Generated by Foxit PDF Creator © Foxit Software http://www.foxitsoftware.com For evaluation only.
LAMPIRAN
LAMPIRAN 1 Peubah yang Digunakan
Generated by Foxit PDF Creator © Foxit Software http://www.foxitsoftware.com For evaluation only.
1.
2.
3.
4.
5.
Kurikulum (K) a. K1- Kesesuaian kurikulum Madania dengan nasional/internasional (Diknas, GAC) b. K2- Penekanan kurikulum sekolah pada pentingnya berpikir dan menyelesaikan masalah dibanding hanya menghapal c. K3- Kecukupan fasilitas sekolah untuk beragam aktivitas siswa (olahraga, seni, dll) d. K4-Pemenuhan program sekolah untuk anak berkebutuhan khusus (Special Needs) Fasilitas Pendidikan (D) a. D1- Akses siswa terhadap Lab.komputer untuk proses belajar b. D2- Kenyamanan ruangan kelas yang ada untuk belajar c. D3- Kecukupan alat bantu belajar (gambar, buku, model, dll) d. D4- Pelayanan dan jumlah buku perpustakaan Fasilitas Penunjang (J) a. J1- Kebersihan dan Keteraturan Sekolah Madania b. J2- Kecukupan fasilitas penunjang yang dimiliki sekolah saat ini (kolam renang, MPH, gedung budaya, dll) c. J3- Kualitas dan pelayanan makanan di Kantin siswa d. J4- Jumlah dan kebersihan Toilet sekolah e. J5- Kualitas dan pelayanan Unit Kesehatan Sekolah (UKS) Guru (G) a. G1- Kepedulian dan sikap Guru Madania terhadap siswa b. G2- Kesesuaian pendidikan Guru terhadap bidang ajarnya c. G3- Kerapian dan kebersihan penampilan Guru Madania d. G4- Sikap perilaku Guru Madania (perilaku baik dan dapat dicontoh oleh siswa) e. G5- Kerjasama Guru Madania dan orang tua dalam mendidik siswa Manajemen (M) a. M1- Kecepatan dan ketidak berpihakan Sekolah dalam menangani masalah disiplin (pelanggaran peraturan) b. M2- Kebebasan Sekolah Madania dari tindak ancaman, ejekan, atau pelecehan siswa (bullying) c. M3- Ketepatan dan kecepatan tanggapan Sekolah/manajemen dalam menanggapi saran dan/atau kritik orangtua d. M4- Kesempatan yang diberikan sekolah kepada orang tua untuk terlibat dalam pendidikan (PTA, support group, dll) e. M5- Kualitas dan kompetensi Manajemen Sekolah Madania dalam menjalankan tugasnya f. M6- Kesesuaian biaya pendidikan di Madania dengan pelayanan yang diberikan
LAMPIRAN 2 Kuesioner yang Digunakan
11
Generated by Foxit PDF Creator © Foxit Software http://www.foxitsoftware.com For evaluation only.
KUESIONER ANALISIS KEPUASAN PELANGGAN (SBI MADANIA BOGOR) Pengantar Terimakasih anda berkenan meluangkan waktu sejenak. Saya tengah mengadakan penelitian tentang Kepuasan Pelanggan SBI Madania. Dalam hal ini anda selaku orangtua siswa diminta menjadi responden. Informasi yang anda berikan akan berguna bagi SBI Madania sebagai pertimbangan perbaikan pelayanan.
Identitas Responden dan Siswa Nama Orangtua Usia Pendidikan Terakhir Pekerjaan
a. ≤SMA b. Diploma
…………..tahun c. Sarjana (S1) d. Pasca Sarjana (S2,S3)
a. PNS/TNI/Polri b. Karyawan Swasta c. Wiraswasta
d. Ibu rumah tangga e. Lainnya :_______________
Nama Siswa a. 5__ (SD) b. 6__ (SD)
Kelas Jumlah anak yang bersekolah di Madania
c. 8__ (SMP) d. 9__ (SMP)
…… anak
e. 11__ (SMA) f. 12__ (SMA)
___ SD ___SMP ___SMA
Prestasi siswa *) *) Keterangan : Tuliskan prestasi akademis dan non-akademis siswa selama bersekolah di Madania
ASPEK PENILAIAN Petunjuk: Berikan tanda √ atau X pada salah satu nilai di bawah ini, sesuai dengan tingkat kepuasan dan kepentingan yang anda rasakan dengan skala: 1 Sangat Tidak Puas (STP) Sangat Tidak Penting 2 Tidak Puas (TP) Tidak Penting 3 Puas (P) Penting 4 Sangat Puas (SP) Sangat Penting
Hal yang dinilai
Kepuasan STP
TP
P
Kepentingan SP
STP
TP
P
SP
12
Generated by Foxit PDF Creator © Foxit Software http://www.foxitsoftware.com For evaluation only.
A. Kurikulum 1. Kesesuaian kurikulum Madania dengan nasional/internasional (Diknas, GAC) 2. Penekanan kurikulum sekolah pada pentingnya berpikir dan menyelesaikan masalah dibanding hanya menghapal 3. Kecukupan fasilitas sekolah untuk beragam aktivitas siswa (olahraga, seni, dll) 4. Pemenuhan program sekolah untuk anak berkebutuhan khusus (Special Needs) B.1. Fasilitas Pendidikan 1. Akses siswa terhadap Lab.komputer untuk proses belajar 2. Kenyamanan ruangan kelas yang ada untuk belajar 3. Kecukupan alat bantu belajar (gambar, buku, model, dll) 4. Pelayanan dan jumlah buku perpustakaan 2. Fasilitas Penunjang 1. Kebersihan dan Keteraturan Sekolah Madania 2. Kecukupan fasilitas penunjang yang dimiliki sekolah saat ini (kolam renang, MPH, gedung budaya, dll) 3. Kualitas dan pelayanan makanan di Kantin siswa 4. Jumlah dan kebersihan Toilet sekolah 5. Kualitas dan pelayanan Unit Kesehatan Sekolah (UKS) C. Guru 1. Kepedulian dan sikap Guru Madania terhadap siswa 2. Kesesuaian pendidikan Guru terhadap bidang ajarnya 3. Kerapian dan kebersihan penampilan Guru Madania 4. Sikap perilaku Guru Madania (perilaku baik dan dapat dicontoh oleh siswa) 5. Kerjasama Guru Madania dan orang tua dalam mendidik siswa D. Manajemen 1. Kecepatan dan ketidak berpihakan
13
Generated by Foxit PDF Creator © Foxit Software http://www.foxitsoftware.com For evaluation only.
Sekolah dalam menangani masalah disiplin (pelanggaran peraturan) 2. Kebebasan Sekolah Madania dari tindak ancaman, ejekan, atau pelecehan siswa (bullying) 3. Ketepatan dan kecepatan tanggapan Sekolah/manajemen dalam menanggapi saran dan/atau kritik orangtua 4. Kesempatan yang diberikan sekolah kepada orang tua untuk terlibat dalam pendidikan (PTA, support group, dll) 5. Kualitas dan kompetensi Manajemen Sekolah Madania dalam menjalankan tugasnya 6. Kesesuaian biaya pendidikan di Madania dengan pelayanan yang diberikan
Masukan dan Saran terhadap Madania
- Terima Kasih -
14
Generated by Foxit PDF Creator © Foxit Software http://www.foxitsoftware.com For evaluation only.
LAMPIRAN 3 Koordinat Diagram IPA
Lampiran 4. Nilai Selisih Kepuasan
15