TATA IBADAH SYUKUR
HUT Ke – 36 (03 Mei 2013) Bpk. Mejkel Lela, SP HUT Ke – 6 (05 Mei 2013) Adik Montesqueen &
PENTAHBISAN RUMAH TINGGAL ( Kel. Lela - Walujan ) Minggu, 05 Mei 2013
~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~ ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~
SUKACITA DAN PERMOHONAN (Jemaat berdiri) P
Bersorak – soraklah bagi TUHAN Semesta Alam; Dia yang sempurna telah memelihara kita; yang sudah membebaskan kita dari malapetaka; dan yang sudah memberikan kemenangan bagi kita’. Menyanyi : “DI SAAT INI KUANGKAT TEMBANG” Di saat ini kuangkat tembang, kuangkat tembang bagi Yesus Di saat ini kuucap syukur, kuucap syukur pada-Nya Kukasihi Engkau, Kukasihi Engkau, Kukasihi Engkau, Yesus TUHANku
P J P J P
Bersyukurlah kepada TUHAN, sebab Ia baik ! Bahwasanya untuk selama – lamanya kasih setiaNya! Biarlah itu dikatakan orang – orang yang ditebus TUHAN Yang ditebusNya dari kuasa yang menyesatkan Biarlah mereka bersyukur kepada TUHAN karena setiaNya
J P
Karena perbuatan-perbuatanNya yang ajaib terhadap anak – anak manusia Biarlah mereka mempersembahkan korban syukur,
J P
Dan menceritakan pekerjaan – pekerjaanNya dengan sorak – sorai Biarlah TUHAN ALLAH menjadi saksi terhadap syukur keluarga, dan mendengar puji – pujian dari rumah ini.
J P
Karena kami juga mengaku seperti pemazmur berucap : ”jikalau bukan TUHAN yang membangun rumah, sia – sialah usaha orang yang membangunnya”. (Mzm 127 : 1) Berbahagialah orang – orang yang diam dirumahMu, yang terus menerus memuji – muji ENGKAU!
J P
Terpujilah TUHAN, ALLAH Israel, dari selama – lamanya sampai selama – lamanmya, Dan biarlah seluruh umat mengatakan :
LITANI SYUKUR (duduk) P
Haleluya, Terpujilah TUHAN Allah kita, muliakanlah namaNya yang kudus, bersorak-sorailah bagi Dia, bernyanyilah bagiNya hai seluruh bumi!
Keluarga J
Penjagaan dan pemeliharaanMu sungguh kuat dan terbukti bagi Keluarga kami.
Tak berkesudahan kasih setia Tuhan. Tak habis-habisNya rahmatNya, selalu baru tiap pagi Ia berikan; Besar kesetiaanMu
Yang Ber-HUT
Kasih setia TUHAN dari selama-lamanya sampai selama-lamanya atas orang-orang yang takut akan Dia. Itulah yang membuat kami bersukacita, keselamatan telah dikerjakanNya hingga usia 36 Tahun dan 6 Tahun boleh kami nikmati.
P
Terpujilah Engkau Tuhan yang telah memberitahukan kepada kami jalan kehidupan; dihadapanMu ada sukacita berlimpahlimpah, di tangan kananMu ada hikmat senantiasa.
J
Ya Tuhan betapa hikmatMu tak terkira dan ajarilah kami menghitung hari-hari kami sedemikian hingga kami beroleh hati yang bijaksana.
Yang ber-HUT
Ya Tuhan, Engkaulah bagian warisanku dan hidupku, Engkau sendirilah yang meneguhkan bagian yang diundikan kepadaku. Aku memuji Tuhan atas umur panjang dan keselamatan yang telah Engkau berikan di waktu malam dan siang hari.
J
Sebab Engkau besar dan melakukan keajaiban-keajaiban yang hebat dan Engkau sendiri sajalah Allah. Haleluya! Engkau baik bagi kami ya Tuhan, sebab itu Engkaulah harapanku, bagian jiwaku ya Tuhan dan kepercayaanku sepanjang kehidupan.
P+J
Terpujilah Tuhan
J
”AMIN” HALELUYAH ! (Jemaat duduk) Menyanyi ”HARI BAHAGIA” Hari bahagia dalam hidupku, berjalan bersamaMu Yesus Tuhanku. S’bab Kau sertaku, s’lalu sertaku. Sepanjang hidupku, bahagia selalu, sertaku. Mari berdoa : Ya TUHAN, dengarlah kami yang datang menjumpaiMu setiap saat, Bukan hanya disaat – saat kami merasa cinta padaMu, tapi juga disaat – saat kami sibuk. Oleh sebab itu ampunilah dosa dan kesalahan kami semuanya. Dan kiranya didalam kasihMu kami beroleh lagi keyakinan benar dan pasti,yang membawa arti yang besar dan kejujuran hidup kepadaMu.
P
Inilah doa kami dalam ucapan syukur hari ini. Terima kasih untuk hari yang indah ini. Amin. fMenyanyi ”HANYA DALAM KASIHMU TUHAN” Hanya dalam kasihMu TUHAN, hanya saja padaMu TUHAN; Tempat kuberlindung, tempat kuberteduh, tempat ku mengadu Hanya dalam kuasaMu TUHAN, hanya saja namaMu TUHAN,Tempat kumemohon, tempat ku meminta, tempat ku berdoa. Trima kasih TUHAN, t’rima kasih Bapa, Dalam lindunganMu, Engkau pelihara Kami dengan kasih sayang, Trima kasih TUHAN, t’rima kasih Bapa Dalam kegelapan, Engkau menuntunku, Dengan penuh kasih sayang. (jemaat berdiri) P + J Kami datang untuk menyembahMu melalui persekutuan ini dalam Nama ALLAH BAPA, PUTRA, dan ROH KUDUS. P
Kasih karunia YESUS KRISTUS TUHAN kita, menyertai saudara – saudara . Amin. (jemaat duduk)
PENTAHBISAN RUMAH TINGGAL (Keluarga berdiri didepan pintu rumah) Menyanyi ”BESAR ANUG’RAHMU” Ku ada sebagaimana ku ada, berdiri menghadap tahtaMu Bapa Semua karna anug’rahMu yang t’lah s’lamatkanku Ku hidup dalam segala kelimpahan, Ku layak untuk melayani Tuhan Semua kar’na anug’rahMu tercurah bagiku, Besar anugrahMu, berlimpah kasihMu Semakin hari, s’makin bertambah besar anug’rahMu (jemaat berdiri) P Sesungguhnya, kami tidak hidup dari diri kami sendiri, Engkaulah yang besar dan benar dalam segala perkara dan kami mengagungkan NamaMu karena kami lahir dan memiliki kekuatan dan kemampuan dari TUHAN, BAPA Pencipta. Kita Tahbiskan Rumah ini ..... Dalam Nama BAPA, ANAKNYA YESUS KRISTUS dan ROH KUDUS. Amin (sambil memegang kunci rumah menengadah ke atas dan berkata ...) ”TUHAN memberkati Kel. Lela - Walujan TUHAN memberkati mereka yang mendiami rumah ini, sekarang dan selamanya”. AMIN. (jemaat duduk) PUJIAN : Kel. Lela - Walujan ”KASIH SETIAMU” Kasih setiaMu yang kurasakan. Lebih tinggi dari langit biru. KebaikanMu yang tlah Kau nyatakan. Lebih dalam dari lautan. BerkatMu yang telah ku terima. Sempat membuatku terpesona. Apa yang tak pernah ku pikirkan. Itu yang Kau sediakan bagiku. Siapakah aku ini Tuhan, jadi biji mataMu, dengan apakah ku balas Tuhan selain puji dan sembah Kau. RENUNGAN SYUKUR P Marilah kita berdoa ..... Pembacaan Alkitab ....... .Puji – Pujian Kel. Lela - Walujan Renungan ....... Puji – Pujian ............. PERSEMBAHAN SYUKUR P + J Menyanyi KLIK No. 15 “BETAPA HATIKU” Betapa hatiku, berterima kasih Yesus, Kau mengasihiku, Kau memilikiku Hanya ini Tuhan, persembahanku, Segenap hidupku, jiwa dan ragaku S’bab tak ku miliki harta kekayaan, Yang cukup berarti, ’tuk ku persembahkan Hanya ini Tuhan permohonanku, Terimalah Tuhan persembahanku Pakailah hidupku sebagai alatMu , Seumur hidupku DOA SYUKUR P Mari berdoa .... NYANYIAN PENUTUP (jemaat berdiri) Menyanyi NNBT No. 26 ”TUHAN YESUSKU, MUTIARA HATIKU” Tuhan Yesusku, mutiara hatiku; Kaulah milikku juga Kaulah hartaku. Kau Gembalaku, Jurus’lamat jiwaku Aku milikMu sebagai ciptaanMu. Aku inginkan, aku harapkan; tetap sertaMu s’lama-lamanya. Tuhan Yesusku, tiada kasih yang teguh selain Engkau mutiara hatiku. BERKAT P TUHAN akan menemani kamu dalam kegelapan. TUHAN akan memelihara kamu dalam kehidupan TUHAN akan memberkati Keluarga Lela - Walujan Keluarga P
TUHAN juga akan memberkati kamu semua bersama – sama keluarga dari masing – masing kamu.
Sampaikanlah salam ini kepada mereka semua, dan damai sejahtera Yesus Kristus akan menyertai kamu semua sekarang dan selama – lamanya.
P+J
Amin, Amin, Amin, Amin, Amin. (dinyanyikan)
TATA IBADAH SYUKUR
KEL. WOROTITJAN – WAROUW Kamis, 31 Oktober 2013 ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~ ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~
PERSIAPAN (Jemaat Berdiri) Menyanyi : “DI SAAT INI KUANGKAT TEMBANG” Di saat ini kuangkat tembang, kuangkat tembang bagi Yesus Di saat ini kuucap syukur, kuucap syukur pada-Nya Kukasihi Engkau, Kukasihi Engkau, Kukasihi Engkau, Yesus TUHANku PANGGILAN UNTUK BERIBADAH P Marilah kita menyembah TUHAN dengan penuh syukur dan pujian, kita menghadap hadiratNya dalam kekudusan dan hormat, kita hayati kasih setiaNya bersama Keluarga Worotitjan – Warouw dalam suasana sukacita atas berkat – berkatNya bagi Keluarga, sebab Tuhanlah Gembala kita dan kitalah gembalaanNya. Keluarga Worotitjan – Warouw Tak terbayangkan bahwa pada hari ini kami boleh menyaksikan kebesaran kasih dan setia TUHAN dalam perjalanan Keluarga kami. Oleh sebab itu, kami mengajak saudara – saudara bersama Keluarga kami, mengangkat puja dan puji sembah bakti kepada Sang Khalik sambil bersyukur dan memuji kebesaran Tuhan. J Kami turut mengambil bagian dalam sukacita ini, sebab kami juga mengalami kasih setia TUHAN yang tak kunjung berhenti, juga melalui Keluarga Worotitjan – Warouw yang berbahagia ini. P Biarlah dengan hati kita percaya dan dengan mulut kita mengucapkan puji – pujian kepada Tuhan atas segala kebaikanNya untuk seterusnya dan selamanya. P + J Menyanyi KLIK No. 309 ”BAPA ENGKAU SUNGGUH BAIK” Bapa Engkau sungguh baik, kasihMu melimpah dihidupku. Bapa ku bert’rima kasih berkatMu hari ini, yang Kau sediakan bagiku. Kunaikkan syukurku buat hari yang Kau b’ri. Tak habis – habisnya kasih dan rahmatMu. S’lalu baru dan tak pernah terlambat pertolonganMu. Besar setiaMu dispanjang hidupku. THABISAN DAN SALAM P Ibadah Syukur Keluarga Worotitjan – Warouw, saat ini berlakulah dalam tatanan kasih TUHAN yang menciptakan langit dan bumi, yang memelihara kesetiaanNya samai selama – lamanya, dan yang tidak pernah meninggalkan perbuatan tanganNya. Makada damai sejahtera TUHAN ALLAH menyertai saudara – saudara. Amin. NAS PEMBIMBING P Bukankah Engkau yang membuat pagar sekeliling dia dan rumahnya serta segala yang dimilikinya? Apa yang dikerjakannya telah Kauberkati dan apa yang dimilikinya makin bertambah di negiri itu. (Ayub 1 : 10) P + J Menyanyi NKB. No. 133 : 1, ”SYUKUR PADAMU, YA ALLAH” Syukur padaMu ya Allah atas s’gala rahmatMu, Syukur atas kecukupan dari kasihMu penuh. Syukur atas pekerjaan walau tubuhpun lemban. Syukur atas kasih sayang dari sanak dan teman. PENGAKUAN DOSA (Jemaat duduk) P Marilah kita merendahkan diri dihadapan Tuhan Allah kita dan mengaku dosa kita kepadaNya. Kita berdoa ..................................... P + J Menyanyi NKB. No. 17 : 1 ”AGUNGLAH KASIH ALLAHKU” Agunglah kasih Allahku, tiada yang setaranya. Neraka dapat direngkuh, kartika pun tergapailah. Kar’na kasihNya agunglah, Sang Putra menjelma. Dia mencari yang sesat dan diampuniNya. Reff. : Oh, Kasih Allah agunglah tiada bandingnya! Kekal teguh dan mulia, dijunjung umatNya.
BERITA PENGAMPUNAN DOSA P Sebagai pelayan Yesus Kristus saya memberitakan bahwa pengampunan dosa sudah berlaku bagi semua orang yang benar – benar mengaku dosanya dengan tulus ikhlas dihadapan Tuhan Allah. ”Sekalipun dosamu merah seperti kain kesumba, akan menjadi putih seperti bulu domba”. (Yesaya 1 : 18)
PENGHAYATAN HIDUP SEBAGAI ANUGERAH ALLAH P Hari ini, adalah sukacita dalam Keluarga Worotitjan – Warouw. Mereka telah merobek kertas penanggalan, helai demi helai, lembar demi lembar, suatu susunan hari yang amat banyak bertumpuk dihitung waktu. Tiga Puluh Enam Tahun Perjalanan Pernikahan Keluarga Worotitjan - Warouw dan Lima Puluh Enam Tahun kembara panjang di bumi yang makin tua. Tahun – tahun padat dalam pengabdian dan pelayanan ditengah gereja, masyarakat dan bangsa, telah dilalui Ibu Jane Worotitjan – Warouw dalam tuntunan dan penyertaan Sang Khalik. J Detik – detik waktu berpacu, hari, pekan, bulan dan tahun berganti dan berlanjut sampai hari ini, perjalanan panjang telah dilalui Ibu Jane Worotitjan – Warouw dalam pengabdian bagi bangsa, sehingga memasuki Masa Persiapan Pensiun. Sesungguhnya hidup yang kita jalani bukan suatu kebetulan, melainkan anugerah yang bersumber pada Dia yang Agung, Sang Jalan Kebenaran dan Hidup. Keluarga Worotitjan – Warouw Kami bersyukur karena boleh menikmati kasih TUHAN bagi Keluarga kami. Kami bersyukur karena kami boleh belajar tentang kasih ALLAH melalui kehidupan Keluarga Worotitjan – Warouw di usia Pernikahan ke 36 dan Ibu Jane Worotitjan – Warouw di usia 56 tahun dan Ibu Jane Worotitjan – Warouw dalam pengabdiannya serta anak cucu kami, kiranya keluarga kami selalu diberkati dan diberi kesehatan serta kegembiraan. J Kamipun mengucap syukur bersama Keluarga, dengan kebahagiaan yang semakin bertambah oleh karena Tuhan berkenan Keluarga menyatakan syukur dalam Ibadah ini, terima kasih Tuhan Engkau telah melimpahkan kesukacitaan bagi keluarga ini. Keluarga Worotitjan – Warouw Hari ini, bila kami menatap hari – hari pemberian Tuhan yang telah lewat, kami hendak persembahkan ungkapan syukur bagi Sang Pencipta dan Penuntun Hidup kami yang setia. Sungguh kembara hidup yang kami lalui hanya terjadi karena perkenanan Tuhan. Dialah kota benteng dan kubu pertahanan bagi kami dan segenap keluarga. Dalam naungan sayapNya kami merasa aman dan tentram. Jiwa kami memuji – muji Tuhan, hati kami beria – ri didalam Tuhan, sebab Ia mengenakan pakaian keselamatan kepada kami dan menyelubungi kami dengan jubah kebenaran. NYANYIAN SAMBUTAN ”HARI BAHAGIA” Hari bahagia dalam hidupku, berjalan bersamaMu Yesus Tuhanku. S’bab Kau sertaku, s’lalu sertaku. Sepanjang hidupku, bahagia selalu, sertaku. P
DOA, PEMBACAAN ALKITAB DAN RENUNGAN
PUJI – PUJIAN Besar Keluarga Worotitjan – Warouw PERSEMBAHAN SYUKUR P Marilah kita memberi Persembahan syukur sambil menyanyi : Menyanyi KLIK No. 15 “BETAPA HATIKU” Betapa hatiku, berterima kasih Yesus, Kau mengasihiku, Kau memilikiku Hanya ini Tuhan, persembahanku, Segenap hidupku, jiwa dan ragaku S’bab tak ku miliki harta kekayaan, Yang cukup berarti, ’tuk ku persembahkan Hanya ini Tuhan permohonanku, Terimalah Tuhan persembahanku Pakailah hidupku sebagai alatMu , Seumur hidupku P DOA SYUKUR NYANYIAN PENUTUP (Jemaat berdiri)
Menyanyi NNBT No. 26 ”TUHAN YESUSKU, MUTIARA HATIKU” Tuhan Yesusku, mutiara hatiku; Kaulah milikku juga Kaulah hartaku. Kau Gembalaku, Jurus’lamat jiwaku aku milikMu sebagai ciptaanMu. Aku inginkan, aku harapkan; tetap sertaMu s’lama-lamanya. Tuhan Yesusku, tiada kasih yang teguh selain Engkau mutiara hatiku. P Diberkatilah orang yang mengandalkan Tuhan, yang menaruh harapannya kepada Tuhan, karena ia seperti pohon yang ditanam ditepi air, yang merambatkan akar – akarnya ketepi batang air, yang tidak layu dipanas terik, yang daunnya tetap hijau, yang tidak kuatir dalam tahun kering, dan yang tidak berhenti menghasilkan buah. P Maka damai sejahtera Allah yang melampaui segala akal akan memelihra hati dan pikiran saudara – saudara dalam Kristus Yesus. P + J Amin ................. Amin....................Amin.....................Amin....................... Amin. (dinyanyikan) TATA IBADAH SYUKUR
HUT Ke – 52 Pnt. NOLDY LONTAAN &
PENTAHBISAN RUMAH TINGGAL ( Kel. Lontaan - Walangitan ) Kamis, 29 Nopember 2012 ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~ ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~
SUKACITA DAN PERMOHONAN (Jemaat berdiri) P
Bersorak – soraklah bagi TUHAN Semesta Alam; Dia yang sempurna telah memelihara kita; yang sudah membebaskan kita dari malapetaka; dan yang sudah memberikan kemenangan bagi kita’. Menyanyi : “DI SAAT INI KUANGKAT TEMBANG” Di saat ini kuangkat tembang, kuangkat tembang bagi Yesus Di saat ini kuucap syukur, kuucap syukur pada-Nya Kukasihi Engkau, Kukasihi Engkau, Kukasihi Engkau, Yesus TUHANku
P J P J P
Bersyukurlah kepada TUHAN, sebab Ia baik ! Bahwasanya untuk selama – lamanya kasih setiaNya! Biarlah itu dikatakan orang – orang yang ditebus TUHAN Yang ditebusNya dari kuasa yang menyesatkan Biarlah mereka bersyukur kepada TUHAN karena setiaNya
J P
Karena perbuatan-perbuatanNya yang ajaib terhadap anak – anak manusia Biarlah mereka mempersembahkan korban syukur,
J P
Dan menceritakan pekerjaan – pekerjaanNya dengan sorak – sorai Biarlah TUHAN ALLAH menjadi saksi terhadap syukur keluarga, dan mendengar puji – pujian dari rumah ini.
J P
Karena kami juga mengaku seperti pemazmur berucap : ”jikalau bukan TUHAN yang membangun rumah, sia – sialah usaha orang yang membangunnya”. (Mzm 127 : 1) Berbahagialah orang – orang yang diam dirumahMu, yang terus menerus memuji – muji ENGKAU!
J P
Terpujilah TUHAN, ALLAH Israel, dari selama – lamanya sampai selama – lamanmya, Dan biarlah seluruh umat mengatakan :
LITANI SYUKUR (duduk) P
Haleluya, Terpujilah TUHAN Allah kita, muliakanlah namaNya yang kudus, bersorak-sorailah bagi Dia, bernyanyilah bagiNya hai seluruh bumi!
Keluarga J
Penjagaan dan pemeliharaanMu sungguh kuat dan terbukti bagi Keluarga kami.
Tak berkesudahan kasih setia Tuhan. Tak habis-habisNya rahmatNya, selalu baru tiap pagi Ia berikan; Besar kesetiaanMu
Yang Ber-HUT
Kasih setia TUHAN dari selama-lamanya sampai selama-lamanya atas orang-orang yang takut akan Dia. Itulah yang membuat aku bersukacita, keselamatan telah dikerjakanNya hingga usia 52 Tahun boleh saya nikmati.
P
Terpujilah Engkau Tuhan yang telah memberitahukan kepada kami jalan kehidupan; dihadapanMu ada sukacita berlimpahlimpah, di tangan kananMu ada hikmat senantiasa.
J
Ya Tuhan betapa hikmatMu tak terkira dan ajarilah kami menghitung hari-hari kami sedemikian hingga kami beroleh hati yang bijaksana.
Yang ber-HUT
Ya Tuhan, Engkaulah bagian warisanku dan hidupku, Engkau sendirilah yang meneguhkan bagian yang diundikan kepadaku. Aku memuji Tuhan atas umur panjang dan keselamatan yang telah Engkau berikan di waktu malam dan siang hari.
J
Sebab Engkau besar dan melakukan keajaiban-keajaiban yang hebat dan Engkau sendiri sajalah Allah. Haleluya! Engkau baik bagi kami ya Tuhan, sebab itu Engkaulah harapanku, bagian jiwaku ya Tuhan dan kepercayaanku sepanjang kehidupan.
P+J
Terpujilah Tuhan
J
”AMIN” HALELUYAH ! (Jemaat duduk) Menyanyi ”HARI BAHAGIA” Hari bahagia dalam hidupku, berjalan bersamaMu Yesus Tuhanku. S’bab Kau serta, s’lalu sertaku. Sepanjang hidupku, bahagia selalu, sertaku. Mari berdoa : Ya TUHAN, dengarlah kami yang datang menjumpaiMu setiap saat, Bukan hanya disaat – saat kami merasa cinta padaMu, tapi juga disaat – saat kami sibuk. Oleh sebab itu ampunilah dosa dan kesalahan kami semuanya. Dan kiranya didalam kasihMu kami beroleh lagi keyakinan benar dan pasti,yang membawa arti yang besar dan kejujuran hidup kepadaMu. Inilah doa kami dalam ucapan syukur hari ini. Terima kasih untuk hari yang indah ini. Amin. Menyanyi ”HANYA DALAM KASIHMU TUHAN” Hanya dalam kasihMu TUHAN, hanya saja padaMu TUHAN; Tempat kuberlindung, tempat kuberteduh, tempat ku mengadu Hanya dalam kuasaMu TUHAN, hanya saja namaMu TUHAN,Tempat kumemohon, tempat ku meminta, tempat ku berdoa. Trima kasih TUHAN, t’rima kasih Bapa, Dalam lindunganMu, Engkau pelihara Kami dengan kasih sayang, Trima kasih TUHAN, t’rima kasih Bapa Dalam kegelapan, Engkau menuntunku, Dengan penuh kasih sayang.
P
(jemaat berdiri) P + J Kami datang untuk menyembahMu melalui persekutuan ini dalam Nama ALLAH BAPA, PUTRA, dan ROH KUDUS. P
Kasih karunia YESUS KRISTUS TUHAN kita, menyertai saudara – saudara . Amin. (jemaat duduk)
PENTAHBISAN RUMAH TINGGAL (Keluarga berdiri didepan pintu rumah) Menyanyi ”BESAR ANUG’RAHMU” Ku ada sebagaimana ku ada, berdiri menghadap tahtaMu Bapa Semua karna anug’rahMu yang t’lah s’lamatkanku Ku hidup dalam segala kelimpahan, Ku layak untuk melayani Tuhan Semua kar’na anug’rahMu tercurah bagiku, Besar anugrahMu, berlimpah kasihMu Semakin hari, s’makin bertambah besar anug’rahMu (jemaat berdiri) P Sesungguhnya, kami tidak hidup dari diri kami sendiri, Engkaulah yang besar dan benar dalam segala perkara dan kami mengagungkan NamaMu karena kami lahir dan memiliki kekuatan dan kemampuan dari TUHAN, BAPA Pencipta. Kita Tahbiskan Rumah ini ..... Dalam Nama BAPA, ANAKNYA YESUS KRISTUS dan ROH KUDUS. Amin (sambil memegang kunci rumah menengadah ke atas dan berkata ...) ”TUHAN memberkati Kel. Lontaan - Walangitan TUHAN memberkati mereka yang mendiami rumah ini, sekarang dan selamanya”. AMIN. (jemaat duduk) PUJIAN : Kel. Lontaan - Walangitan ”KASIH SETIAMU” Kasih setiaMu yang kurasakan. Lebih tinggi dari langit biru. KebaikanMu yang tlah Kau nyatakan. Lebih dalam dari lautan. BerkatMu yang telah ku terima. Sempat membuatku terpesona. Apa yang tak pernah ku pikirkan. Itu yang Kau sediakan bagiku. Siapakah aku ini Tuhan, jadi biji mataMu, dengan apakah ku balas Tuhan selain puji dan sembah Kau. RENUNGAN SYUKUR P Marilah kita berdoa ..... Pembacaan Alkitab ....... .Puji – Pujian Keluarga Lontaan - Walangitan Renungan ....... Puji – Pujian ............. PERSEMBAHAN SYUKUR P + J Menyanyi KLIK No. 15 “BETAPA HATIKU” Betapa hatiku, berterima kasih Yesus, Kau mengasihiku, Kau memilikiku Hanya ini Tuhan, persembahanku, Segenap hidupku, jiwa dan ragaku S’bab tak ku miliki harta kekayaan, Yang cukup berarti, ’tuk ku persembahkan Hanya ini Tuhan permohonanku, Terimalah Tuhan persembahanku Pakailah hidupku sebagai alatMu , Seumur hidupku
DOA SYUKUR P Mari berdoa .... NYANYIAN PENUTUP (jemaat berdiri) Menyanyi NNBT No. 26 ”TUHAN YESUSKU, MUTIARA HATIKU” Tuhan Yesusku, mutiara hatiku; Kaulah milikku juga Kaulah hartaku. Kau Gembalaku, Jurus’lamat jiwaku Aku milikMu sebagai ciptaanMu. Aku inginkan, aku harapkan; tetap sertaMu s’lama-lamanya. Tuhan Yesusku, tiada kasih yang teguh selain Engkau mutiara hatiku. BERKAT P TUHAN akan menemani kamu dalam kegelapan. TUHAN akan memelihara kamu dalam kehidupan TUHAN akan memberkati Keluarga Lontaan - Walangitan Keluarga
TUHAN juga akan memberkati kamu semua bersama – sama keluarga dari masing – masing kamu.
P
Sampaikanlah salam ini kepada mereka semua, dan damai sejahtera Yesus Kristus akan menyertai kamu semua sekarang dan selama – lamanya.
P+J
Amin, Amin, Amin, Amin, Amin. (dinyanyikan)
TATA IBADAH SYUKUR RUMAH TINGGAL ( Kel. Arie Tumengkol - Thomas ) Sabtu, 27 Juli 2013 ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~ ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~
SUKACITA DAN PERMOHONAN (Jemaat berdiri) P
Bersorak – soraklah bagi TUHAN Semesta Alam; Dia yang sempurna telah memelihara kita; yang sudah membebaskan kita dari malapetaka; dan yang sudah memberikan kemenangan bagi kita’. Menyanyi : “DI SAAT INI KUANGKAT TEMBANG” Di saat ini kuangkat tembang, kuangkat tembang bagi Yesus Di saat ini kuucap syukur, kuucap syukur pada-Nya Kukasihi Engkau, Kukasihi Engkau, Kukasihi Engkau, Yesus TUHANku
P J P J P
Bersyukurlah kepada TUHAN, sebab Ia baik ! Bahwasanya untuk selama – lamanya kasih setiaNya! Biarlah itu dikatakan orang – orang yang ditebus TUHAN Yang ditebusNya dari kuasa yang menyesatkan Biarlah mereka bersyukur kepada TUHAN karena setiaNya
J P
Karena perbuatan-perbuatanNya yang ajaib terhadap anak – anak manusia Biarlah mereka mempersembahkan korban syukur,
J P
Dan menceritakan pekerjaan – pekerjaanNya dengan sorak – sorai Biarlah TUHAN ALLAH menjadi saksi terhadap syukur keluarga, dan mendengar puji – pujian dari rumah ini.
J P
Karena kami juga mengaku seperti pemazmur berucap : ”jikalau bukan TUHAN yang membangun rumah, sia – sialah usaha orang yang membangunnya”. (Mzm 127 : 1) Berbahagialah orang – orang yang diam dirumahMu, yang terus menerus memuji – muji ENGKAU!
J P
Terpujilah TUHAN, ALLAH Israel, dari selama – lamanya sampai selama – lamanmya, Dan biarlah seluruh umat mengatakan :
LITANI SYUKUR (duduk) P
Haleluya, Terpujilah TUHAN Allah kita, muliakanlah namaNya yang kudus, bersorak-sorailah bagi Dia, bernyanyilah bagiNya hai seluruh bumi!
Keluarga J
Penjagaan dan pemeliharaanMu sungguh kuat dan terbukti bagi Keluarga kami.
Tak berkesudahan kasih setia Tuhan. Tak habis-habisNya rahmatNya, selalu baru tiap pagi Ia berikan; Besar kesetiaanMu
Keluarga
Kasih setia TUHAN dari selama-lamanya sampai selama-lamanya atas orang-orang yang takut akan Dia. Itulah yang membuat aku bersukacita, keselamatan telah dikerjakanNya.
P
Terpujilah Engkau Tuhan yang telah memberitahukan kepada kami jalan kehidupan; dihadapanMu ada sukacita berlimpahlimpah, di tangan kananMu ada hikmat senantiasa.
J
Ya Tuhan betapa hikmatMu tak terkira dan ajarilah kami menghitung hari-hari kami sedemikian hingga kami beroleh hati yang bijaksana.
Keluarga
Ya Tuhan, Engkaulah bagian warisanku dan hidupku, Engkau sendirilah yang meneguhkan bagian yang diundikan kepadaku. Aku memuji Tuhan atas berkat dan keselamatan yang telah Engkau berikan di waktu malam dan siang hari.
J
Sebab Engkau besar dan melakukan keajaiban-keajaiban yang hebat dan Engkau sendiri sajalah Allah. Haleluya! Engkau baik bagi kami ya Tuhan, sebab itu Engkaulah harapanku, bagian jiwaku ya Tuhan dan kepercayaanku sepanjang kehidupan.
P+J
Terpujilah Tuhan
J
”AMIN” HALELUYAH ! (Jemaat duduk) Menyanyi ”KU CINTA K’LUARGA TUHAN” Ku cinta k ’luarga Tuhan, terjalin mesra sekli. Semua saling mengasihi Betapa s’nang ku menjadi k’luargaNya Tuhan. Mari berdoa : Ya TUHAN, dengarlah kami yang datang menjumpaiMu setiap saat, Bukan hanya disaat – saat kami merasa cinta padaMu, tapi juga disaat – saat kami sibuk. Oleh sebab itu ampunilah dosa dan kesalahan kami semuanya. Dan kiranya didalam kasihMu kami beroleh lagi keyakinan benar dan pasti,yang membawa arti yang besar dan kejujuran hidup kepadaMu. Inilah doa kami dalam ucapan syukur hari ini. Terima kasih untuk hari yang indah ini. Amin. Menyanyi ”HANYA DALAM KASIHMU TUHAN”
P
Hanya dalam kasihMu TUHAN, hanya saja padaMu TUHAN; Tempat kuberlindung, tempat kuberteduh, tempat ku mengadu Hanya dalam kuasaMu TUHAN, hanya saja namaMu TUHAN,Tempat kumemohon, tempat ku meminta, tempat ku berdoa. Trima kasih TUHAN, t’rima kasih Bapa, Dalam lindunganMu, Engkau pelihara Kami dengan kasih sayang, Trima kasih TUHAN, t’rima kasih Bapa Dalam kegelapan, Engkau menuntunku, Dengan penuh kasih sayang. (jemaat berdiri) P + J Kami datang untuk menyembahMu melalui persekutuan ini dalam Nama ALLAH BAPA, PUTRA, dan ROH KUDUS. P
Kasih karunia YESUS KRISTUS TUHAN kita, menyertai saudara – saudara . Amin. (jemaat duduk)
PENTAHBISAN RUMAH TINGGAL (Keluarga berdiri didepan pintu rumah) Menyanyi ”BESAR ANUG’RAHMU” Ku ada sebagaimana ku ada, berdiri menghadap tahtaMu Bapa Semua karna anug’rahMu yang t’lah s’lamatkanku Ku hidup dalam segala kelimpahan, Ku layak untuk melayani Tuhan Semua kar’na anug’rahMu tercurah bagiku, Besar anugrahMu, berlimpah kasihMu Semakin hari, s’makin bertambah besar anug’rahMu (jemaat berdiri) P Sesungguhnya, kami tidak hidup dari diri kami sendiri, Engkaulah yang besar dan benar dalam segala perkara dan kami mengagungkan NamaMu karena kami lahir dan memiliki kekuatan dan kemampuan dari TUHAN, BAPA Pencipta. Kita Tahbiskan Rumah ini ..... Dalam Nama BAPA, ANAKNYA YESUS KRISTUS dan ROH KUDUS. Amin (sambil memegang kunci rumah menengadah ke atas dan berkata ...) ”TUHAN memberkati Kel. Saelan - Lontaan TUHAN memberkati mereka yang mendiami rumah ini, sekarang dan selamanya”. AMIN. (jemaat duduk) PUJIAN : Kel. Saelan - Lontaan ”KAU BAPA YANG BAIK” Kau Bapa yang baik, s’lalu besertaku, Setiap detik, setiap waktu Kau perhatikanku Kau Bapa yang setia s’lalu menjagaku, Kau angkatku bila ku jatuh Kau menopangku Ku b’rikan syukurku buat kebaikanMu, Ku b’rikan syukurku buat pertolonganMu S’bab Kau jadikanku berharga dimataMu, Kau Bapa yang baik Ku mengasihiMu RENUNGAN SYUKUR P Marilah kita berdoa ..... Pembacaan Alkitab ....... .Puji – Pujian Keluarga Saelan - Lontaan Renungan ....... Puji – Pujian ............. PERSEMBAHAN SYUKUR P + J Menyanyi KLIK No. 15 “BETAPA HATIKU” Betapa hatiku, berterima kasih Yesus, Kau mengasihiku, Kau memilikiku Hanya ini Tuhan, persembahanku, Segenap hidupku, jiwa dan ragaku S’bab tak ku miliki harta kekayaan, Yang cukup berarti, ’tuk ku persembahkan Hanya ini Tuhan permohonanku, Terimalah Tuhan persembahanku Pakailah hidupku sebagai alatMu , Seumur hidupku DOA SYUKUR P Mari berdoa .... NYANYIAN PENUTUP (jemaat berdiri) Menyanyi NNBT No. 26 ”TUHAN YESUSKU, MUTIARA HATIKU” Tuhan Yesusku, mutiara hatiku; Kaulah milikku juga Kaulah hartaku. Kau Gembalaku, Jurus’lamat jiwaku Aku milikMu sebagai ciptaanMu. Aku inginkan, aku harapkan; tetap sertaMu s’lama-lamanya. Tuhan Yesusku, tiada kasih yang teguh selain Engkau mutiara hatiku. BERKAT P TUHAN akan menemani kamu dalam kegelapan. TUHAN akan memelihara kamu dalam kehidupan TUHAN akan memberkati Keluarga Saelan - Lontaan Keluarga
TUHAN juga akan memberkati kamu semua bersama – sama keluarga dari masing – masing kamu.
P
Sampaikanlah salam ini kepada mereka semua, dan damai sejahtera Yesus Kristus akan menyertai kamu semua sekarang dan selama – lamanya.
P+J
Amin, Amin, Amin, Amin, Amin. (dinyanyikan)
TATA IBADAH SYUKUR RUMAH TINGGAL ( Kel. Arie Tumengkol - Thomas ) Sabtu, 27 Juli 2013 ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~ ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~
PERSIAPAN (berdiri) P + J Menyanyi ”TUHAN MENETAPKAN LANGKAH – LANGKAH ORANG” Tuhan menetapkan langkah – langkah orang, Yang hidupnya berkenan kepadaNya Apabila ia jatuh tak sampai tergeletak, S’bab Tuhan menopang tangannya. Reff. : TanganNya, tanganNya, S’bab Tuhan menopang tanganNya Apabila ia jatuh tak sampai tergeletak, S’bab Tuhan menopang tanganNya. TAHBISAN P Pada hari ini, Sabtu, 27 Juli 2013 Saya sabagai Pelayan Yesus Kristus menyatakan bahwa RUMAH MILIK KELUARGA TUMENGKOL – THOMAS resmi dipakai, dengan harapan supaya rumah ini dapat bermanfaat bagi Keluarga, bagi Jemaat dan Masyarakat, serta selalu dipelihara dengan baik. Penggunaan Rumah ini ditahbiskan dalam Nama Bapa, Anak dan Roh Kudus. Amin NAS PEMBIMBING P Jikalau bukan Tuhan membangunnya. Mazmur 127 : 1a
yang
membangun
rumah,
sia
–
sialah orang
yang
P + J Menyany ”BAPA ENGKAU SUNGGUH BAIK” Bapa Engkau sungguh baik, KasihMu melimpah dihidupku. Bapa ku berterima kasih berkatMu hari ini, Yang Kau sediakan bagiku Ku naikkan syukurku, buat hari yang Kau b’ri. Tak habis – habisnya kasih dan rahmatMu Selalu baru dan tak pernah terlambat pertolonganMu. Besar setiaMu dis’panjang hidupku. PENGAKUAN DOSA (duduk) P Marilah kita merendahkan diri dihadapan Tuhan Allah kita dan mengaku dosa kita kepadaNya. Kita berdoa .......... J
Menyanyi NKB No. 14 : 1 ”JADILAH TUHAN KEHENDAKMU” Jadilah Tuhan kehendakMu, Kaulah penjunan kutanahNya Bentuklah aku sesukaMu, kan kunantikan dan berserah.
BERITA PENGAMPUANAN DOSA (duduk) P Sebagai pelayan Yesus Kristus Saya memberitakan bahwa pengampunan dosa sudah berlaku bagi semua orang yang benar – benar mengaku dosanya dengan tulus ikhlas di hadapan Tuhan Allah. ”Sekalipun dosamu merah seperti kirmizi, akan menjadi putih seperti salju; sekalipun berwarna merah seperti kain kesumba, akan menjadi putih seperti bulu domba”. (Yesaya 1 : 18) P + J Menyanyi NKB No. 73 ”KASIH TUHANKU LEMBUT” Kasih Tuhanku lembut pada-Nya ku bertelut. Dan kudambakan penuh kasih besar. Yesus datang di dunia, tanggung dosa manusia. Bagiku pun nyatalah kasih besar. Reff. : Kasih besar, kasih besar. Tidak terhingga dan ajaib benar, kasih besar PUJI – PUJIAN DAN PENGAKUAN P Tuhan adalah gembalaku, takkan kekurangan aku. Kel. ARIE TUMENGKOL – THOMAS
Ia membaringkan aku dipadang yang berumput hijau, Ia membimbing aku ke air yang tenang; Ia menyegarkan jiwaku. Ia menuntun aku dijalan yang benar oleh karena namaNya. Sekalipun aku berjalan dalam lembah kekelaman, aku tidak takut bahaya, sebab Engkau besertaku; gadaMu dan tongkatMu, itulah yang menghibur aku. Engkau menyediakan hidangan bagiku, dihadapan lawanku, Engkau mengurapi kepalaku dengan minyak, pialaku penuh melimpa. Kebajikan dan kemurahan belaka akan mengikuti aku, seumur hidupku; dan aku akan diam dalam rumah Tuhan sepanjang masa. (Mazmur 23 : 1 – 6) P + J Menyanyi ”BETAPA HATIKU BERTERIMA KASIH” Betapa hatiku berterima kasih Yesus, Kau mengasihiku Kau memilikiku Hanya ini Tuhan persembahanku, segenap hidupku jiwa dan ragaku. S’bab tak kumiliki harta kekayaan. Yang cukup berarti ’tuk kupersembahkan. Hanya ini Tuhan permohonanku, terimalah Tuhan persembahanku Pakailah hidupku sebagai alatMu seumur hidupku. PENGHAYATAN HIDUP SEBAGAI ANUGERAH ALLAH (duduk) Kel. Tumengkol – Thomas Hari ini bila kami menatap hari – hari pemberian Tuhan yang telah lewat, kami hendak persembahkan ungkapan syukur bagi Sang Pencipta dan Penuntun kami yang Setia. Sungguh kembara hidup yang kami lalui ini hanya terjadi karena perkenanan Tuhan. Dialah kota benteng dan kubu pertahanan bagi kami dan segenap Keluarga. Dalam naungan sayapNya kami merasa aman dan tentram. Jiwa kami memuji – muji Tuhan, hati kami beria – ria didalam Tuhan, sebab Ia mengenakan pakaian keslamatan kepada kami dan menyelubungi kami dengan Jubah Kebenaran. NYANYIAN SAMBUTAN KJ. 450 : 3 ”HIDUP KITA YANG BENAR” Apa arti hidupmu? Bukankah ungkapan syukur. Kar’na Kristus Penebus berkorban bagimu Reff. : Dalam susahpun senang , dalam segala hal Aku bermazmur dan ucap syukur itu kehendak-Nya. PEMBERITAAN FIRMAN TUHAN (Doa, Pembacaan Alkitab, Khotbah) KESAKSIAN DAN PUJIAN KELUARGA PEMBERIAN JEMAAT (duduk) P Marilah kita memberi dengan sukacita, jangan dengan duka atau terpaksa, karena TUHAN mengasihi orang yang memberi sukacita ........ P + J Menyanyi NKB No. 100 ”RINDUKAH ENGKAU MENDAPAT BERKAT TUHAN” Rindukah engkau mendapat berkat Tuhan yang penuh diseluruh hidupmu. Mintalah kepada BapaMu yang janji-Nya teguh menyertai langkahmu. Reff. : Roh Kudus terus meluap dihatimu, karena Tuhan berpesan Bawalah bejanamu, Roh Kudus terus meluap dihatimu, ’Pun dengan kuasaNya. Bawalah bejanamu yang kosong pada Penebus Wahai kawan yang lesu, dengan hati yang rendah Tetap nantikan Roh Kudus, masuk dalam hatimu. Reff. : ............. DOA SYUKUR P Marilah kita berdoa .... NYANYIAN PENUTUP DAN BERKAT (berdiri) P + J Menyanyi ”JALAN HIDUP ORANG BENAR” Jalan hidup orang benar diterangi oleh cah’ya Firman Tuhan Jalan hidup orang benar semakin terang hingga rembang tengah hari Apabila ia jatuh tidaklah dibiarkan sampai terg’letak S’bab tangan Tuhan jua yang menopangnya Dan membangunkan dia kembali.
P
Saudara – saudara pergilah dengan selamat dan terimalah berkat Tuhan : Kasih karunia dari Allah Tuhan kita dan persekutuan dengan Yesus Kristus serta pertolongan Roh Kudus adalah bersama – sama dengan kamu sekalian.
J
Amin, Amin, Amin, Amin, Amin (dinyanyikan) ~~~~~~~~~~~~~~ NKR ~~~~~~~~~~~~~~~~