L1 Responden yang terhormat, Kami mahasiswa dari Program Magister Manajemen Universitas Bina Nusantara sedang melakukan penelitian yang bertujuan untuk mengetahui Latar belakang Orang tua dalam pemilihan tempat pendidikan khususnya pendidikan dini bagi putra – putri mereka. Kesediaan Anda untuk memberikan informasi akan sangat membantu kami. Kami akan menjaga kerahasiaan informasi yang Anda berikan. Informasi ini hanya akan digunakan untuk tujuan pendidikan, bukan komersial. Atas waktu dan informasi yang diberikan, kami mengucapkan banyak terima kasih.
Kuisioner 1. (Profil Responden) 1. Tempat Tinggal : Kelurahan / Kecamatan : Kotamadya :
Jakarta Pusat Jakarta Utara Jakarta Barat Lainnya : …
Jakarta Timur Jakarta Selatan
2. Jumlah Anak : …. Keterangan untuk No. 3-10 : Silahkan mengisi salah satu pilihan dengan tanda centang (V) 3. Usia saat ini ? < 20 Tahun 20 – 30 Tahun
30-40 Tahun > 40 tahun
4. Status Tingkat Pendidikan ? SMU Diploma
Universitas Lainnya : ....
5. Pekerjaan anda saat ini ? Tidak bekerja Pegawai Swasta Lainnya : ....
Wiraswasta Pegawai Negeri
L2
6. Pengeluaran rata-rata keluarga untuk satu anak anda per bulan per anak untuk pendidikan < Rp. 1.000.000 Rp. 1.000.000 – Rp.2.000.000 Rp. 2.000.000 – Rp. 4.000.000 > Rp. 4.000.000 7. Pengeluaran rata-rata keluarga untuk satu anak anda per bulan per anak diluar pendidikan < Rp. 1.000.000 Rp. 1.000.000 – Rp.2.000.000 Rp. 2.000.000 – Rp. 4.000.000 > Rp. 4.000.000 8. Apakah anda pernah menggunakan jasa pengasuh / baby sitter untuk membantu mengasuh anak anda? Ya
Tidak
9. Apakah anda pernah menggunakan penyedia jasa khusus (misal: penitipan anak / day care) untuk anak anda? Ya Tidak
10. Jika anda pernah menggunakan penyedia jasa tersebut (soal no. 9). Seberapa sering dalam satu bulan anda memanfaatkan layanan tersebut? 1-3 kali 4-10 kali >10 kali
L3
Kuisioner 2 ( Kuisioner Internal) Keterangan: STS
: Sangat Tidak Setuju
TS
: Tidak Setuju
S
: Setuju
SS
: Sangat Setuju
Silahkan mengisi salah satu pilihan dengan tanda silang (X) No.
Pertanyaan
1.
High/Scope memiliki Brand image yang baik.
2.
Jaminan nama baik High Scope terhadap kualitas pelayanan
3.
High/Scope tanggap terhadap keluhan, kritik maupun saran customer.
4.
Sumber daya Pengajar High/Scope baik.
5.
High/Scope memiliki kurikulum dan sistem proses belajar mengajar yang baik.
6.
Implementasi kegiatan belajar mengajar sudah berjalan dengan baik (sesuai dengan kurikulum dan sistem).
7.
Sumber daya karyawan (diluar pengajar) High/Scope baik.
8.
Layanan dan pendekatan yang bersifat personal kepada murid maupun wali murid.
9.
Fasilitas infrastruktur lengkap
10.
Fasilitas infrastruktur terjaga dan bersih
11.
Lokasi High/Scope strategis
12.
Kegiatan tambahan untuk para murid sangat berguna dan variatif
SS
S
TS
STS
L4
Keterangan untuk nomor 13-14 : Urutkan pilihan anda mulai dari yang paling penting (nomor 1) dan seterusnya. 13. Hal - hal yang membuat anda tertarik menyekolahkan anak ke High/Scope? … Reputasi yang baik
… Kurikulum
… Permainan / Games
… Biaya Pendidikan
… Fasilitas / Infrastruktur
… Sumber daya Pengajar
… Kegiatan tambahan
… Lokasi
… Lainnya : Keterangan untuk nomor 13-15: Beri tanda centang (V) pada pilihan (jawaban boleh lebih dari satu) atau isi jawaban pada tempat yang sudah disediakan 14. Dari mana anda mengenal High Scope? Brosur / Flyer
Open house
Kerabat / Kolega
Exhibition / Pameran
Koran / Media Cetak
Lewat / Datang ke lokasi
Internet
Lainnya : .....
15. Hal – hal apa saja yang harus ditingkatkan oleh High/Scope (Saran untuk High/Scope) ? …………………………………………………………………………………………….. …………………………………………………………………………………………….. …………………………………………………………………………………………….. ……………………………………………………………………………………………..
*Terima Kasih atas partisipasi anda*
L5
Kuisioner 2 (Kuisioner Eksternal) Keterangan untuk nomor 1-3 : Urutkan pilihan anda mulai dari yang paling penting (nomor 1) dan seterusnya. 1. Sekolah yang anda pertimbangkan bila ingin menyekolahkan anak anda di pre-School. … Montessory
… Al - Azhar
… Binus School
… Cikal
… Kinderfield
… High Scope
… Bee Pre-School … Lainnya .... 2. Alasan utama dalam memilih sekolah anak anda? … Reputasi yang baik
… Kurikulum
… Permainan / Games
… Biaya Pendidikan
… Fasilitas / Infrastruktur
… Sumber daya Pengajar
… Kegiatan tambahan
… Lokasi
… Lainnya : .... 3. Dari mana anda mendapatkan informasi sekolah yang akan dituju untuk anak anda? … Brosur / Flyer
… Internet
… Kerabat / Kolega
… Open house
… Koran / Media Cetak
… Exhibition / Pameran
… Lainnya : .....
Keterangan: Beri tanda centang (V) pada salah satu pilihan atau isi jawaban pada tempat yang sudah disediakan 4. Siapakah yang memiliki andil besar dalam menentukan sekolah yang dipilih? Ayah
Anak
Ibu
Lainnya : …
5. Apakah anda akan cenderung memilih sekolah yang sama bila anak anda masuk ke jenjang pendidikan selanjutnya? Ya
Tidak
L6
Jelaskan alasan anda ? …………………………………………………………………………………………….. ……………………………………………………………………………………………..
6. Apa harapan dan saran anda bagi Pre-school yang ada saat ini? …………………………………………………………………………………………….. …………………………………………………………………………………………….. …………………………………………………………………………………………….. ……………………………………………………………………………………………..
7. Apakah anda mengenal Sekolah High/Scope? Tidak
Ya
8. Jika jawaban no.7 “Ya” dari mana anda mengetahuinya? Brosur / Flyer
Open house
Kerabat / Kolega
Exhibition / Pameran
Koran / Media Cetak
Lewat / Datang ke lokasi
Internet
Lainnya : .....
9. Anda ingin menyekolahkan anak anda di sekolah yang berada di pusat perbelanjaan atau pusat bisnis. Ya Tidak Jelaskan alasan anda ? …………………………………………………………………………………………….. ……………………………………………………………………………………………..
*Terima Kasih atas partisipasi anda*
L7
RIWAYAT HIDUP
Nama
:
Rendy Leonardi Karyadi
Tempat/Tanggal Lahir
:
Jakarta / 8 Agustus 1984
Jenis Kelamin
:
Laki - laki
Agama
:
Islam
Alamat
:
Jl. Panjang No.45. Kebayoran Lama - Jakarta Selatan.
Telepon
:
021-7224826 / 08568820230
Riwayat Pendidikan: SDN 01 Grogol Selatan. Jakarta..................................................................Thn. 1990 – Thn. 1996 SLTP N 48 Jakarta.......................................................................................Thn. 1996 – Thn. 1999 SMU N 47 Jakarta........................................................................................Thn. 1999 – Thn. 2002 Universitas Bina Nusantara Jurusan Teknik Informatika Jakarta................Thn. 2002 – Thn. 2006
Pengalaman Kerja: PT. Mitra Solusi Telamatika........................................................................Thn. 2007 – Sekarang PT. Bernofarm.............................................................................................Thn. 2006 – Thn. 2007
L8
RIWAYAT HIDUP
Nama
:
Naning Nurhayati
Tempat/Tanggal Lahir
:
Jakarta / 07 Oktober 1985
Jenis Kelamin
:
Perempuan
Agama
:
Islam
Alamat
:
Jl. Teratai V No.28 Larangan Indah Tangerang.
Telepon
:
021-5848812 / 085694540770
Riwayat Pendidikan: SDN 01 Joglo Jakarta .................................................................................Thn. 1991 – Thn. 1997 SLTP N 142 Jakarta.....................................................................................Thn. 1997 – Thn. 2000 SMU N 63 Jakarta.......................................................................................Thn. 2000 – Thn. 2003 Universitas Bina Nusantara Jurusan Sastra Inggris Jakarta.........................Thn. 2003 – Thn. 2007
Pengalaman Kerja: PT. Param Utama Jaya................................................................................. Thn. 2009 – Sekarang PT. Telkomsel, Tbk......................................................................................Thn. 2008 – Thn. 2009 PT. AJ. Sinarmas..........................................................................................Thn.2007 – Thn. 2008