1 2 Membuat sendiri helper sederhana ala framework Oleh: Fuad Indra Setiawan Pada tutorial saya terdahulu kita sudah belajar tentang bagaimana cara me...
Membuat sendiri helper sederhana ala framework Oleh: Fuad Indra Setiawan
Pada tutorial saya terdahulu kita sudah belajar tentang bagaimana cara membuat sendiri active record sederhana ala framework, nah pada kesempatan kali ini saya akan berbagi ilmu tentang bagaimana cara membuat helper sederhana ala framework berbasis php. Helper dalam framework, pada dasarnya adalah kumpulan function yang berfungsi untuk mempercepat dalam proses development aplikasi....
Pada tutorial saya terdahulu kita sudah belajar tentang bagaimana cara membuat sendiri active record sederhana ala framework, nah pada kesempatan kali ini saya akan berbagi ilmu tentang bagaimana cara membuat helper sederhana ala framework berbasis php. Helper dalam framework pada dasarnya adalah kumpulan function yang berfungsi untuk mempercepat dalam proses development aplikasi. Helper ada bermacam-macam tipenya, ada form, html, url, string dan masih banyak lagi tipe yang lainnya. Pada tutorial kali saya hanya akan membahas mengenai cara pembuatan form helper, html helper, text helper, dan url heper saja. Untuk tipe helper yang lainnya silahkan para pembaca sekalian berkreasi sendiri :-) Ok langsung saja, Pertama kita buat file bernama form_helper.php. Form helper adalah kumpulan function sederhana yang digunakan untuk mempercepat pembuatan form html. Ketiklah program berikut ini
// buka tag form function form_open($action, $method, $param) { $form_open = ""; return $form_close; }
// label form function label($label, $for, $param) { $label = ""; return $label; }
Kedua kita buat file bernama html_helper.php. Html helper adalah kumpulan function untuk membuat tag-tag html seperti ganti baris, heading, spasi dan sebagainya. Berikut isi file html_helper.php "; return $br; }
// garis lurus function hr() { $hr = ""; return $hr; }
Ketiga buatlah file text_helper.php. Text helper merupakan kumpulan function yang berkaitan dengan engolhan text, seperti pembatan jumlah huruf dan karakter pada sebuah kalimat. Berikut adalah isi text_helper.php
// membatasi jumlah kata pada kalimat function string_limit_words($string, $word_limit) { $words = explode(' ', $string); return implode(' ', array_slice($words, 0, $word_limit)); }
// membatasi jumlah karakter pada string function character_limiter($text,$limiter) { $character=substr($text,0,$limiter); return $character; } ?>
Keempat buatlah file url_helper.php. Url helper berfungsi untuk membuat tag html berupa link, redirection halaman, dan seo link. Berikut isi darifile url_helper.php.
echo "<meta http-equiv='refresh' content=$delay;url=$url>"; }
// redirect halaman dengan javascript function refresh($location) { echo"<script>window.location='$location';"; } // membuat link function anchor($url, $title, $param) { $anchor = "$title"; return $anchor; } // base url situs function base_url() { $base_url = "http://localhost/root_folder"; // disesuaikan sesuai direktori root dokumen return $base_url; }
// membuat friendly url/ SEO url function url_title($s) { $c = array (' '); $d = array ('-','/','\\',',','.','#',':',';','\'','"','[',']','{','}',')','(','|','`', '~','!','@','%','$','^','&','*','=','?','+'); $s = str_replace($d, ' ', $s); // mengganti karakter array $d menjadi spasi $s = strtolower(str_replace($c, '-', $s)); // membuat seo url return $s;
Kelima, masukkan semua file helper diatas kedalam folder bernama helper. Untuk mengimplementasikan helper yang kita buat sebelumnya, sediakan file index.php dan isi dengan kode berikut Apabila kode index.php dijalankan dan kita view sourcenya maka akan menghasilkan kode sebagai berikut membuat-website-dengan-php
Sekian tutorial yang dapat saya berikan. Semoga tutorial "Membuat sendiri helper sederhana ala framework" dapat menginspirasi para pembaca sekalian....
Download Source Code
Online Demo
Salam penulis
Fuad Indra Setiawan
Tentang Penulis Fuad Indra Setiawan Simpanlah ilmu dengan menulisnya.. Kontak penulis :http://fuadsetiawan.blogspot.com