Evaliasi Belajar Tahap Akhir Nasional Tahun 1996 EKONOMI
EBTANAS-SMA-96-01 Macam-macam kebutuhan No. A B C 1. makanan pakaian perumahan 2. piano video parabola 3. meja, kursi sepatu sepeda Berdasarkan matrik di atas yang termasuk kebutuhan sekunder adalah nomor ... A. A1, B1, dan C1 B. A1, B2, dan C1 C. A2, B2, dan C3 D. A2, B2, dan C1 E. A3, B3, dan C3 EBTANAS-SMA-96-02 Seorang pengusaha memperluas perusahaan dengan tujuan dapat mengimbangi persaingan perusahaan di sekitarnya sehingga perusahaan menjadi besar. Kegiatan pengusaha tersebut didorong pleh motif ingin .... A. memperoleh kekuasaan B. berbuat sosial C. memenuhi kebutuhan D. memperoleh penghargaan E. memperoleh kemakmuran EBTANAS-SMA-96-03 Tujuan ilmu ekonomi adalah mempelajari ... A. usaha manusia untuk mencapai kemakmuran B. peristiwa-peristiwa ekonomi dalam masyarakat C. usaha manusia untuk memenuhi kebutuhannya D. usaha manusia untuk menciptakan suatu barang E. usaha untuk meningkatkan kegunaan suatu barang EBTANAS-SMA-96-04 Salah satu contoh peristiwa ekonomi yang mempunyai hubungan fungsional adalah ... A. naiknya gaji mengakibatkan kenaikan harga harga B. bertambahnya penawaran menyebabkan turunnya harga C. naiknya harga BBM menyebabkan kenaikan tarif angkutan D. naiknya upah menyebabkan kenaikan daya beli E. bertambahnya pendapatan menimbulkan kenaikan permintaan EBTANAS-SMA-96-05 Yang termasuk faktor produksi turunan adalah ... A. mesin-mesin dan kewirausahaan B. tenaga kerja dan barang tambang C. tenaga kerja dan skill (keahlian) D. mesin-mesin dan bahan tambang E. skill (keahlian) dan kekayaan alam
EBTANAS-SMA-96-06 Kegiatan produksi yang tergolong pada tingkat produksi tersier adalah ... A. perdagangan, industri kerajinan B. penebangan hutan, pertanian C. usaha perbankan, biro perjalanan D. kerajinan tangan, perikanan laut E. pengangkutan barang, mendulang intan EBTANAS-SMA-96-07 Berikut ini merupakan kegiatan distribusi: 1. KUD menyalurkan pupuk kepada petani 2. produsen menyalurkan hasil produksinya melalui agen 3. pengrajin menjual hasil kerajinan kepada konsumen 4. petani berkeliling menjual hasil kebunnya termasuk distribusi langsung adalah nomor … A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4 E. 3 dan 4 EBTANAS-SMA-96-08 Contoh pajak langsung adalah ... A. pajak pendapatan dan pajak penjualan B. pajak pendapatan dan pajak bea masuk C. pajak penjualan dan pajak pertambahan nilai D. pajak penjualan dan pajak perseroan E. pajak pendapatan dan pajak bumi dan bangunan EBTANAS-SMA-96-09 Nilai suatu barang ditentukan oleh biaya tenaga kerja yang digunakan untuk memproduksi barang tersebut. Pendapat ini merupakan pokok ajaran ... A. teori nilai tenaga kerja rata-rata B. tepri nilai biaya produksi C. teori nilai biaya tenaga kerja D. teori nilai biaya pengganti E. teori nilai biaya reproduksi
EBTANAS-SMA-96-10 Perusahaan sepatu "KUAT" mempunyai data sebagai berikut: − jumlah produksi 500 pasang − biaya penyusutan gedung Rp 3.000.000,00 − biaya penyusutan peralatan Rp 1.500.000.00 − biaya bahan baku Rp 1.500.000.00 − biaya bahan penolong Rp 1.000.000,00 − upah tenaga kerja Rp 500:000,00 Berdasarkan data di atas maka harga pokok sepatu per pasang adalah .... A. Rp 15.000,00 B. Rp 14.000,00 C. Rp 11.000,00 D. Rp 9.000,00 E. Rp 6.000,00 EBTANAS-SMA-96-11 Penjual super marginal adalah penjual mempunyai ... A. harga pokok sama dengan harga pasar B. harga pokok di atas harga pasar C. harga pokok di bawah harga pasar D. jumlah penawaran di atas permintaan E. jumlah penawaran di bawah permintaan,
yang
EBTANAS-SMA-96-12 Ciri-ciri pasar antara lain: 1. pembeli dan penjual relatif banyak 2. diperdagangkan berbagai jenis barang 3. pembeli dan penjual bebas keluar masuk pasar 4. harga ditentukan oleh permintaan dan penawaran 5. mobilitas barang terbatas Yang termasuk ciri-ciri pasar persaingan sempurna adalah ... A. 1, 2, dan 3 B. 1, 3, dan 4 C. 2, 3, dan 4 D. 2, 4, dan 5 E. 3, 4, dan 5 EBTANAS-SMA-96-13 Tujnan penetapan harga maksimum oleh pemerintah antara lain ... A. melindungi golongan masyarakat ekonomi lemah B. melindungi produsen barang-barang kebutuhan pokok C. meningkatkan kualitas produksi barang-barang pokok D. menjaga keseimbangan antara penawaran dan permintaan E. menjaga kestabilan perekonomian dalam negeri EBTANAS-SMA-96-14 Teori bunga modal yang menyatakan bahwa bendabenda sekarang dinilai lebih tinggi dari pada bendabenda yang sama pada saat yang akan datang, dikemukakan oleh ... A. J.B. Say B. N.W. Senior C. Von Bohm Bawerk D. J.M. Keynes E. David Ricardo
EBTANAS-SMA-96-15 Negara X dalam tahun 1995 mempunyai data (dalam milyar rupiah) sebagai berikut: Pendapatan nasional bruto Rp 360.000,00 Laba yang ditahan Rp 60.000,00 Pajak langsung Rp 4.000,00 Penyusutan modal tetap Rp 20.000,00 Pajak tidak langsung Rp 40.000,00 Berdasarkan data di atas maka NNI sebesar ... A. Rp 340.000,00 B. Rp 316.000,00 C. Rp 300,000,00 D. Rp 296.000,00 E. Rp 236.000,00 EBTANAS-SMA-96-16 Pengangguran yang diakibatkan oleh terjadinya rasionalisasi dalam industri seperti industri modern yang dijalankan secara rasional dengan menggunakan peralatan mesin.dan komputer disebut ... A. pengangguran siklus B. pengangguran teknologi C. pengangguran terselubung D. pengangguran struktural E. pengangguran normal EBTANAS-SMA-96-17 Di bawah ini yang termasuk syarat-syarat uang adalah ... A. nilainya mudah berubah B. tidak mudah dibagi-bagi C. tidak mudah rusak D. jumlahnya sangat terbatas E. bahannya bagus dan mahal EBTANAS-SMA-96-18 Apabila suatu negara menggunakan emas sebagai dasar keuangan, tetapi uang emas dan perak berlaku sebagai alat pembayaran yang sah, maka negara tersebut menggunakan sistem ... A. standar inti emas B. standar wesel emas C. standar pincang D. standar tunggal E. standar kembar EBTANAS-SMA-96-19 Salah satu tujuan devaluasi adalah ... A. menaikkan harga barang impor B. meningkatkan kualitas hasil produksi C. menaikkan nilai uang terhadap uang asing D. mendorong ekspor dan rnengurangi impor E. menjamin stabilitas harga dalam negeri
EBTANAS-SMA-96-20 Berikut kebaikan dan keburukan kredit: 1. memberikan kesempatan berspekulasi 2. meningkatkan produktivitas modal 3. mengakibatkan kelebihan produksi 4. menimbulkan konsumsi melebihi kemampuan 5. meningkatkan daya beli masyarakat Yang merupakan keburukan kredit adalah nomor … A. 1, 2, dan 3 B. 1, 3, dan 4 C. 2, 3, dan 4 D. 2, 4, dan 5 E. 3, 4, dan 5 EBTANAS-SMA-96-21 Di bawah ini merupakan tugas bank: 1. memelihara kestabilan nilai uang 2. memberikan kredit jangka pendek 3. mendorong kelancaran produksi dan pembangunan 4. menerima simpanan dalam bentuk giro dan deposito 5. membina bank lainnya agar menjadi bank yang sehat Yang termasuk tugas Bank Sentral adalah ... A. 1, 2, dan 3 B. 1, 3, dan 4 C. 1, 4, dan 5 D. 2, 4, dan 5 E. 3, 4, dan 5 EBTANAS-SMA-96-22 "Proyek ini dibangun dengan pajak yang Saudara bayar". Pernyataan tersebut menunjukkan bahwa pajak mempunyai fungsi ... A. realokasi B. reguler C. stabilitas D. distribusi E. alokasi EBTANAS-SMA-96-23 Data ekspor dan impor negara"Y" tahun 1995 (dalam ribuan). 1. Migas 2. Kayu lapis 3. Hasil tambang 4. Hasil kerajinan
Rp 40.000.000,00 1. Mobil Rp 35.000.000,00 2. Barang-barang Rp 20.000.000,00 Modal Rp 10.000.000,00 Saldo Rp 105.000.000,00
Neraca di atas, menggambarkan ... A. neraca perdagangan aktif B. neraca perdagangan pasif C. neraca perdagangan defisit D. neraca pembayaran aktif E. neraca pembayaran pasif
Rp 60.000.000,00 Rp 40.000.000,00 Rp 5.000.000,00 Rp 105.000.000,00
EBTANAS-SMA-96-24 Kebijaksanaan pemerintah untuk mengurangi masuknya barang dari luar negeri dengan menetapkan pajak yang tinggi terhadap barang-barang impor disebut ... A. penetapan tarif B. diskriminasi harga C. larangan impor D. proteksionisrne E. politik fiskal EBTANAS-SMA-96-25 Kurs valuta asing bergerak bebas ditentukan oleh tarik menarik kekuatan pasar (permintaan penawaran) untuk mencapai titik keseimbangan. Sistem kurs di atas disebut ... A. fixed exchange rate B. fluctuating exchange rate C. stable exchange rate D. gold exchange rate E. multiple exchange rate EBTANAS-SMA-96-26 Seorang importir membeli barang dari luar negeri dengan niembayar sebagian harga barang sebelum barang tersebut dikapalkan. Cara pembayaran ini disebut ... A. red clause L/C B. industrial L/C C. merchant L/C D. L/C biasa E. usance L/C EBTANAS-SMA-96-27 Yang termasuk komponen neraca lalu lintas modal adalah ... A. kredit luar negeri, bunga dan deviden B. kredit luar negeri, dan cicilan hutang luar negeri C. bunga deviden dan upah tenaga kerja D. cicilan hutang luar negeri dan hasil-hasil pariwisata E. cicilan hutang luar negeri dan upah tenaga asing EBTANAS-SMA-96-28 Badan kerjasama ekonomi internasional yang melakukan kegiatan-kegiatan memperbaiki syarat-syarat kerja, syarat-syarat hidup pekerja dan mengatur hak dan kewajiban pekerja disebut ... A. ITO B. FAO C. IDA D. ILO E. UNEDA
EBTANAS-SMA-96-29 Salah satu tujuan IMF adalah ... A. mengatasi hambatan-hambatan dalam perdagangan internasional B. membantu negara-negara anggota dalam permodalan C. membantu negara-negara berkembang di bidang pertanian D. membantu perkembangan ekonomi, kebudayaan dan kesehatan E. membantu negara anggota yang mengalami defisit neraca pembayaran EBTANAS-SMA-96-30 Tahap-tahap pertumbuhan ekonomi antara lain: 1. masa rumah tangga tertutup 2. masa beternak dan bertani 3. masa rumah tangga kota 4. masa bertani dan kerajinan tangan 5. masa rumah tangga bangsa Yang tergolong tahap perkembangan ekonomi menurut Karl Bucher adalah ... A. 1, 2, dan 3 B. 1, 3, dan 4 C. 1, 3, dan 5 D. 2, 3, dan 4 E. 3, 4, dan 5 EBTANAS-SMA-96-31 Suatu negara mengalami perubahan drastis dalam masyarakat tercipta kemajuan yang pesat sehingga timbul penanaman modal. Menurut W.W. Rostow negara tersebut berada pada ... A. masa traditional B. masa peralihan C. masa kematangan D. masa tinggal landas E. masa konsumsi tinggi EBTANAS-SMA-96-32 Yang merupakan faktor perkembangan ekonomi adalah ... A. sumber daya alam, produksi nasional, kesempatan kerja B. sumber daya alam, sumber daya manusia, teknologi dan modal C. sumber daya manusia, sumber daya modal, produksi nasional D. teknologi, pendapatan nasional, produksi nasional E. kesempatan kerja, pendapatan nasional, sumber daya manusia. EBTANAS-SMA-96-33 Yang termasuk modal dasar pembangunan adalah … A. spsial budaya, klimatologi, geologi dan topografi B. kedaulatan bangsa, jumlah penduduk, sosial budaya C. sumber alam, modal budaya, sosial budaya D. floira dan fauna, demografi, hidrografi dan geografi E. rohaniah dan mental, kedudukan geografis, potensi bangsa
EBTANAS-SMA-96-34 Matrik pokok-pokok ajaran teori ekonomi No A B 1
C
sumber kemakmuranprinsip ekonomimemakat metode adalah kerja bergantung pada latardedukti berdasarkan belakang perkembangpada metode induksi annya 2
homoeconomicus sebagai hipotesis
keseimbangan nomi diatur invisible hood
eko-kemakmuran bu-Ican olenterletak pada emas
3
prinsip ekonomi tidakilmu jiwa baik di-kemakmuran masyaberlaku universal gunakan dalam me-rakat tetcapai apabila nganalisa gejala-kemakmuran pribadi gejala ekonomi tercapai
Berdasarkan matrik di atas yang termasuk ajaran mazhab Austria adalah ... A. A1, B1, C1 B. A2, B2, C2 C. A2, B3, C1 D. A1, B2, C3 E. A2, B3, C2 EBTANAS-SMA-96-35 Aliran Merkantilis yang melakukan tindakan memungut bea impor tinggi atas barang jadi dan membebaskan bea masuk bahan-bahan untuk industri, serta melarang ekspor emas dan perak dipelopori oleh … A. Antonie Montehretien B. Cromwell C. Thomas Mun D. Colbert E. Mercier de la Riviere EBTANAS-SMA-96-36 Matrik fungsi manajemen A B C 1. Planning 1. Organizing 1. Staffing 2. Actuating 2. Coordinating 2. Commanding 3. Directing 3. Budgeting 3. Controlling Dari matrik di atas, rumusan fungsi manajemen menurut Henry Fayol adalah ... A. A1, B1, C1, C2, C3 B. A1, B1, B2, C2, C3 C. A1, B1, A2, B2, C3 D. A1, B1, C1, A3, C3 E. A1, B1, C3, B3, C3 EBTANAS-SMA-96-37 Fungsi kegiatan pengelolaan suatu Badan Usaha antara lain: 1. menetapkan waktu pelaksanaan 2. mengukur hasil pekerjaan yang dicapai 3. mengoreksi penyimpangan melalui perbaikan 4. membandingkan hasil pekerjaan dengan sasaran 5. memberi motivasi pada karyawan Yang termasuk fungsi pengawasan adalah nomor … A. 1, 2, dan B. 1, 2, dan 4 C. 2, 3, dan 4 D. 2, 4, dan 5 E. 3, 4,. dan 5
Hitunglah pajak Jamal yang terhutang!
EBTANAS-SMA-96-38 Faktor-faktor intern dalam pengelolaan Badan Usaha adalah ... A. kebutuhan masyarakat, sumber daya manusia, sarana dan prasarana B. sumber daya modal, peraturan pemerintah, kebutuhan masyarakat C. sumber daya manusia, peraturan pemerintah, sarana dan prasarana D. sumber daya modal, sumber daya manusia, sarana dan prasarana E. peraturan pemerintah, kebutuhan masyarakat, sarana dan prasarana
EBTANAS-SMA-96-42 Data permintaan dan penawaran barang "Y" No Harga Permintaan Penawaran 1. Rp 500,00 1.000 unit 6.500 unit 2. Rp 400,00 2.000 unit 4.500 unit 3. Rp 300,00 3. 000 unit 3.000 unit 4. Rp 200,00 4. 000 unit 1.500 unit 5. Rp 100,00 5. 000 unit - unit Dari data di atas: . buatlah kurva terbentuknya harga keseimbangan! . tunjukkan dengan arsiran bidang premi konsumen!
EBTANAS-SMA-96-39 Berikut ini tugas-tugas alat perlengkapan organisasi koperasi: 1. membuat laporan pemeriksaan secara tertulis 2. menyusun rencana kerja koperasi 3. menetapkan anggaran dasar koperasi 4. mengusahakan dan memenuhi segala kebutuhan koperasi Yang menjadi tugas pengurus adalah ... A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4 E. 3 dan 4
EBTANAS-SMA-96-43 Fa. Makmur & Co mempunyai anggota sekutu sebagai berikut: A dengan modal disetor Rp 4.000.000,00 B dengan modal disetor Rp 5.000.000,00 C dengan modal disetor Rp 6.000.000.00 Pada tahun 1995 Fa. Makmur & Co memperoleh keuntungan Rp 3.750.000,00 Aturan pembagian laba menurut anggaran dasar: 1. dibayarkan 5% bunga, dari modal yang telah disetor 2. sisa laba/rugi dibagi berdasarkan perbandingan modal yang telah disetor. Hitunglah penerimaan masing-masing anggota!
EBTANAS-SMA-96-40 Koperasi "MANULA" selama tahun 1995 memiliki data keuangan sebagai berikut: − Penjualan kepada anggota Rp 10.500.000,00 − Penjualan kepada non anggota Rp 3.500.000,00 − Harga Pofok Penjualan Rp 7.500.000,00 − Biaya operasi Rp 2.500.000,00 − Biaya administrasi Rp 1.000.000,00 Berdasarkan data di atas SHU koperasi tahun 1995 adalah ... A. Rp 7.000.000,00 B. Rp 6.500.000,00 C. Rp 4.000.000,00 D. Rp 3.000.000,00 E. Rp 500.000,00
EBTANAS-SMA-96-44 Sebutkan 4 (empat) ciri sistem ekonomi terpusat!
EBTANAS-SMA-96-41 Penghasilan Jamal tahun 1995 Rp 54.320.000,00. Ia mempunyai seorang isteri (tidak bekerja) dan 2 (dua) orang anak. Jika ditentukan; 1. Pendapatan Tidak Kena Pajak (PTKP) − Rp 1.728.000.00 untuk wajib pajak − Rp 864.000,00 untuk isteri wajib pajak − Rp 1.728.000,00 untuk isteri wajib pajak yang mempunyai penghasilan − Rp 864.000,00 untuk tiap anak yang menjadi tanggungannya 2. Tarif pajak − Pendapatan s.d Rp 10.000.000,00 tarif 10% − Pendapatan Rp 10.000.000 s.d Rp 75.000.000,00 tarif 15% − Pendapatan di atas Rp 75.000.000,00 tarif 30%
EBTANAS-SMA-96-45 Koperasi SMA "Swakarsa" didirikan tanggal 1 Januari 1995 dengan data sebagai berikut: Kas Rp 210.000,00 Piutang Rp 415.000,00 Persediaan Rp 1.000.000,00 Perlengkapan Rp 110.000,00 Peralatan Rp 205.000,00 Bangunan Rp 3.000.000,00 Simpanan sukarela Rp 1.000.000,00 Simpanan pokok Rp 1.000.000,00 Simpanan wajib Rp 2.250.000,00 Sisa Hasil Usaha yang ditahan Rp 690.000,00 Dari perkiraan di atas, susunlah Neraca awal koperasi tersebut dalam bentuk skontro!