1 Microsoft Office PowerPoint 2007 Programming DBMS Saepul Kamaluddin, A.Md2 Praktikum 1 Nama Sekolah Mata pelajaran Kelas/Semester Alokasi Waktu Stan...
: 3.1. Menunjukkan menu dan ikon yang terdapat dalam perangkat lunak pembuat presentasi
Indikator :
Mendeskripsikan manfaat program presentasi Mengidentifikasi fungsi menu, tools, dan ikon Menampilkan menu dan ikon yang tersembunyi dan menyembunyikan ikon-ikon yang tidak diperlukan Membuat presentasi dengan template dan wizard
PENGENALAN MICROSOFT OFFICE POWERPOINT 2007 1. Menggunakan Program Presentasi (MS PowerPoint) Program Presentasi adalah perangkat lunak untuk membuat format presentasi dalam bentuk slide. 2. Menjalankan Program Microsoft Office PowerPoint 2007 Cara 1 Klik ganda ikon MS Office PowerPoint 2007 pada Desktop Cara 2 Klik Start All Programs Microsoft Office PowerPoint 2007 Cara 3 Klik Start Ketik Powerpoint pada kotak Search programs and files Klik Microsoft Office PowerPoint 2007
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
1
Pengenalan Microsoft Office PowerPoint 2007 Perhatikanlah gambar di bawah ini! Inilah tampilan awal MS Office PowerPoint 2007. Tabs
Ribbons
Groups
Slide
Microsoft Office Button Quick Access Toolbar
Memulai Presentasi Slide 1 Pada PowerPoint 2007 sebuah Slide Layout selalu dinamai saat Title Slide/Judul Slide pertama kali muncul. Judul slide muncul di bagian utama slide. Selanjutnya, kita Anda pilih sebuah layout sesuai keinginan.
Di pojok kiri bawah layar tampak Slide 1 of 1 (artinya: slide yang sedang aktif slide 1 dari 1 slide).
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
2
Di layar Anda akan lihat seperti gambar di bawah ini.
Sekarang kita akan membuat sebuah presentasi PowerPoint 2007 “how to make a Peanut Butter and Jelly sandwich”. Letakkan kursor pada kotak “Click to add title” dan Klik kiri mouse. Text Box akan tampak seperti gambar di bawah.
Ketikkan teks: How to Make a Great PBJ.
Selanjutnya, Klik pada kotak kedua “Click to add sub-title” dan ketik:
A Gourmet Recipe (tekan Enter) From (tekan Enter) Your Name (ketik nama Anda)
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
3
Tombol New Slide (New Slide Button)
Untuk menambah slide baru, klik tombol New Slide.
Klik New Slide, akan muncul layout slide. Pilih layout yang Anda inginkan.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
4
Slide 2 Slide 2 akan muncul seperti gambar di bawah. Seperti pada PowerPoint versi sebelumnya, ada beberapa Slide Layout yang berbeda. Semua layout tersedia, tapi dalam “kombinasi” baru.
Slide Title and Content (sebelah kanan) gabungan beberapa Text and Content Layout. Kita dapat memilih menggunakan Bulleted List, atau pilihan konten. Untuk Slide 2 kita gunakan Bulleted List. Kemudian, selanjutnya kita akan gunakan pilihan konten. Klik pada kotak Click to add title dan ketik: Ingredients. Klik pada kotak Click to add text dan ketik:
Crunchy peanut butter (tekan Enter) Homemade strawberry jam (tekan Enter) Two slices of white bread (tekan Enter) Milk
Slide 2 akan tampak seperti gambar di samping kanan.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
5
Menyimpan hasil kerja (Save) Sekarang, simpan dahulu hasil kerja Anda.
Perhatikan, gambar disket kecil pada Quick Access Toolbar.
Bisa juga melalui Menu Bar, File > Save. Sekarang Menu File digantikan dengan Microsoft Office Button.
Klik Microsoft Office Button dan menu di sebelah kanan akan muncul. Perhatikan, apabila kita tempatkan kursor di atas Save As, maka akan berwarna oranye. Kita akan melihat berbagai pilihan format file di bawah Save a copy of the document.
PowerPoint Presentation – menyimpan presentasi menjadi sebuah file .XML (Extensible Markup Language). Format penyimpanan file baru dengan ukuran file lebih kecil. Tetapi, tidak kompatibel dengan versi sebelumnya. Jadi, jika Anda ingin membagi presentasi XML Anda dengan orang lain, mereka harus mengunduh Compatibility Pack. Mereka akan melihat pesan seperti pada gambar di bawah ketika membuka file pada versi lama.
Jika klik “Yes” – Mereka akan dibawa ke halaman download pada situs berikut: http://www.microsoft.com/office/preview/beta/converter.mspx. “Presentasi akan terlihat tidak sama persis dengan yang Anda buat di PowerPoint 2007. Tetapi Anda dapat membuka (open), mengubah (edit), dan menyimpan (save) dalam format PowerPoint 2007.”
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
6
PowerPoint 97-2003 Presentation – format ini kompatibel dengan PowerPoint versi sebelumnya.
PDF or XPS – menyimpan file ke dalam format PDF dan XPS Dalam tutorial ini kita akan menyimpan file sebagai PowerPoint Presentation. Pada pojok kiri atas Menu Screen terlihat: Save in: (lihat tanda panah atas). Klik pada “ V ” sebelah kanan Save in: (lihat tanda panah) dan akan terlihat berbagai disk drive tersedia (gambar bawah). Arahkan ke drive yang Anda inginkan, dan Klik. Jika Anda memilih 3½ Floppy (A:) – pastikan Anda memiliki disket yang telah diformat (formatted diskette) pada drive A. Jika Anda memilih drive C:, pilih folder yang Anda inginkan untuk tempat penyimpanan, dengan cara klik ganda (double clicking) secara cepat pada folder tersebut.
Sekarang klik pada kotak di sebelah kanan File name: dan Anda akan melihat How to Make a Great PBJ telah terisi secara otomatis. PowerPoint mengasumsikan Anda ingin memberi nama presentasinya dengan teks yang pertama kali Anda buat pada slide pertama. Jika Anda tidak menginginkan nama ini, hapus How to Make a Great PBJ dan ketik nama file yang Anda inginkan. Kemudian klik Save (lihat tanda panah di atas).
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
7
Satu hal yang menyenangkan tentang Office 2007 dan PowerPoint 2007 adalah fitur auto-save yang akan menyimpan file jika kita lupa – jika sesuatu terjadi menyebabkan komputer Anda “crash.” Tetapi, sebaiknya Anda menyimpan presentation setelah selesai tiap slide.
(save)
PowerPoint
Tampilan Slide Lainnya Tampilan yang sedang aktif disebut Normal View. Ini tampilan “default” view for PowerPoint.
Slide Sorter View
Pada pojok kanan bawah terdapat beberapa “buttons” seperti gambar di samping:
Normal View
Zoom
Slide Show
Ini merupakan PowerPoint View Toolbar. Di sebelah kanannya adalah Zoom area yang memungkinkan Anda melakukan Zoom in atau out untuk memperbesar atau memperkecil ukuran slide.
Silahkan Anda coba satu per satu tampilan slide tersebut! Perhatikan perbedaannya! Tombol Undo Jika Anda melakukan kesalahan, maka tidak perlu khawatir, klik tombol undo, akan menghapus kesalahan, dan Anda dapat memulai kembali. Tombol Undo terdapat pada Quick Access Toolbar di kiri atas layar.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
8
Slide 3 Klik tombol New Slide sekali lagi.
Saat pilihan New Slide muncul, klik Two Content Slide.
Layar akan tampak seperti gambar di bawah.
Left Text or Content Box
Right Text or Content Box
Anda mungkin menggunakan dua kotak Text atau Content. Instruksi bagaimana melengkapi slide ini ada pada bagian atas dari halaman berikutnya.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
Perhatikan gambar-gambar kecil pada sebelah kanan Text atau Content Box dari slide baru. Terdapat enam ikon “tiny” pada area ini yang memungkin Anda menyisipkan sebuah Tabel (Table), grafik (Chart), diagram (SmartArt), gambar dari luar Office 2007 (Picture), gambar dalam Office 2007 (Clip Art) atau audio/video (Media Clip). Pada slide ini kita akan menyisipkan Clip Art image di area ini. Jadi, lakukan dengan sebaik-baiknya, gerakkan kursor ke atas gambar-gambar kecil (lihat tanda panah di atas). Akan muncul text help box – Clip Art. Klik pada Clip Art image (tanda panah atas). Microsoft Clip Art Task Pane akan muncul di sebelah kanan layar. Ketik sandwich pada Search for: box. Lalu klik tombol Go (lihat tanda panah di atas). Microsoft Clip Art Task Pane akan tampil seperti gambar di samping. Perhatikan ada banyak gambar sandwich tersedia. Anda dapat “run down” pilihan menggunakan “elevator bar” di sisi kanan Clip Art Task Pane.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
10
Gerakkan ke atas dan ke bawah sampai Anda menemukan yang diinginkan.
Kita gerakkan ke bawah sampai ditemukan gambar yang kita inginkan. Kita pilih “sandwich” di sebelah kanan. Klik tanda “V” > pilih Insert.
Slide 3 akan tampak seperti gambar di samping.
Jangan lupa untuk menyimpan hasik kerja Anda! Menutup Clip Art Task Pane Sebelum membuat Slide 4, tutup dahulu Clip Art Task Pane di sebelah kanan layar. Agar ruang kerja lebih leluasa. Cara menutup Clip Art Task Pane, Klik “X” di pojok kanan atas Task Pane (gambar atas). Task Pane pun menghilang.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
11
Praktikum 2 Nama Sekolah
: SMA PESAT
Mata pelajaran
: Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kelas/Semester
: XI / Genap
Alokasi Waktu
: 2 x 45 menit
Standar Kompetensi : 3. Kompetensi Dasar
Menggunakan perangkat lunak pembuat presentasi
: 3.2. Menggunakan menu dan ikon yang terdapat dalam perangkat lunak pembuat presentasi
Indikator :
Mengatur layout presentasi
Slide 4
Klik tombol New Slide sekali lagi.
Slide 4 menggunakan slide Title and Content. Klik gambar Title and Content pada layar menu New Slide.
Klik pada kotak Click Klik pada kotak
to add title atas dan ketik: Directions
Click to add text bawah dan ketik:
Open jars of peanut butter and jam (tekan Enter) Spread peanut butter on one slice of bread with a knife (tekan Enter) Use a spoon to get jam and spread it on the other slice of bread (tekan Enter) Put two slices together and cut the sandwich in half (tekan Enter) Put the sandwich on a plate (tekan Enter) Pour a glass of milk (tekan Enter) Enjoy Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
12
Jika teks tidak muncul lengkap, klik kotak dan border akan tampil di sekeliling kotak. Perhatikan “little circles” (lingkaran kecil) pada empat sudut, dan pada bagian tengah dari bagian atas dan bawah, dan pada tiap sisi text box. Arahkan ke lingkaran center top atau center bottom. Kursor akan berubah menjadi tanda panah (lihat gambar di samping). Klik circle lainnya dan klik kiri mouse tahan dan drag top circle ke atas, atau bottom circle ke bawah untuk memperbesar text area sehingga teks tampil semua. Jika “Directions” Anda sekarang “mixed-in” dengan bulleted text di bawah, klik pada Directions. Kemudian klik pada “edge” dari “box” (tanda panah up-down-left-right kecil akan muncul – lihat gambar di samping), klik kiri mouse tahan, dan drag box sedikit ke atas.
Slide 4 tampak seperti gambar di samping.
Simpan hasil kerja Anda!
Slide 5
Klik tombol New Slide sekali lagi.
Untuk slide ini kita akan membuat sebuah bar chart (grafik batang) yang menunjukkan tipe jam/jelly yang paling banyak orang suka pada peanut butter sandwiches mereka. Klik Two Content slide.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
13
Klik Click
to Add title pada text box atas dan ketik: Why use strawberry
jam? Klik
Click to add text bagian kiri Text atau Content box dan ketik:
100 Children and adults were surveyed to find out what goes best with peanut butter. 33 Selected grape jelly, 11 honey, 46 strawberry jam and 10 sliced bananas (tidak perlu tekan enter, biarkan jadi sebuah pernyataan yang panjang). Sekarang kita akan membuat grafik untuk menunjukkan data survei.
Pada Text atau Content box, pada sisi kanan slide, klik bar chart (lihat gambar di atas). Akan muncul tampilan seperti gambar di bawah.
Kita akan mulai dengan Column Chart dua-dimensi (lihat gambar di atas). Klik OK.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
14
Ketika Anda klik tombol OK layar Anda akan terbagi “split” jadi dua. Pada bagian kiri layar, terlihat presentasi PowerPoint Anda – dengan sebuah Chart pada sisi kanan Text atau Content box. Pada bagian kanan layar, terlihat Microsoft Excel 2007 telah terbuka dengan beberapa data masukan. Data masukan yang Anda lihat pada layar Excel membentuk chart (grafik) di bagian kiri dalam PowerPoint. PowerPoint
Excel
Chart numbers and text
Chart from numbers and text in Excel
Pada praktikum PowerPoint ini, kita akan mengubah contoh Excel text and numbers untuk membuat chart sendiri. Untuk membantu Anda, kami perbesar default PowerPoint chart pada sisi kiri dan Excel spreadsheet di bawah. Perhatikan Series dan Categories dan dimana keduanya diletakkan pada PowerPoint dan Excel.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
15
Perhatikan, Series merupakan “ bars” pada chart. Kita lihat tiga Series pada keduanya, Excel spreadsheet dan Power Point Chart. Kita mempunyai empat “things” apa yang orang suka dari peanut butter sandwiches mereka, jadi kita perlu menambahkan series yang lain. Untuk menambahkan Series lain ke spreadsheet Anda letakkan kursor di atas segitiga kecil di sudut kanan bawah pada area yang disorot. Ketika kursor berada di atas segitiga kecil, tanda panah akan muncul. Lalu, klik dan klik kiri mouse tahan dan perlahan gerakkan mouse Anda ke kanan. Series lain akan muncul (lihat gambar).
Jika sudah muncul Series 4 – lepaskan jari dari mouse. Sekarang ubah datanya.
Klik pada cell B1 dan ganti Series 1 dengan Strawberry. Lakukan hal yang sama untuk tiga sel berikutnya. Lalu ketik Best pada Cell A2.
Sesuai yang Anda masukkan, Anda akan melihatnya pada PowerPoint slide di sebelah kiri layar. Hapus Categories 2, 3 dan 4. Jika salah, jangan lupa Undo!
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
16
Gerakkan kursor ke atas 3 (baris ketiga dalam spreadsheet dan Anda akan melihat tanda panah hitam. Lalu, klik dan klik kiri mouse tahan dan perlahan gerakkan mouse ke atas baris 3, 4 and 5 (Categories 2, 3 & 4) sampai tersorot.
Jika sudah tersorot – lepaskan mouse.
Sekarang siap untuk menghapus baris tersebut.
Klik kanan di area yang tersorot.
Drop-down menu akan muncul (lihat gambar). Klik Delete.
Area data spreadsheet Excel tampak seperti gambar di bawah.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
17
PowerPoint Chart Anda tampak seperti gambar di samping.
Jika tidak muncul, silahkan coba lagi. Klik pada Slide 5, di bagian kiri layar PowerPoint Anda, dan tekan Delete pada keyboard. Lalu kembali ke halaman 13 dan coba lagi.
Jika semuanya OK, lanjutkan dan close Excel spreadsheet (yang terbuka di sebelah kanan layar). Klik Close “X” pada pojok kanan atas layar.
Ketika Anda menutup spreadsheet Excel, presentasi PowerPoint Anda memenuhi layar Anda kembali. Jika tidak, klik Maximize “square” pada pojok kanan atas layar.
Jika ingin mengedit chart, Anda dapat kembali ke Excel kapan saja.
Untuk membuka Excel lagi, DOUBLE CLICK chart.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
18
Chart Tools Tab/Ribbon (lihat gambar di bawah) akan muncul.
Untuk membuka Excel spreadsheet Anda (lagi), klik tombol Edit Data pada Chart Tools Tab/Ribbon.
Excel spreadsheet Anda akan terbuka kembali di sisi kanan layar. Saat telah selesai mengubah data Excel Anda, dan grafik Anda tampak OK di PowerPoint, tutup Excel spreadsheet dan kembali mengerjakan PowerPoint.
Slide 5 tampak seperti gambar di samping.
Simpan hasil kerja Anda!
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
19
Slide 6
Klik tombol New Slide sekali lagi.
Kita gunakan slide Title and Content lagi. Klik slide ini.
Layar Slide 6 Anda tampak seperti pada halaman 5. Klik kotak teks/text box Click
to Add title di atas dan ketik: Occasions for
Eating PBJ’s Klik kotak teks
Click to add text di bawah dan ketik:
School lunches (tekan Enter) Birthday parties (tekan Enter) Picnics (tekan Enter) Visits from persnickety grandchildren (tekan Enter) Late night snacks (tekan Enter) At the pool
Slide 6 tampak seperti gambar di samping.
Simpan hasil kerja Anda!
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
20
Praktikum 3 Nama Sekolah
: SMA PESAT
Mata pelajaran
: Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kelas/Semester
: XI / Genap
Alokasi Waktu
: 2 x 45 menit
Standar Kompetensi : 3. Kompetensi Dasar
Menggunakan perangkat lunak pembuat presentasi
: 3.3. Membuat presentasi teks dengan variasi tabel, grafik, gambar dan diagram
Indikator :
Mengatur format teks Menyisipkan object, audio, dan video pada presentasi Mengatur efek dan transisi Menentukan durasi presentasi Menggabung dokumen presentasi (hyperlink) Mengatur urutan slide Menggunakan navigasi Menyusun bahan presentasi dengan melibatkan data dari dokumen lain Mencetak slide sebagai hand out Melakukan packing/publishing
Slide 7
Klik tombol New Slide sekali lagi.
Slide 7 menggunakan slide Title Only. Klik gambar Title Only pada layar menu New Slide.
Klik kotak Click
to add title atas dan ketik: Enjoy your sandwich!
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
21
Sekarang, perbesar huruf-hurufnya. Sorot title (Enjoy your sandwich!.
Pertama, ubah huruf menjadi Times New Roman (lihat gambar di samping).
Selanjutnya, ubah Font Size menjadi 60. Perubahannya bisa langsung dilihat pada layar PowerPoint kita.
Simpan hasil kerja Anda!
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
22
AutoShapes
Sekarang, kita akan menambahkan objek Shapes.
Pertama, klik sembarang di area putih, ini akan menon-aktifkan kotak teks.
Klik Tab Insert > Shapes (lihat gambar).
Tersedia beberapa pilihan Shapes. Kita akan menggunakan sebuah Callout shape.
Lihat ke bagian bawah, temukan Callouts. Klik Cloud Callout.
Kursor akan berubah menjadi “cross hairs.”
Drag and Drop sehingga membentuk Cloud Callout (lihat gambar).
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
23
Klik cloud. Lalu, ketik kata WOW! Maka kata WOW! akan muncul di dalam cloud. Sorot kata WOW! dengan cara klik tiga kali kata WOW! maka akan tersorot.
Pastikan WOW! masih tersorot. (lihat gambar di bawah)
Ubah Font Style menjadi Comic Sans.
Ubah ukuran huruf menjadi lebih besar (32 pt).
Ubah warna hurufnya menjadi Merah.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
24
Terakhhir, “Bold” kata WOW!.
Hasilnya seperti gambar di samping.
Simpan hasil kerja Anda!
Klik lagi di area kosong dari slide Anda. Sekarang kita masukkan kartun (seperti komik). Tampilkan Clip Art Task Pane.
Klik Clip art on Office Online.
Kita akan mencari animated people, jadi kita ketikkan people kemudian pilih Animations (lihat gambar di samping).
Lalu klik tombol Search.
Cari gambar yang Anda inginkan, pilih satu gambar dari beberapa gambar yang tersedia.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
25
Klik Download (banyak sekali) klip (lihat gambar), lalu klik Download Now. Klik Open dan kembali ke layar Microsoft Clip Organizer. Perhatikan baik-baik layar Clip organizer.
Pilih gambar yang Anda inginkan (boleh diganti gambar lain). Klik segitiga kecil di sisi kanan gambar. Klik Copy.
Tutup Microsoft Clip Organizer dengan klik “X” di pojok kanan atas Microsoft Clip Organizer screen. Tutup juga layar Microsoft Office Online. Klik kanan di area kosong > Paste. Atur posisi gambar sehingga tampak seperti gambar di bawa ini.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
26
Satu trik lagi. Klik objek cloud lagi. Pindahkan kotak kecil warna kuning.
Letakkan kursor di atas kotak kuning, kursor akan berubah menjadi tanda panah.
Hasil akhirnya seperti gambar di samping.
Simpan hasil kerja Anda!
Motion Paths Slide 8 Klik tombol New Slide sekali lagi.
Slide 9 gunakan slide Blank. Klik gambar Blank pada layar menu New Slide.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
27
Pertama, ikuti langkah-langkah yang ada di Slide 7 untuk download gambar clip art, temukan bat (boleh diganti gambar lain).
Lalu, kita Copy bat dari Organize Clips dan paste di blank slide template. Atur ukuran bat (ukuran sedang).
Kita akan membuat bat ini “terbang” dengan menambahkan sebuah Motion Path dari Custom Animation. Caranya, klik Animations Tab > lalu klik segititiga kecil di sisi kanan Custom Ani…. > Setelah muncul drop down menu > klik Custom Animation… (lihat gambar). Akan muncul tampilan seperti gambar di bawah ini.
1.
2. 3. 4.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
28
Ketika klik Custom Animation, Custom Animation Task Pane muncul di sisi kanan layar. Klik tombol Add Effect ( 1. ) > Klik Motion Paths ( 2. ) > Klik Draw Custom Path ( 3. ) > Klik Freeform ( 4. ). Kursor akan berubah jadi “cross hairs.” Gerakkan mouse sambil Drag and Drop. Kursor akan berubah jadi pensil kecil. Buatlah jalur (path) terbang bat.
Jika sudah selesai, matikan pensil kecil. Klik kiri dua kali secara cepat – pensil pun hilang. Perhatikan bat “terbang” cepat sekali, kita atur kecepatan (speed) geraknya.
Anda lihat “flight path” / “jalur terbang” bat dimulai dari pojok kiri bawah dan ke atas, turun mengelilingi slide dan keluar di kanan. Kita akan mengatur jadi slow bat kita saat turun dan menyisipkan suara.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
29
Di sisi kanan layar, pada Custom Animation Task Pane, perhatikan ada yang muncul (Picture 2).
Klik segitiga kecil > Klik Effect Options.
Muncul kotak dialog Custom Path > Klik tab Timing > Atur seperti pada gambar > OK.
Untuk menyisipkan sound dengan suara bat (chirping/kicau), kita gunakan fitur Clip Art on Office Online dan cari “bat sounds” dan download (boleh diganti dengan suara lain). Klik tab Effect > Klik segitiga kecil sejajar kata sound: > Klik Other Sound…
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
30
Buka file yang sudah di-download. (tempat penyimpanan boleh jadi berbeda). Jadi, cari lokasi penyimpanan file tersebut.
File hasil download.
Klik salah satu > Klik OK. Klik OK untuk keluar dari kotak dialog Custom Path.
Di bagian bawah Custom Animation Task Pane, terdapat tombol Play (untuk memainkan efek) dan Slide Show (untuk menampilkan slide dalam bentuk slide show).
Untuk menampilkan slide show, klik menu View > Slide Show (lihat gambar).
Simpan hasil kerja Anda!
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
31
Praktikum 4 Nama Sekolah
: SMA PESAT
Mata pelajaran
: Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kelas/Semester
: XI / Genap
Alokasi Waktu
: 2 x 45 menit
Standar Kompetensi : 4. Kompetensi Dasar
Memahami algoritma pemrograman
: 4.1. Mengenal algoritma pemrograman
Indikator :
Mengetahui algoritma pemrograman Mampu membedakan jenis proses algoritma
Asal- Usul Kata Algoritma Algoritma berasal dari nama ilmuan muslim yang terkenal yaitu Abu Ja’far Muhammad Ibnu Musa Al-Khuwarizmi. Al-Khuwarizmi menulis buku yang berjudul Kitab Al- Jabar Wal-Muqabala yang artinya “Buku pemugaran dan pengurangan” (The book of restoration and reduction).
Definisi Algoritma Algoritma adalah urutan langkah-langkah logis penyelesaian masalah yang disusun secara sistematis. Contoh : Algoritma TUKAR ISI BEJANA Diberikan dua buah bejana A dan B, bejana A berisi larutan berwarna merah, bejana B berisi larutan berwarna biru. Pertukarkan isi kedua bejana itu sedemikian sehingga bejana A berisi larutan berwarna biru dan bejana B berisi larutan berwarna merah.
DESKRIPSI : – Tuangkan larutan dari bejana A ke dalam bejana B – Tuangkan larutan dari bejana B ke dalam bejana A.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
32
Algoritma TUKAR ISI BEJANA di atas tidak menghasilkan pertukaran yang benar. Langkah di atas tidak logis, hasil pertukaran yang terjadi adalah percampuran kedua larutan tersebut. Untuk mempertukarkan isi dua buah bejana, diperlukan sebuah bejana tambahan sebagai tempat penampungan sementara, misalnya bejana C. Maka algoritma untuk menghasilkan pertukaran yang benar adalah sebagai berikut :
DESKRIPSI : 1. Tuangkan larutan dari bejana A ke dalam bejana C. 2. Tuangkan larutan dari bejana B ke dalam bejana A. 3. Tuangkan larutan dari bejana C ke dalam bejana B.
Pertimbangan dalam pemilihan algoritma Pertama, algoritma haruslah benar. Kedua, kita harus mengetahui seberapa baik hasil yang dicapai oleh algoritma tersebut. Ketiga, efisiensi algoritma. Efisiensi ditinjau dari dua hal, yaitu efisiensi waktu dan memori.
Ciri penting algoritma Algoritma harus berhenti setelah mengerjakan sejumlah langkah terbatas. Setiap langkah harus didefinisikan dengan tepat dan tidak berarti-dua (Ambiguitas). Algoritma memiliki nol atau lebih masukkan. Algoritma memiliki nol atau lebih keluaran. Algoritma harus efektif (setiap langkah harus sederhana sehingga dapat dikerjakan dalam waktu yang masuk akal).
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
33
Perbedaan Algoritma dan Program Program adalah kumpulan pernyataan komputer, sedangkan metode dan tahapan sistematis dalam program adalah algoritma. Program ditulis dengan menggunakan bahasa pemrograman. Jadi bisa disebut bahwa program adalah suatu implementasi dari bahasa pemrograman. Beberapa pakar memberi formula bahwa: Program = Algoritma + Bahasa (Struktur Data) Bagaimanapun juga struktur data dan algoritma berhubungan sangat erat pada sebuah program. Algoritma yang baik tanpa pemilihan struktur data yang tepat akan membuat program menjadi kurang baik, demikian juga sebaliknya.
Keuntungan pembuatan algoritma 1. Pembuatan atau penulisan algoritma tidak tergantung pada bahasa pemrograman manapun, artinya penulisan algoritma independen dari bahasa pemrograman dan komputer yang melaksanakannya. 2. Notasi algoritma dapat diterjemahkan ke dalam berbagai bahasa pemrograman. 3. Apapun bahasa pemrogramannya, output yang akan dikeluarkan sama karena algoritmanya sama.
Yang perlu diperhatikan dalam membuat algoritma 1. Teks algoritma berisi deskripsi langkah-langkah penyelesaian masalah. Deskripsi tersebut dapat ditulis dalam notasi apapun asalkan mudah dimengerti dan dipahami. 2. Tidak ada notasi yang baku dalam penulisan teks algoritma seperti notasi bahasa pemrograman. Notasi yang digunakan dalam menulis algoritma disebut notasi algoritmik. 3. Setiap orang dapat membuat aturan penulisan dan notasi algoritmik sendiri. Hal ini dikarenakan teks algoritma tidak sama dengan teks program. Namun, supaya notasi algoritmik mudah ditranslasikan ke dalam notasi bahasa pemrograman tertentu, maka sebaiknya notasi algoritmik tersebut berkorespondensi dengan notasi bahasa pemrograman secara umum.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
34
4. Notasi algoritmik bukan notasi bahasa pemrograman, karena itu pseudocode dalam notasi algoritmik tidak dapat dijalankan oleh komputer. Agar dapat dijalankan oleh komputer, pseudocode dalam notasi algoritmik harus ditranslasikan atau diterjemahkan ke dalam notasi bahasa pemrograman yang dipilih. Perlu diingat bahwa orang yang menulis program sangat terikat dalam aturan tata bahasanya dan spesifikasi mesin yang menjalannya. 5. Algoritma sebenarnya digunakan untuk membantu kita dalam mengkonversikan suatu permasalahan ke dalam bahasa pemrograman. 6. Algoritma merupakan hasil pemikiran konseptual, supaya dapat dilaksanakan oleh komputer, algoritma harus ditranslasikan ke dalam notasi bahasa pemrograman. Ada beberapa hal yang harus diperhatikan pada translasi tersebut, yaitu: a. Pendeklarasian variabel Untuk mengetahui dibutuhkannya pendeklarasian variabel dalam penggunaan bahasa pemrograman apabila tidak semua bahasa pemrograman membutuhkannya. b. Pemilihan tipe data Apabila bahasa pemrograman yang akan digunakan membutuhkan pendeklarasian variabel maka perlu hal ini dipertimbangkan pada saat pemilihan tipe data. c. Pemakaian instruksi-instruksi Beberapa instruksi mempunyai kegunaan yang sama tetapi masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan yang berbeda. d. Aturan sintaksis Pada saat menuliskan program kita terikat dengan aturan sintaksis dalam bahasa pemrograman yang akan digunakan. e. Tampilan hasil Pada saat membuat algoritma kita tidak memikirkan tampilan hasilyang akan disajikan. Hal-hal teknis ini diperhatikan ketika mengkonversikannya menjadi program. f. Cara pengoperasian compiler atau interpreter. Bahasa pemrograman yang digunakan termasuk dalam kelompok compiler atau interpreter.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
35
Contoh-contoh algoritma dalam kehidupan sehari-hari No 1
Proses Membuat kue
Algoritma Resep kue
Contoh langkah dalam algoritma Masukkan telur ke dalam wajan, kocok sampai mengembang
2
Membuat pakaian
Pola pakaian
Gunting kain dari pinggir kiri bawah ke arah kanan sejauh 5 cm
3
Merakit mobil
Panduan merakit
Sambungkan komponen A dengan komponen B
4
Kegiatan sehari-hari
Jadwal harian
Pukul 05.00: mandi pagi, pukul 06.00: berangkat sekolah
5
Mengisi voucher HP
Panduan pengisian
Tekan 888, masukkan nomor voucer
Struktur Dasar Algoritma Algoritma berisi langkah-langkah penyelesaian suatu masalah. Langkah-langkah tersebut dapat berupa runtunan aksi (sequence), pemilihan aksi (selection), pengulangan aksi (iteration) atau kombinasi dari ketiganya. Jadi, struktur dasar pembangunan algoritma ada tiga, yaitu: 1. Struktur Runtunan/Berurutan (Sequence) Digunakan untuk program yang pernyataannya sequential atau urutan. 2. Struktur Pemilihan/Pencabangan (Selection) Digunakan untuk program yang menggunakan pemilihan atau penyeleksian kondisi.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
36
3. Struktur Perulangan (Looping/Iteration) Digunakan untuk program yang pernyataannya akan dieksekusi berulang-ulang.
Contoh Kasus dan Penyelesaian
1. Menghitung luas dan keliling lingkaran
2. Menghitung rata-rata tiga buah data
Proses kerjanya sebagai berikut:
a. Algoritma dengan struktur bahasa Indonesia
a. Baca jari-jari lingkaran b. Tentukan konstanta phi = 3.14 c. Hitung luas dan keliling L = phi*r*r
- Baca bilangan a, b, dan c - Jumlahkan ketiga bilangan tersebut - Bagi jumlah tersebut dengan 3 - Tulis hasilnya b. Algoritma dengan pseudocode
3. Algoritma konversi suhu dalam derajat Celcius ke derajat Kelvin Penyelesaian menggunakan pseudocode: Input (Celcius) Kalvin = Celcius + 273 Output (Kelvin)
Latihan 1. Di manakah letak kesalahan algoritma memutar kaset tape recorder di bawah ini: Algoritma Memutar Kaset 1) Pastikan tape recorder dalam keadaan POWER ON. 2) Tekan tombol PLAY. 3) Masukkan kaset ke dalam tape recorder. 2. Buatlah beberapa contoh algoritma dalam kehidupan sehari-hari! (minimal 3 contoh)
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
37
Praktikum 5 Nama Sekolah
: SMA PESAT
Mata pelajaran
: Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kelas/Semester
: XI / Genap
Alokasi Waktu
: 2 x 45 menit
Standar Kompetensi : 4. Kompetensi Dasar
Memahami algoritma pemrograman
: 4.2. Membuat algoritma sederhana
Indikator :
Membuat algoritma sederhana
Membuat Algoritma Program Contoh 1: Algoritma Mencari Luas Persegi Panjang (Runtunan/Sequence) 1. Baca panjang dan lebar persegi panjang 2. Hitung luas persegi panjang (L = p * l) 3. Tulis luas persegi panjang Contoh 2: Algoritma menentukan kelulusan siswa (Pemilihan/Pencabangan/Selection) 1. Baca nama dan nilai akhir siswa 2. Bandingkan nilai akhir siswa dengan KKM (75) a. Jika nilai akhir siswa lebih besar atau sama dengan KKM, maka (keterangan) siswa dinyatakan LULUS b. Jika nilai akhir siswa lebih kecil dari KKM, maka siswa dinyatakan TIDAK LULUS 3. Tulis nama dan keterangan Contoh 3: Algoritma Menampilkan Angka 1-5 (Pengulangan/Looping/Iteration) 1. Baca nilai awal 2. Lakukan pengulangan 3. Tulis angka pengulangan
Latihan Siswa mencari contoh dalam kehidupan sehari-hari yang menerapkan algoritma. Kemudian dibuat algoritmanya.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
38
Praktikum 6 Nama Sekolah
: SMA PESAT
Mata pelajaran
: Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kelas/Semester
: XI / Genap
Alokasi Waktu
: 4 x 45 menit
Standar Kompetensi : 4. Kompetensi Dasar
Memahami algoritma pemrograman
: 4.3. Membuat flowchart
Indikator : Mengenal simbol-simbol yang digunakan dalam flowchart Membuat flowchart program sederhana
Flowchart Program (Diagram Alir Program) Pengertian Flowchart Program Flowchart adalah bagan-bagan yang mempunyai arus yang menggambarkan langkah-langkah penyelesaian suatu masalah. Flowchart program merupakan langkah-langkah (instruksi-instruksi) program yang menceritakan kejadian suatu proses satu dengan proses lainnya dalam suatu program secara mendetail yang diwakilkan dalam bentuk simbol atau bagan.
Simbol-simbol Flowchart Program
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
39
Pembuatan Flowchart Tidak ada kaidah yang baku. Flowchart = gambaran hasil analisa suatu masalah Flowchart dapat bervariasi antara satu pemrogram dengan pemrogram lainnya. Secara garis besar ada 3 bagian utama: – Input – Proses – Output Hindari pengulangan proses yang tidak perlu dan logika yang berbelit sehingga jalannya proses menjadi singkat. Jalannya proses digambarkan dari atas ke bawah dan diberikan tanda panah untuk memperjelas.
Contoh Penggunaan Flowchart Simbol Terminator simbol yang digunakan untuk mengawali dan mengakhiri. Untuk di awal biasanya ditulis dengan kata “Start/Begin/Mulai” Untuk di akhir biasanya di tulis dengan kata “Stop/End/Selesai”
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
40
Simbol Input/Output digunakan memasukan suatu nilai untuk proses atau menampilkan nilai dari hasil suatu proses.
Simbol Proses digunakan untuk memproses suatu data atau untuk perhitungan dan biasanya berisi suatu rumus.
Simbol Decision digunakan untuk membandingkan suatu data dan memiliki 2 keluaran yaitu “True / False” atau “Benar / Salah” atau “Ya/Tidak” Dari gambar di samping berikut menjelaskan jika I nilainya lebih kecil dari 5 maka akan mengalir ke arah kanan. Jika tidak maka akan mengalir ke arah bawah.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
41
Contoh Flowchart Program
Latihan Siswa membuat beberapa flowchart program dari algoritma yang pernah dibuat pada Praktikum 4 dan 5. (minimal 3 flowchart dengan masing-masing struktur dasar)
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
42
Praktikum 7 Nama Sekolah
: SMA PESAT
Mata pelajaran
: Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kelas/Semester
: XI / Genap
Alokasi Waktu
: 6 x 45 menit
Standar Kompetensi : 5. Kompetensi Dasar
Memahami bahasa pemrograman
: 5.1. Mengenal bahasa pemrograman HTML, PHP, JavaScript, Visual Basic
Indikator : Mengenal beberapa bahasa pemrograman Mengklasifikasi beberapa bahasa pemrograman
Pengenalan Skrip HTML Sebelum memulai membuat skrip HTML (Hypertext Markup Language), sebaiknya Anda mengetahui terlebih dahulu elemen-elemen HTML. Elemen HTML sangat banyak, namun di sini hanya ditampilkan beberapa diantaranya, perhatikanlah tabel di bawah ini. Elemen a b body br
Tag Awal Harus ada Harus ada Opsional Harus ada
Tag Akhir Harus ada Harus ada Opsional Kosong
Deskripsi Hyperlink Bold Konten utama Line Break
h1
Harus ada
Harus ada
Heading level 1
h2 h3 h4 h5 h6 head hr html i li ol table td th title tr ul
Harus ada Harus ada Harus ada Harus ada Harus ada Opsional Harus ada Opsional Harus ada Harus ada Harus ada Harus ada Harus ada Harus ada Harus ada Harus ada Harus ada
Harus ada Harus ada Harus ada Harus ada Harus ada Opsional Kosong Opsional Harus ada Opsional Harus ada Harus ada Opsional Opsional Harus ada Opsional Harus ada
Heading level 2 Heading level 3 Heading level 4 Heading level 5 Heading level 6 Head dokumen Pemisah Root dokumen Cetak miring teks List item Ordered list Tabel Sel tabel Header sel tabel Judul dokumen Baris tabel Unordered list
Keterangan Membuat tautan Cetak tebal teks Ganti baris Level heading juga dipengaruhi oleh bagian elemen
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
43
Nah, sekarang kita mulai membuat skrip HTML. BISMILLAHIRROHMAANIRROHIIM
Setelah aplikasi Notepad++ dijalankan, akan tampil tab baru / kertas baru (lihat gambar di bawah). Silakan ketik skrip di bawah ini: Skrip Pertamaku Assalamu’alaikum Dunia! Hasilnya:
Simpan dengan nama skrip_pertamaku.html pada folder masing-masing (lihat gambar di bawah).
Menyimpan dokumen HTML
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
44
Menetukan lokasi (direktori) penyimpanan Hasil setelah disimpan: Tampilan skrip setelah disimpan
Untuk melihat hasilnya di Browser (perangkat lunak untuk menjelajah internet). Buka direktori tempat file skrip_pertamaku.html disimpan. Lalu, klik ganda file tersebut (lihat gambar), hasilnya seperti pada (lihat gambar).
Klik ganda file
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
45
Tampilan skrip HTML pada Browser Mozilla Firefox Tambahkanlah skrip di bawah ini:
Belajar TIK Mudah dan Menyenangkan
Belajar TIK Mudah dan Menyenangkan
Belajar TIK Mudah dan Menyenangkan
Belajar TIK Mudah dan Menyenangkan
Belajar TIK Mudah dan Menyenangkan
Belajar TIK Mudah dan Menyenangkan
Setelah disimpan, hasilnya:
Headings Perhatikan pada baris ke-8, teks Headings yang diapit tag adalah komentar (Comment). Komentar tidak akan muncul di Browser. Hasilnya di Browser setelah halaman dimuat ulang (Refresh / Reload) dengan cara menekan tombol fungsi F5 pada keyboard:
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
46
Tampilan Headings di Browser Selanjutnya ketiklah skrip di bawah ini: Contoh Bahasa Pemrograman:
HTML
PHP
Java Script
Setelah disimpan, hasilnya:
Ordered List
Hasilnya di Browser setelah di-Refresh:
Tampilan Ordered List di Browser
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
47
Selanjutnya ketiklah skrip di bawah ini:
Contoh Perangkat Lunak Code Editor:
Notepad++
Adobe Dreamweaver
NetBean
Setelah disimpan hasilnya:
Unordered List Hasilnya di Browser setelah di-Refresh:
Tampilan Unordered List di Browser Perhatikan perbedaan antara Ordered List dan Unordered List. Pada Ordered List poin ditampilkan dalam bentuk angka/nomor (Numbering), sedangkan pada Unordered List poin ditampilkan dalam bentuk simbol (Bullet).
Berikutnya sisipkan skrip di bawah ini:
NO
NAMA
KELAS
1.
Abu Bakar
X-1
2.
Umar
X-2
3.
Usman
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
48
X-3
4.
Ali
X-4
Setelah disimpan hasilnya:
Table Hasilnya di Browser setelah di-Refresh:
Tampilan Table di Browser
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
49
Latihan 1. Buatlah sebuah dokumen HTML sehingga menghasilkan tampilan pada Browser seperti pada gambar di bawah ini!
2. Sisipkanlah potongan skrip sehingga menghasilkan tampilan berikut:
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
50
3. Sisipkanlah potongan skrip sehingga menghasilkan tampilan berikut:
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
51
Pengenalan PHP Sejarah PHP •
Rasmus Lerdorf membagun PHP 1 awal tahun 1994 ketika masih menjadi konsultan di Universitas Toronto
•
PHP/FI (form interpreter) dibangun pada periode September – Oktober 1995
•
April 1996 Rasmus menulis mod_php yang ditempelkan ke dalam Apache
•
Desember 1996 PHP/FI untuk pertama kalinya mendukung MySQL
•
Bulan Oktober 1997 lahir PHP3 versi Beta dimulai setelah sumbangan parser Zeev Suraski dan Andi Gutmans
•
Pada tanggal 6 Juni 1998 versi final PHP 3.0 dirilis
•
Pada tanggal 22 Mei 2000, setelah setahun lebih dalam masa penggodokan, versi final PHP 4 akhirnya dirilis
Statis vs Dinamis •
Halaman Web Statik – Dokumen Web yang disimpan dalam server dan dapat diakses oleh browser tanpa perubahan walaupun diakses berulang-ulang – Perubahan isi/konten dokumen web hanya dapat dilakukan oleh pembuatnya yang mengerti struktur HTML – Tidak adanya fungsi interaktif antara client dan server
•
Halaman Web Dinamis – Dokumen Web dimana isi/konten diatur oleh skrip/kode program tertentu ketika diakses oleh client – Perubahan isi/konten dokumen web dapat dilakukan siapa saja yang diberi hak akses dan tidak perlu memahami teknologi yang digunakan seperti struktur HTML – Memiliki fungsi Interaktif antara client dan server – Memiliki kemampuan dalam menyimpan isi/konten dalam database
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
52
Arsitektur Aplikasi Web
Terminologi dalam Aplikasi Web •
Web Server – Aplikasi yang bertugas merespon setiap permintaan (request) terhadap dokumen web yang disimpan di dalam server dgn mendistribusikan- nya melalui jaringan Internet/Intranet – Internet Information Service (IIS) • Merupakan salah satu aplikasi Web Server yang diproduksi oleh Microsoft yang dapat dijalankan di atas platform Windows. – Apache • Merupakan aplikasi Web Server yang diproduksi oleh Komunitas OpenSource. Aplikasi ini dapat Anda peroleh secara gratis. Apache dapat berjalan di atas Platform apapun seperti Linux, Unix, Sun Solaris, ataupun Windows
•
Web Browser – Merupakan aplikasi Client yang memiliki fungsi mengirimkan Request ke Web Server dan me-Render dokumen Web yang diterima dari Web Server dalam format HTML. Salah satu contoh aplikasi ini adalah • Internet Explorer, Firefox, Modzilla, dan Opera • Middleware
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
53
– Merupakan aplikasi yang bertugas menterjemahkan skrip atau program ke dalam bentuk yang dapat dibaca oleh Web Browser. Contoh aplikasi adalah • PHP, Coldfusion, JSP, dan ASP.Net •
Database Relasional – Aplikasi yang digunakan untuk menyimpan data. Biasanya, aplikasi ini sudah dilengkapi sistem manajemen dalam penyimpanan, dan pengolahan data serta pengelolaan hak akses para pengguna. Contoh aplikasi ini adalah: • MySQL • Microsoft SQL Server • Oracle
Keunggulan-keunggulan PHP •
Memiliki Kinerja yang Baik
•
Mudah dalam penggunaan
•
Dapat diimplementasikan di berbagai Platform. Ex. Windows, Linux, Sun Solaris
•
Dapat mengakses aplikasi lain dengan mudah seperti Oracle, SQL Server, Mysql, dll
•
Diperoleh secara gratis
Sintaks Dasar PHP •
Bentuk Sederhana Print “Hello World!”; ?>
•
Bentuk Script Tag <Script Language=”php”> print “Hello Word!”;
•
Bentuk ASP Tag <% Print “Hello World!”; %>
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
54
Kombinasi HTML dan PHP Penggabungan tag HTML dan PHP
Penggunaan Komentar pada PHP •
Komentar secara Inline // ini adalah komentar # ini adalah komentar
•
Komentar secara Blok /* ini adalah sebuah komentar yang tidak diinterpretasikan oleh interpreter */
Variabel dalam PHP •
Terminologi Variabel Area pada sebuah memori yang digunakan sebagai penyimpan nilai secara sementara.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
55
•
Aturan Penamaan Variabel – Diawali dengan karakter $ – Karakter pertama setelah karakter $ adalah karakter alfabet – Penamaan dapat berupa gabungan karakter alfabet, numerik dan underscore ( _ ) – Tidak boleh mengandung spasi atau karakter diluar alfabet – Menganut aturan Case Sensitif yang berarti Huruf besar maupun kecil dibedakan.
Variabel Penugasan (Assignment Variabel)
Penggunaan Variabel Reference
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
58
Operator •
Operator Penugasan =, +=, -=, /=, *=, %=, .=
•
Operator Aritmatika +, -, /, *, %, .
•
Operator Pembanding ==, <, >, <=, >=, !=, <>, ===
•
Operator Logika And, Or, !, xor
•
Operator Decrement dan Increment ++, --
Prioritas Operator
Struktur Kontrol •
Struktur Sequence – Pernyataan akan diproses secara berurutan – Laju proses pernyataan akan dilakukan dari atas ke bawah. Apabila proses berada dalam satu baris yang sama maka proses dilakukan dari pernyataan paling kiri bergerak ke pernyataan sebelah kanan.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
59
•
Struktur Pencabangan – Struktur yang memungkinkan suatu pernyataan dapat diproses setelah suatu kondisi tertentu dapat dipenuhi – Struktur yang dapat memproses salah satu pernyataan yang memenuhi kondisi tertentu atau pernyataan lainnya yang secara default diproses setelah semua kondisi yang ada tidak terpenuhi
•
Struktur Perulangan – Struktur yang memungkinkan suatu pernyataan diproses secara berulang-ulang. – Jumlah perulangan dapat ditentukan secara fix atau perulangan dapat dilakukan berdasarkan kondisi tertentu
Struktur Sequence •
Flow Chart Sequence
•
Buatkan Skrip PHP untuk kasus berikut
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
60
Struktur Pencabangan •
Perintah IF Format penulisan perintah IF yang berisikan satu pernyataan adalah sebagai berikut: if (ekspresi) pernyataan;
$b) print “\$a > \$b”; ?>
•
Perintah IF dgn Blok Apabila lebih dari satu pernyataan yang akan diproses ketika memenuhi kondisi tertentu maka penulisannya adalah sebagai berikut: if (ekspresi) { pernyataan_1; pernyataan_n; }
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
61
•
Perintah IF ELSE Perintah ini digunakan apabila memiliki alternatif lain ketika ekspresi tidak memenuhi kondisi tertentu. Format penulisannya adalah sebagai berikut: if (ekspresi) pernyataan_1; Else pernyataan_2;
•
Perintah IF ELSEIF Perintah ini digunakan apabila memiliki beberapa alternatif lain yang didasarkan kepada beberapa kondisi. Format penulisannya adalah sebagai berikut: if (ekspresi_1) pernyataan_1; Elseif(ekspresi_2) pernyataan_2; Else pernyataan_n;
•
Perintah SWITCH Perintah ini hampir serupa dengan perintah if elseif, namun kondisi yag digunakan hanya menguji kesamaan nilai dari ekspresi yang ada.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
62
Switch (ekspresi) { case ekspresi_case_1 : pernyataan_1 break; case ekspresi_case_2 pernyataan_case_2 break; case ekspresi_case_3 … default pernyataan_n }
•
Perintah Tertiari Perintah ini berfungsi menguji kondisi secara inline. Fungsi perintah ini memiliki kesamaan dengan perintah if else. Format penulisannya adalah sebagai berikut: Format 1 ekspresi_berkondisi ? nilai_1 : nilai_2 Format 2 (ekspresi_berkondisi) ? nilai_1 : nilai_2
Keterangan: Nilai 1 akan diproses apabila ekspresi memenuhi kondisi Nilai 2 akan diproses apabila ekspresi tidak memenuhi kondisi
Latihan •
Buatkan Skrip PHP untuk kasus pengecekkan bilangan genap/ganjil •
Inisialisasi variabel
•
Cek apakah variabel tersebut habis dibagi dengan 2 •
Jika iya, maka beri pesan bahwa variabel tersebut adalah bilangan genap
•
Selainnya, beri pesan bukan bilangan genap
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
63
Struktur Pengulangan •
Perintah While Perintah ini digunakan untuk memproses satu atau beberapa pernyataan secara berulang. Perulangannya didasarkan kepada kondisi ekpresi yang ada. Format 1
Format 2
While (ekspresi)
While (ekspresi) { Pernyataan_1;
Pernyataan_1;
Pernyataan_2; Pernyataan_n; }
"; $i++; } ?> •
Perintah Do..While Perintah ini memiliki kesamaan dgn perintah while, namun perbedaannya, pengujian kondisi dilakukan setelah memproses pernyataan yang berada dalam blok perulangan. do {
pernyataan_1
$i=1;
} while (ekspresi);
Do { print "$i "; $i++; } while($i <= 5); ?>
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
64
•
Perintah For Perintah ini digunakan apabila jumlah perulangan dapat Anda tentukan berapa kali. Format penulisannya adalah sebagai berikut: for (ekspresi1; ekspresi2; ekspresi3) { pernyataan-pernyataan }
Keterangan: ekspresi1: menentukan nilai awal sebuah variabel ekspresi2: pengujian kondisi untuk menentukan perulangan ekspresi3: menentukan increment/decrement sebuah nilai variabel
•
Contoh Penggunaan For Perulangan dengan for for($i=3; $i<=7; $i++) { print " indonesia merdeka "; } ?>
•
Perintah Break Perintah ini digunakan untuk keluar secara paksa dari perintah perulangan seperti while, do while atau for.
\n"); } ?>
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
65
•
Perintah Break n Perintah Break dapat juga disertakan nilai setelahnya. Nilai ini untuk menentukan tingkat/level keluar dari perintah perulangan bersarang. Contoh penggunaannya adalah sebagai berikut:
\n"); } ?> •
Perintah Continue Perintah Continue digunakan apabila anda menginginkan meneruskan putaran berikutnya dengan mengabaikan perintah setelah perintah ini. Contoh penggunaan perintah ini adalah sebagai berikut:
for ($i = 1; $i <= 10; $i++) { if ($i == 5) continue; print("$i \n"); } ?>
Latihan •
Buatkan Skrip PHP untuk kasus perhitungan bilangan faktorial •
3! = 1 x 2 x 3
•
4! = 1 x 2 x 3 x 4
•
5! = 1 x 2 x 3 x 4 x 5
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
66
Array •
Definisi Variabel yang dapat menyimpan sejumlah nilai scalar.
Membuat Variabel Array •
Format Umum $namaArray = array(elemen_1, ..., elemen_N);
•
Cara Kedua $namaArray[] = nilai konstanta;
•
Cara Ketiga $namaArray[indeks] = nilai konstanta;
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
67
Penggunaan Foreach •
Format Umum Foreach(ekspresi_array as $nilai) pernyataan;
\n"); ?> •
Bentuk Lain Foreach(ekspresi_array as $kunci => $nilai) Pernyataan;
$elemen) print("$indeks : $elemen \n"); ?>
Fungsi •
Definisi – Blok pernyataan yang terpisah dari program utama – Memiliki fungsi tertentu – Memiliki parameter sebagai input – Dapat mengembalikan nilai
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
68
•
Format Umum Function nama (daftar_parameter) { Pernyataan_1; … pernyataan_n; Return var_nilai_balik; }
•
Ilustrasi
•
Contoh Penggunaan Fungsi Jumlah \n"); print(jumlah(4, 5)); ?>
•
Nilai Argumen Bawaan
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
69
•
Contoh Penggunaan Nilai Argumen Bawaan \n"); tuliskar("+"); // identik dengan tuliskar("+",1); print(" \n"); tuliskar("+", 1); ?>
•
Parameter tanpa Menggunakan Nilai Referensi \n", $a, $b); tukar($a, $b); print("Sesudah penukaran : "); printf("a = %d b = %d \n", $a, $b); ?>
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
70
•
Penggunaan Variabel Lokal
•
Penggunaan Variabel Global
•
Cara Lain Penggunaan Variabel Global
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
71
Objek HTML •
Object HTML Object HTML berfungsi sebagai interface yang digunakan oleh pengguna untuk memasukkan data tertentu.
•
Format Umum
•
Object Form Merupakan salah satu tag html yang digunakan untuk mengelompokkan data yang melekat pada object-object html yang akan dikirimkan ke server.
•
Format Umum
•
Object Text Merupakan tag html yang digunakan untuk menginput data. Bentuk object ini seperti kotak teks (textbox)
•
Format Umum
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
72
•
Object Checkbox Merupakan tag html yang digunakan untuk memilih opsi tertentu. Bentuk umum tag ini berupa kotak cek. Kotak ini memiliki dua kondisi yaitu dicentang (terpilih) atau kebalikannya.
•
Format Umum
•
Object Radio Merupakan tag html yang digunakan untuk memilih opsi tertentu. Biasanya, tag ini digunakan apabila dihadapkan kepada dua pilihan atau lebih. Tombol radio ini, biasanya digunakan berpasangan.
•
Format Umum
•
Object Password Merupakan tag html yang mirip dengan kotak teks (Textbox). Namun, perbedaannya adalah pengguna hanya melihat * setiap huruf yang diketikkan pengguna.
•
Format Umum
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
73
•
Object Hidden Merupakan tag html yang tidak terlihat oleh pengguna. Tag ini digunakan apabila ada nilai tertentu yang ingin dikirimkan ke server tanpa terlihat oleh pengguna.
•
Format Umum
•
Object Textarea Merupakan tag html yang mirip dengan kotek teks. Biasanya, tag ini digunakan untuk teks yang panjang.
•
Format Umum
•
Object Select Merupakan tag html yang mirip combo box. Biasanya, tag ini digunakan untuk memilih pilihan yang ada.
•
Format Umum <SELECT NAME = ”namaPilihan” SIZE = integer MULTIPLE> …
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
74
Praktikum 8 Nama Sekolah
: SMA PESAT
Mata pelajaran
: Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kelas/Semester
: XI / Genap
Alokasi Waktu
: 2 x 45 menit
Standar Kompetensi : 5. Kompetensi Dasar
Memahami bahasa pemrograman
: 5.2. Mengenal framework
Indikator : Mengenal beberapa framework Menggunakan framework
Pengenalan Framework Framework atau bahasa indonesianya kerangka kerja adalah sebuah software untuk memudahkan para pemrogram (programmer) membuat aplikasi atau web yang isinya adalah berbagai fungsi, plugin, dan konsep sehingga membentuk suatu sistem tertentu. Dengan menggunakan framework, sebuah aplikasi akan tersusun dan terstruktur rapi. Namun, menggunakan framework bukan berarti kita bebas dari pengkodean. Kita sebagai programmer menggunakan variabel dan fungsi-fungsi yang ada pada framework. Karena itulah, kerja kita bisa menjadi efektif karena tidak harus membuat fungsi-fungsi lagi. Untuk lebih memahaminya, Anda bisa membaca ilustrasi berikut. Rahman adalah seorang web programmer. Dia menerima pesanan sebuah proyek website. Lalu dia mengerjakannya dari mulai mendesain sampai sistemnya. Semua kode-kode fungsi & konsep yang harus ada di sebuah website semuanya ia buat. Mulai dari kode untuk postingan, menu, paginasi, dan sebagainya. Alhasil, pesanannya pun berhasil diselesaikan. Perusahaan yang memesan merasa puas dengan hasil website Rahman. Lalu, perusahaan itu membuat kontrak dengan Rahman untuk membuat proyek website lainnya. Di awal pengerjaan proyek yang kedua, Rahman menyadari bahwa ada fungsi-fungsi tertentu yang harus selalu ada dalam sebuah website. Misalnya seperti fungsi postingan dan paginasi.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
75
Karena itulah Rahman kembali membedah proyek website pertama yang telah berhasil dibuat. Lalu dia memeriksa kembali kode-kode untuk fungsi-fungsi tertentu dan mengumpulkannya menjadi satu untuk digunakan di proyek kedua yang akan dikerjakannya. Nah, kumpulan kode fungsi-fungsi tertentu itulah yang disebut sebagai framework. Setiap bahasa pemrograman bisa dibuat framework-nya, jadi tidak hanya untuk website saja. Sejauh ini, framework untuk pemrograman website yang sering digunakan adalah framework php dan framework css. Contoh framework php adalah CodeIgniter dan Zend Framework. Sedangkan, contoh framework css adalah Bootstrap.
10 Framework PHP Terbaik yang populer saat ini : 1. Yii
6. PHP Dev Shell
2. CodeIgniter
7. Prado
3. CakePHP
8. Akelos
4. Zend
9. QPHP
5. Symfony
10. ZooP
Manfaat Framework
Dapat membantu kerja developer dalam membangun aplikasi sehingga aplikasi bisa selesai dalam waktu yang singkat.
Penerapan Design Patterns memudahkan dalam rancangan, pengembangan dan pemeliharaan sistem.
Stability dan Reliability aplikasi yang kita bangun lebih stabil dan handal karena berbasis pada framework yang sudah teruji stabilitas dan kehandalannya.
Coding Style konsisten, memudahkan dalam membaca kode dan dalam menemukan bugs.
Security Concern framework mengantisipasi dan memasang perisai terhadap adanya berbagai masalah keamanan yang mungkin timbul.
Dokumentasi, framework dapat mendisiplinkan kita untuk menulis dokumentasi untuk apa yang kita tulis.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
76
Menggunakan Framework Pada penggunaan framework di sini menggunakan CodeIgniter (CI). CodeIgniter mengusung konsep CMV (Controller, Model, View), merupakan konsep pemisahan antara logik (Controller), desain database (Model), dan tampilan (View). Dengan asumsi bahwa Anda sudah meng-install Xampp (web server dan database server) dan aplikasi code editor (Notepad++). Download framework CI di situs resminya www.codeigniter.com, download-lah versi yang mendukung Xampp yang Anda gunakan. Atau, Anda dapat men-download CI versi terbaru, tetapi Anda juga harus men-download Xampp versi terbaru yang mendukung framework CI dan menginstall-nya pada komputer Anda (saya tidak akan membahas cara meng-install-nya dengan alasan agar modul ini tidak semakin tebal). Download CodeIgniter
Ekstrak CodeIgniter Pilih file yang telah Anda download (namanya CodeIgniter-2.2.1.zip).
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
77
Dalam keadaan terpilih, klik kanan > Extract Here.
Hasil ekstrak file:
Selanjutnya, copy folder CodeIgniter-2.2.1 ke alamat direktori C:\xampp\htdocs.
Ganti nama folder CodeIgniter-2.2.1 menjadi codeigniter, klik kanan > Rename.
Jalankan XAMPP (Apache – atau web server – saja).
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
78
Jalankan Web Browser (bisa menggunakan Opera/Google Chrome/Mozilla Firefox/Internet Explorer/yang lain – yang ada di komputer Anda – sesuai keinginan). Lalu, ketikkan URL berikut localhost/codeigniter pada Address Bar.
Langkah selanjutnya, silakan Anda jelajahi (explore) Framework CodeIgniter dengan meng-klik link User Guide.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
79
Praktikum 9 Nama Sekolah
: SMA PESAT
Mata pelajaran
: Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kelas/Semester
: XI / Genap
Alokasi Waktu
: 8 x 45 menit
Standar Kompetensi : 5. Kompetensi Dasar
Memahami bahasa pemrograman
: 5.3. Membuat program sederhana
Indikator : Membuat program sederhana berbasis web (statis) Membuat database program sederhana berbasis web (dinamis)
Membuat Program Sederhana Membuat Web (statis) Silakan ketik skrip program di bawah ini pada Notepad++. /* Start of index.php */ Aplikasi Akademik
Daftar Siswa
NIS
Nama
L/P
Tempat Lahir
Tanggal Lahir
Alamat
Kelas
121310001
Ahmad Zaelani
L
Bogor
1997-11-11
Jl. Laladon No.1
XI-IPA
/* End of index.php */
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
80
Simpan file index.php pada direktori C:\xampp\htdocs\akademik. Sebelumnya Anda harus membuat sebuah folder dengan nama akademik di dalam folder htdocs. Lihat hasilnya pada Browser.
Konsekuensi dari Web Statis adalah jika Anda akan melakukan perubahan data (Add/Update/Delete), maka Anda harus membuka skrip program, lalu ubah skrip sesuai keinginan Anda – ini berarti setiap kali Anda ingin mengubah data, Anda harus bolakbalik ke skrip program –. Misal, Anda akan menambah data berikut: 121310002
Bukhori Muslim
L
Bogor
1997-12-12
Jl. Sindang Barang No.2
XI-IPS
Tambahkan/sisipkan skrip berikut pada file index.php (di antara tag dan ).
121310002
Bukhori Muslim
L
Bogor
1997-12-12
Jl. Sindang Barang No.2
XI-IPS
Sisipkan di sini
Setelah disimpan, lihat hasilnya pada Browser (refresh/reload (F5) dahulu).
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
81
Cukup merepotkan bukan? Ya. Itulah sebabnya muncul teknologi baru antara skrip program dan data dipisah – sehingga web menjadi dinamis – dengan membuat basis data (database).
Membuat Web (dinamis) Sekali lagi, untuk menjadikan web yang Anda buat dinamis, Anda harus membuat database. Berikut ini langkah-langkah membuat database: Langkah 1 Ketik URL localhost/phpmyadmin pada Address Bar, akan muncul tampilan seperti gambar di bawah.
Ketik nama database, misal db_akademik pada TextBox Create new database, lalu klik Create. Langkah 2 Buatlah tabel, dalam latihan ini kita akan membuat dua tabel (tbl_siswa, tbl_kelas). Pertama, kita buat tabel siswa dahulu. Lihat frame Create new table on database db_akademik, ketik tbl_siswa pada TextBox Name dan angka 7 pada TextBox Number of fields, Klik Go.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
82
Isilah Form seperti gambar di bawah (gambar yang di bawah merupakan lanjutan gambar yang di atas).
Simpan tabel tbl_siswa, klik Save.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
83
Dengan cara yang sama kita buat tabel tbl_kelas. Klik database db_akademik di bagian kiri layar. Kemudian isikan nama tabel dan jumlah field-nya dan klik Go.
Langkah 3 Memasukkan data (data input/entry). Pertama, kita masukkan data kelas. Klik Insert.
Sebagai contoh kita akan memasukkan data kelas sebanyak 6 record (baca: baris data). Field id_kelas dikosongkan saja karena di-setting terisi otomatis (auto_increment). Field deskripsi diisi dengan nama kelas.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
84
Karena kita belum selesai memasukkan data, maka ubah pilihan Go back to previous page menjadi Insert another new row, lalu klik Go.
Lakukan hal yang sama untuk memasukkan data kelas XI-IPA, XI-IPS, XII-IPA, XIIIPS. Jika sudah memasukkan nama kelas XII-IPS, maka kembalikan pilihan Insert another new row menjadi Go back to previous page, klik Go. Hasilnya seperti gambar berikut.
Kedua, masukkan data siswa dengan cara yang sama seperti memasukkan data kelas. Berikut ini data siswanya. nis 121310001 121310002
nama Ahmad Zaelani Bukhori Muslim
jk L
tempat_lahir Bogor
tgl_lahir 1997-11-11
alamat Jl. Laladon No.1
id_kelas 3
L
Bogor
1997-12-12
Jl. Sindang Barang No.2
4
Hasilnya:
Pembuatan database sudah selesai. Kita kembali ke skrip. Kita harus menyisipkan skrip PHP untuk mengambil data dari database (retrieve).
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
85
Buatlah koneksi ke database. Ketik skrip PHP berikut, dan simpan dalam folder akademik: /* Start of file koneksi.php */ // Membuat koneksi ke Database MySQL $koneksi = mysql_connect('localhost','root',''); $database = mysql_select_db('db_akademik'); ?> /* Start of file koneksi.php */ Selanjutnya, kita akan menyisipkan skrip PHP pada file index.php. Buka file index.php di Notepad++. Kita akan mulai dari atas ke bawah. Sisipkan skrip berikut di atas tag . include "koneksi.php"; ?> Sisipkan skrip berikut di bawah tag . switch($_GET[act]){ // Tampil Siswa default: ?> Sisipkan skrip berikut di bawah tag
Daftar Siswa
. $sql = "SELECT a.nis, a.nama, a.jk, a.tempat_lahir, a.tgl_lahir, a.alamat, b.deskripsi FROM tbl_siswa as a, tbl_kelas as b WHERE a.id_kelas=b.id_kelas ORDER By nis ASC"; $query = mysql_query($sql); ?>
Gantilah skrip di bawah:
121310001
Ahmad Zaelani
L
Bogor
1997-11-11
Jl. Laladon No.1
XI-IPA
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
break; case "updatesiswa": $q_update = mysql_query("SELECT * FROM tbl_siswa WHERE nis='$_GET[id]'"); $r = mysql_fetch_array($q_update); ?>
Edit Siswa
break; } ?>
Lihat hasilnya pada Browser.
Skrip di bawah berfungsi untuk menambah data siswa. Ketiklah dan simpan dalam folder akademik. Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
89
/* Start of file siswa_add.php */ include "koneksi.php"; // Tambah Siswa if($_GET['act']=="add"){ $thn = $_POST['thn']; $bln = $_POST['bln']; $tgl = $_POST['tgl']; $tgl_lahir = $thn."-".$bln."-".$tgl; mysql_query("INSERT INTO tbl_siswa(nis,nama,jk,tempat_lahir,tgl_lahir,alamat,id_kelas) VALUES('$_POST[nis]','$_POST[nama]','$_POST[jk]','$_POST[tempat_lahir]','$tgl_l ahir','$_POST[alamat]','$_POST[kelas]')"); header('location:index.php'); } ?> /* End of file siswa_add.php */ Skrip di bawah berfungsi untuk mengubah data siswa. Ketiklah dan simpan dalam folder akademik. /* Start of file siswa_update.php */ include "koneksi.php"; // Edit Siswa if($_GET['act']=="update"){ $thn = $_POST['thn']; $bln = $_POST['bln']; $tgl = $_POST['tgl']; $tgl_lahir = $thn."-".$bln."-".$tgl; mysql_query("UPDATE tbl_siswa SET nama='$_POST[nama]',jk='$_POST[jk]',tempat_lahir='$_POST[tempat_lahir]',tgl_la hir='$tgl_lahir',alamat='$_POST[alamat]',id_kelas='$_POST[kelas]' WHERE nis='$_POST[id]'"); header('location:index.php'); } ?> /* End of file siswa_update.php */
Skrip di bawah berfungsi untuk menghapus data siswa. Ketiklah dan simpan dalam folder akademik. Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
90
/* Start of file siswa_delete.php */ include "koneksi.php"; // Hapus Siswa if($_GET['act']=="del"){ mysql_query("DELETE FROM tbl_siswa WHERE nis='$_GET[id]'"); header('location:index.php'); } ?> /* End of file siswa_delete.php */ Silakan demonstrasikan masing-masing fungsi manipulasi data (Data Manipulation) di atas (Tambah, Edit, Hapus). Perhatikan perubahannya! Menarik bukan? Ya, menyenangkan sekali. Setelah ini, program aplikasi apa yang akan Anda buat? Tidak perlu Anda jawab, melainkan Anda buat program aplikasinya. Selamat belajar membuat program aplikasi!
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
91
Praktikum 10 Nama Sekolah
: SMA PESAT
Mata pelajaran
: Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kelas/Semester
: XI / Genap
Alokasi Waktu
: 2 x 45 menit
Standar Kompetensi : 6. Kompetensi Dasar
Memahami Database Management System (DBMS)/Sistem Manajemen Basis Data
: 6.1. Mengenal DBMS dan program aplikasinya (MySQL dan SQL Server 2000/MS Access)
Indikator : Membuat database schema Menggunakan aplikasi DBMS
Pengenalan DBMS (Database Management System) Konsep Basis Data (Database) Data Representasi fakta dunia nyata yang mewakili suatu obyek/kejadian yang direkam dalam bentuk angka, huruf, simbol, teks, gambar, atau kombinasinya. Informasi Hasil pengolahan data dalam suatu bentuk yang lebih berguna dan lebih berarti bagi penerimanya yang menggambarkan suatu kejadian yang nyata yang digunakan dalam pengambilan keputusan. Sistem Informasi Suatu sistem dalam suatu organisasi yang merupakan kombinasi dari orang-orang, fasilitas, teknologi, media, prosedur-prosedur dan pengendaliannya untuk menyediakan suatu dasar informasi dalam pengambilan keputusan. Komponen Sistem Informasi Hardware, software, personil, data, prosedur.
Definisi Basis Data Kumpulan dari item data yang saling berhubungan satu dengan lainnya yang diorganisasikan berdasar sebuah skema atau struktur tertentu, tersimpan di hardware komputer dan dengan software digunakan untuk melakukan manipulasi data untuk tujuan tertentu.
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
92
Mengapa perlu Basis Data? Salah satu komponen penting dalam sistem informasi, karena merupakan dasar dalam menyediakan informasi Menentukan kualitas informasi : cepat, akurat, tepat pada waktunya dan relevan. Informasi dikatakan bernilai bila manfaatnya lebih efektif dibandingkan dengan biaya mendapatkannya.
Mengurangi duplikasi data (data redundancy) Hubungan data dapat ditingkatkan (data relatebility) Mengurangi pemborosan tempat penyimpanan Keamanan
Urutan Data
Ilustrasi
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
93
Penerapan Bidang Pemakai Kepegawaian, Pergudangan, Akuntansi, Reservasi, Layanan Pelanggan, dan lainlain. Organisasi/Perusahaan Perbankan, Asuransi, Rumah Sakit, Produsen barang, Industri manufaktur, Pendidikan, Telekomunikasi, dan lain-lain.
Sistem Basis Data Sekumpulan program yang memungkinkan pengguna basis data untuk membuat & memelihara suatu basis data disebut Database Management System (DBMS).
Definisi : Sistem software yang multiguna, yang menyediakan fasilitas untuk mendefinisikan, membangun dan memanipulasi basis data untuk aplikasi yang beraneka ragam. Mendefinisikan Melibatkan spesifikasi : tipe data, struktur, Kendala (constraint) dari data yang akan disimpan Membangun Berkaitan dengan proses penyimpanan data itu sendiri pada suatu media penyimpan yang dikontrol DBMS Memanipulasi Termasuk di dalamnya fungsi-fungsi sebagai “query” terhadap basis data, misal : retrieve, update, generate report
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
94
Orang yang Berperan Langsung dalam Basis Data Administrator Basis Data Desainer Basis Data End User
Casual End User(User Mahir) Naive/Prametric End User (User Umum) Ophisticated End User (User Khusus) System Analyst dan Aplication Programmer
Kapan DBMS tidak Diperlukan? Investasi yang tinggi dalam pengadaan hardware, software dan pelatihan Basis data dan aplikasi sederhana, terdefinisikan dengan baik dan diharapkan tidak berubah Tidak diperlukan multiple-access thd data Adanya kebutuhan-kebutuhan nyata dr program yg tidak akan terpenuhi akibat dari overhead dr DBMS
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
95
Abstraksi Data
Pengenalan MySQL Apa itu Mysql Merupakan salah satu aplikasi Database Server berbasis Open Source Dibuat oleh sebuah perusahaan Swedia yaitu TcX Teknologi Mysql mengadopsi mSQL Mendukung konsep database relational Kemampuan Mysql Aplikasi Database Server yang memiliki skala Enterprise Dilengkapi dengan Security menggunakan teknologi ACL (Access Control List) Dapat diimplementasikan di berbagai Platform Sistem Operasi Memiliki kemampuan Multithreaded Mendukung penuh SQL ANSI-92 Memulai Mysql Mengimplementasikan konsep Service atau Daemon Mengaktifkan program mysqld.exe atau mysqld-nt.exe Pengecekkan aktif tidaknya service Mysql dgn menjalankan Mysqladmin Ping Menonaktifkan Daemon Mysql dengan menjalankan Mysqladmin shutdown Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
96
Mengaktifkan Interface MYSQL Mengetikkan Mysql –u <user> -p <password> Interface ini digunakan mengeksekusi baris pernyataan SQL
Beberapa Perintah MySQL Show Databases Digunakan untuk menampilkan seluruh Database yang berada dalam lingkungan MYSQL Use Digunakan untuk mengaktifkan database sebagai database current Show Tables Digunakan untuk menampilkan seluruh tabel pada database aktif/current Describe Digunakan untuk melihat struktur data dari tabel yang dipilih Membuat Database Menggunakan perintah Create Database ; yang dijalankan di lingkungan Mysql Dapat juga melalui DOS prompt menjalankan perintah mysqladmin create Menghapus Database Menggunakan perintah Drop Database ; yang dijalankan di lingkungan Mysql Dapat juga melalui DOS prompt menjalankan perintah mysqladmin drop
Tipe Data MySQL Tipe Data Numerik
Tipe Data String
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
97
Tipe Data Waktu
Membuat Database Schema Berikut ini adalah database schema dari database government_db.
tbl_regions region_id name
1
tbl_countries country_id region_id Name description Population Flag Independent_date
1
tbl_presidents president_id country_id Name birthdate Status
Menggunakan Aplikasi DBMS Bagaimana cara membuat database, table, dan memasukkan (input) data ke dalam database lihat kembali Praktikum 9. Buatlah database government_db di atas!
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
98
Praktikum 11 Nama Sekolah
: SMA PESAT
Mata pelajaran
: Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kelas/Semester
: XI / Genap
Alokasi Waktu
: 2 x 45 menit
Standar Kompetensi : 6. Kompetensi Dasar
Memahami Database Management System (DBMS)/Sistem Manajemen Basis Data
: 6.2. Membuat database sederhana
Indikator : Menggunakan aplikasi DBMS Membuat database Memasukkan data ke dalam database
Membuat database sederhana Buatlah sebuah database dengan nama company_db. Buatlah tabel tbl_employees dengan struktur sebagai berikut: No 1 2 3 4 5 6 7
Field employee_id dept_id first_name last_name gender birth_date hire_date
Tipe Data VARCHAR(5) INT(2) VARCHAR(30) VARCHAR(30) ENUM(„M‟,‟F‟) DATE DATE
Deskripsi ID Pegawai ID Departemen Nama Depan Nama Belakang Jenis Kelamin Tanggal Lahir Tanggal Diterima Kerja
Keterangan Primary Key (PK) Foreign Key (FK)
Buatlah tabel tbl_departements dengan struktur sebagai berikut: No 1 2
Field dept_id dept_name
Tipe Data INT(2) VARCHAR(50)
Deskripsi ID Departemen Nama Departemen
Keterangan PK
Buatlah tabel tbl_salaries dengan struktur sebagai berikut: No 1 2 3 4 5
Field salary_id employee_id Amount from_date to_date
Tipe Data INT(4) VARCHAR(5) INT(11) DATE DATE
Deskripsi ID Gaji ID Pegawai Nominal Gaji Tanggal Awal Tanggal Akhir
Keterangan PK, auto_increment FK
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
99
Masukkanlah (input) data berikut ke dalam tabel tbl_employees: No
Tgl Awal 2010-01-10 2012-12-17 2008-07-23 2013-05-28 2014-02-18
Tgl Akhir 2010-07-10 2013-06-17 2009-07-23 2013-11-28 2015-02-18
Latihan 1. Dari database di atas, cobalah buatkan database schema-nya! (lihat Praktikum 10) 2. Dari database di atas juga, cobalah buat tampilan pada browser lengkap dengan fitur untuk manipulasi data! (lihat Praktikum 9)
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
100
Praktikum 12 Nama Sekolah
: SMA PESAT
Mata pelajaran
: Teknologi Informasi dan Komunikasi
Kelas/Semester
: XI / Genap
Alokasi Waktu
: 2 x 45 menit
Standar Kompetensi : 6. Kompetensi Dasar
Memahami Database Management System (DBMS)/Sistem Manajemen Basis Data
: 6.3. Mengenal SQL Query
Indikator : Menggunakan aplikasi MySQL Menggunakan SQL Query
Structure Query Language /SQL (baca: Sequel ) Data Definition Language (DDL) Merupakan kelompok pernyataan SQL yang digunakan untuk mendefinisikan atau memanipulasi Struktur Data. Data Manipulation Language Pernyataan SQL yang termasuk ke dalam kategori ini digunakan untuk memanipulasi Data.
Contoh create table customers(customer_id int not null primary key auto_increment, nama_depan varchar(20) not null, nama_akhir varchar(30) not null, alamat varchar(50), kota varchar(20), negara varchar(3), kode_pos char(5), email varchar(20), umur int, jk enum('P','W') default 'P', hobi enum('Programming','JJS','Renang','none')default 'None');
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
101
Mengubah Tabel yang Ada • Menambahkan Primary Key Alter Table Add Primary Key ();
•
Menghapus Primary Key Alter Table Drop Primary Key;
•
Mengubah Nama Kolom Alter Table Change ;
•
Mengubah Tipe Data Kolom Alter Table Change ;
•
Mengubah Nama Table Alter Table Rename ;
Menghapus/Menambahkan Kolom/Table • Menghapus Field/Kolom Alter Tabel drop
•
Menambahkan Field/Kolom Alter Tabel add
•
Menghapus Table Drop table
Data Manipulation Language (DML) Menambahkan Data Baru ke Dalam Table INSERT INTO nama_tabel(field1,field2,…)VALUES(nilai_field1,nilai field2);
Contoh insert into customers (nama_depan, nama_akhir, alamat, kota, negara, kode_pos, email, umur, jk, hobi) values ('Ucrit', 'Sujarwo’, ’Jl. Paledang’, ’Bogor’, ‘Indonesia’, ’16610’, ’[email protected]’, 18, ‘P’, ‘JJS’); Mengubah Data dalam Table • •
UPDATE nama_tabel SET nama_field1=nilai_baru1, nama_field2=nama_baru2,… WHERE ; UPDATE nama_tabel SET nama_field1=nilai_baru1, nama_field2=nama_baru2,…;
Contoh Update Customers nama_depan=’Unyil’
set
nama_akhir=’Monoth’
where
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
102
Menghapus Data dalam Table • DELETE FROM nama_tabel WHERE ; • DELETE FROM nama_tabel; Contoh delete
from customers where jk=’W’;
Penulisan Dasar Statement SELECT SELECT [DISTINCT] {*,column [alias],…} FROM table • •
SELECT untuk menentukan field apa yang akan ditampilkan. FROM untuk menentukan nama tabel yang akan ditampilkan
Aturan Penulisan Statement SQL • • • • •
Statements SQL tidak case sensitive (huruf kecil / besar sama saja). Statements SQL dapat dituliskan dalam satu atau beberapa baris. Keyword tidak dapat disingkat atau dipisahkan pada baris berbeda. Klausa biasanya dituliskan pada baris terpisah (untuk memudahkan pembacaan). Tab dan indentasi digunakan untuk memudahkan pembacaan.
Latihan Buatlah SQL Query untuk database company_db (Praktikum 11), kemudian simpan ke dalam Notepad (.txt)!
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS
103
DAFTAR PUSTAKA
Dwi Y Hery (2009). Flowchart Program. Bandung. Permana Yudi (2006). Pengenalan MySQL. Bogor. Permana Yudi (2006). Pengenalan PHP. Bogor. Salamah Umi. Konsep Basis Data. Http://www.dcc-dp.org/berita498-pengertian-framework-dalam-pemrograman.html Http://www.officetutorials.com Http://www.sharingitkomputer.blogspot.com/2012/05/web-dengan-framework-codeigniter-php.html Http://www.syakirurohman.net/2013/12/mengenal-pengertian-framework-website.html
Microsoft Office PowerPoint 2007 – Programming – DBMS