MANUAL INSTALASI APLIKASI ESIPP DI DESKTOP
KEMENTERIAN PERTANIAN BADAN PENYULUHAN DAN PENGEMBANGAN SDM PERTANIAN PUSAT PELATIHAN PERTANIAN 2011
KEMENTAN BPPSDMP
KATA PENGANTAR
e-SIPP merupakan kependekan dari elektronik Sistem Informasi Pelatihan Pertanian yang dibangun dan dikembangkan oleh Pusat Pelatihan Pertanian (Puslatan), Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) Pada tahun Anggaran 2011. Pada awalnya aplikasi e-SIPP dibangun dengan menggunakan teknologi aplikasi berbasis web, namun dalam perjalannya masih dijumpai beberapa permasalahan para penggunanya sehingga dilakukan beberapa perubahan terutama dari sisi teknologi yang dikembangkan yaitu menggunakan aplikasi berbasis desktop. Aplikasi ESIPP ini dibuat dengan software Dotnet sebagai teknologi desktop antar muka dengan pengguna dan menggunakan Access Database Engine_2010 sebagai penyimpan datanya/database. Hal ini bertujuan agar aplikasi ini secara multiuser dapat melakukan sinkronisasi dengan menggunakan teknologi jaringan Internet. Akses keamanan juga diperhatikan untuk aplikasi ini dengan adanya kata kunci yang harus dimasukkan sebelum menggunakan aplikasi ini. Aplikasi ini juga dapat melakukan analisis data dengan menggunakan fasilititas filter dan grouping sehingga data yang dibutuhkan akan secara cepat dan mudah tersaji. Aplikasi ini dibuat mengikuti format formulir Pelaporan Pelatihan. Fitur yang ada di aplikasi ini terdiri entry data, rekapitulasi, laporan, grafik, dan beberapa alat bantu seperti: backup, impor, restore, printview, dll. Dengan adanya aplikasi ini diharapkan akan mempermudah dan mempercepat arus informasi data pelatihan pertanian dari UPT Pusat dan UPT Daerah ke Pusat, sehingga dapat mendukung proses pengambilan keputusan.
Manual Instalasi Aplikasi eSIPP di Desktop, 2011 |
i
KEMENTAN BPPSDMP
DAFTAR ISI KATA PENGANTAR .................................................................................................................................................. i DAFTAR ISI ................................................................................................................................................................. ii A. LANGKAH INSTALASI ..................................................................................................................................... 1 1. Bagi Pengguna Windows XP/Vista.................................................................................................... 1 a. Instalasi Windows installer .......................................................................................................... 1 b. Instalasi Dotnet Framework 3.5 ................................................................................................. 2 2. Bagi Pengguna Windows XP/Vista, Windows 7 ............................................................ a. Instalasi AccessDatabaseEngine_2010 .................................................................................... b. Instalasi Aplikasi eSIPP .................................................................................................................. B. UJICOBA/TESTING...........................................................................................................................................
Manual Instalasi Aplikasi eSIPP di Desktop, 2011 |
ii
KEMENTAN BPPSDMP
MANUAL INSTALASI APLIKASI ESIPP DI DESKTOP A. LANGKAH INSTALASI 1. Bagi Pengguna Windows XP/Vista Untuk dapat menjalankan aplikasi essip di windows XP atau Vista maka terlebih dahulu harus diinstal software pendukung yaitu Windows Installer 3.1 dan Dotnet Framework 3.5. Adapun tahapan instalasi kedua program tersebut sbb: a. Instalasi Windows installer (Windows Installer KB893803-v2-x86.exe) Cara menginstall 1) Masukan CD instalasi ke dalam komputer, buka folder Utility untuk mencari lokasi Windows Installer berada.
Klik dua kali disini
2) Double-klik file WindowsInstaller-KB893803-v2-x86.exe untuk mulai menginstal. Tunggu hingga muncul kotak dialog Software Update Installation Wizard.
Manual Instalasi Aplikasi eSIPP di Desktop, 2011 |
1
KEMENTAN BPPSDMP
3) Dalam kotak dialog Software Update Installer Wizard. Klik Next untuk melanjutkan ke tampilan halaman License Agreement. 4) Pilih tombol I Agree kemudian klik Next untuk melanjutkan. Sehingga akan muncul halaman terakhir jendela Software Update Installer Wizard.
5) Dalam halaman Completing the Windows Installer 3.1 (KB8993803) Installation Wizard , klik Finish
dan kemudian computer di restart.
Manual Instalasi Aplikasi eSIPP di Desktop, 2011 |
2
KEMENTAN BPPSDMP
b. Instalasi Dotnet Framework 3.5 (dotnetfx35.exe) Untuk melakukan instalasi dotnetframework 3.5 ikuti langkah berikut :
1) Masukan CD ESIPP ke dalam komputer, buka folder Utility untuk mencari lokasi program dotnetfx35.exe
Dotnet
Framework
3.5.
Klik
2
kali
icon
program
2) Tunggu beberapa menit sampai proses install selesai.
3) Setelah proses diatas selesai maka akan muncul tampilan berikut, selanjutnya centang pada pilihan “I have read and ACCEPT the terms of the License Agreement” dan selanjutnya klik tombol Install
Manual Instalasi Aplikasi eSIPP di Desktop, 2011 |
3
KEMENTAN BPPSDMP
4) Selanjutnya tunggu sampai proses selesai (biasanya membutuhkan waktu agak lama)
5) Setelah proses selesai maka akan muncul tampilan berikut
6)
Selanjutnya klik tombol “Exit” untuk mulai menginstall program Esipp versi desktop.
Manual Instalasi Aplikasi eSIPP di Desktop, 2011 |
4
KEMENTAN BPPSDMP
2. Bagi Pengguna Windows XP/Vista, Windows 7 a. Instalasi AccessDatabaseEngine_2010 1) Buka CD dan masuk ke folder instalasi dan Klik dua kali di icon AccessDatabaseEngine_2010.exe 2) Muncul kotak dialog, klik tombol Next
3) Kotak dialog minta persetujuan, centang kotak “I accept the terms of the License Agreement”, kemudian klik next untuk melanjutkan.
Manual Instalasi Aplikasi eSIPP di Desktop, 2011 |
5
KEMENTAN BPPSDMP
4) Pilih lokasi folder yang akan dijadikan tempat install dan diakhiri dengan klik “install”
5)
Bila proses instalasi berhasil, Klik OK untuk mengakhirti
Manual Instalasi Aplikasi eSIPP di Desktop, 2011 |
6
KEMENTAN BPPSDMP
b. Instalasi Aplikasi ESIPP 1) Buka CD dan masuk ke folder utility dan Klik dua kali di icon esipp installer
Klik dua kali disini
2) Muncul kotak dialog, klik tombol Next
Klik disini
3) Dalam kotak dialog “Select Installation Folder”, lokasi folder ikuti sesuai pentujuk tidak perlu dirubah C:/Program Files\Puslatan\ESIPP Puslatan, kemudian klik Next
Klik disini
Manual Instalasi Aplikasi eSIPP di Desktop, 2011 |
7
KEMENTAN BPPSDMP
4) Muncul kotak dialog “Confirm Installation”, Klik Next
Klik disini
5) Secara otomatis aplikasi akan diinstal
6) Instalasi selesai, Klik tombol Close
Klik disini
Manual Instalasi Aplikasi eSIPP di Desktop, 2011 |
8
KEMENTAN BPPSDMP
B. UJICOBA/TESTING Untuk menjalankan aplikasi ESIPP, silahkan ke Start All Programs esipp ESIPP atau bisa di desktop, klik dua kali di icon ESIPP.
Klik disini
klik dua kali disini
Screen shoot aplikasi ESIPP
Manual Instalasi Aplikasi eSIPP di Desktop, 2011 |
9
KEMENTAN BPPSDMP
Screen shoot aplikasi ESIPP
Manual Instalasi Aplikasi eSIPP di Desktop, 2011 |
10