LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) Di SMP NEGERI 4 GAMPING Dusun Kalimanjung Ambarketawang, Gamping, Sleman YOGYAKARTA Disusun dan diajukan guna memenuhi persyaratan dalam menempuh mata kuliah PPL
Disusun Oleh : Sri Mulyani
: 12209241025
JURUSAN PENDIDIKAN SENI TARI FAKULTAS BAHASA DAN SENI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2015
i
PENGESAHAN Yang bertanda tangan di bawah ini, menyatakan bahwa mulai tanggal 10 Agustus 2015 sampai dengan 12 September 2015 telah melaksanakan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Tahun Akademik 2014/2015 di SMP Negeri 4 Gamping atas nama : Nama
: Sri Mulyani
NIM
: 12209241025
Jurusan/ Fakultas
: Pendidikan Seni Tari/ Fakultas bahasa dan seni
Alamat
: Dusun Kalimanjung, Ambarketawang, Gamping
Telah melaksanakan PPL Universitas Negeri Yogyakarta Semester Khusus Tahun 2015 di SMP Negeri 4 Gamping. Sebagai pertanggungawabannya telah disusun Laporan PPL Individu Universitas Negeri Yogyakarta Semester Khusus Tahun 2015 ini. Yogyakarta, 01 September 2015
Dosen Pembimbing Lapangan
Guru Pembimbing
Eni Wuryanti, S.Pd NIP. 19620402 198412 2 011
Mengetahui
ii
KATA PENGANTAR Assalamu’alaikum wr. wb. Puji syukur kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga kami dapat menyusun laporan individu Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Universitas Negeri Yogyakarta tahun akademik 2014/2015 dengan baik dan lancar. Penyusunan laporan PPL disusun untuk memberikan gambaran kegiatan PPL dan sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan tersebut. Tidak lupa kami ucapkan terima kasih atas bantuan yang telah diberikan yang terhormat: 1. Bapak Suwito, S. Pd. selaku Kepala SMP Negeri 4 Gamping 2. Bapak selaku Dosen Pamong PPL 3. Ibu Dra.Ni Nyoman Seriati, M. Hum selaku dosen pembimbing lapangan PPL 4. Bapak Supriyono , S. Pd. selaku koordinator PPL di SMP Negeri 4 Gamping 5. Ibu Eni Wuryanti,S. Pd selaku Guru Pembimbing Lapangan PPL di SMP Negeri 4 Gamping yang telah memberikan bimbingan pelaksanaan program PPL terkait dengan rencana dan proses pembelajaran di kelas. 6. Serta semua pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu persatu. Penyusunan laporan ini masih terdapat banyak kekurangan sehingga penyusun mengharap masukan baik kritik maupun saran. Laporan ini semoga bermanfaat bagi semua pihak, terutama bagi kegiatan belajar mengajar SMP Negeri 4 Gamping Wassalamu’alaikum wr. wb
Yogyakarta, 01 September 2015 Penyusun,
Sri Mulyani NIM. 12209241025
iii
DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL...............................................................................................i LEMBAR PENGESAHAN...................................................................................ii KATA PENGANTAR...........................................................................................iii DAFTAR ISI .........................................................................................................iv ABSTRAK..............................................................................................................v BAB 1 PENDAHULUAN......................................................................................1 A. Analisis Situasi ............................................ Error! Bookmark not defined. B. Perumusan Program Kegiatan....................................................................11 BAB II PELAKSANAAN PROGRAM DAN PEMBAHASAN.......................18 A. Persiapan.....................................................................................................18 B. Pelaksanaan PPL………………………………………………………….22 C. Analisis Hasil Pelaksanaan……………………………………………….27 D. Refleksi.......................................................................................................29 BAB III PENUTUP.............................................................................................30 A. Kesimpulan.................................................................................................30
B. Saran.........................................................................................32 DAFTAR PUSTAKA..........................................................................................34 LAMPIRAN
iv
ABSTRAK
LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN DI SMP NEGERI 4 GAMPING
Oleh : Sri Mulyani 12209241025 Program Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Universitas Negeri Yogyakarta merupakan salah satu mata kuliah yang wajib ditempuh oleh mahasiswa program studi kependidikan.tujuan dari program ini untuk memberikan pengalaman kepada mahasiswa dalam bidang pembelajaran, menerapkan ilmu pengetahuan dan keterampilan yang dimiliki ke dalam kehidupan nyata, melatih dan mengembangkan kompetensi kependidikan untuk bekal mahasiswa sebagai sumber daya pengajar yang dibutuhkan dalam dunia pendidikan kelak ketika bergelut di dunia pendidikan yang sebenarnya. Program PPL dilaksanakan di SMP Negeri 04 Gamping yang dilaksanakan pada tanggal 10 Agustus sampai dengan 12 September 2015. SMP Negeri 04 Gamping berlokasi di Dusun Kalimanjung, Ambarketawang, Gamping, Sleman, Yogyakarta. Sekolah ini merupakan sekolah bertaraf SSN (Sekolah Standar Nasional) yang mempunyai 6 kelas untuk setiap angkatan. Kegiatan PPL merupakan kegiatan yang dilaksanakan oleh mahasiswa kependidikan sebagai wujud pengabdian kepada sekolah atau lembaga masyarakat sekaligus melatih mahasiswa dalam penerapan pengetahuan dan kemampuan yang telah dimiliki. Kegiatan PPL yang dilakukan meliputi tahap persiapan, praktik mengajar, dan pelaksanaan. Program PPL sebagai wahana untuk pelatihan dan pembelajaran bagi mahasiswa, juga menjadi usaha Universitas Negeri Yogyakarta untuk turut berkontribusi dalam menstransformasikan nilai-nilai kependidikan kepada sekolah. Bukan hanya transfer of knowledge tetapi juga transfer of value. Keberadaan mahasiswa. Keberadaan mahasiswa diharapkan dapat membuat perubahan sebagai upaya memajukan pendidikan Indonesia. Kata Kunci: Pengabdian, PPL, SMP Negeri 04 Gamping
v