?
#
&4AB04;
&4AB04;
&4AB04;
#!!1
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
#
" )44A0CDA '4B83D)4A;0ADC
'? '?
&4AB04; &4AB04;
? 0A8D< 4B8)4A;0ADC #0=60=)4A;0ADC )4<1060 B4=6 !A><4:B0E0C4= !03<8D< '0:B0 )8<10; AB4= (4;4=8D< (80=830
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
(D;5830 ;D>A830 !;>A830 (D;50C <>=80:410B $8CA0C $8CA8C %:B864=)4A;0ADC !41DCD70=%:B864=8>:8<80 !41DCD70=%:B864=!8<80 (4=H0F0:C858AD#4C8;4= 8C4A64= 4=>; #8=H0:30="4<0:
" !" "#"# !#!
'
(
+.+2,-3''/ +34,3,*'
!0A10A8; :0A1>5DA0= &A>?>GDA 80I8=>= 8:;>A5>B 4=8CA>C8>= !0A1>54=>C8>= 4=C8>= !;>A?8A85>B #0;0C8>= 84;3A8= =3A8= ) "8=30=4 ;3A8= !;>A30=4 33>BD;50=
+.+2,-3''/'2-0('
#>A58= ) #4C74C0<8= 74C0<8= 0A18CDA0C 4=I>380I4?8= >208= #4C703>=
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
#
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
"! #!!1
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
'? '? '? '?
'? '? '? '? '? '? '? '?
'? '? '? '? '? '? '? '?
'
$#"$ !#!
&,'$ &$,)#!$$#$*#$ *'#$ (.""%, *$'$ '$ &%$*' %%' '%#$ %%' #)$".""%, -.""%,$% %%")'%,$ %%'%,$ $$'$"* %%"* (!"#)!,$))) (!"#)!,$))) %'! >A<0;8=
8CD=6 >B8=>58; &))&0AC80;)A><1>?;0BC8=)8<4 &))2C8E0C43&0AC80;)A><1>?;0BC8=)8<4 )"8>B8C &;0B<08AD "&"8>B8C&;0B<08AD ((4AD<A>=
$!""
)
*
$
')$$ "'$ "*!%(()!)% !# ! !0;8D< $0CA8D< 0;B8D< 7;>A830 #06=4B8D< %"$()'(
>A<0;8= *30A0<8B8 ( $ " $>G (>G %&()( &')*") "%#') *' 6 B 3 /= (1 &1
#
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= &4AB04;
4<0C>;>68(430=6 4<0C>;>68(430=6 4<0C>;>68(430=6 4<0C>;>68(430=6 4<0C>;>68(430=6 4<0C>;>68(430=6
'? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
!8<80!;8=8:(430=6
'?
G&4<4A8:B00=
!8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6 !8<80!;8=8:(430=6
'? '? '? '? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G &4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
'? '? '? '? '? '? '? '?
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
'? '? '? '? '? '?
&4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04; &4AB04;
" !" #$ #
(
#!!1
&,'$ &$,)#!$$#$*#$ *'#$ (.""%, *$'$ '$ &%$*' %%' '%#$ %%' #)$".""%, -.""%,$% %%")'%,$ %%'%,$ $$'$"* %%"* (!"#)!,$))) (!"#)!,$))) %'-
'? '? '? '? '? '? '? '? '? '?
G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00= G&4<4A8:B00=
"#!$#$! "!' #! !#!$" ' "# $#$ !" ' $ # !#!$ "# & "# "'!# %#!! " #! !%" # #$!
" !"
#!!6
"#$
$4..(8 % )1)6-/7%%2%8303+& )1)6-/7%%2%6%7-8303+' )1)6-/7%%29003691 ( )1)6-/7%%2%)13+03&-2+098-2%7-")78 %)13+03&-22,-&-836
,<(4,8(7,*02 % )1)6-/7%%2 37))2+%0")78 " & )1)6-/7%%2%6%7-8303+ #0%7%6%,
)63/%290-8 %)')7 ' )1)6-/7%%2&%2+/%-%8303+-2%831-
,3(1(0(4(4+(4.)8,7;(80 !()0,8 % &7)6:%7-,);%26)28%2 %&-)7,%6& )1)6-/7%%2,);%26)28%26%&-)7 #.-!)00)6
#.-"036)7')2828-&3(=")',2-59) -7834%03+' )1972%,%2/6)1%7-%(%:)6
!%140) !%140) !%140) !%140)
!%140)
!%140) !%140) !%140) !%140)
)6)/36
!%140) !%140) !%140) )6)/36
,3,7018((4(7(/ % )1)6-/7%%2%07-91 & )1)6-/7%%2,37*36 ' )1)6-/7%%2%6%,)2+/%4 $&"631&3
,3,7018((4 ! (2203,7(8/,/(04!,(*9054 % 0%:-%22*09)2>% & )1&6%2% ' 6+%2
208( %)1&6%2%
!%140)
,3,7018((40801+(4030(6(+()(/(43(1(4(4(8(2 /,<(4 % #.-)1&979/%2 & #.-*361%0-2 ' 36%<
!%140) !%140) !%140)
05,8(=+,490-01(80"6,80,8(.04. 75+:1 (4.(48(2 ,<(4 % !%4& %&' %1&-2+ ( =%1
!%140)
!%140)
!%140)
!%140)
!%140) !%140)
!%140) !%140) !%140) !%140)
" !"
#!!6
"#$
,3,7018((40175)0525.08 % )1)6-/7%%2300-*361 & )1)6-/7%%27')6'-% '30' )1)6-/7%%2!%0132)00% ( )1)6-/7%%2!8%4,=03'3''97 ) )1)6-/7%%2"38%00%8)3928"
!%140) !%140) !%140) !%140) !%140)
!,80+: %%2%1='-2 &<=8)86%'='0-2 ')2-'-00-2 ( "=037-2
!%140) !%140) !%140) !%140)
!""##!& !%4-)6&%99(%-&-83832+
%1&-2+31&%%&--&-83832+ ")62%/#2++%7=%196%78-/2+7%%0/92(00 2.-2+ 9'-2+)6%(%27).)2-72=%
9196 ,%6-=%1)8)096)(%+-2+
# # $#! !# !%"##$! !%4-)6&%9
%1&-2+31&%%& #2++%7 );%7%=%18-/ 2.-2+9'-2+
/36 /36 /36 /36 /36
/36%6/36%6/36%6/36%6-
!%1%6-2(% %29%6-
$!$!##$! 88( !%0-2%27)79%-()2+%2%70-2=% ,6(2(075 :1:3 ",9+( 75;(2903
ttd ":7595" ,3)04(#1
! &!"
!
!#$! ! !%" # #$! ! ##!#!$""$$
#$
"#!$#$!"!' #! !#!$" #'# #
4
+3/7 +8(
#(6/, !5
+8+6(3-(3
+7(63;( !+86/)97/
+8( /3,462(7/ -+414-/ *(3 792)+6 *(;(
"(89(3 +2(0(/(3
+8(938901(25/6(3*4092+3 +6/3(3
+8(&/1(;(.$7(.( +68(2)(3-(3
+8(#+2(8/0
$!$!##$! ! &!" ! +5(1(/649092 "+8*( 64:(18/2
ttd "96484" +2)/3(#0
!
&()!/.!'!"!/!+,)#!+
"
- 1
2$/(
$/(,$4$/.$,3*.$-
0/02'(*$4$/
02$/(&*-$,3$/$,$/
'-$/+$-$4"5-*3$/402
3'-$.$ )$2*&'/($/
'-$/+$%$4%$4$/'3'24$
+5.-$)1'-$+$2$/ +$.
'-$/+$$)$/$4'2*$-'&*,-$4$/
'-$/+$$3$ 0,5.'/4$3*&$/5%-*,$3*
'-$/+$$3$$5/&273$2$/$$32$.$
'-$/+$'/(($/&$$/
'-$/+$$,$/$/&$/*/5.$/
'-$/+$$,$*$/-$) $($'3'24$
'-$/+$'2+$-$/$/*/$3
&()!/ .!'!"!/!+,)
1
2$/(
$/(,$4$/.$,3*.$-
0/02'(*$4$/
02$/(&*-$,3$/$,$/
'-$/+$-$4"5-*3$/402
3'-$.$ )$2*&'/($/
'-$/+$%$4%$4$/'3'24$
+5.-$)1'-$+$2$/ +$.
'-$/+$$)$/ $4'2*$-'&*,-$4$/
'-$/+$$3$0,5.'/4$3*&$/5%-*,$3*
'-$/+$$3$$5/&273$2$/$$32$.$
'-$/+$'/(($/&$$/
'-$/+$$,$/$/&$/*/5.$/
'-$/+$$,$*$/-$) $($'3'24$
'-$/+$'2+$-$/$/*/$3
!
&()!/$-$*&*-&+!+&+%(!/
- 1
2$/(
$/(,$4$/.$,3*.$-
0/02'(*$4$/
02$/( &*-$,3$/$,$/
'-$/+$-$4"5-*3$/402
3'-$.$ )$2*.*/((5
'-$/+$%$4%$4$/'3'24$
&'/($/+5.-$)1'-$+$2$/
'-$/+$$)$/$4'2*$-'&*,-$4$/
+$.
'-$/+$$3$0,5.'/4$3*&$/5%-*,$3*
'-$/+$$3$$5/&273$2$/$$32$.$
'-$/+$'/(($/&$$/
'-$/+$$,$/$/&$/*/5.$/
'-$/+$$,$*$/-$) $($'3'24$
!'6$'&5/(&$/'/&$2$$/
'-$/+$'2+$-$/$/*/$3
"
&()!/$-$*&*-&+!+&+%(!/
2$/(
$/(,$4$/.$,3*.$-
0/02'(*$4$/
'-$/+$-$4"5-*3$/402
3'-$.$ )$2*.*/((5
'-$/+$%$4%$4$/'3'24$
&'/($/+5.-$)1'-$+$2$/
'-$/+$$)$/$4'2*$-'&*,-$4$/
+$.
'-$/+$$3$0,5.'/4$3*&$/5%-*,$3*
'-$/+$$3$$5/&273$2$/$$32$.$
'-$/+$'/(($/&$$/
'-$/+$$,$/$/&$/*/5.$/
'-$/+$$,$*$/-$) $($ '3'24$
!'6$'&5/(&$/'/&$2$$/
'-$/+$'2+$-$/$/*/$3
02$/(&*-$,3$/$,$/
- 1
0/02'-$,3$/$'(*$4$/
0/02$/*4*$'/7'-'/(($2$!
45+5))$2* $.
0/02'45($3'(*$4$/0/!
'-$+$2$/
'-$/+$"
'3'24$$,3*.$- 02$/(
'-$/+$%$40%$4$/
'-$/+$$4'2*$- '(*$4$/
$3$5%-*,$3*0,5.'/4$3*
*$7$'/(($/&$$/
'-$/+$"2$/31024$3*&$/,0.0&$3*
'-$/+$$,$/&$/*/5.
!'6$ 5$/('-$3&$/5&*402*5.
0/02$2*5./3425,452
*$7$'2+$-$/$/*/$30/35-4$3*
1
1'3'24$
'-$,3$/$$/*,-$43'-$.$
- 1
0/02'(*$4$/
2$/(
,$-*1'/7'-'/(($2$$/
0/02"'/$($)-*$2$35.%'2
3'-',3*.*/*.$- 02$/(
0/02'.%5$4$/$3,$)#+*$/
)$2*3'-',3*4*&$,4'2.$35,
'-$/+$"
1'2+$-$/$/&*/$3,'4'.1$4
'-$/+$$4'2*$-#+*$/!'-',3*
1'/7'-'/(($2$$/$%04$
'-$/+$$3$0,5.'/4$3*&$/5%-*,$3*
'-$/+$"2$/31024$3*,0.0&$3*
'-$/+$'/($&$$/
'-$/+$$,$/&$/*/5.
'-$/+$'2+$-$/$/*/$3
$1/()")!($)) !) $ $&)
!,#-$-0-!(!-.!,
$1!'!&-$!)!,$()#-$-0 ,/ $+!)(,/
!,,)"
$1!)"!)'),*",(./ $
!,#-$-0
$1$-/ ))"&./(+#
!,#-$-0
$1-,(
!,#-$-0/')
/,)!)""*.)!,+/-.&)
!,#-$-0#/)
$1,./) #-$-0
!,#-$-0
$1'!"'$-$,$%-#.,)-&,$+)$'$
!,!(,
$1 !.&')&*%-#
!,#-$-0!(,
$1+!)"").$),./) #-$-01)",/-&#$')"
!,#-$-0
!
,% ,%
&". &".
+ +
"-",.-!*,)# "-",.-!*,)#
,%
&".
+
"-",.-!*,)#
,%
&".
+
"-",. -!*,)#
,%
&".
+
"-",.-!*,)#
,%
&".
+
"-",.-!*,)#
,%
&".
+
"-",.-!*,)#
"!!
! "
%&,*-&*+%-',% %&,*-&*+%- *,0)" .",%/( %+$.",%" "'.%$)+"(",%&-) %&,*%*'*#%%)#&/)#) "'.%$)+"(",%&-) "'.%$)+"(",%&-) &)) "'.%$)+"(",%&-) '. (&)!)').%
!"!" % ! !" % "! ! ! ! # !!" "!
!" 2)33&0*
,-.&5)2)3&8&5&0 ' !+2'9/.'4%$
#6
( '4'0+3+4'4-8'2
#6
) !+2'9/.'4'4'0+3+4 +6+7'<'9'4 * !+2'9/.'4%/35(/2+2/4/)
#6
+ !+2'9/.'4!!
#6
, !+2'9/.'4!!
#6
- !+2'9/.'4!+4-+4*'2/'4*'4 !+4'4-'4'44,+18/:49:1 !+7'<'9#$ . !+2'9/.'4!+7'<'9'3'7+*'.
#6
/ /12'9+-'<'9*'7:7'9'4+*/1 *'4!+4'4--:2'4-'4+4)'4' '-/%+4'-'/4'8+8+.'9'4 *'4!:81+83'8 0 !+2'9/.'453+'7+'-/ !+7<'9#$*'4!:81+83'8
#6
#6
#6
! '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.6+2'0'7'4062 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ *+4-'40:32'.6+2'0'7'4062 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ *+4-'40:32'.6+2'0'7'4062 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.6+2'0'7'4062 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.6+2'0'7'4062 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.6+2'0'7'4062 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.6+2'0'7'4062 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'1'8'4'1'48+2'3' .'7/1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/1+70'*+4-'40:32'.062 0'3
#6
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3
,-.&5)',(&0&0 ' !+2'9/.'4!
#6
( !+2'9/.'4548+257
#6
) /12'9548+2/4-+4>:8:/*'2'3 &6'>'+4/4-1'91'4$182:8/, * /12'9!+4'4-'4'4 (89+97/1*'4 +54'9'28+48/'2'8'7'-/ 519+7*'4/*'4!:81+83'8
#6
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70' *+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3
#6
,-.&5)-&/)(,' !+2'9/.'4!+4--:4''4
#6
( %'-/%+4'-'#+1'3+*/8
#6
) /12'9%+14/8!+9:-'8#+1'3 +*/1%/4-1'9'8'7'-/
#6
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'4 .'7/1+70' *+4-'46+2'0'7'40'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3
"! ,-.&5!)0&*&&'13&513,6/ ' /12'9%+14/8'-/%+4'-''( #$ ( /12'9%+14/8!+4--:4''42'9 2'9'(%+7('7:*'4 !+3+2/.'7''44>' ) /12'9%+14/8!+9:-'8'( %/4-1'9'8'7 * !+2'9/.'4!75-7'3 !+4'4--:2'4-'4%'-/ !+9:-'8'( ,-.&51/265)3,4&4,,,(&0* )4)+&5&0 ' /12'9!+4-56+7'8/'4 #$ ( /12'9:4-8/54'2'7/4-'4 536:9+7'-/%+4'-' !:81+83'8 ) /12'9:4-8/54'2!+4-56+7'8/'4 '7/4-'449+74+9'-/%+4'-' !:81+83'8 * /12'9:4-8/54'2'7/4-'4 536:9+7'-/%+4'-' !:81+83'8 + /12'9 %+4'-'#$ , !+2'9/.'4'4'0+3+4'9'6/ 4,5*'4/4:=%+4'-'#$ - !+2'9/.'4$5,9<'7+/?/:97/)2/4 '-/%+4'-'/?/!:81+83'8 . !+2'9/.'4$5,9<'7+/?/'-/ 548+257/?/#$ / /12'9!+3+9''4'9' +7*'8'71'4$/89+34,573'8/ +5-7',/8'-/!+9:-'8 !+4-+252''9'*//4'8 +8+.'9'4 0 /12'9%+14/8$!&$('-/ %+4'-'!:81+83'8 ,-.&5,9, ' /12'9'4'0+3+4!#$ ( /12'9!+7'4'4.2//?/#:'4-'4 '2'3+4-:7'4-/579'2/9'8 !'8/+47/9/8*/#:'4-'4 ) 4'2/8/8$9:*/'8:8!'*' 4'0+3+4!#$
!" 2)33&0* #6 #6
#6 #6
#6 #6
! '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'. 0620'3
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/1+70'*+4-'40:32'.0620'3
#6
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/1+70'*+4-'40:32'.0620'3
#6
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/1+70'*+4-'40:32'.0620'3
#6
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3
#6 #6 #6 #6
#6
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3
#6
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3
#6
#6
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3
"! * /12'9548+2/4-/?/'-/ %+4'-'548+257/?/#$ + /12'9% %/?/ 2'.7'-''-/ !+2'9/. 2'.7'-'<'4 , /12'9 '-/!+4-+252'/?/ '9+7/4-#$ - '-/.2//?/ #:'4-'4 . !+2'9/.'4!+4+7'6'4!!'*' !+4'9'2'18'4''4/?/ / /12'9!+4-+252''4'1'4'-/ .2//?/#$ 0 /12'9%+14/8!+9:-'8!+3(+7/ 573:2'/+9'1'4'4.:8:8 #$ 1 /12'9/?/%+4'-'+70''-/ %+4'-'#$*'4!:81+83'8
,-.&5,0)0 ' '4'0+3+4/4+4#$
,-.&5 ' !+2'9/.'4!+4-+252''4 /4-1:4-'4/*:6*'4/3('. #$ ( !+2'9/.'4 #$ ) /12'9!+4-+252''4/3('.!'*'9 *'4/3('.'/7#$ * !+2'9/.'4+-'<'9*'7:7'9'4*'4 !+4'4--:2'4-'4'.'>' +('1'7'4*/#$'-/%+4'-'
,-.&5(/,0,453&4, ' /12'9%+14/8:8953+7$+7;/)+ '-/!7'3:8'0/489'2'8//?/#$ ( /12'9%+14/89/1''-/ !+7'<'9 #$ ) /12'9%+14/8:8953+7$+7;/)+ '-/!+4-52'.'9'#$ * /12'917+*/9'8/'-/#$ + /12'9!+2'>'4'4!+2'4--'4 %+7*+6'4'-/%+4'-'!+4+7/3' !'8/+4#$ , $/2'7:9'.3/ :9(5:4*'-/ %+4'-'+8+.'9'4#$
!" 2)33&0* #6 #6 #6 #6
#6 #6 #6
! '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3
#6
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3
#6
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3
#6
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/1+70'*+4-'40:32'.062 0'3
#6
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3
#6 #6
#6 #6 #6 #6 #6
#6
'4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3
"! ,-.&5&'&5&060*4,10&. ' /1'9'(,:4-*3/41+8
!" 2)33&0* #6
( /12'9'(,:4-!7531+8'-/ %+4'-'#$ ) /12'9'(,:4-:97/8/54/8
#6
* /12'9 %'-/!+4>+2+4--'7' !+2'9/.'4 + /12'9'(,:4- /*'4
#6 #6
, /12'9'(,:4-!+7'<'9
#6
- /12'9519+7
#6
. /12'9'(,:4-!+4>:2:. +8+.'9'4.2/$ / /12'9'(,:4-!+4>:2:. +8+.'9'4%+7'36/2 0 /12'9'(,:4-6/*+3/525-/.2/
#6
#6
#6 #6
1 /12'9'(,:4-6/*+3/52/-/ %+7'36/2 ,-.&5&3/&4, ' /12'9'73'8/2/4/1'-/ 659+1+7#$ ( /12'9":'2/9>48:7'4)+'-/ !+4-+252'+65'73'8/ ,-.&56(,513 ' !+3(+1'2'4$'9:'4!+4-'<'8'4 49+74#$
#6
( !+2'9/.'4'40:9'4$!#$'-/ +9:'$!#$
#6
) !+2'9/.'4'7'+4-':*/9*'4 %'9'1+70'$!#$
#6
#6 #6
#6
! '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.0620'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3'.'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3 '4-1'9'43/4/3'2 57'4-*/2'18'4'1'48+2'3' .'7/ 1+70'*+4-'40:32'.062 0'3
'9'9'4 $+3:'1+-/'9'4*/12'98:*'.9+73'8:1 5457+-/'9'4 +2'40'%
+2'40''.'4'9+7/'2+*/12'9'4 +2'40''8'51:3+49'8/*'4!:(2/1'8/ +2'40'!+4--'4*''4*'4%'8/9
+2'40''1'4*'4/4:3
$'2/4'48+8:'/*+4-'4'82/4>' )2&.&,316-6/ )5(&317&.5,/
ttd 63151 )/',0&!-
$'3'7/4*' '4:'7/ ""!!" 99*
$
$
"# $! " "# "" " #! !##
"#
!" #"# ! &" " #!# " !" #"# ! & " " #! # " ## $!""#
!
! &
" 3
"
*1+6-,'1 '3'/ ,*4',4'1'4'5'1!61+', '1 '1'6
"
$ "#$ $ "!!
#$ #$#$
" $ "#$ $ "!!
#$ #$#$
" $ "#$ $ "!!
#$ #$#$
" $ "#$ $ "!!
#$ #$#$
! $! # # ""# ## % ! ""$"% *3'/',426.60 !*5)'427'/5,0
ttd !64252! *0(,1'".
!#' !#% # !# '$ % % # %& %%#%#&$$&& $%#&% $#* %# #%#&$ !* %#%# & $%#&% $#* %# #%#&$ !* %#%# & ! &!% %# $ !#&$%# !# !#$ & !# '$ %% :
094=#0><4-?=4
$,>?,9
!(4$!(4$"/$1*'$1$/,%4$5,
%# !092?54,9 !095?=>4<,9 !0920=,3,9 !08-,>,7,9 %,<41 %,<41 #; #;
%#& !092?54,9 !095?=>4<,9 !0920=,3,9 !08-,>,7,9 %,<41 %,<41 #; #;
&! $03$,'(1*$1 0 (6(4'(1*$13(*$1*$1 (6(40(-$'(1*$1%$+$1/2*$0 (6(45$.7%$-$ $/,%7.74 $7*(%/2. ,&420(6(4 $1*.$52421*
%7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+
(%,+'$4, 05$03$,'(1*$1 0 !21*.$6'7*$ (6(45$.7%$-$ $17.74.71'$1*(36+6$3( /$67.746,1**,24$1* 203(4$624
%7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+
(%,+ 05(6,$3 0'$1%$*,$119$ $17.74(36+6$3( 203(4$624
%7$+ %7$+
".74$13$1-$1*'(1*$1$/$6+,671*&2716(40(6(4
%7$+
%&!#&# '& (.$1,.
/(.6421,.
%7$+ %7$+
%,6,<,9$# $03$,'(1*$1
(%,+'$4, 5$03$,
(%,+'$4,
%7$+ %7$+ %7$+
%& (167. 5,/,1'(46(*$. $ $03$,'(1*$1 . %(%,+'$4, .',+,671*5%% .3(46$0$
(/(%,+19$'$4, .5$03$,'(1*$1 .5(6,$3 . (/(%,+19$'$4, .5$03$,'(1*$1 .5(6,$3 . (/(%,+19$'$4, .5$03$,'(1*$1 .5(6,$3 .
(/(%,+19$'$4, .5$03$,'(1*$1 .5(6,$3 . (/(%,+19$'$4, .5(6,$3 .
%7$+
%7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+
%7$+
%7$+ %7$+ %7$+
%7$+
%7$+ %7$+ %7$+
(167.5,/,1'(4'$6$4 $ $03$,'(1*$1 . %(%,+'$4, .',+,671*5%% .3(46$0$
(/(%,+19$'$4, .5$03$,'(1*$1 .5(6,$3. (/(%,+19$'$4, .5(6,$3. (167.%2/$53(42,'$/ $ $03$,'(1*$1 . %(%,+'$4, .',+,671*5%% .3(46$0$
(/(%,+19$'$4, .5$03$,'(1*$1 .5(6,$3 . (/(%,+19$'$4, .5(6,$3 .
:
094=#0><4-?=4
%&# !$1*.,7.7402%,/'$16$1*.,7.748$*21 $$3$5,6$55$03$,'(1*$1 . %(%,+'$4, .',+,671*5%% .3(46$0$
(/(%,+19$ .5(6,$3 . $*,$1%$*,$1'$4,.',+,671*5$67.
!$1*.,7.74621*.$1*6$1*.,7.743,1'$+6$1*.,7.74$371*'$1.$3$/ $ $03$,'(1*$1 . %(%,+'$4, .',+,671*5%% .3(46$0$
(/(%,+19$'$4, .5$03$,'(1*$1 .5(6,$3. (/(%,+19$'$4, .5$03$,'(1*$1 .5(6,$3. (/(%,+19$'$4, .5$03$,'(1*$1
.5(6,$3.
(/(%,+19$'$4,
.5$03$,'(1*$1 .5(6,$3. (/(%,+19$'$4, .5$03$,'(1*$1 .5(6,$3. (/(%,+19$'$4, .5(6,$3. $*,$1%$*,$1'$4,.',+,671*5$67.
$,>?,9
%# !092?54,9 !095?=>4<,9 !0920=,3,9 !08-,>,7,9 %,<41 %,<41 #; #;
%#& !092?54,9 !095?=>4<,9 !0920=,3,9 !08-,>,7,9 %,<41 %,<41 #; #;
%7$+
%7$+ %7$+
%7$+
%7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+
%7$+ %7$+
%&#$ $%77.74%74(6'$13,3(6
(/$57.74
& $03$,'(1*$1
(%,+'$4, 5$03$,'(1*$1 (%,+'$4, 5$03$,'(1*$1 (%,+'$4, 5$03$,'(1*$1
(%,+'$4, %,$9$$1*.$ ,1,',6$0%$+6,$3 $*,$1%$*,$1'$4, ',+,671*
%7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+
%#%$
%7$+
$! %#
%7$+
%##
%7$+
% %#
%7$+
%# %#
%7$+
$%#
%7$+
'$ %#
%7$+
%&&$
%7$+
!
%&$&&%
%7$+
"
(%#!
%$%7$+
#
%&$%&* (6(4%$+$1%$.$40,19$. (6(4,1'7. "167.5(6,$30(',$7-,
0+3(46$0$
(/(%,+19$
0+5$03$,'(1*$1 0 5(6,$30+ (/(%,+19$ 0+5$03$,'(1*$1 0 5(6,$30+ (/(%,+19$ 0+5(6,$30+ $*,$1%$*,$1'$4,0+',+,671* 0+
%7$+ %7$+ %7$+ %7$+
:
094=#0><4-?=4
(6(4.(4-$ "167.5(6,$30(',$7-, $ $03$,'(1*$1 0+ %(%,+'$4, 0+',+,671*5%% 0+3(46$0$
(/(%,+19$ 0+5$03$,'(1*$1 0 5(6,$30+ (/(%,+19$ 0+5$03$,'(1*$1 0 5(6,$30+ (/(%,+19$'$4, 0+5(6,$30+
$,>?,9
%# !092?54,9 !095?=>4<,9 !0920=,3,9 !08-,>,7,9 %,<41 %,<41 #; #;
%#& !092?54,9 !095?=>4<,9 !0920=,3,9 !08-,>,7,9 %,<41 %,<41 #; #;
%7$+
%7$+ %7$+ %7$+ %7$+
%7$+
%7$+
%7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+
%7$+
%7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+
(6(4*$524,),&('$15(-(1,519$ (473$.$15$675,56(071,6$/$67.74
%7$+
(4/(1*.$3$10(6(4*$524,),&(-,.$',7-,5(1',4,5(6,$33(4/(1*.$3$119$
%7$+
203$7.74%$+$1%$.$4*$5
%7$+
%## (6(4,1'7. $ $03$,'(1*$1 0+ %(%,+'$4, 0+5$03$, 0+
%7$+ %7$+
(6(4.(4-$ $ $03$,'(1*$1 0+ %(%,+'$4, 0+5$03$, 0+ &(%,+'$4, 0+
%7$+ %7$+ %7$+
%7$+ %7$+ %7$+
(6(4.(4-$ $ $03$,'(1*$1 0+ %(%,+'$4, 0+5$03$, 0+ &(%,+'$4, 0+
%7$+ %7$+ %7$+
'
!%$#&$#
%7$+
(
% !$$$&&%% !$$*
%7$+
)
%#!# '#?6,9?8?7,>41 $03$,'(1*$1
(%,+'$4, 5$03$, (%,+'$4,
%7$+ %7$+ %7$+
203$7.74 "167.5(6,$3%$'$17.74 $
%&$ (6(4,1'7. $ $03$,'(1*$1 0+ %(%,+'$4, 0+',+,671*5%% 0+3(46$0$
(/(%,+19$ 0+5$03$,'(1*$1 0 5(6,$3 0+ (/(%,+19$ 0+5$03$,'(1*$1 0 5(6,$3 0+ (/(%,+19$ 0+5$03$,'(1*$1 0 5(6,$3 0+
(/(%,+19$'$4, 0+5(6,$30+ $*,$1%$*,$1'$4, 0+',+,671* 0+
(6(4.(4-$ $ $03$,'(1*$1 0+ %(%,+'$4, 0+',+,671*5%% 0+3(46$0$
(/(%,+19$ 0+5$03$,'(1*$1 0 5(6,$3 0+ (/(%,+19$ 0+5$03$,'(1*$1 0 5(6,$3 0+ (/(%,+19$ 0+5$03$,'(1*$1 0 5(6,$3 0+
(/(%,+19$'$4, 0+5(6,$30+ $*,$1%$*,$1'$4, 0+',+,671* 0+
%
&
%##&$# (6(4,1'7. $ $03$,'(1*$1 0+ %(%,+'$4, 0+5$03$, 0+ &(%,+'$4, 0+
:
*
+
094=#0><4-?=4
%##&$$$ "167.5(6,$30(',$7-, $03$,'(1*$1 .*0,1
(%,+'$4, .*0,1',+,671*5%% $ .*0,13(46$0$ % (/(%,+19$ .*0,15$03$,'(1*$1 .*0,15(6,$3.*0,1 & (/(%,+19$ .*0,15$03$,'(1*$1 .*0,15(6,$3.*0,1 ' (/(%,+19$ .*0,15$03$,'(1*$1 .*0,15(6,$3.*0,1 ( (/(%,+19$'$4, .*0,1',+,671*5$67.*0,1 $*,$1%$*,$1'$4,.*0,1',+,671*5$67.*0,1
$,>?,9
%# !092?54,9 !095?=>4<,9 !0920=,3,9 !08-,>,7,9 %,<41 %,<41 #; #;
%#& !092?54,9 !095?=>4<,9 !0920=,3,9 !08-,>,7,9 %,<41 %,<41 #; #;
%7$+
%7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+
%&!$ "167.5(6,$30(',$7-, $03$,'(1*$1 $/$63(1*7-,
(/(%,+19$'$4, $/$63(1*,5,5(6,$3$/$63(1*,5,
%7$+ %7$+
%#$%#%#A (6(4,1'7.$6$7.(/$5 '$1.74$1* $6,*$3+$5( % 5$673+$5(
%7$+ %7$+
%7$+ %7$+
%7$+ %7$+
(6(4.(/$5 $6$7.(/$5 $6,*$3+$5( % 5$673+$5( (6(4.(/$5
$6,*$3+$5( % 5$673+$5(
0>0< 090<24 74=><46 7,499B, -4,B, ;080<46=,,9 ;092?54,9 ,>,? ;090<, ?7,92,9 /434>?92 =0=?,4 /092,9 5?87,3 6,;,=4>,= 809?> %,<41 ;,/, 3?1,926, /,9
!%$#&$$%#
%7$+
$% !(%
%7$+
%#!##
%7$+
% (6(/,6,$15('$1*'$1%,$5$.(/$5 '$1 $ $03$,'(1*$1 .* %(%,+'$4, .*5$03$, .* &(%,+'$4, .*5$03$,'(1*$1 .*
%7$+ %7$+ %7$+
(6(/,6,$1+$/75.(/$5 '$1 $ $03$,'(1*$1 .* %(%,+'$4, .*5$03$, .* &(%,+'$4, .*5$03$,'(1*$1 .*
%7$+ %7$+ %7$+
(6(/,6,$1.+7575.(/$5 '$1 $ $03$,'(1*$1 .* %(%,+'$4, .*5$03$, .* &(%,+'$4, .*5$03$,'(1*$1 .*
%7$+ %7$+ %7$+
% $03$,'(1*$1.* $(6(/,6,$15('$1*'$1%,$5$.(/$5'$1.(/$5# $03$,'(1*$1
.*
(%,+'$4,
.*5$03$, .* (%,+'$4, .*5$03$,'(1*$1 .* (%,+'$4, .*5$03$,'(1*$1 .*
(%,+ '$4, .*5$03$,'(1*$1.*
%7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+
%7$+ %7$+ %7$+ %7$+ %7$+
%(6(/,6,$1+$/75.(/$5 $03$,'(1*$1
.*
(%,+'$4,
.*5$03$, .* (%,+'$4, .*5$03$,'(1*$1 .* (%,+'$4, .*5$03$,'(1*$1 .*
(%,+'$4, .*5$03$,'(1*$1.*
:
094=#0><4-?=4
$,>?,9
&(6(/,6,$1.+7575(/$5
%# !092?54,9 !095?=>4<,9 !0920=,3,9 !08-,>,7,9 %,<41 %,<41 #; #;
%#& !092?54,9 !095?=>4<,9 !0920=,3,9 !08-,>,7,9 %,<41 %,<41 #; #;
%7$+
(%,+'$4,.* $(6(/,6,$15('$1*'$1%,$5$5(6,$3621 %(6(/,6,$1.+7575 '$1+$/755(6,$3621
%7$+ %7$+
!,0%$1*$1%$1%(4-$/$1 $ $03$,'(1*$1 621+ %(%,+'$4, 621+5$03$, 621+ &(%,+'$4, 621+
%7$+ %7$+ %7$+
%7$+ %7$+ %7$+
/$67.746(.$1$1'$4$+
%7$+
$120(6(40,19$. $ $03$,'(1*$1 .*&0
%(%,+'$4, .*&0 5$03$, .*&0
&(%,+'$4, .*&0
%7$+ %7$+ %7$+
4(5574(&$/,%4$624
%7$+
4(5574(4(&24'(4 $ $03$,'(1*$1 .*&0
%(%,+'$4, .*&0 5$03$, .*&0
&(%,+'$4, .*&0
%7$+ %7$+ %7$+
!!#%&!<49>0<#0.:0< % %$
%7$+
%### "167.%,-,%,-,$16,'$.0(1*$1'71*0,19$.5(6,$3.202',6,
"167.%,-,%,-,$16,'$.0(1*$1'71*0,19$..$3$5'$16(.56,/5(6,$3.202',6, "167..$97'$1.202',6,/$,15(6,$3.202',6,
%7$+ %7$+
%7$+
%7$+
!,0%$1*$1'(1*$1'7$5.$/$07/6,4$1*($6$7/(%,+'$1'(1*$15(%7$+ $/$6 3(171-7. 9$1* $/$6 3(171-7.19$ '$3$6 ',342*4$0 7167. 3(1**71$$1 5(6,$3 5.$/$ 6,0%$1* %,$9$ 3(1*7-,$1 3(1(4$$1 $6$7 3(1(4$ 7/$1*19$ ',+,671* 5(57$, '(1*$1 -70/$+ /$16$, 6,0%$1*$1 '$1 .$3$5,6$5 0$5,1* 0$5,1*5(46$0(174766$4,)3$'$+747) '$1
%&% ($'8(,*+66(56,1*0$&+,1( $ $03$,'(1*$1 .*&0
%(%,+'$4, .*&0 5$03$, .*&0
&(%,+'$4, .*&0
$07,49&%%!>0<=0-?>;,/,3?1=,8;,4/092,9,>,?-09/,-,<,92 -?6,9&%%!/434>?92-0,=,<6,9 7,8,9B,;092?54,9/092,984948?8 5,8=0>4,;5,8-,24,9/,<45,8/434>?925,8
$#%#&$ ,$9$ 3(1(/,6,$1 '$/$0 4$1*.$ ,-,1 693( '$1 ,-,1 6$1'$ 3$%4,. $6$7 3(1*7.74$1 $6$7 3(1,0%$1*$1 /$,119$ 9$1* 5(-(1,519$ 3$'$ 32,1 0,1,0$/ -$00$.5,0$/ -$0
,$9$!$0%$+$1 "!!9$1*0(0,/,.,.215647.5,6(46(1679$,67 !,0%$1*$10,/,5,0$/5(16,5,0$/'(5,0$/%2%26,1*576'$16,0%$1*$1 3(*$59$1*.$3$5,6$519$
.*'$1/(%,+
!,0%$1*$1 &(3$6 3(1*,5, &74$+ '$1 6,0%$1*$1 7167. 5(07$ .$3$5,6$5 !,0%$1*$1(/(.6421,.7167.5(07$.$3$5,6$5
$%&
%##;
$0
%7$+
%7$+
%7$+
"!!9$1*0(0(4/7.$13(1*7-,$16(46(167',5$03,1*3(1*7-,$19$1* %,$5$',/$.7.$16(4+$'$3"!!6(45(%76
%7$+
"!!9$1*',6$1$0
%7$+
"!!(/(.6421,.9$1*',6$1$0
%7$+
"!!9$1*0(03719$,5,)$6'$1.215647.5,.+7575
%7$+
"!!6(40$57.$1$.6,0%$1*$19$1*6,'$.',6$1$06(6$3,6(4.7037/ '$/$057$676(03$6'(1*$1-70/$+5(.74$1*.74$1*19$/,0$$/$6
%7$+
"!! 6(40$57. $1$. 6,0%$1*$1 9$1* 6,'$. ',6$1$0 6(6$3, 6(4'$3$6 ',6(03$6 "!! 9$1* ',6$1$0 $6$7 6(4'$3$6 ',6(03$6 "!! 9$1* 0(03719$,5,)$6'$1$6$7.215647.5,.+7575
%7$+
$0$4,1'$ $17$4,
&#%% 66' $/,1$15(57$,'(1*$1$5/,19$ 0;,7,4<:?6?8 $0>/,!<:@,7>48
ttd $?<:>:$ ! !08-49,%6
# (# $