Edisi 2016 Katalog dan Kurikulum FMIPA UM
Jurusan Fisika
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS NEGER MALANG
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS NEGERI MALANG
Visi Menjadi fakultas unggul dan menjadi rujukan dalam penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi bidang matematika dan ilmu pengetahuan alam serta pembelajarannya.
Misi 1. Menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran matematika dan ilmu pengetahuan alam (MIPA) yang berpusat pada peserta didik, menggunakan pendekatan pembelajaran yang efektif, dan mengoptimalkan pemanfaatan teknologi; 2. Menyelenggarakan penelitian dalam bidang matematika dan ilmu pengetahuan alam, baik kependidikan maupun nonkependidikan, yang bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan kesejahteraan masyarakat; 3. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat melalui penerapan matematika dan ilmu pengetahuan alam, baik kependidikan maupun nonkependidikan, yang berorientasi pada pemberdayaan masyarakat; 4. Menyelenggarakan tatapamong yang otonom, akuntabel dan transparan yang menjamin peningkatan kualitas secara berkelanjutan.
MARI KITA WUJUDKAN VISI DAN MISI FMIPA UM MELALUI KERJA KERAS DAN KEBERSAMAAN
JURUSAN FISIKA FMIPA UM |1
2|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
BAGIAN 1 FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS NEGERI MALANG A. SEJARAH FMIPA UNIVERSITAS NEGERI MALANG FMIPA UM bermula dari sebuah jurusan yaitu Ilmu Pasti Alam, pada Perguruan Tinggi Pendidikan Guru (PTPG) dan didirikan pada tanggal 18 Oktober 1954. Pada saat itu, jumlah mahasiswa Jurusan Ilmu Pasti Alam sebanyak 28 mahasiswa. Sebagaimana dimaklumi, PTPG adalah cikal bakal UM. Sehingga tanggal 18 Oktober 1954 tersebut ditetapkan sebagai hari kelahiran FMIPA UM, sebagai bagian dari Universitas Negeri Malang (UM). Pendirian PTPG Malang dikukuhkan dengan Surat Keputusan Menteri Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan Nomor 38742/Kab tanggal 1 September 1954. Dua bulan berikutnya, yaitu tanggal 10 November 1954, pemerintah mendirikan Universitas Airlangga (Unair) yang berkedudukan di Surabaya, dan melalui Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 1958 PTPG Malang menjadi salah satu fakultasnya, yaitu Fakultas tersebut bernama Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Unair. Pada periode 1960-1963, di Indonesia terdapat dua jenis lembaga pendidikan tinggi pencetak guru sekolah lanjutan, yaitu FKIP (yang merupakan bagian dari suatu universitas) dan IPG (Institut Pendidikan Guru) yang merupakan lembaga mandiri. Untuk menyatukan dua jenis lembaga pendidikan tinggi tersebut, pada 3 Januari 1963 terbit Surat Keputusan Presiden Nomor 1 Tahun 1963 yang isinya menyatukan dua jenis lembaga tersebut menjadi sebuah lembaga baru yang bernama IKIP (Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan). Melalui Keputusan Bersama Menteri PTIP (Perguruan Tinggi dan Ilmu Pengetahuan) dan Menteri PDK (Pendidikan dan Kebudayaan) Nomor 32 dan 34 Tahun 1963, FKIP Unair dan IPG Madiun digabung menjadi IKIP MALANG. Berdasarkan SK Menteri PTIP Nomor 35 tahun 1964, IKIP MALANG memiliki cabang-cabang di Surabaya, Madiun, Singaraja, dan Kupang, dan melalui SK Menteri PTIP Nomor 36 Tahun 1964, Cabang IKIP MALANG bertambah satu lagi, yaitu di Jember. Pada tahun 1964, IKIP MALANG memiliki 4 fakultas, salah satunya adalah Fakultas Keguruan Ilmu Eksakta (FKIE), cikal bakal FMIPA yang memiliki empat jurusan, yaitu Jurusan Ilmu Pasti, Jurusan Ilmu Hayat, Jurusan Ilmu Alam, dan Jurusan Ilmu Kimia. Pada tanggal 23 Maret 1968, cabang-cabang IKIP MALANG yang ada di daerah diserahkan ke induk barunya masing-masing. Cabang Jember diserahkan ke Universitas Negeri Jember, Cabang Singaraja ke Universitas Udayana, Cabang Kupang ke Universitas Nusa Cendana, dan Cabang Surabaya menjadi lembaga baru yaitu IKIP Surabaya. Pada tahun 1975, sesuai dengan sistem yang berlaku di IKIP MALANG, sebutan jurusan di semua fakultas diganti dengan departemen. Bersamaan dengan itu, empat jurusan yang ada di FKIE direstrukturisasi menjadi tiga departemen, yaitu Departemen MatematikaFisika (yang terdiri atas Program Studi Matematika dan Program Studi Fisika), Departemen Ilmu Hayat, dan Departemen Ilmu Kimia. Sistem penjenjangan program pendidikan yang berlaku pada waktu itu ialah jenjang sarjana muda dengan gelar Bachelor of Arts (BA) dan jenjang sarjana dengan gelar Doktorandus (Drs). Masa studi jenjang sarjana muda adalah tiga tahun setelah SLTA, dan masa studi pada jenjang sarjana adalah dua tahun setelah Sarjana Muda. Pada tahun 1979, sistem penjenjangan Sarjana Muda dan Sarjana dihapus, diganti dengan Strata0 (S0, atau Diploma) dan Strata1 (S1). Seiring dengan perubahan tersebut, isti-
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |3
lah departemen tidak lagi digunakan dan sebagai gantinya kembali digunakan istilah jurusan. Jumlah jurusan di FKIE dikembalikan lagi menjadi 4, yaitu Jurusan Pendidikan Matematika, Jurusan Pendidikan Fisika, Jurusan Pendidikan Kimia, dan Jurusan Pendidikan Biologi. Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 1981, terkait dengan penataan kembali fakultas di lingkungan Universitas dan Institut, maka nama Fakultas Keguruan Ilmu Eksakta diubah menjadi Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FPMIPA), dengan jumlah Jurusan yang sama dengan sebelumnya, yaitu Jurusan Pendidikan Matematika, Jurusan Pendidikan Fisika, Jurusan Pendidikan Kimia, dan Jurusan Pendidikan Biologi. Berdasarkan Keputusan Ditjen Dikti Nomor: 241/DIKTI/Kep/1997 tanggal 15 Agustus 1997, IKIP MALANG mendapat mandat tambahan untuk menyelenggarakan pendidikan sarjana program non-kependidikan. Akibatnya, sejak tahun itu FPMIPA IKIP MALANG menyelenggarakan delapan program studi S1 yaitu: (1) Pendidikan Matematika, (2) Matematika, (3) Pendidikan Fisika, (4) Fisika, (5) Pendidikan Kimia, (6) Kimia, (7) Pendidikan Biologi, dan (8) Biologi. Sebagai konsekuensi perluasan mandat tersebut, berdasarkan Keputusan Presiden RI Nomor 93 Tahun 1999 tanggal 4 Agustus 1999, IKIP MALANG berubah statusnya menjadi Universitas Negeri Malang. Nama FPMIPA berubah menjadi FMIPA (Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam), dan nama-nama jurusannya menjadi Jurusan Matematika, Jurusan Fisika, Jurusan Kimia, dan Jurusan Biologi. Pada tahun akademik 2000/2001 dilakukan penataan ulang fakultas dan jurusan di lingkungan Universitas Negeri Malang, FMIPA mendapat tambahan satu jurusan, yaitu Jurusan Geografi.Dengan bergabungnya Jurusan Geografi ini, FMIPA Universitas Negeri Malang memiliki 5 jurusan dan mengelola 9 program studi. Program studi ke-9 tersebut adalah Progam Studi Pendidikan Geografi yang dikelola di Jurusan Geografi. Mulai tahun akademik 2009/2010 dengan berdirinya Fakultas Ilmu Sosial (FIS) maka Jurusan Geografi dialihkan pengelolaannya kedalam Fakultas Ilmu Sosial (FIS), sehingga FMIPA hanya mengelola 4 jurusan yang terdiri 8 program studi. Namun sejak tahun 2012, dengan dibukanya Program Studi baru yaitu Prodi Pendidikan IPA, maka FMIPA mengelola 4 jurusan dengan 9 Program Studi sarjana (S1). Kesembilan program studi tersebut telah terakreditasi oleh BAN-PT (Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi). Program studi rumpun kependidikan telah diakreditasi 2 kali, sedangkan program studi rumpun non-kependidikan baru terakreditasi satu kali. Selain memiliki 9 program studi S1, FMIPA juga memiliki 4 program studi S2 kependidikan, dan 2 program Studi S2 non kependidikan serta 3 program studi S3 kependidikan, dengan peringkat akreditasi tercantum pada Tabel 1. Tabel 1. Program Studi di FMIPA UM dan Peringkat Akreditasi No.
Jurusan
1.
Matematika
2.
Fisika
Prodi Program Studi Pendidikan Matematika (S1) Program Studi Matematika (S1) Pendidikan Profesi Guru (PPG) Program Studi Pendidikan Matematika (S2) Program Studi Pendidikan Matematika (S3) Program Studi Pendidikan Fisika (S1) Program Studi Fisika (S1) Pendidikan Profesi Guru (PPG) Program Studi Pendidikan Fisika (S2)
4|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
Akreditasi A A B A B A A C B
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
No.
Jurusan
3.
Kimia
4.
Biologi
5.
Prodi Program Sudi Fisika (S2) Program Studi Pendidikan Kimia (S1) Program Studi Kimia (S1) Pendidikan Profesi Guru (PPG) Program Studi Pendidikan Kimia (S2) Program Studi Pendidikan Kimia (S3) Program Studi Pendidikan Biologi (S1) Program Studi Biologi (S1) Pendidikan Profesi Guru (PPG) Program Studi Pendidikan Biologi (S2) Program Studi Biologi (S2) Program Studi Pendidikan Biologi (S3) Program Studi Pendidikan IPA (S1)
Akreditasi Proses Pengajuan Akreditasi A B Proses Pengajuan Akreditasi B Proses Pengajuan Akreditasi A A B A Baru Dibuka TA 2016/2017 A Sedang Reakreditasi
Selain aspek kelembagaan, ada beberapa peristiwa penting yang patut dicatat terkait dengan peran serta FMIPA Universitas Negeri Malang dalam pembangunan pendidikan di Indonesia. Pada kurun waktu 1976-1978, IKIP MALANG menyeleng-garakan program PGSLP (Pendidikan Guru Sekolah Lanjutan Pertama) dan PGSLA (Pendidikan Guru Sekolah Lantutan Atas). Bidang studi yang diselenggarakan adalah Pendidikan Matematika dan Pendidikan IPA. Beberapa program pendidikan di FMIPA UM yang telah dilaksanakan di FMIPA UM adalah sebagai berikut. 1. Pada kurun waktu 1979-1985, dalam rangka memenuhi kebutuhan guru yang sangat banyak saat itu, IKIP MALANG menyeleng-garakan program minor pada pendidikan jenjang S1. Melalui program ini, lulusan memiliki kewenangan untuk mengajar dua bidang studi, yaitu bidang studi utama dan bidang studi tambahan yang diambil pada program minornya. 2. Pada tahun akademik 1992/1993, FPMIPA IKIP MALANG mendapat tugas menyelenggarakan Program Penyetaraan D3 Bidang Studi Matematika dan IPA bagi guru-guru SLTP lulusan D1/PGSLP. Program ini diselenggarakan dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan di SLTP. Di samping itu, dalam rangka mempersiapkan dosen Program D2 PGSD, pada tahun yang sama, FPMIPA IKIP MALANG juga diserahi tugas menyelenggarakan Program Sarjana Pendidikan Matematika Sekolah Dasar (dinamai Program S1 Kedua). 3. Mulai Tahun Akademik 2006/2007, FMIPA Universitas Negeri Malang menyelenggarakan program pendidikan guru berasrama, bekerjasama dengan Ditjen PMPTK Depdiknas. Tujuan program ini adalah untuk menyiapkan guru bidang basic science di sejumlah kabupaten yang memerlukan perhatian khusus terutama di Indonesia bagian timur. Angkatan pertama, Tahun Akademik 2006/2007, untuk program studi Matematika dan Fisika. Mahasiswanya berasal dari Kabupaten Kepulauan Aru, Kabupaten Maluku Tenggara, dan Kabupaten Seram Bagian Timur. Angkatan kedua Tahun Akademik 2007/2008 untuk program studi Kimia dan Biologi dengan Mahasiswa yang berasal dari Kabupaten Maluku Tenggara Barat, Kabupaten Ende, dan Kabupaten Belu. Sebagai kelanjutan dari penyelenggaraan program pendidikan guru berasrama, mulai bulan Juli 2010, angkatan pertama Tahun Akademik 2006/2007 program studi Matematika dan program studi Fisika mengikuti program Pendidikan Profesi Guru (PPG) yang saat ini telah menyelesaikan studinya. Untuk angkatan kedua Tahun
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |5
Akademik 2007/2008, jurusan Kimia dan Biologi juga telah menyelesaikan Program PPG bagi mahasiswa basic science. 4. Sejak tahun akademik 2012/2013 prodi matematika, fisika, kimia, dan biologi kembali menyelenggarakan program PPG, tapi kali ini untuk alumni SM3T. Dari segi kepemimpinan Fakultas, sejak tahun 1963, FMIPA Universitas Negeri Malang telah mengalami beberapa kali estafet kepemimpinan. Nama-nama Dekan yang pernah memimpin FMIPA UM tercantum pada Tabel 2. Tabel 2. Nama-nama Dekan FMIPA dari Tahun 1963-sekarang No. 1. 2. 3.
Nama Parmanto, M.A. Prof. Dr. Widarso Gondodiwirjo Prof. Dr. Yusuf Abdurrajak
4.
Prof. Drs. H. Widodo
5.
Prof. Drs. H. Sjamsul Kislam
6.
Prof. Drs. Herman Hudoyo, M.Ed.
7.
Drs. Ali Moertolo
8.
Prof. Drs. Gatot Muhsetyo, M.Sc.
9. 10. 11. 12 13
Drs. Kadim Masjkur, M.Pd Drs. H. Muchtar Abdul Karim, M.A. Dr. H. Istamar Syamsuri, M.Pd Prof.Dr. H. Arif Hidayat, M.Si Dr. Markus Diantoro, M.Si
Masa Jabatan 1963 – 1966 1966 – 1967 1967 – 1970 1970 – 1972 1972 – 1974 1974 – 1976 1976 – 1978 1978 – 1980 1980 – 1983 1983 – 1986 1986 – 1989 1989 – 1993 1994 – 1997 1997 – 2000 2000 – 2003 2003 – 2008 2008 – 2012 2012 – 2014 2015-sekarang
Asal Jurusan Biologi Biologi Biologi Biologi Matematika Matematika Biologi Matematika Fisika Matematika Biologi Fisika Fisika
B. THE LEARNING UNIVERSITY SEBAGAI JATI DIRI UNIVERSITAS NEGERI MALANG FMIPA merupakan salah satu fakultas yang ada di Universitas Negeri Malang, dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari universitas, sehingga dituntut mengikuti perkembangan universitas tersebut. Terhitung mulai Tahun 2010 Universitas Negeri Malang menyatakan jati dirinya sebagai The Learning University, yang merupakan kebijakan resmi universitas dan diuraikan secara rinci ke dalam naskah akademik Universitas Negeri Malang. Penetapan Universitas Negeri Malang sebagai The Learning University, telah melalui proses perenungan yang mendalam dan melalui serangkaian pemikiran, diskusi partisipatif, dan musyawarah yang disemangati oleh nilai-nilai kekeluargaan, kebersamaan, dan keinginan Universitas Negeri Malang untuk maju berkelanjutan. Pengalaman panjang dalam bidang pendidikan sejak kelahirannya pada 18 Oktober 1954, telah menjadi modal berharga untuk mewujudkan jati diri Universitas Negeri Malang sebagai The Learning University. The Learning University memiliki dua makna: (1) sebagai learning organization dan (2) sebagai learning resource. Sebagai learning organization, sistem organisasi, aspirasi, pengembangan kepedulian, dan pengembangan kapabilitas Universitas Negeri Malang dilakukan bersama, sehingga sistem organisasi Universitas Negeri Malang dan unsurunsurnya berfungsi sebagai organisme belajar yang terus menerus belajar. Sebagai learning resources, Universitas Negeri Malang memerankan diri sebagai sumber belajar, tempat belajar, media belajar, dan inspirator pembelajaran bagi mahasiswa, dosen, karyawan, dan 6|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
tenaga fungsional, serta segala lapisan masyarakat. Ini mengandung arti bahwa Universitas Negeri Malang, membuka akses seluas-luasnya sebagai tempat dan rujukan belajar bagi semua. Pengembangan jati diri Universitas Negeri Malang sebagai The Learning University diilhami oleh wawasan universal lifelong learning, lifelong education, education for all, and education for sustainable development; dipadukan dengan dua wawasan prinsip dasar kultural pendidikan di Indonesia, yakni (1) asah, asih, dan asuh serta (2) ing ngarsa sung tuladha, ing madya mangun karsa, dan tut wuri handayani. Wawasan tersebut menjadi sumber spirit dan aspirasi untuk membangun Universitas Negeri Malang sebagai perguruan tinggi yang berkapasitas tinggi untuk mewujudkan keunggulan yang dicita-citakan dan memberikan layanan kepada pemangku kepentingan dan masyarakat. 1. Makna Universitas Negeri Malang sebagai The Learning University Sebagai learning organization, Universitas Negeri Malang, merupakan lembaga pendidikan tinggi yang: (1) Mengembangkan kemampuan melalui survival learning yang dikombinasikan dengan generative learning untuk meningkatkan kapasitas rasa, karsa, dan daya cipta, (2) Membangun tatanan organisasi yang mampu memfasilitasi semua unsur universitas untuk belajar dan bertransformasi; dan (3) Memiliki budaya kolaboratif dan kolektif dalam melakukan perubahan, berdasarkan prinsip-prinsip dan nilai bersama. Sebagai the learning resources, Universitas Negeri Malang memilki jati diri perspektif ruang maupun cara pikir yang bersifat terbuka (“open space, open mind”) sebagai sumber belajar, tempat belajar, media belajar, dan inspirator pembelajaran. 2. Universitas Negeri Malang sebagai The Learning University yang Dicita-citakan Sebagai learning organization, Universitas Negeri Malang, diharapkan menjadi bangunan kelembagaan yang kokoh dan terus menerus bertransformasi dengan didukung lima pilar utama, yaitu: 2.1 Kepakaran personal (personal mastery) Setiap individu di lingkungan Univesitas memiliki komitmen yang kuat untuk belajar sepanjang hayat agar memiliki keahlian di bidang khusus dan selalu memberikan hasil kerja dengan tingkat kemanfaatan tertinggi bagi pekerjaan masing-masing dan bagi lembaga 2.2 Bekerja dengan model mental (mental model) Hal ini diwujudkan dengan: (1) selalu melakukan evaluasi dan refleksi diri, memahami visi dan misi, dan membumikan dan mewujudkan visi dan misi itu secara keseluruhan, (2) terus menerus mengembangkan kemampuan melakukan perbincangan yang membelajarkan untuk mencari, menerima, dan memberi sumbangan pemikiran sehingga setiap orang yang ada di lingkungan Universitas Negeri Malang dapat memberikan pemikiran. 2.3 Visi bersama (shared vision) Visi harus menjadi identitas bersama yang menjadi fokus dan energi untuk membangkitkan motivasi setiap orang untuk belajar dan terus belajar.
2.4 Pembelajaran bersama (team learning)
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |7
Universitas Negeri Malang berkeyakinan bahwa lembaga dapat belajar. Pembelajaran lembaga dibangun melalui pembelajaran individual. Dengan pembelajaran lembaga diharapkan dapat tercapai hasil yang luar biasa dan setiap individu yang ada di dalamnya juga akan tumbuh lebih cepat. 2.5 Berfikir sistem (system thinking) Di lingkungan Universitas Negeri Malang harus terbangun pola fikir sistem, bahwa semua pihak di lingkungan Universitas Negeri Malang mempunyai kesempatan yang sama untuk belajar, bahwa Universitas Negeri Malang merupakan satu kesatuan yang terdiri dari komponen-komponen yang berbeda-beda, dan bahwa semua karakteristik Universitas Negeri Malang sebagai the learning university merupakan satu kesatuan yang harus tampak sekaligus, tidak ada satupun karakteristik yang terabaikan. Sebagai learning resources, Universitas Negeri Malang diharapkan menjadi pusat kepakaran dan sumber belajar yang dapat memberikan inspirasi bagi semua masyarakat yang berinteraksi dengan Universitas Negeri Malang. Sosok learning resources itu diwujudkan dalam kesatuan dimensi fisik dan kultural. Dimensi fisik: Universitas Negeri Malang mewujudkan tata ruang kampus dan fasilitas yang membelajarkan, memperluas akses belajar bagi semua lapisan masyarakat, dan melayani kebutuhan sumber belajar bagi semua lapisan masyarakat yang membutuhkan yang diperkuat dengan dukungan teknologi. Dimensi Kultural: Universitas Negeri Malang mewujudkan lingkungan kehidupan kampus yang penuh dengan etos kerja dan budaya mutu untuk mendukung kesehatan organisasi dan pengembangan diri; interaksi kolegial yang saling membelajarkan (individu yang saling asah asih asuh); penghargaan terhadap kepakaran; integrasi dan internalisasi belajar ke dalam budaya dan sistem universitas; emansipatoris dan memperluas akses belajar bagi semua; budaya manajerial yang menumbuhkan kreasi dan inovasi; dan budaya riset dan diskusi untuk menghasilkan pengetahuan yang unggul. 3. Dua Strategi Utama untuk Mewujudkan Universitas Negeri Malang sebagai The Learning University Dua strategi untuk mewujudkannya adalah strategi untuk mencapai peran learning organization dan strategi mewujudkan peran sebagai sebuah learning resources. Peran sebagai learning organization dilaksanakan melalui langkah-langkah sebagai berikut. a. Mengembangkan sikap positif terhadap belajar. b. Mengenali kendala-kendala belajar. c. Mengelola pembelajaran organisasi. d. Menetapkan tipe belajar yang sesuai dengan kebutuhan. e. Mengembangkan dan menyediakan sumber daya belajar. Peran Universitas Negeri Malang sebagailearning resources dilaksanakan melalui langkahlangkah sebagai berikut. a. Pengembangan lingkungan Universitas Negeri Malang menjadi sebuah kawasan yang menyatukan semua elemen fisik dan non-fisik ke dalam suatu keutuhan yang mampu menciptakan lingkungan belajar yang inspiratif, dan menciptakan kondisi bagi setiap orang untuk belajar (enabling everyone to learn). 8|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
b. Pemberdayaan dan pendayagunaan sumberdaya manusia melalui optimalisasi pemanfaatan bakat, kecakapan, pengetahuan, dan kebijaksanaan (wisdom) setiap individu yang berada di lingkungan Universitas Negeri Malang. c. Peningkatan mutu pesan dan strategi penyebarluasannya. d. Optimalisasi kontribusi produk media belajar terhadap kualitas belajar bagi masyarakat. e. Peningkatan standar dan kualitas sarana dan prasarana untuk memenuhi kondisi yang dipersyaratkan. f. Mewujudkan proses pembelajaran yang menghasilkan lulusan yang kompeten melalui proses-proses learning to know, learning to be, learning to do, live together, dan learning live together. g. Pengembangan layanan pembelajaran yang dapat menjadi bekal dan pendorong belajar berkelanjutan. h. Pengembangan model pendidikan yang open space. i. Peningkatan aksesibilitas bagi masyarakat berkebutuhan khusus. 4. Yang harus kita lakukan sebagai bagian dari Universitas Negeri Malang sebagai The Learning University Terwujudnya Universitas Negeri Malang sebagai The Learning University merupakan tanggung jawab bersama antara lembaga dan setiap individu yang ada di Universitas Negeri Malang, termasuk di dalamnya pimpinan, dosen, tenaga kependidikan (supporting staff), mahasiswa dan semua stakeholders Universitas Negeri Malang untuk mewujudkan Universitas Negeri Malang sebagai The Learning University. Secara garis besar, langkah-langkah yang harus ditempuh oleh setiap pimpinan pada masingmasing unit kerja di Universitas Negeri Malang adalah sebagai berikut. a. Membangun sikap positif terhadap belajar, b. Mengenali kendala-kendala belajar, c. Mengelola pembelajaran organisasi, d. Menentukan jenis kegiatan belajar yang tepat. Setiap individu di lingkungan Universitas Negeri Malang juga memiliki peran dan tanggung jawab untuk mencapai cita-cita Universitas Negeri Malang sebagai The Learning University. Dosen, tenaga kependidikan (supporting staff), dan mahasiswa dapat mewujudkan peran dan tanggung jawabnya masing-masing dengan cara-cara sebagai berikut. a. Menjadikan diri sebagai pembelajar seumur hidup (lifelong learner). b. Bersikap terbuka terhadap belajar. c. Berani menanggung resiko yang timbul dari proses dan hasil belajar. d. Memandang belajar sebagai tanggung jawab pribadi. e. Lebih bersikap kreatif. C. JURUSAN DAN PROGRAM STUDI Pada tahun akademik 2015/2016 FMIPA Universitas Negeri Malang mengelola 9 program studi sarjana (S1), 4 prodi Pendidikan Profesi Guru (PPG), 6 prodi magister (S2), dan 3 prodi doktor (S3). Program studi serumpun, baik kependidikan maupun non kependidikan dikelola dalam satu jurusan, sehingga saat ini FMIPA mengelola 9 prodi sarjana (S1), 4 prodi Pendidikan Profesi Guru (PPG), 6 prodi magister (S2), dan 3 prodi doktor (S3) yang tergabung ke dalam empat jurusan, dan satu Prodi Setingkat Jurusan yaitu Prodi Pendidikan IPA.
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |9
Jurusan Matematika mengelola Program Studi Pendidikan Matematika dan Program Studi Matematika. Program Studi Pendidikan Matematika diharapkan dapat menghasilkan Sarjana Pendidikan Matematika yang berkompeten sebagai pengajar yang profesional dalam merancang sistem dan model-model pembelajaran yang menimbulkan kreativitas peserta didik, serta mampu mengembangkan beragam media pembelajaran yang inovatif, dan kritis terhadap penyelenggaraan sistem pendidikan dan pengajaran. Program Studi Matematika dimaksudkan untuk menghasilkan Sarjana Matematika yang berkompeten dalam mengembangkan dan menerapkan matematika kedalam berbagai bidang, dan berpotensi sebagai peneliti pada instansi yang memerlukan kajian matematika (LIPI, LAPAN, BPPT atau lembaga penelitian lainnya), serta berpotensi sebagai dosen, dan praktisi pada bidang: industri, perbankan, asuransi, statistik terapan, telekomunikasi, dan informatika. Jurusan Fisika mengelola Program Studi Pendidikan Fisika dan Program Studi Fisika. Program Studi Pendidikan Fisika dimaksudkan untuk menghasilkan Sarjana Pendidikan Fisika berkompeten sebagai pengajar fisika yang profesional, pengembang metode pembelajaran fisika yang inovatif, pengembang media pembelajaran fisika berbasis IT maupun konvensional dan pengembang kurikulum serta instruktur pelatihan pendidikan fisika. Program Studi Fisika bertujuan menghasilkan Sarjana Fisika yang berkompeten dalam bidang penelitian dan pengembangan (khususnya dalam bidang Fisika Material, Elektronika dan Instrumentasi, serta Komputasi dan Teknologi Informasi) dan berkompeten sebagai peneliti pada divisi Research and Development di dunia industri. Lulusannya diharapkan juga berpotensi sebagai dosen yang siap melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi. Jurusan Kimia mengelola Program Studi Pendidikan Kimia dan Program Studi Kimia. Program Studi Pendidikan Kimia bertujuan menghasilkan Sarjana Pendidikan Kimia yang berkompeten sebagai tenaga pengajar kimia professional, perancang sistem pembelajaran kimia yang inovatif dan modern, pengembang media pembelajaran kimia berbasis komputer (WEB dan sejenisnya) dan konvensional, serta pengamat kritis terhadap sistem pembelajaran kimia di sekolah menengah. Lulusannya juga berpotensi untuk menjadi dosen dan tenaga instruktur kimia di lembaga-lembaga pelatihan pendidikan, baik negeri ataupun swasta. Program Studi Kimia bertujuan menghasilkan Sarjana Kimia yang berkompeten sebagai tenaga peneliti kimia diberbagai lembaga penelitian (seperti LIPI, BPPT, dan Balai Penelitian), pada divisi Research and Development, dan pengendali mutu pada divisi Quality Control. Lulusan ini juga berpotensi untuk menjadi dosen kimia dan berwiraswasta dibidang eksplorasi dan pemberdayaan sumber-sumber alam potensial. Jurusan Biologi mengelola Program Studi Pendidikan Biologi dan Program Studi Biologi. Program Studi Pendidikan Biologi bertujuan menghasilkan Sarjana Pendidikan Biologi yang prospektif untuk dunia pendidikan biologi, dan IPA. Lulusannya juga berpotensi untuk menjadi dosen dan tenaga instruktur biologi di lembaga-lembaga pelatihan pendidikan. Program Studi Biologi bertujuan untuk menghasilkan Sarjana Biologi yang berkompeten sebagai peneliti dibalai-balai penelitian, bioteknologi, agro industri, keluarga berencana dan lingkungan hidup, serta di sektor industri. Lulusan ini juga berpotensi untuk menjadi dosen biologi dan berwiraswasta di bidang agrobisnis. Program Studi Pendidikan IPA merupakan Prodi Baru di FMIPA UM yang bertujuan untuk menghasilkan lulusan yang memiliki karakter luhur sebagai pendidik dan memiliki penguasaan materi IPA sekolah, pendekatan pembelajaran, serta penguasaan teknologi informasi dan komunikasi sebagai dasar pengembangan profesionalitas keguruan yang memenuhi tuntutan jaman.
10|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
D. ORGANISASI 1. Struktur Organisasi FMIPA Universitas Negeri Malang memiliki struktur organisasi, yang masing-masing komponen atau unsur mempunyai tugas dan wewenang sesuai dengan peraturan yang ada (Gambar 1). Unsur-unsur organisasi FMIPA Universitas Negeri Malang terdiri atas: pimpinan, senat fakultas, pelaksana akademik, dan tenaga kependidikan (supporting staff). Unsur pimpinan terdiri atas Dekan dan 3 (tiga) Wakil Dekan. Dekan sebagai pimpinan tertinggi mempunyai tugas memimpin pelaksanaan pendidikan dan pengajaran, penelitian, pengabdian kepada masyarakat, dan pembinaan sivitas akademika di lingkungan FMIPA. Dalam melaksanakan tugasnya, Dekan dibantu oleh tiga orang Wakil Dekan, yaitu. Wakil Dekan I membantu bidang pendidikan dan pengajaran, penelitian, pengabdian kepada masyarakat, kerjasama, dan perencanaan. Wakil Dekan II membantu bidang administrasi umum, keuangan, dan kepegawaian. Wakil Dekan III membantu bidang kemahasiswaan dan alumni. Dalam melaksanakan tugas sehari-hari, pimpinan Fakultas dibantu oleh pelaksana akademik dan tenaga kependidikan (supporting staff), Kepala Laboratorium, Kepala Laboratorium Mineral dan Material Maju (MMJ) dh. Laboratorium Sentral, dan Kepala workshop. Unsur pelaksana akademik terdiri dari Ketua Jurusan, Sekretaris Jurusan, Korprodi Kepala Laboratorium, dan KBK/kelompok dosen. Tugas utama pelaksana akademik adalah melaksanakan kegiatan dalam bidang pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat, sesuai dengan bidang ilmu dan program studi yang ada di masing-masing jurusan atau Program studi . Tenaga kependidikan (supporting staff) bertugas melakukan: administrasi pendidikan, umum dan Barang Milik Negara, keuangan dan kepegawaian, serta kemahasiswaan dan alumni. Tenaga kependidikan (supporting staff) dikepalai oleh Seorang Kepala Bagian Tata Usaha (Kabag TU) yang dibantu oleh empat Kepala Sub Bagian (Kasubag). Kepala Bagian Tata Usaha bertanggung jawab atas seluruh kegiatan yang dilakukan oleh Subag yang ada di bawah binaannya. Sub Bagian (Subag) yang ada di FMIPA ada 4, yaitu: (1) Subag Akademik, (2) Subag Umum dan Barang Milik Negara, (3) Subag Keuangan dan Kepegawaian, dan (4) Subag Kemahasiswaan dan Alumni. Tugas pokok dan fungsi masing-masing subbagian diuraikan sebagai berikut. Subag Akademik Bertugas mengelola dan melayani administrasi bidang pendidikan dan pengajaran, penelitian, pengabdian kepada masyarakat, serta kerjasama yang meliputi: Menyiapkan administrasi perencanaan dan penyusunan jadwal kuliah, pendaftaran matakuliah (registrasi akademik), penyelesaian administrasi perkuliahan dan praktikum, layanan ujian mahasiswa, layanan administrasi kepenasihatan, layanan administrasi yudisium mahasiswa. Melaksanakan administrasi surat izin penelitian, kuliah kerja lapangan, praktik kerja lapangan, cuti kuliah, observasi dan surat lain yang diperlukan mahasiswa. Memproses administrasi hasil studi mahasiswa dan mendokumentasikannya. Melaksanakan administrasi pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan oleh dosen dan tenaga kependidikan. Subag Umum dan Barang Milik Negara (UBMN)
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |11
Bertugas mengelola dan melayani administrasi bidang ketatausahaan, kerumahtanggaan, dan perlengkapan yang meliputi: Melaksanakan administrasi persuratan dan kearsipan. Melaksanakan pemeliharaan kebersihan, keindahan, dan keamanan lingkungan. Melaksanakan urusan keprotokolan dan penerimaan tamu fakultas. Mempersiapkan sarana/administrasi rapat dinas, upacara, pertemuan ilmiah. Melaksanakan pengelolaan Barang Milik Negara (BMN) fakultas. Melaksanakan pemeliharaan Sarana dan Prasarana fakultas Subag Keuangan dan Kepegawaian Bertugas mengelola dan melayani administrasi bidang keuangan, dan kepegawaian yang meliputi: Melaksanakan penerimaan, penyimpanan, pengeluaran, pembukuan dan pertanggung jawaban keuangan. Melaksanakan administrasi usulan promosi, pengembangan, dan kesejahteraan dosen/tenaga kependidikan. Mempersiapkan usul pengangkatan dosen luar biasa. Melaksanakan administrasi penilaian kinerja dosen/tenaga kependidikan. Mengelola administrasi Laporan Kinerja Dosen. Subag Kemahasiswaan dan Alumni. Bertugas mengelola dan melayani administrasi kemahasiswaan dan alumi yang meliputi: Melaksanakan urusan pemberian izin/rekomendasi kegiatan mahasiswa. Memproses biodata mahasiswa dan alumni. Memproses administrasi beasiswa. Memproses usulan kegiatan minat, penalaran, dan kesejahteraan mahasiswa. Memproses pemilihan pengurus ormawa tingkat fakultas dan jurusan, dan usul pemilihan mahasiswa berprestasi. Memproses legalisir ijasah, akta mengajar, dan transkrip. Melaksanakan administrasi pemantauan pelaksanaan pembinaan mahasiswa. Melaksanakan penyajian informasi di bidang kemahasiswaan dan alumni.
12|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Gambar 1. Struktur Organisasi FMIPA Universitas Negeri Malang Keterangan Gambar 1 : UPM = Unit Penjaminan Mutu (Tingkat Fakultas) GPM = Gugus Penjaminan Mutu (Tingkat Jurusan/Prodi) LP3 = Lembaga Pengembangan Pendidikan dan Pembelajaran P4G = Pusat Pengembangan Profesi Guru
P4L Garis _____ Garis - - - -
= Pusat Pengembangan Program Pengalaman Lapangan Koordinasi di Tingkat Fakultas Koordinasi dengan Lembaga di Luar Fakultas
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |13
Tabel 3. Daftar Pejabat FMIPA Universitas Negeri Malang Tahun 2015 JABATAN
NAMA / NIP
Alamat/Telp. Jalan Sasando 183A. Tunggungwulung, Malang 65152
Dr. Markus Diantoro, M.Si NIP. 196612211991031001
e-mail:
[email protected]
Dekan Jl. Danau Sentani Raya Blok C5 D10 Malang Dr. Ibrohim, M.Si. NIP 196611041991031001
e-mail:
[email protected]
Wakil Dekan I Jl. Pahlawan 55 A, Pasuruan e-mail:
[email protected] Dr. Sisworo , S.Pd, M.Si NIP 196704081993021001
Wakil Dekan II Puri Kartika Asri J-17 Tunjung Sekar II, Malang Dr. Fatchur Rohman, M.Si NIP 196512081991031005
e-mail:
[email protected]
Wakil Dekan III Jl. Klayatan II/31, RT:03, RW:04 Malang Drs. Kusmain NIP 195905151984031002 Kepala Bagian Tata Usaha
14|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
e-mail:
[email protected]
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
JABATAN
NAMA / NIP
Alamat/Telp. Jl. Cakalang Nomor 221 Malang 65126
Drs. Tri Rahardjo , M.M. NIP 196301201986011001
Kasubag Akademik Bandulan VIII K 11/12A, Malang
Ir. H. Kasdi NIP 195907281981031013
e-mail:
[email protected]
Kasubag Umum dan Barang Milik Negara Jl. Danau Sembuluh I C-1D8 Sawojajar Malang Rujito, S.E. NIP 196005061981031002
e-mail:
[email protected]
Kasubag Keuangan dan Kepegawaian Jl. Kolonel Sugiono V No 15, Malang Ir. Nurul Hamid NIP 196303201986031002
e-mail:
[email protected]
Kasubag Kemahasiswaan dan Alumni Jl. Klampok Kasri II/262, Malang 65115 Dr. Sudirman, M.Si NIP 196503221990011001
e-mail:
[email protected]
Ketua Jurusan Matematika Jl. Tirtomulyo V/6, Landungsari, Malang 65151 Dr. Susiswo , M.Si NIP 196503281990011001
e-mail:
[email protected]
Sekjur Matematika
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |15
JABATAN
NAMA / NIP
Alamat/Telp. Pondok Mutiara Bonagung E1/7 Wagir, Malang 65158
Dr. Hery Susanto, M.Si NIP 196712021991031002
e-mail:
[email protected]
Koorprodi S1 Matematika Jl. Bendungan Sempor 3A Malang 65145 Dr. Abdur Rahman As’ari, M.Pd, M.A NIP 196203011985031003
e-mail:
[email protected]
Koorprodi S2 dan S3 Pendidikan Matematika Jl. Candi Mendut Selatan No 15, Malang 65141 Prof. Dr. Cholis Sa`dijah , M.Pd, M.A. NIP 196104071987012001
e-mail:
[email protected]
Koorprodi S2 Pendidikan Dasar Perum Tidar View Kav. 24 Jl. Candi VI, RT 10/RW 06 Karangbesuki Sukun Malang Dr. Sentot Kusairi, M.Si NIP 196710281993021001
e-mail:
[email protected]
Ketua Jurusan Fisika Perum Bukit Cemara Tidar Blok E2 No. 5 Kab Malang Dr. Hari Wisodo , S.Pd, M.Si NIP 197307241998031001
e-mail:
[email protected]
Sekjur Fisika Jl. Teratai I/2 Sengkaling Mulyoagung Dau, Malang 65151 Dr. Parno, M.Si NIP 196501181990011001
Koorprodi S1 Pendidikan Fisika
16|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
e-mail:
[email protected]
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
JABATAN
NAMA / NIP
Dr. Lia Yuliati, M.Pd NIP 196807191991032001
Alamat/Telp. Perum Cakalang Asri B/9 Jl. Cakalang RT/RW 06/02, Blimbing Malang e-mail:
[email protected]
Korprodi S2 Pendidikan Fisika Jl. Tirtomulyo V/2 Landungsari, Malang 65151 Prof. Dr. Arif Hidayat , M.Si NIP 196608221990031003
e-mail:
[email protected]
Korprodi S2 Fisika Jl. Kutilang Barat No. 19, Malang Dr. Aman Santoso , M.Si NIP 196511101992031006
e-mail:
[email protected]
Ketua Jurusan Kimia Jl. Laksda Adi Sucipto XII/08, Malang 65125 Dr. Suharti, S.Pd, M.Si NIP 196704171992062001
e-mail:
[email protected]
Sekjur Kimia Jl. Danau Ranau I-G 2B Nomor 19— 20 Sawojajar Malang65138 Drs. Muhammad Su’aidy, M.Pd NIP 195507041981121001 Koorprodi S1 Pendidikan Kimia
e-mail:
[email protected] d Jl. BendunganSigura-gura 28, Malang 65145
Dra. Sri Rahayu , M.Ed., Ph.D NIP 196605141991122001
e-mail:
[email protected]
Koorprodi S2 dan S3 Pendidikan Kimia
Dr. Hadi Suwono , M.Si NIP 196705151991031007
Jl. Taman Bunga Merak Kavling 50 Malang, 65145 e-mail:
[email protected]
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |17
JABATAN
NAMA / NIP
Alamat/Telp.
Ketua Jurusan Biologi Jl. Ters. Sigura Gura C-19 Malang e-mail:
[email protected] Sofia Ery Rahayu, S.Pd, M.Si NIP 196801111993032001
Sekjur Biologi Jl. Perum Tropodo Indah J-34 Waru Sidoarjo 61262 Dr. Betty Lukiati, M.S. NIP 195702271982032002
e-mail:
[email protected]
Koorprodi S1 Biologi Jl. Mulyorejo No.2, Mulyoagung, Malang 65151 Prof. Dr. Siti Zubaidah , S.Pd, M.Pd NIP 196806021993022001
e-mail:
[email protected]
Koorprodi S2 dan S3 Pendidikan Biologi Jl. Mertojoyo Barat 30 Malang, Dr. Munzil , M.Si NIP 196704121993021001
e-mail:
[email protected]
Koorprodi Pendidikan IPA Jl. Tirto Mulyo Gg. V/5, Landungsari, Malang 65151 Dr. Erry Hidayanto , M.Si NIP 196609061992031004
e-mail:
[email protected]
Kepala Lab Matematika Jl. Teratai I/14, Sengkaling, Malang 65151 Drs. Yudyanto , M.Si NIP 196409251990011001 Kepala lab Fisika
18|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
e-mail:
[email protected]
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
JABATAN
NAMA / NIP
Alamat/Telp. Perum Pondok Bestari Indah Blok E9.No. 149, Landungsari, Dau, Malang,
Dr. Yudhi Utomo , M.Si NIP 196705011996031002
e-mail:
[email protected]
Kepala Lab. Kimia Perum Bumi Tunggul Wulung Indah F-4 Malang e-mail:
[email protected]
Agung Witjoro , S.Pd, M.Kes NIP 197303232005011001
Kepala lab Biologi Sitirejo RT02/RW05 Wagir, Malang e-mail:
[email protected]
Sugiyanto , S.Pd, M.Si NIP 196707091993021001
Kepala Lab Prodi Pend. IPA Jl. Suropati 189 RT 04 RW 01, Singosari Malang. e-mail:
[email protected]
Drs. H. Abdulloh Fuad, M.Si NIP 196302221988121002
Kepala Lab. Mineral dan Material
2. Dosen dan Tenaga Kependidikan (Supporting Staff) Dosen adalah tenaga inti untuk pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi. Kualitas dan kuantitas dosen merupakan salah satu penentu terlaksananya pembelajaran, penelitian dan pengabdian pada masyarakat. Jumlah dosen menurut ijazah yang dimiliki dan jumlah dosen yang sedang melaksanakan studi lanjut sampai 31 Desember 2015 tercantum pada Tabel 4.
Tabel 4. Jumlah Dosen Tetap yang Bidang Keahliannya Sesuai dengan Program Studi FMIPA UM Berdasarkan Pendidikan Tertinggi No.
Hal
Jumlah tiap Prodi
Jumlah Fak.
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |19
Matematika
Pend. Fisika
Fisika.
Pend. Kimia.
Kimia.
Pend. Biologi
Biologi.
Pendidikan IPA
(2)
Pend. Matematika (1)
Jumlah
(3)
(4)
(5)
(6)
(7)
(8)
(9)
(10)
(11)
(12)
1
S1
0
0
1
0
1
0
1
0
0
3
2
S2/Profesi/Sp-1
14
18
7
24
8
16
5
18
5
115
3
S3/Sp-2
10
10
7
7
4
16
9
12
0
75
24
28
15
31
13
32
15
30
5
193
TOTAL
Untuk mendukung layanan administrasi dan kerumahtanggaan fakultas, saat ini FMIPA Universitas Negeri Malang didukung oleh 78 orang tenaga kependidikan (supporting staff), terdiri atas 54 orang PNS dan 24 pegawai tidak tetap bertugas di kantor fakultas dan jurusan. Untuk membantu pelaksanaan aktivitas di laboratorium, FMIPA Universitas Negeri Malang juga didukung oleh sejumlah tenaga teknisi/laboran. Jumlah tenaga teknisi/laboran di FMIPA sebanyak 19 orang terdiri atas 12 orang PNS dan 7 orang Pegawai Tidak Tetap/tenaga kontrak tersebar di laboratorium Fisika, Kimia, Biologi, dan Laboratorium Mineral dan Material Maju (MMJ) dh. Lab Sentral. Dalam Laboratorium tersebut terdapat 35 Sublab dengan jam layanan kepada mahasiswa dan dosen (mulai pk 07.00 s.d 18.00). Tabel 5. Data Jumlah Tenaga Kependidikan Berdasarkan Jenjang Pendidikan Unit Kerja
SD
Akademik Umum dan BMN Keuangan dan Kepegawaian Kemahasiswaan dan Alumni Jurusan Fisika Jurusan Kimia Jurusan Biologi Jumlah Pegawai Tidak Tetap (PTT) Jumlah keseluruhan
SMP 2 2 2
1 1 2 2
Jenjang Pendidikan SMA SMK D3 2 11 1 1 1 2 18 7 25
1 4 1 1 2 9 6 15
S1 2 2 1 5 1 6
2 5 3 1 1 2 3 17 10 27
Jumlah
S2 1 1 1
8 23 7 4 4 5 3 54 24 78
E. FASILITAS GEDUNG DAN SARANA PRASARANA LAINNYA Lokasi FMIPA Universitas Negeri Malang, terletak di kampus utama yang dapat diakses melalui pintu utama, yaitu Jalan Cakrawala dan pintu Jalan Semarang 5 Malang. Gedung FMIPA Universitas Negeri Malang terdiri atas 8 (delapan) gedung yaitu gedung O-1 sampai dengan O-8. Kedelapan gedung tersebut dimanfaatkan untuk ruang perkantoran, ruang perkuliahan, dan laboratorium. Denah Lokasi FMIPA Universitas Negeri Malang adalah seperti pada Gambar 2. Lokasi FMIPA adalah bagian yang diarsir.
FASILITAS GEDUNG
Gedung O-1 (FMIPA)
20|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Gedung O-1 (FMIPA) dikenal sebagai gedung Dekanat; terdiri atas dua lantai dengan luasan total 1.600 m2. Lantai satu digunakan untuk layanan administrasi akademik, administrasi umum dan barang milik negara, administrasi keuangan dan kepegawaian serta administrasi kemahasiswaan dan alumni. Juga terdapat kantor Koordinator Pengelola Praktek Kerja Lapangan (PKL) dan Pengembangan Lesson Study kerjasama dengan pihak Jepang (JICA), Unit Penjaminan mutu, Ruang Senat FMIPA, dan ruang rapat. Lantai dua digunakan untuk kantor pejabat fakultas (Dekan, Wakil Dekan I, Wakil Dekan II, dan Wakil Dekan III), ruang rapat, serta aula yang memiliki daya tampung sampai dengan 300 kursi. DENAH LOKASI GEDUNG FMIPA UNIVERSITAS NEGERI MALANG Jl. Semarang 5,Malang
O8
Gambar 2. Denah Lokasi Gedung FMIPA Universitas Negeri Malang
Gedung O-2 (KIM) Gedung O-2 (KIM) merupakan gedung Jurusan Kimia; terdiri atas tiga lantai dengan luasan total 2.400 m2. Lantai satu digunakan untuk layanan administrasi Jurusan Kimia (kantor Ketua dan Sekretaris Jurusan, Koordinator Program Studi, kantor Kepala Laboratorium, dan laboran). Juga terdapat ruang kerja dosen, ruang rapat dengan kapasitas 150 kursi dan laboratorium penelitian mahasiswa tahun terakhir. Lantai dua dan tiga dimanfatkan untuk laboratorium dan ruang peralatan khusus. Laboratorium yang terdapat di gedung O-2 Adalah Laboratorium Kimia Dasar, Laboratorium Kimia Anorganik, Laboratorium Kimia Organik, Laboratorium Kimia Fisik, Laboratorium Kimia Analitik Dan Instrumentasi, dan Laboratorium Biokimia. Tiap laboratorium dapat menampung 30-40 orang mahasiswa, dan didukung peralatan lengkap. Ruang peralatan khusus terdiri dari ruang spek-trofotometer UV-Vis, ruang spektrofotometer infra merah (FTIR) ruang spektrofotometer serapan atom (AAS). Juga terdapat ruang penyimpanan peralatan gelas dan bahan kimia.
Gedung O-3 (GKB)
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |21
Gedung O-3 dikenal sebagai gedung kuliah bersama (GKB); terdiri dari tiga lantai dengan luasan total 2.400 m2. Lantai satu digunakan sebagai kantor Ketua Program Studi Pendidikan IPA, Ketua Laboratorium IPA, Ruang Dosen Prodi Pendidikan IPA, layanan administrasi Program Studi Pendidikan IPA, Laboratorium IPA, Laboratorium Pembelajaran MIPA, dan Ruang Kuliah. Pada lantai dua digunakan untuk Laboratorium Komputer dan Ruang kuliah. Lantai tiga dimanfaatkan untuk kuliah teori bagi semua jurusan yang ada di lingkungan FMIPA UM. Tiap ruangan kuliah dapat menampung 30–90 Mahasiswa. Di masing-masing lantai dilengkapi dengan kamar mandi putra dan putri.
Gedung O-4 (GLB) Gedung O-4 dikenal sebagai Gedung Laboratorium Bersama (GLB) atau Laboratorium Mineral dan Material Maju (MMJ) dh. Lab Sentral dengan luasan total 1.600 m2. Lantai satu digunakan sebagai tempat praktikum, penelitian dan Laboratorium Fisika Dasar, Laboratorium Biologi Umum. Lantai dua dimanfaatkan untuk laboratorium Kimia dasar, Workshop dan Produksi Media Pembelajaran dan ruang kuliah.
Gedung O-5 (BIO) Gedung O-5 dikenal sebagai gedung Jurusan Biologi (BIO); terdiri atas tiga lantai dengan luasan total 2.400 m2. Lantai satu digunakan untuk layanan administrasi Jurusan Biologi (kantor Ketua dan Sekretaris Jurusan, kantor Kepala Laboratorium dan laboran), ruang kerja dosen dan ruang komputer. Lantai dua dan tiga digunakan untuk laboratorium dan ruang peralatan khusus. Laboratorium Biologi terdiri atas beberapa sublaboratorium yakni: sub Laboratorium Ekologi, sub Laboratorium Botani, sub Laboratorium Zoologi, sub Laboratorium Mikrobiologi, sub Laboratorium Genetika, sub Fisiologi Tumbuhan, sub Laboratorium Kultur Jaringan, sub Laboratorium Hewan, sub Laboratorium Anatomi Fisiologi Manusia, sub Anatomi, sub Kultur Jaringan Tumbuhan dan Hewan dan sub lab PBM Biologi yang didukung peralatan pembelajaran.
Gedung O-6 (FIS) Gedung O-6 dikenal sebagai gedung Jurusan Fisika (FIS); terdiri atas tiga lantai dengan luasan total 2.400 m2. Lantai satu digunakan untuk layanan administrasi Jurusan Fisika (kantor Ketua dan Sekretaris Jurusan, Koordinator Program Studi, kantor kepala laboratorium dan laboran), ruang kerja dosen dan bengkel. Lantai dua dan tiga digunakan untuk laboratorim dan ruang peralatan khusus. Laboratorium Fisika terdiri atas beberapa sub laboratorium, yakni: sub Laboratorium Material, sub Laboratorium Instrumentasi dan Elektronika, sub Laboratorium Fisika Teori dan Komputasi, serta sub Laboratorium Pembelajaran Fisika yang didukung dengan peralatan pembelajaran. Juga terdapat ruang referensi, dan ruang multimedia.
Gedung O-7 (MAT) Gedung O-7 (MAT) dikenal sebagai gedung Jurusan Matematika; terdiri atas tiga lantai dengan luasan total 2.400 m2. Lantai satu digunakan untuk Laboratorium Komputer, ruang kuliah, ruang kepala laboratorium, dan ruang PABTI. Lantai dua digunakan untuk ruang layanan administrasi jurusan (kantor ketua dan sekretaris jurusan) ruang dosen, ruang baca dan ruang kuliah. Lantai tiga digunakan untuk aula (kapasitas sampai dengan 120 kursi), ruang kuliah, ruang baca, ruang dosen, dan mushola. Laboratorium dan bengkel dilengkapi perangkat pembelajaran, termasuk OHP, LCD Projector, VCD Player, berbagai jenis Software, 60 komputer multimedia yang terhubung dengan sistem LAN, dan internet.
Gedung O-8 (SPA)
22|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Gedung O-8 dikenal sebagai gedung sarana penyelenggaraan akademik (SPA) terdiri atas empat lantai dengan luas total 3.200m2. Lantai satu digunakan untuk kantor Organisasi Mahasiswa (Ormawa) terdiri atas BEMFA, DMF, HMJ/HMPS, Divisi BEMFA (FS2T, Teater Proses, GSC5, Karisma, KOMIPA, Kewirausahaan), ruang rapat ormawa, dan kegiatan kemahasiswaan. Lantai dua, dan tiga digunakan untuk kegiatan perkuliahan. Sedangkan lantai empat digunakan untuk ruang perpustakaan, ruang pertemuan, dan ruang perkuliahan. SARANA DAN PRASARANA LAINNYA
Pusat Kewirausahaan terdiri atas 9 unit yang dilengkapi dengan fasilitas akses internet/wifi. Delapan unit digunakan untuk layanan kebutuhan civitas akademika, Satu unit khusus digunakan untuk praktek matakuliah kewirausahaan, dan Fasilitas lain digunakan untuk akses wifi mahasiswa
Kanopi Sarana Diskusi/belajar mandiri FMIPA telah membangun empat unit Kanopi sebagai sarana diskusi/belajar mandiri mahasiswa yang terletak di sebelah timur gedung O-1, sebelah selatan gedung O-2, antara gedung O5 dan O6, dan antara gedung 04 dan O5. Di masing-masing Kanopi dilengkapi dengan saluran listrik dan jaringan internet/wifi yang membuat mahasiswa FMIPA senang belajar, bahkan sering juga dimanfaatkan oleh mahasiswa Universitas Negeri Malang pada umumnya.
Landscape bangunan terbuka didalam taman FMIPA telah membangun empat unit Landscape bangunan terbuka didalam taman sebagai sarana diskusi/belajar mandiri mahasiswa yang terletak di depan gedung O-1, sebelah selatan gedung 07, sebelah selatan gedung O8, dan sebelah selatan gedung O-2. Di masingmasing Landscape dilengkapi dengan saluran listrik dan jaringan internet/wifi yang membuat mahasiswa FMIPA senang belajar, bahkan sering juga dimanfaatkan oleh mahasiswa Universitas Negeri Malang pada umumnya.
Tempat parkir kendaraan Tempat parkir kendaraan FMIPA terdiri atas tiga jenis, yakni parkir kendaraan bermotor roda dua, roda empat, dan parkir sepeda pancal. Parkir kendaraan bermotor roda dua terletak di sebelah utara gedung O-8 dan sebelah timur Kantor Penerbit UM. Parkir kendaraan bermotor roda empat terletak di depan gedung O-1 dan di sebelah utara gedung O-8. Sedangkan parkir sepeda pancal berada di sebelah utara gedung O-3 dan di depan gedung O-1 khusus sepeda FMIPA dan transportasi ekspidisi.
Laboratorium FMIPA memiliki enam Laboratorium yang tersebar di masing-masing unit pelaksana akademik, yakni (1) Laboratorium Matematika, (2) Laboratorium Fisika, (3) Laboratorium Kimia, (4) Laboratorium Biologi (5) Laboratorium Prodi Pendidikan IPA yang berada di masing-masing jurusan/Prodi terdiri atas beberapa sub lab (lihat Tabel 6), dan (6) Laboratorium Mineral dan Material Maju (MMJ) dh. Lab Bersama/sentral dalam pengelolaan fakultas. Masing-masing laboratorium dirancang untuk mendukung praktikum mahasiswa baik program studi kependidikan maupun non kependidikan dan penelitian. Jenis laboratorium di masing-masing Jurusan disesuaikan dengan Kompetensi
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |23
Bidang Keahlian (KBK) dan bidang keterampilan yang diharapkan akan dimiliki oleh setiap lulusan. Setiap laboratorium di lingkungan FMIPA Universitas Negeri Malang telah dilengkapi dengan peralatan yang memadai berasal dari sumber dana rutin, hibah pemerintah Jepang (JICA) dan hibah pemerintah pusat atau hibah yang lain. Tabel 6. Jenis Laboratorium dan Kapasitas Tempat Duduk di Setiap Jurusan Nama Laboratorium A. Jurusan Matematika - Sub Lab. Komputasi
- Sub Lab. PBM Matematika B. Jurusan Fisika - Lab. Fisika Dasar -
Sub Lab. Fisika Komputasi Sub Lab. Elektronika dan Instrumentasi Sub Lab. PBM Fisika Sub Lab. Elektro Magnetism Sub Lab. Fisika Modern
C. Jurusan Kimia - Sub Lab. Kimia Dasar - Sub Lab. Kimia Organik - Sub Lab. Kimia Fisik - Sub Lab. Kimia Analitik - Sub Lab. Biokimia - Sub Lab. PBM Kimia - Sub Lab. Kimia Anorganik D. Jurusan Biologi - Sub Lab. PBM Biologi - Sub Lab. Ekologi - Sub Lab. Fisiologi Tumbuhan - Sub Lab. Taksonomi & Struktur Perkembangan Hewan - Sub Lab. Fisiologi Hewan - Sub Lab. Taksonomi & Struktur Perkembangan Tumbuhan - Sub Lab. Mikrobiologi - Sub Lab. Kultur Jar. Tumbuhan - Sub Lab. Genetika - Sub Lab. Mikroteknik - Sub Lab. Biomolekuler - Sub Lab. Regulasi Genetik E. Prodi Pendidikan IPA - Laboratorium IPA Dasar - Laboratorium PBM IPA
24|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
Kapasitas Tempat Duduk
Posisi Ruang
40 30 30 30 40 30
Gedung O-7, Gedung O-7, Gedung O-7, Gedung O-4, Gedung O-4, Gedung O-7,
Ruang 101 Ruang 102A Ruang 102B Ruang 102C Ruang 103 Ruang 106
40
Gedung O-4, Ruang 104& 209
10 40 20 25 20 20
Gedung O-6, Gedung O-6, Gedung O-6, Gedung O-6, Gedung O-6, Gedung O-6,
Ruang 207 Ruang 216 Ruang 217 Ruang 316 Ruang 317 Ruang 318
35 35 35 35 35 50 35
Gedung O-2, Gedung O-2, Gedung O-2, Gedung O-2, Gedung O-2, Gedung O-2, Gedung O-2,
Ruang 303 Ruang 203 Ruang 207 Ruang 209 Ruang 303 Ruang 307 Ruang 309
40 40 40 40
Gedung O-5, Gedung O-5, Gedung O-5, Gedung O-5,
Ruang 108& 112 Ruang 109 Ruang 205 Ruang 209
40 40
Gedung O-5, Ruang 210 Gedung O-5, Ruang 212
40 20 40 20 20 20
Gedung O-5, Gedung O-5, Gedung O-5, Gedung O-5, Gedung O-5, Gedung O-5,
30
Gedung O-3, Ruang 106 Gedung O-3, Ruang 105 Gedung O-3, Ruang 103
Ruang 305 Ruang 309 Ruang 310 Ruang 307 Ruang 314 Ruang 316
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Selain laboratorium di atas, FMIPA Universitas Negeri Malang juga memiliki Laboratorium Unggulan, yaitu laboratorium Mineral dan Material Maju (MMJ) (dh. Laboratorium Sentral), yang terdiri atas beberapa sub Laboratorium seperti pada Tabel 7, dan Laboratorium Komputer untuk melayani tes berbasis komputer (TBK) dan pembelajaran berbasis komputer. Tabel 7. Sub Laboratorium Sentral FMIPA Universitas Negeri Malang Sub Laboratorium Nanopartikel
Peralatan XRD
Untuk analisis struktur kristal senyawa
XRF
Analisis komposisi unsur dalam sampel (batuan)
GC-MS
Sebagai mikroskop elektron perbesaran sampai satu juta kali Analisis lapisan bawah tanah termasuk sumber air dan minyak Analisis komponen senyawa organik
FTIR
Analisis gugus fungsi senyawa organik
PCR dan RT-PCR
Analisis dan perbanyakan DNA
Total Carbon Analyzer
Penentuan kadar karbon senyawa organik
Mikroanalis
SEM-EDAX
Geofisik
GPR dan Geolistrik
Kimia Instrumentasi Bioteknologi dan Biomolekuler
Fungsi
Perpustakaan Perpustakaan FMIPA UM berdiri berdasarkan keputusan Dekan FMIPA UM nomor 2.5.1/UN32.3/KP/2016 tanggal 2 Mei 2016 tentang Pendirian Perpustakaan FMIPA Universitas Negeri Malang. Perpustakaan FMIPA UM sebagai wahana pendidikan, penelitian, pelestarian, informasi, dan rekreasi untuk meningkatkan kecerdasan dan keberdayaan warga FMIPA UM khususnya dan warga masyarakat pada umumnya. Perpustakaan yang berlokasi di Lantai 4 gedung O-8 ini merupakan penggabungan kembali perpustakaan fakultas yang telah tersebar ke berbagai perpustakaan jurusan sejak Januari 2010. Diharapkan dengan berdirinya Perpustakaan FMIPA ini tingkat pemanfaatan bahan-bahan pustaka semakin meningkat.
Sarana Publikasi Sebagai sarana komunikasi ilmiah, fakultas dan jurusan menerbitkan berbagai jurnal ilmiah yang terbit 2 kali setahun untuk setiap jurnal. Nama-nama jurnal FMIPA Universitas Negeri Malang adalah seperti Tabel 8 berikut. Tabel 8. Jurnal Terbitan FMIPA Universitas Negeri Malang No.
Lembaga Penerbit
Nama Jurnal
1.
Fakultas MIPA
Jurnal Pembelajaran Sains
2.
Jurusan Matematika
PENDIDIKAN MATEMATIKA MATEMATIKA IJTAP
3.
Jurusan Fisika IJRPE
ISSN
Isi Artikel
2355-7044
Pengajaran Sains (Kimia, Fisika, Biologi, dan IPA)
2338-1396
Pengajaran Matematika Dan Matematika
Proses Penelitian Bidang Fisika Pengajuan ISSN Proses Penelitian Bidang Pendidikan Fisika Pengajuan ISSN
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |25
No.
4.
Lembaga Penerbit
Jurusan Kimia
Nama Jurnal
Jurusan Biologi
Isi Artikel
Cis-Trans Proses Ilmu Kimia Jurnal Kimia dan Kimia Terapan Pengajuan ISSN Jurnal Pembelajaran Kimia
5.
ISSN
CHIMERA Jurnal PENDIDIKAN BIOLOGI
Proses Pembelajaran Kimia Pengajuan ISSN 0853-8824
Biologi Pengajaran Biologi
F. INPUT DAN LULUSAN 1. Sistem Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru. Sistem penerimaan mahasiswa baru FMIPA dilakukan oleh Universitas Negeri Malang berdasarkan Peraturan Rektor Universitas Negeri Malang nomor 9 Tahun 2013. Penerimaan mahasiswa baru 2015 dan 2016 dilaksanakan melalui tiga jalur yakni: (1) Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN), (2) Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN), dan (3) Seleksi Mandiri (Mandiri Prestasi dan Mandiri TBK). a. Jalur Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) Berdasarkan Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi, Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 66 Tahun 2010 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan, dan Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 34 Tahun 2010 tentang Pola Penerimaan Mahasiswa Baru Program Sarjana pada Perguruan Tinggi yang diselenggarakan oleh Pemerintah, sistem penerimaan mahasiswa baru program sarjana pada perguruan tinggi dilakukan melalui seleksi secara nasional dan bentuk lain. Berdasarkan hasil pertemuan antara Pengurus Majelis Rektor Perguruan Tinggi Negeri Indonesia dengan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan ditetapkan bahwa seleksi secara nasional menjadi tanggung jawab pemerintah sedangkan seleksi bentuk lain menjadi tanggung jawab Majelis Rektor Perguruan Tinggi Negeri Indonesia dan/atau Rektor Perguruan Tinggi Negeri masing-masing. Sistem seleksi nasional adalah seleksi yang dilakukan oleh seluruh perguruan tinggi negeri yang diikuti oleh peserta dari seluruh Indonesia dalam bentuk Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN). SNMPTN 2015 dan 2016 merupakan satu-satunya pola seleksi nasional yang dilaksanakan oleh Panitia Pelaksana SNMPTN 2015 dan 2016 yang ditetapkan oleh Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dan diikuti oleh seluruh Perguruan Tinggi Negeri dalam satu sistem yang terpadu. Biaya pelaksanaan SNMPTN tahun 2015 dan 2016 ditanggung oleh Pemerintah, sehingga peserta tidak dipungut biaya pendaftaran. SNMPTN merupakan pola seleksi nasional berdasarkan penjaringan prestasi akademik dengan menggunakan nilai rapor dan prestasi-prestasi lainnya. Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS) merupakan basis data yang berisikan rekam jejak sekolah dan prestasi akademik siswanya. Sekolah yang berhak mengikutsertakan siswanya dalam SNMPTN adalah sekolah yang mempunyai Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN) dan yang mengisikan data prestasi siswa di PDSS. Siswa yang berhak mengikuti seleksi adalah siswa yang memiliki rekam jejak prestasi akademik ke PDSS.
26|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Tingkat persaingan masuk ke program studi di FMIPA Universitas Negeri Malang melalui jalur SNMPTN tergolong ketat (lihat Tabel 9). Tingginya jumlah peminat tersebut merupakan suatu kekuatan yang memungkinkan keberlangsungan penyelenggaraan semua program studi yang ada di FMIPA Universitas Negeri Malang. b. Jalur Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) Seleksi bersama dalam penerimaan mahasiswa baru di lingkungan PTN menggunakan pola ujian tulis secara nasional yang selama ini telah dilakukan, menunjukkan berbagai keuntungan dan keunggulan, baik bagi calon mahasiswa, PTN, maupun bagi kepentingan nasional. Bagi calon mahasiswa, Ujian Tertulis sangat menguntungkan karena lebih efisien, murah, dan fleksibel. Hal ini dikarenakan adanya mekanisme lintas wilayah. Berdasarkan pengalaman yang sangat panjang dalam melaksanakan seleksi penerimaan mahasiswa baru melalui ujian tertulis, maka pada tahun 2015 dan 2016, Majelis Rektor Perguruan Tinggi Negeri Indonesia (MRPTNI) tetap menyelenggarakan ujian tertulis sebagai salah satu bentuk seleksi masuk PTN selain Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN). Seleksi yang mengedepankan asas kepercayaan dan kebersamaan ini disebut Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN). Ujian tertulis menggunakan soal ujian yang dikembangkan sedemikian rupa sehingga memenuhi persyaratan validitas, tingkat kesulitan, dan daya pembeda yang memadai. Soal ujian tertulis SBMPTN dirancang untuk mengukur kemampuan umum yang diduga menentukan keberhasilan calon mahasiswa di semua program studi, yakni kemampuan penalaran tingkat tinggi (higher order thinking), yang meliputi potensi akademik, penguasaan bidang studi dasar, bidang saintek dan/atau bidang social dan humaniora. c. Jalur Seleksi Mandiri Jalur seleksi mandiri UM terdiri atas: (1) Jalur Prestasi Akademik dan Non Akademik, (2) Jalur Ujian Tulis/Ujian Keterampilan dan/atau wawancara, (3) Jalur Program Kerjasama dan Kemitraan, (4) Jalur Program Pascasarjana, dan (5) Jalur Program Pendidikan Profesi. Proses seleksi mahasiswa FMIPA ini melibatkan berbagai unsur terkait dengan tugas dan kewenangan yang berbeda, yakni unsur administratif dan unsur akademik. Seleksi mandiri jalur prestasi untuk program diploma dan sarjana dilakukan dengan melihat rekam jejak prestasi akademik dan prestasi non akademik yang menonjol calon mahasiswa yang relevan dengan kekhasan program studi yang akan diikuti meliputi peraih peringkat 1,2,3 pada Ujian Nasional SMA/MATingkat Propinsi Jawa Timur (diterima tanpa tes dan dibebaskan dari biaya pendaftaran dan biaya pendidikan selama satu tahun), peringkat 1 Tingkat Kabupaten/Kota (diterima tanpa tes dengan mempertimbangkan daya tampung prodi yang dipilih dan dibebaskan biaya pendaftaran) dari jurusan IPA/IPS/Bahasa; Lulusan SMA/MA yang memiliki bakat, kemampuan dan memenangkan kejuaraan perorangan sebagai juara I atau II tingkat propinsi dalam bidang olahraga, seni, olimpiade bidang studi, atau prestasi extrakurikuler lainnya dapat diterima pada program studi yang diminati dan yang relevan dengan kejuaraan yang didapat dan dibebaskan biaya pendaftaran. Seleksi mandiri melalui ujian tulis dan/atau ujian keterampilan dan/atau wawancara untuk program diploma dan sarjana dilaksanakan dalam rangka memberi peluang/kesempatan bagi semua lulusan SLTA tanpa dibatasi tahun lulusan untuk studi di
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |27
Univesitas Negeri Malang sebagai realisasi pendidikan untuk semua dan pendidikan sepanjang hayat. Seleksi Mandiri melalui Program Kerjasama dan Kemitraan dilaksanakan dalam rangka peningkatan SDM untuk pemerataan pembangunan Daerah yang bekerjasama dengan Pemerintah Daerah, BUMN, Kementerian Agama, dan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Seleksi Mandiri Program Pascasarjana (S2 dan S3) dilaksanakan melalui ujian tulis dan penilaian berkas portofolio pelamar. Ujian tulis terdiri atas tes potensi akademik (TPA), kemampuan Bahasa Inggris, dan materi bidang studi. Portofolio yang diperhitungkan sebagai komponen seleksi meliputi: sertikat TOEFL, hasil karya tulis ilmiah, dan prestasi akademik program studi strata di bawahnya. Seleksi Mandiri untuk Program Pendidikan Profesi dilaksanakan dalam rangka memenuhi kebutuhan peningkatan profesi, terutama profesi pendidik. 2. Jumlah Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2015/2016 dan Tingkat Keketatan Masuk FMIPA Universitas Negeri Malang. Pada Tahun Akademik 2015/2016, FMIPA Universitas Negeri Malang menerima mahasiswa baru sebanyak 895 mahasiswa, dengan rincian 518 mahasiswa Program S-1 Kependidikan dan, 377 mahasiswa Program S-1 Non-kependidikan. Lebih rinci sebaran mahasiswa baru dapat dilihat pada Tabel 9. Tingkat persaingan atau tingkat keketatan masuk ke program studi di FMIPA Universitas Negeri Malang dalam lima tahun terakhir dapat dilihat pada Tabel 10. Tabel 9. Jumlah Mahasiswa FMIPA Universitas Negeri Malang berdasar Jalur Seleksi Tahun 2015.
NON BM
SMKS
SPAJ
Jumlah
Total
39
179
218
49
96
145
7
0
145
2
1
155
518
1
Pendidikan Matematika
12
47
47
11
29
47
1
0
40
0
1
42
136
2
Pendidikan Fisika
7
39
47
8
25
47
0
0
23
1
0
24
118
3
Pendidikan Kimia
6
36
30
12
17
30
2
0
20
0
0
22
82
4
Pendidikan Biologi
9
34
29
9
16
29
2
0
36
0
0
38
96
5
Pendidikan IPA
5
23
22
9
9
22
2
0
26
1
0
29
73
B
Non Kependidikan
28
120
148
41
51
92
4
0
132
0
1
137
377
6
Matematika
11
38
32
18
13
32
2
0
32
0
0
34
98
7
Fisika
6
25
30
6
13
30
0
0
26
0
0
26
86
8
Kimia
7
33
29
10
17
29
2
0
22
0
0
24
82
9
Biologi
4
24
27
7
8
27
0
0
52
0
1
53
107
67
299
366
90
147
237
11
0
277
2
2
292
895
Jumlah
NON BM
28|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
JUMLAH
Kependidikan
BM
A
Jumlah
Program Studi
BM
No
BM
PRESTASI
NON BM
CALON YANG REGESTRASI SBMPTN MANDIRI SMPDS
SNMPTN Undangan
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Tabel 10. Tingkat Persaingan Masuk ke Program Studi di FMIPA Universitas Negeri Malang Tahun 2011/2012 s.d. 2015/2016.
2011/2012
2012/2013
2013/2014
2014/2015
2015/2016
Keketatan
1
Pendidikan Matematika
S1 Kependidikan
26,13
18,77
24,89
18,78
20,32
2
Pendidikan Fisika
S1 Kependidikan
15,57
11,72
14,19
18,35
16,79
3
Pendidikan Kimia
S1 Kependidikan
15,62
22,13
18,85
19,31
17,90
4
Pendidikan Biologi
S1 Kependidikan
25,91
17,24
21,83
24,93
30,02
5
Pendidikan IPA
S1 Kependidikan
-
19,95
15,33
23,96
25,67
6
Matematika
S1 Non-Kependidikan
8,16
11,35
13,11
12,69
14,84
7
Fisika
S1 Non-Kependidikan
3,28
5,48
11,85
14,51
13,67
8
Kimia
S1 Non-Kependidikan
5,95
7,22
14,33
15,40
15,99
9
Biologi
S1 Non-Kependidikan
7,17
8,46
16,26
27,89
30,03
S1 Kependidikan
20,81
17,96
19,60
20,72
21,64
S1 Non-Kependidikan
6,14
8,13
13,99
16,69
17,71
No
Program Studi / Fakultas / Jurusan
Jenjang Program
10 Rerata FMIPA
3. Jumlah Mahasiswa dan Ratio antara Mahasiswa dengan Dosen Pada Semester Gasal Tahun Akademik 2015/2016 Jumlah mahasiswa Program S-1 FMIPA Universitas Negeri Malang pada Semester Gasal 2015/2016 berjumlah 3.264 mahasiswa, yang tersebar ke dalam Sembilan program studi. Prodi kependidikan sebanyak 1.964 mahasiswa dan program studi non-kependidikan sebanyak 1.300 mahasiswa. Rincian jumlah mahasiswa per program studi adalah: (1) Program Studi S1 Pendidikan Matematika 490 mahasiswa, (2) Program Studi S-1 Matematika 366 mahasiswa, (3) Program Studi S-1 Pendidikan Fisika 421 mahasiswa, (4) Program Studi S-1 Fisika 274 mahasiswa, (5) Program Studi S-1 Pendidikan Kimia 399 mahasiswa, (6) Program Studi S-1 Kimia 354 mahasiswa, (7) Program Studi S-1 Pendidikan Biologi 414 mahasiswa, Program Studi S-1 Biologi 306 mahasiswa, dan Program Studi S-1 Pendidikan IPA 240 mahasiswa. Rasio jumlah dosen dan Mahasiswa di FMIPA Universitas Negeri Malang, adalah sebagai berikut: (1) Jurusan Matematika, sebesar 16,46%, (2) Jurusan Fisika, sebesar 15,11%, (3) Jurusan Kimia, sebesar 16,73%, (4) Jurusan Biologi sebesar 16%, (5) Program Studi Pendidikan IPA sebesar 48%. Untuk tingkat FMIPA Universitas Negeri Malang rasionya adalah 22,46%.
4. Jumlah Lulusan, Peraihan Rata-rata IPK, dan Rata-rata Lama Studi Selama Tiga Tahun Terakhir. KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |29
Jumlah lulusan FMIPA Universitas Negeri Malang dalam kurun waktu tiga tahun terakhir tercantum dalam Tabel 11. Tabel 11. Jumlah lulusan FMIPA Universitas Negeri Malang dalam Kurun Waktu Tiga Tahun Terakhir No
Program S-1 Pendidikan Matematika S-1 Matematika S-1 Pendidikan Fisika S-1 Fisika S-1 Pendidikan Kimia S-1 Kimia S1- Pendidikan Biologi S-1 Biologi s-1 Pendidikan IPA Jumlah Lulusan FMIPA
1 2 3 4 5 6 7 8 9
Jumlah Lulusan Tahun Akademik 2013/2014 2014/2015 2015/2016 Gsl Gnp SA Gsl Gnp SA Gsl Gnp SA
Jumlah
43
47
22
11
63
18
9
50
263
22 9 9 23 9 6 12
18 55 42 17 10 46 24
14 35 16 54 30 37 40
9 3 3 15 14 7 21
20 61 50 43 9 35 35
27 29 18 47 38 33 14
22 7 5 11 3 7 15
19 52 30 13 14 20 23
151 251 173 223 127 191 184
133
259
248
83
316
224
79
221
0
1563
Perolehan rata-rata Indek Prestasi Kumulatif (IPK) lulusan dalam kurun waktu tiga tahun terakhir (Tahun 2013-2016) untuk setiap program studi adalah seperti pada Tabel 12. Tabel 12. Perolehan Rata-rata Prestasi Kumulatif (IPK) Lulusan dalam Kurun Waktu Tiga Tahun Terakhir Rata-rata IPK Tahun Akademik No
Program Studi
2013/2014
2014/2015
2015/2016
Gsl
Gnp
SA
Gsl
Gnp
SA
Gsl
Gnp
1
S-1 Pendidikan Matematika
3,0
3,4
3,3
3,2
3,4
3,3
3,5
3,4
2
S-1 Matematika
3,2
3,2
3,1
3,0
3,3
3,2
3,4
3,3
3
S-1 Pendidikan Fisika
3,4
3,5
3,4
3,3
3,5
3,5
3,4
3,6
4
S-1 Fisika
3,2
3,4
3,3
3,0
3,4
3,4
3,1
3,4
5
S-1 Pendidikan Kimia
2,7
3,4
3,3
3,2
3,4
3,7
3,2
3,5
6
S-1 Kimia
3,0
3,2
3,2
3,1
3,2
3,8
3,1
3,2
7
S1- Pendidikan Biologi
3,1
3,4
3,3
3,2
3,4
3,4
3,2
3,4
8
S-1 Biologi
3,1
3,3
3,2
3,2
3,3
3,3
3,4
3,3
9
S-1 Pendidikan IPA
-
-
-
-
-
-
-
-
Rata-rata IPK FMIPA
3,1
3,4
3,3
3,2
3,4
3,5
3,3
3,4
SA
-
Rata-rata lama studi lulusan dalam kurun tiga tahun terakhir (Tahun 2013–2016) untuk setiap program studi tercantum pada Tabel 13. Tabel 13. Rerata Lama Studi Mahasiswa di FMIPA No
Program
30|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
Rata-rata Lama Studi Tahun Akademik
Rata-
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
2013/2014
2014/2015
2015/2016 SA
rata Lama Studi
Gsl
Gnp
SA
Gsl
Gnp
SA
Gsl
Gnp
1
S-1 Pendidikan Matematika
9,02
7,83
8,64
9,91
8,29
8,78
7,44
8,00
8,49
2
S-1 Matematika
8,82
8,11
8,29
9,00
8,30
9,44
7,73
8,21
8,49
3
S-1 Pendidikan Fisika
9,89
7,82
7,74
9,00
8,33
8,55
9,86
8,00
8,65
4
S-1 Fisika
9,89
8,48
8,50
15,67
8,08
8,44
15,40
8,20
10,33
5
S-1 Pendidikan Kimia
9,70
8,24
8,15
8,93
8,28
8,77
10,27
8,62
8,87
6
S-1 Kimia
9,22
8,40
8,07
9,13
8,44
8,00
9,00
8,14
8,55
7
S1- Pendidikan Biologi
9,83
7,91
8,27
10,14
8,71
8,15
9,57
8,20
8,85
8
S-1 Biologi
10,83
9,00
8,50
9,19
8,34
9,00
9,00
8,52
9,05
9
S-1 Pendidikan IPA
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
Gelar akademik yang berhak disandang untuk lulusan Program Studi S-1 Kependidikan adalah Sarjana Pendidikan disingkat dengan S.Pd., dan untuk lulusan Program Studi S-1 Nonkependidikan (Sarjana Murni/Sarjana Sains) disingkat dengan S.Si. 5. Program Gelar Ganda (double degree) Program Gelar Ganda dimaksudkan untuk memberi kesempatan kepada mahasiswa FMIPA Universitas Negeri Malang dalam meraih sekaligus dua gelar sarjana, yaitu sarjana bidang kependidikan dan non-kependidikan pada Jurusan yang sama. Program ini hanya bisa diikuti oleh mahasiswa masukan dari SLTA. Selain itu mahasiswa harus telah menyelesaikan sekurang-kurangnya 100 sks di program studi pertama dengan IPK minimal 3,00, dan program ini dapat diambil mulai semester keenam sampai selambat-lambatnya pada semester ketujuh. Gelar akademik yang berhak disandang untuk lulusan program ini adalah S.Pd. dan S.Si. 6.Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam usaha untuk peningkatan profesionalitas guru, khususnya untuk lulusan Sarjana Strata 1 (S-1) Program Kerjasama, FMIPA Universitas Negeri Malang dengan Direktorat Ketenagaan, Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, yang dituangkan dalam Surat Perjanjian Pelaksanaan Pekerjaan Nomor 163.5/D4.1/2010 bertanggal 8 Juli 2010, di FMIPA juga menyelenggarakan Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Pra Jabatan,. Program ini merupakan kelanjutan dari pelaksanaan Program Pendidikan Guru S-1 Basic Science Berasrama Angkatan Tahun 2006 dan diikuti 23 mahasiswa Jurusan Matematika dan 16 mahasiswa Jurusan Fisika. Penyelenggaran Pogram Pendidikan Guru (PPG) angkatan pertama ini, khusus diperuntukkan bagi lulusan S-1 Basic Science Berasrama Angkatan 2006, yang sudah menyelesaikan studinya. Untuk angkatan kedua berlangsung tahun 2012 adalah Program PPG yang sama untuk Prodi Pendidikan Biologi sebanyak 27 orang dan Pendidikan Kimia sebanyak 25 orang. Tahun 2013 ini sedang berlangsung PPG lulusan SM3T untuk Pendidikan Matematika sebanyak 30 orang, Pendidikan Fisika sebanyak 17 orang, pendidikan Kimia sebanyak 14 orang, dan Pendidikan Biologi sebanyak 28 orang. Pada Tahun 2014 dilaksanakan PPG-SM3T angkatan ke-2 dengan peserta: (1) pendidikan Matematika 39 orang, (2) pendidikan fisika 17 orang, (3) pendidikan kimia 16 orang, (4) pendidikan biologi 32 orang. Pada tahun 2015 sedang
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |31
dilaksanakan PPG-SM3T angkatan ke-3 dengan peserta; (1) pendidikan matematika 27 orang, (2) pendidikan fisika 11 orang, (3) pendidikan biologi 18 orang. G. PEMBINAAN KEMAHASISWAAN Pendidikan tinggi sebagai tahapan akhir dari sistem pendidikan nasional diharapkan mampu menghasilkan cendekiawan, ilmuwan, praktisi, atau akademisi yang kompeten dalam bidang keahliannya. Dilandasi oleh jiwa Undang-Undang Republik Indonesia nomor 12 Tahun 2012 tentang Perguruan Tinggi, perencanaan dan pengembangan bidang kemahasiswaan diusahakan untuk (1) mewadahi kegiatan Mahasiswa dalam mengembangkan bakat, minat, dan potensi Mahasiswa; (2) mengembangkan kreativitas, kepekaan, daya kritis, keberanian, dan kepemimpinan, serta rasa kebangsaan; (3) memenuhi kepentingan dan kesejahteraan Mahasiswa; dan (4) mengembangkan tanggung jawab sosial melalui kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat. Berdasarkan Undang-Undang Republik Indonesia nomor 12 Tahun 2012 maka Pendidikan Tinggi bertujuan: (a) berkembangnya potensi Mahasiswa agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, terampil, kompeten, dan berbudaya untuk kepentingan bangsa; (b) dihasilkannya lulusan yang menguasai cabang Ilmu Pengetahuan dan/atau Teknologi untuk memenuhi kepentingan nasional dan peningkatan daya saing bangsa; (c) dihasilkannya Ilmu Pengetahuan dan Teknologi melalui Penelitian yang memperhatikan dan menerapkan nilai Humaniora agar bermanfaat bagi kemajuan bangsa, serta kemajuan peradaban dan kesejahteraan umat manusia; dan (d) terwujudnya Pengabdian kepada Masyarakat berbasis penalaran dan karya Penelitian yang bermanfaat dalam memajukan kesejahteraan umum dan mencerdaskan kehidupan bangsa. Sejak awal tahun 2007 berbagai upaya dilaksanakan untuk meningkatkan kualitas kegiatan mahasiswa agar memperoleh hasil yang lebih baik. Adapun upaya yang telah dilaksanakan meliputi kegiatan bidang penalaran, pembinaan bakat, minat dan kegemaran, pembinaan kesejahteraan, pembinaan pengabdian kepada masyrakat, dan pembinaan organisasi, kegiatan pembinaan kepada mahasiswa yang tercermin pada aktivitas berikut. 1. Strategi Pembinaan dan Pengembangan Pembinaan dan pengembangan bidang kemahasiswaan (organisasi, penalaran, minat-bakat dan kegemaran, kesejahteraan mahasiswa, dan pengabdian kepada masyarakat) secara kontinyu dilakukan dosen baik kepada mahasiswa lama maupun mahasiswa baru. Pembinaan dan pengembangan di jurusan dilakukan masing-masing dosen pembimbing terkait dengan kegiatan Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI), Kompetisi bidang Saint, Olimpiade Sains dan Teknologi, serta tugas untuk membuat karya tulis ilmiah yang bermuara pada Penulisan Proposal Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), dll. Sedangkan pembinaan di tingkat fakultas menindaklanjuti kegiatan dosen pembimbing jurusan, antara lain pelatihan, monitoring internal, pemantapan, pengiriman delegasi, dll. dengan melibatkan pemateri yang kompeten dari jurusan maupun Tim Penalaran Universitas. 1.1.
Pembinaan Bidang Penalaran
Aktivitas pembinaan bidang penalaran mahasiswa FMIPA UM yang telah dilaksanakan meliputi: a. HMJ Matematika “Vektor” menyelenggarakan kegiatan: 1) Olimpiade Matematika Vektor Nasional (OMVN) 2015, untuk Siswa SD, SMP, SMA/sederajat se-Indonesia. Bertujuan untuk menumbuhkan pola pikir logis, kritis, sistematis dan konsisten, melatih kemampuan berpikir siswa untuk berkompetisi 32|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
secara sportif utamanya dalam pelajaran matematika. Babak Penyisihan tanggal 11 Oktober 2015 dan Babak Semi Final-Final tanggal 24-25 Oktober 2015, bertempat di Aula, Gedung O7, O8 FMIPA UM. 2) Seminar Nasional Pendidikan Matematika, untuk Siswa, Mahasiswa S1, Mahasiswa S2, Guru, dan Umum. Bertujuan untuk menyelaraskan pola piker logis, kritis, sistematis dan konsistensi dalam bidang matematika. Diselenggarakan pada tanggal 24 Oktober 2015, bertempat di Aula FMIPA UM. 3) Seminar Lapangan Kerja, untuk Alumni Matematika dan calon wisudawan jurusan matematika pada tanggal 6 Maret 2015, bertempat di Gedung O7 R.302. b.
c.
d.
HMJ Fisika “Nucleon” menyelenggarakan kegiatan: 1) Seminar Fisika Holistik, untuk keluarga fisika dan masyarakat umum, dilaksanakan pada tanggal 16 dan 24 September 2015, bertempat di Aula Fisika dan area FMIPA NUM. 2) Seminar Teori Ralat, dengan tema “Akuratkan Ralat, Tingkatkan Semangat”, untuk mahasiswa baru semua jurusan di FMIPA UM, dilaksanakan pada tanggal 6 September 2015, bertempat di Gedung O6 dan Aula FMIPA UM. 3) Seminar Pendidikan 2015, dengan tema “Inovasi Kurikulum 2013 dalam Menghadapi APEC”, untuk mahasiswa, guru dan umum, dilaksanakan pada tanggal 1 November 2015, bertempat di Aula FMIPA UM. 4) Olimpiade Fisika Tingkat Nasional SMP dan SMA/K sederajat Tahun 2015, dilaksanakan dalam 12 Rayon, bertujuan untuk meningkatkan SDM, membentuk pribadi dengan pola pikir logis, kritis, sistematis, produktif, kreatif dan inovatif, dan memotivasi siswa tentang sains khususnya fisika. Babak Penyisihan tanggal 20 September 2015 dan Babak Semi Final-Final tanggal 3-4 Oktober 2015, bertempat di Gedung O7, Gedung O8, dan Aula FMIPA UM. HMJ Kimia “Oksigen” menyelenggarakan kegiatan: 1) Seminar Nasional Kimia 2015 dan Workshop, untuk siswa, mahasiswa, guru, dan umum yang diselenggarakan pada tanggal 19 April 2015 di Aula FMIPA UM. 2) Olimpiade Kimia Tingkat SMA/Sederajat Se-Jawa dan Bali Terbuka 2015, dengan tema “Show Up Your Hardskill and Softskill Ability in Chemistry Olympiad”, dilaksanakan di 15 rayon, antara lain Salatiga, Bandung, Bantul, Malang, Kediri, Blitar, Trenggalek, Mojokerto, Probolinggo, Banyuwangi, Lamongan, Bali, Madura Ponorogo, dan Jember, bertujuan untuk menggali potensi siswa, mengembangkan pemikiran kritis dan bertindak realistis siswa dalam pembelajaran maupun lingkungannya. Babak Penyisihan tanggal 13 September 2015, dan Babak Semi Final dan Final tanggal 19 September 2015. HMJ Biologi “Lebah Madu” menyelenggarakan: 1) BO15 Java and Bali Biology Olimpiad Tingkat SMA/MA sederajat se Jawa-Bali, dengan tema “Innovative Solution for the Better Future”, dilaksanakan di 11 Sub Rayon, dihadiri oleh 246 tim atau 98,1% dari target, bertujuan untuk meningkatkan kualitas SDM dalam bidang biologi, memotivasi pelajar agar lebih tertarik dan memahami mengenai Biologi. Babak Penyisihan dilaksanakan pada tanggal 16 September 2015, bertempat di Sekolah Rayon, dan Babak Semifinal-Final pada tanggal 26-27 September 2015, bertempat di Gedung O5 dan Aula FMIPA UM. 2) Try Out Kolaborasi SBMPTN, untuk SMA/MA sederajat se Malang Raya, dilaksanakan pada tanggal 3 Mei 2015, bertempat di Gedung O3, Gedung O8 FMIPA UM.
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |33
e.
1.2.
Sub Divisi BEMFA menyelenggarakan: 1) Forum Studi Science dan Teknologi (FS2T) Forum Studi Science dan Teknologi (FS2T) dibina Dr. Sc. Anugrah Ricky Wijaya, S.S.Si, M.Sc, berkontribusi besar terhadap penyelenggaraan kompetisi Karya Ilmiah Tingkat Nasional, dengan mengadakan kegiatan ”National Sciencetific Paper Competition” (NSPC) untuk Siswa SMA/K sederajat Tingkat Nasional. Pengumpulan Karya Tulis peserta dimulai bulan Juni – Agustus dan Evaluasi Karya Tulis bulan Agustus 2015. Pengumuman peserta yang lolos pada bulan September, dan Final pada tanggal 3 Oktober 2015, bertempat di Aula FMIPA UM. 2) Science Entrepreneurship (SE) Science Entrepreneurship (SE) Sub Divisi BEMFA yang dibina oleh Drs. Ridwan Joharmawan, M.Si, telah menyelenggarakan Seminar Nasional Kewirausahaan pada tanggal 14 November 2015, bertempat di Gedung Graha Cakrawala UM. Bursa minat mahasiswa di masing-masing jurusan, dan ditingkat Fakultas telah memiliki mini market di area Kantin FMIPA UM. Pembinaan Bidang Minat-Bakat dan Kegemaran
Pembinaan bidang minat-bakat dan kegemaran mahasiswa FMIPA UM yang telah dilaksanakan meliputi: 1) Kerohanian Islam. Pada penyelenggaraan MTQM ke XI Tahun 2015 Universitas Negeri Malang tanggal 31 Oktober s.d 1 November 2015, kafilah FMIPA UM berhasil meraih beberapa juara, antara lain sebagai berikut: a. Tilawatul Qur’an (Putri) Juara II, a.n. Lailatul Izzah, NIM 150341605358, jur. Biologi b. Tartilul Qur’an (Putra) Juara II, a.n. M. Fathor Rosid, NIM 120332410123, jur. Kimia Juara III, a.n. Ardi Ari Fuzaki, NIM 130231616431, jur. Fisika (Putri) Juara III, a.n. Riska Rahayu N., NIM 150311603560, jur. Mat. c. Hifdzul Qur’an (Putra) 1 Juz Juara III, a.n. M. Fathor Rosid, NIM 120332410123, jur. Kimia (Putri) 2 Juz Juara I, a.n. Evi Wulandari, NIM 130341614815, jur. Biologi d. Karya Tulis Ilmiah Al Qur’an Juara II, a.n.Tsania Nur Diana, NIM 140321602436, jur. Fisika dan Eka Imbia A. Diartika, NIM 140341601668, jur. Biologi Juara III, a.n. Agus Putra, NIM 150311602795, jur. Matematika e. Syarhil Qur’an Juara II, a.n. Agus Salim (DKV-FS) Ahmad Faizul Ismani (SArab-FS) Ittaqie Tafuzie, NIM 140311602278, jur. Matematika
34|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
2) Forum Mahasiswa Fisika Jawa Timur Dalam Aksi Formasi Jawa Timur XXV Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Airlangga Surabaya, yang diselenggarakan pada tanggal 16 – 18 Januari 2015. Juara I Lomba Karya Tulis Ilmiah, a.n. Wahyu Rahmawati, P. Fis, NIM 130321603000 1.3.
Pembinaan Bidang Kesejahteraan Mahasiswa
Aktivitas pembinaan kesejahteraan mahasiswa yang telah dilaksanakan meliputi kegiatan: a) Kegiatan pembinaan keagamaan yang secara rutin berlangsung di masing-masing jurusan dan fakultas. b) Mengikutsertakan mahasiswa dalam kegiatan kewirausahaan dan pelatihan-pelatihan. c) Pemberian fasilitas asrama putra dan putri untuk mahasiswa FMIPA UM yang dikelola oleh bidang kemahasiswaan Universitas. d) Pemberian rekomendasi berbagai jenis beasiswa yang dikelola oleh bidang kemahasiswaan Universitas. 1.4.
Pembinaan Bidang Pengabdian Kepada Masyarakat
Aktivitas bidang pengabdian kepada masyarakat yang dilaksanakan meliputi: 1) Green MIPA Action (Green Mition), Deklarasi Hijau Mahasiswa bekerjasama dengan Dinas Kehutanan Provinsi Jawa Timur dan Pemerintah Kota Batu, penanaman 1.000 pohon dan Bersih-Bersih disepanjang aliran Sungai Brantas. 2) Rainbow MIPA (Real Action to Make A Better World in MIPA), untuk seluruh mahasiswa FMIPA UM, diselenggarakan pada tanggal 3 – 5 April 2015, di dusun Pusung, desa Wonorejo - Blanded, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang. 3) Kegiatan Character Building Mahasiswa Baru Tahun 2015 di desa Pandanwangi, Kec. Poncokusumo, Kabupaten Malang, dilaksanakan setelah selesai PKPT. 4) Memberikan pengajaran gratis kepada siswa tingkat pendidikan dasar di lokasi Character Building. 5) Kunjungan ke Panti Asuhan dan Rumah Yatin Piatu di Kelurahan Lowokwaru dan Kelurahan Klojen Kota Malang. 1.5.
Pembinaan Bidang Organisasi 1) Pembinaan bidang organisasi yang telah dilaksanakan adalah memberi kesempatan pada Pengurus Harian Ormawa untuk mengikuti kegiatan organisasi sejenis, untuk pengembangan Ormawa di masa mendatang. 2) Penyelenggaraan Olimpiade untuk siswa SD, SMP/SMA/ sederajat se Indonesia, pada kegiatan ini mahasiswa berlatih mengorganisasi pelaksanaannya mulai dari tingkat provinsi sampai tingkat nasional, dilaksanakan di masing-masing rayon perguruan tinggi yang tergabung dalam ikatan/himpunan di berbagai wilayah di Indonesia. 3) Pengiriman delegasi untuk mengikuti pertemuan organisasi profesi tingkat nasional, regional, dan kegiatan lain yang menyertainya, misalnya FORMIPA, IKAHIMATIKA, IKAHIMKI, IKAHIMBIO, FORMASI, dan IKLIM. 4) Pertemuan Organisasi Profesi yang Telah Diikuti Mahasiswa FMIPA UM
Tabel 14. Pertemuan Organisasi Profesi yang Telah Diikuti Mahasiswa FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |35
Organisasi IHIMATIKA (Matematika)
Nama / Jabatan Daniah Mumtaza
Daniah Mumtaza
IHAMAFI/ FORMASI (Fisika)
IKAHIMKI (Kimia)
Jenis Kegiatan Kongres Nasional IKAHIMATIKA (Ikatan Himpunan Mahasiswa Matematika) Ke-XII 2014 Musyawarah Tahunan Nasional XII HIMATIKA
Zumrotul Muniroh Shelly Septina Purnama RifqiMubarok Fathurrahman Rais Muktamar Amin Rifqi Mubarok Zumrotul Muniroh Nita Intan Namimbia Rendi Indriwara
Rapat Koordinasi III Forom Mahasiswa Fisika (FORMASI)
Rais muktamar Amin Zumrotul Muniroh Naufal Rafsanjani Difa Rosy Eko Saputro M.Mukhlis Saktiyawan Renny Avika Dwi Cahaya Nur Kholilah Mukhama Nasir Randi Wujud Cahyono Nuyana Wahyuning Sari Rahmad Edo Saputro Lili Maryana
Simposium dan LKTI, Outbond dan Games, Bakti Sosial, Inagurasi
Ahmad Imamu Nuril Alam Riko Baharudi
Indonesia Expo 2014 Himpunan Mahasiswa Jurusan Kimia
Ahmad Imamu Nuril Alam Mukhad Nasir Bayu andika Putra Sugara
Musyawarah Wilayah IV Himpunan Mahasiswa Jurusan Kimia
36|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
Pelaksanaan Universitas Borneo Tarakan
LEC-UP Athirah, Makasar Sulawesi Selatan Universitas Negeri Surabaya
Musyawarah Wilayah III (MUSWIL) Ikatan Himpunan Mahasiswa Fisika Indonesia
Kampus Universitas Brawijaya Malang
NATIONAL EDUCATION CONFERENCE (NEC)
Universitas Pendidika(UPI) Bandung Kampus Kalijudan, Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya Penginapan Institut Teknologi Sepuluh November (ITS) Universitas Airlangga
Mengikuti finalis Nasionalis Chemistry Moslem Student Conference (NCMSC) Pra musyawarah Tahunan dan Up Grading BAPELWIL IV (PRAMUSTA) Rapat kerja Wilayah Bapewil IV IKIHIMKI dan Seminar nasional
IKIP Mataram -Halaman dan Auditorium Kahar Mudzakir Kampus Terpadu Univ. Islam Islam Yogyakarta -Laboraturium Insrtumen FMIPA Univ. Islam Indonesia Yogyakarta - Pusat studi Essensial oil Univ. Islam Indonesia Yogyakarta - Rusun Mahasiswa Univ. Islam Indonesia Yogyakarta Universitas Brawijaya dan Villa Batu
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Organisasi HIMBIO(Biologi)
ILMMIPA (BEM MIPA)
Nama / Jabatan Pramisya Indah Cahyahesti Qurrotul A’yun Nurul Ika Noviyani Suci Amanda F Nia Sofya Ilmi Walidatus Sakdiyah M.Shoumul Misbah M. Mukhlis Saktiyawan/Ketua BEM
Lhuk Lhuah Qurutul Aini Rendi Indriwara
ILLMIPA (DMF MIPA)
FORMIPA(PRODI IPA)
IKAHIMKI (Kimia)
Lhuk Lhuah Qurutul Aini Ubaidillah Dwi Alfani’matin M. Mukhlis Saktiawan Yeni Puspitarini Rizky Dwi Rpayogo Lia Rohmatul Ummah Rendi Indriwara Anisa Matinu S Suhada Indah Mi’atul Q
Diego Pradana Ria Lifatul Janah M.Miftakhul Huda Nailul Izzah 1. Muhammad Zainur Rifa’i 2. Lili Maryana 3. Eko Setiawan 4. Rinda Nosa Rohma Sari
Jenis Kegiatan HBLH (Hari Bumi dan Lingkungan Hidup) dengan tema “SEHATKA ALAM SEHATKAN KEHIDUPAN”
Universitas PGRI Ronggolawe Tuban
Sarasehan Nasional (Ikatan Lembaga Mahasiswa Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam) dengan tema Bersama ILMMIPA Indonesia Formulasikan Generasi Cerdas yang Bersinergi Terhadap Sains Lomba Tulis Untuk Negeri NATIONAL EDUCATION CONFERENCE (NEC)
Universitas Lampung
Konferensi Ilmuwan Muda Indonesia (KIMI)
Bagus Ady Prasetyo
Universitas Airlangga
Konferensi Ilmuwan Muda Indonesia (KIMI) Mengikuti Kongres IKLIM (Ikatan Lembaga Legeslatif Mahasiswa Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam seJogloseto)2014
Universitas Indonesia Depok Student Conference Center, Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta
FORMIPA Indonesia
UNESA Surabaya
Musyawarah Nasional Forum Mahasiswa Pendidikan IPA Seminar Rapat Kerja Nasional IKAHIMKI XIII & Seminar Nasional 2015
Isola Resort Bandung
Mengikuti GATHERING BEM FMIPA se-Jawa Timur
Nailul Izzah IKAHIMBI
Vilda Rima Aulia Zahroh Nia Sofya Ilmi Wiladatus Sakd Amien Fadly
Universitas Indonesia Universitas Pendidika(UPI) Bandung Universitas Indonesia Depok
Rapat Koordinasi ILMIPA Indonesia
Pra-Musta dan Upgrading IKAHIMKI Wilayah IV 2015 BEM FMIPA
Pelaksanaan
Mengikuti Sidang Temu Mahasiswa Greeneration Wilker V Jawa III dengan tema “Bersam IKAHIMBI,
24 Februari – 1 Maret 2015 Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang 28-30 Agustus 2015 Gedung Kwarcab Pramuka Banyuwangi 1 – 2 Mei 2015 Insitut Teknologi Sepuluh November (ITS) 7 – 8 November 2015 Kampus 1 Lantai 3 IKIP PGRI Madiun
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |37
Organisasi
Nama / Jabatan Dwi Arianita Wulansa
GSC 5
Rahmad Edo Saputro Bayu Andhika Putra Sugara Yusuf Wahyu Adi Rinda Nosa Rohma Sari
Jenis Kegiatan
Pelaksanaan
Lestarilah Alam NegeriKu“ Peserta Presentasi „Finalis lomba Karya Tulis Ilmiah Tahun 2015“
28 s.d 30 Oktober 2015 Hotel Purnama Jl. Raya Selecta No; 115, Batu
Mengikuti Seminar Rapat Kerja Nasional IKAHIMKI XIII & Seminar Nasional 2015 (Ikatan Himpunan Mahasiswa Kimia)
24 Februari - 1 Maret 2015 Tempat : Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang 22 s.d 24 Maret 2016 Tempat : Universitas Indonesia Depok
Dina Purnama Sari IKAHIMKI Muhammad Zainur Rifa’i Lili Maryana Eko Setiawan Rinanda Nosa Rohma Sari
Auliyah Shofiyah Vilda Rima Aulia Zahroh Edy Kurniawan
LKTI-BIO
Nur Fuaidah
Luluk Nur’ani Zelin Norma Resty IHAMAFI
Ade Alif Mutiara Sari
TROMBOSIT
Vilda Rima Aulia Zahroh Nia Sofya Ilmi Wiladatus Sakdiyah Amien Fadly Dwi Arianita Wulansari
38|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
Pemakalah Karya Tulis Ilmiah dengan Judul “Abon Kemas“ sebagai Pemanfaatan Hama Keong Emas pada Padi Sawah dalam rangkaian acara MIPA Untuk Negeri sebagai peserta Konferensi Ilmuwan Muda Indonesia (KIMI) Mengikuti Musyawarah Nasional V FORMIPA (Forum Mahasiswa IPA) dengan tema “TRILOGI Kepemimpinan untuk Meningkatkan Loyalitas dan Solidaritas FORMIPA Indonesia yang Lebih Baik“ Pemakalah ‘‘Strategi Segitiga Peternakan‘‘ Upaya Pemanfaatan limbah Peternakan Ayam sebagai Sumber Biogas Gratis pada Masyarakat Musyawarah Nasional IHAMAFI XIII’Aktif, Dinamis, dan Berjiwa Kebermanfaatan“ dengan tema ‘‘Paving The Road to an Advance Society in Indonesia through Physics“ Mengikuti Training and Outbond Himpunan Mahasiswa Biologi Se-Jawa Timur (TROMBOSIT) 2015 DENGAN TEMA “Soft Side of Leadership Development“
10 - 12 April 2015 Tempat: Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa
22 s.d 24 Maret 2016 Tempat : Universitas Indonesia Depok
13 – 18 Mei 2015 Tempat: Wisma Makara UI dan Balaiurang Universitas Indonesia
9 – 10 Mei 2015 Tempat : Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
2. Akademik dan Non-Akademik Pembinaan di jurusan dilakukan secara kontinyu oleh Dosen Pembimbing untuk mempersiapkan mahasiswa dalam rangka mengikuti Olimpiade, Kompetisi di bidang Sains dan Teknologi, dll. yang dilaksanakan oleh Lembaga/ Perguruan Tinggi lain. Prestasi dan pengalaman yang telah dilakukan mahasiswa FMIPA UM di bidang Sains dan Teknologi dapat dilihat pada Tabel 15. Tabel 15. Prestasi dan Pengalaman yang telah Dilakukan Mahasiswa FMIPA UM Di Bidang Sains Dan Teknologi Bidang
Nama Mahasiswa
Predikat
Matematika
Mohammad Hafiiz
Juara II Olimpiade Bidang Matematika Tingkat Nasional (yang diselenggarakan Ditjen Dikti).
Biologi
M. Rifqi Hariri
Juara II Olimpiade Bidang Biologi Tingkat Provinsi Jawa Timur (yang diselenggarakan Pertamina bekerjasama dengan Universitas Indonesia).
Matematika
Adit Cahya Ramadhan
Fisika
Moch. Amil Busthon
Matematika
Adit Cahya Ramadhan
Kimia
Muhammad Ihrom Zain
Fisika
Meisithoh Niagawati Juaniful Wafi
Peringkat 8 Nasional (Gemastik ke IV) yang diselenggarakan ITS Surabaya, 11-13 Okt. 2011 Juara Harapan I Lomba Karya Tulis Mahasiswa, Tingkat Nasional yang diselenggarakan Universitas Jember, 8-10 November 2011 Finalis ITB Senior Programming Contest di ITB Bandung, 8-10 November 2011 Juara II Olimpiade Tingkat Nasional Bidang Kimia Olimpiade Sains dan Teknologi (yang diselenggarakan Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta) Finalis Olimpiade Fisika Tingkat Nasional pada 12-16 Mei 2012
Biologi
M. Bagas Murditya
Umum
Agus Sugiyanto, dkk
Umum
Ahmad Husnul Huluq
Umum
Juliatin Pusri Utami
Juara II Olimpiade Fisika Tingkat Propinsi Jawa Timur 8 Oktober 2012 Juara III Olimpiade Biologi Tingkat Propinsi Jawa Timur 8 Oktober 2012 Juara III Nasional Green Living and Youth Creativity Competition 15 Juni 2012 Terpilih sebagai peserta Program Indonesia Korea Youth Excange Program pada 17 Oktober 2012 Finalis Mahasiswa Berprestasi Tingkat Nasional tahun 2012
Umum
Sugeng Firmansyah
Finalis Ilmuan Muda Indonesia 11—17 Juli 2012
Kimia
Ivan Ashifardhana
Biologi
Kimia Matematika Fisika
Peringkat IV Olimpiade Sains dan Teknologi Nasional (OSN) yang diselenggarakan Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga DIY, 29 Oktober s/d. 1 November 2013 M. Bagas Murditya Pereingkat X Olimpiade Sains dan Teknologi Nasional (OSN) yang diselenggarakan Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga DIY, 29 Oktober s/d. 1 November 2013 Ivan Ashifardhana Juara 3 Tingkat Propinsi Jawa Timur Olimpiade Sains Nasional OSN-Pertamina Kategori Teori, 27 November 2013 Ilham Saiful Fauzi Juara 2 Tingkat Propinsi Jawa Timur Olimpiade Sains Nasional OSN-Pertamina Kategori Teori, 27 November 2013 Lhuk Lhuah Qurutul Aini Finalis Lomba Karya Tulis untuk Negeri di Universitas Indonesia tanggal 31 Agustus s/d.7 September 2013
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |39
Kegiatan dan prestasi mahasiswa FMIPA UM selama Tahun 2014, sebagai berikut: a. Olimpiade Sains dan Teknologi Nasional (OSN-Yogyakarta) 2014 OSN-Yogyakarta diselenggarakan oleh Dikpora DIY Yogyakarta, tanggal 29 Oktober s.d 1 November 2014 bertempat di UNY Hotel, mahasiswa FMIPA UM meraih gelar Juara Umum memperoleh 4 (empat) Piala, sebagai berikut: Bidang Fisika : Juara I (Yuda Prima Hardianto) dan Juara II (Solehudin) Bidang Matematika : Juara II (M. Faikar Mustafidz Al Habibi) Bidang Biologi : Juara III (M. Bagas Murditya) dan Juara Harapan I (Bayu Putra Suhartono) Bidang Kimia : Juara Harapan I (Dina Agustina) b. LKTI Al-Qur’an Tingkat Nasional 2014 Juara I Lomba Karya Tulis (LKTI) Al-Qur’anTingkat Nasional dalam rangkaian “Geological Islamic Day 2014” tanggal 19 s.d 21 November 2014 di Universitas Padjadjaran Bandung. c. Olimpiade Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Perguruan Tinggi (ONMIPA-PT) Tahun 2014 diselenggarakan setiap tahun oleh Dirjen Dikti, tanggal 21 s.d 25 Mei 2014 di Semarang Bidang Biologi : Juara Honourable Mention d. Olimpiade Sains dan Teknologi Nasional (OSN-Pertamina) Tahun 2014 Seleksi Wilayah Provinsi Jawa Timur bertempat di Universitas Brawijaya Malang tanggal 7 Oktober 2014, untuk Kategori Teori, sebagai berikut: Bidang Fisika : Juara I (Yuda Prima Hardianto) dan Juara II (Solehudin) Bidang Kimia : Juara III (Ivan Ashif Ardhana) Kegiatan dan prestasi mahasiswa FMIPA UM selama Tahun 2015 dan 2016, sebagai berikut: 1.
Olimpiade Nasional Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Perguruan Tinggi (ON MIPAPT) Tingkat Nasional Tahun 2015, diselenggarakan oleh Dirjen Dikti, prestasi yang diraih: a)
2.
Lolos Seleksi Tingkat Nasional
- Bidang Fisika, atas nama Yuda Prima Hardianto dan Solehudin, - Bidang Kimia, atas nama Dina Agustina. Pada Seleksi Tingkat Nasional yang digelar di Surabaya tanggal 24 – 28 Mei 2015, Yuda Prima Hardianto meraih Medali Perunggu untuk Bidang Fisika. Olimpiade Nasional Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Perguruan Tinggi (ON MIPAPT) Tingkat Nasional Tahun 2016, diselenggarakan oleh Dirjen Dikti di Jakarta pada tanggal 23-26 Mei 2016, prestasi yang diraih: Lolos Seleksi Tingkat Nasional: Bidang Fisika Solehudin dan Thathit Suprayogi dan Bidang Matematika Muhamad Faikar Mustafidz Al Habibi. Muhamad Faikar Mustafidz Al Habibi meraih juara III
40|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
3.
International Mathematics Competition (IMC) di Bulgaria pada tanggal 25-31 Juli 2016, Muhamad Faikar Mustafidz Al Habibi lolos sebagai peserta.
4.
Kompetisi Muatan Roket dan Roket Indonesia (Komurindo) 2015 yang diselenggarakan oleh Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN). 2 tim The Flash dan The Flash II mahasiswa Jurusan Fisika FMIPA UM Lolos Seleksi Tahap II (Tingkat Nasional) dalam Kategori Roket EDF oleh Tim The Flash dan Kategori Muatan Roket oleh Tim The Flash 2, telah melalukan Uji Prototipe Tahap Final di Kantor LAPAN Jl. Dr. Junjunan N0. 133 Bandung, serta Balai Produksi dan Pengujian Roket Pameungpeuk Jl. Cilauteureun Pameungpeuk Jawa Barat pada tanggal 2 s.d 5 Agustus 2015. Tujuan kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam rancang bangun dan pengujian muatan roket dan roket EDF, serta meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam teknologi pengideraan jauh dan system otomasi robotika pada muatan roket dan roket EDF. Daftar tim dan dosen pembimbing KOMURINDO 2015 data dilihat pada Tabel 16. Tabel 16. Tim KOMURINDO 2015 No.
Nama
NIM
Prodi
Jenis Kelamin
Tim The Flash 1
Zuhdan Muhammad Ubay
120322420500
Fisika
Laki-laki
2
Sugeng Firmansyah
120322405249
Fisika
Laki-laki
3
Try Kusuma Wardana
120322420491
Fisika
Laki-laki
4
Abdurrahman
120322402581
Fisika
Laki-laki
Tim The Flash 2 1
Andreas Eka Pratama
120322402572
Fisika
Laki-laki
2
Halimatus Sa’diyah
120322402589
Fisika
Perempuan
3
Imam Mukti Hardriyanto
120322420498
Fisika
Laki-laki
Fisika
Laki-laki
Dosen Pembimbing Samsul Hidayat, S.Si, M.T.
5.
Kontes Robot Terbang Indonesia (KRTI) Tahun 2015, dengan tema “Menuju Kemandirian Teknologi Wahana Terbang Tanpa Awak”. Kerjasama antara Kemenristek Dikti dengan Universitas Gajah Mada, 2 tim dari Jurusan Fisika FMIPA UM Lolos Seleksi Tingkat Nasional mengikuti Workshop KRTI 2015 pada tanggal 25 Agustus 2015, bertempat di Ruang Seminar lantai 5 Gedung Pascasarjana Universitas Gajah Mada Jl. Teknika Utara, Universitas Gajah Mada, Yogyakarta, dan Final Kontes Robot Terbang Indonesia (KRTI) 2015 pada tanggal 16 s.d 20 September 2015 di UGM dan Lapangan Gading Playen Gunung Kidul Daerah Istimewa Yogyakarta. Tabel 17. Tim Workshop Finalis KRTI Tingkat Nasional 2015 No.
Nama
NIM
Prodi
Jenis Kelamin
Divisi Fix Wing kelas Monitoring TIM GHATOTKACA-1
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |41
No.
Nama
NIM
Prodi
Jenis Kelamin
1
Try Kusuma Wardana
120322420491
Fisika
Laki-laki
2
Zuhdan Muhammad Ubay
120322420500
Fisika
Laki-laki
Divisi Racing Jet kelas Light-Weight TIM NUSANTARA UM1 1
Sugeng Firmansyah
120322405249
Fisika
Laki-laki
2
Abdurrahman
120322402581
Fisika
Laki-laki
Fisika
Laki-laki
Dosen Pembimbing Samsul Hidayat, S.Si, M.T.
Tabel 18. Tim Final Kontes Robot Terbang Indonesia (KRTI) 2015 No.
Nama
NIM
Prodi
Jenis Kelamin
Divisi Fix Wing kelas Monitoring TIM GHATOTKACA-1 1
Try Kusuma Wardana
120322420491
Fisika
Laki-laki
2
Zuhdan Muhammad Ubay
120322420500
Fisika
Laki-laki
3
Mohammad Ali Makki
120322402582
Fisika
Laki-laki
Divisi Racing Jet kelas Light-Weight TIM NUSANTARA UM1 1
Sugeng Firmansyah
120322405249
Fisika
Laki-laki
2
Abdurrahman
120322402581
Fisika
Laki-laki
3
Reza Ardiansyah Maherda
110322420040
Fisika
Laki-laki
Fisika
Laki-laki
Dosen Pembimbing Samsul Hidayat, S.Si, M.T.
6.
Peserta Simposium, Seminar Regional, Nasional, dan Internasional. Dua orang mahasiswa FMIPA UM dari Jurusan Kimia mendapat rekomendasi dan bantuan dana dari Dirjen Dikti mengikuti Simposium Internasional di Shanghai China, dapat dilihat pada Tabel 19. Tabel 19. Daftar Mahasiswa Peserta Simposium Internasional, Regional dan Nasional Nama/Jurusan Lucky Winandasari dkk (4 orang)/Fisika M. Mukhlis Saktiyawan/kimia
Pemakalah/ Peserta Peserta Peserta
42|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
Jenis Kegiatan
Tempat/waktu
Forum Mahasiswa Fisika (FORMASI) Jawa Timur XXI Rapat Kerja Nasional XII Ikatan Himpunan Mahasiswa
25 - 27 Januari 2013 di Universitas Islam Madura 28 Januari - 3 Pebruari 2013 di Universitas Riau
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Nama/Jurusan
Pemakalah/ Peserta
Jenis Kegiatan Kimia Indonesia (RAKERNAS IKAHIMKI) Kompetisi Matematika MaGD Mathematical Analysis and Geometry Day 2013 FORMIPA Indonesia
Nur Ali dkk (2 orang)/Matematika
Peserta
Diego Pradana dkk ( 2 orang) Suhada dkk ( 2 orang)
Peserta
Youhana Valentien Staleg
Peserta
Rulyana Salma Rosadha dkk (11 orang)
Peserta
Daniah Mumtaza
Peserta
Mukhamad Nasir dkk (3 orang)
Peserta
Lhuk Lhuah Qurutul Aini
Peserta
Febriati Dwi Anggreaeni
Peserta
Harsika DN dkk (3 orang)
Peserta
Aan Karuniawan Prasetia
Peserta
Muskerwil IV BEMFAMIPA
M. Mukhlis Saktiyawan/kimia
Peserta
Fara Nisa/kimia
Peserta
International Symposium on Phytochemicals in Medicine and Food (ISPMF) 2015 International Symposium on Phytochemicals in Medicine and Food (ISPMF) 2015
Peserta
Musyawarah wilayah IKAHIMATIKA Indonesia Musyawarah Nasional XII HIMAFI Trombosit " Training dan Ourbond Himpunan Mahasiswa Biologi Se Jatim 2013" Musyawarah Tahunan Nasional (MUSTANAS) PRA-MUSTA Pra Musyawarah Tahunan BAPEL WIL IV Lomba Tulisan untuk Negeri 2013 Musyawarah Tahunan XII Ikatan Himpunan Mahasiswa Kimia Indonesia Kegiatan Ikatan lembaga legislatif Indonesia Mahasiswa MIPA
Tempat/waktu
14 s.d. 16 Maret 2013 di UGM Yogyakarta 4 - 5 Mei 2013 di Unesa Surabaya 10 - 12 Mei 2013 di Unesa Surabaya 28 Mei - 1 Juni 2013 di Universitas Negeri Manado 29-30 Juni 2013di Kampus UNP Kediri
28 Juni s.d. 1 Juli 2013 di LEC-UP Athirah, Maksar Sulsel 5-7 Juli 2013 di Unair Surabaya 31 Agustus s.d. 7 September 2013 di Universitas Indonesia 5 s.d. 10 Oktober 2013 di Universitas Tadulako Palu 30November s.d. 2 Desember 2013 di UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta 12-15 Desember 2013 di Univ. Mulawarman Samarinda Shanghai China, 26-29 Juni 2015 Shanghai China, 26-29 Juni 2015
Beberapa prestasi yang diraih mahasiswa FMIPA UM dalam kegiatan Lomba, LKTI yang diselenggarakan oleh Lembaga/Perguruan Tinggi lain, dapat dilihat pada Tabel 20.
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |43
Tabel 20. Daftar Mahasiswa Berprestasi Mengikuti Olimpiade Saintek dan LKTI Tahun 2014 NO.
NAMA
PRODI
1
M. BAGAS MURDITYA NIM 110341421524
PEND. BIOLOGI
2
IVAN ASHIF ARDHANA NIM 110331420538
PEND. KIMIA
3
MUHAMMAD SAEFI NIM 110341421551 RINDA ANNISAA NIM 110341421542
PEND. BIOLOGI
5
NADIDAH SAFITRI NIM 110341421516
PEND. BIOLOGI
6
M. AGUNG, dkk 2 TIM (4 Mhs)
PED. MATEMATIKA
7
BAYU PUTRA S., dkk.
PEND. BIOLOGI
8
RIFKI LUTHFIDYANTO NIM 100341404608 RINDA ANNISAA dan MITA LISTIANI M. MUSTOFA YUSUF, dkk.
PEND. BIOLOGI
RAIS MUKTAMAR AMIN, DKK.
PEND. FISIKA
4
9 10 11
44|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
PEND. BIOLOGI
PEND. BIOLOGI PEND. BIOLOGI
PRESTASI/PREDIKAT Juara Honourable Mention Bidang Biologi, ONMIPA-PT Tingkat Nasional 2014 Peringkat X Olimpiade Sains dan Teknologi Nasional (OSN) Dikpora, Yogyakarta 2013, 29 Oktober s.d. 1 Nov. 2013 Juara III Bidang Biologi OSN Dikpora Yogyakarta 2014 Koord Divisi Kajian Kimia dan Kerohanian HMJ Kimia 2013 Juara IV OSN Dikpora Yogyakarta 2013 Juara III Bidang Kimia OSN-Pertamina 2014 Tingkat Provinsi Kategori Teori 10 Besar/Finalis LKTI Kertas 2014 UNHAS Pengurus Divisi Jurnalistik FKKB HMJ Biologi Juara II LKTI AEC ITS 2014 Juara Harapan III LKTI UNSOED Joglo Semar 2014 10 Besar/Finalis Lomba Desain Trashion ITS 2014 10 Besar/Finalis LKTI Kertas 2014 UNHAS 2012 International Essay Contest for Young People, The Goi Peace Foundation and UNESCO present Tokyo Japan The One’s UHTeam The Most Inspiring Team, Pagelaran Mahasiswa Nasional Bidang TIK,Dirjen Dikti 2013 Finalis Business Plan Compettition Tingkat Nasional, FE UB 2013 Finalis LKTI se Jawa Bali, BEM FT UM 2013 Naskah Terpilih LKTI Mahasiswa Nasional, Lab Geospasial Pesisir, Yoyakarta 2013 Kompetisi Mag-D (Mathematical Analysis And Geometry Day) 2014 di ITB, 26 April 2014 Finalis Alternative Energy Competition Mechanical City 2014 di ITS, 2-4 Mei 2014 Finalis LKTI SUPER HERO LINGUNGAN 2014 di UNEJ, 23-27 April 2014 Finalis Trashion ITS EXPO 2014, 28-30 April 2014 Finalis LKTI Green Scientific Competition 2014, di UNES Semarang, 9-11 Mei 2014 Juara III LKTI Aksi Formasi Jatim XXIV, UK Widya Mandala Surabaya, 20-22 Juni 2014
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
NO. 12
13 14
NAMA M. FATHOR ROSID NIM 120332410123
KIMIA
ETY KURNIATI NIM 130321611996 LAILATUS SHOLIHAH NIM 130331614744 RIA AISYAH MUNIR NIM 110321406353
PEND. FISIKA
ZUROIDA ZENI NIM 130312615415
15
PRODI
FIFI AMALIANA NIM 130312615429 M. FATHOR ROSID NIM 120332410123
PEND. KIMIA PEND. FISIKA MATEMATIKA PEND. FISIKA
PRESTASI/PREDIKAT Juara I Cabang MTQ Putra, pada MTQM X 2014 se UM, tanggal 25 s.d 26 Oktober 2014 Juara I Cabang MTQ Putri Juara I Cabang Hifdzil Qur’an Gol. 1 Juz Putri Juara I Cabang Karya Tulis Kandungan AlQur’an Juara III Cabang Karya Tulis Kandungan Al-Qur’an
KIMIA PEND. BIOLOGI PEND. BIOLOGI
Juara II Cabang Syarhil Qur’an
PEND. FISIKA
Juara II Cabang Tartilil Qur’an
FISIKA
Juara I Bidang Fisika, OSN Pertamina 2014 Tingkat Provinsi Kategori Teori Juara I Bidang Fisika OSN Dikpora, Yogyakarta 2014 Juara II Bidang Fisika OSN Pertamina 2014 Tingkat Provinsi Kategori Teori Juara II Bidang Fisika OSN Dikpora, Yogyakarta 2014 Juara II Bidang Matematika OSN Dikpora, Yogyakarta 2014
ELFA SA’DIYAH NIM 130341614799
16 17
HANUM ANIZATUZ Z. NIM 130341603394 ARDI ARI FUZAKI NIM 140321603065 YUDA PRIMA H. NIM 120322402593
18
SOLEHUDIN NIM 120321419967
FISIKA
19
M. FAIKAR MUSTAFIDZ AL HABIBI NIM 130311615239 BAYU PUTRA S. NIM 110341421549 DINA AGUSTINA NIM 120331420985 ZIDNA AL’AZIZAH ROSSHAFA NIM 120311418970
PEND. MATEMATIKA
20 21 22
PEND. BIOLOGI PEND. KIMIA PEND. MATEMATIKA KIMIA
Juara Harapan I Bidang Biologi OSN Dikpora, Yogyakarta 2014 Juara Harapan I Bidang Kimia OSN Dikpora, Yogyakarta 2014 Juara I LKI Al-Qur’an Tingkat Nasional, Geological Islamic Day 2014 di UNPAD Bandung, 19 – 21 November 2014
ARLINA DWI NUR ISMA NIM 120332400223
Tabel 21. Daftar Mahasiswa Berprestasi Mengikuti Olimpiade Saintek dan LKTI Tahun 2015
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |45
NO.
NAMA
NIM
PRODI
PRESTASI/PREDIKAT
1
Muhammad Saefi
110341421551
P. Biologi
2
Ilham Saiful Fauzi
120311402275
P. Matematika
Ika Rahayu Sintiya
120311418981
P. Matematika
Peserta LKTI Tingkat Nasional Bio Expo di Universitas Jambi, 2-5 April 2015 Peserta Lomba Mathematical Analysis and Geometry Day (MaG-D) Tingkat Nasional di Kampus ITB Bandung, 16-18 April 2015 Sda
M. Faikar Mustafidz A.
130311615239
P. Matematika
Sda
Muhammad Nor
130311615229
P. Matematika
Sda
Yudha Adi Mas Ardi
120321402471
P. Fisika
Ubaidillah
120321402470
P. Fisika
Juara I Presentasi Finalis LKTI Tahun 2015 oleh Kemeterian Kehutanan Povinsi Jawa Timur, 28-30 Oktober 2015, di Hotel Purnama Batu. SdA
Lhuk Lhuah Qurutul A.
120321402491
P. Fisika
Sda
Agnes Rarasati
120321419973
P. Fisika
Sda
Solehudin
120321419967
P. Fisika
Sda
Endah Handayani
120341421979
P. Biologi
Sda
Nurul Hikmah
140342601418
Biologi
Sda
Robiatul Handawiyah
140342604500
Biologi
Sda
3
Prestasi mahasiswa dalam bidang penulisan proposal Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) pada tahun 2013 s.d 2015, sebagai berikut. Tabel 22. Rekapitulasi PKM yang didanai oleh Ditjen Dikti Tahun 2013-2015 Jurusan Matematika Fisika Kimia Biologi Pend IPA Jumlah
Tahun 2013 Usulan Didanai 4 1 179 57 16 2 58 10 257 70
Tahun 2014 Usulan Didanai 4 178 63 16 4 58 15 256 82
Tahun 2015 Usulan Didanai 118 295 62 3 85 14 86 2 57 641 81
Tabel 23. Rekapitulasi PKM Mahasiswa FMIPA UM Didanai Dikti Tahun 2013
46|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Jurusan Matematika Fisika Kimia Biologi Jumlah
PKM-K
PKM-M
1 4 2 7
PKM-P
2 2 4
PKM-T
44 2 5 51
PKM-KC -
Jumlah
7 1 8
1 57 2 10 70
Dari 70 judul yang didanai Dikti di atas, 2 diantaranya (PKM-KC) lolos menuju PIMNAS ke 26 Tahun 2013 di Universitas Mataram Lombok Nusa Tenggara Barat pada tanggal 9 – 13 September 2013. Dua kelompok (masing-masing 4 mahasiswa) terdiri dari 7 mahasiswa Jurusan Fisika FMIPA UM dan 1 mahasiswa Jurusan Teknik Elektro FT UM, berkompetisi dengan 400 tim peserta dari seluruh Indonesia. 2 kelompok tersebut adalah: Kelompok I : 1. Sugeng Firmansyah 2. M. Abdu Muhid 3. Norma Dian Pratiwi 4. Cahya Prasetya Judul PKM-KC : “Prototipe Micro Wind Energy Generator Renewable Charger sebagai Solusi Keterbatasan Sumber Listrik Pada Kereta Api Ekonomi” Kelompok II : 1. Tania Azizah Ayunita 2. Yulia Nurul Munfa’ati 3. Krista Yohana 4. Syahaffath Assegaf (Mhs. Teknik Elektro) Judul PKM-KC : “Rancang Bangun Alat Pemotong Rumput Tenaga Surya Tepat Guna Ramah Lingkungan” Jumlah usulan PKM Mahasiswa FMIPA UM tahun 2014 sebanyak 256 Judul dan Secara rinci dapat dilihat pada Tabel 24, sedangkan rincian perjurusan dapat dilihat pada Tabel 25. Tabel 24. Jumlah Pengunggahan Proposal PKM UM Tahun 2014 No.
Fakultas
PKM-K
PKM-M
PKM-P
PKM-T
PKM-KC
Jumlah
1
FIP
21
27
2
1
1
52
2
FS
8
12
2
-
-
22
3 4
FMIPA FE
29 21
18 8
167 -
2 -
40 1
265 30
5
FT
73
32
38
7
85
235
6
FIK
31
69
6
-
4
110
7
FIS
12
9
12
-
2
35
8
FPPsi
10
16
11
-
14
51
196
190
237
9
168
800
Jumlah
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |47
Tabel 25. Rekapitulasi Usulan PKM Mahasiswa FMIPA UM Tahun 2014 JURUSAN
PKM-K
PKM-M
PKM-P
PKM-T
PKM-KC
JUMLAH
MATEMATIKA
3
-
1
-
-
4
FISIKA
7
8
128
2
33
178
KIMIA
4
2
6
-
4
16
BIOLOGI
15
8
31
-
4
58
FMIPA
29
18
167
2
41
256
Adapun PKM Universitas Negeri Malang yang didanai Dikti Tahun 2014 sperti pada Tabel 26. Tabel 26. Rekapitulasi PKM Didanai Dikti Tahun 2014 Universitas Negeri Malang FAKULTAS FIP FS FMIPA FE FT FIK FIS FPPsi UNIVERSITAS
PKM-K 4 3 4 42 4 57
PKM-M 2 1 7 1 5 4 2 1 23
PKM-P 1 59 10 1 46 117
PKM-T 2 2
PKM-KC 2 16 14 15 47
JUMLAH 8 5 82 5 73 9 63 1 246
Berdasarkan Tabel 26 sebanyak 10 judul lolos menuju PIMNAS ke 27 tahun 2014 di UNDIP Semarang yang diselenggarakan mulai tanggal 25 s.d 29 Agustus 2014, seperti pada Tabel 27. Tabel 27. Rekapitulasi PKM Universitas Negeri Malang Lolos PIMNAS Tahun 2014 FAKULTAS
PKM-K
PKM-M
PKM-P
PKM-T
PKM-KC
JUMLAH
FIP
-
2
-
-
-
2
FS
-
-
-
-
-
-
FMIPA
-
2
-
-
2
4
FE
-
-
-
-
-
-
FT
1
1
1
-
1
4
FIK
-
-
-
-
-
-
FIS
-
-
-
-
-
-
FPPsi
-
-
-
-
-
-
UNIVERSITAS
1
5
1
-
3
10
Dari 10 judul yang lolos PIMNAS ke 28 tahun 2014 tersebut di atas 4 diantaranya dari FMIPA UM. Daftar nama judul seperti pada Tabel 28. 48|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Tabel 28. Daftar Nama Judul PKM FMIPA UM Lolos PIMNAS 2014 No. 1
Bidang PKM-KC
Pembimbing 2
PKM-KC
Pembimbing 3
PKM-M
Pembimbing 4
PKM-M
Pembimbing
Nama Mahasiswa
Prodi/Jur
Riska Septianita (C) M. Faris Al Hakim Esti Merindasari
P. Fis T.Elektro PTI
Drs. Widjianto, M.Kom
Fisika
Susanti Mayang Sari (C) Lutfia Tri Wahyuni Duandra Rizky A.
Fisika Fisika Fisika
Drs. Yoyok Adisetio L.,M.Si Alfian Oktavijyanti (C) Jamilatus Sa’diyah Nur Azizah
Fisika
Prof. Dr. Utami Hastuti, M.Pd Iman Sundari (C) Aprilia Dwi Safitri Sandy Ayu Puri Agung Enif Nurul Khoirubianti Puspita Ratna Sari
Biologi
Dr. Fatchur Rohman, M.Si
Biologi
Judul Physics Pocket Book Sebagai Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Augmented
Sistem Pengaman Rumah Berbasis Sensor PIR, Camera JPEG, Memori SD, dan SMS yang Tahan Pemadaman Listrik
P. Bio P. Bio Biologi
Pelatihan Pemanfaatan Air Nira Lontar (Bo ) MenjadI NATA DE NIRA Lontar Sebagai Upaya Cerdas Dalam Memberdayakan
Biologi Biologi Biologi PBIN P. Mat
Pemberdayaan Masyarakat Petani Tomat Dalam Pengendalian Serangga Hama Dengan Metode Biological Clock Sebagai Upaya
Jumlah usulan PKM Mahasiswa FMIPA UM tahun 2015 sebanyak 641 Judul dan secara rinci dapat dilihat pada Tabel 29. Tabel 29. Rekapitulasi Usulan PKM Mahasiswa FMIPA UM Tahun 2015 JURUSAN
PKM-K
PKM-M
PKM-PE
PKM-T
PKM-KC
PKM-PSH
JUMLAH
MATEMATIKA
20
15
34
3
10
35
118
FISIKA
16
14
119
0
61
86
296
KIMIA
25
9
38
0
7
5
84
BIOLOGI
35
10
34
0
2
5
86
0
18
57
80
149
641
Pendidikan IPA FMIPA
11 108
6 54
22 247
0 3
Tabel 30. Jumlah Proposal PKM Didanai Dikti Tahun 2015 No.
Fakultas
PKM-K
PKM-M
PKM-PSH
PKM-PE
PKM-T
PKM-KC
Jumlah
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |49
1
FIP
4
7
1
-
-
1
13
2
FS
2
1
2
-
-
-
5
3 4
FMIPA FE
4 2
4 -
4 -
47 -
-
22 -
81 2
5
FT
9
6
-
13
1
19
48
6
FIK
7
14
-
2
-
-
23
7
FIS
-
5
1
2
-
-
8
8
FPPsi
2
2
3
-
-
5
12
30
39
11
64
1
47
192
Jumlah
Tabel 31. Rekapitulasi PKM Mahasiswa FMIPA UM di danai Dikti Tahun 2015 JURUSAN MATEMATIKA
PKM-K -
PKM-M -
PKM-PSH -
PKM-PE -
PKM-T -
PKM-KC -
FISIKA KIMIA BIOLOGI PEND. IPA FMIPA
2 1 1 4
1 2 1 4
4 4
35 1 10 1 47
-
20 1 1 22
JUMLAH 3 14 2 81
Dari 192 judul PKM UM tersebut di atas, yang berhasil lolos menuju PIMNAS ke 28 Tahun 2015 di Universitas Halu Oleo (UHO) Kendari, tanggal 5 – 9 Oktober 2015 sebanyak 9 judul, yaitu: 4 judul dari FT, 1 judul dari FS, dan 4 judul dari FMIPA UM. 4 judul dari FMIPA dapat dilihat pada Tabel 32. Tabel 32. Daftar PKM yang Lolos PIMNAS ke-28 Tahun 2015 No. 1
Bidang PKM-K
Dosen Pendamping 2 PKM-PE
Nama Mahasiswa Maulidiyah Rahmawati Nukleon Jefri Nur Desy Eka Ratnasari Dr. Sentot Kusairi, M.Si Gabriela Elsandika Dwi Fajar S. Eka Yuliana
Prodi
Judul
P. Fisika PTI P. Kimia
Bimbel Interaktif Dengan Aplikasi Android
Fisika Fisika P. Kmia
Sintesis Lapisan Superhidrofobis Nanosilika Berbahan Dasar Batauan Alam Lokal Malang Selatan Untuk Menciptakan Pakaian Anti Kotor
Dosen Pendamping 3 PKM-KC
Drs. H. Abdillah Fuad, M.Si Khubailul Agustina Nur Amin Putri Wahyuning Tyas Moh. Hoiri Zen
Kimia PTO Kimia Ekobang
Rancang Bangun Manlchester (Mesin Com Sheller Tenaga Suyra Ramah Lingkungan) Pengupil Jagung dan Penghancur Bonggol
Dosen Pendamping 4 PKM-PE
Dr. Aman Santoso, M.Si Dwi Sendi Priyono Yuswo Purwodarminto Tsaniyah Nur Kholilah
Biologi Biologi Biologi
Analisis Variasi Genetik Populasi Hama Penggerek Batang Padi Kuning
50|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
No.
Bidang
Nama Mahasiswa
Prodi
Judul Scirpophaga Incertulas di Jawa Timur Berdasarkan Gen Cytochrome C Oxidase li (Coil) Dna Mitokondria
Dosen Pendamping
Dr. Umie Lestari, M.Si
Pada PIMNAS ke 28 tahun 2015 di Universitas HaluOleo (UHO) Kendari, Tim PKM Universitas Negeri Malang masuk 10 Besar Nasional, meraih 2 medali emas 1 perak dan 1 perunggu, dengan rincian sebagai berikut: Medali Emas Dua (2) medali emas untuk kategori Poster dan Presentasi diraih oleh Maulidiyah Rahmawati (P. Fisika), Nukleon Jefri Nur (PTI), Desi Eka Ratnasari (P. Kimia) dengan judul: “Bimbel Interaktif dengan Aplikasi Android”, dosen pembimbing Dr. Sentot Kusairi, M.Si (dosen Jurusan Fisika).
Medali Perak Satu (1) medali perak untuk kategori Poster diraih oleh Khubailul Agustina (Kimia), Nur Amin (PTO), Putri Wahyuningtyas (Kimia), Moh. Hoiri Zen (Ekobang), dengan judul: “Rancang Bangun Manlchester (Mesin Com Sheller Tenaga Suyra Ramah Lingkungan) Pengupil Jagung dan Penghancur Bonggol”, dosen pembimbing Dr. Aman Santoso, M.Si. (dosen Jurusan Kimia). Medali Perunggu Satu (1) medali perunggu untuk kategori Presentasi diraih oleh Ricky Ramadhan Setiyawan (DKV), Faris Arman (DKV), Fitri Anwar (DKV), Choirun Nisa (PBIng), dengan judul: “Roh Garuda - Produksi Cerita Bergambar Berbasis Sejarah dan Pancasila Sebagai Inovasi Ragam Industri Kreatif Transmedia”, dosen pembimbing Andreas Syah Pahlevi, S.Sn, M.Sn (dosen Jurusan DKV-FS). Pada tahun 2015 usulan PKM Universitas Negeri Malang meningkat dengan 2689 Judul, yang terdiri dari FIP 181 judul, FS 155 judul, FMIPA 641 judul, FE 217 judul, FT 853 judul, FIK 299 judul, FIS 233 dan FPPsi 120 judul. Dari usulan PKM tahun 2015 yang berjumlah 2689 judul tersebut, yang disetujui didanai DIKTI tahun 2016 menjadi 154 judul. Dengan rincian FIP 3 judul, FS 10 judul. FMIPA 59 judul, FE 6 judul, FT 54 judul, FIK 11 judul, FIS 8 dan FPPsi 3 judul. Rekap PKM FMIPA UM yang didanai DIKTI tahun 2016 tertera pada Tabel 33. Tabel 33. Rekapitulasi PKM Mahasiswa FMIPA UM didanai Dikti tahun 2016 NO
FAK/JUR
PKMK
MAT
1
FIS
1
KIM
2
BIO
3
PKM-KC 5
7
PKM-PE
PKM-PSH
1
1
3
3
14
9
32
2
6
1
11
7
IPA Jumlah
PKM-M
5
PKM-T
Jumlah
10
1
1
1
3
6
29
12
59
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |51
Dari 154 judul PKM Universitas Negeri Malang didanai tahun 2016 yang masuk PIMNAS ke 30 tahun 2016 sejumlah 23 judul, dan diantaranya 8 judul dari FMIPA. Tabel 34. Rekapitulasi PKM Mahasiswa FMIPA UM masuk PIMNAS 2016 NO
FAK/JUR
PKMK
PKM-KC
PKM-M
PKM-PE
PKM-PSH
PKM-T
Jumlah
MAT
-
-
-
-
-
-
FIS
1
2
-
2
-
-
5
KIM
1
-
-
-
-
-
1
BIO
1
-
-
-
-
-
1
IPA
-
-
-
-
1
-
1
Jumlah
8
C. BEASISWA Beasiswa adalah pemberian berupa bantuan keuangan yang diberikan kepada perorangan yang bertujuan untuk kelangsungan pendidikan yang ditermpuh. Beasiswa dapat diberikan oleh lembaga pemerintah, perusahaan atau yayasan, dengan ketentuan yang ditetapkan lembaga pemberi beasiswa. Pemberian beasiswa dikategorikan pemberian cuma-cuma atau dengan ikatan dinas, lamanya tergantung pada lembaga pemberi. Beasiswa diberikan kepada mahasiswa dengan beberapa syarat: 1.
Terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Negeri Malang minimal semester III dan maksimal semester VIII (untuk Program Sarjana), IPK minimal 2,50, Diutamakan dari keluarga kurang mampu, Tidak berstatus sebagai calon/penerima beasiswa dari instansi lain, Bukan pegawai negeri atau swasta tetap, Telah mengikuti PKPT, dan Bersedia mematuhi segala ketentuan yang berlaku bagi mahasiswa penerima beasiswa.
2. 3. 4. 5. 6. 7.
Permohonan beasiswa yang diajukan mahasiswa pada semester ganjil tahun akademik 2014/2015 (pada semester III) berjumlah 673 pemohon. Dari jumlah tersebut di atas, FMIPA mendapatkan kuota sebanyak 253 atau hanya 37,6% dari jumlah pemohon, yang selanjutnya didistribusikan untuk PPA sebanyak 151 mahasiswa, dan BBM sebanyak 102 mahasiswa, sehingga masih banyak yang belum mendapatkan beasiswa. Rincian jenis dan jumlah beasiswa yang diterima mahasiswa FMIPA UM tahun 2015, dapat dilihat pada Tabel 35. Tabel 35. Jumlah Mahasiswa FMIPA Penerima Beasiswa Tahun 2015 No
JENIS BEASISWA
MAT
FIS
KIM
P.MAT
MAT
P.FIS
FIS
P.KIM
BIO
KIM
P.BIO
BIO
P.IPA
JML
1
PPA
24
11
23
11
17
15
18
15
17
151
2
BBM
19
12
11
13
9
12
9
11
6
102
3
BIDIK MISI
62
36
51
35
39
55
40
34
40
392
4
Bidik Misi MABA
23
29
15
12
18
17
18
11
14
157
5
Toyota ASTRA
-
-
2
1
-
-
1
-
1
5
52|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
No
JENIS BEASISWA
MAT
FIS
KIM
P.MAT
MAT
P.FIS
FIS
P.KIM
BIO
KIM
P.BIO
BIO
P.IPA
JML
6
Super Semar
1
1
2
-
-
1
1
2
2
10
7
BRI
-
-
1
2
1
-
1
2
-
7
8
BNI 46
-
-
1
-
1
-
1
-
-
3
9
BANK MANDIRI
1
-
2
1
-
1
2
1
-
8
10
BUMN PEDULI
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
11
PT. G. GARAM
-
-
1
1
-
1
1
-
-
4
12
PT. DJARUM
-
-
-
1
-
-
-
1
-
2
13
PERTAMINA
1
1
1
2
1
2
1
1
-
10
14
ADIK PAPUA
2
-
1
1
-
-
2
2
3
11
15
BINTUNI
5
-
1
-
6
-
5
-
-
17
138
90
112
80
92
104
100
80 83
879
JUMLAH 228
192
196
180
H. PRESTASI DAN KEGIATAN UNGGULAN 1. FMIPA Universitas Negeri Malang sebagai Perintis Lesson Study dalam Upaya Meningkatkan Kualitas Pembelajaran. a. Telah melakukan kerjasama dengan JICA (Jepang) sejak 1998 s.d 2013 dalam meningkatkan kualitas pendidikan MIPA, dalam program IMSTEP (1998-2005), SISTTEMS (Strengthening In-Service Teacher Training of Mathematics and Science Education at Junior Secondary Level) pada tahun 2008-2009, PELITA (Program for enhanching quality junior secondary education, 2009 – 2013) b. Menyelenggarakan pelatihan ToT Nasional Lesson Study untuk kalangan dosen, widyaiswara LPMP, pengawas, kepala sekolah, dan guru wilayah Indonesia Timur dengan bantuan dana dari JICA, 2010-2011. c. Menyelenggarakan pembinaan guru SMA/MA wilayah Kota/Kabupaten Pasuruan melalui kegiatan Lesson Study dengan dana bantuan dana dari SAMPOERNA FOUNDTION – Teacher Institute (SFTI) 2008-2011. d. Beberapa dosen FMIPA UM (Prof. Dra. Herawati Susilo, M.Sc, Ph.D dan Dr. Ibrohim, M.Si) sebagai pendamping-narasumber dalam penyelenggaraan program LEDIPSTI (Lesson Study disseymintaion program for strengthening teachers institution in Indonesia) program dari Ditjen Dikti untuk peningkatan kualitas pembelajaran dan kompetensi dosen LPTK (2008-2015). Beberapa perguaran tinggi yang didampingi yaitu UNDANA (Kupang), Universitas Negeri Manado, Universitas Negeri Surabaya, UNDIKSHA (Singaraja), Universitas Mataram, Universitas Tadulako, Universitas Negeri Makasar, dan Universitas Negeri Gorontalo, Universitas Negeri Jember (UNEJ), Universitas Muhammaadiyah Malang (UMM), UUNHAIR (Ternate), UMT (Ternate), UNP (Kediri), STKIP Hamzan Wadi Selong (Lombok Timur), STKIP-Pasuruan, STKIP-PGRI Pasuruan. e. Salah seorang dosen FMIPA UM (Dr. Ibrohim, M.Si) membantu Ditjen Dikti dalam penyelenggaraan program STOLS-ITTEP (Short Term Training on Lesson Study for
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |53
Institute of Teachers Training in Education Personal) dalam peningkatan kompetensi dosen LPTK di Indonesia 2013-2017. f. FMIPA Universitas Negeri Malang telah melaksanakan Workshop Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) berbasis Lesson Study bagi Dosen Pembina Lapangan, Guru Inti/Guru Pamong, dan mahasiswa yang akan melakukan PPL di sekolah. 2. Dua orang dosen FMIPA Universitas Negeri Malang merupakan pemegang hak paten dengan judul, Formulasi Konsorsium Bakteri Indigen Pereduksi Polutan sebagai Starter Pengolahan Limbah Cair Rumah Tangga” atas nama Dr. Endang Suarsini, M.S, dan “Proses Ekstraksi Tapak Dara (Catharantus Roseus) Dengan Menggunakan Pelarut Alkohol atas nama Dr. Agr. H. M. Amin, S.Pd, M.Si. 3. Dosen FMIPA Universitas Negeri Malang (Prof. H. Efendy, Ph.D) mendapatkan penghargaan internasional dengan dinobatkan sebagai Leading Scientist of 21st Century. 4. FMIPA UM menyelenggarakan Pelatihan Pengelola (Calon kepala) Laboratorium bidang MIPA untuk guru SMP/SMA/SMK wilayah Jawa Timur tahun 2013-2015. 5. Sedang merintis kerjasama dengan IGN (Indonesia Germany Networking) dalam pengembangan bioscience pada tahun 2015. 6. Merintis kerjasama dengan beberapa perguruan tinggi di Indonesia dan Perguruan Tinggi. 7. Penyedia tenaga ahli dalam pengembangan pembelajaran saiins dan peningkatan kompetensi dosen dalam kerjasama dengan STAIN Palangkaraya, STAIN Ambon 2014sekarang. 8. Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) FMIPA Universitas Negeri Malang tahun 2012 sebanyak 70 judul dan tahun 2013 sebanyak 82 judul yang didanai DIKTI. 9. Lomba Karya Tulis Ilmiah Mahasisa (LKTM/KKTM/PKM-GT dan AI): a. Juara III LKTM Tingkat Nasional yang dilaksanakan di Universitas Sebelas Maret Solo, a.n. Mo Awwanah (Biologi), b. Juara II LKTM yang diselenggarakan oleh Pemda Tk I Jatim, a.n. Andy Laksono PW (Biologi), c. Finalis LKTM Propinsi Jawa Timur, a.n. Juliyatin Putri Utami (Biologi), Khoridah Sativa (Biologi), d. Juara II Nasional Green Technologi CompetitionInstitut di Institut Teknologi Bandung, a.n Juliyatin Putri Utami (Biologi), Anggraeni W (Biologi) dan Cindy Ira Amalia (Fisika). e. Mahasiswa FMIPA Universitas Negeri Malang Rohman Aminullah Firdaus dan Supadmi di ON MIPA-PT merebut medali perak tingkat nasional. f. Mahasiswa FMIPA Universitas Negeri Malang Azizul Ghofar meraih medali perak (Juara II Nasional) g. Mo Awwanah, mahasiswa Jurusan Biologi masuk ke dalam lima belas besar mahasiswa berprestasi se Indonesia. 10. International Mathematics Competition (IMC) Mahasiswa Matematika Muhamad Faikar Mustafidz Al Habibi peserta untuk kegiatan International Mathematics Competition (IMC) di Bulgaria pada tanggal 25-31 Juli 2016.
I. ORGANISASI KEMAHASISWAAN 1. Struktur Organisasi Kemahasiswaan 54|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Struktur organisasi intra kampus tingkat fakultas yang terkait dengan kedudukan setiap unit organisasi ditinjau dari kedudukan fakultas dan jurusan adalah seperti Gambar 3. DEKAN
DMF BEMFA HMJ Matematika “Vektor”
KETUA JURUSAN
HMJ Fisika “Nucleon” HMJ Kimia “Oksigen” HMJ Biologi “Lebah Madu”
Gambar 3. Struktur Organisasi Kemahasiswaan FMIPA Universitas Negeri Malang Keterangan: : Garis instruksi/tanggungjawab : Garis koordinatif : Garis instruksional DMF : Dewan Mahasiswa Fakultas BEMFA : Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas
HMJ
: Himpunan Mahasiswa Jurusan
2. Pengurus Organisasi Kemahasiswaan FMIPA Periode 2016 Susunan pengurus organisasi mahasiswa FMIPA Universitas Negeri Malang periode Tahun 2016 secara rinci dapat dilihat pada Tabel 36 s.d . Tabel 36. Susunan Pengurus Dewan Mahasiswa Fakultas (DMF) MIPA UM Tahun 2016 No.
Nama
NIM
Jabatan
1
Muhammad Mustofa Yusuf
130341614800
Ketua Umum
2
Dewi Mustikasari
130351615571
Wakil Ketua Umum
3 4
Nur Fuaidah Nadya Fitriana
130351603578 130321612013
Sekretaris Umum Bendahara Umum
5
Ade Alif Mutia Sari
130321602985
6 7
Ghufron Nurpatriana Krisna Ari Mufidatun Niswah
130351603582 130312602882
Koordinator Pemerintahan Anggota Anggota
8
Sulistiana
130342603481
Koordinator Komisi Konstitusi dan Peradilan
9 10
Rahmad Edo Saputro Aji Pramono
130331603176 130342615342
Anggota Koordinator Komisi Advokasi
11
Yuni Rosita Dewi
130312615437
Anggota
12 13
Irwan Mustaqim Vina Rizki Hernanda
140321601446 130312615438
Anggota Koordinator Komisi Audit Administrasi
14
Natasha Khilmi
140332601350
Anggota
Komisi
Organisasi
dan
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |55
Tabel 37. Susunan Pengurus Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) FMIPA UM No 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28. 29. 30. 31. 32. 33. 34. 35. 36. 37. 38.
Nama Naufal Rafsanjani Difa Yezhi Prisvitasari Nia Sofya Ilmi Nisa Nur Zakiyah Muchlis Fajar Hidayat Peggy Septiningtyas Vita Fatimah Cholifatuzaroh Qonita Ayu Wulandari Syaiful Efendi Vina Sherlyana Ayu Faradillah Muhammad Sugeng Yulianto Elda Sulistyaningrum Hesti Ningrum Kusumastuti Navila Salsabila Mustafavi Hafiz Radyastuti Inovira Riesnawati Anggia Kusuma Nada P. Mohammad Habib Alasy Ariy Wahyu Eka Fath Dieni Mudzrik Fauziah Heni Suhardini Putri Nuril Shinta Rakhma Dewi Rudi Prasetiya Marlena Nor Jannah Indri Dwi Lestari Muhamad Rif’an Mabruri Ernawati Safitri Rosy Eko Saputro Bella Permata Putri M. Rynaldi Iqbal Wiji Astuti Muhammad Lutfi Mohammad Ishoomuddin Dimas Ramadhani Primawan Kiki Fitlah Pradani
NIM 130322615505 130331603197 130342603489 130351615592 130322615502 130322615512 130351603587 140332601972 150322607629 130322615536 150312604341 140331601251 130322615534 130322615523 140322601864 140312604663 150331603691 150341601514 150341604721 130321612007 130321602956 140312605702 140332600436 150331600938 150312603449 150312603874 150312605359 130331614746 130321612047 130351603589 130322603078 140312601601 130322615509 140321604259 140321600550 150312603726 130312615431 130331603173
39.
Ahmad Najmi Faris
140322601517
40. 41. 42. 43. 44. 45. 46. 47. 48. 49. 50.
Ardi Restu Setiawan Ratih Asmarani Isnatul Husniah Almira Betari Marleni Nor Jannah Dermawan Saputra Dina Purnama Sari Atik Fatimah Uswatun Hasanah Anis Setyaningtyas Syaiful Bakhri
140312605921 140321601319 150331603335 150321600445 140322600078 140321600096 140332606022 130331603161 140331606108 140332605890 130332615133
56|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
Jabatan Ketua Umum Wakil Ketua Umum Sekretaris Umum Bendahara Umum Ketua Bidang Pendidikan Sekretaris Bidang Pendidikan Koordinator Departemen Organisasi Koordinator Departemen Akademik Staf Staf Staf Staf Ketua Bidang Riset dan Teknologi Sekretaris Bidang Riset dan Teknologi Koordinator Departemen Ristek Koordinator Departemen Teknologi Staf Staf Staf Ketua Bidang Kesejahteraan Sekretaris Bidang Kesejahteraan Koordinator Departemen Perekonomian Koordinator Departemen Kemahasiswaan Staf Staf Staf Staf Ketua Bidang Pemuda dan Olahraga Sekretaris Bidang Pemuda dan Olahraga Koordinator Departemen Kesenian Koordinator Departemen Kepemudaan Koordinator Departemen Keolahragaan Staf Staf Staf Staf Ketua Bidang Sosial dan Masyarakat Sekretaris Bidang Sosial dan Masyarakat Koordinator Departemen Pengabdian Masyarakat Koordinator Departemen Lingkungan Staf Staf Staf Staf Ketua Umum KOMIPA Ketua Umum Science Enterpreneur Ketua Umum Teater Proses Ketua Umum FS2T Ketua Umum GSC5 Ketua Umum KHARISMA
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Tabel 38. Susunan Pengurus Himpunan Mahasiswa Jurusan Matematika “VEKTOR” No. 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Nama Herlambang Rian Wicaksono Dimas Prayoga Nurmansyah Deby Ardianti Della Reza Febrina Ulvatun Niswah Afif Adi Widodo
NIM 140311605930 140311601859 140312605531 140312606263 140311600080 140311601403
Jabatan Ketua Umum Wakil Ketua Umum Sekretaris Umum Bendahara Umum Ketua Bidang Penalaran Ketua Bidang Pengabdian Masyarakat
7. 8.
Barkah Miladina Anita Rahman
140312600286 140312602213
Ketua Bidang Bakat dan Minat Ketua Bidang Kesejahteraan
Tabel 39. Susunan Pengurus Himpunan Mahasiswa Jurusan Fisika “NUCLEON” No. 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Nama M. Sholahudin Affandi Martrimah Mujtahidatul Ilmi Fajriyah Ika Khoirun Nisa Tsania Nur Dyana Hendro Tri Nurcahyo
NIM 140322604216 140322603538 140321602418 140321602959 140321602436 140321600196
Jabatan Ketua Umum Wakil Ketua Umum Sekretaris Umum Bendahara Umum Ketua Bidang Penalaran Ketua Bidang Pengabdian Masyarakat
7. 8.
Nur Diana Rosyidah M. Irfan Sanusi
140321601790 140322601110
Ketua Bidang Kesejahteraan Ketua Bidang Bakat dan Minat
Tabel 40. Susunan Pengurus Himpunan Mahasiswa Jurusan Kimia “OKSIGEN” No. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.
Nama Khoirul Faqih Liqanatul Putri Sholikah Uswatun Hasanah Sofia Nur Fadhilah Fauziah Ragillia Eko Setiawan Bhisma Wildan Khabibi Mukhammad Syahrul Jamil
NIM 140332601896 140332600614 140331600595 140331601151 140332604001 140332606272 140331606703 140332604114
Jabatan Ketua Umum Wakil Ketua Umum Sekretaris Umum Bendahara Umum Ketua Bidang Penalaran Ketua Bidang Pengabdian Masyarakat Ketua Bidang Bakat dan Minat Ketua Bidang Kesejahteraan
Tabel 41. Susunan Pengurus Himpunan Mahasiswa Jurusan Biologi “LEBAH MADU” No. 1. 2. 3. 4.
Nama Amien Fadli Nur Fitriana Isfatun Chasanah Laily Rakmawati
NIM 140341603277 140342601325 140342603465 140342600476
Jabatan Ketua Umum Wakil Ketua Umum Sekretaris Umum Bendahara Umum
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM |57
No. 5. 6. 7. 8.
Nama Ahmad Kamal Sudrajat Alfiani Nanda Indrayanti Arif Afandi Ahmad Fauzi Mubarok
NIM 140341600052 140341605192 140341604048 140342601199
Jabatan Ketua Bidang Penalaran Ketua Bidang Pengabdian Masyarakat Ketua Bidang Bakat dan Minat Ketua Bidang Kesejahteraan
Tabel 42. Susunan Pengurus Himpunan Mahasiswa Pendidikan IPA ”OMEGA” No. 1. 2. 3. 4. 5. 6.
Nama Muhammad Farras Syauqi Ngulmi Khamidah Zahrotun Nafi’ah Rodiallah Mertiarti Nunuk Ika Lestari Alfa Aulia Ulumuddin
NIM 140351603602 140351600345 140351603267 140351604995 140351605810 140351603800
Jabatan Ketua Umum Wakil Ketua Umum Sekretaris Umum Bendahara Umum Ketua Bidang Penalaran Ketua Bidang Pengabdian Masyarakat
7. 8.
Nining Tin Wayuni M. Andik Rohmatulloh
140351604247 140351604934
Ketua Bidang Bakat dan Minat Ketua Bidang Kesejahteraan
58|KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR ............................................................................................................. I DAFTAR ISI .........................................................................................................................II KEPUTUSAN DEKAN FMIPA UNIVERSITAS NEGERI MALANG NOMOR 1 TAHUN 2016 TENTANG KURIKULUM PENDIDIKAN SARJANA, MAGISTER, DAN DOKTOR DI FMIPA UNIVERSITAS NEGERI MALANG TAHUN 2015 ...................................................................III BAGIAN I FAKULTAS FISIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM A. SEJARAH SINGKAT FMIPA ..............................................................................................3 B. THE LEARNING UNIVERSITY SEBAGAI JATI DIRI UNIVERSITAS NEGERI MALANG .............6 C. JURUSAN DAN PROGRAM STUDI ...................................................................................9 D. ORGANISASI ................................................................................................................11 E. FASILITAS GEDUNG DAN SARANA PRASARANA LAINNYA .............................................20 F. INPUT DAN LULUSAN...................................................................................................26 G. PEMBINAAN KEMAHASISWAAN ..................................................................................32 H. PRESTASI DAN KEGIATAN UNGGULAN .........................................................................48 I. ORGANISASI KEMAHASISWAAN...................................................................................50 BAGIAN II: JURUSAN FISIKA.............................................................................................59 A. VISI, MISI, TUJUAN .......................................................................................................59 B. ORGANISASI .................................................................................................................59 C. PRASARANA .................................................................................................................73 D. PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA ...........................................................76 1. Spesifikasi Program Studi .........................................................................................76 2. Visi dan Misi ............................................................................................................76 3. Tujuan .....................................................................................................................76 4. Profil Lulusan ...........................................................................................................77 5. Capaian Pembelajaran .............................................................................................77 6. Kurikulum ................................................................................................................80 E. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA ................................................................................89 1. Spesifikasi Program Studi .........................................................................................89 2. Visi dan Misi ............................................................................................................89 3. Tujuan .....................................................................................................................89 4. Profil Lulusan ...........................................................................................................89 5. Capaian Pembelajaran .............................................................................................90 6. Kurikulum ................................................................................................................92 |ii
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 7. Deskripsi Mata Kuliah Program Studi Sarjana .........................................................103 F. PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA ............................................................................172 1. Spesifikasi Program Studi .......................................................................................172 2. Visi dan Misi ..........................................................................................................172 3. Tujuan ...................................................................................................................172 4. Profil Lulusan .........................................................................................................172 5. Capaian Pembelajaran ...........................................................................................173 6. Kurikulum ..............................................................................................................174 a. Program Matrikulasi ..........................................................................................174 b. Workshop SSP ...................................................................................................180 c. PPL ....................................................................................................................191 G. PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA.......................................................193 1. Spesifikasi Program Studi .......................................................................................193 2. Visi dan Misi ..........................................................................................................193 3. Tujuan ...................................................................................................................193 4. Profil Lulusan .........................................................................................................194 5. Capaian Pembelajaran ...........................................................................................194 6. Kurikulum ..............................................................................................................195 7. Deskripsi Mata Kuliah ............................................................................................197 H. PROGRAM STUDI MAGISTER FISIKA ...........................................................................207 1. Spesifisikasi Program Studi ....................................................................................207 2. Visi dan Misi ..........................................................................................................207 3. Tujuan ...................................................................................................................207 4. Profil Lulusan .........................................................................................................208 5. Capaian Pembelajaran ...........................................................................................208 6. Struktur Kurikulum dan Sebaran Mata Kuliah ........................................................209 7. Deskripsi Mata Kuliah ............................................................................................210 I. DOSEN JURUSAN FISIKA ..............................................................................................226 J. LABORAN DAN TENAGA KEPENDIDIKAN......................................................................235 1. Laboran Fisika ........................................................................................................235 2. Tenaga Kependidikan.............................................................................................235
|iii
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
|iv
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
BAGIAN II: JURUSAN FISIKA A. VISI, MISI, TUJUAN Visi Jurusan Fisika adalah ”menjadi jurusan unggul dan menjadi rujukan dalam penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi bidang fisika dan pembelajarannya”.
1.
2. 3. 4.
Misi Jurusan Fisika adalah: menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran fisika yang berpusat pada peserta didik, menggunakan pendekatan pembelajaran yang efektif, dan mengoptimalkan pemanfaatan teknologi; menyelenggarakan penelitian dalam bidang fisika dan pendidikan fisika yang bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan kesejahteraan masyarakat; menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat melalui penerapan bidang fisika dan pendidikan fisika yang berorientasi pada pemberdayaan masyarakat; serta menyelenggarakan tatapamong yang otonom, akuntabel dan transparan yang menjamin peningkatan kualitas secara berkelanjutan.
Tujuan Jurusan Fisika adalah: 1. menghasilkan lulusan yang berilmu, religius, berakhlak mulia, mandiri, dan mampu berkembang secara professional di bidang fisika dan pendidikan fisika; 2. menghasilkan karya ilmiah dan karya kreatif yang unggul di bidang fisika dan pendidikan fisika; 3. menghasilkan karya pengabdian kepada masyarakat di bidang fisika dan pendidikan fisika untuk mewujudkan masyarakat yang mandiri, produktif, dan sejahtera; serta 4. menghasilkan kinerja Jurusan Fisika yang efektif, efisien dan akuntabel dalam penyelenggaraan tri darma perguruan tinggi. B. ORGANISASI Jurusan Fisika dipimpin oleh Ketua Jurusan Fisika. Ketua Jurusan Fisika dipilih dan bertanggung jawab langsung kepada Dekan FMIPA UM. Struktur organisasi Jurusan Fisika UM disajikan pada Bagan B.1. Jurusan Fisika memiliki lima program studi (prodi) yang dipimpin oleh seorang Koordinator Program Studi (Korprodi). Lima program studi tersebut adalah 1. Program Studi Sarjana Pendidikan Fisika, 2. Program Studi Sarjana Fisika, 3. Pendidikan Profesi Guru, 4. Program Studi Magister Pendidikan Fisika, 5. Program Studi Magister Fisika.
JURUSAN FISIKA FMIPA UM |59
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
DEKAN
TIM PENGEMBANG
GUGUS PENJAMIN
KETUA JURUSAN SEKRETARIS
MUTU
JURUSAN KORPRODI
KEPALA LABORATORIUM
PEMBINA HMJ
KETUA KBK
SATUAN-SATUAN TUGAS
KEPALA SUB LABORATORIUM
Garis Komando Garis Koordinasi/Konsul Bagan B.1: Struktur Organisasi Jurusan Fisika FMIPA UM Ketua Jurusan Fisika dibantu oleh (1) sekretaris Jurusan, (2) kepala laboratorium yang membawahi dua belas kepala sublaboratorium, (3) pembina Himpunan Mahasiswa Jurusan Fisika (HMJ), (4) delapan ketua Kelompok Bidang Keahlian (KBK), dan (5) dua belas satgas-satgas. Dua belas sub laboratorium tersebut adalah 1. Sub Laboratorium Fisika Dasar 2. Sub Laboratorium Elektronika Dasar 3. Sub Laboratorium Elektromagnetik 4. Sub Laboratorium Fisika Modern 5. Sub Laboratorium Pembelajaran Fisika 6. Sub Laboratorium Komputer 7. Sub Laboratorium Fisika Bumi 8. Sub Laboratorium Fisika Astronomi 9. Sub Laboratorium Fisika Karakterisasi Material 10. Sub Laboratorium Fisika Sintesis Material 11. Sub Laboratorium Fisika Teori 12. Sub Laboratorium Elektronika Lanjut Dua belas satgas-satgas tersebut adalah 1. pengelola skripsi, 2. pengelola layanan laboratorium untuk masyarakat, JURUSAN FISIKA FMIPA UM |60
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12.
pengelola seminar, pengelola jurnal jurusan, pengelola kuliah tamu, pengelola himpunan alumni, mata kuliah seminar dan eksperimen fisika, pembinaan kewirausahaan, pengelola database, pengelola PKL, pengembangan perpustakaan, layanan olimpiade. Tugas pokok dan fungsi masing-masing satuan tugas dalam struktur organisasi tersebut pada Bagan B.1 disajikan pada Tabel B.1. Tabel B.1: Tugas Pokok dan Fungsi Masing-masing Satuan Tugas dalam Struktur Organisasi SATGAS
TUGAS POKOK DAN FUNGSI
Ketua Jurusan Fisika
1.
Ketua Jurusan Fisika mempunyai tugas: a. Menyusun rencana dan program kerja jurusan; b. Menelaah peraturan perundang-undangan dalam bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat; c. Mengkoordinasikan pelaksanaan pendidikan akademik (sarjana, magister, dan doktor); pendidikan profesi, dan pendidikan vokasi, serta kursus dan pelatihan sebagian atau satu cabang ilmu pengetahuan, teknologi, dalam bidang kependidikan dan nonkependidikan; d. Mengkoordinasikan pelaksanaan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat sesuai dengan bidang keilmuan jurusan; e. Mengelola satu atau lebih program studi, laboratorium, studio, bengkel/ workshop, GPM, dan unit penunjang akademik lainnya; f. Mengusulkan pembukaan program studi baru dan akreditasi program studi; g. Melaksanakan pembinaan dan pengembangan dosen dan mahasiswa; h. Membina dan menegakkan tata nilai kehidupan akademik, sosial, dan budaya; i. Menyelenggarakan dan mengembangkan program kerjasama dengan jurusan dan instansi atau lembaga lainnya; j. Mengelola dana, sarana akademik, baik yang berasal dari pemerintah maupun masyarakat yang ada di jurusan; k. Menyelenggarakan administrasi dan kerumahtanggaan jurusan; l. Menyusun laporan pertanggungjawaban jurusan. 2. Ketua Jurusan Fisika bertanggung jawab langsung kepada Dekan.
Korprodi Sarjana Pendidikan Fisika Korprodi Sarjana
1. Korprodi memiliki tugas memimpin pelaksanaan dan pengelolaan pendidikan akademik, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat dalam bidang Pendidikan Fisika dan atau Fisika. JURUSAN FISIKA FMIPA UM |61
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
SATGAS
TUGAS POKOK DAN FUNGSI
Fisika Korprodi PPG Korprodi Magister Pendidikan Fisika Korprodi Magister Fisika
2. Koprodi melaksanakan fungsi: a. pelaksanaan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat tingkat program studi; b. pembinaan dosen dan mahasiswa; dan penyusunan Renstra program studi, penyusunan, pelaksanaan, dan evaluasi program kerja tahunan, serta pertanggungjawaban kinerja operasional program studi. 3. Korprodi bertanggung jawab pada Ketua Jurusan Fisika
Kepala Laboratorium Fisika
1. Menyusun rencana dan program kerja laboratorium. 2. Menyusun rencana kebutuhan dan pengembangan laboratorium. 3. Melaksanakan layanan kegiatan laboratorium. 4. Mengelola peralatan dan sarana akademik, baik yang berasal dari pemerintah maupun masyarakat. 5. Menyelenggarakan administrasi laboratorium. 6. Menyusun laporan pertanggungjawaban laboratorium. 7. Kepala laboratorium bertanggung jawab langsung kepada Dekan/ketua jurusan.
Tim Pengembang
1. Mengkoordinasikan penyusunan rencana pengembangan jurusan Fisika jangka panjang (5 tahunan). 2. Menelaah dan memberikan balikan terhadap program kerja tahunan yang disusun pimpinan. 3. Monitoring kinerja jurusan Fisika secara umum, mulai dari pimpinan program studi sampai satgas. 4. Memberikan masukan kepada ketua jurusan atau Korprodi tentang pelaksanaan suatu kebijakan, dan atau usulan kebijakan baru. 5. Menyusun butir-butir evaluasi diri, termasuk merencanakan data yang diperlukan, dan mengkoordinasikan kegiatan evaluasi diri. 6. Memberikan pertimbangan ke pimpinan dalam rangka menyelesaikan masalah yang timbul di jurusan, baik masalah kedinasan maupun personal.
Kepala Sub Laboratorium Fisika
Membantu Kepala Laboratorium dalam hal: 1. Melayani dosen dan mahasiswa berkaitan dengan penggunaan ruang dan atau peralatan yang ada di laboratorium terkait. 2. Mengkoordinasikan kegiatan praktikum di laboratorium terkait. 3. Menginventaris peralatan di laboratorium terkait beserta lalu lintasnya. 4. Mengatur penggunaan bahan pada tahun berjalan. 5. Merencanakan dan mengusulkan kebutuhan bahan untuk tahun berikutnya ke Kepala Laboratorium Fisika. 6. Merencanakan pengembangan peralatan di laboratorium terkait. 7. Mengembangkan aktivitas, termasuk kerjasama dengan pihak luar, untuk memanfaatkan laboratorium secara optimal.
Kelompok Bidang Keahlian (KBK)
1. Meningkatkan kualitas akademik dosen dan mahasiswa dalam KBK. 2. Menyusun program kerja jangka panjang (5 tahunan) dan menjabarkannya dalam program tahunan, serta melaksanakan program tahunan dan mengevaluasinya secara kontinyu. 3. Mengembangkan aktivitas akademik untuk menciptakan atmosfer JURUSAN FISIKA FMIPA UM |62
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
SATGAS
TUGAS POKOK DAN FUNGSI akademik yang baik, misalnya: seminar, diskusi penyusunan proposal penelitian dan pengabdian kepada masyarakat, termasuk menyenggarakan kerjasama dengan pihak luar. 4. Mengkomunikasikan potensi KBK ke kalangan akademika UM maupun pihak luar. 5. Mengarsip data kegiatan, termasuk hasil dan hambatannya, sebagai bahan evaluasi diri akhir tahun dan perencanaan program kerja tahun berikutnya. 6. Mengembangkan deskripsi, silabus, dan macam mata kuliah pilihan sesuai KBK. 7. Mengembangkan payung penelitian berbasis KBK. 8. Memberikan masukan/usulan kepada Korprodi tentang mata kuliah rumpun KBK yang akan disajikan di setiap semester. 9. Membuat daftar kebutuhan referensi untuk diusulkan melalui Perpustakaan UM atau dana lain.
Pengelola Skripsi
1. Melakukan admnistrasi data: pembimbing, penguji, berita acara ujian, dan nilai ujian. 2. Memperbarui data beban pembimbingan secara rutin (tiap bulan) dan menginformasikannya ke semua dosen. 3. Memberikan usulan ke Korprodi tentang calon pembimbing dan penguji skripsi. 4. Menyelenggarakan surat-menyurat yang berkaitan dengan pembimbingan dan ujian skripsi. 5. Mengkoordinasikan entry data skripsi mahasiswa ke dalam data base Karya Ilmiah Dosen dan Mahasiswa.
Pembina Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Fisika
1. Membimbing penyusunan program kerja HMJ Fisika. 2. Membimbing pelaksanaan program kerja HMJ Fisika. 3. Membantu evaluasi keterlaksanaan program kerja HMJ Fisika. 4. Mengarahkan kegiatan organisasi kemahasiswaan. 5. Membantu implementasi program kerja kemahasiswaan tingkat fakultas dan universitas di tingkat jurusan.
Pengelola Layanan Laboratorium untuk Masyarakat
Membantu Kepala Laboratorium dalam hal: 1. Mengkoordinasikan penyelenggaraan layanan kunjungan laboratorium. 2. Meningkatkan intensitas dan kualitas layanan kunjungan laboratorium. 3. Mengadministrasikan kegiatan layanan meliputi: pengarsipan daftar hadir pengunjung dan pembimbing, daftar set percobaan yang digunakan, dan pengarsipan lembar kerja praktikum. 4. Membuat laporan tahunan tentang pelaksanaan layanan dalam tahun berjalan. Isi laporan minimal memuat tentang statistik layanan, kendala yang dihadapi, dan respon dari pihak yang dilayani.
Pengelola Seminar
Mengkoordinasikan pelaksanaan seminar akademik di jurusan.
Pengelola Jurnal
1. Mengupayakan kelancaran penerbitan: mengupayakan ketersediaan naskah, kelancaran lalu lintas naskah mulai dari pengelola, penyunting ahli, penulis, penyunting pelaksana, setting, pencetakan, dan distribusi jurnal. JURUSAN FISIKA FMIPA UM |63
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
SATGAS
TUGAS POKOK DAN FUNGSI 2. Memproses akreditasi jurnal ke DIKTI secara berkala.
Gugus Penjaminan Mutu (GPM)
GPM di jurusan Fisika bertanggungjawab terhadap tugas-tugas berikut. 1. Menyusun dan mengembangkan dokumen dari suatu sistem mutu, mengkoordinasi implementasi sistem mutu. 2. Melaporkan perkembangan sistem mutu, mempelajari kemungkinan penyimpangan dalam mengeimplementasikan sistem mutu. 3. Mengevaluasi berbagai masukan sebagai upaya meningkatkan kualitas sistem mutu.
Pengelola Praktek Kerja Lapangan (PKL)
Pengelola PKL bertanggungjawab terhadap tugas-tugas berikut. 1. Mempersiapkan juknis 2. Mengkoordinasikan pelaksanaan pembekalan PKL 3. Mengkoordinasikan penempatan mahasiswa 4. Mengkoordinasikan penetapan pembimbing PKL 5. Mengkoordinasikan ujian PKL
KBK di jurusan Fisika, yaitu empat KBK di Prodi Pendidikan Fisika dan empat KBK di Prodi Fisika, ditetapkan melalui Surat Keputusan Dekan FMIPA UM Nomor 17.3.23/UN32.3/KP/2015. Surat keputusan tersebut juga memuat personalia KBK dan payung penelitian. KBK di Prodi Sarjana Pendidikan Fisika adalah (1) Pembelajaran Fisika, (2) Media Pembelajaran Fisika, (3) Pengembangan Profesional Guru Fisika, (4) Penilaian Fisika. KBK di Prodi Sarjana Fisika adalah (1) Fisika Teori dan Komputasi, (2) Fisika Material, (3) Astronomi dan Fisika Bumi, (4) Elektronika dan Instrumentasi. Berikut adalah personalia KBK dan payung penelitiannya. KBK FISIKA TEORI DAN KOMPUTASI Kelompok Bidang Keahlian (KBK) Fisika Teori dan Komputasi (FTK) terdiri dari dua subkelompok teoretik dan komputasi. Subkelompok teoretik meliputi beberapa fenomena kuantum, astrofisika, dan kosmologi. Penelitian dengan ranah teoretik dalam KBK FTK difokuskan pada (1) beberapa fenomena kuantum yang meliputi efek Casimir dan mesin panas kuantum, dan (2) astrofisika dan kosmologi yang meliputi bintang kompak (Black Hole, Bintang Neutron, dan Katai Putih), dinamika bintang (kelahiran bintang, evolusi bintang, dan kematian bintang), astrofisika nuklir (reaksi nuklir di bintang), MHD (Magneto Hydrodynamics), dan dinamika alam semesta. Sementara subkelompok komputasi meliputi fenomena non linier, beberapa fenomena kuantum, simulasi sistem fisis, HPC (High Performance Computing), dan komputasi intrumentasi. Penelitian dengan ranah komputasi dalam KBK FTK difokuskan pada (1) fenomena non linier yang meliputi optik, hidrodinamika, dan superkonduktivitas, (2) beberapa fenomena kuantum yang meliputi Josephson Junction, Superconducting Quantum Interference Device (SQUID), dan Quantum Computing, (3) simulasi system fisis yang meliputi N-Body Problem, CFD (Computational Fluid Dynamics), DFT (Density Field Theory), Metode Analitik (3) HPC (High Performance Computing) yang meliputi Pemrograman Paralel GPU, Pemrograman Paralel Cluster, Pengembangan Metode Numerik, dan (6) Komputasi JURUSAN FISIKA FMIPA UM |64
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 Instrumentasi. Beberapa fokus penelitian dalam KBK FTK juga merupakan kolaborasi antar hasil ekperimen, pengamatan, teoretik, dan komputasi. Selain itu, KBK FTK juga mewujudkan penelitian kolaborasi dengan KBK yang lain (KBK Astronomi dan Kebumian, KBK Elektronika dan Instrumentasi, dan KBK Fisika Mineral dan Material Maju) dalam ranah eksperimen, observasi/pengamatan, dengan teoretik dan komputasi.
Personil
Arif Hidayat (Ketua)
Eny Latifah
Nugroho Adi Pramono
Widjianto
Hari Wisodo
Payung Penelitian 1. Fenomena Non Linear 1.1. Optik 1.2. Elektromagnetik 1.3. Hidrodinamik 1.4. Superkonduktivitas 2. Fenomena Kuantum 2.1. Casimir Effect (Efek Casimir) 2.2. Mesin Panas Kuantum 2.3. Josephson Junction 2.4. Superconducting Quantum Interference Device (SQUID) 2.5. Quantum Computing 3. Astrofisika dan Kosmologi 3.1. Bintang Kompak (Compact Star): Black Hole, Bintang Neutron, Katai Putih 3.2. Dinamika Bintang: Kelahiran Bintang, Evolusi Bintang, Kematian Bintang 3.3. Dinamika Alam Semesta 3.4. Astrofisika Nuklir (Nuclear Astrophysics): Reaksi Nuklir di Bintang 3.5. MHD (Magneto Hydrodynamics) 4. Simulasi Sistem Fisis JURUSAN FISIKA FMIPA UM |65
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 4.1. N-Body Problem 4.2. CFD (Computational Fluid Dynamics) 4.3. DFT (Density Field Theory) 4.4. Metode Analitik 5. HPC (High Performance Computing) 5.1. Pemrograman Paralel GPU 5.2. Pemrograman Paralel Cluster 5.3. Pengembangan Metode Numerik 6. Komputasi Instrumentasi KBK FISIKA MATERIAL Kelompok Bidang Keahliah (KBK) Material fokus pada topik-topik penelitian bidang material yang sangat krusial. Mulai dari pengembangan bahan alam untuk aplikasi material fungsional sampai pada pengembangan sumber energi baru dan terbarukan yang akhir-akhir ini gencar diteliti banyak ahli. Material fungsional yang dikaji dalam bentuk logam, keramik, komposit, dan polimer. Di samping itu, ukuran material yang dikaji juga sampai pada skala nano. Film tipis juga menjadi perhatian serius KBK material. Energi baru dan terbarukan yang dikaji berupa sel surya, solar steam, fuel cell, dan fotoelektrokimia (PEC). Studi aplikasi material maju dilakukan secara mendalam dikhususkan pada pengembangan magnetik cair, magnetik gel, nanosilika, hidroksiapatit, ferroelektrik, multiferroik, magnetokalorik, fotokatalitik, dan superkonduktor. Tidak lupa, teknologi pengolahan limbah dan pengembangan instrumentasi pengukuran material juga masuk dalam lingkup penelitian KBK Material. Personil
Abdulloh Fuad
Ahmad Taufiq (Ketua)
Chusnana Insjaf Yogihati
Hartatiek
Markus Diantoro
Nandang Mufti
Nasikhudin
Subakti
JURUSAN FISIKA FMIPA UM |66
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Sunaryono
Yudyanto
Payung Penelitian 1. Biokeramik 1.1. Hidroxyapatite 1.2. Nanokomposit 2. Nanopartikel 2.1. Metal 2.2. Magnetik 2.3. Silica 3. Energi terbarukan 3.1. Solar steam 3.2. Solar cell 4. Thin Film 4.1. Metal 4.2. Photokatalitik 4.3. Fungsional glass 4.4. Organik 5. Fungsional oksida 5.1. Multiferroik material 5.2. Magnetik material 5.3. Ferroelektrik material 5.4. Superkonduktor 5.5. Thermoelektrik material 6. Sintesis dan karakterisasi bahan alam 6.1. Mineral alam 6.2. Mineral dari tanaman/ limbah 7. Pengolahan limbah 7.1. Pupuk 7.2. Pengolahan pewarna KBK ASTRONOMI DAN FISIKA BUMI Kelompok ini terdiri dari dua subkelompok dengan topik penelitian yang berbeda, yaitu subkelompok astronomi dan fisika bumi. Subkelompok astronomi meliputi kajian tentang astronomi, astrofisika, fisika matahari. Topik-topik penelitian subkelompok bidang keahlian astronomi difokuskan pada: 1) Penelitian Matahari, yaitu: Pengamatan Sunspot, penelitian Rotasi deferensial Sunspot, Pengukuran Suhu permukaan Matahari, Pengamatan Gerhana Matahari, Penelitian saat terjadinya Flare, Pembuatan Sistem Pelacak Matahari, Dinamika Partikel Plasma Matahari. 2) Penelitian Bintang, yaitu: Pengukuran Magnitudo Bintang Vega, JURUSAN FISIKA FMIPA UM |67
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 Pengamatan Bintang Ganda. 3) Pengamatan Bulan, yaitu: Pengukuran Ketinggian Gunung dan Panjang Lembah Aristoteles, Falakiyah. 3) Penelitian Planet di Tatasurya, yaitu: Pengamatan elongasi planet Venus,Pengamatan elongasi planet Mercurius. Topik-topik penelitian subkelompok bidang keahlian fisika bumi difokuskan pada: 1) Rekayasa Metode Geofisika, yaitu: Geolistrik, Gaya Berat, Geomagnet, Seismik , GPR,VLF. 2) Eksplorasi, yaitu: Pertambangan, Geotermal, Air Tanah. 3) Kajian Lingkungan, yaitu: Pencemaran Lingkungan, mitigasi bencana, perencanaan dan pengembangan lingkungan. 4) Kajian Gunung Api. 5) Penerapan Metode Geofisika pada Agrogeofisika, yaitu pada pertanian, perikanan, dan peternakan. 6) Rekayasa Instrumentasi dan Komputasi Geofisika, yaitu: Pengembangan peralatan akuisisi data geofisika, Pengembangan algoritma pemrosesan dan interpretasi data geofisika, Pengembangan Model Inversi Metode Geofisika. Personil FISIKA BUMI
Burhan Indriawan
Daeng Achmad Suaidi (Ketua)
Siti Zulaikah
Yoyok Adisetio
ASTRONOMI
Atsnaita Yasrina
Sutrisno
Payung Penelitian 1. Metode Geofisika 1.1. Geolistrik (Geoelectric) 1.2. Gaya Berat (Gravity) 1.3. Geomagnet 1.4. Seismik (Seismic) 1.5. GPR (Ground Penetrating Radar) 1.6. VLF (Very Low Frequency) 1.7. Well Logging 2. Eksplorasi Pertambangan 2.1. Mineral dan Batuan 2.2. Batu Bara 2.3. Minyak bumi 2.4. Geotermal JURUSAN FISIKA FMIPA UM |68
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 3. Eksplorasi Air Tanah 3.1. Identifikasi dan Pemetaan Aquifer 3.2. Identifikasi dan Pemetaan Pencemaran Air Tanah 4. Mitigasi Bencana 4.1. Identifikasi dan Pemetaan Zona Rawan Longsor 4.2. Identifikasi dan Pemetaan Zona Rawan Amblesan 4.3. Identifikasi dan Pemetaan Gempa Bumi 5. Pencemaran Lingkungan 5.1. Identifikasi dan Pemetaan Sebaran Limbah Sampah 5.2. Identifikasi dan Pemetaan Sebaran Limbah Industri 5.3. Identifikasi dan Pemetaan Sebaran Intrusi Air Laut 6. Perencanaan dan Pengembangan Konstruksi Bangunan 6.1. Identifikasi Bedrock untuk Pasak Bumi 6.2. Identifikasi Retakan Bangunan 7. Identifikasi Struktur Geologi 7.1. Lipatan 7.2. Patahan 7.3. Kekar 8. Identifikasi Stratigrafi dan Litologi Batuan 9. Penelitian Gunung Api 10. Penerapan Metode Geofisika pada Agrogeofisika 10.1. Penerapan metode geofisika pada bidang pertanian 10.2. Penerapan metode geofisika pada bidang perikanan 10.3. Penerapan metode geofisika pada bidang peternakan 11. Instrumentasi dan Komputasi Geofisika 11.1. Pengembangan peralatan akuisisi data geofisika 11.2. Pengembangan pengolahan data geofisika 11.3. Pengembangan metode pengolahan data geofisika 11.4. Pengembangan algoritma pemrosesan dan interpretasi data geofisika 11.5. Pengembangan Model Inversi Metode Geofisika 12. Pemrosesan Citra Digital 13. Penginderaan Jarak Jauh 14. Penelitian Matahari: 14.1. Pengamatan Sunspot 14.2. Penelitian Rotasi deferensial Sunspot 14.3. Pengukuran Suhu permukaan Matahari 14.4. Pengamatan Gerhana Matahari 14.5. Penelitian saat terjadinya Flare 14.6. Pembuatan Sistem Pelacak Matahari 14.7. Dinamika Partikel Plasma Matahari 15. Penelitian Bintang: 15.1. Pengukuran Magnitudo Bintang Vega 15.2. Pengamatan Bintang Ganda 16. Pengamatan Bulan 16.1. Pengukuran Ketinggian Gunung dan Panjang Lembah Aristoteles 16.2. Falakiyah 17. Penelitian Planet di Tatasurya JURUSAN FISIKA FMIPA UM |69
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 17.1. Pengamatan elongasi planet Venus 17.2. Pengamatan elongasi planet Mercurius 18. Penelitian Atmosfer Bumi 18.1. Pengukuran Ozon pada permukaan 19. Sistem Peringatan Dini Jalur Penerbangan KBK ELEKTRONIKA DAN INSTRUMENTASI Kelompok Bidang Keahlian Elektronika dan Instrumentasi fokus pada sistem pengukuran fisika terutama yang berbasis pada fisika elektronik. Topik-topik penelitian yang dikembangkan adalah sensor, akuisisi data, aktuator, kontrol, telemetri, dan energi. Sensor-sensor tersebut ditujukan untuk pengukuran besaran-besaran fisis (baik yang berbasis induktif, capasitif, resistif, maupun magnetik). Sistem-sistem intrumentasi ini juga bahkan dapat digunakan untuk pengukuran di posisi bawah tanah (under groundbased measurement). Secara kelimuan, kelompok ini diupayakan memiliki interkoneksi dengan kelompok-kelompok bidang keahlian lain di Program Studi Fisika UM. Personil
Era Budi Prayekti
Samsul Hidayat (Ketua)
Heriyanto
Nurul Hidayat
Payung Penelitian 1. Sensor 1.1. Induktif 1.2. Capasitif 1.3. Resistivitas 2. Front End Circuit 2.1. Four Probe 2.2. Instrumentasi 2.3. Lock In 3. Telemetri 3.1. VLC sebagai carrier 3.2. GEM sebagai carrier 3.3. Pengembangan Modulasi dan efisiensi daya 4. Wireless Sensor Network 4.1. Aplikasi nRF905/nRF24L01 4.2. WifiBee 4.3. XBee 4.4. Bluetooth 5. Robotika JURUSAN FISIKA FMIPA UM |70
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 5.1. Kontrol Posisi Berbasis PC/PLC 5.2. Kendali berbasis cahaya konvergen/laser 5.3. Kendali berbasis sensor dan MK 6. Pengembangan Aplkikasi Mikrokontroler 9.1. MCS51 9.2. AVR 9.3. ARM 9.4. PIC 7. Digital Signal Processing 7.1. Filter 7.2. Image Processing 7.3. Interpretasi 8. Data Logger 8.1. PC 8.2. SD Card 8.3. Data Logger dan Interpretasi 8.4. GPS 8.5. RFID 8.6. Optical 9. Aktuator 9.1. Driver 10. Energi Source 10.1. Wind Turbin KBK PEMBELAJARAN FISIKA Personil
Sutopo (Ketua)
Agus Suyudi
Asim
Dwi Haryoto
Lia Yuliati
Nuril Munfaridah
Parno
Sulur
JURUSAN FISIKA FMIPA UM |71
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Supriyono K.H.
Wartono
Payung Penelitian 1. 2. 3. 4.
Scafolding Representasi Inquiry Based Learning Collaborative Learning
KBK MEDIA PEMBELAJARAN FISIKA Personil
Edi Supriana
Sumarjono
Winarto
Payung Penelitian 1. Paket Belajar 2. Media Nyata 3. Media Berbantuan Komputer KBK PENGEMBANGAN PROFESIONAL GURU FISIKA Personil
Endang Purwaningsih (Ketua)
Kadim Masjkur
Sugiyanto
Payung Penelitian 1. Pedagogical Content Knowledge JURUSAN FISIKA FMIPA UM |72
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 2. Kesulitan Guru dalam Pemelajaran 3. Strategi Pelatihan Guru Fisika 4. Pengaruh Profesional Guru terhadap Keberhasilan Peserta Didik KBK PENILAIAN FISIKA Personil
Sentot Kusairi (Ketua)
Khusaini
Sujito
Payung Penelitian 1. 2. 3. 4. 5.
Asesmen Formatif Asesmen Berbantuan Komputer Asesmen Berbasis WEB Tes Diagnostik Embedded Asesmen Formative
C. PRASARANA Prasarana untuk proses pembelajaran yang dimiliki jurusan Fisika sangat lengkap dan mutunya sangat baik. Prasarana tersebut diantaranya adalah (1) Laboratorium Sentral (http://fisika.um.ac.id/laboratorium/lab-sentral), (2) Ruang Laboratorium Fisika Teori dan Komputasi, (3) Ruang Laboratorium Fisika Nano Material, (4) Ruang Seminar, dan (5) Perpustakaan Pusat yang nyaman dan Asri (http://repository.um.ac.id). Gambar 6.2, 6.3, dan 6.4 menunjukkan keadaan prasaran tersebut. Tabel II.2 menunjukkan secara rinci data prasarana yang digunakan dalam proses belajar mengajar. (a)
(b)
Gambar C.1 Salah satu peralatan yang ada di Laboratorium Sentral (a) Scanning Electron Mycroscopy (SEM) Merk FEI, Type: Inspect-S50 dan (b) contoh hasil.
JURUSAN FISIKA FMIPA UM |73
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 (a)
(b)
(c)
Gambar C.2 (a) High Performance Computer di ruang Laboratorium Fisika Teori dan Kumputasi (kiri), (b) mahasiswa yang sedang bekerja di Ruang Laboratorium Fisika Nano Material, dan (c) Ruang Seminar.
Gambar C.3 Perpustakaan Pusat yang Nyaman dan Asri.
No.
Jenis Prasarana*
(1) 1
2
3
(2) O3.105, O3.305, O3.307 O6.207, O6.218, O6.219, O6.315, O6.316 O8.205, O8.206, O8.207, O8.305, O8.306
4
O6.116
5
O6.318
6
O6.318
7
O6.317
8
O4.103,
Jumlah Unit
Tabel C.1: Prasarana yang Digunakan PS Fisika dalam Proses Belajar Mengajar Total Luas (m2)
Kepemilikan SD
SW (6)
Kondisi
Utilisasi Tidak (Jam/minggu) Terawat Terawat (7) (8) (9)
(3)
(4)
(5)
Ruang Kuliah
3
192
√
√
50
Ruang Kuliah
5
320
√
√
50
Ruang Kuliah
5
320
√
√
50
1
90
√
√
20
1
76,5
√
√
20
1
16
√
√
16
1
76,5
√
√
20
2
283
√
√
35
Ruang Lab. Elektronika Dasar Ruang Lab. Fisika Modern Ruang Lab. Astronomi Ruang Lab. Elektromagne tik Ruang Lab.
JURUSAN FISIKA FMIPA UM |74
No.
Jenis Prasarana*
(1) O4.207 9
O6.216
10
O6.217
11
O6.203
12
O6.312
13
O6.308
14
O6.117
15
O4.204, O4.205
16
O6.115
17
O6.303
18
O6.307
19
O4.108
20
Gedung Perpustakaan UM
(2) Fisika Dasar Ruang Lab. Komputer 1 Ruang Lab. Komputer 2 Ruang Lab. Elektronika Intrumentasi Ruang Elektronika Digital Ruang Lab Teori Komputasi Ruang Workshop Fisika Ruang Lab Multimedia Ruang Seminar Ruang Lab Fisika Nano Material Ruang Lab Fisika Termal Ruang Lab Sentral Gedung Perpustakaan Pusat
Jumlah Unit
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 Total Luas (m2)
Kepemilikan
Kondisi
SD
SW
Terawat
(6)
(7)
Utilisasi Tidak (Jam/minggu) Terawat (8) (9)
(3)
(4)
(5)
1
94,5
√
√
20
1
58,5
√
√
20
1
22
√
√
40
1
28
√
√
30
1
42
√
√
40
1
63
√
√
20
2
128
√
√
20
1
126
√
√
20
1
20
√
√
50
1
35
√
√
50
1
160
√
√
50
1
5334
√
√
40
*Sumber: Sistem Informasi Manajemen dan Akuntansi Barang Milik Negara, Unit Akuntasi Kuasa Pengguna Barang Keterangan: SD = Milik PT/fakultas/jurusan sendiri SW = Sewa/Kontrak/Kerjasama
JURUSAN FISIKA FMIPA UM |75
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
D. PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA 1. Spesifikasi Program Studi Perguruan Tinggi Fakultas Jurusan Program Studi Kode Program Studi Akreditasi Jenjang Pendidikan Jenjang Kualifikasi Gelar Lulusan
: : : : : : : : :
Universitas Negeri Malang Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Fisika Pendidikan Fisika 84203 A S1 Jenjang 6 KKNI S.Pd
2. Visi dan Misi Visi Program Studi Sarjana Pendidikan Fisika adalah “menjadi program studi unggul dan menjadi rujukan dalam penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi bidang pendidikan dan pembelajaran fisika”.
1.
2. 3. 4.
Misi Program Studi Sarjana Pendidikan Fisika adalah: menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran fisika yang berpusat pada peserta didik, menggunakan pendekatan pembelajaran yang efektif, dan mengoptimalkan pemanfaatan teknologi; menyelenggarakan penelitian dalam bidang pendidikan fisika yang bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan kesejahteraan masyarakat; menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat melalui penerapan bidang pendidikan fisika yang berorientasi pada pemberdayaan masyarakat; serta menyelenggarakan tatapamong yang otonom, akuntabel dan transparan yang menjamin peningkatan kualitas secara berkelanjutan.
3. Tujuan Tujuan Program Studi Sarjana Pendidikan Fisika adalah menghasilkan Sarjana Pendidikan Fisika yang memiliki karakteristik sebagai berikut. 1. Memiliki akhlak sebagai insan yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, memiliki akhlak seorang ilmuwan dalam hal mencari kebenaran ilmiah (terbuka dan jujur), memiliki rasa ingin tahu, dan memiliki akhlak sebagai warga negara yang bertanggungjawab terhadap bangsa dan negaranya dalam hal pengamalan ilmunya. 2. Menguasai konsep-konsep fisika sebagai dasar mengembangkan pembelajaran fisika di sekolah. 3. Memahami teori-teori pembelajaran, perkembangan peserta didik, dan strategi pembelajaran fisika sebagai dasar mengembangkan pembelajaran fisika yang efektif dan efisien sesuai hakekat fisika sebagai hasil dan proses inkuiri. 4. Mampu merancang, menerapkan, dan mengevaluasi pembelajaran fisika SMA. PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA |76
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 5. Memiliki kemampuan untuk melakukan penelitian dalam bidang pembelajaran fisika sehingga dapat berperan aktif dalam peningkatan kualitas pembelajaran Fisika di Indonesia. 6. Memiliki kemampuan problem-solving yang efektif, pola pikir yang cermat dan sistematis, dan kemampuan berkomunikasi yang efektif sehingga memiliki daya adaptasi yang tinggi dan mampu bersaing di era globalisasi. 4. Profil Lulusan Program Studi Sarjana Pendidikan Fisika dirancang untuk menghasilkan lulusan dengan profil sebagai Pendidik Bidang Fisika, Peneliti Bidang Pendidikan Fisika, dan Pengelola Laboratorium Sekolah dan Lembaga Pendidikan. 5. Capaian Pembelajaran Capaian pembelajaran lulusan Program Sarjana Fisika FMIPA Universitas Negeri Malang ditunjukkan pada Tabel D.1. Tabel D.1: Capaian Pembelajaran Program Studi Sarjana Pendidikan Fisika Ranah/Aspek Sikap (Lampiran Permen Ristek Dikti 44/2015)
Rumusan Capaian Pembelajaran a. b. c. d.
e. f. g. h. i. j. Keterampilan Umum (Lampiran Permen Ristek DIkti 44/2015)
a.
b. c.
bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius; menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral dan etika; berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan peradaban berdasarkan Pancasila; berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa; menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain; mekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan; taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara; menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik; menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri; menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan. mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang pendidikan fisika; mampu menunjukkan kinerja mandiri, melakukan pengaturan diri (self regulation)*, bermutu, dan terukur; mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan bidang pendidikan fisika berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, dan desain;
PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA |77
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Ranah/Aspek
Rumusan Capaian Pembelajaran d.
e.
f.
g.
h.
i.
j. Keterampilan Khusus (HFI)
a.
b. c. d.
e.
f.
g.
h.
mampu menyusun deskripsi saintifik hasil kajian tersebut di atas dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi; mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang pendidikan fisika, berdasarkan hasil analisis informasi dan data; mampu memelihara dan mengembangkan jejaring kerja secara kolaboratif dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di dalam maupun di luar lembaganya; mampu bertanggung jawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi serta evaluasi terhadap penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah tanggung jawabnya; mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada di bawah tanggung jawabnya, dan mampu mengelola pembelajaran secara mandiri; mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi; mampu menemukan cara belajar yang tepat sesuai dengan sikap dan persepsinya terhadap belajar*. merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi pembelajaran fisika berbasis aktifitas belajar untuk mengembangkan kemampuan berfikir sesuai dengan karakteristik materi fisika, dan sikap ilmiah sesuai dengan karakteristik siswa pada pembelajaran kurikuler, kokurikuler dan ekstra kurikuler dengan memanfaatkan berbagai sumber belajar berbasis ilmu pengetahuan, teknologi yang kontekstual dan lingkungan sekitar; mengkaji dan menerapkan berbagai metode pembelajaran inovatif yang telah teruji; merancang dan mengembangkan perangkat pembelajaran fisika dengan blended learning (kekhasan prodi); membimbing dan mengarahkan siswa dengan cara memberi stimulus, tanya jawab, memberikan alternatif solusi, dan umpan balik untuk mencapai kompetensi yang diharapkan; merancang dan menggunakan media pembelajaran fisika berbasis ilmu pengetahuan, teknologi yang kontekstual, khususnya TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi), dan lingkungan sekitar (kekhasan prodi); melakukan penelitian pendidikan fisika dalam bentuk pengkajian dan evaluasi pembelajaran fisika dengan pendekatan kuantitatif dan/atau kualitatif untuk memecahkan permasalahan pembelajaran fisika dan dilaporkan dalam bentuk artikel ilmiah; mengelola sumberdaya dan aktivitas yang mencakup penyelenggaraan kelas, laboratorium fisika dan lembaga pendidikan secara komprehensif; mengambil keputusan strategis berdasarkan kajian terhadap masalah mutu, relevansi dan akses di bidang pendidikandalam
PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA |78
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Ranah/Aspek
Pengetahuan (HFI)
Rumusan Capaian Pembelajaran
a.
b.
c. d.
e.
f. g. h. i. j.
penyelenggaraan kelas, laboratorium fisika dan lembaga pendidikan yang menjadi tanggung jawabnya. Menguasai konsep dasar kependidikan yang mencakup perkembangan peserta didik, teori-teori belajar dan pembelajaran, hakikat sains dan pola pikir Ilmiah. Menguasai metode pembelajaran inovatif yang berorientasi kecakapan personal, sosial dan akademik (life skill) pada pembelajaran fisika. Menguasai standar kompetensi lulusan, standar isi, standar proses dan standar penilaian untuk pendidikan fisika di sekolah menengah. Menguasai prinsip-prinsip penilaian dalam pembelajaran fisika untuk menganalisis kesulitan dan keberhasilan belajar siswa (melalui diagnosis, formatif, dan sumatif) serta memanfaatkan hasilnya untuk merancang pembelajaran Fisika sesuai karakteristik siswa. Menguasai prinsip-prinsip pengembangan media pembelajaran fisika berbasis ilmu pengetahuan, teknologi yang kontekstual, khususnya TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi), dan lingkungan sekitar. Menguasai metodologi penelitian pendidikan fisika. Menguasai pengelolaan sumber daya pada penyelenggaraan kelas, laboratorium fisika dan lembaga pendidikan. Menguasai matematika, komputasi, dan instrumentasi untuk mendukung pemahaman konsep fisika. Menguasai konsep fisika berdasarkan fenomena alam yang mendukung pembelajaran Fisika di sekolah. Menguasai konsep fisika berdasarkan fenomena alam yang mendukung pendidikan lanjut ke jenjang magister.
PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA |79
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 6. Kurikulum a. Struktur Kurikulum dan Sebaran Mata Kuliah Tabel D.2: Jenis dan Sebaran Mata Kuliah Program Sarjana Pendidikan Fisika Angkatan Tahun 2016/2017
A a 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Sandi
Nama
MATA KULIAH WAJIB Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) UMPK601 Pendidikan Agama Islam / Islamic Education Pendidikan Agama Protestan / Protestant UMPK602 Education UMPK603 Pendidikan Agama Katolik / Catholic Education UMPK604 Pendidikan Agama Hindu / Hindu Education UMPK605 Pendidikan Agama Budha / Budha Education FMPA601 Dasar-Dasar Sains / Basics of Science UMPK606 Pendidikan Pancasila / Pancasila Education UMPK607 Pendidikan Kewarganegaraan / Civil Education Bahasa Indonesia Keilmuan / Scientific Bahasa UMPK608 Indonesian
Js
129 10 2
141 10 2
2
KLP
1
2
3
4
5
6
7
8
24 4 x
20 2
22 4
22 0
15 0
14 0
6 0
6 0
KOMP.
Inst
No
SEMESTER sks
Inti
MATAKULIAH
U
P L
PRASYARAT
X
x
-
2
X
x
-
2 2 2 2 2 2
2 2 2 2 2 2
X X X x x
x x x x x x
-
2
2
x
x
-
x
x x x X
b 1 2 3 4 5 6 7 8
Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) UMKK601 Pengantar Pendidikan / Introduction to Education Perkembangan Peserta Didik / Students’ UMKK602 Development UMKK603 Belajar dan Pembelajaran / Learning and Teaching NFIS603 Fisika Dasar I / Basic Physics I Praktikum Fisika Dasar I / Experiments on Basic NFIS604 Physics I NFIS605 Fisika Dasar II / Basic Physics II Praktikum Fisika Dasar II / Experiments on Basic NFIS606 Physics II NFIS607 Fisika Dasar III / Basic Physics III
88 3
97 3
3
3
4 4
4 4
1
2
4
4
1 4
18 x
20
18
20
7
5
0
0 x
x
x
x
-
x
x x
x x
-
x
x
x
-
x
x
x
NFIS603
2
x
x
x
NFIS604
4
x
x
x
-
x x
PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA |80
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Sandi
Nama Praktikum Fisika Dasar III / Experiments on Basic Physics III Matematika I / Mathematics I Matematika II / Mathematics II Kimia Dasar / Basic Chemistry Biologi Umum / Biology Fisika Modern / Modern Physics Praktikum Fisika Modern / Experiment on Modern Physics Elektronika Dasar I / Basic Electronics I Praktikum Elektronika Dasar I / Experiment on Basic Electronics I Fisika Matematika I / Mathematical Methods for Physics I Fisika Matematika II / Mathematical Methods for Physics II
Js
1
2
3 3 3 2 3
3 3 3 2 3
1
2
2
2
1
2
4
4
4
4
9
NFIS608
10 11 12 13 14
NFIS601 NFIS602 NFIS609 NFIS611 NFIS621
15
NFIS622
16
NFIS623
17
NFIS624
18
NFIS612
19
NFIS613
20
NFIS614
Mekanika / Mechanics
3
3
21 22
NFIS615 NFIS619
3 3
3 3
23
NFIS620
1
24 25 26 27
PFIS 614 NFIS638 NFIS616 NFIS617
28
NFIS618
Termodinamika / Thermodynamics Elektromagnetika / Electromagnetism Praktikum Elektromagnetika / Experiment on Electromagnetism Statistika Kependidikan / Educational Statistics Astronomi / Astronomy Getaran dan Gelombang / Vibration and Waves Optika / Optics Praktikum Gelombang dan Optik / Experiment on Wave and Optics
29
NFIS633
30
PFIS611
1
2
3
4
5
KLP 6
x
7
8
KOMP.
Inst
No
SEMESTER sks
Inti
MATAKULIAH
U
P L
PRASYARAT
x
x
-
x x x x x
x x x x x
NFIS601 NFIS605
x
x
NFIS606
x
x
x
NFIS605
x
x
x
NFIS606
x
x
NFIS602
x
x
NFIS612
x
x
NFIS605
x x
x x
x x
NFIS605 NFIS612
2
x
x
x
NFIS606
3 2 2 3
3 3 2 3
x
x x
NFIS619
1
2
x
x
NFIS620
Fisika Kuantum / Quantum Physics
3
3
x
x
NFIS621, NFIS613
Manajemen Laboratorium / Laboratory Management
2
2
x
NFIS618
x x x x x x
x x x
x x x x
x
x x x
x
PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA |81
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Sandi
31
PFIS602
Materi dan Pembelajaran Fisika I / Physics Content and Its Pedagogic I
3
3
32
PFIS603
Materi dan Pembelajaran Fisika II / Physics Content and Its Pedagogic II
3
3
33
NFIS629
3
4
34
NFIS688
2
2
x
c
Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) Kemampuan Dasar Mengajar / Teaching Basic PFIS601 Competency
19
22
0
2
2
2
2
x
3
4
x
3
3
x
3
4
x
Algoritma dan pemrograman / Algorithms and programming Bahasa Inggris untuk Fisika / English for Physics
Media Pembelajaran Fisika I / Physics Instructional Media I
1
2
3
4
5
KLP 6
7
x
x
x
x
x
x 0
0
2
8
9
0
x
PFIS605
4
PFIS607
5
PFIS608
6
PFIS609
Pengembangan Program Pembelajaran Fisika / Development of Physics Teaching Program
3
4
7
PFIS610
Metodologi Penelitian Pendidikan / Educational Research Methodology
3
3
d
Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB) Seminar Pendidikan Fisika / Physics Education PFIS690 Seminar UKPL601 Kajian Praktik Lapangan / Teaching Apprenticeship
10
10
2
2
x
4
4
x
0
0
0
0
PRASYARAT NFIS603, NFIS605, NFIS607 NFIS603, NFIS605, NFIS607
0
x
-
x
-
0
x
3
2
x
P L
-
PFIS604
1
U
x
2
Strategi Pembelajaran Fisika / Physics Teaching and Learning Strategy Penilaian Pendidikan Fisika / Physics Educational Assesment Media Pembelajaran Fisika II / Physics Instructional Media II
8
KOMP.
Inst
Js
No
1
Nama
SEMESTER sks
Inti
MATAKULIAH
x
x
NFIS603, NFIS605, NFIS607 MDK402, PFIS601 PFIS614, PFIS601
x
x
x
x
x
PFIS605
x
x
x
PFIS614, PFIS605
0
6
4
x
x
Matakuliah sem I-VI Ketentuan UPPL
PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA |82
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Sandi
Nama
4
4
1
2
3
4
5
KLP 6
7
8 x
x
2 x
x
KOMP. U
PRASYARAT
NFIS690
e 1
Matakuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB) PFIS613 Etika Profesi / Professional Ethic
2 2
2 2
0
MATA KULIAH PILIHAN: 13 sks (minimum) Matakuliah Pilihan Umum Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
59 . 43
74 . 44
0 . 0
3
3
x
3 3 3
3 3 3
x x x
2
3
3 2
3 2
x
PFIS610 PFIS614
2
2
x
NFIS688
3
3
2
2
Pengembangan Bahan ajar Fisika / Development of Teaching Material
1
PFIS615
2 3 4
PFIS617 PFIS618 PFIS619
5
PFIS620
6 7
PFIS621 PFIS623
8
PFIS624
9
PFIS625
10
NFIS625
Pembelajaran Hibrid / Hybrid Learning Asesmen Formatif / Formative Assesment Asesmen Otentik / Othentic Assesment Asesmen berbasis Komputer / Computer Based Assesment Metode Penelitian Gabungan / Mix Method Statistika Lanjut / Advance Statistics Bahasa Inggris untuk Guru Fisika / English for Physics Teacher Pembelajaran Fisika dalam Bahasa Inggris / Teaching Physics in English Elektronika Dasar II / Basic Electronics II
11
NFIS635
Fisika Zat Padat / Solid State Physics
3
3
12 13 14 15 16 17
NFIS632 NFIS630 NFIS672 NFIS634 PFIS626 PFIS627
Fisika Statistik / Statistical Physics Komputasi Numerik / Numerical Computation Fisika Terapan / Applied Physics Fisika Inti / Nuclear Physics Penelitian Tindakan Kelas Penelitian dan Pengembangan
2 3 2 3 2 2
2 3 2 3 2 2
0
0 . 0
0
0 . 0
0
0 . 0
0
31 . 25
0
18 . 11
0
0 . 0
x
P L
3
B a a.1
Skripsi Pendidikan Fisika / Undergraduate Thesis
Js
Inst
No
SEMESTER sks
Inti
MATAKULIAH
x
PFIS609
11 . 3
x x
x x
x
x
PFIS624
x x
x x x
x
x x x x
NFIS603, NFIS605, NFIS607 PFIS605 PFIS607 PFIS607 PFIS607
x
x
PFIS690
x
x x
NFIS623 NFIS632, NFIS633 NFIS605 NFIS633
PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA |83
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 KLP
Js
10
11
2
3
2
Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) Pengembangan Model Pembelajaran Fisika / PFIS616 Development of Physics Teaching Model PFIS628 Manajemen Lembaga Pendidikan
2
2
3
PFIS629
Telaah Kurikulum Fisika Sekolah
2
2
x
4 5
PFIS630 PFIS631
Model Pembelajaran Inovatif Manajemen Kelas
2 2
2 2
x x
6 4 2 189
19 16 3 215
No a.2 1
a.3 1 2 A+B
Sandi
Nama
Matakuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB) UKKN601 KKN / Community Service PFIS656 Kewirausahaan / Enterpreneurship MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN
Keterangan: KLP = Kelompok Inst = Institusional Komp = Kompetensi
U P L
1
2
3
4
5
6
7
8
0
0
0
0
0
3
0
0
x
KOMP.
Inst
SEMESTER sks
Inti
MATAKULIAH
U
x
x
x x
x
P L
PRASYARAT
PFIS605
x
0
22
0
22
0
22
0
22
0
46
0
32
0
6
6 x x 17
x
-
= Kompetensi Utama = Kompetensi Pendukung = Kompetensi Lainnya
PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA |84
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 b. Sebaran Mata Kuliah Setiap Semester Tabel D.3: Sebaran Mata Kuliah Program Studi Sarjana Pendidikan Fisika Angkatan Tahun 2016/2017 Setiap Semester MATAKULIAH No
Sandi
Nama
(1)
(2)
(3)
sks
Js
(4)
(5)
SEMESTER 1 ANGKATAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
22
23
a
Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)
4
4
1
UMPK601
Pendidikan Agama Islam / Islamic Education
2
2
2
FMPA601
Dasar-Dasar Sains / Basics of Science
2
2
b
Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
18
19
1
UMKK601
Pengantar Pendidikan / Introduction to Education
3
3
2
NFIS603
Fisika Dasar I / Basic Physics I
4
4
3
NFIS604
Praktikum Fisika Dasar I / Experiments on Basic Physics I
1
2
4
NFIS601
Matematika I / Mathematics I
3
3
5
NFIS609
Kimia Dasar / Basic Chemistry
3
3
6
NFIS611
Biologi Umum / Biology
2
2
7
NFIS688
Bahasa Inggris untuk Fisika / English for Physics
2
2
B
MATA KULIAH PILIHAN
0
0
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN
22
23
A+B
SEMESTER 2 ANGKATAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
22
24
a
Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)
2
2
1
UMPK608
2
2
b
Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
20
22
1
UMKK602
Perkembangan Peserta Didik / Students’ Development
3
3
2
NFIS605
Fisika Dasar II / Basic Physics II
4
4
3
NFIS606
Praktikum Fisika Dasar II / Experiments on Basic Physics II
1
2
4 5 6
NFIS607 NFIS608 NFIS602
Fisika Dasar III / Basic Physics III Praktikum Fisika Dasar III / Experiments on Basic Physics III Matematika II / Mathematics II
4 1 3
4 2 3
7
NFIS612
Fisika Matematika I / Mathematical Methods for Physics I
4
4
B
MATA KULIAH PILIHAN
0
0
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN
22
24
A+B
Bahasa Indonesia Keilmuan / Scientific Bahasa Indonesian
SEMESTER 3 ANGKATAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
22
23
a
Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)
4
4
1
UMPK606
Pendidikan Pancasila / Pancasila Education
2
2
2
UMPK607
Pendidikan Kewarganegaraan / Civil Education
2
2
b
Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
18
19
1 2
UMKK603 NFIS613
4 4
4 4
Belajar dan Pembelajaran / Learning and Teaching Fisika Matematika II / Mathematical Methods for Physics II
PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA |85
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 3
NFIS615
Termodinamika / Thermodynamics
3
3
4
NFIS619
Elektromagnetika / Electromagnetism
3
3
5
NFIS620
Praktikum Elektromagnetika / Experiment on Electromagnetism
1
2
6
PFIS 614
Statistika Kependidikan / Educational Statistics
3
3
B
MATA KULIAH PILIHAN
0
0
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN
22
23
A+B
SEMESTER 4 ANGKATAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
22
26
b
Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
20
24
1
NFIS621
Fisika Modern / Modern Physics
3
3
2
NFIS623
Elektronika Dasar I / Basic Electronics I
2
2
3
NFIS624
Praktikum Elektronika Dasar I/Experiment on Basic Electronics I
1
2
4
NFIS614
Mekanika / Mechanics
3
3
5
NFIS638
Astronomi / Astronomy
2
3
6
NFIS616
Getaran dan Gelombang / Vibration and Waves
2
2
7
NFIS617
3
3
8
NFIS618
Optika / Optics Praktikum Gelombang dan Optik / Experiment on Wave and Optics
1
2
9
NFIS629
Algoritma dan pemrograman / Algorithms and programming
3
4
c
Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB)
2
2
1
PFIS601
2
2
B
MATA KULIAH PILIHAN
0
0
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN
22
26
A+B
Kemampuan Dasar Mengajar / Teaching Basic Competency
SEMESTER 5 ANGKATAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
15
17
b
Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
7
8
1
NFIS622
1
2
2
NFIS633
Fisika Kuantum / Quantum Physics Materi dan Pembelajaran Fisika I / Physics Content and Its PFIS602 Pedagogic I Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) PFIS604 Media Pembelajaran Fisika I / Physics Instructional Media I Strategi Pembelajaran Fisika / Physics Teaching and Learning PFIS605 Strategy
3
3
3
3
8 2
9 2
3
4
3
PFIS607
3
3
B
MATA KULIAH PILIHAN: 7 sks (maksimal)
27
27
a
Matakuliah Pilihan Umum 25
25
3
3
2
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) Pengembangan Bahan ajar Fisika / Development of Teaching PFIS615 Material PFIS617 Pembelajaran Hibrid / Hybrid Learning
3
3
3
PFIS618
Asesmen Formatif / Formative Assesment
3
3
4
PFIS619
3
5 6
PFIS623 PFIS624
Asesmen Otentik / Othentic Assesment Statistika Lanjut / Advance Statistics Bahasa Inggris untuk Guru Fisika / English for Physics Teacher
3 2 2
2 2
3 c 1 2
a.1 1
Praktikum Fisika Modern / Experiment on Modern Physics
Penilaian Pendidikan Fisika / Physics Educational Assesment
PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA |86
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 7
NFIS625
Elektronika Dasar II / Basic Electronics II
2
2
8
NFIS632
Fisika Statistik / Statistical Physics
2
2
9
NFIS630
Komputasi Numerik / Numerical Computation
3
3
10
NFIS672
Fisika Terapan / Applied Physics
2
2
a.2
Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB)
6
6
1
PFIS629
Telaah Kurikulum Fisika Sekolah
2
2
2
PFIS630
Model Pembelajaran Inovatif
2
2
3
PFIS631
Manajemen Kelas
2
2
42
44
A+B
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN
SEMESTER 6 ANGKATAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
14
16
b
Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
5
5
1
PFIS611
2
2
3
3
c
Manajemen Laboratorium / Laboratory Management Materi dan Pembelajaran Fisika II / Physics Content and Its PFIS603 Pedagogic II Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB)
9
11
1
PFIS608
3
4
2
PFIS609
3
4
3
3
17
19
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
15
16
1
PFIS620
2
3
2
PFIS625
3
3
3
NFIS635
Asesmen berbasis Komputer / Computer Based Assesment Pembelajaran Fisika dalam Bahasa Inggris / Teaching Physics in English Fisika Zat Padat / Solid State Physics
3
3
4
NFIS634
Fisika Inti / Nuclear Physics
3
3
5
PFIS626
Penelitian Tindakan Kelas
2
2
6
PFIS627
Penelitian dan Pengembangan
2
2
2
3
2
3
31
35
2
Media Pembelajaran Fisika II / Physics Instructional Media II
B
Pengembangan Program Pembelajaran Fisika / Development of Physics Teaching Program Metodologi Penelitian Pendidikan / Educational Research PFIS610 Methodology MATA KULIAH PILIHAN
a
Matakuliah Pilihan Umum
3
a.1
a.2 1 A+B
Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) Pengembangan Model Pembelajaran Fisika / Development of PFIS616 Physics Teaching Model MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN
SEMESTER 7 ANGKATAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
6
6
d
Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB)
6
6
1
PFIS690
2
2
2
UKPL601
Kajian Praktik Lapangan / Teaching Apprenticeship MATA KULIAH PILIHAN
4
4
0
0
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN
6
6
B A+B
Seminar Pendidikan Fisika / Physics Education Seminar
SEMESTER 8 ANGKATAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
6
6
d
Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB)
4
4
PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA |87
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 1
NFIS690
e
4
4
Matakuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
2
2
1
PFIS613
2
2
B
MATA KULIAH PILIHAN
11
24
a
Matakuliah Pilihan Umum Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
2
2
PFIS621
3
3
Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB)
2
2
PFIS628
Manajemen Lembaga Pendidikan
2
2
Matakuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
6
19
1
UKKN601
KKN / Community Service
4
16
2
PFIS656
Kewirausahaan / Enterpreneurship
a.1 1 a.2 1 a.3
A+B
Skripsi Pendidikan Fisika / Undergraduate Thesis Etika Profesi / Professional Ethic
Metode Penelitian Gabungan / Mix Method
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN
2
3
16
29
PROGRAM STUDI SARJANA PENDIDIKAN FISIKA |88
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
E. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA 1. Spesifikasi Program Studi Perguruan Tinggi Fakultas Jurusan Program Studi Kode Program Studi Akreditasi Jenjang Pendidikan Jenjang Kualifikasi Gelar Lulusan
: : : : : : : : :
Universitas Negeri Malang Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Fisika Fisika 45201 A S1 Jenjang 6 KKNI S.Si
2. Visi dan Misi Visi Program Studi Sarjana Fisika adalah “menjadi program studi unggul dan menjadi rujukan dalam penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi bidang fisika”.
1)
2) 3) 4)
Misi Program Studi Sarjana Fisika adalah: menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran fisika yang berpusat pada peserta didik, menggunakan pendekatan pembelajaran yang efektif, dan mengoptimalkan pemanfaatan teknologi; menyelenggarakan penelitian dalam bidang fisika yang bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan kesejahteraan masyarakat; menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat melalui penerapan fisika yang berorientasi pada pemberdayaan masyarakat; menyelenggarakan tatapamong yang otonom, akuntabel dan transparan yang menjamin peningkatan kualitas prodi Fisika secara berkelanjutan.
3. Tujuan Tujuan Program Studi Sarjana Fisika adalah: 1) menghasilkan lulusan yang berilmu, religius, berakhlak mulia, mandiri, dan mampu berkembang secara professional di bidang fisika; 2) menghasilkan karya ilmiah dan karya kreatif yang unggul di bidang fisika; 3) menghasilkan karya pengabdian kepada masyarakat di bidang fisika untuk mewujudkan masyarakat yang mandiri, produktif, dan sejahtera; 4) menghasilkan kinerja Program Studi Sarjana Fisika yang efektif, efisien dan akuntabel dalam penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi. 4. Profil Lulusan Program Studi Sarjana Fisika dirancang untuk menghasilkan lulusan dengan profil sebagai sebagai (1) fisikawan (theoritical physicist), (2) peneliti fisika, (3) praktisi fisika (desainer atau analis fisika). PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |89
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 5. Capaian Pembelajaran Capaian pembelajaran lulusan Program Studi Sarjana Fisika ditunjukkan pada Tabel E.1. Tabel E.1: Capaian Pembelajaran Program Studi Sarjana Fisika Ranah/Aspek Sikap (Lampiran Permen Ristek Dikti 44/2015)
Keterampilan Umum (Lampiran Permen Ristek DIkti 44/2015)
Rumusan Capaian Pembelajaran a. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius. b. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika. c. Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila. d. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa. e. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain. f. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan. g. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara. h. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik. i. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri. j. Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan. a. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya. (Kekhasan prodi S1 Fisika ada di dalam CP ini) b. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. c. Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik seni, menyusun deskripsi saintifik hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi. (Kekhasan prodi S1 Fisika ada di dalam CP ini) d. Menyusun deskripsi saintifik hasil kajian tersebut di atas dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir, dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi. e. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya, berdasarkan hasil analisis informasi dan data. f. Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di dalam maupun di luar lembaganya. g. Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi dan evaluasi terhadap penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah tanggungjawabnya. h. Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |90
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Ranah/Aspek
Rumusan Capaian Pembelajaran
i.
Keterampilan Khusus (HFI)
a. b.
c.
d. e.
Pengetahuan (HFI)
a. b. c.
berada dibawah tanggung jawabnya, dan mampu mengelola pembelajaran secara mandiri. Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi. Mampu merumuskan gejala dan masalah fisis melalui analisis berdasarkan hasil observasi dan eksperimen. Mampu menghasilkan model matematis atau model fisis yang sesuai dengan hipotesis atau prakiraan dampak dari fenomena yang menjadi subyek pembahasan. Mampu menganalisis berbagai solusi alternativ yang ada terhadap permasalahan fisis dan menyimpulkannya untuk pengambilan keputusan yang tepat. Mampu memprediksi potensi penerapan perilaku fisis dalam teknologi. Mampu mendiseminasikan hasil kajian masalah dan perilaku fisis dari gejala sederhana dalam bentuk laporan atau kertas kerja sesuai kaidah ilmiah baku. Menguasai konsep-konsep teoritis dan prinsip-prinsip pokok fisika klasik dan fisika modern. Menguasai metode-metode matematika, komputasi dan instrumentasi dalam fisika. Menguasai pengetahuan tentang teknologi yang berdasarkan fisika dan penerapannya. (Kekhasan prodi S1 Fisika ada di dalam CP ini)
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |91
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
6. Kurikulum a. Struktur Kurikulum dan Sebaran Mata Kuliah Tabel E.2: Jenis dan Sebaran Mata Kuliah Program Sarjana Fisika Angkatan Tahun 2016/2017
Sandi
Nama
Js
KLP
1
2
3
4
5
6
7
8
A
MATA KULIAH WAJIB
111
134
21
22
23
21
10
8
2
4
a
Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) Pendidikan Agama Islam / Islamic UMPK601 Education Pendidikan Agama Protestan / UMPK602 Protestant Education Pendidikan Agama Katolik / Catholic UMPK603 Education Pendidikan Agama Hindu / Hindu UMPK604 Education Pendidikan Agama Budha / Budha UMPK605 Education Dasar-Dasar Sains / Basics of FMPA601 Science Pendidikan Pancasila / Pancasila UMPK606 Education Pendidikan Kewarganegaraan / Civil UMPK607 Education Bahasa Indonesia Keilmuan / UMPK608 Scientific Bahasa Indonesian
10
10
4
4
0
2
0
0
0
0
2
2
x
2
b
1
KOMP.
Inst
No
SEMESTER sks
Inti
MATA KULIAH
U
x
x
2
x
x
2
2
x
x
2
2
x
x
2
2
x
x
2
2
2
2
x
x
x
2
2
x
x
x
2
2
x
x
Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
73
76
15
1
NFIS601
Matematika I / Mathematics I
3
3
x
x
x
2
NFIS602
Matematika II / Mathematics II
3
3
x
x
2 3 4 5 6 7 8 9
x
x
x
16 x
22
11
3
6
0
P
L
PRASYARAT
x
0 NFIS601
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |92
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Sandi
Nama
Js
1
2
3
4
5
KLP 6
7
8
KOMP.
Inst
No
SEMESTER sks
Inti
MATA KULIAH
U
P
L
PRASYARAT
3
NFIS603
Fisika Dasar I / Basic Physics I
4
4
x
x
x
-
4
NFIS605
Fisika Dasar II / Basic Physics II
4
4
x
x
x
-
5
NFIS607
Fisika Dasar III / Basic Physics III
4
4
6
NFIS609
3
3
x
x
x
-
7
NFIS610
1
2
x
x
x
-
8
NFIS611
2
2
x
x
-
9
NFIS612
4
4
x
x
NFIS602
10
NFIS613
4
4
x
x
NFIS612
11
NFIS614
Kimia Dasar / Basic Chemistry Praktikum Kimia Dasar / Experiments on Chemistry Biologi Umum / Biology Fisika Matematika I / Mathematical Methods for Physics I Fisika Matematika II / Mathematical Methods for Physics II Mekanika / Mechanics
3
3
x
x
NFIS605
12
NFIS615
3
3
x
x
x
NFIS605
13
NFIS619
3
3
x
x
x
NFIS612
14
NFIS621
3
3
x
x
NFIS605
15
NFIS623
2
2
x
x
NFIS605
16
NFIS625
2
2
x
x
x
NFIS623
17
NFIS627
3
4
x
x
18
NFIS629
3
4
19
NFIS630
3
3
20
NFIS631
Termodinamika / Thermodynamics Elektromagnetika / Electromagnetism Fisika Modern / Modern Physics Elektronika Dasar I / Basic Electronics I Elektronika Dasar II / Basic Electronics II Elektronika Digital / Digital Electronics Algoritma dan pemrograman / Algorithms and programming Komputasi Numerik / Numerical Computation Metode Penelitian Fisika / Research Methodology for Physics
3
3
x
21
NFIS632
Fisika Statistik / Statistical Physics
2
2
x
x
-
x x x x
x x
x
x
NFIS625 -
x
x x x
x
NFIS629
x
NFIS628
x
NFIS613, NFIS615, FNI 427
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |93
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
NFIS633
Fisika Kuantum / Quantum Physics
3
3
x
x
NFIS621, NFIS613
23
NFIS634
Fisika Inti / Nuclear Physics
3
3
x
x
x
NFIS633
24
NFIS635
3
3
x
x
x
NFIS632, NFIS633
25
NFIS688
Fisika Zat Padat / Solid State Physics Bahasa Inggris untuk Fisika / English for Physics
2
2
x
x
-
c
15
23
2
1
2
x
x
x
-
1
2
x
x
x
NFIS604
1
2
x
x
2
2
x
5
Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) Praktikum Fisika Dasar I / NFIS604 Experiments on Basic Physics I Praktikum Fisika Dasar II / NFIS606 Experiments on Basic Physics II Praktikum Fisika Dasar III / NFIS608 Experiments on Basic Physics III Getaran dan Gelombang / Vibration NFIS616 and Waves NFIS617 Optika / Optics
3
3
x
6
NFIS618
Praktikum Gelombang dan Optik / Experiment on Wave and Optics
1
2
x
x
NFIS620
7
NFIS620
Praktikum Elektromagnetika / Experiment on Electromagnetism
1
2
x
x
NFIS606
8
NFIS622
Praktikum Fisika Modern / Experiment on Modern Physics
1
2
x
x
NFIS606
9
NFIS624
Praktikum Elektronika Dasar I / Experiment on Basic Electronics I
1
2
x
x
NFIS606
10
NFIS626
Praktikum Elektronika Dasar II / Experiment on Basic Electronics II
1
2
x
NFIS624
11
NFIS628
Dasar-dasar Instrumentasi Fisika / Basics of Physics Instrumentation
2
2
x
NFIS602
4
3
4
5
6
7
8
x
x 2
1
8
2
x
x x x x
0
0
P
L
0
x
X x
U
PRASYARAT
22
3
2
KOMP.
Sandi
2
1
KLP
No
1
Nama
Js
Inst
SEMESTER sks
Inti
MATA KULIAH
x
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |94
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Sandi
Nama
Js
KLP
1
2
3
4
5
6
7
8
0
0
0
0
5
2
0
4
d
Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB)
11
23
1
NFIS668
2
2
x
2
NFIS636
3
3
x
3
NFIS690
2
2
4
NFIS695
4
16
e
Matakuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB) Praktek Kerja Lapangan / Job UKPL601 Training
2
2
2
2
119
146
0
0
0
3
30
32
49
6
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) Pengindraan Jarak Jauh / Remote NFIS637 Sensing NFIS672 Biofisika / Biophysics Fisika Lingkungan / Environmental NFIS673 Physics
8
8
0
0
0
0
5
0
3
0
3
3
3
3
2
2
Matakuliah Perilaku Berkarya (MPB)
3
5
1
NFIS674
Asistensi / Laboratories Work
1
2
2
NFIS675
Kewirausahaan / Enterpreneurship
2
3
Matakuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB)
4
16
UKKN601
4
16
1
Fisika Industri / Industrial Physics Fisika Eksperimen / Experimental Physics Seminar Fisika / Physics Seminar Skripsi Fisika / Undergraduate Thesis
B
MATA KULIAH PILIHAN: Minimum 35 sks
a
Matakuliah Pilihan Umum
a.1 1 2 3
a.2
a.3 1
KKN / Community Service
x x 0
0
0
0
0
0
2
0
0
0
0
0
0
x
x
-
x
x
NFIS618, NFIS631
x
x
NFIS636
x
x
NFIS690
x
P
L
x
NFIS636
x
-
x
x
NFIS611
x
x
x
-
x
NFIS636
x
0
PRASYARAT
U
0
x
0
KOMP.
Inst
No
SEMESTER sks
Inti
MATA KULIAH
0
0
0
0
1
3
x
x
x
x
x
4 x
x
0 x
x
-
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |95
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
MATA KULIAH
SEMESTER
KLP
KOMP.
29
29
3
3
x
x
x
NFIS 613
3
3
x
x
x
NFIS 614
3
3
x
x
x
NFIS 633, NFIS 642
2
2
x
x
x
NFIS 621, NFIS 643
5
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) Matriks, Ruang Vektor dan Tensor NFIS642 dalam Fisika / Matrices, Vector Spaces, and Tensor in physics Mekanika Lanjut / Advance NFIS643 Mecanics Mekanika Kuantum / Quantum NFIS644 Mechanics Teori Relativitas Khusus / Theory of NFIS645 Special Relativity NFIS646 Elektrodinamika / Electrodynamics
3
3
x
x
x
6
NFIS647
3
3
x
x
x
NFIS 619 NFIS 616, NFIS 617, NFIS 619
7
NFIS648
3
3
x
x
x
NFIS 632
3
3
3
3
3
3
12
15
3
4
x
x
NFIS625
3
4
x
x
NFIS629, NFIS613, NFIS656
No b b.1 b.1.1 1 2 3 4
8 9 10 c c.1 1 2
Sandi
Nama
1
2
3
4
5
6
7
8
0
0
0
3
9
8
9
0
Inst
Js
Inti
sks
U
P
L
PRASYARAT
Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Teori & Komputasi Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Teori
Optika Modern / Modern Optics
Mekanika Statistik / Statistical Mechanics Komputasi Numerik Lanjut / NFIS649 Advanced Computation Numeric Fisika Komputasi I / Computational NFIS650 physics I Fisika Komputasi II / Computational NFIS651 physics II Matakuliah Pilihan Bidang Elektronika dan Instrumentasi Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) Pengolahan Sinyal Analog / Analog NFIS652 Signal Processing Pengolahan Sinyal Digital / Digital NFIS653 Signal Processing
x x x
0
0
0
0
3
3
6
x x
0
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |96
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Js
3
4
3
3
9
13
3
4
3
4
3
5
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
33
33
1
NFIS659
3
3
2
NFIS660
3
3
3
NFIS661
Fisika Material / Material Physics Fisika Semikonduktor / Semiconductor Physics Kristalografi / Crystalography
3
3
4
NFIS662
Kristalografi Lanjut
3
3
5
NFIS663
Fisika Polimer / Polymer Physics
3
3
6
NFIS664
Fisika Magnetik / Magnetics Physics
3
3
7
NFIS665
Fisika Keramik / Ceramics Physics
3
3
8
NFIS666
Superkonduktor / Superconductor
3
3
9
NFIS667
Optik Non-Linier
3
3
10
NFIS669
Kimia Fisika / Physical Chemistry
3
11
NFIS671
Nanomaterial / Nanomaterial
3
No
Sandi
3
NFIS654
4
NFIS655
c.2 1 2 3
d d.1
Nama Mikroprocesor / Microprocessor Sistem Telekomunikasi / Telecommunication System
Matakuliah Keahlian Berkarya (MKB) Antarmuka Komputer / Computer NFIS656 Interfacing Sensor dan Tranduser / Sensor and NFIS657 Tranducer Kapita Selekta Instrumentasi Fisika / NFIS658 Capita Selecta of Physics Instrumentation
1
2
3
4
5
KLP 6
7
8
x
KOMP.
Inst
SEMESTER sks
Inti
MATA KULIAH
U
P
L
PRASYARAT
x
x
NFIS627
x
x
NFIS652, NFIS627
x
x
NFIS627
x
x
NFIS605, NFIS652, NFIS627
x
x
NFIS657, NFIS654
x
x
NFIS615, NFIS619
x
x
x
NFIS635, NFIS659
x
x
x
NFIS635
x
x
x
NFIS661
x
x
x
NFIS659
x
x
x
NFIS619, NFIS635
x
x
x
NFIS635, NFIS659
x
x
x
NFIS635, NFIS659
x
x
x
NFIS619, NFIS647
3
x
x
3
x
x 0
0
0
0
3
3
0
3
x x x
Matakuliah Pilihan Fisika Material 0
0
0
0
3
12
18
x
0
NFIS609 NFIS659
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |97
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Js
3
3
3
3
Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Bumi & Astronomi Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
18
24
1
NFIS638
Astronomi / Astronomy
2
3
2
NFIS639
Astrofisika / Astrophysics
3
4
3
NFIS640
3
4
4
NFIS641
2
2
5
NFIS676
Fisika Matahari / Physics of the Sun Ilmu Pengetahuan Bumi / Earth Sciences Geologi / Geology
3
4
6
NFIS677
Geofisika / Geophysics
3
4
7
NFIS678
Klimatologi/Climatology
2
3
230
280
No d.2 1
e e.1
A+B
Sandi
Nama
Matakuliah Keahlian Berkarya (MKB) NFIS670
Metode Karakterisasi Bahan / Method on Material Charaterization
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN
KLP
1
2
3
4
5
6
7
8
0
0
0
0
3
0
0
0
x
0
0
0
0
4
6
8
x x x
23
24
40
40
P
L
PRASYARAT
x
x
NFIS659
x
x
-
x
x
NFIS621, NFIS638
x
x
FNI464, NFIS638
x x
22
U
0
x
21
KOMP.
Inst
SEMESTER sks
Inti
MATA KULIAH
x
-
x
x
NFIS641
x
x
x
NFIS629, FNI464, NFIS642
x
x
x
NFIS638, NFIS641
51
10
Beban sks: 111 sks matakuliah wajib dan 33 sks (minimal) mata kuliah pilihan
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |98
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 b. Sebaran Mata Kuliah Setiap Semester Tabel E.3: Sebaran Mata Kuliah Program Studi Sarjana Fisika Angkatan Tahun 2016/2017 per Semester MATAKULIAH No
Sandi
Nama
(1)
(2)
(3)
sks
Js
(4)
(5)
SEMESTER 1 TAHUN AJARAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
21
109
a
Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)
4
10
1
UMPK601
Pendidikan Agama Islam / Islamic Education
2
2
2
FMPA601
Dasar-Dasar Sains / Basics of Science
2
2
b
Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
15
76
1
NFIS601
Matematika I / Mathematics I
3
3
2
NFIS603
Fisika Dasar I / Basic Physics I
4
4
3
NFIS605
Fisika Dasar II / Basic Physics II
4
4
4
NFIS611
Biologi Umum / Biology
2
2
5
NFIS688
Bahasa Inggris untuk Fisika / English for Physics
2
2
c
Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB)
2
23
1
NFIS604
Praktikum Fisika Dasar I / Experiments on Basic Physics I
1
2
2
NFIS606
Praktikum Fisika Dasar II / Experiments on Basic Physics II
1
2
B
MATA KULIAH PILIHAN
0
0
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN
21
109
A+B
SEMESTER 2 TAHUN AJARAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
22
25
a
Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK)
4
4
7
UMPK606
Pendidikan Pancasila / Pancasila Education
2
2
8
UMPK607
Pendidikan Kewarganegaraan / Civil Education
2
2
b
Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
16
17
2
NFIS602
Matematika II / Mathematics II
3
3
5
NFIS607
Fisika Dasar III / Basic Physics III
4
4
9
NFIS612
Fisika Matematika I / Mathematical Methods for Physics I
4
4
15
NFIS623
2
2
3
4
c
Elektronika Dasar I / Basic Electronics I Algoritma dan pemrograman / Algorithms and NFIS629 programming Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB)
2
4
3
NFIS608
Praktikum Fisika Dasar III / Experiments on Basic Physics III Praktikum Elektronika Dasar I / Experiment on Basic NFIS624 Electronics I MATA KULIAH PILIHAN
1
2
1
2
0
0
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN
22
25
18
9 B A+B
SEMESTER 3 TAHUN AJARAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
23
26
b
Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK): 73 SKS/76 JS
22
24
6
NFIS609
Kimia Dasar / Basic Chemistry
3
3
7
NFIS610
Praktikum Kimia Dasar / Experiments on Chemistry
1
2
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |99
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 10
NFIS613
Fisika Matematika II / Mathematical Methods for Physics II
4
4
12
NFIS615
Termodinamika / Thermodynamics
3
3
13
NFIS619
Elektromagnetika / Electromagnetism
3
3
16
NFIS625
Elektronika Dasar II / Basic Electronics II
2
2
17
NFIS627
Elektronika Digital / Digital Electronics
3
4
19
NFIS630
Komputasi Numerik / Numerical Computation
3
3
Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB): 14 SKS/21 JS Praktikum Elektronika Dasar II / Experiment on Basic NFIS626 Electronics II MATA KULIAH PILIHAN
1
2
1
2
0
0
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN
23
26
c 10 B A+B
SEMESTER 4 TAHUN AJARAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
21
22
a
Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK): 10 SKS/10 JS
2
2
9
UMPK608
2
2
b
Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK): 73 SKS/76 JS
11
11
11
NFIS614
Mekanika / Mechanics
3
3
14
NFIS621
3
3
20
NFIS631
3
3
21
NFIS632
Fisika Modern / Modern Physics Metode Penelitian Fisika / Research Methodology for Physics Fisika Statistik / Statistical Physics
2
2
Bahasa Indonesia Keilmuan / Scientific Bahasa Indonesian
c
Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB): 14 SKS/21 JS
8
9
4
NFIS616
Getaran dan Gelombang / Vibration and Waves
2
2
5
NFIS617
3
3
7
NFIS620
Optika / Optics Praktikum Elektromagnetika / Experiment on Electromagnetism
1
2
11
NFIS628
2
2
B
MATA KULIAH PILIHAN
3
3
3
3
3
3
24
25
b.1 b.1.1 8 A+B
Dasar-dasar Instrumentasi Fisika / Basics of Physics Instrumentation
Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Teori Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK): 29 SKS/29 JS Komputasi Numerik Lanjut / Advanced Computation NFIS649 Numeric MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN SEMESTER 5 TAHUN AJARAN 2016/2017
A
MATA KULIAH WAJIB
10
12
b
Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK): 73 SKS/76 JS
3
3
22
NFIS633
3
3
2
4
Fisika Kuantum / Quantum Physics
c
Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB): 14 SKS/21 JS
6
NFIS618
Praktikum Gelombang dan Optik / Experiment on Wave and Optics
1
2
8
NFIS622
Praktikum Fisika Modern / Experiment on Modern Physics
1
2
d
Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB): 11 SKS/23 JS
5
5
1
NFIS668
Fisika Industri / Industrial Physics
2
2
2
NFIS636
Fisika Eksperimen / Experimental Physics
3
3
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |100
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 B
MATA KULIAH PILIHAN (maksimum 14 sks)
30
33
a
Matakuliah Pilihan Umum
.
.
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK): 8 SKS/8 JS
5
5
2
NFIS672
Biofisika / Biophysics
3
3
3
NFIS673
Fisika Lingkungan / Environmental Physics
2
2
b
Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Teori & Komputasi
.
.
Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Teori
.
.
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK): 29 SKS/29 JS
9
9
a.1
b.1 b.1.1 1
NFIS642
Matriks, Ruang Vektor dan Tensor dalam Fisika / Matrices, Vector Spaces, and Tensor in physics
3
3
2
NFIS643
Mekanika Lanjut / Advance Mecanics
3
3
9
NFIS650
Fisika Komputasi I / Computational physics I
3
3
c
Matakuliah Pilihan Bidang Elektronika dan Instrumentasi
.
.
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK): 12 SKS/15 JS
3
4
NFIS652
3
4
c.1 1 c.2
Pengolahan Sinyal Analog / Analog Signal Processing
Matakuliah Keahlian Berkarya (MKB): 9 SKS/13 JS
3
4
2
NFIS657
3
4
d
Matakuliah Pilihan Fisika Material
.
.
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK): 33 SKS/33 JS
3
3
NFIS659
3
3
3
3
3
3
d.1 1 d.2
Sensor dan Tranduser / Sensor and Tranducer
Fisika Material / Material Physics
Matakuliah Keahlian Berkarya (MKB): 3 SKS/3 JS Metode Karakterisasi Bahan / Method on Material Charaterization
1
NFIS670
e
Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Bumi & Astronomi
.
.
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK): 18 SKS/24 JS
4
5
1
NFIS638
Astronomi / Astronomy
2
3
4
NFIS641
Ilmu Pengetahuan Bumi / Earth Sciences
2
2
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN (maksimum 24 sks)
40
45
e.1
A+B
SEMESTER 6 TAHUN AJARAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
8
8
b
Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
6
6
23
NFIS634
Fisika Inti / Nuclear Physics
3
3
24
NFIS635
Fisika Zat Padat / Solid State Physics
3
3
d
Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB)
2
2
3
NFIS690
2
2
B
MATA KULIAH PILIHAN (maksimum 16 sks)
32
36
b
Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Teori & Komputasi
.
.
Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Teori
.
.
b.1 b.1.1
Seminar Fisika / Physics Seminar
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
8
8
3
NFIS644
Mekanika Kuantum / Quantum Mechanics
3
3
4
NFIS645
Teori Relativitas Khusus / Theory of Special Relativity
2
2
10
NFIS651
Fisika Komputasi II / Computational physics II
3
3
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |101
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
c
Matakuliah Pilihan Bidang Elektronika dan Instrumentasi
.
.
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
3
4
NFIS654
3
4
Matakuliah Keahlian Berkarya (MKB)
3
4
1
NFIS656
3
4
d
Matakuliah Pilihan Fisika Material
.
.
c.1 3 c.2
d.1
Mikroprocesor / Microprocessor Antarmuka Komputer / Computer Interfacing
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
12
12
2
NFIS660
Fisika Semikonduktor / Semiconductor Physics
3
3
3
NFIS661
Kristalografi / Crystalography
3
3
7
NFIS665
Fisika Keramik / Ceramics Physics
3
3
8
NFIS666
Superkonduktor / Superconductor
3
3
e
Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Bumi & Astronomi
.
.
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK)
6
8
2
NFIS639
Astrofisika / Astrophysics
3
4
5
NFIS676
Geologi / Geology
e.1
A+B
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN (maksimum 24 sks)
3
4
40
44
SEMESTER 7 TAHUN AJARAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
2
2
e
Matakuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB): 2 SKS/2 JS
2
2
1
UKPL601
2
2
B
MATA KULIAH PILIHAN (maksimum 22 sks)
49
66
a
Matakuliah Pilihan Umum
.
.
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK): 8 SKS/8 JS
3
3
NFIS637
3
3
Matakuliah Perilaku Berkarya (MPB): 3 SKS/5 JS
1
2
NFIS674
1
2
Matakuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB): 4 SKS/16 JS
4
16
1
UKKN601
4
16
b
Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Teori & Komputasi
.
.
Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Teori
.
.
a.1 1 a.2 1 a.3
b.1 b.1.1
Praktek Kerja Lapangan / Job Training
Pengindraan Jarak Jauh / Remote Sensing Asistensi / Laboratories Work KKN / Community Service
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK): 29 SKS/29 JS
9
9
5
NFIS646
Elektrodinamika / Electrodynamics
3
3
6
NFIS647
Optika Modern / Modern Optics
3
3
7
NFIS648
Mekanika Statistik / Statistical Mechanics
3
3
c
Matakuliah Pilihan Bidang Elektronika dan Instrumentasi
.
.
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK): 12 SKS/15 JS
6
7
2
NFIS653
Pengolahan Sinyal Digital / Digital Signal Processing
3
4
4
NFIS655
Sistem Telekomunikasi / Telecommunication System
3
3
d
Matakuliah Pilihan Fisika Material
c.1
.
.
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK): 33 SKS/33 JS
18
18
4
NFIS662
Kristalografi Lanjut
3
3
5
NFIS663
Fisika Polimer / Polymer Physics
3
3
6
NFIS664
Fisika Magnetik / Magnetics Physics
3
3
d.1
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |102
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 9
NFIS667
Optik Non-Linier
3
3
10
NFIS669
Kimia Fisika / Physical Chemistry
3
3
11
NFIS671
Nanomaterial / Nanomaterial
3
3
e
Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Bumi & Astronomi
.
.
Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK): 18 SKS/24 JS
8
11
3
NFIS640
Fisika Matahari / Physics of the Sun
3
4
6
NFIS677
Geofisika / Geophysics
3
4
7
NFIS678
Klimatologi/Climatology
e.1
A+B
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN (maksimum 24 sks)
2
3
51
68
SEMESTER 8 TAHUN AJARAN 2016/2017 A
MATA KULIAH WAJIB
4
16
d
Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB): 11 SKS/23 JS
4
16
4
NFIS695
4
16
B
MATA KULIAH PILIHAN: 35 sks (minimum)
6
10
a
Matakuliah Pilihan Umum
.
.
a.2
Skripsi Fisika / Undergraduate Thesis
Matakuliah Perilaku Berkarya (MPB): 3 SKS/5 JS
3
5
1
NFIS674
Asistensi / Laboratories Work
1
2
2
NFIS675
Kewirausahaan / Enterpreneurship
2
3
c
Matakuliah Pilihan Bidang Elektronika dan Instrumentasi
.
.
Matakuliah Keahlian Berkarya (MKB): 9 SKS/13 JS
3
5
3
5
10
26
c.2 3 A+B
NFIS658
Kapita Selekta Instrumentasi Fisika / Capita Selecta of Physics Instrumentation
MATA KULIAH WAJIB + PILIHAN
7. Deskripsi Mata Kuliah Program Studi Sarjana A. MATA KULIAH WAJIB a. Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) UMPK601 Pendidikan Agama Islam (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Menjadi ilmuwan dan professional yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan yang Maha Esa, berakhlak mulia, dan memiliki etos kerja, serta menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan dan kehidupan. BAHAN KAJIAN Tuhan Yang Maha Esa dan Ketuhanan: keimanan dan ketaqwaan, filsafat ketuhanan (teologi); Manusia: hakikat manusia, martabat manusia, tanggung jawab manusia; Hukum: menumbuhkan kesadaran untuk taat hokum Tuhan, fungsi profetik agama dalam hukum; Moral: agama sebagai sumber moral, akhlak mulia dalam kehidupan; Ilmu Pengetahuan, teknologi dan Seni: iman, ipteks, dan amal sebagai kesatuan, kewajiban menuntut dan mengamalkan ilmu, tanggung jawab ilmuwan dan seniman; Kerukunan antar umat beragama: agama merupakan rahmat bagi semua, kebersamaan dalam pluralisme beragama; Masyarakat: masyarakat beradab dan sejahtera, peran umat beragama dalam mewujudkan masyarakat beradab dan sejahtera, HAM dan demokrasi; PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |103
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 Budaya: budaya akademik, etos kerja, sikap terbuka dan adil; Politik: kontribusi agama dalam kehidupan berpolitik, peranan agama dalam mewujudkan persatuan dan kesatuan bangsa. PUSTAKA [1] Syihab, M. Quraish. 1999. Wawasan Al-Quran. Bandung: Penerbit Mizan [2] Imarah, Muhammad. 1999. Islam dan Pluralistas: Perbedaan dan kemajemukan dalam Bingkai Persatuan (terjemahan Abdul Hayyie Al kattanie). Jakarta: Gema Insani [3] Ibnul Hajjaj. Abdul Husain Muslim. 1954. Shahih Islam [4] Ash-Shobuny, Muhammad Ali. Shafwatu at-Tafaasir, Lebanon, Darr el-Rasyad [5] Zuhdi, Masfuk. 1988. Masail Fiqhiyah. Jakarta: Haji masagung UMPK602 Pendidikan Agama Protestan UMPK603 Pendidikan Agama Katolik UMPK604 Pendidikan Agama Hindu UMPK605 Pendidikan Agama Budha FMPA601 Dasar-Dasar Sains (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu membedakan proses sains dan non sains, metode induksi dan deduksi, memahami metode ilmiah, hirarki dan terminologi sains dan keterbatasannya. BAHAN KAJIAN Ruang lingkup Dasar-dasar sain: pengertian sains dan filsafat sains, perkembangan pola berfikir manusia, peranan sains terhadap perkembangan masyarakat, hakekat dan fungsi sains, anatomi sains, metode ilmiah, nilai-nilai dan keterbatsan sains, matematika sebagai sarana berfikir deduktif, statistik sebagai sarana berfikir induktif, sains dan teknologi, sains dan masa depan. PUSTAKA [1] Viennot, L., 2004. Reasoning in Physics, The Part of Common Sense, Kluwer Academic Press, New York [2] McGrath, A. E.. 2001. A Scienctifc Theology, Vol. 1 Nature, T&T Clarck Co, Edinburgh, Scotland [3] Couvalis, G.,1997. The Phylosophy of Science and Objectivity, Sage Publication Ltd. New Delhi. India [4] Badii, R., Politii, A. 1997. Complexity, Hierarchical structures and scaling in physics, Cambridge U. P. Cambridge, UK
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |104
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 UMPK606 Pendidikan Pancasila (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mengembangkan seperangkat tindakan cerdas dan penuh tanggung jawab seorang warganegara dalam memecahkan berbagai masalah hidup bermasyarakat, berbangsa dan bernegara berlandaskan nilai-nilai dasar (basic value) Pancasila. BAHAN KAJIAN Pertumbuhan faham kebangsaan Indonesia, sistem ketatanegaraan Republik Indonesia, dinamika pelaksanaan UUD 1945, Filsafat, etiks, dan ideologi Pancasila dalam kehidupan masyarakat, bangsa dan Negara. PUSTAKA [1] Notonegoro. 1959. Pembukaan UUD 1945: Pokok Kaidah Fundamental Negara Indonesia [2] Notonegoro. 1974. Pancasila dan Dasar Filsafat Negara. Jakarta: Pandjuran Tujuh [3] Notonegoro. 1980. Beberapa Hal mengenai Falsafah Pancasila. Jakarta: Pandjuran Tujuh [4] Alfian dan Murdiono (Eds). 1989. Pancasila sebagai Ideologi UMPK607 Pendidikan Kewarganegaraan (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Menjadi ilmuwan dan professional yang memiliki rasa kebangsaan dan cinta tanah air; demokratis dan berkeadaban; menjadi warga negara yang memiliki daya saing; berdisiplin; dan berpartisipasi aktif dalam membangun kehidupan yang damai berdasarkan system nilai Pancasila. BAHAN KAJIAN Filsafat Pancasila: Pancasila sebagai system filsafat, Pncasila sebagai ideology bangsa dan negara; Identitas Nasional: karakteristik identitas nasional, proses berbangsa dan bernegara; Politik dan Strategi: system konstitusi, system politik dan ketatanegaraan Indonesia; demokrasi Indonesia: konsep dan prinsip demokrasi, demokrasi dan pendidikan demokrasi; HAM dan Rule of Law; Hak dan Kewajiban Warga Negara; Geopolitik Indonesia: wilayah sebagai ruang lingkup, otonomi daerah; Geostrategi Indonesia: konsep Astra Gatra, Indonesia dan perdamaian dunia. PUSTAKA [1] Lemhanas dan Dikti Depdiknas RI. Pendidikan Kewarganegaraan. Jakarta: Gramedia [2] Suparlan Al hakim cs. 2002. Pendidikan Kewarganegaraan. Percetakan UM [3] Endang Zaelani Sukaya,Drs.H. 2002. Pendidikan Kewarganegaraan. Paradikma Yogyakarta [4] UUD 1945 dan amandemennya [5] GBHN yang berlaku [6] Undang-undang Nomor 3 tahun 1946 tentang Kewarganegaraan dan Kependudukan Republik Indonesia PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |105
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 UMPK608 Bahasa Indonesia Keilmuan (2 sks/2 js) KOMPETENSI Menjadi ilmuwan dan professional yang memiliki pengetahuan dan sikap positip terhadap bahasa Indonesia sebagai bahasa negara dan bahasa nasional dan mampu menggunakannya secara baik dan benar untuk mengungkapkan pemahaman, rasa kebangsaan dan cinta tanah air, dan untuk berbagai keperluan dalam bidang ilmu teknologi dan seni, serta profesinya masing-masing. BAHAN KAJIAN Kedudukan bahasa Indonesia: sejarah bahasa Indonesia, bahasa negara, bahasa persatuan, bahasa ilmu pengetahuan, teknologi dan seni, fungsi dan peran bahasa Indonesia dalam pembangunan bangsa; Menulis: makalah, rangkuman/ringkasan buku atau bab, resensi buku; Membaca untuk menulis: membaca tulisan/artikel ilmiah, membaca tulisan popular, mengakses informasi melalui internet; Berbicara untuk keperluan akademik: presentasi, berseminar, berpidato dalam situasi formal. PUSTAKA [1] Johanes, Herman. 1980. Membina bahasa Indonesia menjadi bahasa Indonesia yang ilmiah, indah, dan lincah, dalam Analisis Kebudayaan. Tahun 12, Nomor 4 [2] Keraf, Gory S. 1994. Komposisi. Ende-Flores, Nusa Indah [3] M. Crimmon, James. 1967. Writing with Purpose. Boston: Houghton Mifflin Company [4] Moelion, M. Anton (Ed). 1988. Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka [5] Rafi’uddin, Ahmad. 1992. Penulisan Makalah. Malang: IKIP Malang [6] Tompkins, gail. 1996. Teaching Writing: Balancing Process and Product. Oxford Press b. Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) UMKK601 Pengantar Pendidikan (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Memahami wawasan kependidikan secara umum dan sistem pendidikan Indonesia secara khusus. BAHAN KAJIAN Hakikat manusia dan pengembangannya, konsep dasar pendidikan, unsur– unsur/komponen pendidikan, aliran-aliran pendidikan, sistem pendidikan nasional (di Indonesia), pendidikan dan pembangunan nasional, permasalahan pendidikan, pendidikan sains, serta wacana masyarakat masa depan. PUSTAKA [1] Ahmadi, A. 1978. Pendidikan dari masa ke masa. Bandung: CV Armico. [2] Bernadib,SI. 1989. Pengantar Ilmu Pendidikan Sistematis. Yogyakarta: Andi Offset. [3] Cropley, HJ. Pendidikan Seumur Hidup: Suatu analisis Psikologi (alih bahasa: M Sardjan kadir). Surabaya: Usaha nasional.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |106
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [4] Dimyati, M. 1988. Landasan Kependidikan: Suatu Pengantar pemikirn keilmuan. tentang Kegiatan pendidikan. Diperbanyak oleh P2LPTK, Depdikbud Jakarta. [5] Purwanto, M. 1988. Ilmu Pendidikan: teoritis dan praktis. Bandung: CV Remaja Karya. [6] Sastraprateja, S (Ed). 1982. Manusia Mutidimensional. Jakarta: PT Gramedia. [7] Tirtarahardja, U dan La Sulo, 2005. Pengantar Pendidikan. Jakarta: Kerjasama Pusat Perbukuan Depdiknas dengan Penerbit Rineka Cipta. [8] Tim Dosen FIP IKIP Malang. 1987. Pengantar dasar-dasar Pendidikan. Surabaya: usaha nasional. UMKK602 Perkembangan Peserta Didik (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Memahami teori-teori perkembangan peserta didik dan implikasinya pada pembelajaran. BAHAN KAJIAN Karakteristik, tugas-tugas perkembangan, dan permasalahan yang mungkin timbul dalam pemenuhan tugas perkembangan pada tahap-tahap perkembangan mulai dari masa kanak-kanak sampai remaja serta implikasinya dalam penyelenggaraan pendidikan. PUSTAKA [1] Moshman, D. 2005. Adolescent psychological development: rationality, morality, and identity. 2nd ed. Lawrence Erlbaum Associates, Inc. [2] Demetriou, A; Shayer, M; and Efklides, A. (eds). 2005. Neo-Piagetian theories of cognitive development: Implication and application in education. Taylor & Francis eLibrary. [3] Haditono,SR. 1988. Psikologi Perkembangan. Yogyakarta: Gajah Mada university Press [4] Hurlock, EB. 1988. Perkembangan Anak (alih bahasa oleh Istiwidayati & Soejarwo). Jakarta: Erlangga. [5] Hurlock, EB. 1990. Psikologi Perkembangan (alih bahasa oleh Istiwidayati & Soejarwo). Jakarta: Erlangga. UMKK603 Belajar dan Pembelajaran (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa Memahami konsep-konsep dasar dasar Belajar dan Pembelajaran fisika. BAHAN KAJIAN Hakikat belajar dan pembelajaran, teori belajar, prinsip belajar dan pembelajaran, program belajar dan pembelajaran di sekolah, prinsip pengembangan dan penerapan model belajar dan pembelajaran, fungsi media dan sumber belajar, prinsip dasar penilaian dasar dan pembelajaran. PUSTAKA [1] Schunk, D.H. 2012. Learning theories: an educational perspective. Boston: Pearson Education.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |107
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [2] BR. Hergenhahn, Matthew H. Olson. 2008. Theory of learning (7th edition). Perdana Media Grup, Jakarta. [3] Richard L. Arends. 2008. Learning to Teach, diterjemahkan oleh Helly Prayiotno S., Pustaka Belajar, Yogyakarta. [4] Arends, R. I. 2012. Learning to Teach. New York: McGraw-Hill Companies, Inc. [5] Richard L. Arends, Classroom Instruction and Management, 1997, McGraw-Hill, [6] Rodger W. Bybee. 2002, Learning Science and the Science of Learning. NSTA Press Arlington Virginia. NFIS603 Fisika Dasar I (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Menguasai konsep-konsep esensial mekanika benda titik, benda tegar, dan fluida. BAHAN KAJIAN Besaran: besaran pokok dan turunan, analisis dimensi, dan angka penting. Besaran vektor: definisi, berbagai cara merepresentasikan vektor, vektor satuan dalam sistem koordinat Chartesan, penjumlahan dan pengurangan vektor, penguraian vektor, perkalian vektor (dot & cross product). Kinematika satu dimensi: definisi dan representasi vektor perpindahan, kecepatan & percepatan; representasi diagram, grafik, dan matematis gerak dengan kecepatan konstan dan percepatan konstan.Kinematika dua dimensi--Gerak Parabola: representasi vektor perpindahan, kecepatan, dan percepatan, karakteristik gerak (kaitan antara kecepatan & percepatan serta antara komponen-komponen gerak pada sumbu tegak lurus), jarak tembak, dan titik tertinggi.Kinematika dua dimensi--Gerak Melingkar Beraturan: representasi vektor perpindahan, kecepatan, dan percepatan, karakteristik gerak (arah kecepatan & percepatan), konsep percepatan sentripetal (arah dan besarnya), kecepatan sudut dan hubungannya dengan kecepatan linear. HukumHukum Gerak Newton: Kerangka inersial dan Hukum I; Hukum II dan konsep massa (inersial), Hukum III; konsep berat (gaya gravitasi) serta kesamaan massa inersial dan gravitasional; gaya gesek. Dinamika gerak lurus: penerapan Hukum Newton pada gerak lurus (pada bidang mendatar/miring), prinsip kerja bidang miring sebagai pesawat sederhana, pengukuran gaya gesek. Dinamika dua dimensi: Gerak parabola (pada bidang mendatar dan miring); Gerak melingkar (uniform dan dipercepat).Gerak dalam kerangka dipercepat. Energi Mekanik dan Hukum kekekalaannya: usaha (work), energi kinetik dan teorema usaha-energi kinetik, definisi gaya konservatif dan energi potensial serta hubungan keduanya, energi mekanik dan kekekalannya, penerapan hukum kekekalan energi mekanik. Momentum linierdan Hukum kekekalannya: definisi momentum linear, impuls dan perubahan momentum, hukum kekekalan momentum dan penerapannya pada tumbukan (satu dan dua dimensi), pusat massa sistem partikel, gaya dorong roket. Rotasi benda tegar terhadap sumbu diam: representasi posisi, kecepatan, dan percepatan pada koordinat polar, konsep torka dan momen inersia, gerak benda tegar dengan torka konstan; energi gerak rotasi, gerak menggelinding. Momentum anguler: definisi; momentum anguler benda tegar berotasi, Hukum kekekalan, gerakan gasing. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |108
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 Kesetimbangan statis dan elastisitas benda tegar: gaya-gaya pada benda tegar dalam kesetimbangan statis dan prisip kerja pengungkit, modulus Young zat padat. Gravitasi: Hukum Newton, percepatan benda jatuh bebas dan gaya gravitasi, Hukum Keppler untuk gerakan planet, medan gravitasi, energi potensial gravitasi, dan energetika gerak planet. Mekanika Fluida: tekanan hodrostatis dan prinsip Archimedes, dinamika fluida dan persamaan Bernoulli, penerapan dinamika fluida. PUSTAKA [1] Serway, R.A and Jewett, Jr. J.W. (2010).Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Eighth Edition. Belmont, CA: Brooks/Cole NFIS604 Praktikum Fisika Dasar I (1 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Memiliki ketrampilan laboratorium dalam bidang fisika dasar. BAHAN KAJIAN Gerak Lurus, Gaya Gesek, Tegangan Permukaan, Tumbukan, Gerak Melingkar Beraturan. PUSTAKA [1] Purbo Suwasono dkk, 2000, Petunjuk Praktikum Fisika Dasar I, JICA, FMIPA, Universitas Negeri Malang, Malang [2] Halliday & Resnick, 1994. Fisika, Jilid I. Jakarta: Erlangga [3] Tim Fisika Dasar ITB, 1999. Petunjuk Praktikum Fisika Dasar, Bandung: ITB. NFIS605 Fisika Dasar II (4 sks/4 js) Prasyarat: NFIS603 Fisika Dasar I (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Menguasai konsep-konsep esensial getaran, gelombang, bunyi, thermodinamika, listrik statis, dan rangkaian arus searah. BAHAN KAJIAN Getaran: elastisitas dan hukum Hooke; getaran harmonis (sistem pegas-massa) sederhana& teredam; energi osilator harmonis; ayunan pendulum, getaran terpaksa dan resonansi. Gelombang Mekanik: definisi gelombang, deskripsi matematis gelombang berjalan, gelombang sinusoidal berjalan pada tali: representasi gambar, grafik, dan matematis; gerak transversal (kecepatan & percepatan) elemen tali; hubungan panjang gelombang, frekuensi, dan cepat rambat gelombang; pemantulan dan pembiasan gelombang, energi yang diangkur oleh gelombang sinus. Superposisi gelombang: persamaan gelombang dan prinsip superposisi, interferensi gelombang, interferensi yang menghasilkan gelombang diam, gelombang diam sebagai solusi persamaan gelombang dengan syarat batas, gelombang diam pada kolom udara, batang, dan membran; layangan gelombang. Gelombang Bunyi: frekuensi alami sumber bunyi (dawai dan kolom udara), intensitas bunyi, efek Doppler. Suhu & Hk nol Termodinamika: termometer & skalanya, termometer gas & skala mutlak, pemuaian zat. Hukum Pertama PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |109
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 termodinamika: kalor & energi internal, kalor jenis dan kalor laten, kalor & kerja pada proses-proses termodinamika, hukum pertama & aplikasinya, mekanisme trasfer energi pada proses termodinamika. Teori kinetika Gas: deskripsi makroskopis gas ideal, model molekul gas ideal & distribusi kecepatan molekulnya, kalor jenis gas ideal, proses adiabatik pada gas ideal, ekipartisi energy. Hukum kedua termodinamika: mesin panas, mesin pendingin, efisiensi mesin, proses reversible & irreversible, mesin Carnot & efisiensinya, mesin disel & mesin bensin, entropi & Hk. Kedua termodinamika. Listrik statis: gejala-gejala listrik statis, muatan listrik &cara memuati benda, muatan listrik pada isolator dan konsuktor, hukum Coulomb, medan listrik (konsep medan, medan oleh distribusi muatan titik dan muatan kontinu). Hukum Gauss: konsep garis gaya listrik & fluks medan listrik, hukum Gauss, aplikasi hukum Gauss untuk menentukan medan listrik dan menjelaskan sifat-sifat konduktor dalam kesetimbangan elektrostatis. Potensial Listrik:medan listrik sebagai medan konservatif, konsep energi potensial dan potensial listrik, potensial listrik yang dihasilkan oleh muatan titik dan distribusi muatan, memperoleh medan (gaya listrik) dari potensial (energi potensial) listrik, konsep ekipotensial, potensial listrik oleh konduktor bermuatan. Kapasitor & dielektrik: definisi kapasitor & kapasitansi, kapasitansi keping sejajar, rangkaian kapasitor, energi yang tersimpan dalam kapasitor, pengaruh dielektrik pada kapasitansi. Arus & hambatan listrik: konsep arus listrik, hambatan dan Hukum Ohm, daya listrik.Rangkaian arus searah: GGL & tegangan jepit, Hukun Kirchoff, rangkaian hambatan seri & paralel, rangkaian R-C. PUSTAKA [1] Serway, R.A and Jewett, Jr. J.W. (2010).Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Eighth Edition. Belmont, CA: Brooks/Cole NFIS606 Praktikum Fisika Dasar II (1 sks/2 js) Prasyarat: NFIS604 Praktikum Fisika Dasar I (1 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Memiliki ketrampilan laboratorium dalam bidang fisika dasar. BAHAN KAJIAN Gerak Harminis Sederhana, Amperemeter & Voltmeter DC.
Kalorimeter,
Polarimeter,
Jembatan
Wheatstone,
PUSTAKA [1] Purbo Suwasono dkk, 2000, Petunjuk Praktikum Fisika Dasar I, JICA, FMIPA, Universitas Negeri Malang, Malang [2] Halliday & Resnick, 1994. Fisika, Jilid I. Jakarta: Erlangga [3] Tim Fisika Dasar ITB, 1999. Petunjuk Praktikum Fisika Dasar, Bandung: ITB.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |110
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 NFIS607 Fisika Dasar III (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Menguasai konsep-konsep esensial terkait dengan gejala kemagnetan, induktansi, rangkaian AC, gelombang elektromagnet, dan optika, serta teori relativitas dan fisika kuantum sebagai pilar fisika modern. BAHAN KAJIAN Gejala kemagnetan: gaya& medan magnet, gaya pada muatan listrik dalam medan magnet, penghantar berarus listrik pada medan magnet, torka pada loop listrik dalam medan magnet, effek Hall. Sumber medan magnet: hukum Biot-Savart dan gaya magnet pada dua konduktor sejajar berarus lisrik, hukum Ampere, medan magnet oleh solenoida, hukum Gauss pada kemagnetan, kemagnetan dalam bahan. Hukum Faraday & Lenz: Induksi magnetik, medan magnet induksi, generator & motor listrik, arus Eddy. Iduktansi: induksi diri dan nduktansi, rangkain R-L, energi dalam medan magnet, induktansi bersama, rangkaian LC & RLC. Rangkaian AC: Sumber arus AC, hambatan, induktor, dan kapasitor dalam rangkaian AC, daya dalam rangkaian AC, resonansi dalam rangkaian RLC, penyearah dan filter, transformator dan transmisi daya. Gelombang EM: arus pergeseran dan hukum Ampere, persamaan Maxwell, gelombang EM bidang, energi yang dibawa gelombang EM, momentum dan daya radiasi, antena, spektrum gelombang EM. Optika Geometri: sifat-sifat cahaya, pemantulan & pembiasan cahaya, pemantulan total, dispersi, pembentukan bayangan pada cermin dan lensa, alat-alat optic. Optika gelombang, interferensi: percobaan Young & interferensi cahaya, perubahan fase akibat pemantulan, interfensi cahaya pada selaput tipis, interferometer Michelson. Optika gelombang, difraksi & polarisasi: difraksi oleh & resolusi celah tunggal, difraksi oleh celah ganda, difraksi oleh kisi, difraksi sinar X pada kristal, polarisasi cahaya. Teori Relativitas: Mekanika klasik & kovariansi Galileo, percobaan Michelson–Morley & keabsolutan kecepatan cahaya, postulat relativitas khusus Einstein, transformasi Lorentz. Konsekuensi teori relativitas khusus: dilasi waktu, kontraksi panjang, paradoks kembar, massa& mometum relativistik, kemanunggalan massa & energi. Teori relativitas umum: kesetaraan massa gravitasional dengan massa inersial dan konsekuensinya pada penyetaraan kerangka inersial & non inersial, asan kovariansi umum hukum alam.Pengantar Fisika Kuantum: Radiasi benda hitam & postulat Planck, efek fotolistrik & watak partikel cahaya, hipotesis deBroglie, ketakpastian Heisenberg. PUSTAKA [1] Serway, R.A and Jewett, Jr. J.W. (2010).Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Eighth Edition. Belmont, CA: Brooks/Cole. NFIS608 Praktikum Fisika Dasar III (1 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Memiliki ketrampilan laboratorium dalam bidang fisika dasar.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |111
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Melde, Sonometer, Pemantulan, Pembiasan, Lup & Mikroskop. PUSTAKA [1] Purbo Suwasono dkk, 2000, Petunjuk Praktikum Fisika Dasar I, JICA, FMIPA, Universitas Negeri Malang, Malang [2] Halliday & Resnick, 1994. Fisika, Jilid I. Jakarta: Erlangga [3] Tim Fisika Dasar ITB, 1999. Petunjuk Praktikum Fisika Dasar, Bandung: ITB. NFIS601 Matematika I (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Menerapkan konsep fungsi, limit, turunan dan integral untuk menyelesaikan permasalahan matematika yang terkait. BAHAN KAJIAN Fungsi: penggambaran fungsi, jenis fungsi (genap/ganjil, eksponensial, trigomnometri, logaritma, invers, dan lain-lain), grafik, Limit: hukum limit teorema limit, kekontinuan fungsi ; Turunan: aturan pencarian turunan, aturan rantai dan notasi Leibnisz ; turunan tingkat tinggi, pendeferensialan implisit; Integral: integral tentu, integral taktentu, aturan penentuan integral, teknik integral. PUSTAKA [1] Edwin J Purcell, 2006, Caculus with Differential Equations, 9th edition, Pearson [2] James Stewart, 2007, Calculus, 7th edition, Cengage Learning. [3] Wilfred Kaplan, 2002 Advanced Caculus, 5th edition, Pearson. NFIS602 Matematika II (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS601 Matematika I (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Menerapkan konsep matrik, bilangan kompleks, dan fungsi bilangan kompleks untuk menyelesaikan permasalahan matematika yang terkait. BAHAN KAJIAN Operasi Matrik: penjumlahan, perkalian, transpose, determinan, invers, matrik khusus, matrik orthogonal, nilai eigen; Bilangan kompleks: aljabar bilangan kompleks, rumus Euler, fungsi eksponen, fungsi hiperbolik, invers tirgonometri dan hiperbolik, akar dan pangkat kompleks, Fungsi Bilangan Kompleks: fungsi analitik, integral kontur, deret Laurent, teorema residu dan cara menemukannya, pemetaan konformal. PUSTAKA [1] Boas, M.L. 2005. Mathematical Methods in the Physical Sciences. New York: John Wiley & Sons (chapter 2, 3, and 14). [2] Edwin J Purcell, 2006, Caculus with Differential Equations, 9th edition, Pearson [3] James Stewart, 2007, Calculus, 7th edition, Cengage Learning. [4] Wilfred Kaplan, 2002 Advanced Caculus, 5th edition, Pearson PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |112
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
NFIS609 Kimia Dasar (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memahami prinsip-prinsip stokiometri, energetika, struktur atom, struktur molekul, sistem periodik, wujud zat dan kesetimbangan kimia sebagai pengetahuan kimia selanjutnya. BAHAN KAJIAN Pengantar Stoikiometri: Hukum-hukum dasar, teori atom dan skala massa atomik, massa atom relatif, massa molekul relatif, konsep mol bil. Avogadro, persamaan reaksi kimia, rumus senyawa; Energetika Kimia: persamaan termokimia, entalpi reaksi, pengukuran antalpi reaksi, pengukuran entalpi reaksi, faktor yang mempengaruh entalpi, entalpi standar, energi ikatan, entalpi pengionan, entalpi kristal, reaksi spontan; Sistem Periodik: sistem periodik, penggolongan unsur, sifat periodik unsur, penyimpangan sifat periodik; Ikatan Kimia dan Geometri Molekul: ikatan ionik, energi ikatan dan energi disosiasi, sifat senyawa ionik, ikatan kovalen, kekuatan ikatan, struktur resonansi, ikatan kovalen koordinasi, kepolaran molekul, geometri molekul dan dasar-dasar kristalografi; Kesetimbangan Kimia: keadaan kesetimbangan, kesetimbangan heterogen, dissosiasi, derajad dissosiasi, prinsip le Chatelier, azas kesetimbangan dalam industri. PUSTAKA [1] Brady, J. E. 2000. General Chemistry 5th Ed. Singapore: John Wiley & Sons NFIS610 Praktikum Kimia Dasar (1 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Memiliki ketrampilan laboratorium dalam bidang kimia dasar. BAHAN KAJIAN Program Studi Sarjana Fisika: Tata tertib laboratorium kimia dan keselamatan kerja serta cara menggunakan alat-alat laboratorium kimia; Penentuan perbandingan massa unsurunsur dalam senyawa tembaga (II) belerang; Penentuan massa atom dan massa molekul relatif; Stokiometri reaksi; Termokimia: entalpi reaksi; Penentuan geometri molekul sederhana dengan molimood; Kesetimbangan besi (III) tiosianat. Program Studi Sarjana Pendidikan Fisika: Pendahuluan: tata tertib lab kimia dan keselamatan kerja serta cara menggunakan alat-alat lab. Kimia; Stokiometri reaksi; Termokimia: entalpi reaksi; Penentuan geometri molekul sederhana dengan molimood; Kesetimbangan besi (III) tiosianat; Daya hantar listrik larutan; Titrasi asam basa; reaksi-reaksi redoks. PUSTAKA [1] Bresca, F. 1990. Fundamental of Chemestry Laboratory Student 4th Ed. New York: Academic Press. [2] Frantz, H.W. & Malm, L.E. 1968. Essential of Chemestry in the Laboratory. San Fransisco: W.H. Fremann.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |113
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [3] Mahmudi dkk. 2000. Petunjuk Praktikum Kimia Dasar Malang. Malang: Jurusan Kinia FMIPA UM. NFIS611 Biologi Umum (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Membekali mahasiswa untuk memahami konsep dasar biologi dan teknologinya dan secara khusus mempelajari anatomi dan fisiologi manusia dan hewan serta pengaruh gejala fisik dan mekanismenya. BAHAN KAJIAN Senyawa kimiawi kehidupan; struktur sel dan jaringan pada hewan dan tumbuhan; metabolisme; organisasi tubuh makhluk hidup, dasar-dasar genetika dan teknologinya; pengantar ekologi; anatomi fisiologi manusia dan hewan yang membahas tentang gejala fisik dan mekanismenya, meliputi sistem pencernaan makanan, respirasi, sirkulasi, reproduksi, ekskresi, koordinasi, indra dan gerak. PUSTAKA [1] Kimball, John, W. 1990. Biologi 1 dan 2 (terjemahan oleh St sutarmi T dan Nawangsari S). Bogor: IPB [2] Raven, Peter, H dan Johson, George, B. 1998. Understanding Biologi. USA: Times Mirror Mosby NFIS621 Fisika Modern (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS605 Fisika Dasar II (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memahami fenomena pemicu hadirnya konsep pembaharu bagi konsep mekanika dan gelombang klasik. Memahami konsep dasar fisika modern dengan formulasi matematis sederhana. BAHAN KAJIAN Teori Relativitas: Mekanika klasik & kovariansi Galileo, percobaan Michelson–Morley & keabsolutan kecepatan cahaya, postulat relativitas khusus Einstein, transformasi Lorentz. Konsekuensi teori relativitas khusus: dilasi waktu, kontraksi panjang, paradox kembar, Massa & momentum relativistik, kemanunggalan massa & energi. Teorirelativitasumum: kesetaraan Massa gravitasional dengan Massa inersial dan konsekuensinya pada penyetaraan kerangka inersial & non inersial, asan kovariansiumum hukum alam. Pengantar Fisika Kuantum: Radiasi benda hitam & postulat Planck, efekfotolistrik & watak partikel cahaya, hipotesisdeBroglie, ketakpastian Heisenberg. Mekanika Kuantum: fungsi gelombang, persamaan Schrödinger; partikel dalam potensial kotak berhingga, efek penerobosan potensial tanggul dan penerapannya, osilator harmonis. Fisika Atom: spectrum gas, model-model atom, model atom hydrogen Bohr. Model atom quantum: fungsi gelombang, bilangan-bilangan kuantum. Prinsip larangan Pauli dan system periodic. Spektrum atom: sinar X dan cahaya tampak; transisi spontan dan Laser. Molekul PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |114
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 dan Zat Padat: ikatan molekul, keadaan energy dan spectrum molekul, ikatan benda padat, teori electron bebas logam, teori pita zat padat, konduksi listrik pada logam, isolator, semikonduktor; piranti semikonduktor dan super konduktor. StrukturInti: sifatsifat inti, energy ikat inti, model-model inti, radioaktivtas, proses peluruhan, radioaktivitas alami, rekasi nuklir, NMR dan MRI. Aplikasi Fisika Nuklir: interaksi yang melibatkan neutron, pembelahan inti, reactor-reaktor inti, penggabungan inti, kerusakan akibat radiasi, penggunaan radiasi. PUSTAKA [1] Serway, R. A dan Jewet Jr, J.W. 2014. Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics. 9th. Brooks/Cole. [2] Serway, R.A., Moses, C.J. dan Moyer, C.A. 2005. Modern Physics. 3rd. Brooks/Cole. [3] Krane, K, 1992 Fisika Modern (terjemahanWospakrik, HJ) Jakarta Erlangga. [4] Beiser, A, 1990. Fisika Modern (Terjemahan Liong TH) Jakarta Erlangga. [5] Ronald Gautreau, Weliliam Savin, 1995. Fisika Modern (Seri Buku Schaum). NFIS622 Praktikum Fisika Modern (1 sks/2 js) Prasyarat: NFIS606 Praktikum Fisika Dasar II (1 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memiliki kemampuan kerja laboratorium berkaitan dengan rekonstruksi eksperimen bersejarah di bidang fisika modern. BAHAN KAJIAN e/m Elektron (perbandingan muatan terhadap massa elektron), Interferometer Michelson, Efek Fotolistrik, Frank Hertz, Radiasi Nuklir, dan Efek Hall. PUSTAKA [1] Team Pengajar Eksperimen Fisika Modern. 2008. Petunjuk Eksperimen Fisika Modern. Malang: Jurusan Fisika FMIPA UM. [2] Tim Pembimbing. 2003. Petunjuk Praktikum Fisika Modern. Malang: Jurusan Fisika FMIPA UM. [3] Djoko Sarwono. 2001. Teori Ralat Untuk Analisa Data Eksperimen Fisika. Malang: Jurusan Fisika FMIPA UM. [4] Beisser, A. 1984, Konsep Fisika Modern, Penerbit Erlangga. [5] Krane, Kneeth. 1989, FISKA MODERN, Penerbit Erlangga. NFIS623 Elektronika Dasar I (2 sks/2 js) Prasyarat: NFIS605 Fisika Dasar II (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memiliki pengetahuan pemahaman tentang: Tapis, dioda semikonduktor, transistor dwi kutub, dan transistor efek medan (FET).
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |115
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Tapis: Ekivalen Thevenin-Norton, Arus transien, Tapis lolos rendah dan Tapis lolos tinggi. Dioda semikonduktor: Bahan semikonduktor, Susunan dioda sambungan, Persamaan arus dalam dioda, Rangkaian setara dioda, Kapasitansi sambungan dioda, dan Aplikasi dioda. Transistor dwikutub: Susunan dan simbol transistor, Komponen arus transistor, Pengoperasian transistor sebagai penguat, Penguat emitor ditanahkan. Penguat emitor ditanahkan dua tingkat. Transistor efek medan (FET): Pendahuluan, Susunan JFET, Karakteristik JFET, Pengopersian JFET sebagai penguat dan MOSFET. PUSTAKA [1] Sutrisno. 1986. Elektronika I Teori dan Penerapannya. Bandung: ITB. [2] Supriono Edi, dkk. 2001. Elektronika Dasar I. Malang: Belum diterbitkan. [3] Supriono Edi, dkk. 2001. Petunjuk Praktikum Elektronika Dasar I. Malang: Belum diterbitkan. [4] Brophy. 1969. Basic Electronics Scientist and Engineers. New York: John Wiley. [5] Boylestad R., Nashlsky, L. 1989. Electronic and Circuit Theory. New Delhi: Prentice Hall. [6] Edminister J. A., 1965. Electric Circuits. New York: McGraw-Hill. [7] Milman, Halkias. Electronics Device and Circuit. New York: Mc Graw Hill. [8] Purwadi Bambang, Abdulrahman Fadeli. - . Elektronika I. Jakarta: Debdikbud. [9] Sutrisno. 1986. Elektronika II. Buku Materi Pokok Universitas Terbuka Modul 1 – 9. Jakarta: Karunia. NFIS624 Praktikum Elektronika Dasar I (1 sks/2 js) Prasyarat: NFIS606 Praktikum Fisika Dasar II (1 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Pengantar Pengenalan Komponen Dan Alat Ukur yang Digunakan Untuk Praktikum. BAHAN KAJIAN Rangkaian Setara Thevenin. Arus Transien. Tapis Lolos Rendah Dan Tinggi. Karakteristik Dioda Dan Penyearah. Rangkaian Penyearah Jembatan Dan Pelipat Tegangan. Rangkaian Pembentuk Gelombang. Transistor Sebagai Penguat Arus Dan Tegangan. Transistor Sebagai Saklar. PUSTAKA [1] Supriono, Edi. 2003. Petunjuk Praktikum Elektronika 1, bagian I dan II. Belum diterbitkan. UM: Fisika. [2] Sutrisno. 1986. Elektronika: Teori dan Penerapannya 1. Bandung: ITB. [3] Boylestad, Robert. Nashelsky, Louis. 1989. Electronic Devices and Circuit Theory. New Dhelhi: prentice-Hall of India Private Limited. [4] Brophy. 1996. Basics Electronics for Scientist. New York: McGraw-Hill Book Company.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |116
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 NFIS612 Fisika Matematika I (4 sks/4 js) Prasyarat: NFIS602 Matematika II (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Menerapkan konsep persamaan diferensial biasa, multiple integrals (integral lipat), analisis vektor, kalkulus variasi, dan deret takhingga untuk menyelesaikan permasalahan fisika yang terkait. BAHAN KAJIAN Persamaan Diferensial Biasa: PD dengan variabel terpisah, PD linier orde satu, PD eksak, PD linier orde dua homogen; Integral Rangkap: Integral rangkap dua, integral rangkap tiga, pengubahan variabel; Analisis Vektor: Aljabar vektor, pendiferensialan vektor, operator (gradien, divergensi, rotasi), integral garis, teorema Green, teorema divergensi, teorema Stokes; Deret Takhingga: Deret geometri dan deret bilangan takhingga lain, konvergensi, deret pangkat; kalkulus variasi. PUSTAKA [1] Boas, M.L. 2005. Mathematical Methods in the Physical Sciences. New York: John Wiley & Sons [2] K.F. Riley, M. P. Hobson, S. J. Bence, 2006, ‘Mathematical Methods for Physics and Engineering’, 3rd edition, Cambridge University Press,. [3] K.T. Tang, 2006, ‘Mathematical Methods for Engineers and Scientists 1, 2, 3’, Springer Verlag, Berlin,. [4] Tai L. Chow, 2003, ‘Mathematical Methods for Physicists: A Concise Introduction’, Cambridge University Press. [5] Arfken & Weber, 2005, ‘Mathematical Methods for Physicist’, Elsevier Academic Press, California, USA. NFIS613 Fisika Matematika II (4 sks/4 js) Prasyarat: NFIS612 Fisika Matematika I (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Menerapkan konsep deret Fourier, fungsi-fungsi khusus I (gamma, beta, dan lain-lain), fungsi-fungsi khusus II (Legendre, Bessel, dan lain-lain), Persamaan Diferensial Parsial, dan Transformasi Integral untuk menyelesaikan permasalahan fisika yang terkait. BAHAN KAJIAN Deret Fourier: fungsi periodik, nilai rerata, deret Fourier bentuk sin-cos, deret Fourier bentuk kompleks. Fungsi-fungsi Khusus I: fungsi Gamma, rumus pendekatan Stirling, fungsi Beta, fungsi kesalahan. Penyelesaian Persamaan Diferensial dengan penderetan metode deret pangkat, metode Frobenius. Fungsi-fungsi Khusus: polinomial Legendre, fungsi Bessel, polinomial Laquerre, polinomial Hermite. Persamaan Diferensial Parsial: penerapan metode separasi variabel pada persamaan Laplace, persamaan gelombang. Transformasi Integral: tranformasi Laplace, transformasi Fourier.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |117
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PUSTAKA [1] Boas, M.L. 2005. Mathematical Methods in the Physical Sciences. New York: John Wiley & Sons. [2] K.F. Riley, M. P. Hobson, S. J. Bence, 2006, ‘Mathematical Methods for Physics and Engineering’, 3rd edition, Cambridge University Press. [3] K.T. Tang, 2006, ‘Mathematical Methods for Engineers and Scientists 1, 2, 3’, Springer Verlag, Berlin. [4] Tai L. Chow, 2003, ‘Mathematical Methods for Physicists: A Concise Introduction’, Cambridge University Press. [5] Arfken & Weber, 2005, ‘Mathematical Methods for Physicist’, Elsevier Academic Press, California, USA. NFIS614 Mekanika (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS 605 Fisika Dasar II (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Memahami prinsip dasar mekanika, mampu menelaah gejala fisis secara rinci dan menafsirkan rumusan matematis. BAHAN KAJIAN Pendahuluan Mekanika Newton: Review Hukum I, II, dan III Newton, dan aplikasi sederhana. Dinamika Partikel dalam Satu Dimensi: Gerak satu dimensi akibat dari gaya konstan, gaya fungsi waktu, gaya fungsi kecepatan, dan gaya fungsi posisi. Gerak dalam Dua dan Tiga Dimensi. Gaya Sentral. Sistem Partikel. Sistem Koordinat Noninersial: Gerak translasi, gerakrotasi, Deskripsi gerak di permukaan bumi. Benda Tegar: Gerak dalam bidang dan gerak dalam ruang. Kinematika gerakan fluida. PUSTAKA [1] Arya, Atam P. 1998. Introduction to Classical Mechanics (2nd). New Jersey: Prentice Hall. [2] Fowles, G.R. and Cassiday, G.L. 2005. Analyttical Mechanics.7th. Belmont USA: Thomson Brooks/ Cole. [3] Symon,K.R.1971.Mechanics (3rd):Massachusets: Addison-Wesley. NFIS615 Termodinamika (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS 605 Fisika Dasar II (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memahami konsep-konsep dan kaidah-kaidah Termodinamika dan mampu menerapkan serta menganalisis masalah-masalah yang terkait dengan Termodinamika. BAHAN KAJIAN Konsep Dasar Termodinamika: pandangan makroskopik dan mikroskopik, sistem termodinamika, sifat (propertis), proses dan siklus termodinamika, Sistem homogen dan heterogen, Kesetimbangan termodinamika, Proses Kuasistatis. Temperatur dan Hukum PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |118
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 Ke-nol Termodinamika: Hukumke-nol, Pengukuran temperatur, Termometer gas, temperatur gas Ideal, Termometer hambatan Listrik, termokopel, Skala temperature Internasional. Transfer Kerja dan Kalor: transfer, KerjaPdV, Jenis transfer kerja , ekspansibebas, kerjadilakukanolehsistem, transfer kalor dan fungsi lintasan, Kalor jenis dan kalorlaten. Hukum I Termodinamika: Hukum I untuk sistem tertutup pada siklus, Hukum I untuk sistem tertutup padaperubahankeadaan, Energisebagaisifatsistem, Klaorjenispada volume Konstan, entalpi, kalorjenispadatekanankonstan. Hukum II Termodinamika; Perbedaan Kualitatif antara kerja dan Kalor, Mesin Kalor, Pernyataan Hukum II menurut Kelvin-Planck, PernyataanHukum II menurutClausius, Mesin Pendingin dan Pompa Kalor, reversibilitas dan irreversibilitas, penyebab iireversibilitas, syarat reversibel, Mesin Kalor reversibel, teoremacarnot, Skala temperature mutlak, efisiensi Mesin Kalor. Entropi: teorema Clausius, Sifat entropi, Ketaksamaan clausius, Perubahan entropi pada Proses iireversibel, Prinsip entropi, aplikasi prinsip entropi. Entropi dan arah proses. Sifat-sifat Zat Murni: Diagram P-Vzatmurni, diagram P-T zatmurni, diagram P-V-T zatmurni. Sifat-sifat Gas: Hukum avogadro, Persamaan Keadaan gas, Gas ideal, persamaan keadaan yang lain, Sifat-sifat Gas campuran (hukum Dalton). Hubungan Termodinamika dan Hukum III Termodinamika: Teoremamatematik, persamaan Maxwell, PersamaanTdS, PersamaanEnergi, Persamaan Clausius-Clapeyron, Hukum III Termodinamika. PUSTAKA [1] NAG, P.K. 2002. Basic and Applied Thermodynamics, New Delhi, Tata McGraw-Hill. [2] Zemansky, M.W. and Dittman. 1981. Heat and Thermodynamics. New York Mc Graw Hill. [3] Sonntag, R.E. 2002. Fundamentals of Thermodynmics. 5ed. New York: John Wiley &Sons,Inc. NFIS619 Elektromagnetika (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS612 Fisika Matematika I (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memiliki kemagnetan.
pemahaman yang
komprehensif
tentang
kelistrikan
dan
BAHAN KAJIAN Elektrostatis: Medan Listrik; Divergensi dan Curl Medan Listrik Statis; Potensial Listrik; Kerjadan Energi di dalam Elektrostatis; Konduktor. Medan Listrik di dalam Bahan: Polarisasi; Medan dari bahan yang terpolarisasi; Pergeseran Listrik; Dielektrik Linear. Magnetostatis: Hukum Gaya Lorentz; Hukum Biot-Savart; Divergensidan Curl B; Potensial Vektor Magnetik. Medan Magnet di dalamBahan: Magnetisasi; Medan dari Bahan yang Termagnetisasi; Medan pelengkap H; Media Linear dan Nonlinear. Elektrodinamik : Gaya elektromotif; Induksi Elektromotif.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |119
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PUSTAKA [1] Griffiths D.J. 1999. Introduction to electrodynamics. 3ed.New Jersey: Prentice Hall. [2] Irodov, I.E. 2001. Basic Laws of Electromagnetism. New Dehli: CBS Publishers and Distributors. NFIS620 Praktikum Elektromagnetika (1 sks/2 js) Prasyarat: Praktikum Fisika Dasar II (1 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa meguasai keterampilan eksperimen dan kerja laboratorium tentang kelistrikan dan kemagnetan sebagai dasar berkarya dalam bidang fisika dan mengerjakannya secara ilmiah. BAHAN KAJIAN Kumparan iduksi, Generator AC/DC, Medan Magnet Bumi, Gaya Elektromagnetik, Transformator, Medan Magnet Putar, Kondensator Plat paralel, Generator van de Graff, Garis Ekuipotensial, Medan Elektrostatik. PUSTAKA [1] Buku petunjuk praktikum listrik magnet. PFIS614 Statistika Pendidikan (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memahami dasar-dasar statistika untuk menunjang penelitian pendidikan fisika. BAHAN KAJIAN Matakuliah ini berisi tentang dasar-dasar statistika untuk penelitian pendidikan fisika, meliputi: konsep-konsep dasar statistika, statistika deskriptif, kurva normal dan skor baku, korelasi, regresi, validitas dan reliabilitas, statistika inferensial: uji normalitas, uji homogenitas, uji t, analisis variansi. PUSTAKA [1] Ravid, R. 2011. Practical Statistics for Educators. Lanham, Maryland: Rowman & Littlefield. [2] Sugiyono. 2005. Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta. NFIS638 Astronomi (2 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar peserta didik mengetahui dan dapat menjelaskan tentang sistim benda-benda langit, melalui penelaahan gejala alam secara fisis. BAHAN KAJIAN Tata koordinat, tata surya, hukum kepler, waktu dalam astronomi, sistem teleskop, peta langit, gerhana, falakiyah, pendahuluan astrofisika, berselancar didunia maya.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |120
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PUSTAKA [1] Sutrisno, 2010, CD PEMBELAJARAN ASTRONOMI, Jurusan Fisika FMIPA UM. [2] A E Roy and D Clarke, 2005, ASTRONOMY PRINSIPLES AND PRACTICE 4TH Edition, Kelvin Building University Of Glasgow, Philadhelpia USA. [3] Marc L. Kutner, 2003, ASTRONOMY: A PHYSICAL PERSPECTIVE, Cambridge University Press, Newyork. NFIS616 Getaran dan Gelombang (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memiliki pemahaman yang komprehensif tentang getaran dan gelombang. BAHAN KAJIAN Gerak Harmonis Sederhana. Gerak Harmonis Sederhana Teredam. Osilasi Terpaksa. Osilasi Tergandeng. Gerak Gelombang Transversal. Gelombang Longitudinal. Gelombang Dua danTiga Dimensi. PUSTAKA [1] Pain, H.J. 2005. The Physics of Vibrations and Waves. 6th. John Wiley and Sons. NFIS617 Optika (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS619 Elektromagnetika (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memiliki pemahaman yang komprehensif tentang optika. BAHAN KAJIAN Perambatan Cahaya. Optik Geometri. Polarisasi. Interferensi. Difraksi. PUSTAKA [1] Hecht, E. 2002. Optics.4th. Addison Wesley. NFIS618 Praktikum Gelombang dan Optik (1 sks/ 2js) Prasyarat: NFIS620 Elektromagnetika (1 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memiliki kemampuan kerja laboratorium di bidang gelombang dan optik. BAHAN KAJIAN Kegiatan praktikum terdiri dari percobaan-percobaan ; (1) Lensa Tebal, (2) Mikroskop dan teleskop, (3) Aktivitas Optik, (4) Interferensi dan Difraksi oleh Kisi, (5) Fotometri, dan (6) Superposisi gelombang harmonis sederhana. PUSTAKA [1] Team, 2003, Petunjuk Praktikum Gelombang dan Optik, Laboratorium Fisika Dasar Jurusan Fisiaka, FMPIA, UM. [2] Halliday & Rsnick, 1983, Fisika Jilid 2, Erlangga, Jakarta
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |121
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [3] Allonso & Fin, 1980, Fundamental University Physics Vol.2, Addison-Wesley Publishing Company. NFIS633 Fisika Kuantum (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS613 Fisika Matematika II (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memahami fisika kuantum dan menguasai dasar-dasar metodologi fisika kuantum. BAHAN KAJIAN Eksperimen yang melatarbelakangi fisika kuantum: Radiasi benda hitam (data eksperimen, penjelasan klasik dan kegagalannya, postulat Planck dan implikasinya), Efek Fotolistrik (data eksperimen, penjelasan klasik dan kegagalannya, Postulat Einstein dan implikasinya: sifat ganda radiasi electromagnetic). Gelombang Materi: Postulat de Broglie (makna dan implikasinya), sifat-sifat gelombang materi, keberadaan gelombang materi, Penafsiran Born tentang gelombang materi, dan pendeduksian asas ketakpastian Heisenberg berdasar penafsiran Born tentang gelombang materi. Pokok-pokok metodologi Fisika Kuantum: Pendeskripsian keadaan sistem, pendeskripsian besaran fisika (operator), pendeskipsian pengukuran (proses, hasil, dan dampak pada keadaan sistem), pendeduksian asas ketakpastian Heisenberg berdasarkan prinsip pengukuran dalam Fisika Kuantum. Persamaan Schrödinger: Penurunan persamaan Schrödinger, struktur dan sifat persamaan Schrödinger, evolusi nilai harap, Kesepadanan fisika kuantum-fisika klasik (teorima Ehrenfest), Persamaan Schrödinger bebas waktu, keadaan stasioner. Penyelesaian Persamaan Schrödinger Bebas waktu: Potensial undak, potensial tanggul dan fenomena penerowongan, sumur potensial kotak dan pengkuantuman tenaga, metode numerik. Osilator Harmonic Sederhana: Hamiltonan, penyelesaian persamaan Schrödinger bebas waktu (metode polinom), spektrum tenaga dan fungsi eigennya, polinom Hermite, penghitungan ketakpastian posisi dan momentum pada berbagai keadaan eigen berdasarkan prinsip pengukuran. PUSTAKA [1] Eisberg and Resnick, 1985. Quantum Physics of Atom, moleculs, solids, nucleiu, and Particles, 2 rd, John Weley. [2] Sutopo, 2001. Pengantar Fisika Kuantum. FMIPA UM [3] Tannoudji, C.C.,Diu,B., dan Laloe,F. 1977. Quantum Mechanics Volume 1,John Wiley & Sons. [4] Weidner, R.T. dan Sells,R.1980. Elementary Modern Physics, 3 ed. Allyn & Bacon Inc. PFIS611 Manajemen Laboratorium (2 sks/2 js) Prasyarat: NFIS618 Praktikum Gelombang dan Optik (1 sks/ 2js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memahami pengelola laboratorium Pendidikan Sains (Fisika) Sekolah. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |122
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Konsep manajemen dalam konteks laboratorium: pengertian manajemen dan aspekaspek manajemen, pengertian laboratorium pendidikan sains, Manajemen dalam konteks laboratorium pembelajaran sains. Pentingnya Laboratorium Pembelajaran sains : fungsi laboratorium, pentingnya laboratorium pendidikan sains ditinjau dari tuntutan kurikulum, perkembangan intelektual siswa dan teori belajar sains. Standar organisasi dan personalia laboratorium: tenaga yang harus tersedia di laboratorium: jumlah dan kualifikasi, tugas pokok dan fungsi setiap personalia, struktur organisasi laboratorium. Standar fasilitas laboratorium: ruang laboratorium ; jenis dan fungsinya, fasilitas pokok-jenis dan pengelompokannya; peralatan, bahan, perabot, fasilitas pendukung. Standar administrasi laboratorium: perangkat administrasi laboratorium; jenis, fungsi dan format, inventarisasi perlatan/bahan dan kegiatan laboratorium, perencanaan dan pengadaan peralatan/bahan laboratorium, pengusulan perbaikan peralatan, administrasi kegiatan laboratorium: jadwal kegiatan, penggunaan ruang, tata tertib laboratorium. Standar pelayanan laborotorium: merumuskan kegiatatan minimal pelayanan labortaorium: kompetensi dasar yang harus didukung, pengalaman belajar minimal yang harus dilayani, jumlah minimal kegiatan yang harus dilayani, jumlah peralatan minimal yang harus disediakan, penyimpanan alat dan bahan, perawatan dan perbaikan peralatan laboratorium. Standar keamanan laboratorium: faktor-faktor yang dapat mengganggu keamanan laboratorium, berbagai upaya untuk menjaga keamanan laboratorium, keamanan dan perlakuan thd peraltan khusus, keamanan thd bahan berbahaya. PUSTAKA [1] Tim Supervisi Ditjen Dikti. 2002 Pelatihan manajemen laboratorium: Dikti, Proyek peningkatan manajemen pendidikan tinggi. [2] Kadim Masjkur 2012. Standarisasi Pengelolaan Laboratorium Pendidikan Sains, Bahan Ajar. PFIS602 Materi dan Pembelajaran Fisika I (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS603 Fisika Dasar I (4 sks/4 js), NFIS605 Fisika Dasar II (4 sks/4 js), NFIS607 Fisika Dasar III (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menganalisis konsep-konsep esensial fisika sekolah pada topic mekanika, fluida, getaran, gelombang, dan bunyi; serta merancang kegiatan belajar siswa beserta bahan ajar yang diperlukan untuk membelajarkan konsep-konsep tersebut. BAHAN KAJIAN Topik-topik yang dikaji mencakup: kinematika (posisi, kecepatan & percepatan) pada gerak lurus, gerak parabola, dan gerak melingkar; kerangka referensi inersial dan hukum-hukum Newton tentang gerak; gaya gesek; dinamika gerak lurus, gerak parabola, dan gerak melingkar; hukum kekekalan energy, impuls & momentum, dinamika benda tegar; getaran, gelombang, & bunyi; Fluida. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |123
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PUSTAKA [1] Irons, A. (2008). Enhancing learning through formative assessment. New York: Routledge. [2] Serway, R.A and Jewett, Jr. J.W. (2010). Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Eighth Edition. Belmont, CA: Brooks/Cole. [3] Robertson (2002). Force and Motion: stop faking it! finally understanding science so you can teach it. NSTA Press. [4] Robertson (2004). Sound: stop faking it! finally understanding science so you can teach it. NSTA Press. [5] Robertson (2002). Energy: stop faking it! finally understanding science so you can teach it. NSTA Press. [6] Keeley and Harrington (2010). Uncovering student ideas in physical science: 45 new force and motion assessment probes. NSTA Press. [7] Kurikulum Fisika SMA. PFIS603 Materi dan Pembelajaran Fisika II (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS603 Fisika Dasar I (4 sks/4 js), NFIS605 Fisika Dasar II (4 sks/4 js), NFIS607 Fisika Dasar III (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menganalisis konsep-konsep esensial fisika sekolah pada topic termodinamika, electromagnetism, rangkaian listrik, dan optika; serta merancang kegiatan belajar siswa beserta bahan ajar yang diperlukan untuk membelajarkan konsep-konsep tersebut. BAHAN KAJIAN Topik-topik yang dikaji mencakup: suhu dan kalor, hukum-hukum termodinamika, listrik statis, rangkaian listrik DC (Hukum Ohm dan Kirchoff), kemagnetan, Rangkaian AC, dan optika. PUSTAKA [1] Serway, R.A and Jewett, Jr. J.W. (2010). Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Eighth Edition. Belmont, CA: Brooks/Cole. [2] Robertson (2002). Energy: stop faking it! finally understanding science so you can teach it. NSTA Press. [3] Robertson (2003). Light: stop faking it! finally understanding science so you can teach it. NSTA Press. [4] Robertson (2005). Electricity and magnetism: stop faking it! finally understanding science so you can teach it. NSTA Press. [5] Kurikulum Fisika SMA.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |124
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 NFIS626 Praktikum Elektronika Dasar II (1 sks/2 js) Prasyarat: NFIS624 Praktikum Elektronika Dasar I (1 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Pengenalan Komponen Dan Alat Ukur yang Digunakan Untuk Praktikum Lanjut. BAHAN KAJIAN Karakteristik Transistor Basis Ditanahkan (Basis Bersama / Common Base). Karakteristik Transistor Emitor Ditanahkan (Emitor Bersama/Common Emitter). Karakteristik JFET (Junction Field Effect Transistor/Transistor Efek Medan Sambungan). Pengaruh kapasitor coupling, bypass dan sambungan. Penguat gandengan RC. Penguat gandengan DC. Penguat daya. Penguat operasional. Osilator. PUSTAKA [1] Supriono, Edi. 2003. Petunjuk Praktikum Elektronika 1, bagian I dan II. Belum diterbitkan. UM: Fisika. [2] Sutrisno. 1986. Elektronika: Teori dan Penerapannya 1. Bandung: ITB. [3] Boylestad, Robert. Nashelsky, Louis. 1989. Electronic Devices and Circuit Theory. New Dhelhi: prentice-Hall of India Private Limited. [4] Brophy. 1996. Basics Electronics for Scientist. New York: McGraw-Hill Book Company. NFIS627 Elektronika Digital (3 sks/4 js) Prasyarat: NFIS625 Elektronika Dasar II (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN TEORI: Agar mahasiswa memahami dan menguasai konsep elektronika digital serta dapat merancang peralatan yang berbasis elektronika digital. PRAKTIKUM: Agar mahasiswa memiliki pengetahuan nyata pada elektronika digital dan memiliki kemampuan rancang bangun sistem instrumen digital. BAHAN KAJIAN TEORI: Gerbang logika, flip flop, memori, pencacah, sistem bilangan dan fungsi boolean, penyederhanaan fungsi boolean, Peta Karnough. PRAKTIKUM: Mata kuliah ini memberi wawasan nyata pada gerbang logika dasar TTL dan MOS, rangkaian diskrit transistor bipolar / MOS penyusun, adder, multiplekser dan demultiplekser, RAM, ROM, counter, flip-flop, latch. PUSTAKA [1] Mano, Morris. 1995. Digital Design. Prentice Hall. New York. [2] Tim Elektronika Digital, 2003, Petunjuk Praktikum Elektronika Digital, Jurusan Fisika – FMIPA UM, Malang. [3] John Crisp, 2000, Introduction to DigitaL Systern s, A division of Reed Educational and Professional Publishing Ltd.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |125
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 NFIS628 Dasar-dasar Instrumentasi Fisika (2 sks/2 js) Prasyarat: NFIS602 Matematika II (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memahami dasar-dasar instrumentasi Fisika: Konsep dasar Instrumentasi, Teori Pengukuran, Teori ketidakpastian, Analisa sistem Fisis, Piranti pengukuran listrik dasar : Multimeter, Jembatan Wheatstone, Wattmeter, Cara kerja oskiloscop dan Penggunaan oskiloskop. BAHAN KAJIAN Konsep dasar, teori pengukuran, Teori ketidakpastian, analisis sistem fisis, Piranti pengukuran listrik dasar: Multimeter, Jembatan Wheatstone, Wattmeter, Cara kerja oskiloscop dan Penggunaan oskiloskop. PUSTAKA [1] Sutrisno, 2010, Dasar-Dasar Instrumentasi Fisika, Malang, Universitas Negeri Malang Fakultas MIPA Jurusan Fisika. [2] Soedjana Sapiie,Dr & Osamu Nishino,Dr. 1982, Pengukuran Dan Alat- Alat Ukur Listrik, PT. Pradnya Paramita,Jakarta. [3] GH.Dulfer & Fadeli A,1975, Metoda Pengukuran Fisis Dan Instrumentasi, Yogyakarta, FPMIPA UGM [4] J.P Holman (E.Jasjfi), 1984, Metode Pengukuran Teknik, Jakarta, Penerbit Erlangga. NFIS629 Algoritma dan Pemrograman (3 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa dapat memahami dan terampil menggunakan komputer, menyusun algoritma berpikir dan menyusun program komputer. BAHAN KAJIAN Komputer dengan sistem operasi, internet, periferal lain komputer, logika berpikir, konsep dasar salah satu bahasa pemrograman, meliputi IDE, komponen, struktur data : integer, real, string, char, data berindek dan data record, aturan logika, perintah percabangan bersyarat if-then-else, perintah perulangan: for, while dan repeat, function dan procedure tak standar, perintah untuk mencegah terjadinya kesalahan, database, pemrograman grafik 2 dan 3 dimensi. PUSTAKA [1] Abdul Kadir dan Hariyanto. 2005. Algoritma dan Pemrograman. Yogyakarta. Andy Offset. [2] Abdul Kadir. 2001. Pemrograman Delphi 5. Yogyakarta. Andy Offset. [3] Wahana Komputer 2003. Panduan Praktis Pemrograman Borland Delphi 7. Yogyakarta. Andy Offset.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |126
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 NFIS631 Metode Penelitian Fisika (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS628 Dasar-Dasar Instrumentasi Fisika (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mengembangan kemampuan meneliti serta sikap kritis mahasiswa terhadap metodologi fisika eksperimen. BAHAN KAJIAN Perkembangan teori dan metode penelitian fisika berdasarkan, jenis, bidang ilmu, tingkat, metode ilmiah, desain penelitian, log book penelitian, pengumpulan data penelitian. Kodifikasi topik, sampel, PACS number, Analisis dan tampilan data, fitting analitik, fitting linear, fitting nonlinear. Penyusunan usulan dan laporan penelitian, Teknik komunikasi ilmiah dalam fisika. PUSTAKA [1] Les Kirkup, 1994, Experimental Methods, John Wiley and Sons, Melbourne [2] Geoffrey M Clarke, dan Robert E Kempson, Introduction to the design and Analysis of Experiment, 1997, NewYork [3] Bevington, P.R and Robinson,D.K. 1992. Data Reduction and Error Analysis For The Physical; Sciences. 2nd Ed, New York: Mc Graw-Hill,Inc. [4] Tsoulfanidis, N. 1983. Measurement and Detection of Radiation. New York: Hemisphere Publishing Corporation [5] Stock, M. 1985. A Pratical Guide to Graduate Research, McGraw-Hill NFIS632 Fisika Statistik (2 sks/2 js) Prasyarat: NFIS613 Fisika Matematika II (4 sks/4 js), NFIS615 Termodinamika (3 sks/3js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memiliki pemahaman tentang: Prinsip Fisika Statistik; Distribusi BoseEinstein, Distribusi Fermi-Dirac, Distribusi Maxwell-Boltzman; Keadaan (state) suatu Sistem Model; Entropi dan Suhu; Agihan Boltmann dan Tenaga Bebas Helmholtz; Radiasi Termal dan Agihan Planch. BAHAN KAJIAN Prinsip Fisika Statistik: besaran mikroskopik dan besaran makroskopik, ruang fase, energi level, energi state dan degenerasi. Kementakan Termodinamik: distribusi Bose Einstein, distribusi Fermi-Dirac, distribusi Maxwell-Boltzmann. Keadaan (state) suatu Sistem Model: entropi sistem, aras tenaga atom hidrogen, momen magnet total, perhitungan cacah keadaan dan fungsi multiplisitas. Entropi dan Suhu: definisi entropi menurut fisika statistik, definisi suhu, kesetimbangan termal, hukum kenaikan entropi, entropi sebagai logaritma. Agihan Boltmann dan Tenaga Bebas Helmholtz: faktor Boltzmann, fungsi partisi, tenaga dan kapasitas kalor sistem dua keadaan, tenaga bebas Helmholtz, gas ideal, entropi campuran. Radiasi Termal dan Agihan Planch: fungsi agihan Planch, hukum
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |127
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 Planch dan hukum Stefan-Boltmann, rapat tenaga radiasi, hukum Kirchhoff untuk pemancar dan penyerapan, fonon dalam zat padat (teori Debye), hukum T3 Debye. PUSTAKA [1] Sears, F.W and Salinger, G.L. 1975. Thermodynamics, Kinetic Theory and Statistical Thermodinamics. Addison Wesley Publishing Copany, Inc; [2] Kittel, C., and Kromer, H.1980. Thermal Physics. San Francisco: W.H. Freman and Company; [3] Pointon, A.J. 1967. An Introduction to Statistical Physics for Students. London: Longman Inc. NFIS688 Bahasa Inggris Untuk Fisika (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Memahami bacaan Fisika berbahasa Inggris berdasarkan penguasaan tata bahasa Inggris dan kosakata yang memadai dan penerapannya untuk menyelesaikan permasalahan. BAHAN KAJIAN Reading comprehension; grammar sederhana; bacaan fisika dasar berbahasa Inggris. PUSTAKA [1] Elizabeth Chesla. 2001. ‘8th Grade Reading Comprehension Success’, Learning Express, New York. [2] Betty Schramfer Azar. 2003. Fundamental of English Grammar’. 3rd edition, Pearson Education, New York. [3] Bacaan-bacaan Fisika berbahasa Inggris yang dapat diambil dari buku-buku Fisika Dasar berbahasa Inggris seperti [4] Raymond A. Serway, John W. Jewet. 2010. Physics for Scientists and Engineers’, Thomson Brooks/Cole. [5] Halliday, Resnick, Walker. 2011. Fundamental Physics, 9th edition, John Wiley & Sons, New York. c. Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) PFIS601 Kemampuan Dasar Mengajar (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu mendemonstrasikan pembelajaran fisika (sains).
keterampilan
dasar
mengajar
dalam
BAHAN KAJIAN Keterampilan-keterampilan mengajar dalam pembelajaran fisika, keterampilan membuka dan menutup pelajaran, keterampilan bertanya dasar dan lanjut, kemampuan menjelaskan, keterampilan memberi penguatan, keterampilan mengadakan variasi, keterampilan menegelola kelas, keterampilan memimpin diskusi kelompok kecil, keterampilan mengajar kelompok kecil dan perorangan. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |128
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PUSTAKA [1] Cooper, JM. Classroom Teaching Skill. Toronto: C. Health and Co. [2] Dahar, R.W. dan Liliasari. 1986. Interaksi Belajar Mengajar. Jakarta: Universitas Terbuka. Depdiknas. [3] -------------. 1999. Panduan Pengajaran Mikro, Jilid 1-8. Jakarta: Dirjen Dikti Depdiknas. [4] Wartono. 2003. Ketrampilan Dasar Mengajar. Malang : Universitas Kanjuruhan Malang. PFIS604 Media Pembelajaran Fisika I (2 sks/2 js) Prasyarat: NFIS603 Fisika Dasar I (4 sks/4 js), NFIS605 Fisika Dasar II (4 sks/4 js), NFIS607 Fisika Dasar III (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Memahami fungsi media serta mampu mengidentifikasi, memilih, merancang , membuat, dan menggunakan media pembelajaran fisika (dalam bentuk peer teaching). BAHAN KAJIAN Pengertian media pembelajaran, fungsi media, macam-macam media, peranan media dalam penembelajaran. Mengembangkan slide powerpoint. Mengembangkan video pembelajaran. Merancang dan membuat alat peraga fisika. PUSTAKA [1] Heinich Robert, et al. 2002. Instructional Media and technologies for learning, 7-th edistion. New York: John Wesley & Sons. [2] Marcovitz, D.M. 2004. Power point for Educator. Library Unlimited. PFIS605 Strategi Pembelajaran Fisika (3 sks/4 js) Prasyarat: PFIS601 Kemampuan Dasar Mengajar (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa dapat memahami: hakikat fisika, hakikat pembelajaran fisika, metode-metode pembelajaran fisika, pendekatan-pendekatan pembelajaran fisika, dan model-model pembelajaran dalam fisika beserta implikasinya dan mempraktekkan pendekatan dan atau model pembelajaran fisika. BAHAN KAJIAN Hakikat Fisika dan hakikat pembelajaran fisika, serta dampaknya pada pembelajaran fisika, teori-teori belajar fisika, tujuan pembelajaran fisika berdasarkan kurikulum fisika sekolah, pendekatan, model metode pembelajaran fisika berbasis aktivitas dan perencanaan pembelajaran fisika, model pembelajaran IPA Terpadu. PUSTAKA [1] Arends, R. I. 2012. Learning to Teach. New York: McGraw-Hill Companies, Inc. [2] Hassard, J. 2005. Minds on Science: Middle and Secondary School Methods.New York: HarperCollins Publisher. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |129
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [3] Wartono, 2008. Strategi Belajar Mengajar Fisika. Malang: Jurusan Fisika , FMIPA UM. PFIS607 Penilaian Pendidikan Fisika Fisika (3 sks/3 js) Prasyarat: PFIS601 Kemampuan Dasar Mengajar (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memiliki wawasan merancang dan menerapkan penilaian proses dan hasil pembelajaran sains/fisika. BAHAN KAJIAN Fungsi dan prinsip penilaian dalam pembelajaran sains/fisika, Tujuan penilaian (Formatif, Diagnostik, Sumatif), Berbagai metode penilaian pembelajaran sains/fisika, Standar nasional penilaian, aspek-aspek penilaian, penyusunan instrumen penilaian (kognitif, psikomotor, afektif), Persyaratan instrumen (untuk PAN: validitas, reliabilitas, untuk PAP: indeks sensitivitas, validitas isi), Pelaksanaan dan pemanfaatan hasil penilaian. PUSTAKA [1] Anderson, R. & Krathwohl. 2001. Taxonomy of Bloom,s Revision for Learning, Instruction and Assessing. [2] .......... (2005). Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.Jakarta: Sekertariat Negara Republik Indonesia. [3] Bell, B. &, Cowie B. (2002). Formative assessment and sceince education, New York: Kluwer Academic Publisher. [4] Gronlund, N. E. (1981). Measurement and Evaluation. New York: Mc Millan Publishing Co. [5] Lambert, D. & Lines, D. (2000). Understanding assessment: purposes, perspective, practices, London: Routledge Falmer. [6] Popham, W.J. (1995) Classroom Assessment, What Teachers Need to Know. Boston: Allyn & Bacon. PFIS608 Media Pembelajaran Fisika II (3 sks/ 4 js) Prasyarat: PFIS604 Media Pembelajaran Fisika I (3 sks/ 4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu mengembangkan animasi dan simulasi konsep-konsep fisika. BAHAN KAJIAN Dasar-dasar Flash: Membuka file baru, Komponen flash, Menyimpan file dan Mempublish file flash. Grafis Flash: Menggambar objek, Mengedit objek, Mengimpor objek. Dasardasar animasi: tweening gerak, tweening bentuk, animasi dengan timeline. Video dalam Flash: melakukan animasi video. Action Script. Simulasi Konsep-konsep fisik. PUSTAKA [1] Green, T. dan Stiller, D. 2007. Foundation Flash CS3 for Designer, New York. Appres Company. [2] Georgenes, C. 2007. How to cheat in adobe Flash CS3, New York, Focal Press. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |130
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [3] Rosenzweig, G. 2003, Macromedia Flash acionscript for fun and games, Indianapolis: QUE Publishing. PFIS609 Pengembangan Program Pembelajaran Fisika (3 sks/4 js) Prasyarat: PFIS605 Strategi Pembelajaran Fisika (3 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memiliki keterampilan terpadu dalam pembelajaran fisika, mampu merencanakan, menganalisis dan merancang bahan ajar, memilih media, melaksanakan pembelajaran dan menilai proses dan hasil belajar fisika. BAHAN KAJIAN Telaah kurikulum fisika sekolah, analisis kompetensi dasar, penentuan indikator pencapaian kompetensi dan tujuan pembelajaran, analisis dan rancangan bahan ajar, penentuan media, praktik pembelajaran fisika, penilaian proses dan hasil belajar fisika. PUSTAKA [1] Allen, R. 2007. The Essentials of Science, Grade 7 – 12: Effective Curriculum, Instruction, and Assessment. Alexandria, VA: ASCD. [2] Arends, R. I. 2012. Learning to Teach. New York: McGraw-Hill Companies, Inc. [3] Hassard, J. 2005. The Art of Teaching Science: Inquiry and Innovation in Middle School and Secondary High School. New York: Oxford University Press. [4] Jackson, R. R. 2011. How to Plan Rigorous Instruction. Washington, DC: Mindsteps Inc. [5] Kemdikbud, 2013. Kurikulum Fisika 2013. Jakarta: Kemdikbud. PFIS610 Metodologi Penelitian Pendidikan (3 sks/3 js) Prasyarat: PFIS605 Strategi Pembelajaran Fisika (3 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memiliki wawasan prosedur penelitian pendidikan fisika dan mampu menyusun proposal penelitian pendidikan sederhana. BAHAN KAJIAN Hakikat penelitian, ragam penelitian yang mencakup konsep dasar PTK, R & D, dan penelitian eksperimen, penyusunan proposal penelitian yang mencakup latar belakang, kajian pustaka, desain penelitian, dan perencanaan analisis data hasil penelitian. PUSTAKA [1] Cohen L, Manion L., Morrison K, 2007. Research Methods in Education. Routhledge: London. [2] SPSS. 1993. SPSSÓfor Windows: Professional Statistics, Release 17.0. Chicago: SPSS Inc. [3] Sukmadinata. 2005. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Remaja Rosda Karya. [4] Wardhani IGAK, dkk. 2002. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Pusat Penerbit UT.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |131
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 d. Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB) PFIS690 Seminar Pendidikan Fisika (2 sks/2 js) Prasyarat: Mata Kuliah Semester I-VI CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memiliki kepekaan terhadap masalah pembelajaran fisika dan mampu menemukan pemecahan teoritik dan menuliskannya dalam bentuk makalah serta disajikan dalam forum seminar. BAHAN KAJIAN Pengantar: model/ragam forum ilmiah, dan tata cara menulis yang baik; Menemukan dan merumuskan masalah, mengkaji secara teoritis (observasi, jika diperlukan), merumuskan pemecahan masalah. PUSTAKA [1] Universitas Negeri Malang. 2010. Pedoman Penulisan Karya Ilmiah: Skripsi, Tesis, Disertasi, Artikel, Makalah, Laporan Penelitian. Malang: Universitas Negeri Malang. [2] …………. Th. Jurnal Pendidikan Fisika. [3] Indriati,Etty 2002,Menulis Karya Ilmiah, Jakarta: Gramedia, 2002. [4] Prayetno, Harun Joko dkk ,2001.Pembudayaan Penulisan Karya Ilmiah, Jakarta: Universitas Muhammadiyah Surakarta. UKPL601 Kajian Praktik Lapangan (4 sks/4 js) Prasyarat: Ketentuan UPPL CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memperoleh pengalaman lapangan tentang kegiatan belajar mengajar di kelas. BAHAN KAJIAN Mahasiswa melakukan praktek kegiatan belajar mengajar di kelas, memberi layanan dan bimbingan kepada siswa, mengetahui administrasi sekolah, dan/atau tugas-tugas kependidikan terkait kepada mahasiswa untuk menjadi tenaga yang profesional. PFIS695 Skripsi Pendidikan Fisika (4 sks/4 js) Prasyarat: PFIS690 Seminar Pendidikan Fisika (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa berlatih menerapkan kaidah-kaidah keilmuan dalam mengkaji berbagai masalah pendidikan dan pengajaran fisika. BAHAN KAJIAN Mahasiswa menemukan, merumuskan, mengkaji secara teori, merumuskan metodologi masalah pendidikan dan pengajaran fisika yang sedang berkembang; melakukan kajian atau penelitian, menganalisis, melaporkan hasil kajian atau penelitiannya dalam bentuk karya ilmiah. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |132
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PUSTAKA [1] PPKI UM. e. Matakuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB) PFIS613 Etika Profesi (2 sks/ 2 js) Prasyarat: PFIS609 Pengembangan Program Pembelajaran Fisika (3 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memahami etika profesi keguruan dan profesionalisme guru dengan harapan berperilaku dan bersikap sesuai dengan etika profesi keguruan, mencakup: Menjelaskan kedudukan guru berdasarkan perundang-undangan. Menelaah hakikat etika dalam bidang pendidikan dan pembelajaran. Menjelaskan komitmen dan sikap professional guru terhadap pendidikan dan profesi keguruan. Menganalisis dan menjelaskan pengembangan professional pada guru. Menganalisis dan menemukan alternatif penyelesaian kasus etika profesi keguruan. BAHAN KAJIAN Kedudukan guru berdasarkan perundang-undangan, hakikat etika dalam bidang pendidikan dan pembelajaran, tujuan dan kode etik profesi keguruan, komitmen pendidik pada siswa dan profesi, sikap professional keguruan, dampak sertifikasi guru dalam profesi keguruan, analisis dan alternative kasus pelanggaran etika keguruan. PUSTAKA [1] Koehn, Daryl. 1994. Landasan Etika Profesi (terjemahan oleh Agus M. Haedjana. 2000). Yogyakarta: Kanisius. [2] Soetjipto dan Kosasi, Raflis. 1999. Profesi keguruan. Jakarta: Pusat Perbukuan Depdikbud dan Rineka Cipta. [3] Strike, K.A & Soltis, J.F 2003. Etika Profesi Kependidikan (terjemahan F. Sinaradi).. Yogyakarta: Penerbit Universitas Sanata Darma. [4] Kebijakan dan perundang-undangan tentang guru, beban kerja guru dan sertifikasi profesi guru. UKPL601 Praktek Kerja Lapangan (2 sks/2 js) Prasyarat: NFIS636 Fisika Eksperimen (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa dapat menerapkan dan mengembangkan berbagai ilmu yang telah di dapat di kampus dalam mengkaji atau menyelesaikan berbagai bidang permasalahan di lingkungan industri, balai penelitian, atau instansi lain, baik instansi pemerintah maupun swasta yang berkaitan dengan bidang fisika melalui praktek kerja lapangan, mahasiswa dapat menggali ilmu dari instansi praktek kerja lapangan, serta menumbuhkembangakan interaksi sosial dan keilmuan yang positif dan semakin sinergis dengan instansi tempat praktek kerja lapangan.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |133
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Mahasiswa mencari/menentukan tempat PKL, menentukan topik atau bidang yang akan dikaji, melaksanakan PKL di bawah bimbingan dosen pembimbing kampus dan lapangan, dan membuat laporan PKL. B. MATA KULIAH PILIHAN a. Matakuliah Pilihan Umum a.1. Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) PFIS615 Pengembangan Bahan Ajar Fisika (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS603 Fisika Dasar I (4 sks/4 js), NFIS605 Fisika Dasar II (4 sks/4 js), NFIS607 Fisika Dasar III (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mempunyai kemampuan mengembangkan dan mendesain bahan ajar sains/ fisika (SMP dan SMA) , yang mencakup kompetensi: Menganalisis materi fisika sekolah berdasarkan karakteristik materi dan pembelajarannya. Menganalisis kompetensi dasar berdasarkan dimensi pengetahuan dan dimensi proses kognitif. Memilih sumber belajar untuk mengembangkan bahan ajar fisika. Mendesain dan mengembangkan bahan ajar fisika sekolah baik cetak maupun non cetak. BAHAN KAJIAN Konsep dasar pengembangan bahan ajar, kajian kurikulum fisika sekolah, jenis-jenis bahan ajar (cetak dan non cetak), prosedur pengembangan bahan ajar cetak dan non cetak, pemilihan dan penyajian materi fisika berdasarkan dimensi pengetahuan dan dimensi proses kognitif, peta konsep, LKS untuk mengembangkan kemampuan berpikir siswa, kaidah penulisan bahan ajar. PUSTAKA [1] Koehn, Daryl. 1994. Landasan Etika Profesi (terjemahan oleh Agus M. Haedjana. 2000). Yogyakarta: Kanisius. [2] Anderson, LW dan Krathwohl, DR., 2001. A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assessing. New York: Addison Wesley Longman Inc. [3] Yuliati, L & Purwaningsih, E. 2008. Modul Pengembangan Bahan Ajar Fisika. Jurusan Fisika FMIPA UM. [4] Depdiknas. 2006. Pedoman Memilih dan Menyusun Bahan Ajar. Jakarta: Depdiknas. [5] Arends, A. I. 2004. Learning to Teach. New York: McGraw-Hill. [6] Kurikulum Mata Pelajaran Fisika SMP/SMA. [7] Buku ajar fisika SMA (minimal 3 buah buku).
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |134
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PFIS617 Pembelajaran Hibrid (3 sks/3 js) Prasyarat: PFIS605 Strategi Pembelajaran Fisika (3 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Merancang dan mengembangkan perangkat pembelajaran fisika dengan blended learning BAHAN KAJIAN Pengertian dan prinsip dasar blended learning, perbedaan blended learning dengan pembelajaran lainnya, pemetaan materi dengan learning objective material, penyusunan bahan/materi blended learning, dan implementasi blended learning dalam kelas. PUSTAKA [1] Direktorat Ketenagaan Direkorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional . 2010. Modul Pendamping Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Web [2] Merrill, M. D., Li, Z., & Jones, M. (1991). Instructional Transaction Theory: An Introduction. Educational Technology, 31(6), 7-12. [3] Siemens, George (2002). Instructional Design in Elearning. [Online]. URL:http://www.elearnspace.org/Articles/InstructionalDesign.html. [4] Dick, W. and Carey, L. (1996). The Systematic Design of Instruction. (4th edition). New York: Harper Collins. [5] Galbreath, J. (1994). Multimedia in education: Because it's there? TechTrends, 39(6), 17-20. [6] Gray, R. A. (1994). The school media specialist: Teaching in the information age. TechTrends, 39(6), 45-46. [7] Hong.Kian-Sam dan Songan. Peter. 2011 ICT in the changing landscape of higher education in Southeast Asia. Australasian Journal of Educational Technology 2011, 27(Special issue,8), 1276-1290. [8] Kwok-Wing Lai. 2011. Digital technology and the culture of teaching and learning in higher education. Australasian Journal of Educational Technology, 27 (Special issue, 8), 1263-1275 [9] Litchfield, A. (1994). Producing Multimedia: a user-centred approach. Proceedings of the Multimedia and Design Conference, University of Sydney, 26-28 September 1994, pp 3-10. [10] Mauldin, M. (1995). Developing Multimedia: A Method to the Madness. Technological Horizons in Education, 22(7), 88-90. [11] Sclater. Niall. 2010. Cloud Computing in Education. Unesco Institute for Information Technologies in Education. Moscow. Russian Federation. [12] Fini, A. (2009). The technological dimension of a massive open online course: the case of the CCK08 course tools. International Review of Research in Open and Distance Learning, 10(5). (Online) http://www.irrodl.org/index.php/irrodl/article/ view/643/1402. [13] Jordan, K. (2014). MOOC completion rates: the data. Katy Jordan, researching education and technology, (Online) http://www.katyjordan.com/MOOCproject.html. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |135
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [14] Leber, J. (2012). The Technology of Massive Open Online Courses. MIT Technology Review. (Online) http://www.technologyreview.com/news/506326/ the_technology_of_massive_open_online_courses/. [15] Powell, S., & Olivier, W. (2014). Beyond MOOCs: Sustainable online learning in institutions. Centre for Educational Technology, Interoperability and Standards, (Online) http://publications.cetis.ac.uk/2014/898. PFIS618 Asesmen Formatif (3 sks/3 js) Prasyarat: PFIS607 Penilaian Pendidikan Fisika (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu memahami konsep dasar, merancang, dan mengembangkan asesmen formatif. BAHAN KAJIAN Dalam perkuliahan ini dibahas hal-hal sebagai berikut. Karakteristik dan Peranan Asesmen Formatif dalam pembelajaran. Peranan guru dan siswa dalam asesmen formatif. Feedback dalam asesmen formatif. Asesmen formatif informal dan formal.. Selft assesment. Peer assesment. Instrumen asesmen formatif. Asesmen diagnostik. Instrumen asesmen diagnostik. PUSTAKA [1] Irons, A. (2008). Enhancing learning through formative assessment. New York: Routledge. [2] Black, P. Harrison C, Lee C, , Marshal, B dan William, D, Assessment for Learning: putting it into practice, 2005. London: Open University Press. [3] Hall K dan Burke W, 2004, Making formatif assessment work, London: Open University Press. [4] Gorin, J. S. (2007). Test construction and diagnostic testing. Dalam Leighton, J. P., & Gierl, M. J. (eds.), Cognitive diagnostic assessment for education theory and applications (pp. 174). Cambridge: Cambridge University Press. PFIS619 Asesmen Otentik (3 sks/3 js) Prasyarat: PFIS607 Penilaian Pendidikan Fisika (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu mengembangkan program penilaian berdasarkan landasan teoritis, pelaksanaan, dan pelaporan penilaian di jenjang sekolah dan perguruan tinggi. BAHAN KAJIAN Materi penilaian mencakup penilaian atutentik dengan tes dan non tes. Dalam teknik tes dibahas bentuk-bentuk pertanyaan sebagai alat penilaian yang sesuai dengan tujuan atau kompetensi dasar dan indikator yang telah ditetapkan; sedangkan pada teknik non tes akan dibahas antara lain wawancara, observasi, portofolio, jurnal, simulasi, studi kasus, penilaian diri (self assessment), dan skala rating (rating scales). Selanjutnya pembahasan
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |136
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 diimplementasikan dalam bentuk perencanaan, pelaksanaan, dan pelaporan penilaian di sekolah/perguruan tinggi PUSTAKA [1] Anderson, L. W., & Krathwohl, D. R. 2001. A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assessing: A Revision of Bloom's Taxonomy of Educational Objectives. New York: Addison Wesley Longman. [2] Blooms, B.S., Engelhart, D.M., Hill, W.H., dan Krathwohl, D.R. 1956. Taxonomy of Educational Objectives, The Clasification of Educational Goal. Handbook 1. Cognitive Domain. London: Longkam Group, Ltd. [3] Enger, Sandra K. dan Yager, Robert E. 2001. Assessing Student Understanding Science. Thousand Oaks, California: Corwin Press. Inc. [4] Doran, R., Chan, F. dan Tamir, P. 1998. Science Educator’s Guide to Assesment. Arlington, Virginia: National Science Teachers Association. [5] Gronlund, N.E.1995. How to Write and Use Instructional Objectives. New Jersey: Englewood Cliffs. [6] Hart, D. 1994. Authentic Assesment, a handbook for Educators. New York: AddisonWesley Publishing Company. [7] Popham, W.J. 1995. Classroom Assessment. Boston: Allyn and Bacon. PFIS620 Asesmen Berbasis Komputer (2 sks/3 js) Prasyarat: PFIS607 Penilaian Pendidikan Fisika (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu memahami konsep dasar, merancang, dan mengembangkan asesmen berbantuan komputer. BAHAN KAJIAN Dalam perkuliahan ini dibahas hal-hal sebagai berikut. Konsep Dasar dan Peranan Asesmen berbantuan komputer. Asesmen berbantuan komputer: Kekuatan dan Kelemahannya. Computer Based Tes. Computer Adaptive Test. Asesmen berbantuan Internet. PUSTAKA [1] Bull J dan McKenna C, 2004. Blueprint for Computer-assisted Assessment, Routledge Falmer. [2] Bartam D dan Hambleton R. K., 2006, Computer-Based Testing and the Internet: Issues and Advances, John Willey And Sons. PFIS621 Metode Penelitian Gabungan (3 sks/3 js) Prasyarat: PFIS610 Metodologi Penelitian Pendidikan (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memiliki wawasan metode penelitian gabungan (mixed method)
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |137
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Matakuliah ini membahas konsep-konsep dasar metode penelitian gabungan (mixed method): Explanatory, Exploratory, Embedded, dan Triangulation /Convergent Parallel. Topik yang dibahas meliputi identifikasi dan perumusan fokus penelitian, penentuan sasaran penelitian, teknik pengumpulan data, teknik analisis data, dan pelaporan hasil penelitian. PUSTAKA [1] Creswell, J.W. 2012. Educational research: planning, conducting, and evaluating quantitative and qualitative research, 4th edition. Boston: Pearson Education, Inc. [2] Creswell, J. W. & Clark, V.L.P. 2007. Design and conducting mixed methods research. Thousand Oaks: Sage Publications. [3] Gall, M.D., Gall, J.P., & Borg, W.R. 2003. Educational Research, An Introduction (7th edition). Boston: Pearson Education, Inc. [4] Sherman, R.R. & Webb, R.B. 2005. Qualitative Research in Education: A Focus. In Robert R. Sherman & Rodman B.Webb (eds.),Qualitative Research In Education: Focus and method (pp.2-20).RoutledgeFalmer. [5] Giarelli. J.M. 2005. Qualitative Inquiry in Philosophy and Education: Notes on the Pragmatic Tradition. In Robert R. Sherman & Rodman B.Webb (eds.),Qualitative Research In Education: Focus and method (pp.21-26).RoutledgeFalmer. [6] Giarelli J.M. & Chambliss, J.J. 2005. Philosophy of Education as Qualitative Inquiry. In Robert R. Sherman & Rodman B.Webb (eds.),Qualitative Research In Education: Focus and method (pp.28-39). PFIS623 Statistika Lanjut (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memahami statistika lanjut untuk menunjang penelitian pendidikan fisika. BAHAN KAJIAN Matakuliah ini berisi tentang statistika untuk penelitian pendidikan fisika, meliputi: korelasi dan regresi majemuk, analisis variansi dua jalur, uji linieritas, analisis kovarian, dan statistik non parametrik. PUSTAKA [1] Ravid, R. 2011. Practical Statistics for Educators. Lanham, Maryland: Rowman & Littlefield. [2] Howell, D. C. 2011. Fundamental Statistics for the Behavioral Sciences. Belmont, California: Wadsworth.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |138
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PFIS624 English for Physics Teacher (2 sks/2 js) Prasyarat: NFIS688 Bahasa Inggris untuk Fisika (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memiliki keterampilan dasar berbahasa Inggris yang mencakup keterampilan membaca, menyimak, menulis, dan berbicara dengan didukung oleh penguasaan tata bahasa dan istilah-istilah yang umum digunakan dalam bidang pembelajaran fisika. BAHAN KAJIAN Latihan berbahasa Inggris dalam membaca dan menyimak teks pendek mengenai ilmu pengetahuan popular, latihan menulis kalimat/paragraph pendek dan memberikan deskripsi/penjelasan singkat berdasarkan teks, latihan tata bahasa dan kosa kata, serta latihan bahasa Inggris untuk keperluan pembelajaran fisika. PUSTAKA [1] Azar, Betty S. 1999. Fundamental English Grammar. New York: Pearson Education. [2] Hughes, Glyn S. 1990. A Handbook of Classroom English. New York: Oxford University Press. [3] ……. 1987. Growing Up with Science. Volume 1, 5, 6, 8, 9, 14, 17, 20, 23. Westport, Connecticut: Marshall Cavendish Limited. PFIS625 Teaching Physics in English (3 sks/3 js) Prsyarat: PFIS624 English for Physics Teacher (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu merencanakan, melaksanakan, serta menilai proses dan hasil pembelajaran fisika dalam bahasa Inggris. BAHAN KAJIAN Matakuliah ini berisi tentang konsepsi Sekolah Bertaraf Internasional (SBI), rencana pembelajaran, pengembangan media pembelajaran, praktek mengajar fisika dalam bahasa Inggris, dan penilaian proses dan hasil belajar. PUSTAKA [1] Anderson, LW dan Krathwohl, DR (Eds), 2001. A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assessing. New York: Addison Wesley Longman, Inc. [2] Ditjen Madikdasmen, 2007. Panduan Penyelenggaraan R-SBI. Jakarta: Depdiknas. [3] Johnson, E. B., 2002. Contextual Teaching and Learning. Thousand Oaks: Corwin Press. [4] Doran, Rodney, Chan, Fred and Tamir, Pinchas. 1998. Science Educator’s Guide to Assessment. Arlington, Virginia: N.S.T.A [5] Hassard, Jack. 1992. Minds on Science: Middle and Secondary School Methods. New York: Harper Collins Publisher.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |139
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 NFIS625 Elektronika Dasar II (2 sks/2 js) Prasyarat: NFIS623 Elektronika Dasar I (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memiliki pengetahuan pemahaman tentang: penguat gandengan RC, penguat gandengan DC, penguat dengan balikan, dasar penguat operasional (op-amp), oscilator, dasar rangkaian digital. BAHAN KAJIAN Penguat gandengan RC: Penguat satu tahap pada frekuensi rendah, tengah dan tinggi dan Penguat Dua tahap. Penguat gandengan DC: Penguat Dua tahap, Hubungan Darlington, Hubungan npn-pnp dan pnp-npn, Penguat Diferensial, Penguat Kaskoda. Penguat dengan balikan: Dasar balikan, Pengaruh balikan, Analisis balikan, Balikan reaktif dan Kemantapan balikan. Dasar penguat operasional (op-amp): Penguat Inverting, Penguat Non Inverting. Penyangga, Penguat jumlah, Deferensiator, Integrator. Komparator dan Dasar osilator. PUSTAKA [1] Sutrisno. 1986. Elektronika I Teori dan Penerapannya. Bandung: ITB. [2] Supriono Edi, dkk. 2001. Elektronika Dasar I. Malang: Belum diterbitkan. [3] Supriono Edi, dkk. 2001. Petunjuk Praktikum Elektronika Dasar I. Malang: Belum diterbitkan. [4] Brophy. 1969. Basic Electronics Scientist and Engineers. New York: John Wiley. [5] Boylestad R., Nashlsky, L. 1989. Electronic and Circuit Theory. New Delhi: Prentice Hall. [6] Edminister J. A., 1965. Electric Circuits. New York: McGraw-Hill. [7] Milman, Halkias. Electronics Device and Circuit. New York: Mc Graw Hill. [8] Purwadi Bambang, Abdulrahman Fadeli. - . Elektronika I. Jakarta: Debdikbud. [9] Sutrisno. 1986. Elektronika II. Buku Materi Pokok Universitas Terbuka Modul 1 – 9. Jakarta: Karunia. NFIS635 Fisika Zat Padat (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS633 Fisika Kuantum (3 sks/3 js), NFIS634 Fisika Inti (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Setelah mengikuti matakuliah ini, mahasiswa dapat menjelaskan (1) struktur kristal dan peranannya dalam difraksi kisi, ikatan atomik dan dinamika kisi dalam zat padat, dinamika kisi; (2) pengaruh inti terhadap karakteristik elektron dalam zat padat dan penerapnnya dalam beberapa gejala fisis mendasar; dan (3) sifat-sifat dan gejala-gejala mendasar pada bahan semikonduktor, bahan dielektrik dan bahan magnetik. BAHAN KAJIAN Struktur Kristal: Simetri dan struktur kristal, Difraksi kisi kristal, Ikatan atomik dalam kristal. (2) Dinamika Kisi Kristal: Getaran dalam Zat Padat, Kapasitas Panas Zat Padat, Getaran Kisi. (3) Model Elektron Bebas: Model Elektron Bebas Klasik, Model Elektron
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |140
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 Bebas Terkuantisasi, Perilaku elektron dalam logam, Keberatan terhadap Model Elektron Bebas. (4) Teori Pita Energi: Teori Pita Energi, Metode LCAO, Dinamika Elektron dalam Logam . (6) Semikonduktor: Klasifikasi semikonduktor berdasarkan golongan dalam sistem periodik unsur, Semikonduktor intrinsik dan ekstrinsik (7) Bahan Dielektrik: Pandangan makroskopis dan mikroskopis, Gejala dielektrik, dan (8) Bahan Magnetik: Suseptibilitas magnetik, Gejala magnetik. PUSTAKA [1] Kittle, C. 1996. Introduction to Solid State Physics. 7th ed. Singapore: John Wiley & Sons Inc. [2] Ashcroft, NW, Mermin, ND.1976. Solid State Physics. Philadhelpia: Sounders College [3] Steven H. Simon, Lecture Notes for Solid State Physics, Oxford University, 2012. [4] Omar, M.A. 1975. Elementary Solid State Physics: Principles and Applications. ReadingMassachusetts Addison-Wesley Publishing Company. [5] Alonso, M, Finn, EJ.1972. Fundamental University Physics III: Quantum and Statistical Physics. California: Addison-Wesley Publishing Company. [6] Chrisman, FR.1988. Fundamental of Solid State Physics. Singapore: John Wiley & Sons Inc. NFIS632 Fisika Statistik (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memiliki pemahaman tentang: Prinsip Fisika Statistik; Distribusi BoseEinstein, Distribusi Fermi-Dirac, Distribusi Maxwell-Boltzman; Keadaan (state) suatu Sistem Model; Entropi dan Suhu; Agihan Boltmann dan Tenaga Bebas Helmholtz; Radiasi Termal dan Agihan Planch. BAHAN KAJIAN Prinsip Fisika Statistik: besaran mikroskopik dan besaran makroskopik, ruang fase, energi level, energi state dan degenerasi. Kementakan Termodinamik: distribusi Bose Einstein, distribusi Fermi-Dirac, distribusi Maxwell-Boltzmann. Keadaan (state) suatu Sistem Model: entropi sistem, aras tenaga atom hidrogen, momen magnet total, perhitungan cacah keadaan dan fungsi multiplisitas. Entropi dan Suhu: definisi entropi menurut fisika statistik, definisi suhu, kesetimbangan termal, hukum kenaikan entropi, entropi sebagai logaritma. Agihan Boltmann dan Tenaga Bebas Helmholtz: faktor Boltzmann, fungsi partisi, tenaga dan kapasitas kalor sistem dua keadaan, tenaga bebas Helmholtz, gas ideal, entropi campuran. Radiasi Termal dan Agihan Planch: fungsi agihan Planch, hukum Planch dan hukum Stefan-Boltmann, rapat tenaga radiasi, hukum Kirchhoff untuk pemancar dan penyerapan, fonon dalam zat padat (teori Debye), hukum T3 Debye. PUSTAKA [1] Sears, F.W and Salinger, G.L. 1975. Thermodynamics, Kinetic Theory and Statistical Thermodinamics. Addison Wesley Publishing Copany, Inc;
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |141
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [2] Kittel, C., and Kromer, H.1980. Thermal Physics. San Francisco: W.H. Freman and Company; [3] Pointon, A.J. 1967. An Introduction to Statistical Physics for Students. London: Longman Inc. NFIS630 Komputasi Numerik (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS629 Algoritma dan Pemrograman CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa dapat memahami konsep dan terampil menyusun program dalam permasalahan sain dan teknik yang sukar diselesaikan secara analitik. BAHAN KAJIAN Teori ralat: sumber kesalahan, jenis kesalahan, angka penting, solusi persamaan tak linier minimal 5 metode: Bolzano, regula falsi, iterasi satu titik, Newton-Raphson dan Secan, solusi sistem persamaan linier (SPL): metode Gausas Naif, Gauss Jordan, Gauss Seidell, nilai eigen, regresi: linier, linier ganda, regresi tak linier, linierisasi, pemodelan/fitting, interpolasi Newton dan Lagrange: linier, kuadratis maupun yang lebih tinggi., integrasi: metode trapesium, trapesium bersegmen, Simpson 1/3, Simpson 1/3 bersegmen, Simpson 3/8, Monte Carlo, defersiasi biasa satu langkah: metode Euler-Cauchy, EulerCromer, Heun, Raltson, Runge-Kutta II, III, IV, dan lebih tinggi., deferensiasi biasa dua langkah. PUSTAKA [1] Chapra, Steven C dan Raymond P Canale. 1999. Metode Numerik untuk Teknik dan Sain. New Jersey .Prentice Hall. [2] Munir rinaldi. 2006. Metode Numerik Edisi Revisi. Bandung. Penerbit Informatika. [3] Wong, Samuel SM. 1997. Computational Methods in Physics and Engineering 2nd Edition. New York. World Scientific Publishing. [4] Salleh Shaharuddin, et all. 2008. Computing For Numerical Methods with C++. New Jersey. Jhon Wiley and Sons Inc. Publication. NFIS672 Fisika Terapan (2 sks/2 js) Prasyarat: NFIS605 Fisika Dasar II (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memahami penerapan fisika di beberapa bidang ilmu dan kehidupan seharihari. BAHAN KAJIAN Fisika dalam pertanian, fisika dalam teknik, fisika dalam kedokteran, fisika dalam transportasi dan komunikasi. PUSTAKA [1] Crommer, Alan H. 1985. Physics for Life Sciences. McGraw Hill. New York. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |142
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [2] Cameron, John R and Skrofonick, James G. 1990. Medical Physics. McGraw Hill. New Jersey. [3] Swift, Digby G. 1989. Physics for The Rural Development. Prentice Hall. New York. NFIS634 Fisika Inti (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS633 Fisika Kuantum (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Memberikan pemahaman konsep-konsep dasar pengetahuan fisika nuklir yang berhubungan dengan struktur dan sifat-sifat inti atom, radioaktivitas dan radiasi nuklir serta reaksi nuklir. BAHAN KAJIAN Struktur dan sifat-sifat inti atom: Susunan inti, Ukuran dan bentuk inti atom, Momentum sudut dan momen magnet inti, Gaya nuklir (interaksi antar nukleon dalam inti atom), Kestabilan inti atom, Energi ikat nuklir, Rumus semi empirik Weiszacker. (2) Radioaktivitas: Besaran-besaran dasar radioaktivitas, Peluruhan Beruntun, Keseimbangan Radioaktif, Radioaktivitas Buatan. (3) Jenis-jenis Radiasi Nuklir: Peluruhan alpha, Peluruhan beta, Peluruhan gamma. (4) Reaksi Nuklir: Klasifikasi reaksi nuklir, Mekanisme reaksi nuklir, Kinematika reaksi nuklir, Parameter reaksi nuklir. PUSTAKA [1] Araya, A.P. 1966. Fundamental of NUCLEAR PHYSICS. Boston: Allyn and Bacon, Inc. [2] Djoko Sarwono. 2000. Pendahuluan Fisika Inti. (Individual Textbook). Malang: FMIPA UM–JICA IMSTEP. [3] Kaplan, Irving. 1964. Nuclear Physics. Masschusetts: Addison Wesley Publishing Company, INC. [4] Birne, J. 1997. Nukleon, Nucleus and Matter. NFIS626 Penelitian Tindakan Kelas (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memiliki wawasan metode dan berlatih merancang penelitian tindakan kelas. BAHAN KAJIAN Matakuliah ini membahas konsep-konsep dasar metode penelitian tindakan kelas: hakikat PTK, langkah-langkah PTK, merancang PTK, melaksanakan PTK, menganalisis dan menginterpretasi sata, laporan PTK. Topik yang dibahas meliputi identifikasi dan perumusan fokus penelitian, penentuan sasaran penelitian, teknik pengumpulan data, teknik analisis data, dan pelaporan hasil penelitian. PUSTAKA [1] Gall, M.D., Gall, J.P., & Borg, W.R. 2003. Educational Research, An Introduction (7th edition). Boston: Pearson Education, Inc. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |143
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [2] Creswell, J.W. 2012. Educational research: planning, conducting, and evaluating quantitative and qualitative research, (4thedition). Boston: Pearson Education, Inc. [3] Norton, L.S. 2008. Action Research in Teaching and Learning: A Practical Guide to Conducting Pedagogical Research in Universities. London: Roudledge Taylor & Francis Group [4] Yuliati, L. 2012. Modul PTK. Malang: PLPG UM NFIS627 Penelitian dan Pengembangan (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memiliki wawasan metode dan berlatih merancang penelitian dan pengembangan. BAHAN KAJIAN Matakuliah ini membahas konsep-konsep dasar metode penelitian dan pengembangan: Borg & Gall design, ADDIE & ASSURE design, dan ICARE dan The 4 D Model. Topik yang dibahas meliputi identifikasi dan perumusan fokus penelitian, penentuan sasaran penelitian, teknik pengumpulan data, teknik analisis data, dan pelaporan hasil penelitian. PUSTAKA [1] Creswell, J.W. 2012. Educational research: planning, conducting, and evaluating quantitative and qualitative research, 4th edition. Boston: Pearson Education, Inc. [2] Creswell, J. W. & Clark, V.L.P. 2007. Design and conducting mixed methods research. Thousand Oaks: Sage Publications. [3] Gall, M.D., Gall, J.P., & Borg, W.R. 2003. Educational Research, An Introduction (7th edition). Boston: Pearson Education, Inc. [4] Sherman, R.R. & Webb, R.B. 2005. Qualitative Research in Education: A Focus. In Robert R. Sherman & Rodman B.Webb (eds.),Qualitative Research In Education: Focus and method (pp.2-20).RoutledgeFalmer. [5] Giarelli. J.M. 2005. Qualitative Inquiry in Philosophy and Education: Notes on the Pragmatic Tradition. In Robert R. Sherman & Rodman B.Webb (eds.),Qualitative Research In Education: Focus and method (pp.21-26).RoutledgeFalmer. [6] Giarelli J.M. & Chambliss, J.J. 2005. Philosophy of Education as Qualitative Inquiry. In Robert R. Sherman & Rodman B.Webb (eds.),Qualitative Research In Education: Focus and method (pp.28-39). [7] Creswell, J. W. 2007: Qualitative inquiry & research design: Choosing among five approaches. Sage Publication. NFIS637 Pengindraan Jarak Jauh (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memahami terapan fisika pada teknologi indraja dan mampu menganalisis aspek-aspek teknologi indraja secara fisis dan atau matematis.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |144
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Hakekat indraja, 2 Perkembangan indraja di dunia dan Indonesia. 3 Sistem indraja: sensor, wahana (airborn, spaceborn): landsat TM dan MSS, SPOT (HRV: XS dan PA, NOAA (AVHRR), JERS (SAR)), penjejak obyek, medan liputan. 4 Transformasi koordinat (terutama koordinat geografis [L, B] ke koordinat UTM 5. Citra (image) indraja, prosedur perolehan dan penyimpanannya. 6. Sumber kesalahan citra (wahana, medium atmosfer, medan liputan: radiometris dan geometris) dan jenis koreksinya. 7. Prosesing citra: landsat (TM, MSS), MSS, SPOT (HRV: XS dan PA), NOAA (AVHRR), RADAR (SAR)), 8 Terapan indraja pada: matra darat, laut dan udara. PUSTAKA [1] Swain, Philip, H. and Davis, Shirley, M. 1978. Remote Sensing: The Quantitative Approach. New York: McGraw-Hill Book Company. [2] Lillesand, Thomas, M dan Kiefer, Ralph W. 1997. Remote Sensing and Image Interpretation. New York: John Wiley & Sons, Inc. [3] Zhizhuo, Wang. 1990.. Principles of Photogrammetry (With Remote Sensing). Beijing: Publishing House of Surveying and Mapping. NFIS672 Biofisika (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS611 Biologi Umum (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memiliki pengetahuan tentang gejala-gejala fisika yang terjadi pada tubuh makhluk hidup. BAHAN KAJIAN Dasar-dasar Biologi Molekuler; Saraf dan Otot: Konduksi Impuls oleh Syaraf, Potensial Listrik Otak, Mekanisme Saraf pendengaran, Aspek Saraf Pendengaran, Aspek saraf Penglihatan, Otot, Sifat Mekanik dan Listrik Detak Jantung; Biologi Fisis: Efek Radiasi Mengion, Efek Elektromagnetis, Efek Sonik/Ultrasonik, Analisis Sinar X; Termodinamika Dan Sistem-Sistem Transport : Termodinamika dan Biologi, Termodinamika Tak-balik, Difusi, Permeabelitas dan transport aktif, Membran-membran Biologis ; Sistem Indra: Suara dan Telinga, Cahaya dan Mata, Komunikasi Insekta, Metode Orientasi Alternatif; Peralatan Dan Teknik-Teknik Khusus : Spektroskopi Serapan, Spektroskopi Pancaran, Ultrasonografi Medis, Metode-Metode Perunut, ECG, EEG, ERG, Teknik-teknik Pencitraan. PUSTAKA [1] Ackerman, Augene, Lynda B.M Ellis, Lawrence E. Williams, 1972, Biophysical Science, terjemahan Redjani dan Abdul Basir, Universitas Airlangga, Surabaya. NFIS673 Fisika Lingkungan (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu menjelaskan pengetahuan dasar fisika yang terkait dengan sumber energi dari lingkungan, yaitu udara, air dan matahari, serta pemanfaatan ketiga
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |145
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 sumber energi tersebut dalam IPTEK terutama sebagai sumber energi listrik untuk rumah tangga dan industri. BAHAN KAJIAN Udara dan kegunaannya dalam IPTEk, udara dan pemanfaatanya dalam kehidupan. Bagian dari cuaca serta pengukuran cuaca, Prakiraan dan perubahan cuaca, Energi matahari dan pemanfaatnya dalam kehidupan, alat pengumpul panas matahari, Siklus air dan jenis-jenis sumber air, persamaan kontinuitas dan penerapannya, pembangkit hidroelektrik dan pemanfaatan panas laut dalam energi listrik, Sumber listrik AC dan DC, pemanfaatan listrik AC dan sistem instalasi listrik rumah tangga dan industri. PUSTAKA [1] Giancoli Dauglas C, Fiska Jilid 2, terjemahan Physics 5rd edition , Prentice hall,Inc, penerbit Erlangga ,1999 [2] Halliday & Resnick, Fiska Jilid 1, terjemahan Physics 3rd edition , john Willey& sons,Inc, penerbit Erlangga ,1985 [3] Halliday & Resnick, Fiska Jilid 2, terjemahan Physics 3rd edition , john Willey& sons,Inc, penerbit Erlangga ,1985 [4] Graham Rickard, Energi Angin, CV Dian Artha, Semarang, 2001 [5] Graham Rickard, Energi Air, CV Dian Artha, Semarang, 2001 [6] Graham Rickard, Energi Matahari, CV Dian Artha, Semarang, 2001 [7] Philip Sauvan, Cara bekerjanya Udara, PT mandiri Jaya Abadi, Semarang, 2000 [8] Steve Parker, Cuaca, PT mandiri Jaya Abadi, Semarang, 2000 [9] Trie M Sunaryo,dkk.Pengelolaan Sumber Daya Air (konsep dan Penerapannya), Bayumedia, Malang, 2007 a.2. Matakuliah Perilaku Berkarya (MPB) PFIS616 Pengembangan Model Pembelajaran Fisika (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS605 Fisika Dasar II (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memahami dan mengikuti perkembangan model pembelajaran fisika yang mutakhir. BAHAN KAJIAN Pembelajaran dengan filosofi konstruktivisme, model-model pembelajaran berbasis aktivitas dengan scientific approach yang meliputi pembelajaran inkuiri, problem based learning, discovery learning, project based learning, dan cooperative learning. PUSTAKA [1] Bruce Joyce, Marsha Weil. 1992. Models of Teaching. Allyn and Bacon. [2] Mohammad Nur. “Cognitief Theories of Learning” Seri Psikologi Pendidikan. PPS Surabaya. [3] Funk et all. Science Process Skill.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |146
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [4] Kadim Masjkur, dkk, 1999. Buku Petunjuk Guru, Fisika Untuk SLTP, Malang: Penerbit UM. [5] -----. Teachers Guide. Delta Science Module. [6] Frank Kokai. Physics: Principle and Problems. NFIS628 Manajemen Lembaga Pendidikan (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memiliki wawasan tentang prinsip pendayagunaan manajemen dalam lembaga pendidikan.
pengorganisasian
dan
BAHAN KAJIAN Pengertian Manajemen Lembaga Pendidikan, Ruang Lingkup Manajemen Lembaga Pendidikan, Fungsi Manajemen Lembaga Pendidikan, Substansi Manajemen Lembaga Pendidikan Menurut Tingkat dan Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah, Efektivitas Manajemen Lembaga Pendidikan, dan Efektivitas Manajemen Kurikulum Lembaga Pendidikan PUSTAKA [1] Bafadal, Ibrahim. 2007. Manajemen Perlengkapan Sekolah Teori dan Aplikasinya. Jakarta: Rineka Cipta [2] Bush, Tony. 1986. Theories of Educational Management. London: Harper & Row Publishers. [3] Fattah, Nanang. 1996. Landasan Manajemen Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya. [4] Harahap, Sofyan Syafri. 1996. Manajemen Kontemporer. Jakarta: Rajawali Press. NFIS629 Telaah Kurikulum Fisika Sekolah (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa diharapkan mampu memahami dan menjelaskan konsep-konsep mengenai kurikulum pendidikan pendidikan fisika dan perkembangan nya, struktur, dan subtansi materi untuk jenjang SMA/MA/SMK. BAHAN KAJIAN Mahasiswa mempunyai pengetahuan dan pemahaman tentang kurikulum pendidikan fisika, perkembangan kurikulum pendidikan fisika sekolah, struktur, dan subtansi materi meliputi: 1) pengertian, hakekat dan fungsi kurikulum sekolah berdasarkan kurikulum yang sedang berlaku maupun yang pernah berlaku di Indonesia; 2) perkembangan kurikulum penddidikan fisika sekolah; 3) latar belakang dan tujuan berbagai kurikulum; 4) memahami dan menganalisis kompetensi dan kompetensi dasar; 5) mengembangkan indicator pencapaian KD dan tujuan pembelajaran; 6) mengembangkan rancangan rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP).
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |147
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PUSTAKA [1] Anwar K, dkk. 2011. Perencanaan Sistem Pembelajaran KTSP. Bandung: Alfabeta. Penilaian [2] Dimyati, Mudjiono. 2009. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Putra. [3] Idi, Abdullah. Pengembangan Kurikulum; Teori dan Praktik. Yogyakarta: Arruz Media. 2011 [4] E, Mulyasa. 2009. Kurikulum Yang Disempurnakan Pengembangan Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya [5] Hamalik, Oemar. 2007. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara [6] Nasution, S. 2008. Asas-Asas Kurikulum. Jakarta: Bumi Aksara [7] Sanjaya, wina. 2008. Kurikulum dan pembelajaran. Jakarta: Kencana Perdana Media Group [8] Syaodih Sukmadinata, Nana. 1997. Pengembangan Kurikulum. Bandung: Remaja Rosda Karya NFIS630 Model Pembelajaran Inovatif (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu menerapkan model-model pembelajaran. BAHAN KAJIAN Model pembalajaran example-non-example, Picture and picture, NHT, Cooperative script, Kepala bernomor struktur, STAD, Jigsaw, PBI, Artikulasi, Mind mapping, TPS, Debate, Role playing, GI, Bertukar pasangan, CIRC. PUSTAKA [1] Arends, Richard I. 1998. Learning to Teach. Singapore: McGraw-Hill Book-Co [2] Depdiknas. Nov 2006. Pembelajaran aktif, kreatif, efektif dan menyenangkan (PAKEM) di TK dan SD. Jakarta: Depdiknas [3] Depdiknas. 2003. Kurikulum 2004: Standar kompetensi mata pelajaran sains di SMP dan MTs. Jakarta: Pusat Kurikulum, Balitbang, Depdiknas [4] Suparno, Paul. 1997. Filsafat Konstruktivisme dalam Pendidikan. Yogyakarta: Penerbit Kanisius [5] Sutanto, Kasihani KE. Contextual teaching and Learning: Bahan Pelatihan Guru MTs. Malang: 20 Agustus 20005 [6] Widodo, Ari. 2004. Konstruktivisme dan Pembelajaran Sain. Makalah, FMIPA UPI NFIS631 Manajemen Kelas (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memiliki wawasan manajemen kelas.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |148
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Manajemen kelas efektif: pengertian, komponen-komponen, perencanaan, pendidik sebagai pemimpin, manajemen lingkungan kelas, menajemen partisipasi siswa dalam kelas, manajemen pelibatan orang tua, manajemen administrasi kelas; Manajemen Penyelenggaraan Pembelajaraan Kelas: disiplin siswa, keamanan siswa, pengurus kelas, manajemen kelas dalam strategi pembelajaran. PUSTAKA [1] S.A. Coetzee, E.J. Van Niekerk, J.L. Wydeman. 2008. An Educator's Guide to Effective Classroom Management. Pretoria: Van Schaik Publishers [2] Tracey Garrett. 2014. Effective Classroom Management -- The Essentials. New York: Teachers College Press [3] Robert J. Marzano, Jana S. Marzano, Debra J. Pickering. 2003. Classroom Management That Works_ Research-Based Strategies for Every Teacher. Alexandria: Association for Supervision and Curriculum Development [4] Joyce McLeod, Jan Fisher, Ginny Hoover. 2003. The Key Elements of Classroom Management_ Managing Time and Space, Student Behavior, and Instructional Strategies. Alexandria: Association for Supervision and Curriculum Development [5] George M. Kapalka. 2009. Eight Steps to Classroom Management Success_ A Guide for Teachers of Challenging Students. California: Corwin A SAGE Company NFIS674 Asistensi (1 sks/2 js) Prasyarat: NFIS636 Fisika Eksperimen (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mengembangkan kemampuan mengelola mahasiswa lainnya.
proses
pembelajaran praktikum
bagi
BAHAN KAJIAN Pelatihan pengoperasian dan perawatan alat-alat praktikum, Penguasaann Pedoman Pembimbingan Kegiatan Praktikum (guideline of learning process in laboratory activity), Penguasaan rambu-rambu penilaian kegiatan praktikum. PUSTAKA [1] Petunjuk Praktikum terkait. [2] Pedoman Pembimbingan Proses Kegiatan Praktikum terkait. [3] Rambu-rambu Penilaian Kegiatan Praktikum. NFIS675 Kewirausahaan (2 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Menumbuh kembangkan budaya kewirausahaan bagi mahasiswa untuk mendorong wirausahawan baru.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |149
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Kewirausahaan : 1. Konsep Dasar Kewirausahaan, 2.Motivasi menjadi Pengusaha Sukses, 3. Kreativitas dan Inovasi dalam Berwirausaha, 4. Mengenali Peluang dan Memilih Jenis usaha, 5. Perencanaan dan Operasionalisasi Usaha, 6. Mengelola Keuangan usaha, 7. Merancang Strategi Pemasaran, 8. Pengembangan budaya kewirausahaan melalui matakuliah keahlian, 9. Kewirausahaan dan Lingkungan. PUSTAKA [1] Suharyadi, Arissetyanto Nugroho, Purwanto S.K, Maman Faturohman. 2008. Kewirausahaan: Membangun Usaha Sukses Sejak Usia Muda. Jakarta: Salemba Empat. [2] Suprojo Pusposutarjo, 1999, Pengembangan Budaya Kewirausahaan Melalui Matakuliah Keahlian, Jurnal P&PT Vol.I No. 9. [3] Sugeng Hadi Utomo, 1999, Perencanaan Usaha, LPM UM. [4] Buchari Alma. 2007. Kewirausahaan.Bandung: Alfabeta. a.3. Matakuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB) PFIS656 Kewirausahaan (2 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Menumbuh kembangkan budaya kewirausahaan bagi mahasiswa untuk mendorong wirausahawan baru. BAHAN KAJIAN Kewirausahaan : 1. Konsep Dasar Kewirausahaan, 2.Motivasi menjadi Pengusaha Sukses, 3. Kreativitas dan Inovasi dalam Berwirausaha, 4. Mengenali Peluang dan Memilih Jenis usaha, 5. Perencanaan dan Operasionalisasi Usaha, 6. Mengelola Keuangan usaha, 7. Merancang Strategi Pemasaran, 8. Pengembangan budaya kewirausahaan melalui matakuliah keahlian, 9. Kewirausahaan dan Lingkungan. PUSTAKA [1] Suharyadi, Arissetyanto Nugroho, Purwanto S.K, Maman Faturohman. 2008. Kewirausahaan: Membangun Usaha Sukses Sejak Usia Muda. Jakarta: Salemba Empat. [2] Suprojo Pusposutarjo, 1999, Pengembangan Budaya Kewirausahaan Melalui Matakuliah Keahlian, Jurnal P&PT Vol.I No. 9. [3] Sugeng Hadi Utomo, 1999, Perencanaan Usaha, LPM UM. [4] Buchari Alma. 2007. Kewirausahaan.Bandung: Alfabeta. UKKN601 KKN (4 sks/16 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu mengintegrasikan dan mengaplikasikan berbagai ilmu yang telah di dapat di kampus ke dalam permasalahan sosial di masyarakat.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |150
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Mahasiswa menemukan, merumuskan, memecahkan dan menanggulangi permasalahan pembangunan masyarakat; memberikan pemikiran berdasarkan IPTEK, teknologi dan seni, menularkan seperangkat pengetahuan, sikap dan ketrampilan warga masyarakat secara prakmatis dalam memecahkan masalah pembangunan. PUSTAKA [1] Buku Panduan KKN. b. Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Teori & Komputasi b.1. Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) NFIS642 Matriks, Ruang Vektor dan Tensor dalam Fisika (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS613 Fisika Matematika II (4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa terampil menggunakan matrik, ruang vektor dan analisis tensor sebagai alat bantu memecahkan permasalahan dalam fisika modern. BAHAN KAJIAN Aljabar Matriks, Ruang Vektor, dan Analisis tensor. PUSTAKA [1] Arfken, G. 1985. Mathematical Method for Physicists 3-rd ed. Academic Press. [2] Balachandran, AD et all. 1984. Lectures on Group theory for Physicist. Italy: Bibliopolis. [3] Joshi, AW. 1984. Matrices and Tensors in Physics 2-nd ed. New Delhi: Willey Eastern Limite. NFIS643 Mekanika Lanjut (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS614 Mekanika (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu menurunkan persamaan gerak sistem fisis berdasarkan energi yang dimiliki oleh system. BAHAN KAJIAN Persamaan Lagrang: Koordinat Umum, Prinsip D’Alembert dan Penurunan Persamaan Lagrang, Persamaan Lagrang untuk Konstrain Nonholonomik, Permasalahanpermasalahan Khusus (Potensial bergantung kecepatan, Gaya-gaya nonkonservatif dan fungsi disipasi, Sistem nonholonomik dan Pengali Lagrang), Teori Hamilton: Persamaan Hamilton, Transformasi Kanonik, Teori Hamilton Jacobi. PUSTAKA [1] W. Greiner. 2003. Classical Mechanics: System of Particles and Hamiltonian Dynamics. New York: Springer-Verlag. [2] Tai L. Chow.1995.Classical Mechanics. John Wiley. [3] Symon,K.R.1971.Mechanics (3rd): Addison-Wesley. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |151
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [4] Flowles,G.R.1986. Analytical Mechanics: Saunders College. [5] Arya, Atam P. 1998. Introduction to Classical Mechanics (2nd). New Jersey: Prentice Hall. NFIS644 Mekanika Kuantum (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS633 Fisika Kuantum (3 sks/3 js), NFIS642 Matriks, Ruang Vektor dan Tensor dalam Fisika (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis gejala mikroskopis dengan menggunakan metode mekanika kuantum (metode abstraksi dan metode generalisasi) serta mampu menggambarkan gejala mikroskopis tersebut dengan formulasi Schrodinger dan formulasi Heisenberg). BAHAN KAJIAN Perangkat matematika dalam mekanika kuantum, Postulat mekanika kuantum, Terapan postulat mekanika kuantum dalam kasus sederhana (spin ½ dan sistem 2 tingkat), Gerak partikel dalam mekanika kuantum, Osilator harmonis 1 dimensi, Sifat-sifat umum momentum anguler dalam mekanika kuantum, Partikel dalam potensial sentral (Atom hidrogen), Pendekatan elementer dengan teori kuantum terhadap hamburan karena potensial, Spin elektron, Penjumlahan momentum anguler, Teori gangguan stasioner, Terapan teori gangguan (struktur halus dan sangat halus [hyperfine] dari atom hidrogen, Metode Pendekatan untuk masalah yang bergantung waktu, Sistem partikel identik. PUSTAKA [1] Flugge, Siegfried. 1974. Practical Quantum Mechanics. New York: Springer-Verlag. [2] Tannoudji, Cohen Claude, Diu Bernard, Laloe, Franck. 1977. Quantum Mechanics. Toronto: John Wiley & Sons. [3] Tjia, M. O. 1999. Mekanika Kuantum. Bandung: Penerbit ITB. [4] Norbury, W., John. 2000. Quantum Mechanics. Milwauke: Physics Department. [5] McMahon, David. 2006. Quantum Mechanics Demystified. New York: Mc Graw-Hill Company, Inc. NFIS645 Teori Relativitas Khusus (2 sks/2 js) Prasyarat: NFIS621 Fisika Modern (3 sks/3 js), NFIS643 Mekanika Lanjut (3 sks/3 js)
CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa menguasai pokok-pokok metodologi Teori Relativitas Khusus. BAHAN KAJIAN Kerangka acuan dan Sistem Koordinat: definisi kerangka acuan dan sitem koordinat, sistem kerangka inersial dan non inersial, transformasi antar sistem koordinat. (2) Postulat-Postulat dalam teori relativitas khusus: postulat tentang invariansi laju cahaya dalam vakum, postulat tentang kovariansi hukum-hukum alam, Implikasi Transformasi Lorenzt: (dilatasi waktu dan waktu sebenarnya, pengukuran panjang, transformasi unsur PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |152
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 volume dan luasan, penampakan benda bergerak). (3) Kinematika dalam kerangka inersial: transormasi Lorenzt untuk kecepatan dan percepatan, pengertian vektor-4, kinematika dalam 4-dimensi. (4) Dinamika dalam Kerangka Inersial: persamaan gerak dalam 4-dimensi, hubungan antara massa dan energi, transformasi gaya, energi, dan momentum, rumusan relativistik tentang tumbukan elastis, gerak dengan massa berubah, percepatan roket, dan tumbukan tak-elastis. (5) Elektrodinamika relativistik: Transformasi sumber medan elektromagnit, transformasi medan elektromagnit, gaya pada partikel bermuatan, tensor elektromagnetik, transformasi gelombang bidang, pemantulan dan pembiasan gelombang elektromagnet pada permukaan bergerak, medan yang dihasilkan muatan bergerak, medan yang dihasilkan dipole bergerak. PUSTAKA [1] Bladel, J.V. 1984. Relativity and Engineering. Springer-Verlag. [2] Weidner dan Sells. 1980. Elementary Modern Pgysics. Allyn and Bacon. [3] Bergmann, P.G. 1987. Introduction to the Theori of Relativity. Prentice Hall. [4] Symon, K.R. 1987. Mechanics (Bab 13 ). Addison Wesley. NFIS646 Elektrodinamika (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS619 Elektromagnetika (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memiliki pemahaman tentang konsep-konsep fenomenologis elektrodinamika serta analisis teori yang membangun. BAHAN KAJIAN Dalam matakuliah ini dibahas empat topik pokok : Review Elektrostatika dan Magnetostatika, Persoalan Syarat Batas, Formulasi persamaan Maxwell, Potensial, Energi dan Momentum dalam Elektrodinamika, Perambatan gelombang elektromagnet dalam medium, Radiasi elektromagnetik, dan Pengatar elektrodinamika relativistik. PUSTAKA [1] David J. Griffiths, 1999, Introduction to Electrodynamics , Prenctice-Hall of India; [2] Alan M. Portis, ELECTROMAGNETIC FIELDS: Sources and Media, John Wiley & Sons. [3] Eugene Hecht, Alfred Zajac, Optics, Addison Wesley Publishing Company. [4] J.D. Jackson. 1999. Classical Electrodynamics, John Wiley & Sons. [5] M.O. Tjia, Teori Elektrodinamika Klasik, ITB. NFIS647 Optika Modern (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS616 Getaran dan Gelombang (2 sks/2 js), NFIS617 Optika (3 sks/3 js, NFIS619 Elektromagnetika (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memiliki pemahaman tentang pembahasan optik physic, diantaranya, pemantulan dan pembiasan, pandu gelombang, dispersi, fourier Analisys, difraksi Fraunhoffer, coherensi, holografi, modulasi optis.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |153
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Interferensi dan Difraksi, Optika Fourier, Teori Koherensi, Gelombang elektromagnet dan dalam medium terstruktur, dan Metode modulasi cahaya : efek Pockel, efek Kerr, Efek Faraday, efek elastooptik, efekakustooptik. PUSTAKA [1] Eugene Hecht, Alfred Zajac, Optics, Addison Wesley Publishing Company. [2] David J. Griffiths, 1988, Introduction to Electrodynamics, Prenctice-Hall of India; Chapter 8. [3] M.O. Tjia, Gelombang, ITB. [4] Robert D. Guenther, 1990, Modern Optics, John Wiley & Sons. NFIS648 Mekanika Statistik (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS632 Fisika Statistik (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memahami hukum termodinamika, perspektif baru termodinamika dan mekanika statistik, dan penerapannya pada zat padat, cair dan gas. BAHAN KAJIAN Matakuliah ini membahas konsep-konsep dasar Mekanika Statistik yang meliputi fungsi distribusi Maxwel Bolzman, Bose Einstein dan Fermi Dirac, dan konsep-konsep Termodinamika yang meliputi teori kinetik gas, gas ideal, kurva P-V-T untuk gas ideal, persamaan gas real, kurva P-V-T untuk gas real, ekspansivitas dan kompresibilitas, konstanta kritis konstanta gas Van der Waals, hukum Termodinamika dan beberapa konsekuensinya, dan entropy. PUSTAKA [1] Richard E. Sonntag, Claus Borgnakke, Gordon J. Van Wylen. 2002. Fundamentals of Thermodynmics. 5th ed. New York: John Wiley & Sons,Inc. [2] Sears,F.W. and Salinger, G.L.1982. Thermodinamics, Kinetic Theory and Statistical Thermodinamics, New York, Addison-Wesley NFIS649 Komputasi Numerik Lanjut (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS630 Komputasi Numerik (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memahami komputasi numerik lanjut. BAHAN KAJIAN Metode Monte Carlo, Penyelesaian Persamaan deferensial syarat batas dengan metode beda hingga, dan penyelesaian persamaan defernsial dengan metode elemen hingga. PUSTAKA [1] Hoffman, Joe D. 2001. Numerical methods for Engineers and Scientists. New York, Basel. Marcel Dekker, Inc. [2] Holmes, Mark H. 2006. Introduction to Numerical Methods in Differential Equation. New York. Springer. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |154
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [3] Polycarpou, Anastasis C. 2006. Introduction to the Finite Element Method in Electromagnetics. Morgan & Claypool Publishers. NFIS650 Fisika Komputasi I (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa dapat memahami konsep dan terampil menyusun program simulasi dalam permasalahan mekanika dan getaran yang sukar diselesaikan secara analitik. BAHAN KAJIAN Gerak benda dengan memperhitungkan gaya gesekan medium maupun perubahan kerapatan medium: glbb, gerak jatuh, gerak vertikal, gerak peluru, kecepatan batas. studi kasus: pengendara sepeda dengan power tetap, gerakan bola baseball, pesawat menembak obyek di bumi yang diam atau bergerak, ayunan: sudut ayun besar, dengan gaya gesekan, teredam, model Lorenz , perilaku bola bilyard, perilaku bola memantul sempurna atau tak sempurna, kondisi chaos dan noise, ayunan dalam perut bumi, hukum Kepler, verifikasi r2 dari hukum Kepler, interaksi gaya gravitasi antar panet dan matahari, problema interaksi gravitasi 3 benda (efek gravitasi jupiter terhadap bumi atau mars), resonansi sistem solar: celah Kirkwood dan cincin planet, chaoting Tumbling of hyperion, gerak planet. PRASYARAT Komputasi Numerik PUSTAKA [1] Giordano Nicholas J. 1997. Computational Physics. New Jersey. Prentice Hall. [2] Arya Atam P. 2001. Introduction To Classical Mechanics second edition. New Jersey Prentice Hall. NFIS651 Fisika Komputasi II (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS630 Komputasi Numerik (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa dapat memahami konsep dan terampil menyusun program simulasi dalam permasalahan gelombang, medan listrik dan magnet, radioaktif, dan kuantum yang sukar diselesaikan secara analitik. BAHAN KAJIAN Potensial dan medan listrik di ruang tak bermuatan atau bermuatan, solusi numerik dengan algoritma relaksasi, bidang ekipotensial, medan magnit disekitar kawat tunggal atau banyak berarus, baik lurus, melingkar sebsgai fungsi jarak titik terhadap kawat, gelombang dengan metode relaksasi, gelombang terpantul yang merambat pada tali pada simpul tetap atau terbuka, random statis, penggunaan random dalam metode Monte Carlo untuk menghitung integrasi, sistem random yang bergerak, random bergerak dan difusi, difusi dan entropi, model pertumbuhan cluster, percolation, dimensionalitas fraktal, radioaktivitas dari zat radioaktif, waktu paro fisik dan biologis, karakteristik peluruhan, fisika kuantum: persamaan Schrodinger tak bergantung waktu, kolam PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |155
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 tingkatan energi, metode shooting dan matching, pendekatan bervariasi, persamaan Schrodinger bergantung waktu, metode spektral. PUSTAKA [1] Giordano Nicholas J. 1997. Computational Physics. New Jersey. Prentice Hall. [2] Molitoris. Joseph J. 2004. Graduate Record Examination in Physics. New Jersey. Researche and Education Assosiation. c. Matakuliah Pilihan Bidang Elektronika dan Instrumentasi c.1. Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) NFIS652 Pengolahan Sinyal Analog (3 sks/4 js) Prasyarat: NFIS625 Elektronika Dasar II (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Praktikum: Agar mahasiswa dapat membedakan, menganalisa dan mengukur semua parameter-parameter yang ada dalam sistem op-amp, timer dan modulasi analog. BAHAN KAJIAN Materi Teori : Aplikasi Op-amp, Picu Schmitt, Pewaktu IC 555 dalam pengolahan sinyal analog. Filter aktif orde satu dan orde dua. Penguat instrumentasi, penguat logaritma, penguat anti logaritma, penguat log-in. Pengolah isyarat: dioda harga mutlak, penggunting, pemotong, penyearah setengah gelombang, penyearah gelombang penuh presisi tinggi. Pemancar modulasi AM, modulasi FM, SSB, DSB. Penerima AM dan FM. Timer. Materi Praktikum : Op-amp sebagai penguat dan pembanding, 2. Penguat instrumentasi, 3. Penguat log dan antilog, 4. Penguat login, 5. Filter aktif orde I, 6. Filter aktif orde II, 7. Modulasi AM dan FM, 8. Timer sebagai astabil dan monostabil. PUSTAKA [1] Sutrisno. 1986. Elektronika: Teori dan Penerapannya 3. Bandung: ITB. [2] Boylestad, Robert. Nashelsky, Louis. 1989. Electronic Devices and Circuit Theory. New Dhelhi: prentice-Hall of India Private Limited. [3] ………. Proyek Menggunakan IC 555. Jakarta: Binatronika. [4] Wasito. Vademekum Elektronika. Jakarta: PT Gramedia. [5] Supriono, Edi. 2003. Petunjuk Praktikum Pengolah Sinyal Analog. Belum diterbitkan. UM: Fisika. [6] Sutrisno. 1986. Elektronika: Teori dan Penerapannya 3. Bandung: ITB. NFIS653 Pengolahan Sinyal Digital (3 sks/4 js) Prasyarat: NFIS629 Algoritma dan Pemrograman (3 sks/4 js), NFIS652 Pengolahan Sinyal Analog (3 sks/4 js), NFIS627 Elektronika Digital (3 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Teori: Agar mahasiswa memahami tentang Pengolahan Data Digital, mampu mengolah sinyal dari besaran fisis. Praktikum: Agar mahasiswa mampu membuat program untuk mengambil data besaran fisis, membuat program untuk membatasi sinyal (sampling dan
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |156
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 windowing), membuat program filter, digital Fourier transform (DFT) dan fast Fourier transform (FFT). BAHAN KAJIAN Materi Teori: Materi dalam perkulaiahan ini meliputi:Sequences, operator linier tak tergantung waktu, filter Digital, Discrete Fourier Transformation (DFT), Fast Fourier Transformation (FFT). Materi Praktikum: fungsi sampling/cuplikan, 2. Spektrum sinyal, 3. Filter dan windowing, 4. persamaan deferensial, 5. Transformasi Z, PFT dan FFT. PUSTAKA [1] Boaz Parot, A Course in Digital signal Processing, Canada : John & Sons, Inc, 1997. [2] Julian Smart and Kevin Hock, Copyright © 2006, Cross-Platform GUI Programming with wxWidgets, Printed in the United States of America: Pearson Education, Inc. NFIS654 Mikroprosesor (3 sks/4 js) Prasyarat: NFIS627 Elektronika Digital (3 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Teori: Agar mahasiswa memahami tentang Mikroprosesor, mampu menyelesaikan permasalahan dengan Mikroprosesor. Agar mahasiswa memiliki bekal untuk merancang alat ukur fisika berbasis mikroposesor. Praktikum: Agar mahasiswa memiliki pengalaman untuk memprogram mikroprosesor BAHAN KAJIAN Materi dalam perkulaiahan ini meliputi: Hardware luar, hardware dalam, software luar, software dalam, trik-trik perulangan, perintah kendali, perintah matematik multi byte, perintah logika, konversi (biner-BCD, BCD- sevent segment, BCD-ASCII, dll), aplikasi mikroprosesor di bidang fisika. Materi Praktikum: sistem minimum, perangkat lunak untuk memprogram mikroprosesor, mnemonik dari mikroprosesor, trik-trik program. PUSTAKA [1] Ibnu Malik, Bereksperimen Dengan Mikrokontroler, Jakarta: Elex Media Komputindo, 1997. [2] Douglas, Microprocessor and Interfacing, Mc.Graw Hill, 1992. [3] James W., Programming the 8086 & 8088, USA: SYBEX, 1994. [4] Datasheet mikroprosesor bersangkutan. NFIS655 Sistem Telekomunikasi (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS627 Elektronika Digital (3 sks/4 js), NFIS652 Pengolahan Sinyal Analog (3 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memahami prinsip telekomunikasi elektronik, modulasi sinyal, sistem telekomunikasi optik.
dan
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |157
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Propagasi dan atenuasi gelombang elektromagnetik. Modulasi sinyal : modulasi amplitudo, modulasi sudut, modulasi frekuensi. Sistem komunikasi satelit, sistem komunikasi seluler, PSTN, GPS. Sistem telekomunikasi optik : serat optik, sumber cahaya, penguat cahaya, detektor cahaya dan penerimaan cahaya, konektor, Sistem distribusi dalam komunikasi optik, Sistem telekomunikasi Soliton. PUSTAKA [1] Pierre Lecoy. 1992. Télécommunications Optique. Paris: Hermes. [2] Wayne Tomasi. 2001. Advanced Electronic Communications Systems. Prentice Hall International Inc. [3] Hasegawa. 1990. Optical Soliton, Springer Verlag Inc. [4] Ahmed El Rabbani. 2002. Introduction to GPS. Artech House, Nowood-MA. [5] Patrick D. vander Puije. 2002. Telecommunication Circuit Design. Second Edition. New York: John Wiley & Sons. [6] John G. van Bosse. 2002. Signaling in Telecommunication Networks. New York: John Wiley & Sons. [7] Theodore S. Rappaport. 1996. Wireless Communications. New Jersey: Prentice Hall. [8] Timothy Pratt dan Charles W. Bostian. 1986. Sattelite Communications. New York: John Wiley & Sons. [9] Pelton, Joseph N. , Robert J. Oslund, Peter Marshall. 2004. Communications Satellite. New Jersey: Lawrence Erlbaum Associates. [10] Re, Enrico Del. Marina Ruggieri. 2008. Satellite Communication and Navigation Systems. New York: Springer Science+Business Media. [11] Schweber, William. 2002. Electronic Communication System. New York: Prentice Hall. c.2. Matakuliah Keahlian Berkarya (MKB) NFIS656 Antarmuka Komputer (3 sks/4 js) Prasyarat: NFIS627 Elektronika Digital (3 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memiliki pengetahuan dan ketrampilan pada bidang alat ukur dan kontrol yang dikendalikan PC. BAHAN KAJIAN Evolusi komputer, sistem perangkat keras komputer (bus sistem, prinsip bus & input/output, internal memori, evolusi memori), slot-slot ekspansi (XT, ISA, PCI, PCIE, AGP, PCMCIA, LPT, RS232, USB). Aplikasi PC melalui LPT, RS232, IrDa, slot ISA, dan PPI8255 untuk pengukuran besaran analog, kontrol dan transfer data melalui modem. PUSTAKA [1] Axelson, Jan. 2000. Serial PORT Complete. Madison: Lakeview Research. [2] Axelson, Jan. 2005. USB Complete. Madison: Lakeview Research.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |158
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [3] Buchanan, William, Austin Wilson, 2001, Advanced PC Architecture, Addison Wesley Professional. [4] Elektuur, 1985, Data Sheet 1, Electur B.V., Netherland. [5] Gadre, Dhananjay V. 1998. Programming The Parallel Port, Interfacing The PC for Data Acquistion and Process Control. Lawrence: R&D Books. [6] H. M. Deitel – Deitel & Associates, Inc., and P. J. Deitel – Deitel & Associates, Inc. 2005. C++ How to Program. Fifth Edition. New York: Prentice Hall. [7] Jogiyanto H.M., 1992, Teori dan Aplikasi Program Komputer Bahasa Pascal Jilid 1, Andi Offset, Yogyakarta. [8] Mind share, Inc. 2003. PCI Express System Architecture. New York: Addison Wesley. [9] Tompkins, Willis J., John G. Webster, 1988, Interfacing Sensors To the IBM PC, New Jersey: Prentice-Hall. NFIS657 Sensor dan Transduser (3 sks/4 js) Prasyarat: NFIS605 Fisika Dasar II (3 sks/3 js), NFIS627 Elektronika Digital (3 sks/4 js), NFIS652 Pengolahan Sinyal Analog (3 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memiliki pemahaman tentang sensor dan transduser, dengan metodemetode interfacing-nya. BAHAN KAJIAN Teori: Konsep dasar sensor, transduser, dan sistem. Karakteristik sensor, metode interfacing, karakteristik transduser dan metode pengendaliannya. Berbagai jenis sensor dan transduser dengan aplikasinya. Praktikum: Penguat Ujung Depan, Termokopel, Thermophile, NTC, LDR, Photodiode, Peltier, Sensor Gas, Sensor Magnet, LVDT, Sensor Kelembaban Analog, Sensor Jarak Berbasis Ultrasonik, Kendali Motor Servo, Kendali BLDC. PUSTAKA [1] Jacob Fraden, 2004, “Handbook of Modern Sensors”. New York: Springer verlag. [2] Webster, John G. 1999. Measurement, Instrumentation, and Sensors Hanbook. Boca Raton: CRC Press. [3] Webster, John G. 2003. Electrical Measurement, Signal Processing, and Displays. Boca Raton: CRC Press. [4] Myers, Robert L. 2002. Display Interfaces. West Sussex: John Wiley & Sons. NFIS658 Kapita Selekta Instrumentasi Fisika (3 sks/5 js) Prasyarat: NFIS654 Mikroprosesor (3 sks/4 js), NFIS657 Sensor dan Transduser (3 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Menambah wawasan dan pemahaman mahasiswa tentang instrumentasi Fisika yang mutakhir melalui penggalian imformasi lewat jurnal, internet, media cetak dan lai-lain PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |159
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Instrumentasi mutakhir : biosensor, fisika kedokteran, industri, Optoelektronik, wireless sensor network, sensor MEMS. Praktikum: Pemprograman Serial Mikrokontroler, Pemprograman I2C Mikrokontroler, Pemprograman SPI Mikrokontroler, RFID, Interfacing Mikrokontroler dg AT Command (Modem), Interfacing Serial Wi-Fi, Pemprograman Serial Bluetooth, Transfer Data Sensor dengan 3DR, Wireless Sensor Network, Akuisisi Data Sensor (Gyro, Tekanan, Kompas, Sensor Rotary), Visible Light Communication (VLC), Power Line Carrier (PLC), Programable Logic Control (PLC). PUSTAKA [1] American Journal of Physics [2] Jurnal Sensor and Actuator [3] Jurnal IEEE [4] Majalah Mekatronika [5] Majalah Komputek [6] Majalah Ilmiah Populer [7] Majalah PC Plus d. Matakuliah Pilihan Bidang Fisika Material d.1. Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) NFIS659 Fisika Material (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS615 Termodinamika (3 sks/3 js), NFIS619 Elektromagnetika (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memiliki pengetahuan berbagai klasifikasi material, Ciri dan Sifat utama kelompok logam, keramik, polimer, hubungan antara struktur mikro, struktur kristal dengan sifat fisis material. Dasar sintesis material dan teori kinetika sintesis solid state reaction. BAHAN KAJIAN Pengantar perkembangan ilmu material. Berbagai klasifikasi material Jenis-jenis bahan: Klasifikasi berdasarkan struktur, Klasifikasi berdasarkan fase, Klasifikasi berdasarkan fungsi Klasifikasi berdasarkan sifat fisis. Dasar struktur, sifat kelompok logam, keramik, polimer. Dasar-dasar teori mekanisme dan interaksi dalam bahan. Dasar-dasar sintesis (solid state reaction, sintering, annealing, partial melting). Dasar-dasar karakterisasi. PUSTAKA [1] J.I Gersten, F. W., Smith, 2001, Physics and Chemistry of Materials, John Wiley and Sons, New York. [2] Chung, D. L. 2001. Applied of Material Science, CRC Press, Boca Raton. [3] Callister, W. D. Jr. 2001, Fundamentals of Material Sicence and Engineering,4th ed. New York. [4] Askeland, Introduction to materals science and engineering, 2003, Brooks, Cole Publishing, Thompson learning. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |160
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 NFIS660 Fisika Semikonduktor (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS635 Fisika Zat Padat (3 sks/3 js), NFIS659 Fisika Material (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memiliki pemahaman tentang sifat-sifat fisis dasar, jenis-jenis, aplikasi, dan karakterisasi dari bahan semikonduktor. BAHAN KAJIAN Sifat-sifat fisis dasar semikonduktor: elektron dan hole dalam semikonduktor, fungsi distribusi Fermi Dirac dan rapat keadaan, semikonduktor instrinsik dan ekstrinsik, donor dan akseptor dalam semikonduktor, sifat-sifat nonequalibrium carrier, transisi elektronik antar pita dalam semikonduktor, persamaan dasar pada semikonduktor. Aplikasi-aplikasi dari semikonduktor: diode, transistor, IC, LED. Jenis-jenis semikonduktor: semikonduktor dasar, semikonduktor gabungan, semikonduktor narrow energy-gap, semikonduktor wide energy-gap, semikonduktor oxide, semikonduktor magnetik, semikonduktor polikristalin, semikonduktor amorf, semikonduktor organik, semikonduktor low-dimensional. Karakterisasi semikonduktor: karakterisasi listrik, metode karakterisasi optik, teknik mikroskopi, analisis struktur, metode analisis permukaan. PUSTAKA [1] B.G. Yacobi, 2003, Semiconductor Materials: An Introduction to Basic Principles. New York: Kluwer Academik Publisher. [2] Donald A. Neamen, 2003. Semiconductor Physics and Devices: Basic Principles, Third Edition, Mac Graw Hill. [3] S.M. Sze dan Kwok K. Ng, 2007, Physics of SemiconductorDevice, Third Edition, New Jersey: Wiley Interscience. [4] S. Reka Rio dan Masamori Iida, 1982, Fisika dan Teknologi Semikonduktor, Jakarta: Pradnya Paramita. NFIS661 Kristalografi (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS635 Fisika Zat Padat (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memahami dasar-dasar simetri sistem fisis dalam kristal, dan mampu menganalisis fase kristalin. BAHAN KAJIAN Pengertian kristal simetris 230 grup, dan pengertian modern, sejarah penemuan, sistem kristal alami dan buatan. Simetri dalam kristal 1D, 2D, 3D. Tatanama kristalografi. Grup ruang sistem kristal konvensional. Tabel Wyckoff dan Tabel kristalografi Internasional. Faktor struktur kristal, faktor atomik, faktor suhu, faktor tekanan kimia dan fisik. Interaksi EM dan kristal (difraksi, optik). Dasar analisis sistem geometri kristal seperti TREOR, DICVOL. Konversi data dari berbagai mesin difraktometer dan berbagai perangkat lunak. Identifikasi fase manual graph-graph, dasar, kurva, fitting 2, fitting Rietveld seperti CheckCell, CellRef. Kristalinitas, ukuran butir kristal, kemurnian fase kristal. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |161
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PUSTAKA [1] I.U.C.R, International Union of Crystallography, w.w.w.iucr.com. [2] M. M. Woolfson, 2003. An introduction to X-ray crystallography, digital print, Cambrgde U.P. [3] Pecharsky, V. K., dan Zhavali, P. Y., 2005. Fundamentals of powder diffraction and structural characterization of material, Springer (online). [4] C. Suryanarayana, M. Grant, X-ray diffraction; A Practical Approach, Plennum Press, N.Y (1998). [5] Sanat Kumar Chatterjee, 2008, Crystallography and the world of symmetry, Springer NFIS662 Kristalografi Lanjut (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS661 Kristalografi (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa menguasai (1) dasar analisis fase, analisis profil metode LeBail, visualisasi struktur kristal; (2) menguasai kaitan antara orbital, Bond Valence Sum, struktur kristal dan sifat fisis; (3) menguasai dasar analisis struktur kristal fase tunggal histogram tunggal metode Rietveld RIETICA, GSAS, dan Fullprof; (4) menguasai dasar analisis struktur kristal fase majemuk/ mutifase satu histogram; (5) menguasai dasar analisis struktur kristal fase majemuk/ mutihistogram; (6) menguasai dasar sistem I/O perangkat lunak analisis struktur; (7) menguasai dasar parameter-parameter perangkat lunak kristalografi; (8) menguasai dasar analisis data kristal tunggal dengan software Lue Back Scatter; (9) menguasai metode Sintesis dan Karakterisasi Kristal tunggal (Sintesis (reaksi padatan konvensional, reaksi padatan rute basah, sol-gel, partial melting, melting, bulk, sistem film 2D, sistem 1D), Karakterisasi (difraksi Bragg-Brentano, Laue Back-Scatter, Electron, Synchrotron Neutron); (10) Menguasai perilaku pertumbuhan kristal isotermis, energi termal, dan laju reaksinya. BAHAN KAJIAN Analsis fase, analisis profil, analisis struktur, data tunggal dan data majemuk, fase tunggal dan fase majemuk, data histogram polikristal menggunakan minimum tiga perangkat lunak standar seperti GSAS, RIETICA, dan FULLPROF. Visualisasi struktur kristal minimum basis POVRay seperti Diamond versi terbaru. Analsis valensi ion dari hasil analisis struktur kristal seperti Bon Valence Sum. Alnalisis kaitan orbital atomik dan struktur kristal. Kajian dasar parameter-parameter pada perangkat lunak dalam file input dan output. Kajian parameter matematik, fisis, komputasi kristal. Analisis kristal tunggal, analisis data synchrotron dan netron. Dasar sintesis dan karakterisasi kristal tunggal. Analisis pertumbuhan kristal isotermal, energi termal dan laju reaksi dan modifikasi struktur kristal. PUSTAKA [1] Larson, A. C., dan Von Dreele, R. B., 2004 : GSAS: General Structure Analysis System manual, Los Alamos National Laboratory, Los Alamos, NM 87545
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |162
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [2] Hunter, B.A., in Newsletter of International Union of Crystallography, Commission on Powder Diffraction, Vol. 20, Sydney, 1998, p. 21. RIETAN [3] Juan Rodríguez-Carvajal, Fullprof 2000 manual, Laboratoire Léon Brillouin (CEA-CNRS) CEA/Saclay, 91191 Gif sur Yvette Cedex, FRANCE [4] H. Putz, K. Brandenburg 2016: Diamond Crystal and Molecular StructureVisualization, CRYSTAL IMPACT GbR, Kreuzherrenstr. 102, D-53227 Bonn, Germany [5] H. M. Rietveld, Line profiles of neutron powder diffraction peak for structure refinement, Acta Cryst. (1967) 22, 151-152. [6] B. A. Hunter and C. J. Howard, LHPM Rietica 1.77 software and manual, ANSTO, Feb. 2000. [7] International Tables for Crystallography, C: Mathematical, physical and chemical tables, IUCR [8] D. Brown, Bond Valence Sum, computer programs and manuals, J. Apppl. Cryst (1996) 29. 279-480 [9] www.ccp14.ac.uk NFIS663 Fisika Polimer (3 sks/3 js) NFIS659 Fisika Material (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa dapat menjelaskan konsep dasar polimer, metode dan teknologi polimerisasi, sifat-sifat fisis polimer, dan aplikasi teknologi polimer. BAHAN KAJIAN Konsep dasar polimer: sejarah perkembangan dan manfaat polimer, struktur dan konfigurasi rantai polimer. Thermodinamika polymer, Metode dan Teknologi Polimerisasi: mekanisme dan teknik preparasi polimerisasi, transisi termal, modifikasi polimer. Sifatsifat polimer: sifat listrik polimer (termasuk semiconducting polymer), sifat optik polimer (termasuk sifat optik nonlinier), sifat magnetic. Aplikasi polimer pada fisika: pada bidang elektronika dan komunikasi optik. PUSTAKA [1] Sperling, L. H, Introduction to physical polymer science, 4th edition, Wiley VCH (2006). [2] George Odian, Principles of Polymerization. New Jersey: John Wiley & Sons (2004). [3] David I Bower, An Introduction to Polymer Physics. Cambridge: Cambridge University Press (2002). [4] Evaristo Riande, Ricardo Diaz-Calleja, Electrical Properties of Polymer. New Jersey: Marcel Dekker (2004). [5] L.H. Sperling, Introduction to Physical Polymer Science. New Jersey: John Wiley & Sons (2006).
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |163
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 NFIS664 Fisika Magnetik (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS619 Elektromagnetika (3 sks/3 js), NFIS635 Fisika Zat Padat (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memahami konsep dasar kemagnetan, domain magnetik, proses magnetisasi, magnetik kuat dan lemah dan aplikasi bahan magnetik. BAHAN KAJIAN Sejarah kemagnetan; Momen magnetik; Sifat-sifat kemagnetan; Diamagnetik; paramagnetik, ferromagnetik, anti ferromagnetik, ferrimagnetik, pengukuran sifat magnetik, dan Proses Magnetisasi, Interaksi dasar magnetism, struktur magnetik, anistropi , dan Aplikasi Bahan Magnetik. PUSTAKA [1] K. H. J. Buschow and F. R. de Boer, Physics of Magnetism and Magnetic Materials, Kluwer Academic Publishers, New York (2004). [2] Cullity, Introduction to Magnetic Materials. Addison Wesley (1972). [3] David Jiles, Introduction to Magnetism and Magnetic materials. Chapman & Hall. (1991). [4] Derek Craik, Magnetism. John Wiley & Sons. (1997). NFIS665 Fisika Keramik (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS635 Fisika Zat Padat (3 sks/3 js), NFIS659 Fisika Material (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memahami gejala fisis pada keramik serta sifat-sifat yang berkaitnya denganya. BAHAN KAJIAN Definisi keramik; padatan amorf dan padatan kristal; mikrostruktur keramik; keramik tradisional dan keramik teknik; karakteristik umum keramik: sifat-sifat dan aplikasinya. Ikatan dalam keramik: Ikatan ionik, padatan yang terikat secara ionik, ikatan kovalen, padatan yang terikat secara kovalen (FU…..). Struktur keramik: faktor-faktor yang berpengaruh pada struktur, struktur senyawa ionik, struktur keramik kovalen, struktur kristal komposit, struktur silikat. Pengaruh gaya-gaya kimia pada sifat fisis: titik lebur, ekspansi termal, modulus young, energi permukaan. Pemroses keramik dan sintering: langkah-langkah pembuatan/pabrikasi, solid-state sintering, liquid-phase sintering, pertumbuhan butir. Sifat-sifat mekanik: kekerasan, kekuatan, dan pengukuran. Sifat-sifat termal: stress termal, shock termal, konduktivitas termal dan pengukurannya. Sifat-sifat dielektrik: dielektrik linear, pengukuran sifat dielektrik, mekanisme polarisasi, kapasitor dan isolator. Keramik magnetik: ferroelektrik, antiferroelektrik, dan piezoelektrik. PUSTAKA [1] Michel Barsoum, 2002, Fundamental of Cerammics, Taylor & Francis.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |164
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [2] Yet-Ming Chiang, Dunker P. Brirnie, dan W. David Kingery, 1997. Physical Ceramics, New York: John Wiley & Sons. [3] Suk-Joong L. Kang, 2005, Sintering: Densification, Grain Growth, and Microstructure. Amsterdam: Elsevier. NFIS666 Superkonduktor CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memahami gejala fisis superkonduktivitas dari berbagai sistem superkonduktor . BAHAN KAJIAN Teori superkonduktor dasar; Gejala superkonduktivitas dan batas kritis superkonduktivitas, Diagram fase M-H, R-T, H-T superkonduktor, Superkonduktor konvensional, Kuantisasi medan magnetik dalam bahan suerkonduktor, Kuantisasi pembawa, teori BCS. Superkonduktor Suhu Tinggi: Teori AL. Kisi garis fluks magnetik dalam superkonduktor. Struktur Kristal dan Superkonduktivitas. Efek penerowongan dalam superkonduktor. Sistem kompleks superkonduktor. Karakterisasi Superkonduktor dan Analisisnya. Berbagai aplikasi dan pengembangannya. PUSTAKA [1] Gernot Krabbes, G., Fuchs, G, Canders, W. R., May, H., and Palka, R., 2004. High Temperature Superconductor Bulk Materials, Wiley VCH. [2] ________, 2003, High - Tc Superconductors for Magnet and Energy Technology, Springer Verlag, Heidelberg. [3] Fosheim, K. dan Sudbo, A. 2004, Superconductivity Physics and Applications, John Wiley and Sons, Cihester. [4] Michael Cyrot dan Davor Povuna, Introduction to Superconductivity, Singapore: World Scientific, 1992. [5] Bourdillon, A, dan Boirdillon, N.X.T, High Temperature Superconductivity, Processing and Science, San Dego, 1992, Academic Press. [6] M. Thinkham, 1996, Introduction to Superconductivity, Singapore: McGraw Hill, Inc. [7] E. H. Brandt, 1995. The Flux-line-lattice in Superconductors, Rep. Prog. Hys, 58 15651594, UK. [8] Charles P. Poole, JR. Edt. 2005, Handbook of Superconductivity, Academic Press, CA. NFIS667 Optik Non-Linier (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS619 Elektromagnetika (3 sks/3 js), NFIS647 Optika Modern (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa mapu memahami gejala optik nonlinier dan aplikasinya. BAHAN KAJIAN Perambatan cahaya dalam medium Anisotropok, Susceptibilitas Nonlinier, Fenomena Orde Kedua : Pembangkitan penjumlahan frekuensi, harmonik kedua : penguatan dan
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |165
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 osilasi parametrik, Fenomena Orde Ketiga : Difusi Raman dan Brillouin, Konjugasi Fase, Bistabilitas Optik dan Soliton. PUSTAKA [1] François Sanchez, 1999, Optique Non-Linéairer, Ellipses, Paris. [2] B.B. Laud, 1988, Laser dan Optik Nonlinear, Penerbit Universitas Indonesia. [3] D.L. Mills, 1998, Nonlinear Optics : Basic Concepts, Springer. [4] A. Hidayat, 2002, Optik Non Linier, Diktat Kuliah, SP4 Jurusan Fisika, FMIPA –UM. [5] Robert W. Boyd. 2007. Non-linear Optics. Third Edition. Academic Press. New York. [6] Richard L. Sutherland. 2003. Handbook of Non-linear Optics. [7] Second Edition, Revised and Expended. Marcel Dekker Inc. New York. NFIS669 KIMIA FISIKA (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS609 Kimia Dasar (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memahami prinsip-prinsip kesetimbangan kimia, elektrokimia, laju reaksi, dan kimia permukaan agar dapat menjelaskan gejala-gejala kimia yang terkait. BAHAN KAJIAN Termodinamika Kesetimbangan dan Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kesetimbangan; Kesetimbangan transfer proton, Larutan Garam dan Kesetimbangan Kelarutan; Migrasi Ion, Sel Elektrokimia, dan Aplikasi Potensial Sel; Kinetika Kimia Empirik, Laju Reaksi dan Pengaruh Suhu; Bagan Reaksi, Makanisme Reaksi, Reaksi Enzimatik, Reaksi Rantai, dan Proses Fotokimia. PUSTAKA [1] Atkins, P.W. 2001. The Elements of Physical Chemistry. 2nd edition. Oxford: London. [2] Castellan, G.W. 1983. Physical Chemistry. 3rd edition. Addison Wesley Publishing Company : Massachusetts. NFIS671 Nanomaterial (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS659 Fisika Material (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa mampu memahami nanosains dan nanoteknologi, nanomaterial, metoda karakterisasi dan aplikasi nanomaterial.
sifat–sifat
BAHAN KAJIAN (1) Pengenalan nanosains dan nanoteknologi (2) kimia fisika permukaan zat padat : energi permukaan, potensial kimia dan rapat permukaan (3) sifat-sifat nanomaterial : sifat kimia, fisika, mekanik dan optik (4) sintesis nanomaterial : mechanical grinding, metoda sol-gel, coprecipitasi, kondensasi gas, chemical vapor condensation (5) metoda karakterisasi nanomaterial (6) aplikasi nanomaterial.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |166
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PUSTAKA [1] Mick Wilson, Kamali Kannargare., Geoff Smith, “Nano technology: Basic Science and Emerging technologies”, Overseas Press, 2005. [2] Cao, G., Nanostructures and nanomaterials : Synthesis, Properties and Apllications, Imperial College Press, London (2004). [3] Charles P. Poole, Frank J. Owens, “Introduction to Nanotechnology”, Wiley Interscience (2003). [4] Edelstein, A.S., anad Camarata, Nanomaterials : Synthesis, Properties and Apllications, Institute of Physics Publishing, London (2002). [5] Mark A. Ratner, Daniel Ratner, “Nanotechnology: A gentle introduction to the next Big Idea”, Prentice Hall P7R:1st Edition, (2002). d.2. Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) NFIS670 Metode Karakterisasi Bahan (3 sks/3 js) Prasyarat: NFIS659 Fisika Material (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar mahasiswa memahami berbagai sifat-sifat dasar bahan, metode karakterisasi bahan dan dasar-dasar interpretasinya, karakterisasai struktur mikro, kristal dan karakterisasi sifat fisis. BAHAN KAJIAN Pengantar metode karakterisai, sampling data dan error. Karakterisasi sifat mekanik bahan: kuat tekan-tarik, elastisitas, kekerasan mikro. Karakterisasi sifat listrik: pengukuran hambatan listrik, dielektrik, dan polarisasi bahan. Metoda difraksi sinar-X, neutron scattering dan analisisnya. Metoda analisis termal: DTA, TGA, dan DSC. Metoda mikroskopi : SEM, TEM, AFM, dan STM. Metode spektroskopi: X-RF, EDS-EDAX,AAS, UVVis, FTIR, NMR. Metode tanpa merusak NDT; inspeksi visual, Tap test, Eddy Current, Penetrant Test, dan inspeksi partikel magnetik. PUSTAKA [1] H. Czichos, T. Saito, L. Smith (Editors), “Handbook of Materials Measurement Methods", Springer (2006). [2] Flewitt and R. K. Wild, Physical Methods for Materials Characterization, P. E. J. (2003). [3] Geoffrey M Clarke, dan Robert E Kempson, Introduction to the design and Analysis of Experiment, 1997, NewYork. [4] Ruth E Whan, coordinator, ASM Handbook of Materials characterization, vol. 10, 3rd printing, 1992, US. [5] A.D. Cullity,Elements of X-Ray Diffraction, (2003). [6] H. H. Willard, L. L., Merritt, Jr., J. A. Dean, F. A. Settle, Jr.Instrumental Methods of Analysis, (1998).
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |167
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 e. Mata Kuliah Pilihan Bidang Fisika Bumi & Astronomi e.1. Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) NFIS638 Astronomi (2 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar peserta didik mengetahui dan dapat menjelaskan tentang sistim benda-benda langit, melalui penelaahan gejala alam secara fisis. BAHAN KAJIAN Tata koordinat, tata surya, hukum kepler, waktu dalam astronomi, sistem teleskop, peta langit, gerhana, falakiyah, pendahuluan astrofisika, berselancar didunia maya. PUSTAKA [1] Sutrisno, 2010, CD PEMBELAJARAN ASTRONOMI, Jurusan Fisika FMIPA UM. [2] A E Roy and D Clarke, 2005, ASTRONOMY PRINSIPLES AND PRACTICE 4TH Edition, Kelvin Building University Of Glasgow, Philadhelpia USA. [3] Marc L. Kutner, 2003, ASTRONOMY: A PHYSICAL PERSPECTIVE, Cambridge University Press, Newyork. NFIS639 Astrofisika (3 sks/4 js) Prasyarat: NFIS621 Fisika Modern (3 sks/3 js), NFIS638 Astronomi (2 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mengetahui tentang struktur alam semesta dan dapat menjelaskan peranan gravitasi serta penerapannya pada sistem benda langit, menjelaskan tentang dinamika benda langit, evolusi benda langit, serta memahami dan mampu menjelaskan modelmodel dan proses-proses yang terjadi pada Jagad Raya secara umum, mulai dari kelahiran, proses-proses yang sedang berlangsung hingga memprediksi masa depan Jagad Raya dengan bantuan Fisika dan Matematka. BAHAN KAJIAN Ruang dan Waktu, Gravitasi dan Ruang Waktu Lengkung, Teori Relativitas Umum, Evolusi Bintang, Nukleosintesis, Bintang Katai Putih, Bintang Neutron, Lubang Hitam, Model Jagad Raya, Pengembangan Jagad Raya, Radiasi Kosmik Gelombang Mikro, Kosmologi Big Bang, Gema Big Bang, Quasar, Masa Depan Jagad Raya. PUSTAKA [1] Kenneth R Lang, 2006, A Companion to Astronomi and Astrophysics, Springer Science and Basic Media LLC, Singapore. [2] Krane, K., 1992, Fisika Modern (Bab 15 dan 16), UI PRES [3] Zulaikah, S., 2013, Diktat Kuliah Astrofisika, Jurusan Fisika FMIPA UM. NFIS640 Fisika Matahari (3 sks/4 js) Prasyarat: NFIS638 Astronomi (2 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Agar peserta didik mengetahui dan dapat menjelaskan tentang Matahari dengan aktivitasnya melalui penelaahan gejala alam secara fisis dan matematis. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |168
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Evolusi bintang, Matahari sebagai Bintang, Struktur matahari, Dinamika matahari, , Aktivitas Matahari: Sunspot, Flare, Prominance, Rotasi Deferensial. PUSTAKA [1] Sutrisno, 2007, CD PEMBELAJARAN ASTRONOMI, Jurusan Fisika FMIPA UM. [2] Setiahadi, Bambang. 2001. Mengenal Matahari Lebih Dekat. Watukosek: Observatorium Matahari Watukosek, LAPAN. [3] Setiahadi, Bambang. 2001. Hasil Uji Simulasi MHD Matahari-Bumi. Watukosek: Observatorium Matahari Watukosek, LAPAN. [4] Deniherdiwijaya, 2004, STRUKTUR DAN DINAMIKA MATAHARI, Materi Pelatihan Guru dan Dosen Pengenalan Benda-benda langit, Lembang. [5] Bray, R. J. and Loughhead, R.F. 1964. Sunspot. New York: Dover Publications, Inc. NFIS641 Ilmu Pengetahuan Bumi (2 sks/2 sks) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mempunyai pengetahuan tentang kebumian secara umum, mencakup bagianbagian bumi, lithosfer, hidrosfer, atmosfer, mengenali dan mengetahui prinsip kerja beberapa peralatan dalam fisika kebumian, serta memahami perannya sebagai makhluk di muka bumi yang bertanggung jawab bagi kelestarian bumi. BAHAN KAJIAN Mengenal Bumi secara Umum, Perubahan Raut Muka Bumi, Teori Lempeng Tektonik, Hubungan Bumi dengan Matahari, Hubungan Bumi dengan Bulan, Bagian-bagian Bumi, Siklus yang terjadi dalam Atmosfer, Litosfer dan Hidrosfer, Batuan dan mineral serta identifikasinya, Mengenal Peralatan dalam Fisika Kebumian dan prinsip kerjanya, Praktikum dalam Fisika Kebumian. PUSTAKA [1] Lim, H.S., 2012, New Achievements in Geoscience. [2] Tjasyono, B., 2003, Geoscience, Penerbit ITB. [3] Tyasyono, B., 2008, Meteorologi Terapan, Penerbit ITB Bandung. NFIS676 Geologi (3 sks/4 js) Prasyarat: Ilmu Pengetahuan Bumi (2 sks/2 sks) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memahami peran geologi dalam berbagai bidang aplikasi, konsep truktur geologi, dapat membaca peta gologi, membuat kontur bumi, dan menggambarkan penampang bumi. BAHAN KAJIAN Struktur Bumi, Pembentukan Struktur Bumi, Penampang Struktur Bumi, Stratigrafi, Pergeseran Lempeng, Lingkungan Pengendapan, Proses Pembentukan Cekungan, Batuan dan Mineral: umur batuan, proses pembentukan, potensi sumber daya mineral, Metode membuat Kontur, Membaca Peta Geologi. PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |169
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PUSTAKA [1] Lyell, C., Secords, J.A., 1998, Principles of Geology, Penguin Classics. [2] Bjornerud, M., 2006, Reading the Rock: The Autobiography of the Earth, Basics Book. [3] Omer, E., 2012, Stratigraphic Analysis of Layered Deposits. [4] Shaffer, P.R., 1989, Rock and Mineral, Western Publishing Company Inc. [5] Peta Geologi Indonesia. NFIS677 Geofisika (3 sks/4 js) Prasyarat: NFIS629 Algoritma dan Pemrograman (3 sks/4 js), NFIS642 Matriks, Ruang Vektor dan Tensor dalam Fisika (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memahami sifat-sifat fisika batuan secara khusus, dan sifat-sifat bumi secara umum, memahami metode dan prinsip kerja berbagai peralatan dalam geofisika dan mampu menerapkan metode-metode geofisika dalam geofisika global dan geofisika eksplorasi. BAHAN KAJIAN Pengetian Geofisika, Geofisika Global dan Geofisika Eksplorasi, Sifat-sifat fisika Batuan, Sifat-Sifat Fisika Bumi, Mengenal metode dalam Geofisika secara umum dan Peralatan yang digunakan, Metoda Seismik dan penerapannya, Metode Magnetik dan penerapannya, Metode Gaya Berat dan penerapannya, Metode Resistivitas dan penerapannya, Metode Elektromagnetik dan penerapannya, Studi Kasus, Praktikum. PUSTAKA [1] Reynolds, J.M., 2011, An Introduction to Applied and Environmental Geophysics, John Wiley & Sons. [2] Santoso, D., 2002, Pengantar Teknik Geofisika, Bandung, Penerbit ITB. [3] Telford, W.M., Geldart, L.P., Sheriff, R.E., Keys, D.A., 1990, Applied Geophysics, Second Edition, Cambridge University Press. [4] Parasnis, D.S., 1997, Prinsiples of Applied Geophysics, Springer. [5] Kanao, M., 2012, Seismic Wave, Research and Analysis. NFIS678 Klimatologi (2 sks/3 js) Prasyarat: NFIS638 Astronomi (2 sks/3 js), NFIS641 Ilmu Pengetahuan Bumi (2 sks/2 sks) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu menelaah gejala iklim lokal, regional dan global serta memahami sistem iklim, ruang lingkup klimatologi, bencana iklim, mengenal dan memahami standar stasiun klimatologi, prinsip alat ukur unsur-unsur iklim dalam meteorologi, mampu mengukur unsur-unsur iklim, mengkarakterisasi dan mengolah data dan menganalisa data klimatologi, memahami perubahan dan bencana iklim sepanjang sejarah bumi dalam kajian paleoklimatologi serta mampu menjelaskan layanan dan produk klimatologi pada masyarakat luas.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |170
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Pengertian iklim, sistem iklim, ruang lingkup klimatologi, sejarah klimatologi, unsur-unsur dan pengontrol iklim, stasiun dan alat ukur unsure-unsur iklim, pengukuran unsur-unsur iklim, karakterisasi dan pengolahan data iklim, analisis data iklim, perubahan dan bencana iklim, paleoklimatologi, layanan dan produk dalam klimatologi. PUSTAKA [1] Zulaikah, S., 2012, Diktat Kuliah Klimatologi, Jurusan Fisika FMIPA UM. [2] Bayong Tyasyono, 2008, Meteorologi Terapan, Penerbit ITB Bandung. [3] Hoyt, D.V. and Schatten, K.H., 1997, The Role of the Sun in Climate Change, Oxford University Press. [4] Peixoto, J.P. and Oort, A.H., 1992, Physics of Climate, American Institute of Physics, NY.
PROGRAM STUDI SARJANA FISIKA |171
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
F. PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA 1. Spesifikasi Program Studi Perguruan Tinggi Fakultas Jurusan Program Studi Kode Program Studi Akreditasi Jenjang Pendidikan Jenjang Kualifikasi Gelar Lulusan
: : : : : : : : :
Universitas Negeri Malang Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Fisika Pendidikan Profesi Guru Jenjang 7 KKNI -
2. Visi dan Misi Visi Pendidikan Profesi Guru (PPG) Fisika adalah ”Menjadi Penyelenggara Program PPG Fisika yang Unggul dan Menjadi Rujukan dalam Menghasilkan Guru Fisika Yang Profesional”. Misi PPG Fisika adalah: 1) menyelenggarakan workshop SSP melalui peningkatan kualitas pembelajaran, sarana prasarana, dan dosen secara berkesinambungan dengan memperhatikan aspek pemerataan pendidikan bagi masyarakat untuk menghasilkan guru profesional yang bersertifikat pendidik; 2) menyelenggarakan penelitian dalam bidang pendidikan fisika yang bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan kesejahteraan masyarakat; 3) menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat melalui penerapan bidang Pendidikan Fisika yang berorientasi pada pemberdayaan masyarakat. 3. Tujuan Tujuan PPG Fisika adalah: 1) menghasilkan guru profesional yang cerdas, religius, berakhlak mulia, mandiri, dan mampu berkembang secara profesional; 2) menghasilkan karya ilmiah dan karya kreatif yang unggul dan menjadi rujukan dalam pendidikan Fisika; 3) menghasilkan karya pengabdian kepada masyarakat melalui penerapan ilmu pendidikan Fisika untuk mewujudkan masyarakat yang mandiri, produktif, dan sejahtera; 4) menghasilkan kinerja Program Pendidikan Fisika yang efektif dan efisien untuk menjamin pertumbuhan kualitas pelaksanaan tridharma perguruan tinggi yang berkelanjutan. 4. Profil Lulusan Profil Lulusan yang dicanangkan adalah Pendidik Fisika Profesional.
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |172
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 5. Capaian Pembelajaran Capaian pembelajaran lulusan PPG Fisika ditunjukkan pada Tabel F.1. Tabel F.1: Capaian Pembelajaran Lulusan PPG Fisika Ranah/Aspek
Rumusan Capaian Pembelajaran
Sikap Ketuhanan
Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religious. 1) menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika; 2) berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila; 3) berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa; 4) menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain; 5) bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan; 6) taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara; 7) menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik; 8) menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri; 9) menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan 10) memiliki etika ilmiah dan mampu mengembangkan nilai-nilai kepribadian sebagai guru profesional melalui pembelajaran Fisika 1) Mampu merancang pembelajaran aktif berdasarkan analisis kebutuhan pengembangan kurikulum Fisika Sekolah dengan mempertimbangkan sifat karakteristik konsep dan pedagogi yang tepat.
Sikap Kemanusiaan
Mampu merencanakan dan mengelola sumberdaya di bawah tanggung jawabnya, dan mengevaluasi secara komprehensif kerjanya dengan memanfaatkan ilmu pengetahuan, teknologi, dan/atau seni untuk menghasilkan langkah-langkah pengembangan strategis organisasi.
Mampu memecahkan
2)
Mampu menerapkan konsep Fisika dan teknologi kependidikan dalam mengembangkan produk-produk pembelajaran dengan memanfaatkan kemajuan IPTEKS untuk mendukung terselenggaranya pembelajaran Fisika.yang sesuai dengan kondisi sekolah dan daerah serta mampu beradaptasi terhadap situasi yang dinamis
3)
Mampu merancang dan mengembangkan perangkat penilaian pembelajaran baik untuk keperluan formatif maupun sumatif.
4)
Mampu menerapkan pembelajaran Fisika yang aktif, kreatif, efektif, inovatif, dan menyenangkan, dan mengembangkan kemampuan berpikir tingkat tinggi.
5)
Mampu mengevaluasi pelaksanaan pembelajaran Fisika sesuai dengan permasalahan di kelas, laboratorium, dan sekolah
6)
Mampu meningkatkan kualitas pembelajaran berdasarkan hasil evaluasi dan refleksi secara berkelanjutan
1)
Mampu mengidentifikasi permasalahan pendidikan Fisika di kelas
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |173
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Ranah/Aspek permasalahan ilmu pengetahuan, teknologi, dan/atau seni di dalam bidang pendidikan fisika melalui pendekatan monodisipliner. Mampu melakukan riset dan mengambil keputusan strategis dengan akuntabilitas dan tanggung jawab penuh atas semua aspek yang berada di bawah tanggung jawab bidang keahliannya.
Rumusan Capaian Pembelajaran dan di sekolah serta merumuskan pemecahannya 2) Mampu mengkomunikasikan gagasan dan temuan pemecahan masalah pendidikan Fisika untuk meningkatkan kualitas pendidikan Fisika 1) 2) 3)
Mampu melakukan riset pendidikan Fisika di kelas dan di sekolah dengan memanfaatkan kemajuan IPTEK Mampu mengambil keputusan pendidikan Fisika di kelas dan di sekolah berdasarkan hasil penelitian ilmiah Mampu mengkomunikasikan gagasan dan temuan pemecahan masalah pendidikan Fisika terkait berbagai alternatif penyelesaian masalah di bidang pendidikan Fisika (dengan menggunakan bahasa internasional)
6. Kurikulum Kurikulum PPG Pendidikan Fisika meliputi Program Matrikulasi, Workshop SSP, dan Praktik Pengalaman lapangan. a. Program Matrikulasi 1) Struktur Kurikulum Matrikulasi adalah sejumlah matakuliah yang wajib diikuti oleh mahasiswa program PPG yang sudah dinyatakan lulus seleksi untuk memenuhi kompetensi akademik bidang studi dan/atau kompetensi akademik kependidikan sebelum mengikuti program PPG. Matrikulasi diberlakukan hanya untuk program PPG prajabatan.
Gambar F.1: Alur Program Matrikulasi
1. 2.
Ketentuan matrikulasi untuk prajabatan adalah sebagai berikut. Lulusan S-1 pendidikan Fisika tidak perlu mengikuti matrikulasi; Lulusan S-1 kependidikan yang serumpun dengan program Pendidikan Fisika, harus mengikuti matrikulasi;
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |174
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 3. 4. 5. 6.
Lulusan S-1/D IV nonkependidikan yang sesuai dengan program Pendidikan Fisika, harus mengikuti matrikulasi; Lulusan S-1/D IV nonkependidikan serumpun dengan program Pendidikan Fisika, harus mengikuti matrikulasi; Calon mahasiswa PPG yang tidak lulus program matrikulasi dinyatakan tidak dapat melanjutkan program PPG prajabatan. Alur program matrikulasi dapat dilihat pada Gambar F.1.
Kurikulum program matrikulasi program PPG Pendidikan Fisika mengacu pada kurikulum Program Studi Sarjana Pendidikan Fisika FMIPA UM. Kurikulum matrikulasi didasarkan pada hasil tes seleksi bagi program PPG prajabatan. Mahasiswa PPG dalam jabatan tidak mengikuti matrikulasi. Mereka mengikuti program Pengakuan Pengalaman Kerja dan Hasil Belajar/PPKHB (Recognation Prior Learning/RPL). Jika berdasarkan seleksi dan PPKHB ditemukan defisit pada kompetensi-kompetensi tertentu diberikan pemantapan yang pelaksanaanya dilakukan terintegrasi dalam kegiatan workshop SSP sesuai dengan waktu yang diperlukan. Peserta program PPG harus menempuh sebanyak 27 sks matakuliah kependidikan dalam matrikulasi. Sajian matakuliah kependidikan diberikan dalam Tabel F.2. Tabel F.2: Sajian Mata Kuliah Matrikulasi PPG Fisika NO.
Kode MK
1
UMKK601
2
Nama MK
sks
js
Pengantar Pendidikan
3
3
UMKK602
Perkembangan Peserta Didik
3
3
3
UMKK603
Belajar dan Pembelajaran
4
4
4
PFIS601
Kemampuan Dasar Mengajar
2
2
5
PFIS602
Materi dan Pembelajaran Fisika I
3
3
6
PFIS604
Media Pembelajaran Fisika
3
3
7
PFIS605
Strategi Pembelajaran Fisika
3
3
8
PFIS607
Penilaian Pendidikan Fisika
3
3
9
PFIS609
Pengembangan Program Pembelajaran Fisika
3
3
2) Deskripsi Mata Kuliah Matrikulasi UMKK601 Pengantar Pendidikan (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Memahami wawasan kependidikan secara umum dan sistem pendidikan Indonesia secara khusus. BAHAN KAJIAN Hakikat manusia dan pengembangannya, konsep dasar pendidikan, unsur– unsur/komponen pendidikan, aliran-aliran pendidikan, sistem pendidikan nasional (di
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |175
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 Indonesia), pendidikan dan pembangunan nasional, permasalahan pendidikan, pendidikan sains, serta wacana masyarakat masa depan. PUSTAKA [1] Ahmadi, A. 1978. Pendidikan dari masa ke masa. Bandung: CV Armico [2] Bernadib,SI. 1989. Pengantar Ilmu Pendidikan Sistematis. Yogyakarta: Andi Offset [3] Cropley, HJ. Pendidikan Seumur Hidup: Suatu analisis Psikologi (alih bahasa: M Sardjan kadir). Surabaya: Usaha nasional [4] Dimyati, M. 1988. Landasan Kependidikan: Suatu Pengantar pemikirn keilmuan tentang Kegiatan pendidikan. Diperbanyak oleh P2LPTK, Depdikbud Jakarta [5] Purwanto, M. 1988. Ilmu Pendidikan: teoritis dan praktis. Bandung: CV Remaja Karya [6] Sastraprateja, S (Ed). 1982. Manusia Mutidimensional. Jakarta: PT Gramedia [7] Tirtarahardja, U dan La Sulo, 2005. Pengantar Pendidikan. Jakarta: Kerjasama Pusat Perbukuan Depdiknas dengan Penerbit Rineka Cipta. [8] Tim Dosen FIP IKIP Malang. 1987. Pengantar dasar-dasar Pendidikan. Surabaya: usaha nasional UMKK602 Perkembangan Peserta Didik (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Memahami teori-teori perkembangan peserta didik dan implikasinya pada pembelajaran. BAHAN KAJIAN Karakteristik, tugas-tugas perkembangan, dan permasalahan yang mungkin timbul dalam pemenuhan tugas perkembangan pada tahap-tahap perkembangan mulai dari masa kanak-kanak sampai remaja serta implikasinya dalam penyelenggaraan pendidikan. PUSTAKA [1] Moshman, D. 2005. Adolescent psychological development: rationality, morality, and identity. 2nd ed. Lawrence Erlbaum Associates, Inc. [2] Demetriou, A; Shayer, M; and Efklides, A. (eds). 2005. Neo-Piagetian theories of cognitive development: Implication and application in education. Taylor & Francis eLibrary. [3] Haditono,SR. 1988. Psikologi Perkembangan. Yogyakarta: Gajah Mada university Press [4] Hurlock, EB. 1988. Perkembangan Anak (alih bahasa oleh Istiwidayati & Soejarwo). Jakarta: Erlangga [5] Hurlock, EB. 1990. Psikologi Perkembangan (alih bahasa oleh Istiwidayati & Soejarwo). Jakarta: Erlangga UMKK603 Belajar dan Pembelajaran ( 4 sks/4 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa Memahami Prinsip-Prinsip dasar Belajar dan Pembelajaran
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |176
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Asumsi dasar belajar dan pembelajaran: hakekat manusia, hakekat masyarakat, hakekat pendidikan, hakekat siswa, hakekat guru, hakekat belajar. Pengertian belajar: pengertian belajar, belajar dan perilaku, insting dan perilaku, kajian thd proses belajar, gagasan awal tentang belajar. Teori dan prinsip belajar: teori belajar fungsional, teori belajar asosiasi, teori belajar kognitif. Prinsip Pembelajaran : pemikiran dasar tentang mengajar, peran guru di masyarakat, mengajar ditinjau dari perspektif sejarah, dasar ilmiah dan seni mengajar, aspek kepemimpinan dalam pembelajaran, Pembelajaran di kelas: pembelajaran interaktif yang berpusat pada guru, pembelajaran interaktif yang berpusat pada siswa, pembelajaran multi model. Kecenderungan dalam pembelajaran sains: konstruktivisme dalam pembelajaran sains, berbagai pendekatan pembelajaran yang sesuai dengan hakekat sains. karakteristik pembelajaran sains yang efektif. PUSTAKA [1] Schunk, D.H. 2012. Learning theories: an educational perspective. Boston: Pearson Education. [2] BR. Hergenhahn, Matthew H. Olson. 2008. Theory of learning (7th edition). Perdana Media Grup, Jakarta. [3] Richard L. Arends. 2008. Learning to Teach, diterjemahkan oleh Helly Prayiotno S., Pustaka Belajar, Yogyakarta. [4] Arends, R. I. 2012. Learning to Teach. New York: McGraw-Hill Companies, Inc. [5] Richard L. Arends, Classroom Instruction and Management, 1997, McGraw-Hill, [6] Rodger W. Bybee. 2002, Learning Science and the Science of Learning. NSTA Press Arlington Virginia PFIS601 Kemampuan Dasar Mengajar (2 sks/2 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu mendemonstrasikan pembelajaran fisika (sains).
keterampilan
dasar
mengajar
dalam
BAHAN KAJIAN Keterampilan-keterampilan mengajar dalam pembelajaran fisika, keterampilan membuka dan menutup pelajaran, keterampilan bertanya dasar dan lanjut, kemampuan menjelaskan, keterampilan memberi penguatan, keterampilan mengadakan variasi, keterampilan menegelola kelas, keterampilan memimpin diskusi kelompok kecil, keterampilan mengajar kelompok kecil dan perorangan. PUSTAKA [1] Cooper, JM. Classroom Teaching Skill. Toronto: C. Health and Co [2] Dahar, R.W. dan Liliasari. 1986. Interaksi Belajar Mengajar. Jakarta: Universitas Terbuka. Depdiknas [3] -------------. 1999. Panduan Pengajaran Mikro, Jilid 1-8. Jakarta: Dirjen Dikti Depdiknas
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |177
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [4] Wartono. 2003. Ketrampilan Dasar Mengajar. Malang : Universitas Kanjuruhan Malang PFIS602 Materi dan Pembelajaran Fisika I (3 sks/ 3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menganalisis konsep-konsep esensial fisika sekolah pada topic mekanika, fluida, getaran, gelombang, dan bunyi; serta merancang kegiatan belajar siswa beserta bahan ajar yang diperlukan untuk membelajarkan konsep-konsep tersebut. BAHAN KAJIAN Topik-topik yang dikaji mencakup: kinematika (posisi, kecepatan & percepatan) pada gerak lurus, gerak parabola, dan gerak melingkar; kerangka referensi inersial dan hukumhukum Newton tentang gerak; gaya gesek; dinamika gerak lurus, gerak parabola, dan gerak melingkar; hukum kekekalan energy, impuls & momentum, dinamika benda tegar; getaran, gelombang, & bunyi; Fluida.. PUSTAKA [1] Serway, R.A and Jewett, Jr. J.W. (2010). Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Eighth Edition. Belmont, CA: Brooks/Cole [2] Robertson (2002). Force and Motion: stop faking it! finally understanding science so you can teach it. NSTA Press [3] Robertson (2004). Sound: stop faking it! finally understanding science so you can teach it. NSTA Press [4] Robertson (2002). Energy: stop faking it! finally understanding science so you can teach it. NSTA Press [5] Keeley and Harrington (2010). Uncovering student ideas in physical science: 45 new force and motion assessment probes. NSTA Press [6] Kurikulum Fisika SMA PFIS604 Media Pembelajaran Fisika (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Memahami fungsi media serta mampu mengidentifikasi, memilih, merancang dan membuat media pembelajaran fisika. BAHAN KAJIAN Pengertian media pembelajaran, fungsi media, macam-macam media, peranan media dalam penembelajaran. Mengembangkan slide powerpoint. Mengembangkan video pembelajaran. Merancang dan membuat alat peraga fisika. Merancang dan membuat media sederhana untuk pembelajaran fisika. PUSTAKA [1] Heinich Robert, et al. 2002. Instructional Media and technologies for learning, 7-th edistion. New York: John Wesley & Sons [2] Marcovitz, D.M. 2004. Power point for Educator. Library Unlimited PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |178
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
PFIS605 Strategi Pembelajaran Fisika ( 3 sks/ 3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa dapat memahami: hakikat sains/fisika, hakikat pembelajaran fisika, metodemetode pembelajaran fisika, pendekatan-pendekatan pembelajaran fisika, dan modelmodel pembeljaran dalam fisika beserta implikasinya dan memprak-tekkan pendekatan dan atau model pembelajaran fisika. BAHAN KAJIAN Hakikat Sains/Fisika, hakikat belajar dan pertistiwa belajar sains/Fisika, Hakikat mendidik dan peristiwa mendidik, Metode-metode pembelajaran dalam bidang studi fisika: eksperimen, diskusi, demonstrasi, pemberian tugas, tanya jawab, sinau wisata; Pendekatan-pendekatan pembelajaran dalam bidang studi fisika: pendekatan konsep, pendekatan inkuiri, pendekatan diskoveri, pendekatan keterampilan proses, pendekatan roblem solving. Model-model pembelajaran fisika: Direct Intruction (DI), Pembelajaran Kooperatif model STAD, Pembelajaran Kooperatif model Jiqsaw, Pembelajaran Kooperatif model TGT, model Problem Base Instructional. PUSTAKA [1] Arends, R. I. 2012. Learning to Teach. New York: McGraw-Hill Companies, Inc. [2] Hassard, J. 2005. Minds on Science: Middle and Secondary School Methods.New York: HarperCollins Publisher [3] Wartono, 2008. Strategi Beljar Mengajar Fisika. Malang: Jurusan Fisika , FMIPA UM PFIS607 Penilaian Pendidikan Fisika (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memiliki kemampuan merancang dan melaksanakan penilaian proses dan hasil pembelajaran sains/fisika di sekolah. BAHAN KAJIAN Fungsi dan prinsip penilaian dalam pembelajaran sains/fisika, Tujuan Penilaian (Formatif, Diagnostik, Sumatif) berbagai metode penilaian pembelajaran sains/fisika, Standar nasional penilaian, aspek-aspek penilaian, penyusunan instrumen penilaian (kognitif, psikomotor, afektif), persyaratan instrumen (untuk PAN: validitas, reliabilitas, untuk PAP: indeks sensitivitas, validitas isi), pelaksanaan dan pemanfaatan hasil penilaian PUSTAKA [1] Anderson, R. & Krathwohl. 2001. Taxonomy of Bloom,s Revision for Learning, Instruction and Assessing. [2] .......... (2005). Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.Jakarta: Sekertariat Negara Republik Indonesia. [3] Bell, B. &, Cowie B. (2002). Formative assessment and sceince education, New York: Kluwer Academic Publisher.
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |179
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [4] Gronlund, N. E. (1981). Measurement and Evaluation. New York: Mc Millan Publishing Co [5] Lambert, D. & Lines, D. (2000). Understanding assessment: purposes, perspective, practices, London: Routledge Falmer. [6] Popham, W.J. (1995) Classroom Assessment, What Teachers Need to Know. Boston: Allyn & Bacon. PFIS609 Pengembangan Program Pembelajaran Fisika (3 sks/3 js) CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memiliki keterampilan terpadu dalam pembelajaran fisika, mampu merencanakan, menganalisis dan merancang bahan ajar, memilih media, melaksanakan pembelajaran dan menilai proses dan hasil belajar fisika. BAHAN KAJIAN Telaah kurikulum, analisis kompetensi dasar, penentuan indikator, analisis dan rancangan bahan ajar, penentuan media, mempraktikkan pembelajaran fisika, menilai proses dan hasil belajar fisika. PUSTAKA [1] Allen, R. 2007. The Essentials of Science, Grade 7 – 12: Effective Curriculum, Instruction, and Assessment. Alexandria, VA: ASCD. [2] Arends, R. I. 2012. Learning to Teach. New York: McGraw-Hill Companies, Inc. [3] Hassard, J. 2005. The Art of Teaching Science: Inquiry and Innovation in Middle School and Secondary High School. New York: Oxford University Press. [4] Jackson, R. R. 2011. How to Plan Rigorous Instruction. Washington, DC: Mindsteps Inc. [5] Kemdikbud, 2013. Kurikulum Fisika 2013. Jakarta: Kemdikbud. b. Workshop SSP 1) Struktur Kurikulum Kurikulum PPG dirancang dalam 2 semester dengan sistem blok. Pada semester I kegiatan dilaksanakan dalam bentuk Workshop Subject Specific Pedagogy (SSP). Kegiatan pada semester II diselenggarakan dalam bentuk Program Pengalaman Lapangan (PPL) secara intensif. Struktur kurikulum PPG Pendidikan Fisika dapat dilihat pada Tabel F.3. Tabel F.3: Struktur Kurikulum PPG Pendidikan Fisika NO
KODE
1
PGFI701
2
PGFI702
3
PGFI703
4
PGFI704
Mata Workshop SSP
sks
Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Mekanika I Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Mekanika II Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Mekanika III Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat
SEMESTER 1 2
2
2
2
2
2
2
2
2
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |180
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
NO
KODE
5
PGFI705
6
PGFI706
7
PGFI707
8
PGFI708
9
PGFI709
10
PGFI710
11 12
PGFI711 PPL
Mata Workshop SSP
sks
Pembelajaran Gelombang Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Fluida Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Optika Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Termodinamika Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Listrik Magnet I Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Listrik Magnet II Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Fisika Modern Penelitian Tindakan Kelas Praktik Pengalaman Lapangan (dan pelaksanaan PTK) Jumlah sks
SEMESTER 1 2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2
2 16 38
2 20
16 16
2) Deskripsi Mata Workshop SSP PGFI701 Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Mekanika I CAPAIAN PEMBELAJARAN Memperdalam materi dan mengembangkan perangkat pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan perangkat penilaian holistik-autentik, serta mengimplementasikannya dalam kegiatan micro dan /atau peer teaching Mekanika I (=Besaran & satuan, kinematika, Hk. Newton, Gerak lurus). KEGIATAN WORKSHOP Kerja kelompok dan mandiri untuk menyusun /mengembangkan: a. RPP Merumuskan indikator/tujuan pembelajaran berdasarkan Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pembelajaran Mekanika I. Memilih dan Mengembangkan materi berdasarkan indikator/tujuan pembelajaran Memilih dan menetapkan pendekatan, metode, dan media pembelajaran yang relevan Memilih teknik penilaian yang sesuai dengan indikator/tujuan pembelajaran. b. Mengembangkan Bahan Ajar dan LKS Mekanika I. c. Mengembangkan alat dan media pembelajaran Mekanika I. d. Mengembangkan perangkat evaluasi proses dan hasil belajar Mekanika I. e. Presentasi dan diskusi/refleksi hasil penyusunanperangkat pembelajaran. f. Perbaikan dan penyempurnaan perangkat pembelajaran. g. Latihan Mengajar terbatas (peer teaching). h. Refleksi.
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |181
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 REFERENSI a. Materi Bidang Studi [1] Serway,R.A dan Jewett Jr, J.W. 2014. Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Ninth Edition. Brooks/Cole Boston: USA. b. Pengembangan Perangkat Pembelajaran [1] Buku/Pedoman Kurikulum 2013 [2] Buku-Buku Panduan yang meliputi: Pengembangan RPP, Pengembangan Bahan Ajar Fisika, Pengembangan Strategi Pembelajaran Fisika, Pengembangan Media, dan Pengembangan Asesmen, yang diterbitkan oleh Jurusan/LP3. [3] Buku Pedoman Evaluasi yang diterbitkan oleh LP3 PGFI702 Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Mekanika II CAPAIAN PEMBELAJARAN Memperdalam materi dan mengembangkan perangkat pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan perangkat penilaian holistik-autentik, serta mengimplementasikannya dalam kegiatan micro dan /atau peer teaching Mekanika II (=gerak parabola, gerak melingkar, gravitasi, dan gerak harmonik). KEGIATAN WORKSHOP Kerja kelompok dan mandiri untuk menyusun /mengembangkan: a. RPP Merumuskan indikator/tujuan pembelajaran berdasarkan Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pembelajaran Mekanika II. Memilih dan Mengembangkan materi berdasarkan indikator/tujuan pembelajaran Memilih dan menetapkan pendekatan, metode, dan media pembelajaran yang relevan Memilih teknik penilaian yang sesuai dengan indikator/tujuan pembelajaran. b. Mengembangkan Bahan Ajar dan LKS Mekanika II. c. Mengembangkan alat dan media pembelajaran Mekanika II. d. Mengembangkan perangkat evaluasi proses dan hasil belajar Mekanika II. e. Presentasi dan diskusi/refleksi hasil penyusunan perangkat pembelajaran. f. Perbaikan dan penyempurnaan perangkat pembelajaran. g. Latihan Mengajar terbatas (peer teaching). h. Refleksi. REFERENSI a. Materi Bidang Studi [1] Serway,R.A dan Jewett Jr, J.W. 2014. Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Ninth Edition. Brooks/Cole Boston: USA. b. Pengembangan Perangkat Pembelajaran [1] Buku/Pedoman Kurikulum 2013
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |182
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [2] Buku-Buku Panduan yang meliputi: Pengembangan RPP, Pengembangan Bahan Ajar Fisika, Pengembangan Strategi Pembelajaran Fisika, Pengembangan Media, dan Pengembangan Asesmen, yang diterbitkan oleh Jurusan/LP3. [3] Buku Pedoman Evaluasi yang diterbitkan oleh LP3 PGFI703 Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Mekanika III CAPAIAN PEMBELAJARAN Memperdalam materi dan mengembangkan perangkat pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan perangkat penilaian holistik-autentik, serta mengimplementasikannya dalam kegiatan micro dan /atau peer teaching Mekanika III (=Teorema Usaha & energi, Impuls & momentum, Hukum kekekalan energi & momentum, dinamika benda tegar). KEGIATAN WORKSHOP Kerja kelompok dan mandiri untuk menyusun /mengembangkan: a. RPP Merumuskan indikator/tujuan pembelajaran berdasarkan Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pembelajaran Elastisitas, Getaran, dan Gelombang. Memilih dan Mengembangkan materi berdasarkan indikator/tujuan pembelajaran Memilih dan menetapkan pendekatan, metode, dan media pembelajaran yang relevan Memilih teknik penilaian yang sesuai dengan indikator/tujuan pembelajaran. b. Mengembangkan Bahan Ajar dan LKS Elastisitas, Getaran, dan Gelombang. c. Mengembangkan alat dan media pembelajaran Elastisitas, Getaran, dan Gelombang. d. Mengembangkan perangkat evaluasi proses dan hasil belajar Elastisitas, Getaran, dan Gelombang. e. Presentasi dan diskusi/refleksi hasil penyusunan perangkat pembelajaran. f. Perbaikan dan penyempurnaan perangkat pembelajaran. g. Latihan Mengajar terbatas (peer teaching). h. Refleksi. REFERENSI: a. Materi Bidang Studi [1] Serway,R.A dan Jewett Jr, J.W. 2014. Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Ninth Edition. Brooks/Cole Boston: USA. b. Pengembangan Perangkat Pembelajaran [1] Buku/Pedoman Kurikulum 2013 [2] Buku-Buku Panduan yang meliputi: Pengembangan RPP, Pengembangan Bahan Ajar Fisika, Pengembangan Strategi Pembelajaran Fisika, Pengembangan Media, dan Pengembangan Asesmen, yang diterbitkan oleh Jurusan/LP3. [3] Buku Pedoman Evaluasi yang diterbitkan oleh LP3
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |183
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PGFI704 Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Gelombang CAPAIAN PEMBELAJARAN Memperdalam materi dan mengembangkan perangkat pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan perangkat penilaian holistik-autentik, serta mengimplementasikannya dalam kegiatan micro dan /atau peer teaching Elastisitas, Getaran, dan Gelombang. KEGIATAN WORKSHOP Kerja kelompok dan mandiri untuk menyusun /mengembangkan: a. RPP Merumuskan indikator/tujuan pembelajaran berdasarkan Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pembelajaran Fluida Statis dan Dinamis. Memilih dan Mengembangkan materi berdasarkan indikator/tujuan pembelajaran Memilih dan menetapkan pendekatan, metode, dan media pembelajaran yang relevan Memilih teknik penilaian yang sesuai dengan indikator/tujuan pembelajaran. b. Mengembangkan Bahan Ajar dan LKS Fluida Statis dan Dinamis. c. Mengembangkan alat dan media pembelajaran Fluida Statis dan Dinamis. d. Mengembangkan perangkat evaluasi proses dan hasil belajar Fluida Statis dan Dinamis. e. Presentasi dan diskusi/refleksi hasil penyusunan perangkat pembelajaran. f. Perbaikan dan penyempurnaan perangkat pembelajaran. g. Latihan Mengajar terbatas (peer teaching). h. Refleksi. REFERENSI: a. Materi Bidang Studi [1] Serway,R.A dan Jewett Jr, J.W. 2014. Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Ninth Edition. Brooks/Cole Boston: USA. b. Pengembangan Perangkat Pembelajaran [1] Buku/Pedoman Kurikulum 2013 [2] Buku-Buku Panduan yang meliputi: Pengembangan RPP, Pengembangan Bahan Ajar Fisika, Pengembangan Strategi Pembelajaran Fisika, Pengembangan Media, dan Pengembangan Asesmen, yang diterbitkan oleh Jurusan/LP3. [3] Buku Pedoman Evaluasi yang diterbitkan oleh LP3 PGFI705 Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Fluida CAPAIAN PEMBELAJARAN Memperdalam materi dan mengembangkan perangkat pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan perangkat penilaian holistik-autentik, serta
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |184
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 mengimplementasikannya dalam kegiatan micro dan /atau peer teaching Fluida Statis dan Dinamis. KEGIATAN WORKSHOP Kerja kelompok dan mandiri untuk menyusun /mengembangkan: a. RPP Merumuskan indikator/tujuan pembelajaran berdasarkan Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pembelajaran Optika Geometri, Alat Optik, dan Optika Fisis. Memilih dan Mengembangkan materi berdasarkan indikator/tujuan pembelajaran Memilih dan menetapkan pendekatan, metode, dan media pembelajaran yang relevan Memilih teknik penilaian yang sesuai dengan indikator/tujuan pembelajaran. b. Mengembangkan Bahan Ajar dan LKS Optika Geometri, Alat Optik, dan Optika Fisis. c. Mengembangkan alat dan media pembelajaran Optika Geometri, Alat Optik, dan Optika Fisis. d. Mengembangkan perangkat evaluasi proses dan hasil belajar Optika Geometri, Alat Optik, dan Optika Fisis. e. Presentasi dan diskusi/refleksi hasil penyusunan perangkat pembelajaran. f. Perbaikan dan penyempurnaan perangkat pembelajaran. g. Latihan Mengajar terbatas (peer teaching). h. Refleksi. REFERENSI: a. Materi Bidang Studi [1] Serway,R.A dan Jewett Jr, J.W. 2014. Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Ninth Edition. Brooks/Cole Boston: USA. b. Pengembangan Perangkat Pembelajaran [1] Buku/Pedoman Kurikulum 2013 [2] Buku-Buku Panduan yang meliputi: Pengembangan RPP, Pengembangan Bahan Ajar Fisika, Pengembangan Strategi Pembelajaran Fisika, Pengembangan Media, dan Pengembangan Asesmen, yang diterbitkan oleh Jurusan/LP3. [3] Buku Pedoman Evaluasi yang diterbitkan oleh LP3 PGFI706 Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Optika CAPAIAN PEMBELAJARAN Memperdalam materi dan mengembangkan perangkat pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan perangkat penilaian holistik-autentik, serta mengimplementasikannya dalam kegiatan micro dan /atau peer teaching Optika Geometri, Alat Optik, dan Optika Fisis.
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |185
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 KEGIATAN WORKSHOP Kerja kelompok dan mandiri untuk menyusun /mengembangkan: a. RPP Merumuskan indikator/tujuan pembelajaran berdasarkan Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pembelajaran Optika Geometri, Alat Optik, dan Optika Fisis. Memilih dan Mengembangkan materi berdasarkan indikator/tujuan pembelajaran Memilih dan menetapkan pendekatan, metode, dan media pembelajaran yang relevan Memilih teknik penilaian yang sesuai dengan indikator/tujuan pembelajaran. b. Mengembangkan Bahan Ajar dan LKS Optika Geometri, Alat Optik, dan Optika Fisis. c. Mengembangkan alat dan media pembelajaran Optika Geometri, Alat Optik, dan Optika Fisis. d. Mengembangkan perangkat evaluasi proses dan hasil belajar Optika Geometri, Alat Optik, dan Optika Fisis. e. Presentasi dan diskusi/refleksi hasil penyusunan perangkat pembelajaran. f. Perbaikan dan penyempurnaan perangkat pembelajaran. g. Latihan Mengajar terbatas (peer teaching). h. Refleksi. REFERENSI a. Materi Bidang Studi [1] Serway,R.A dan Jewett Jr, J.W. 2014. Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Ninth Edition. Brooks/Cole Boston: USA. b. Pengembangan Perangkat Pembelajaran [1] Buku/Pedoman Kurikulum 2013 [2] Buku-Buku Panduan yang meliputi: Pengembangan RPP, Pengembangan Bahan Ajar Fisika, Pengembangan Strategi Pembelajaran Fisika, Pengembangan Media, dan Pengembangan Asesmen, yang diterbitkan oleh Jurusan/LP3. [3] Buku Pedoman Evaluasi yang diterbitkan oleh LP3 PGFI707 Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Termodinamika CAPAIAN PEMBELAJARAN Memperdalam materi dan mengembangkan perangkat pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan perangkat penilaian holistik-autentik, serta mengimplementasikannya dalam kegiatan micro dan /atau peer teaching Teori Kinetika Gas dan Termodinamika. KEGIATAN WORKSHOP a. RPP Merumuskan indikator/tujuan pembelajaran berdasarkan Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pembelajaran Teori Kinetika Gas dan Termodinamika. PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |186
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
b. c. d. e. f. g. h.
Memilih dan Mengembangkan materi berdasarkan indikator/tujuan pembelajaran Memilih dan menetapkan pendekatan, metode, dan media pembelajaran yang relevan Memilih teknik penilaian yang sesuai dengan indikator/tujuan pembelajaran. Mengembangkan Bahan Ajar dan LKS Teori Kinetika Gas dan Termodinamika. Mengembangkan alat dan media pembelajaran Teori Kinetika Gas dan Termodinamika. Mengembangkan perangkat evaluasi proses dan hasil belajar Teori Kinetika Gas dan Termodinamika. Presentasi dan diskusi/refleksi hasil penyusunan perangkat pembelajaran. Perbaikan dan penyempurnaan perangkat pembelajaran. Latihan Mengajar terbatas (peer teaching). Refleksi.
REFERENSI c. Materi Bidang Studi [1] Serway,R.A dan Jewett Jr, J.W. 2014. Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Ninth Edition. Brooks/Cole Boston: USA. d. Pengembangan Perangkat Pembelajaran [1] Buku/Pedoman Kurikulum 2013 [2] Buku-Buku Panduan yang meliputi: Pengembangan RPP, Pengembangan Bahan Ajar Fisika, Pengembangan Strategi Pembelajaran Fisika, Pengembangan Media, dan Pengembangan Asesmen, yang diterbitkan oleh Jurusan/LP3. [3] Buku Pedoman Evaluasi yang diterbitkan oleh LP3 PGFI708 Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Listrik Magnet I CAPAIAN PEMBELAJARAN Memperdalam materi dan engembangkan perangkat pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan perangkat penilaian holistik-autentik, serta mengimplementasikannya dalam kegiatan micro dan /atau peer teaching Listrik Magnet I (= Listrik statis, rangkaian listrik DC, medan magnetic, induksi Faraday). KEGIATAN WORKSHOP a. RPP Merumuskan indikator/tujuan pembelajaran berdasarkan Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pembelajaran Listrik Magnet I. Memilih dan Mengembangkan materi berdasarkan indikator/tujuan pembelajaran Memilih dan menetapkan pendekatan, metode, dan media pembelajaran yang relevan Memilih teknik penilaian yang sesuai dengan indikator/tujuan pembelajaran. PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |187
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 b. c. d. e. f. g. h.
Mengembangkan Bahan Ajar dan LKS Listrik Magnet I. Mengembangkan alat dan media pembelajaran Listrik Magnet I. Mengembangkan perangkat evaluasi proses dan hasil belajar Listrik Magnet I. Presentasi dan diskusi/refleksi hasil penyusunan perangkat pembelajaran. Perbaikan dan penyempurnaan perangkat pembelajaran. Latihan Mengajar terbatas (peer teaching). Refleksi.
REFERENSI a. Materi Bidang Studi [1] Serway,R.A dan Jewett Jr, J.W. 2014. Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Ninth Edition. Brooks/Cole Boston: USA. b. Pengembangan Perangkat Pembelajaran [1] Buku/Pedoman Kurikulum 2013 [2] Buku-Buku Panduan yang meliputi: Pengembangan RPP, Pengembangan Bahan Ajar Fisika, Pengembangan Strategi Pembelajaran Fisika, Pengembangan Media, dan Pengembangan Asesmen, yang diterbitkan oleh Jurusan/LP3. [3] Buku Pedoman Evaluasi yang diterbitkan oleh LP3 PGFI709 Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Listrik Magnet II CAPAIAN PEMBELAJARAN Memperdalam materi dan mengembangkan perangkat pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan perangkat penilaian holistik-autentik, serta mengimplementasikannya dalam kegiatan micro dan /atau peer teaching Listrik Magnet II (= rangkaian listrik AC, radiasi elektromagnetik, teknologi digital, dan sumber energi). KEGIATAN WORKSHOP i. RPP Merumuskan indikator/tujuan pembelajaran berdasarkan Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pembelajaran Listrik Magnet II. Memilih dan Mengembangkan materi berdasarkan indikator/tujuan pembelajaran Memilih dan menetapkan pendekatan, metode, dan media pembelajaran yang relevan Memilih teknik penilaian yang sesuai dengan indikator/tujuan pembelajaran. j. Mengembangkan Bahan Ajar dan LKS Listrik Magnet II. k. Mengembangkan alat dan media pembelajaran Listrik Magnet II. l. Mengembangkan perangkat evaluasi proses dan hasil belajar Listrik Magnet II. m. Presentasi dan diskusi/refleksi hasil penyusunan perangkat pembelajaran. n. Perbaikan dan penyempurnaan perangkat pembelajaran. o. Latihan Mengajar terbatas (peer teaching). p. Refleksi. PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |188
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 REFERENSI c. Materi Bidang Studi [1] Serway,R.A dan Jewett Jr, J.W. 2014. Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Ninth Edition. Brooks/Cole Boston: USA. d. Pengembangan Perangkat Pembelajaran [1] Buku/Pedoman Kurikulum 2013 [2] Buku-Buku Panduan yang meliputi: Pengembangan RPP, Pengembangan Bahan Ajar Fisika, Pengembangan Strategi Pembelajaran Fisika, Pengembangan Media, dan Pengembangan Asesmen, yang diterbitkan oleh Jurusan/LP3. [3] Buku Pedoman Evaluasi yang diterbitkan oleh LP3 PGFI710 Pendalaman Materi dan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Fisika Modern CAPAIAN PEMBELAJARAN Memperdalam materi dan mengembangkan perangkat pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan perangkat penilaian holistik-autentik, serta mengimplementasikannya dalam kegiatan micro dan /atau peer teaching Fisika Modern dan Radioaktifitas. KEGIATAN WORKSHOP a. RPP Merumuskan indikator/tujuan pembelajaran berdasarkan Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pembelajaran Fisika Modern dan Radioaktifitas. Memilih dan Mengembangkan materi berdasarkan indikator/tujuan pembelajaran Memilih dan menetapkan pendekatan, metode, dan media pembelajaran yang relevan Memilih teknik penilaian yang sesuai dengan indikator/tujuan pembelajaran. b. Mengembangkan Bahan Ajar dan LKS Fisika Modern dan Radioaktifitas. c. Mengembangkan alat dan media pembelajaran Fisika Modern dan Radioaktifitas. d. Mengembangkan perangkat evaluasi proses dan hasil belajar Fisika Modern dan Radioaktifitas. e. Presentasi dan diskusi/refleksi hasil penyusunan perangkat pembelajaran. f. Perbaikan dan penyempurnaan perangkat pembelajaran. g. Latihan Mengajar terbatas (peer teaching). h. Refleksi. REFERENSI a. Materi Bidang Studi [1] Serway,R.A dan Jewett Jr, J.W. 2014. Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics, Ninth Edition. Brooks/Cole Boston: USA. b. Pengembangan Perangkat Pembelajaran: [1] Buku/Pedoman Kurikulum 2013 PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |189
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [2] Buku-Buku Panduan yang meliputi: Pengembangan RPP, Pengembangan Bahan Ajar Fisika, Pengembangan Strategi Pembelajaran Fisika, Pengembangan Media, dan Pengembangan Asesmen, yang diterbitkan oleh Jurusan/LP3. [3] Buku Pedoman Evaluasi yang diterbitkan oleh LP3 PGFI711 PTK CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menyusun dan mempresentasikan proposal penelitian tindakan kelas sesuai kaidah-kaidah yang baku sebagai tugas akhir KEGIATAN WORKSHOP Kerja mandiri untuk menyusun /mengembangkan: a. Orientasi dengan mereviu prinsip-prinsip PTK sebagai bekal observasi masalah di kelas b. Melakukan kunjungan sekolah untuk observasi masalah di kelas c. Mendiskusikan permasalahan pembelajaran dan alternatif pemecahan masalah dengan guru pamong d. Mengembangkan proposal secara individual e. Mempresentasikan proposal PTK f. Menyempurnakan proposal PTK REFERENSI [1] Lia Yuliati. 2012. Modul PTK Bidang Studi Fisika. Materi PLPG UM [2] Buku Pedoman Evaluasi yang diterbitkan oleh LP3 PGFI712 PPL dan pelaksanaan PTK CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu melaksanakan dan mengkaji praktik pengalaman lapangan di sekolah pada mata pelajaran Fisika SMA dan melaksanaan serta melaporkan PTK KEGIATAN WORKSHOP a. Observasi kelas, persiapan, adaptasi hasil workshop dengan kondisi riil sekolah, ekplorasi sumber belajar, kegiatan pra-lab b. Melaksanakan praktik pembelajaran secara terbimbing c. Melaksanakan refleksi terhadap hasil praktik pembelajaran secara terbimbing d. Melaksanakan praktik pembelajaran secara mandiri e. Melaksanakan refleksi terhadap hasil praktik pembelajaran secara mandiri f. Membuat jurnal aktivitas pembelajaran g. Melaksanakan penilaian proses dan hasil belajar h. Menganalisis hasil penilaian i. Merencanakan dan melaksanakan tindak lanjut hasil penilaian j. Berpartisipasi dalam dalam kegiatan manajemen sekolah k. Melaksanakan PTK l. Proses pembelajaran
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |190
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 m. Terlibat dalam kegiatan ekstrakurikuler sekolah n. Menyusun laporan PTK REFERENSI [1] Buku-Buku Panduan yang meliputi: Pengembangan RPP, Pengembangan Bahan Ajar Fisika, Pengembangan Strategi Pembelajaran Fisika, Pengembangan Media, dan Pengembangan Asesmen, yang diterbitkan oleh Jurusan/LP3. [2] Buku PPL, Pedoman Evaluasi yang diterbitkan oleh LP3 c. PPL 1) Sistem PPL menerapkan pendekatan supervisi klinis dan tindakan reflektif dalam bentuk siklus dengan prinsip berkelanjutan, terstruktur, dan relevan dengan perangkat pembelajaran dan RPP. Supervisi klinis adalah suatu bentuk bimbingan profesional yang diberikan kepada guru/calon guru sesuai dengan kebutuhannya untuk meningkatkan keterampilan mengajar dan sikap yang profesional. Pelaksanaan supervisi klinis dengan prinsip-prinsip (1) hubungan kolegial dan interaktif yang intim dan terbuka; (2) pertemuan untuk musyawarah secara demokratis; (3) sasaran supervisi adalah kebutuhan dan aspirasi peserta; (4) pengkajian balikan berdasarkan data observasi untuk memantapkan rencana kegiatan selanjutnya; serta (5) mengutamakan prakarsa dan tanggung jawab peserta. 2) Prosedur dan Kegiatan Prosedur dan kegiatan PPL dilakukan dengan pola blok selama satu semester, yaitu pada semester II tahun akademik PPG. Pada semester I peserta menyelesaikan Workshop SSP yang menghasilkan perangkat dan RPP untuk semua materi pada semua jenjang satuan pendidikan (SMP dan SMA). Pada semester II peserta mengimplementasikan perangkat dan RPP sesuai dengan kalender akademik di sekolah mitra. PPL dengan pola blok dilaksanakan dengan kegiatan berikut. a. Persiapan PPL (observasi dan orientasi di sekolah mitra). b. Praktik mengajar terbimbing. c. Praktik mengajar mandiri. d. Ujian praktik mengajar.
PPL SEMESTER II WORKSHOP SSP SEMESTER I Gambar F.2. Diagram Alur Pelaksanaan Workshop SSP dan PPL Pola Blok
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |191
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PTK dilaksanakan di sela-sela waktu praktik pembelajaran menyesuaikan dengan jadwal pembelajaran sekolah mitra. Dalam hal ini DP dan GP berperan sebagai pengamat. Teman sejawat juga diperkenankan menjadi pengamat. Rangkaian pelaksanaan Workshop SSP dan PPL dengan pola blok ditunjukkan pada Gambar F.2.
PENDIDIKAN PROFESI GURU FISIKA |192
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
G. PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA 1. Spesifikasi Program Studi Perguruan Tinggi Fakultas Jurusan Program Studi Kode Program Studi Akreditasi Jenjang Pendidikan Jenjang Kualifikasi Gelar Lulusan
: : : : : : : : :
Universitas Negeri Malang Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Fisika Magister Pendidikan Fisika 84103 B S2 Jenjang 8 KKNI M.Pd
2. Visi dan Misi Visi Program Studi Magister Pendidikan Fisika adalah “Program Magister Pendidikan Fisika sebagai program studi yang unggul dan menjadi rujukan dalam penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi bidang pendidikan dan pembelajaran Fisika”.
1.
2. 3.
4.
Misi Program Studi Magister Pendidikan Fisika adalah menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran di bidang pendidikan Fisika yang berpusat pada peserta didik dengan menggunakan pendekatan pembelajaran yang efektif dengan mengoptimalkan pemanfaatan teknologi layanan akademik prodi yang bermutu dan berdaya saing; menyelenggarakan penelitian di bidang Pendidikan Fisika yang bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan kesejahteraan masyarakat; menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat di bidang Pendidikan Fisika yang berorientasi pada pemberdayaan masyarakat melalui penerapan ilmu kependidikan Fisika, ilmu pengetahuan Fisika, dan teknologi; menyelenggarakan tatapamong yang akuntabel dan transparan untuk menjamin peningkatan kualitas yang berkelanjutan.
3. Tujuan Tujuan Program Studi Magister Pendidikan Fisika adalah 1. menghasilkan Magister Pendidikan Fisika yang cerdas, religius, berakhlak mulia, mandiri, dan mampu berkembang secara professional; 2. menghasilkan Magister Pendidikan Fisika yang memiliki penguasaan materi bidang Fisika yang memadai sebagai dasar mengembangkan kompetensi keguruan di sekolah dan perguruan tinggi; kemampuan merancang, melaksanakan dan mengevaluasi pendidikan dan pembelajaran Fisika sebagai dasar mengembangkan keahlian dalam pembelajaran Fisika; kemampuan menyelesaikan problematika pendidikan dan pembelajaran Fisika; dan kemampuan mengembangkan ilmu dan teknologi melalui PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA |193
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 penyelenggaraan pembelajaran, penelitian, pengembangan dan kegiatan ilmiah lainnya dalam bidang pendidikan dan pembelajaran Fisika; serta bersifat terbuka, tanggap, kreatif, dan inovatif dalam menghadapi perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi; 3. menghasilkan karya ilmiah dan karya kreatif yang unggul dan menjadi rujukan dalam bidang Pendidikan dan PembelajaranFisika; 4. menghasilkan kinerja program studi yang efektif dan efisien untuk menjamin pertumbuhan kualitas dan pelaksanaan tridharma perguruan tinggi yang berkelanjutan di bidang Pendidikan dan Pembelajaran Fisika. 4. Profil Lulusan Program Studi Magister Pendidikan Fisika dirancang untuk menghasilkan lulusan dengan profil sebagai pendidik bidang Fisika, peneliti, dan pengembang pendidikan Fisika. 5. Capaian Pembelajaran Capaian pembelajaran lulusan Program Studi Magister Pendidikan Fisika ditunjukkan pada Tabel G.1 Tabel G.1: Capaian Pembelajaran Program Studi Magister Pendidikan Fisika Ranah/Aspek
Rumusan Capaian Pembelajaran
Sikap (Lampiran Permen Ristek Dikti 44/2015)
a. Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius. b. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral dan etika. c. Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan peradaban berdasarkan Pancasila. d. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa. e. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain. f. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan. g. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara. h. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik. i. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri. j. Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan.
Keterampilan Umum (Lampiran Permen Ristek DIkti 44/2015)
a. Mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif melalui penelitian ilmiah, penciptaan desain atau karya seni dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan bidang keahliannya, menyusun konsepsi ilmiah dan hasil kajian berdasarkan kaidah, tata cara, dan etika ilmiah dalam bentuk tesis atau bentuk lain yang setara, dan diunggah dalam laman perguruan tinggi, serta makalah yang telah diterbitkan di jurnal ilmiah terakreditasi atau diterima di jurnal internasional. b. Mampu melakukan validasi akademik atau kajian sesuai bidang keahliannya dalam menyelesaikan masalah di masyarakat atau industri yang relevan melalui pengembangan pengetahuan dan keahliannya. c. Mampu menyusun ide, hasil pemikiran, dan argumen saintifik secara bertanggung jawab dan berdasarkan etika akademik, serta
PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA |194
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Ranah/Aspek
Rumusan Capaian Pembelajaran
d.
e.
f.
g. h.
Keterampilan Khusus
a.
b.
c.
d.
Pengetahuan
a. b. c.
d.
mengkomunikasikannya melalui media kepada masyarakat akademik dan masyarakat luas. Mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang menjadi obyek penelitiannya dan memposisikan ke dalam suatu peta penelitian yang dikembangkan melalui pendekatan interdisiplin atau multidisiplin. Mampu mengambil keputusan dalam konteks menyelesaikan masalah pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora berdasarkan kajian analisis atau eksperimental terhadap informasi dan data. Mampu mengelola, mengembangkan dan memelihara jaringan kerja dengan kolega, sejawat di dalam lembaga dan komunitas penelitian yang lebih luas. Mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri; Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data hasil penelitian dalam rangka menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi. Mengembangkan pengetahuan dan teknologi dalam bidang pendidikan Fisika melalui penelitian pendidikan hingga menghasilkan karya inovatif dan teruji. Mengidentifikasi dan memecahkan problematika pendidikan dan pembelajaran fisika dengan menggunakan berbagai pendekatan inter atau multidisipliner. Melakukan penelitian pendidikan fisika dalam mengembangkan pengetahuan dan teknologi dengan pendekatan kuantitatif dan kualitatif serta berbagai desain penelitian pendidikan untuk menghasilkan karya ilmiah yang inovatif dan teruji. Mempublikasikan karya ilmiah berdasarkan hasil penelitian pendidikan Fisika di tingkat nasional dalam forum seminar nasional, jurnal nasional, dan atau seminar/jurnal internasional. Menguasai filosofi pendidikan Fisika, teori belajar dan pembelajaran, serta implikasinya pada pembelajaran Fisika. Menguasai metodologi penelitian pendidikan Fisika dengan pendekatan kuantitatif dan kualitatif dengan berbagai desain penelitian pendidikan. Menguasai berbagai alternatif pemecahan masalah dari problematika pendidikan dan pembelajaran Fisika di sekolah dan perguruan tinggi dengan pendekatan inter atau multidisipliner. Menguasai ilmu Fisika dan pedagogical physics-content tingkat lanjut untuk mengembangkan ilmu pendidikan Fisika, yang mencakup materi mekanika klasik, elektrodinamika, mekanika statistik, mekanika kuantum.
6. Kurikulum Tabel G.2: Sebaran Mata Kuliah Program Studi Magister Pendidikan Fisika untuk Angkatan Tahun 2016/2017 Kode Matakuliah
Semester Nama Matakuliah
MKPS – Matakuliah Pascasarjana Landasan Pendidikan dan Pembelajaran / MKPS801 Fundamental of Education and Learning Metodologi Penelitian Kuantitatif / Quantitative MKPS802 Research Methodology
sks
js
2
2
x
2
2
x
1
2
3
4
PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA |195
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Kode Matakuliah
Semester Nama Matakuliah
sks
js
2
2
2
2
2 2
2 2
2
2
x
2
2
x
2
2
2
2
2
2
2 2 2 2 2
2 2 2 2 2
2
2
x
2
2
x
2
2
x
2 2
2 2
x x
2
2
X
2 2
2 2
X X
4
4
X
2
2
6
6
1
2
3
4
*)
MKPS803 MKPS804 MKPS805 MKPS806
Metodologi Penelitian Kualitatif / Qualitative Research Methodology Metode Penelitian Pengembangan*) / Research and Development Method Metode Penelitian Tindakan*) / Action Research Statistika Inferensial*) / Inferential Statistics
MFIS - Matakuliah Program Studi Filsafat dan Didaktik Fisika / Phylosophy and MFIS801 Didactic of Physics Kajian Penelitian dan Problematika Pendidikan MFIS802 Fisika / Study of Research and Problematic in Physics Education Pengembangan Multimedia Pembelajaran Fisika / MFIS803 Multimedia Development of Physics Learning MFIS804 Penilaian Autentik / Authentic Assessment Evaluasi Program Pendidikan Fisika / Program MFIS805 Evaluation of Physics Education MFIS806 Mekanika Klasik / Classical Mechanics MFIS807 Elektrodinamika / Electrodynamics MFIS808 Mekanika Statistik / Mechanical Statistics MFIS809 Mekanika Kuantum / Quantum Mechanics MFIS810 Kapita Selekta Fisika / Selected Topics of Physics Pengembangan Pembelajaran Fisika*) / MFIS811 Development of Physics Teaching and Learning Inovasi Pendidikan dan Pembelajaran Fisika*) / MFIS812 Education and Learning innovation of Physics Pengembangan Pembelajaran Fisika Berbasis MFIS813 Komputer*) / Development of Computer-based physics Learning Fisika Zat Padat*) / Solid State Physics MFIS814 Optika Modern*) / Modern Optics MFIS815 Metode dan Eksperimen Fisika*) / Methods and MFIS816 Experiment of Physics Fisika Bumi*) / Earth Physics MFIS817 Fisika Komputasi*) / Computational Physics MFIS818 MKPL – Matakuliah kelompok Pengalaman Lapangan MKPL880 Kuliah dan Praktek Lapangan / Teaching Practice
x x x x
x x x x x x x x
MTES – Matakuliah kelompok Tesis MTES891
Seminar Usulan Tesis / Thesis Proposal
MTES890 Tesis / Thesis Jumlah sks *) Mata kuliah Pilihan MKPS diambil minimal 2 sks *) Mata kuliah Pilihan MFIS diambil minimal 4 sks
42
x x 14
12
10
6
PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA |196
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 7. Deskripsi Mata Kuliah MKPS801 Landasan Pendidikan dan Pembelajaran CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu mengkaji persoalan pendidikan fisika dengan menggunakan landasan filosofis, historis, sosiologis dan psikologis. BAHAN KAJIAN Matakuliah ini difokuskan pada kajian persoalan pendidikan fisika dengan menggunakan landasan filosofis, historis, sosiologis dan psikologis. Pandangan, pendekatan dan proses perencanaan, pengembangan dan pelaksanaan pembelajaran dalam latar pembelajaran formal, non-formal atau informal, yang meliputi antara lain pandangan-pandangan tentang belajar, teori belajar dan teori pembelajaran, taksonomi tujuan pembelajaran, karakteristik peserta belajar, strategi dan metode pembelajaran, organisasi isi pembelajaran, dan evaluasi sistem pembelajaran. PUSTAKA [1] Anderson, LW dan Krathwohl, DR., 2001. A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assessing. New York: Addison Wesley Longman Inc. [2] Arends, A. I. 2012. Learning to Teach. New York: McGraw Hill [3] Barba, R.H. 1995. Science in the Multicultural Classroom. Boston: Alyn & Bacon. [4] Joyce, W., & Weil, M. (with Calhoun, E). 2000. Models of Teaching. Sixth Edition. Boston: Allyn Bacon, A Pearson Education Company. [5] Lawson, A. E. 1994. Science Teaching and the Development of Thinking. California: Wadsworth Publishing Company. [6] Burke, K. 2009. How to Assess Authentic Assessment California: Corwin A Sage Company. MKPS802 Metodologi Penelitian Kuantitatif CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memiliki wawasan metode penelitian kuantitatif untuk penelitian pendidikan fisika dan merancang penelitian kuantitatif experimental dan nonexperimental. BAHAN KAJIAN Matakuliah ini membahas konsep-konsep dasar metode penelitian kuantitatif dan penerapannya dalam penelitian pendidikan fisika. Jenis penelitian yang dibahas mencakup penelitian kuantitatif eksprimental dan non eksperimental. Topik yang dibahas meliputi identifikasi dan perumusan masalah, perumusan hipotesis, teknik sampling, variabel dan pengukurannya, teknik pengumpulan data, teknik analisis data, dan pelaporan hasil penelitian. PUSTAKA [1] Salkind, N. J., 2006. Exploring Research. Upper Saddle River, N. J.: Pearson Education.
PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA |197
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [2] Cohen, L., Manion, L. & Morrison, K. 2007. Research Methods in Education.New York, N.Y.: Routledge. [3] Gall, M. D., Gall, J. P. & Borg, W. R. 2003. Educational Research.Upper Saddle River, N. J.: Pearson Education. [4] UM. 2010. Pedoman Penulisan Karya Ilmiah. Malang: UM Press. MKPS803 Metodologi Penelitian Kualitatif CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memiliki wawasan metode penelitian kualitatif untuk penelitian pendidikan fisika dan merancang penelitian kualitatif, R & D, dan mixed method. BAHAN KAJIAN Matakuliah ini membahas konsep-konsep dasar metode penelitian kualitatif dan penerapannya dalam penelitian pendidikan fisika. Jenis penelitian yang dibahas mencakup penelitian kualitatif, R & D, dan mixed method. Topik yang dibahas meliputi perbedaan penelitian kualitatif dan penelitian kuantitatif, identifikasi dan perumusan fokus penelitian, penentuan sasaran penelitian, teknik pengumpulan data, teknik analisis data, dan pelaporan hasil penelitian. PUSTAKA [1] Drew, Clifford J., Hardman, Michael L., Hosp, John L. 2008. Designing and Conducting Research in Education. Thousand Oaks, California: Sage Publications, Inc. [2] Leedy, Paul D., Ormrod, Jeanne Ellis. 2005. Practical Research. Planning and Design. 8th Edition. Upper Saddle River, New Jersey: Pearson Education, Inc. [3] Lichtenberger, Elizabeth O.; Mather, Nancy; Kaufman, Nadeen L; Kaufman, Alan S. 2004. Essentials of Assessment Report Writing. Hoboken, New Jersey: John Wiley & Sons, Inc. [4] Stake, Robert E., 2010.Qualitative Research. Studying How Things Work. New York: The Guilford Press. [5] Wilson, Jeni dan Wing Jan, Lesley. 2008. Smart Thinking. Developing Reflection and Metacognition. Carlton South Victoria, Australia: Curriculum Corporation. MFIS801 Filsafat dan Didaktik Fisika CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memiliki wawasan tentang filosofi penemuan ilmu fisika berdasarkan sudut pandang filsafat pendidikan dan dampaknya dalam pembelajaran fisika. BAHAN KAJIAN Matakuliah ini membahas hakikat fisika dan tujuannya menurut pandangan para pakar (empirisme-positivisme, rasionalisme, kontekstualisme dll). Membahas fisika dan peranannya meliputi fisika sebagai an empirical science, cabang-cabang fisika, peranan dan karakteristik fisika; Filsafat fisika dalam konteks pendidikan, sosial, etika dan kultural. Inkuiri ilmiah: pengujian hipotesis dan peranan induksi dalam inkuiri ilmiah; hukum dan peranannya dalam penjelasan ilmiah; tujuan pendidikan fisika; dan perspektif sejarah pendidikan sains.
PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA |198
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PUSTAKA [1] Suriasumantri, S.J 2000. Ilmu dalam Perspetif. Jakarta: PT. Gramedia [2] Kaplan, A. 1997. The Conduct of Inquiry. California::Chandler Publishing Company [3] Phillips, D.C. and Siegel, Harvey. 2013. Philosophy of Education", The Stanford Encyclopedia of Philosophy (Winter 2013 Edition). [4] Salahudin, A. 2011. Filsafat Pendidikan. Jakarta:Pustaka Setia [5] Carr. D. 2003. Making Sense of Education: An Introduction to the Philosophy and Theory of Education and Teaching. London. MFIS802 Kajian Penelitian dan Problematika Pendidikan Fisika CAPAIAN PEMBELAJARAN Mengembangkan kemampuan mahasiswa dalam menganalisis hasil penelitian mutakhir dan masalah pembelajaran fisika berdasarkan kajian teori pendidikan dan temuan mutakhir tentang perkembangan pendidikan fisika dalam jurnal nasional dan internasional terbaru (5 tahun terakhir). BAHAN KAJIAN Permasalahan dan solusi penyelesaian dalam hal kebijakan pemerintah dalam bidang pendidikan, kurikulum, proses pembelajaran, model/metode pembelajaran, penilaian, penelitian pendidikan, media pembelajaran, dan penerapan pembelajaran berbasis IT. PUSTAKA [1] Anderson, LW dan Krathwohl, DR., 2001. A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assessing. New York: Addison Wesley Longman Inc. [2] Arends, A. I. 2012. Learning to Teach. New York: McGraw Hill [3] Lawson, A. E. 1994. Science Teaching and the Development of Thinking. California: Wadsworth Publishing Company. [4] Kurikulum Fisika Sekolah dan Perguruan Tinggi [5] Artikel Hasil Penelitian Pendidikan Fisika 5 tahun terakhir MFIS803 Pengembangan Multimedia Pembelajaran Fisika CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu merancang dan membuat media pembelajaran fisika berbasis computer untuk sekolah dan perguruan tinggi. BAHAN KAJIAN Alat-alat laboratorium yang digunakan dalam pembelajaran fisika dan simulasi pembelajaran fisika dalam program komputer, serta penggunaan media pembelajaran tersebut dalam pembelajaran fisika, baik di sekolah maupun perguruan tinggi MFIS804 Penilaian Autentik CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu mengembangkan program penilaian berdasarkan landasan teoritis, pelaksanaan, dan pelaporan penilaian di jenjang sekolah dan perguruan tinggi. PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA |199
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Materi penilaian mencakup penilaian atutentik dengan tes dan non tes. Dalam teknik tes dibahas bentuk-bentuk pertanyaan sebagai alat penilaian yang sesuai dengan tujuan atau kompetensi dasar dan indikator yang telah ditetapkan; sedangkan pada teknik non tes akan dibahas antara lain wawancara, observasi, portofolio, jurnal, simulasi, studi kasus, penilaian diri (self assessment), dan skala rating (rating scales). Selanjutnya pembahasan diimplementasikan dalam bentuk perencanaan, pelaksanaan, dan pelaporan penilaian di sekolah/perguruan tinggi PUSTAKA [1] Anderson, L. W., & Krathwohl, D. R. 2001. A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assessing: A Revision of Bloom's Taxonomy of Educational Objectives. New York: Addison Wesley Longman. [2] Blooms, B.S., Engelhart, D.M., Hill, W.H., dan Krathwohl, D.R. 1956. Taxonomy of Educational Objectives, The Clasification of Educational Goal. Handbook 1. Cognitive Domain. London: Longkam Group, Ltd. [3] Enger, Sandra K. dan Yager, Robert E. 2001. Assessing Student Understanding Science. Thousand Oaks, California: Corwin Press. Inc. [4] Doran, R., Chan, F. dan Tamir, P. 1998. Science Educator’s Guide to Assesment. Arlington, Virginia: National Science Teachers Association. [5] Gronlund, N.E.1995. How to Write and Use Instructional Objectives. New Jersey: Englewood Cliffs. [6] Hart, D. 1994. Authentic Assesment, a handbook for Educators. New York: AddisonWesley Publishing Company. [7] Popham, W.J. 1995. Classroom Assessment. Boston: Allyn and Bacon. MFIS805 Evaluasi Program Pendidikan Fisika CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu menjadi pengembang dan evaluator program pendidikan fisika di jenjang sekolah dan perguruan tinggi. BAHAN KAJIAN Konsep dasar evaluasi program, model dan rancangan evaluasi program yang meliputi Goal Oriented Evaluation, Decision Oriented Evaluation, Transactional Evaluation, Goal Free Evaluation, dan Adversary Evaluation, perencanaan dan pelaksanaan evaluasi program, analisis data dan pelaporan dalam evaluasi program. PUSTAKA [1] Tayibnapis, Farida Yusuf. 2000. Evaluasi Program. Jakarta: PT Rineka Cipta [2] Hamid Hasan. 2009. Evaluasi Kurikulum. cetakan kedua. Bandung: Remaja Rosdakarya [3] Kirkpatrick, D. L. 1998. Evaluating Training Programs: The Four Levels. San Francisco: Berrett-Koehler Publisher, Inc. [4] Kirkpatrick, D. L. 2009. Kirkpatrick’s Training Evaluation Model. [5] Partner, C. 2009. Implementing the Kirkpatrick Evaluation Model Plus. PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA |200
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [6] Suharsimi Arikunto dan Cepi Safrudin. 2009. Evaluasi Program Pendidikan: Pedoman Teoritis Praktis Bagi Mahasiswa dan Praktisi Pendidikan, cetakan ketiga. Jakarta: Bumi Aksara MFIS806 Mekanika Klasik CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa (1) mampu mendemonstrasikan konsep dasar dalam formulasi dan transformasi vektor-vektor posisi, kecepatan, percepatan dalam 3D dan 3 koordinat utama; (2) mampu menganalisis konsep dasar dalam formulasi mekanika Newton dalam 3D dan 3 koordinat utama; (3) mampu mengembangkan formulasi Langrangian dan Hamiltonan dari suatu sistem mekanik; (4) mampu mengembangkan pemahaman mekanika klasik untuk partikel banyak dan benda tegar, khususnya tensor Inersia. BAHAN KAJIAN Matriks dan Transformasi Koordinat Utama, Mekanika Newton 3D dan 3 sistem, Mekanika Sistem Partikel, Mekanika umum Benda Tegar, Generalised Sistem Fisis, Metode Lagrange, Osilator Harmonis, Teori Hamilton dan Tranformasi Kanonik. PUSTAKA [1] H. Goldstein, C. Poole, J. Safko. 2000. Classical Mechanics. 3rd ed. Addison Wesley. San Francisco. [2] W. Greiner. 2003. Classical Mechanics Sistem Particle and Hamilton Dynamics. 2 nd. Springer Verlag. New York. [3] G.R., Fowles, and Cassiday, G.L. 2005. Analytical Mechanics.7th. Belmont USA: Thomson Brooks/ Cole. Josef S. Torok, Analytical Mechanics with an Introduction to Dynamical System, John Wiley and Son, New York, 2000 [4] J. Michael Finn. Classical Mechanics, Infinity Sceince Press , Massachuset, 2008 [5] D. Hestetness, New Foundation for Classical Mechanics, Kluwer Academic Pub. New York, 2002 MFIS807 Elektrodinamika CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu menguasai konsep dasar elektrodinamika dan penerapannya dalam kajian interaksi medan elektromagnet dengan bahan. BAHAN KAJIAN Matakuliah ini membahas konsep-konsep dasar elektrodinamika yang meliputi elektrostatik, elektrostatik dalam bahan, magnetostatik, magnetostatik dalam bahan, elektrodinamika, gelombang elektromagnetik, dan radiasi elektromagnetik PUSTAKA [1] Griffiths, David J, 2009, Introduction To Electrodynamics, Prentice Hall, New Jersey. [2] Greiner, Walter, 1998, Classical Electrodynamics, Springer-Verlag New York MFIS808 Mekanika Statistik CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memahami hukum termodinamika, perspektif baru termodinamika dan mekanika statistik, dan penerapannya pada zat padat, cair dan gas. PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA |201
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Matakuliah ini membahas konsep-konsep dasar Mekanika Statistik yang meliputi fungsi distribusi Maxwel Bolzman, Bose Einstein dan Fermi Dirac, dan konsep-konsep Termodinamika yang meliputi teori kinetik gas, gas ideal, kurva P-V-T untuk gas ideal, persamaan gas real, kurva P-V-T untuk gas real, ekspansivitas dan kompresibilitas, konstanta kritis konstanta gas Van der Waals, hukum Termodinamika dan beberapa konsekuensinya, dan entropy. PUSTAKA [1] Richard E. Sonntag, Claus Borgnakke, Gordon J. Van Wylen. 2002. Fundamentals of Thermodynmics. 5th ed. New York: John Wiley & Sons,Inc. [2] Sears,F.W. and Salinger, G.L.1982. Thermodinamics, Kinetic Theory and Statistical Thermodinamics, New York, Addison-Wesley [3] Zemansky, M.W. and Dittman. 1981. Heat and Thermodynamics. New York Mc Graw Hill MFIS809 Mekanika Kuantum CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memahami dasar-dasar fisika kuantum, metodologi fisika kuantum, interaksi kuantum dan beberapa aplikasi dalam atom. BAHAN KAJIAN Dasar-dasar fisika kuantum, persamaan dinamika mekanika kuantum (persamaan Schrodinger bergantung waktu dan tidak bergantung waktu), aplikasi persamaan Schrodinger bebas waktu pada permasalahan sederhana 1 dimensi dan 3 dimensi: partikel bebas, partikel dalam keadaan terikat, atom hidrogen, penyelesaian kasus sederhana dengan Hamiltonan, penyelesaian persamaan Schrödinger bebas waktu (metode polinom), spektrum tenaga dan fungsi eigennya, polinom Hermite, penghitungan ketakpastian posisi dan momentum pada berbagai keadaan eigen berdasarkan prinsip pengukuran; Momentum sudut orbital dan penumlahan momentum sudut. PUSTAKA [1] Claude Cohen Tannoudji, Jac Dupont-Roc, dan Gilbert Gryndberg, 1997, Photons and Atoms, an Introduction to Quantm Electrodynamics, Willey interscience, John Wiley and Sons, New York. [2] David Jeffrey Griffith, 2002, Introduction to quantum mechanics, Kluwer Academic Publishers, New York. [3] Sutopo, 2001. Pengantar Fisika Kuantum. FMIPA UM [4] Hendrik F. Hameka, 2004, Quantum mechanics : A conceptual approach, John Wiley & Sons, Inc., Hoboken, New Jersey. [5] Liboff, R. L. 1980. Introductory Quantum Mechanics.Addison Wesley Publishing Company. New York
PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA |202
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 MFIS810 Kapita Selekta Fisika CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu mengidentifikasi dan mengevaluasi konsep-konsep Fisika secara komprehensif BAHAN KAJIAN Matakuliah ini membahas materi Fisika yang belum dikuasai mahasiswa sehingga dapat memperkaya pemahaman mahasiswa tentang fisika. Pembahasan dikaitkan dengan fenomena kehidupan sehari-hari dan sejarah berkembangnya materi tersebut. Materi fisika yang dipilih meliputi mekanika, termodinamika, gelombang dan optik, elektromagnetik, dan fisika modern. PUSTAKA [1] Topik disesuaikan berdasarkan isu-isu dalam Fisika dan Pembelajaran Fisika MFIS811 Pengembangan Pembelajaran Fisika CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu mengembangkan pembelajaran fisika berbasis aktivitas di jenjang sekolah dan perguruan tinggi. BAHAN KAJIAN Matakuliah ini membahas kurikulum pendidikan fisika di jenjang sekolah dan perguruan tinggi, pendekatan pembelajaran berbasis aktivitas berdasarkan model pembelajaran konstruktivis, bahan ajar berbasis aktivitas dengan memanfaatkan lingkungan, laboratorium, teknologi berbasis ICT dalam pembelajaran fisika. PUSTAKA [1] Kemendikbud. 2013. Kurikulum Fisika 2013. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan [2] Arends, R. I. 2012. Learning to Teach. New York: McGraw-Hill Companies, Inc. [3] Hassard, J. 2005. The Art of Teaching Science: Inquiry and Innovation in Middle School and Secondary High School. New York: Oxford University Press. [4] Jackson, R. R. 2011. How to Plan Rigorous Instruction. Washington, DC: Mindsteps Inc. MFIS814 Fisika Zat Padat CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu mengeksplorasi dan memahami lebih mendalam dan luas tentang fisika zat padat BAHAN KAJIAN Gaya dan vibrasi atom, pita energi elektronik, keadaan tereksitasi, sifat transpot elektronik dari perspektif Drude-Iohm, Sommerfeld, dan kuantum, sifat termal zat, kapasitas panas Dulong-Petit, Einstein, dan Debye, sifat optik dan dielektrik zat padat, sifat magnetik dari atom dan senyawa padat dan gejala dasar superkonduktivitas. PUSTAKA [1] Kittle, C. 2005. Introduction to Solid State Physics. 8th ed, Singapore: John Wiley & Sons Inc PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA |203
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [2] Chrisman,FR.1988. Fundamental of Solid State Physics. Singapore: John Wiley & Sons Inc [3] Omar, M.A. 1975. Elementary Solid State Physics: Principles and Applications. Reading-Massachusetts Addison-Wesley Publishing Company [4] Ashcroft,NW,Mermin,ND.1976. Solid State Physics. Philadhelpia: Sounders College MFIS815 Optika Modern CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu menguasai konsep dasar optika fisis dan penerapannya dalam kajian interaksi cahaya dengan bahan dielektrik. BAHAN KAJIAN Matakuliah ini membahas konsep dasar optika modern yang meliputi interferensi dan difraksi cahaya, polarisasi cahaya, interaksi cahaya dan materi, gelombang, dan pengenalan optik linier. PUSTAKA [1] Sharma, K. K, 2006, OPTICS: Principles and Applications, Elsevier Inc, California [2] Hecht ,Eugene, 2002, OPTICS, Pearson Education, Inc, San Francisco. [3] Griffiths, David J, 2009, Introduction To Electrodynamics, Prentice Hall, New Jersey. [4] Saleh, Bahaa E.A and Teich, Malvin Carl, 1994, Fundamentals of Photonics, John Wiley & Sons, Inc. New York. MFIS816 Metode dan Eksperimen Fisika CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memahami dasar-dasar metode penelitian dan eksperimen fisika pada topic fisika sekolah, serta menyusun laporan kegiatan eksperimen fisika. BAHAN KAJIAN Konsep-konsep metode ilmiah, metode penelitian fisika, berbagai metode eksperimen fisika, desain eksperimen, pengetahuan eksperimen, teori ralat dan praktek eksperimen fisika sekolah, pengolahan dan analisis data, serta menyusun makalah/laporan eksperimen fisika. PUSTAKA [1] Kurikulum fisika sekolah [2] Montgomery, D.C. 2001. Design and Analysis of Experiments. Fifth Edition. New York: John Wiley & Sons, Inc. [3] Bevington, P.R and Robinson,D.K. 2003. Data Reduction and Error Analysis For The Physical; Sciences. 3nd Ed, New York: Mc Graw-Hill,Inc. [4] Les Kirkup, 1994, Experimental Methods, John Wiley and Sons, Melbourne. MFIS817 Fisika Bumi CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memahami gambaran yang komprehensif tentang struktur bumi dan sifat-sifat Fisika Bumi yang meliputi sifat termal bumi, sifat magnetik bumi, sifat listrik bumi, gravitasi bumi dan elastisitas bumi serta memperkenalkan penerapan teori serta PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA |204
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 prinsip-prinsip fisika dalam berbagai masalah kebumian. BAHAN KAJIAN Komposisi dan struktur bumi, fenomena-fenomena yang terjadi dalam lapisan-lapisan bumi dan diikuti dengan kajian akan sifat termal bumi dan optimalisasi pemanfaatannya, sifat kemagnetan, sifat kelistrikan dan graviitasi bumi serta penerapannya dalam bidang eksplorasi dan kajian lingkungan, sifat elastisitas bumi dan hubungannya dengan cepat rambat gelombang dalam setiap lapisan bumi serta implikasinya dalam mempelajari fenomena alam seperti gempa bumi, tsunami dan letusan gunung berapi. PUSTAKA [1] Reynolds J.M. 1998. An Introduction to Applied and Environmental Geophysics, John Willey & Sons. MFIS818 Fisika Komputasi CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memiliki ketrampilan mengkaji masalah fisika berdasarkan hasil tinjauan komputasi numerik. BAHAN KAJIAN Pengertian dasar Fisika Komputasi, analisis ralat komputasi, diskretisasi operator matematik menggunakan deret Taylor, penyelesaian persamaan tak linear, penyelesaian sistem persamaan linear, penghampiran fungsi-fungsi, inversi matriks dan masalah nilai eigen, penyajian beda hingga (beda maju, beda mundur, beda terpusat) bagi operator diferensial dan integral, penurunan dan pengintegralan numerik, penyelesaian masalah syarat awal dan syarat batas, penerapan berbagai metode untuk mengkaji berbagai masalah fisika. PUSTAKA [1] Vesely, F. J. 1994, Computational Physics: An Introduction, New York: Plenum Press [2] Press, W.H. dkk, 2007, Numerical Recipes: The Art of Scientific Computing Third Edition, Cambridge: Cambridge University Press [3] DeVries, P., L., 1994, A First Course in Computational Physics, New York: John Wiley & Sons MKPL808 Kuliah dan Praktek Lapangan CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu merencanakan, melaksanakan, mengevaluasi program-program pendidikan dalam berbagai latar (setting) kelembagaan dan/atau kemasyarakatan MTES891 Seminar Usulan Tesis CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu menyusun usulan penelitian tesis dengan bimbingan dosen pembimbing yang sudah ditetapkan dan melaksanakan kegiatan seminar usulan tesis yang dikoordinasi oleh dosen pengampu matakuliah dan dihadiri oleh dosen pembimbing 1 dan 2, dosen penguji, dan mahasiswa lainnya PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA |205
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 MTES890 TESIS CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu melaksanakan kerja mandiri dalam perencanaan dan pelaksanaan suatu karya ilmiah mengenai suatu masalah kependidikan yang sesuai dengan bidang spesialisasi mahasiswa serta penulisan laporannya dalam bentuk tesis di bawah bimbingan setidak-tidaknya dua orang pembimbing tesis
PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN FISIKA |206
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
H. PROGRAM STUDI MAGISTER FISIKA 1. Spesifisikasi Program Studi Perguruan Tinggi Fakultas Jurusan Program Studi Kode Program Studi Akreditasi Jenjang Pendidikan Jenjang Kualifikasi Gelar Lulusan
: : : : : :
Universitas Negeri Malang Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Fisika Magister Fisika 45102 C (Prodi Baru dalam proses pengusulan akreditasi lebih tinggi) : S2 : Jenjang 8 KKNI : M.Si
2. Visi dan Misi Visi Program Studi Magister Fisika adalah “Menjadi Program Studi Magister Fisika Yang Unggul Dan Menjadi Rujukan Dalam Penyelenggaraan Tridharma Perguruan Tinggi Bidang Fisika Dan Penerapannya”.
1.
2. 3. 4.
Misi Program Studi Magister Fisika adalah: menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran Fisika dan penerapannya yang berpusat pada peserta didik, menggunakan pendekatan pembelajaran yang efektif, dan mengoptimalkan pemanfaatan teknologi; menyelenggarakan penelitian dalam bidang Fisika dan penerapannya yang bermanfaat bagi pengembangan Fisika dan kesejahteraan masyarakat; menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat melalui Fisika dan penerapannya yang berorientasi pada pemberdayaan masyarakat; menyelenggarakan tatapamong program studi magister yang otonom, akuntabel, dan transparan yang menjamin peningkatan kualitas secara berkelanjutan.
3. Tujuan Tujuan Program Studi Magister Fisika adalah: 1. menghasilkan lulusan magister Fisika yang cerdas, religius, berakhlak mulia, mandiri, dan mampu berkembang secara profesional; 2. menghasilkan karya ilmiah dan karya kreatif yang unggul dan menjadi rujukan dalam Fisika dan penerapannya; 3. menghasilkan karya pengabdian kepada masyarakat di bidang Fisika dan penerapannya untuk mewujudkan masyarakat yang mandiri, produktif, dan sejahtera; 4. menghasilkan kinerja program studi magister yang efektif dan efisien untuk menjamin pertumbuhan kualitas pelaksanaan tridharma perguruan tinggi yang berkelanjutan.
PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |207
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 4. Profil Lulusan Program Studi Magister Fisika dirancang untuk menghasilkan lulusan dengan profil sebagai (1) Pendidik Bidang Fisika, (2) Peneliti Bidang Fisika, (3) Praktisi fisika. 5. Capaian Pembelajaran Capaian pembelajaran lulusan Program Studi Magister Fisika ditunjukkan pada Tabel H.1. Tabel H.1: Capaian Pembelajaran Program Studi Magister Fisika Ranah/Aspek Sikap (Lampiran Permen Ristek Dikti 44/2015)
Keterampilan Umum (Lampiran Permen Ristek DIkti 44/2015)
Rumusan Capaian Pembelajaran a. Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius. b. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral dan etika. c. Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan peradaban berdasarkan Pancasila. d. Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa. e. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain. f. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan. g. Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara. h. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik. i. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri. j. Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan. a. Mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif melalui penelitian ilmiah, penciptaan desain atau karya seni dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan bidang keahliannya, menyusun konsepsi ilmiah dan hasil kajian berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah dalam bentuk tesis atau bentuk lain yang setara, dan diunggah dalam laman perguruan tinggi, serta makalah yang telah diterbitkan di jurnal ilmiah terakreditasi atau diterima di jurnal internasional. b. Mampu melakukan validasi akademik atau kajian sesuai bidang keahliannya dalam menyelesaikan masalah di masyarakat atau industri yang relevan melalui pengembangan pengetahuan dan keahliannya. c. Mampu menyusun ide, hasil pemikiran, dan argumen saintifik secara bertanggung jawab dan berdasarkan etika akademik, serta mengkomunikasikannya melalui media kepada masyarakat akademik dan masyarakat luas. d. Mampu mengidentifikasibidang keilmuan yang menjadi obyek penelitiannya dan memposisikan ke dalam suatu peta penelitian yang dikembangkan melalui pendekatan interdisiplin atau multidisiplin. e. Mampu mengambil keputusan dalam konteks menyelesaikan masalah pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora berdasarkan kajian analisis atau eksperimental terhadap informasi dan data. f. Mampu mengelola, mengembangkan dan memelihara jaringan kerja dengan kolega, sejawat di dalam lembaga dan komunitas penelitian yang lebih luas. g. Mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri. h. Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan
PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |208
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
Ranah/Aspek
Rumusan Capaian Pembelajaran
i.
j. Keterampilan Khusus
a. b.
c.
d. e.
f.
Pengetahuan
a. b. c.
menemukan kembali data hasil penelitian dalam rangka menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi. Mampu mengelola, mengembangkan dan memelihara jaringan kerja dengan kolega, sejawat di dalam lembaga dan komunitas penelitian yang lebih luas. (Kekhasan Prodi) Memahami dasar filosofi ilmu Fisika untuk menguatkan sikap ilmiah. (Kekhasan Prodi) Mampu mengembangkan IPTEKS terkait gejala dan masalah fisis melalui analisis dan sintesis hasil riset. Mampu mengembangkan model matematis dan atau model fisis dengan pendekatan inter- atau multidisiplin untuk memecahkan masalah IPTEKS terkait dengan fisika. Mampu mengelola riset dan mengembangkan keilmuan fisika atau fisika terapan untuk menghasilkan model/metode/teori yang teruji dan inovatif, serta mempublikasikannya pada forum atau jurnal ilmiah pada tingkat nasional/internasional. Mampu menganalisis dan mensintesis hasil riset material maju berbasis bahan alam sebagai pengembangan IPTEKS. (Prodi) Mampu mengembangkan model matematis dan atau model fisis dengan pendekatan inter- atau multidisiplin untuk memecahkan masalah IPTEKS terkait dengan kajian tentang material maju berbasis bahan alam. (Prodi) Mampu mengelola riset dan mengembangkan keilmuan fisika atau fisika terapan dalam kajian material maju berbasis bahan alam untuk menghasilkan model/metode/teori yang teruji dan inovatif. (Prodi) Menguasai teori fisika klasik dan modern lanjut. Menguasai metode fisika untuk aplikasi IPTEK. Menguasai pengetahuan tentang teknologi sintesa material maju berdasarkan bahan alam.
6. Struktur Kurikulum dan Sebaran Mata Kuliah Tabel H.2: Sebaran Mata Kuliah Program Studi Magister Fisika Angkatan Tahun 2016/2017 NO
Kode MK
A
MATA KULIAH
sks
js
28
sks per Smt 1
2
3
4
28
11
9
4
4
2
2
x
3
3
x
3
3
x
3
3
x
1
NFIS801
2
NFIS802
3
NFIS803
4
NFIS804
5
NFIS805
MATA KULIAH WAJIB Filsafat dan Didaktik Sains / Philosophy and Science Didactic Mekanika Klasik / Classical Mechanics Fisika Matematika / Mathematics for Physicist Metode Penelitian Fisika / Research Method in Physics Elektrodinamika / Electrodynamics
3
3
x
6
NFIS806
Mekanika Statistik / Statistical Mechanics
3
3
x
7
NFIS807
Mekanika Kuantum / Quantum Mechanics
3
3
x
8
NFIS808
Seminar Tesis / Thesis Seminar
4
4
9
NFIS809
Tesis / Thesis
4
4
MATA KULIAH PILIHAN (Maksimal)
14
Mata Kuliah Pilihan Umum Komputasi Sistem Fisis / Computational of Physics System
4 2
B B.1 1
NFIS821
x x 6
4
4
4
2
6
2
2
x
PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |209
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
NO
Kode MK
2
NFIS822
B.2 3
NFIS823
4
NFIS824
5
NFIS825
6
NFIS826
7
NFIS828
B.3 1
NFIS841
2
NFIS842
3
NFIS843
4
NFIS844
5
NFIS845
6
NFIS846
7
NFIS847
8
NFIS848
B.4
MATA KULIAH Kapita Selekta Fisika Sistem Kompleks / Selected Topics of Complex System Physics Bidang Fisika Teori Gelombang Nonlinear / Nonlinear waves Mekanika Kuantum Relativistik / Relativistic Quantum Mechanics Optika Kuantum / Quantum Optics Teori Medan Kuantum / Quantum Field Theory Termodinamika Kuantum / Quantum Thermodynamics Bidang Fisika Material Fisika Zat Padat Lanjut / Advanced Solid State Metode Karakterisasi Lanjut / Advanced Characterization Method Nanomaterial / Nano-Materials Sintesis Material Alam / Natural Material Syntesis Fisika Magnetik Lanjut / Advanced Magnetics Physics Kristalografi Lanjut / Advanced Crystalography Fisika Dielektrik / Dielectrics Physics Fisika Energi Terbarukan / Renewable Energy Physics Bidang Geofisika
sks per Smt
sks
js
2
2
10
10
4
2
2
x
2
2
x
2
2
x
2
2
x
2
2
16
16
8
2
2
x
2
2
2
2
x
2
2
x
2
2
x
2
2
x
2
2
x
2
2
12
12
6
1
2
4
x 4
2
x 6
2
x
x 4
1
NFIS861
Geofisika Terapan / Applied Geophysics
2
2
x
2
NFIS862
Fisika Batuan / Rock Physics
2
2
x
3
NFIS863
Fisika Gunung Api / Physics of Volcanoes
2
2
x
4
NFIS864
Kemagnetan Batuan / Rock Magnetism
2
2
x
5
NFIS866
2
2
x
6
NFIS867
Geotermal / Geothermal Termodinamika Mineral / Mineral Thermodynamics MATA KULIAH WAJIB DAN PILIHAN
2
2
42
28
A+B
3
2
0
x 17
13
8
4
7. Deskripsi Mata Kuliah A. MATA KULIAH WAJIB NFIS801 Filsafat dan Didaktik Sains CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa berkemampuan penguasaan wawasan tentang filosofi penemuan ilmu fisika berdasarkan sudut pandang filsafat pendidikan dan dampaknya dalam pembelajaran fisika. BAHAN KAJIAN Mata kuliah ini membekali mahasiswa hakikat fisika dan tujuannya menurut pandangan
PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |210
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 para pakar (empirisisme-positivisme, rasionalisme, kontekstualisme, dll), peranan fisika sebagai an empirical sciences, filosofi perkembangan fisika dari era Newton sampai Einstein, Filsafat fisika dalam konteks pendidikan, social, etika, dan kulktural, Inkuiri ilmiah: pengujian hipotesis dan peranan induksi dalam inkuri ilmiah, Hukum, teori serta peranannya dalam menjelaskan gejala-gejala alam. PUSTAKA [1] Werner Heisenberg, Physics and Philosophy: The Revolution in Modern Science, Harper &Brother Publisher, New York, 1958 [2] Robert Disalle, Understanding Space-Time: The Philosophical Development of Physics from Newton to Einstein, Cambridge University press, 2006 [3] The 100 Most Influential Scientits of All Time, Edited by Kara Roger, Britanica Educational Publishing in Association with Rosen Educational Service, 2010. [4] I Gusti Bagus Rai Utama, MA, Filsafat Ilmu dan Logika, Universitas Dyana Pura Bandung Edisi 2013 NFIS802 Mekanika Klasik CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu mendemonstrasikan konsep dasar dalam formulasi mekanika Newton, Langrange dan Hamilton. Mampu mengembangkan formulasi Langrangan dan Hamiltonan. Mampu mengembangkan pemahaman mekanika klasik untuk partikel banyak dan untuk mengembangkan ketrampilan matematika dalam penerapan fisika. BAHAN KAJIAN Prinsip Dasar Mekanika Klasik, Mekanika Newton, Mekanika Sistem Partikel, Mekanika Benda Tegar, Persamaan Lagrange, Osilator Harmonis, Teori Hamilton dan Tranformasi Kanonik. PUSTAKA [1] H. Goldstein, C. Poole, J. Safko. 2000. Classical Mechanics. 3rd ed. Addison Wesley. San Francisco. [2] W. Greiner. 2003. Classical Mechanics Sistem Particle and Hamilton Dynamics. 2 nd. Springer Verlag. New York. [3] Arya, Atam P. 1998. Introduction to Classical Mechanics (2nd). New Jersey: Prentice Hall. [4] Fowles, G.R. and Cassiday, G.L. 2005. Analyttical Mechanics.7th. Belmont USA: Thomson Brooks/ Cole. [5] Symon,K.R.1971.Mechanics (3rd):Massachusets: Addison-Wesley. NFIS803 Fisika Matematika CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu mengaplikasikan matematika, sebagai instrumen fundamental, untuk menyelesaikan persoalan fisika. Mengetahui beberapa area matematika yang dapat dan memadai guna mengembangkan kerangka pikir untuk memformulasikan ide fisis.
PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |211
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Persamaan diferensial, Fungsi-fungsi Khusus, aljabar transformasi linear. PUSTAKA [1] George Arfken. 1985. Matematical Methods For Physicists. Academics Press. [2] John Mathews & R.L Walker. 1970. Mathematical Methods of Physics. AddisonWesley Publishing Company. [3] R. Courant and D. Hilbert. 1966. Methods of Mathematical Physics, Vol 1 and 2. 7th ed. Interscience Publishers. New York. NFIS804 Metode Penelitian Fisika CAPAIAN PEMBELAJARAN Memahami beberapa metode penelitian fisika. Memahami dan mendesain beberapa proses sintesis, karakterisasi, analisis fitting dengan berbagai model, simulasi, memprediksi, dan menformulasikan gejala fisis dalam penelitian fisika. Memahami teknik dan etika publikasi ilmiah hasil penelitian fisika. Memiliki keterampilan dalam mencari sumber referensi ilmiah internasional bereputasi, serta memiliki keterampilan menggunakan beberapa softwares dalam penulisan refernsi ilmiah. Mampu mendesain usulan penelitian sesuai dengan bidang keahliannya. BAHAN KAJIAN Isu-isu terkini penelitian fisika, perkembangan teori dan metode penelitian fisika berdasarkan bidang keahlian, metodesintesis, karakterisasi, analisis fitting dengan berbagai model, simulasi, memprediksi, dan menformulasikan gejala fisis dalam penelitian fisika, teknik dan etika publikasi ilmiah, pencarian refernsi ilmiah internaisonal, softwares refernsi ilmiah, desain usulan penelitian fisika. PUSTAKA [1] Jurnal-jurnal Internasional Bereputasi Terkait (10 tahunterakhir). [2] Zotero, Endnote, Mendeley, (TeknikSitasi, 2016) [3] Les Kirkup, 1994, Experimental Methods, John Wiley and Sons, Melbourne [4] Geoffrey M Clarke, dan Robert E Kempson, Introduction to the design and Analysis of Experiment, 1997, NewYork [5] Bevington, P.R and Robinson,D.K. 1992. Data Reduction and Error Analysis For The Physical; Sciences. 2nd Ed, New York: Mc Graw-Hill, Inc. NFIS805 Elektrodinamika CAPAIAN PEMBELAJARAN Berkemampuan menerapkan konsep induksi dan persamaan Maxwell untuk menganalisis gejala elektrodinamika seperti perambantan gelombang elektromagnet di dalam medium. Berkemampuan menerapkan persamaan Maxwell untuk menganalisis pandu gelombang, radiasi dan optika modern. BAHAN KAJIAN Konsep induksi, persamaan Maxwell, perambantan gelombang elektromagnet di dalam medium, pandu gelombang, radiasi dan optika modern. PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |212
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PUSTAKA [1] Lorrain P, Corson R. D, Elektromagnetic Fields and Wave: Including Electric Circuit, W.H. Freeman Company, New York, 1987 [2] Walter Greiner, Classical Electrodynamics, Springer-Verlag New York, Inc, 1998 [3] David J. Griffiths, zIntroduction To Electrodynamics, Prentice Hall of India, 1999 [4] Arif Hidayat, Diktat Elektromagnet, Jurusan Fisika FMIPA UM, 2014 NFIS806 Mekanika Statistik CAPAIAN PEMBELAJARAN Sebagai pengembangan intuisi termodinamis dan teori kinetik gas, mahasiswa mampu memahasi prinsip mekanika statistik. Mampu menerapkan mekanika statistik untuk beberapa sistem fisis dengan memanfaatkan ilustrasi beberapa teknik kalkulasi. BAHAN KAJIAN Termodinamika dan Teori Kinetik Gas, Mekanika statistik Klasik, Ensemble Kanonik dan Grand Canonic, Mekanika Statistik Kuantum, Fungsi Partisi dan Metode pendekatan, Sistem Fermi, Sistem Bose, Topik khusus : Superfluids, ising Model, onsager Solution PUSTAKA [1] H. Kerson. 1987. Statistical Mechanics. 3rd Ed. John Wiley and Sons. USA [2] W. Greiner, L. Neise, H, Stocker. 1997. 2nd Printing. Spinger Verlag. NY. [3] L. D. Landau dan E. M. Lifshiftz enlarged by L. P. Pitaefvskii. Course of Theoretical Physics Vol. 5 Statistical Physics Part 1. 3rd Ed. Pergamon Press. New York. [4] L. D. Landau dan E. M. Lifshiftz. Course of Theoretical Physics Vol. 5 Statistical Physics Part 2. 3rd Ed. Pergamon Press. New York. NFIS807 Mekanika Kuantum CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu memhami fenomena fisis wilayah mikroskopis. Mampu menerapkan mekanika kuantum untuk sistem fisis yang kompleks BAHAN KAJIAN Review formulasi Schrodinger dan Heisenberg, Review Prisnsip Dasar Mekanika Kuantum, Momentum anguler, Pendekatan elementer dengan teori kuantum terhadap hamburan karena potensial, Spin elektron, Penjumlahan momentum anguler, Teori gangguan, Terapan teori gangguan (struktur halus dan sangat halus [hyperfine] dari atom hidrogen, Pengenalan Persamaan Hartree-Fock dan Teori semiklasik Radiasi, Sistem partikel identik. PUSTAKA [1] R. Shankar. 1998. Prinsiples of Quantum Mechanics. Plenum Press. [2] R. L. Liboff. 1980. Introductory Quantum Mechanics. Addison Wesley Company. Canada. [3] W. Greiner. 2000. Quantum Mechanics, an Introduction.
PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |213
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [4] P.M Mathews. 1982. A Textbook of Quantum Mechanics. McGraw Hill Publishing Company Limited. [5] Leornad I. Schiff. 1968. Quantum Mechanics. McGraw Hill Book Company. NFIS808 Seminar Tesis CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu menyusun usulan penelitian tesis dengan bimbingan dosen pembimbing yang sudah ditetapkan dan melaksanakan kegiatan seminar usulan tesis yang dikoordinasi oleh dosen pengampu matakuliah dan dihadiri oleh dosen pembimbing 1 dan 2, dosen penguji, dan mahasiswa lainnya. NFIS809 Tesis CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu melaksanakan kerja mandiri dalam perencanaan dan pelaksanaan suatu penelitian dalam ilmu fisika yang sesuai dengan bidang spesialisasi mahasiswa serta penulisan laporannya dalam bentuk tesis di bawah bimbingan setidak-tidaknya dua orang pembimbing tesis. B. MATA KULIAH PILIHAN B.1 Mata Kuliah Pilihan Umum NFIS821 Komputasi Sistem Fisis CAPAIAN PEMBELAJARAN Memiliki pandangan komperhensif tentang topik dalam pemodelan komputasi dan analisis data sistem fisis. Memahami kosep dasar, teknik yang berorientasi pada penelitian dalam pemodelan komputasi dan analisis data sistem fisis. Mampu menerapkan pemahaman pemodelan komputasi dan analisis data pada satem fisis. BAHAN KAJIAN Advanced techniques, with emphasis on recently developed techniques, in branches of experimental physics, Data analysis and computer modelling relevant to experiments. Topics in nonlinear and quantum sistes will predominate but other fields such as nuclear physics, astrophysics etc will also be featured from time to time. PUSTAKA [1] Press, W.H., Teukolsky S.A., Vetterling, W.T., dan Flannery, B.P., 1992, Numerical Recipes in FORTRAN: The Art of Scientific Computing, 2ed, Cambridge University Press, New York [2] Press, W.H., Teukolsky S.A., Vetterling, W.T., and Flannery, B.P. 1996. Numerical Recipes in FORTRAN 90: The Art of Parallel Scientific Computing. Vol 2. 2ed. Cambridge University Press. New York. [3] Vesely, F. J., 1994, Computational Physics: An Introduction, Plenum Press, New York [4] Jurnal-jurnal terkait
PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |214
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 NFIS822 Kapita Selekta Fisika Sistem Kompleks CAPAIAN PEMBELAJARAN Memiliki pandangan komperhensif tentang topik dalam pemodelan komputasi dan analisis data sistem fisis. Memahami kosep dasar, teknik yang berorientasi pada penelitian dalam pemodelan komputasi dan analisis data sistem fisis. Mampu menerapkan pemahaman pemodelan komputasi dan analisis data pada satem fisis. BAHAN KAJIAN Advanced techniques, with emphasis on recently developed techniques, in branches of experimental physics, Data analysis and computer modelling relevant to experiments. Topics in nonlinear and quantum system will predominate but other fields such as nuclear physics, astrophysics etc will also be featured from time to time. PUSTAKA [1] Press, W.H., Teukolsky S.A., Vetterling, W.T., dan Flannery, B.P., 1992, Numerical Recipes in FORTRAN: The Art of Scientific Computing, 2ed, Cambridge University Press, New York [2] Press, W.H., Teukolsky S.A., Vetterling, W.T., and Flannery, B.P. 1996. Numerical Recipes in FORTRAN 90: The Art of Parallel Scientific Computing. Vol 2. 2ed. Cambridge University Press. New York. [3] Vesely, F. J., 1994, Computational Physics: An Introduction, Plenum Press, New York [4] Holmes, Mark H. 2006. Introduction to Numerical Methods in Differential Equation. New York. Springer. [5] Polycarpou, Anastasis C. 2006. Introduction to the Finite Element Method in Electromagnetics. Morgan & Claypool Publishers. [6] Jurnal-jurnal terkait B.2 Bidang Fisika Teori NFIS823 Gelombang Nonlinier CAPAIAN PEMBELAJARAN Berkemampuan menerapkan konsep perambatan gelombang noninier di dalam medium dispersive sebagai syarat timbulnya soliton. Berkemampuan memahami fenomena perambatan soliton yang dideskripsikan oleh persamaan Korteweg de Vries, persamaan Schrodinger Nonlinier, dan persamaan sine-Gordon dan aplikasinya di dalam hidrodinamika, optik, dan condense matter. BAHAN KAJIAN Perambatan gelombang noninier di dalam medium dispersive sebagai syarat timbulnya soliton, perambatan soliton dengan persamaan Korteweg de Vries, persamaan Schrodinger Nonlinier, persamaan sine-Gordon, aplikasi gelombang soliton dalam hidrodinamika, optik, dan condense matter.
PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |215
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PUSTAKA [1] Drazin, P. G. and R. S. Johnson , Solitons: an Introduction, Cambridge University press, 1989 [2] Akira Hasegawa, Optical Solitons in Fibers, Springer, 1990 [3] Ablowitz, M. J. and P. A. Clarkson Solitons, Nonlinear Evolution Equations and Inverse Scattering, London Mathematical Society lecture Notes 149, Cambridge University press, 1991 [4] Anjan Biswas and Swapan Konar, Introduction to non-Kerr Law Optical Solitons, Chapman &Hall/CRC-Taylor&Francis Group, 2006 [5] Arif Hidayat, Diktat Optik Nonlinier, Jurusan Fisika FMIPA UM, 2011 [6] Arif Hidayat, Diktat Gelombang Nonlinier, Jurusan Fisika FMIPA UM, 2016 NFIS824 Mekanika Kuantum Relativistik CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menerapkan postulat evolusi waktu untuk partikel relativistik sebagai dasar membangun persamaan gelombang relativistik. Mampu menerapkan perangkat matematis dalam mekanika kuantum relativistik. Mampu memahami dan menyelesaikan persamaan untuk partikel berspin bulat. Mampu memahami dan menyelesaikan persamaan untuk partikel berspin setengah. BAHAN KAJIAN Perangkat matematis untuk mekanika kuantum relativistk, persamaan Klein Gordon, Persamaan Dirac dan aplikasinya PUSTAKA [1] W. Greiner: Relativistic Quantum Mechanics, 2nd ed Springer. [2] J.D. Bjorken, S.D. Drell, Relativistic Quantum Mechanics, McGraw Hill Book Company. [3] Jurnal terkait NFIS825 Optika Kuantum CAPAIAN PEMBELAJARAN Berkemampuan menerapkan konsep cahaya sebagai partikel foton sebagai dasar untuk mempelajari gejala interaksi materi-cahaya melalui pendekatan semiklasik seperti interaksi atom dengan medan elektromagnetik, laser. Berkemampuan menerapkan konsep cahaya sebagai partikel foton sebagai dasar untuk mempelajari gejala interaksi materi-cahaya melalui pendekatan kuantum seperti kuantisasi radiasi dan radiasi kuantum. BAHAN KAJIAN Konsep cahaya sebagai partikel foton untuk mendeskripsikan gejala interaksi matericahaya melalui pendekatan semiklasik seperti interaksi atom dengan medan elektromagnetik, laser dan pendekatan kuantum seperti kuantisasi radiasi dan radiasi kunatum.
PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |216
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 PUSTAKA [1] Mark Fox, Quantum Optics: An Introduction, Oxford Master Series In Atomic, Optical, And Laser Physics, Oxford University Press, 2006. [2] Gilbert Grynberg, Alain Aspect, dan Claude Fabre, Introduction to Quantum Optics: From The Semi-Classical Approach to Quantized Light, Cambridge University Press, 2010. NFIS826 Teori Medan Kuantum CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu menjelaskan prinsip dasar teori medan kuantum. Mampu menerapkannya untuk menentukan diagram Feynman tiga tingkat untuk mengkaji fisika partikel. BAHAN KAJIAN Keadaan partikel, evolusi waktu dan S-Matrix, operator kreasi dan anihilasi, Medan Kuantum dan Kausalitas, Kuantisasi kanonik medan klasik, Penentuan elemen S-matrix PUSTAKA [1] W. Greiner, J. Reinhardt: Field Quantization, 1996, Springenr Verlag Berlin. [2] W. Greiner, J. Reinhardt: Quantum Electrodynamics, 3rd ed, 2003, Springer Verlag Berlin. NFIS828 Termodinamika Kuantum CAPAIAN PEMBELAJARAN Mampu mengeksplorasi landasan termodinamika dari pandangan teori kuantum dengan mengembangkan teori penyatuan antara mekanika dan termodinamika dan persamaan gerak kuantum yang umum bagi proses reversibel dan ireversibel. Diharapkan mampu menjangkau topik keadaan setimbang dan tak setimbang bagi qubits, qudits dan medan fermion dan boson, entanglement, entropi, mesin panas partikel tunggal,isu konsep terbuka dalam mekanika statistika kuantum dan quantum theory of open system. Mampu membangun pemikiran dengan penekanan definisi konseptual, konsistensi logika dan pendekatan fisika matematik yang memadai. BAHAN KAJIAN Brief review of axiomatic foundations of thermodynamic, kinematics: definition of fundamental concepts and their mathematical representation; observable and measuremant, dynamics: Hamiltonian dynamics in classical mechanics; quantum mechanics; quantum thermodynamics; energy and generator of Hamiltonian dynamics, (Quantum Thermo) Dynamics of a single constituent of matter: general equation of motion for reversible and irreversible processes. PUSTAKA [1] E. Allahverdyan, R. S. Johal and G. Mahler, “Work Extremum Principle: Structure and Function of Quantum Heat Engines,” 2007, arXiv: 0709.4125v1. [2] E. Latifah dan A. Purwanto, “Quantum Heat Engine; Multiple-State 1D Box System, Journal of Modern Physics, 2013, 4, 1108-1115, doi:10.4236/jmp.2013.48147 PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |217
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [3] J. Gemmer, M. Michel, G, Mahler, Quantum Thermodynamic, Emergency of thermodynamic Behavior within Composite Quantum System, 2nd ed., Spinger-Verlag Berlin Heidelberg, 2009. DOI 10.1007/978-3-540-70510-9 [4] L. D. Landau and E. M. Lifshittz, ‘Statisticl Physics, Course of Theoretical Physics”, Translated from the Russian by J. B. Sykes and Kearsley, 2n ed, Pergamon Press, New York, USA, 1970. [5] P. Borowski, J. Gammer and G Mahler, On The Concept of Pressure in Quantum Mechanics, Europhys, Lett., 62, 629 (2003). NFIS841 Fisika Zat Padat Lanjut CAPAIAN PEMBELAJARAN Menganalisis sistem zat padat ditinjau dari struktur kristal, tipe ikatan, sifat fisis zat padat fase kristalin, amorf, glass. Teori konduktivitas, superkonduktivitas, dielektrisitas, fonon, magnetisme, multiferroik, dimensi rendah dan kondisi ekstrim, multi respons. BAHAN KAJIAN Ikatan kimia, struktur kristal, orbital, sistem kuantum zat padat, fase kristalin, amorf, glass. Teori konduktivitas dan sumber, superkonduktivitas. Eksiton, plasmon, dan dielektrik screening, dielektrisitas dan berbagai sumber polarisasi. Sifat optik semikonduktor dan insulator. Sifat termal dan fonon. Struktur kristal, struktur magnet, dan kemagnetan: sistem terlokalisasi dan impuritas Kondo. Multiferroisitas: ferroelektrik, ferromagnetik, ferroelastik. Sistem zat padat dimensi rendah. Sistem padat dalam kondisi ekstrim. PUSTAKA [1] Geuseppe Grosso, Geuseppe Pastori Parravichini, Solid State Physics, Academic Press, 2003, Amsterdam [2] Ulrich Rössler, Solid State Theory: an introduction, 2009, Springer, NY [3] Manijeh Razeghi, fundamentals of Solid state engineering, Kluwer Academic Publisher, NY 2002. [4] Kittle, C. 1996. Introduction to Solid State Physics. 7th ed. Singapore: John Wiley & Sons Inc. [5] Ashcroft, NW, Mermin, ND.1976. Solid State Physics. Philadhelpia: Sounders College [6] Steven H. Simon, Lecture Notes for Solid State Physics, Oxford University, 2012 NFIS846 Kristalografi Lanjut CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu (1) menganalisis berbagai sistem struktur kristal simetri, incommensurability, cacat, dan dimensionalitas kristal, stress dan strain kristal; (2) mengevaluasi Geometri dan sistem kuasikrital: dasar tiling dan simetri aperiodik, sisntesis karakterisasi dan sifat QC; (3) menganalisis kaitan antara orbital dan parameter anisotropi kristal; (4) menganalisis perbedaan struktur kristal dan struktur magnet; (5) menganalisis memodifikasi struktur kristal melalui sistem fisis dan sistem kimia; (6) menganalisis penyebab dan akibat distorsi sistem kristal dalam kaitannya dengan efek Jahn Teller; (7) menganalisis simetri, sistem tensor, dan matriks dalam Kristal; (8) menganalisis sistem PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |218
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 anisotropi geometri dan sistem anisotropi fisis; (9) menganalisis anisotropi sifat mekanik dan komplementernya; (10) menganalisis anisotropi elektrik dan komplementernya; (11) menganalisis anisotropi magnetik dan komplementernya; (12) menganalisis anisotropi optik dan komplementernya. BAHAN KAJIAN Definisi dan ruang lingkup serta deskripsi; menganalisis berbagai sistem struktur kristal menurut pengertian intrinsik dan ekstrinsik secara luas; menjelaskan kaitan antara struktur kristal dan sifat fisis; menganalisis perbedaan struktur kristal dan struktur magnet, sumber penyebab, dan peralatan karakterisasinya; mengevaluasi Geometri dan sistem kuasikrital: dasar tiling dan simetri aperiodik, sisntesis karakterisasi dan sifat QC; menganalisis simetri, sistem tensor, dan matriks dalam fisika; memahami sistem anisotropi geometri; menganalisis sistem anisotropi geometri dan sistem anisotropi fisis; reduksi simetri dalam sistem kristal tunggal; menganalisis sistem anisotropi mekanik; tensor stress-strain; reduksi tensor stress simetri kristal dan pengukurannya; menganalisis sistem anisotropi elektrik: konduktivitas dan resistivitas dan pengukurannya; menganalisis sistem anisotropi magnetik dan pengukurannya; memahami sistem anisotropi optik dan pengukurannya; menganalisis anisotropi sistem pieroelektrik kristal dan pengukurannya; menganalisis anisotropi sistem dielektrik kristal dan pengukurannya; menganalisis anisotropi sistempiezoelektrik kristal dan pengukurannya; menganalisis anisotropi sistem termal kristal dan pengukurannya; menganalisis anisotropi sistem termoelektrik kristal dan pengukurannya; menganalisis anisotropi sistem piezoresistansi kristal dan pengukurannya; menganalisis anisotropi sistem tro-optik kristal dan pengukurannya. PUSTAKA [1] G. S. Zhdanov, Edited by A. F. Brown, Crystal physics, Oliver and Boyd Ltd, 1965, Edinburg and London. [2] Roger G Burns, Mineralogical Applications of Crystal Field Theory, 2 ed., Cabridge University Press, 2005. [3] Newnham, Properties of Materials, anisotropy, symmetry, structure, Oxford [4] W. Cochran, F.R.S, The Dynamic of Atom in Crystals, Edward and Arnold Limited, London, UK, 1972 [5] C. Janot, Quasi Crystal, The Primer, Oxford Science Publishing, Clarendon Press-Oxford (1997) [6] International Tables for Crystallography vol. D, Physical Properties of Crystal. [7] C.N.R Rao, Solid state transition in Solids, [8] www.ccp14.ac.uk [9] Condensed matter computation NFIS842 Metode Karakteristik Lanjut CAPAIAN PEMBELAJARAN Memahami perbagai teknik karakterisasi material serbuk, film, bulk, liquid dan gel. Memahami metode fitting dengan menggunakan berbagai software dalam menganalisis sifat struktur, morfologi, distribusi dan ukuran partikel. Menguasai dan mengembangkan keterampilan PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |219
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 analisis data dalam mengkarakterisasi sifat magnetik, sifat listrik, sifat optik, dan sifat mekanik material. BAHAN KAJIAN Teknik-teknik karakterisasi material serbuk, film, bulk, liquid dan gel, Metode fitting dengan menggunakan berbagai software dalam menganalisis sifat struktur, morfologi, distribusi dan ukuran partikel, keterampilan analisis data dalam mengkarakterisasi sifat magnetik, sifat listrik, sifat optik, dan sifat mekanik material. PUSTAKA [1] B. D. Cullity and C. D. Graham. 2009. Introduction to Magnetic Materials. John Wiley & Sons, Inc. New York. [2] J. Kohlbrecher, User guide for the SASfit software package. Paul Scherrer Institute, 2012. [3] Kittle, C. 1996. Introduction to solid State Physics. John wiley and Sons, New York. [4] Omar, Ali. 1975. Elementary Solid state Physics. Addison Wesley Publishing Company Inc. United State [5] R. E. Smallman. 1991. Metalurgi Fisik Modern. Penerbit PT Gramedia. Jakarta. [6] S. Rugmai and S. Soontaranon. 2013. Manual for SAXS/WAXS data processing using SAXSIT. SLRI, Thailand. [7] Soshin Chikazumi. 1964. Physics of Magnetism. John Wiley & Sons, Inc. New York. NFIS843 Nanomaterial CAPAIAN PEMBELAJARAN Memahami material nano, sifat karakterisasi struktur nano material, sifat magnetik material nano, sifat listrik material nano dan komposit nano material. memiliki kemampuan pengetahuan tentang rekayasa sintesis material dan kontrol metode fabrikasi material pada skala nanometer. Memahami sifat unik material seperti sifat kimia dan fisika sebagai dampak degradasi ukuran material pada level nanometer. Mengetahui perkembangan aplikasi material nano terkini diperbagai bidang. BAHAN KAJIAN Pengantar material nano, sintesis dan fabrikasi material nano, rekayasa sintesis dan kontrol metode fabrikasi material nano, sintesis dan fabrikasi komposit nano material, rekayasa sintesis dan kontrol metode fabrikasi komposit nano material, karakterisasi struktur nano material, sifat magnetik material nano, sifat listrik material nano, pengaruh ukuran pada sifat unik material (sifat kimia dan fisika), Aplikasi material nano terkini. PUSTAKA [1] B. D. Cullity and C. D. Graham. 2009. Introduction to Magnetic Materials. John Wiley & Sons, Inc. New York. [2] Kittle, C. 2008. Introduction to solid State Physics. John wiley and Sons, New York. [3] Omar, Ali. 1975. Elementary Solid state Physics. Addison Wesley Publishing Company Inc. United State. [4] R. E. Smallman. 1991. Metalurgi Fisik Modern. Penerbit PT Gramedia. Jakarta. PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |220
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [5] Soshin Chikazumi. 1964. Physics of Magnetism. John Wiley & Sons, Inc. New York. NFIS844 Sintesis Material Alam CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa memahami dan mengembangkan berbagai metode sintesis material alam seperti metode kopresipitasi, sonokimia, sol-gel, reaksi padatan, spincoating, electrospining, dan lain-lain pada bahan alam seperti pasir besi, pasir silika, batu kapur dll. Mahasiswa memahami berbagai metode karakterisasi hasil sintesis material alam. Mahasiswa memahami dan mengembangkan berbagai aplikasi material alam pada berbagai bidang dunia industri dan penelitian BAHAN KAJIAN Sintesis material alam: oksida besi, silika, tembaga, hydroxyapatite, karaterisasi material alam: sifat magnetik, sifat struktur, sifat listrik, dan sifat optik, dan aplikasi material alam pada berbagai bidang di dunia industri dan penelitian seperti pigment, adsorbent, keramik, konversi energy, elektronika, dll PUSTAKA [1] C. N. R. Rao and Kanishka Biswas, 2015, Essentials of Inorganic Materials Synthesis, Jhon Wiley & Sons, Inc, Hoboken, New Jersey [2] J.N. Lalena, D.A. Cleary, E.E Carpenter and N. F. Dean, 2007, Inorganic Materials Synthesis and Fabrications, Jhon Wiley & Sons, Inc, Hoboken, New Jersey [3] Mario Leclerc, and Robert Gauvin, 2014, Functional Materials: For Energy, Sustainable Development and Biomedical, Walter de Gruyter GmbH & Co, Gottingen [4] Artikel terkait pada Jurnal internasional yang bereputasi (10 tahun terakhir) NFIS845 Fisika Magnetik Lanjut CAPAIAN PEMBELAJARAN Memahami konsep lanjut kemagnetan, domain magnetik, proses magnetisasi. Memahami konsep struktur magnetic, anisotropi magnetic dan konsep magnetic kuat dan lemah. Memahami beberapa teknik pengukuran sifat magnet dan analisis datanya. Memahami konsep magnetic pada nanomaterial magnetik. Memahami aplikasi terkini dari nanomaterial magnetik. BAHAN KAJIAN Teori kemagnetan, Diamagnetik, paramagnetic, ferromagnetik, anti ferromagnetik, ferrimagnetik, superparmagnetik, struktur magnetic, anisotropi magnetic, konsep magnetic kuat dan lemah,pengukuran sifat magnetic dan analisis datanya, kemagnetan pada nanomaterial magnetic, aplikasi terkini dari nanomateri almagnetik. PUSTAKA [1] Cullity, Introduction to Magnetic Materials. Addison Wesley (2009). [2] K. H. J. Buschow and F. R. de Boer, Physics of Magnetism and Magnetic Materials, Kluwer Academic Publishers, New York (2004).
PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |221
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [3] David Jiles, Introduction to Magnetism and Magnetic materials. Chapman & Hall. (1991). [4] Jurnal-jurnal Internasional BereputasiTerkait (10 tahun terakhir). NFIS847 Fisika Dielektrik KOMPETENSI Mahasiswa memahami sifat struktur material ferroelektik dan antiferrelektrik. Mahasiswa memahami sifat struktur domain material ferroelektik dan antiferrelektrik. Mahasiswa memahami efek pyroelektrik dan polarisasi spontan. Mahasiswa memahami polarisasi listrik, konduksi listrik dan dielektrik loss. Mahasiswa memahami sifat piezoelektik dan electrostrictive. BAHAN KAJIAN Struktur kristal dan simetri kristal material ferroelektrik dan antiferroelektrik, struktur domain material ferroelektrik dan antiferroelektrik, efek pyroelektrik, theori polarisasi spontan, Polarisasi listrik, konduksi listrik dan dielektrik loss, sifat piezoelektrik dan electrostrictive. PUSTAKA [1] Mark J. Lododa , 2000, Low and High Dielectric Constant Materials: Materials Science, Processing, and reliability isues, Electrochemical society Inc, Pennington, New Jersey. [2] Kwan-Chi Kao, 2004nDielectric Phenomena in Solids: With Emphasis on Physical Concepts of electronic process, Elsevier academic press. [3] IS Zheludev, 1971, Physics of Crystalline Dielectrics, volume1 dan volume 2, Plenum Press, London [4] Artikel terkait pada Jurnal internasional yang bereputasi (10 tahun terakhir) NFIS848 Fisika Energi Terbarukan KOMPETENSI Mahasiswa memahami dan mampau mengembangkan tentang jenis-jenis sumber energi terbarukan seperti Solar energi, Biofuel, Fuel cell, energy angin, harvesting energy. Mahasiswa mampu memahami energi terbarukan berbasis solar energy seperti solar cell, solar steam, dan photoelectrochemical. Mahasiswa memahami jenis-jenis dan metode sintesis material solar cell. Mahasiswa memahami metode karakterisasi material solar cell. Mahasiswa memahami dan mengembangkan aplikasi material solar cell sebagai sumber energy terbarukan pada kehidupan sehari-hari. BAHAN KAJIAN Pendahuluan tentang sumber energy terbarukan : Solar energi, Biofuel, fuel cell, energy angin, dll, Energi terbarukan berbasis solar energy : solar cell, solar steam, Photoelectrocemical, jenis-jenis soal cell : silikon, Polymer, DSSC, hybrid. Teori tenatang soalr cell, metode sintesis solar cell, Karakterisasi solar cell, dan aplikasi solar cell PUSTAKA [1] K. K. Goyal, 2009, Renewable Energy, Mahveer and Sons, New Delhi
PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |222
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 [2] R.C. Neville, 1995, Solar Energy Conversion: The Solar Cell, Elsivier Science BV. Amesterdam [3] A.R. Jha, 2009 Solar Cell Technology and Applications, CRC Press, Taylor and Francis Group [4] Artikel terkait pada Jurnal internasional yang bereputasi (10 tahun terakhir) NFIS861 Geofisika Terapan CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memahami metode geofisika dan mampu memilih metode yang tepat untuk kasus lapangan tertentu, menggunakan alat ukur geofisika, mengolah dan menganalisis data serta interpretasi dan justifikasi data yang diperoleh BAHAN KAJIAN Gambaran umum metode Geofisika dan penerapannya, review metode kelistrikan, review metode kemagnetan, review metode seismik, review metode elektromagnetik, studi kasus lapangan geotermal, studi kasus lapangan minyak bumi, studi kasus pencemaran lingkungan, studi kasus eksplorasi air dan mineral. PUSTAKA [1] Zulaikah, S., 2016, Diktat Geofisika Terapan, Jurusan Fisika [2] W. M. Telford, L. P. Geldart, Robert E. Sheriff, 1990, Applied Geophysics, Cambridge University Press, pp.770. [3] Jurnal-Jurnal Terkait NFIS862 Fisika Batuan CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memahami dan menerapkan konsep-konsep fisika dalam mengkaji obyek matrik batuan, volume ruang pori dan material ruang pori. Menganalisis berbagai kompilasi sifat fisika dalam batuan meliputi matrik, volume ruang pori dan material dalam pori. BAHAN KAJIAN Gambaran umum metode Geofisika dan penerapannya. Matrik batuan, volume ruang pori dan material ruang pori. Spesifik surface area. Review sifat magnetik batuan, sifat kelistrikan batuan, sifat elastisitas batuan, elektromagnetik batuan, gravitasi. Analisis kompilasi sifat fisika dalam batuan. Studi kasus. PUSTAKA [1] Schon, J.H., 1996, Pyisical Properties of Rock: Fundamentals and Principles of Petrophysics, PERGAMON, pp.583. [2] Zulaikah, Siti, 2016, Fisika Batuan, Hand Out Kuliah. [3] Jurnal-jurnal terkait NFIS863 Fisika Gunung Api CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memahami karakteristik fisika gunung api khususnya gunung api di Indonesia dan dunia pada umumnya, meliputi proses terjadinya, struktur dan PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |223
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 pendeteksian kantong magma. Mitigasi bencana gunung api. Mahasiswa mampu menerapkan metode geofisika dan memilih metode yang tepat untuk diterapkan pada kasus gunung api. BAHAN KAJIAN Karakteristik gunung api di Indonesia dan dunia; morfologi dan perkembangan formasi vulkanik, tipe erupsi, evolusi vulkanik, proses terjadinya gunung api dan struktur gunung api, mitigasi bencana gunung api, volcano dan iklim. PUSTAKA [1] Parfitt, L and Wilson, L., 2008, Fundamental of Physical Volcanology, Wilwy-Blackwell [2] Jurnal-Jurnal terkait NFIS864 Kemagnetan Batuan CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memahami sifat magnetik batuan dan aplikasinya untuk berbagai kepentingan yaitu environmental magnetims, magneticlimatology, industri, biomagnetism dan agrogeomagnetism. BAHAN KAJIAN Gambaran umum kemagnetan batuan dan bidang aplikasi terkait; dasar-dasar kemagnetan batuan, mineral magnetik di alam, environmental magnetism, magnetoklimatologi, agrogeomagnetism, aplikasi kemagnetan batuan pada bidang industri. PUSTAKA [1] Dunlop and Ozdemir, 2005, Rock Magnetism, [2] Zulaikah, S., 2016, Diktat Kemagnetan Batuan dan Aplikasinya, Jurusan Fisika FMIPA UM. [3] Jurnal-Jurnal Terkait NFIS866 Geotermal CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memahami karakteristik geotermal, proses pemetaan geothermal, mampu memilih dan menggunakan metode yang tepat untuk kasus lapangan geothermal, mengolah dan menganalisis data, serta interpretasi dan justifikasi data yang diperoleh. BAHAN KAJIAN Karakteristik Geotermal. Pemetaan Geotermal, Eksplorasi Geotermal, Studi kasus Geotermal. Kuliah lapangan Geotermal.. PUSTAKA [1] Bodvarsson, G., 1987, Geothermal Reservoir Physics, United Nation University. [2] Jurnal-Jurnal Terkait NFIS867 Termodinamika Mineral CAPAIAN PEMBELAJARAN Mahasiswa mampu memahami konsep-konsep termodinamika dan penerapannya dalam sain mineral serta aplikasinya dalam geotermometri dan geobarometri.
PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |224
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016 BAHAN KAJIAN Dasar-dasar termodinamikam Energi bebas Gibbs dan Energi Bebas Helmholtz, Rekasi kimia dalam sistem padat, Gambaran umum geotermometri dan geobarometri, Exchange geothermometers, solvus thermometry, solid-solid reaction, reaksi fase gas. PUSTAKA [1] Cemic, L., 2005, Thermodynamics in mineral sciences: an Introduction, Springer. pp 399. [2] Jurnal-Jurnal Terkait
PROGRAM STUDI MAGITER FISIKA |225
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
I. DOSEN JURUSAN FISIKA NO.
DATA DIRI DOSEN
1
1. 2
2. 3
3. 4
4. 5
Abdulloh Fuad, Drs., M.Si Lektor Kepala, IV/b NIP. 196302221988121002, NIDN. 0022026308 S1: Pendidikan Fisika, IKIP Surabaya (1988); S2: Sain Fisika, ITB Bandung (1993) : Jl. Suropati No. 189 RT4/RW01, Losari-Singosari, : 0811363054, :
[email protected] Agus Suyudi, Drs., M.Pd Lektor Kepala, IV/b NIP. 195710281983031003, NIDN. 0028105711 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG (1982); S2: Pendidikan Fisika, IKIP Jakarta (1987) : Jl. Hasanudin 58, Batu, Malang 65313, : 593-323, : 081555150081, :
[email protected] Ahmad Taufiq, Dr., S.Pd., M.Si Lektor, III/c NIP. 198208182005011002, NIDN. 0016088102 S1: Pendidikan Fisika, Universitas Negeri Malang (2004); S2: Fisika ITS (2008); S3: Fisika, ITS (2015) : Jl. Bendungan Wlingi 21 Malang, : 081233196644, :
[email protected] Arif Hidayat Prof, Dr. M.Si Guru Besar, IV/c NIP. 196608221990031003, NIDN 0022086609 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG (1989); S2: Ilmu Fisika, UGM Yogyakarta (1994); S3: Laser dan Radiasi atmosferik Des Sciences et Technologies De Lille Perancis (2001) : Jl. Tirtomulyo V/2 Landungsari, Malang 65151, : 08125296887, :
[email protected] Asim, Drs., M.Pd Lektor Kepala, IV/a NIP. 195407051980021002, NIDN. 0012045506 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG (1980); S2: Pendidikan Fisika, IKIP Jakarta (1987) : Jl. Tirto Utomo VI/28, Landungsari, Dau, Malang, : 08123319572, :
[email protected]
DOSEN JURUSAN FISIKA |226
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
NO.
DATA DIRI DOSEN
5. 6
7
8
9
10
Atsnaita Yasrina, M.Sc Tenaga Dosen, III/b NIP. 198610282015042002 S1: Ilmu Fisika UGM (2010); S2 Fisika Ilmu Fisika UGM (2013) : Maguwo No. 707 bangun Tapan, Bantul Yogyakarta, : 081915564835, :
[email protected]
Burhan Indriawan, S.Si, M.Si Asisten Ahli, III/a NIP. 197707011999031001, NIDN. 0001077202 S1: Sains Fisika, ITS Surabaya (1996); S2: Ilmu Fisika, UGM Yogyakarta (2006) : Jl. Gadang IV/3 RT03/RW07, Malang 65149, : 0818530611, :
[email protected] Chusnana Insjaf Yogihati, Dra., M.Si, Lektor, IV/a NIP. 196509061991032001, NIDN. 0006096506 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG (1989); S2: Ilmu Fisika, UGM Yogyakarta (1998) : Jl. Mayjen Sungkono Perum Puri Cempaka Putih BG 2, Malang 65145, : 081252734417, :
[email protected] Daeng Achmad Suaidi, S.Si, M.Kom Lektor, III/c NIP. 196902271997021001, NIDN. 0027026903 S1: Fisika, ITS Surabaya (1994); S2: Teknik Informatika ITS Surabaya (2007) : Jl. Kejawan Gebang III/7 Surabaya, : 085646035953, :
[email protected] Dwi Haryoto, Drs., M.Pd, Lektor Kepala, IV/a NIP. 195510181983031001, NIDN. 0018105505 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG (1980); S2: Pendidikan Fisika, IKIP jakarta (1989) : Perum Sumbersari Baru 33 Bandulan, Malang 65145, : 081555601791, :
[email protected],
DOSEN JURUSAN FISIKA |227
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
NO.
DATA DIRI DOSEN
11
12
13
14
15
Edi Supriana, Drs., M.Si, H. Lektor Kepala, IV/a NIP. 195910221983031003, NIDN. 0022105906 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG (1982); S2: Ilmu Fisika, ITB Bandung (1992); S3: Pendidikan Sain, UNESA (2016) : Jl. Simpang Candi Panggung 124, Malang 65142, : 08123319576, :
[email protected] Endang Purwaningsih, Dra., M.Si Lektor Kepala, IV/b NIP. 195606191983032001, NIDN. 0019065603 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG (1981); S2: Ilmu Fisika UGM Yogyakarta (1994) : Jl. Cucut 9, Tunjungsekar, Blimbing, Malang 65142, : 08164296487, :
[email protected]
Eny Latifah, Dr., M.Si Lektor, Penata III/c NIP. 196907311998022001, NIDN. 0031076904 S1: Sains Fisika, UB Malang (1994); S2: Ilmu Fisika ITS (2004); S3: Ilmu Fisika ITS (2014) : Jl. Perum Puri Cempaka Putih Y-4, Malang, : 085649913514 :
[email protected] Era Budi Prayekti, S.Pd, M.Si Tenaga Dosen, III/b NIP. 198411042012122001, NIDN. S1: Pendidikan Fisika FMIPA UM (2009); S2: Fisika Instrument FMIPA ITS, 2012 Ds. Sambigede RT2 RW 2 Binangun, Blitar 66193, : 085649617271, :
[email protected]
Hari Wisodo, Dr., S.Pd, M.Si Lektor, III/d NIP. 197307241998031001, NIDN. 0024077303 S1: Pendidikan Fisika, IKIP Malang, 1997; S2: Fisika, UGM Yogyakarta, 2004; S3 Fisika, UGM Yogyakarta, 2014 : Perum Bukit Cemara Tidar Blok E2-5, Malang, 65149; : 081 555612247; :
[email protected]
DOSEN JURUSAN FISIKA |228
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
NO.
DATA DIRI DOSEN
16
17
18
19
20
Hartatiek, Dra., M.Si, Lektor Kepala, IV/a NIP: 196504281990012001; NIDN: 0028046503 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1989; S2: Ilmu Fisika, UGM Yogyakarta, 1996 : Jl. Teratai I/14 Sengkaling, Malang 65151; : 08123317251; :
[email protected] Heriyanto, S.Pd, M.Si, Lektor, III/c NIP : 196706081992031003; NIDN. 0008066708 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1991; S2: Fisika, ITB Bandung, 1997 : Jl. Sapto Pratolo 6, Malang 65121; : HP 081 23317253; :
[email protected] Kadim Masjkur, Drs., M.Pd, Lektor Kepala, IV/b NIP : 195412161981021001; NIDN. 0016125403 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1980; S2: Pendidikan Fisika, IKIP Yogyakarta, 1986 : Jl. Teratai I 11 Sengkaling, Malang 65151; : 08123256299; :
[email protected] Khusaini, S.Pd, M.Ed Asisten Ahli, III/a NIP: 198509152008121002; NIDN. 0015098502 S1: Pendidikan Fisika, Universitas Negeri Malang, 2007; S2: Master Pendidikan : Jl. Pulau Mas 1 Kepuharjo, Karangploso Malang; : 085649941266; :
[email protected] Lia Yuliati, Dr., M.Pd, Lektor,IV/a NIP. 196807191991032001; NIDN. 0019076803 S1: Pendidkan Fisika, IKIP Bandung, 1990; S2: Pendidkan IPA, IKIP Bandung, 1995; S3: Pendidkan IPA, UPI Bandung, 2006 : Perum Cakalang Asri B/9 Jl. Cakalang RT/RW 06/02, Blimbing Malang; : 081 56257913; :
[email protected]
DOSEN JURUSAN FISIKA |229
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
NO.
DATA DIRI DOSEN
21
22
23
24
25
Markus Diantoro, Dr., M.Si Lektor, IV/a NIP : 196612211991031001; NIDN. 0021126605 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1990; S2: Ilmu Fisika, ITB Bandung, 1997; S3: Ilmu Fisika, ITB Bandung, 2004 : Jalan Sasando 183A. Tunggungwulung, Malang 65152; : 0817425488; :
[email protected], Nandang Mufti, S.Si, M.Si, Ph.D Lektor, III/c NIP : 197208152005011001; NIDN. 0015087203 S1: Kimia ITB Bandung, 1996; S2: Teknik Material ITB Bandung, 2002; S3: Zernike Institute for Advanced Materials, University of Groningen, Belanda; Post Doctoral: Solid state physics, Max Planck Institute for Chemical Physics of Solids, Dresden Germany : Villa Bukit Tidar Blok E2 173 Malang; : 082117543311; :
[email protected] Nasikhudin, S.Pd, M.Sc Lektor, III/c NIP: 198112052005011001; NIDN. 0016048102 S1: Pendidikan Fisika, Universitas Negeri Malang, 2004; S2: Fisika Material, UGM, 2008 : Jl. Candi VI-C Gang Pesantren No.4; : 085230366990; :
[email protected] Nugroho Adi Pramono, S.Si, M.Sc Asisten Ahli, III/a NIP. 198303242006041003; NIDN. 0024038304 S1: Fisika, Universitas Negeri Malang, 2005; S2: Ilmu Fisika, UGM, 2013 : Perum Pondok Mutiara Asri F11/30; : 081233544427; :
[email protected] Nuril Munfaridah, S.Pd, M.Pd Tenaga Dosen, III/b NIP. 198809192014042001 S1: Pendidikan Fisika, Universitas Negeri Malang, 2010; S2 Pendidikan Fisika, Universitas Negeri Malang, 2013 : Perumahan Vila Bukit Tidar A4/24, Malang, 65149; :085648607432; :
[email protected]
DOSEN JURUSAN FISIKA |230
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
NO.
DATA DIRI DOSEN
26
27
28
29
30
Nurul Hidayat, M.Si Tenaga Dosen, III/b NIP. 198908282015041001 S1: Fisika, Universitas Negeri Malang, 2010; S2: Fisika, ITS Surabaya, 2013 : Dusun Koloran Desa/Kec Kotaanyar Kab. Probolinggo; : 085649799244; :
[email protected] Parno, Dr., M.Si, Lektor Kepala, IV/c NIP. 196501181990011001; NIDN. 0018016505 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1989; S2: Ilmu Fisika, ITB Bandung, 1994; S3: Pendidikan Sains, UNESA, 2014 : Jl. Teratai I/2 Sengkaling, Mulyoagung, Dau, Malang 65151; : 0811362235; :
[email protected] Purbo Suwasono, Drs., M.Si, Lektor Kepala, III/d NIP. 196602151990011001; NIDN. 0015026603 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1989; S2: Ilmu Fisika, UGM Yogyakarta, 1994 : Jl. Veteran 2, Malang 65145; : 08123319490; :
[email protected] Samsul Hidayat, S.Si, M.T. Lektor, III/c NIP. 196903271997021001; NIDN. 0027036902 S1: Fisika, UB Malang, 1996; S2: Teknik Telekomunikasi, ITS Surabaya, 2002 : Bukit Cemara Tidar Blok C5 No. 6, Malang 65149; : 081334411599; :
[email protected] Sentot Kusairi, Dr., S.Pd, M.Si, Lektor, III/c NIP. 196710281992031001; NIDN: 0028106705 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1992; S2: Ilmu Fisika, UGM Yogyakarta, 1998; S3: Pengukuran & Evaluasi Pendidikan, UNY, 2010 : Perum Tidar View Kav. 24 Karangbesuki Malang; : 081555643426; :
[email protected]
DOSEN JURUSAN FISIKA |231
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
NO.
DATA DIRI DOSEN
31
32
33
34
35
Siti Zulaikah Dr., S.Pd, M.Si Lektor,III/c NIP. 197108112000032011; NIDN. 0011087105 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1996; S2: Ilmu Fisika, ITB Bandung, 1999; S3: Fisika Bumi, ITB, 2005 : Greenwood Golf II/16 Araya; : 08170233035; :
[email protected] Subakti, S.Pd, M.Si Asisten Ahli, III/a NIP. 198201142005011002; NIDN. 0014018201 S1: Pendidikan Fisika, UM, 2004; S2: Ilmu Fisika, ITB, 2008 : Jl. Jombang I-A/16-E Malang; : 085649502467; :
[email protected]
Sugiyanto, S.Pd, M.Si, Lektor, III/c NIP. 196707091993021001; NIDN. 0009076705 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1992; S2: Ilmu Fisika, UGM Yogyakarta, 1998 : Sitirejo RT02/RW05 Wagir, Malang; : 08123319139; :
[email protected] Sujito, S.Pd, M.Si Asisten Ahli, III/b NIP. 197505242008121002; NIDN.0024057509 S1: Pendidikan Fisika, UM, 2000; S2: Fisika Optoelektronika, ITS, 2007 : Perum Bukit Cemara Tidar Blok E5-2, Malang, 65149; : 085721219478; :
[email protected] Sulur, S.Pd, M.Si, M.T.D Lektor, III/c NIP. 196701051993021001; NIDN. 0005016702 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1992; S2: Ilmu Fisika, ITB Bandung, 1998; S2: Master of Technological Technology Design of Mionocomponents, Universiteit Twente, Belanda, 2001 : Jl. Tirto Mulyo VI Landungsari, Malang 65145; : 081 1367108; :
[email protected]
DOSEN JURUSAN FISIKA |232
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
NO.
DATA DIRI DOSEN
36
37
38
39
40
Sumarjono, Drs., M.Pd Lektor Kepala, IV/a NIP. 195110051981031005; NIDN. 0010055104 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1980; S2: Pendidikan Fisika UM, 2012 : Perum Landungsari Asri I Blok C/20, Dau, Malang 65151; : 462498 : 081 23316722; :
[email protected] Sunaryono, S.Pd., M.Si Lektor, III/c NIP. 197710192005011002; NIDN. 0019107703 S1: Pendidikan Fisika, Universitas Negeri Malang (1999); S2: Fisika Material FMIPA ITS Surabaya (2008); S3: Fisika, ITS (2016) : Perum Sekarpuro Residence A25 Malang : 08123311159 :
[email protected]
Supriyono Koes Handayanto, Dr., M.Pd, M.A Lektor Kepala, IV/c NIP. 195908201984031001; NIDN. 0020085906 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1983; S2: Pendidikan Fisika, IKIP Jakarta, 1988; S2: Elementary Science Education, Univ. of Iowa, USA, 1995; S3: Teknologi Pembelajaran, UM, 2012 : Jl. Bandulan VI/K2-29, Malang 65146, : 561-216, : 08123219653, :
[email protected] Sutopo, Dr., M.Si Lektor Kepala, IV/b NIP. 196309191988031001; NIDN. 0019096303 S1: Pendidikan Fisika, IKIP Surabaya, 1987; S2: Sain Fisika, UGM Yogyakarta, 1993; S3: Pendidikan UPI, 2013 : Jl. Teratai I No 4, Sengkaling, Malang 65151, : 460098, : 08123384426, :
[email protected] Sutrisno, Drs., M.T. Lektor Kepala, IV/b NIP. 196101021988031002; NIDN. 0002016105 S1: Ilmu Fisika, UGM Yogyakarta, 1987; S2: Optoelektroteknika dan Aplikasi Laser, Universitas Indonesia Jakarta, 1998 : Perum Pondok Rindang Blok C.219A, Pakisaji, Malang, 808617; : 08123319569;:
[email protected]
DOSEN JURUSAN FISIKA |233
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
NO.
DATA DIRI DOSEN
41
42
43
44
45
Wartono, Dr., M.Pd Lektor Kepala, IV/a NIP. 195401051978031003; NIDN. 0001055406 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1980; S2: Pendidikan Fisika, IKIP Yogyakarta, 1988; S3: Pendidikan IPA, IKIP Bandung, 1996 : Jl. Sadang No. 8, Malang 65123; : 497-425 : 08123386927, :
[email protected]
Widjianto, Drs., M.Kom Lektor Kepala, IV/a NIP. 195408241976031002; NIDN. 0024085407 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1978; S2: Ilmu Komputer, UI Jakarta, 1994 : Jl. Bendungan Batu Jahe 1, Malang 65145, : 552-209 : 081 555749116, :
[email protected]
Winarto, Drs. M.Pd Lektor, III/c NIP. 195706101991031003; NIDN. 0010065705 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG (1989), S2: Magister Pendidikan Fisika, Universitas Negeri Malang (2013) : Jl. Bendungan Sigura-gura 32, Malang 65145, : 565-967 : 081 334640454, :
[email protected],
[email protected] Yoyok Adisetio Laksono, Drs., M.Si, Lektor, III/c NIP. 196501231991031003; NIDN. 0023016503 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1990; S2: Ilmu Fisika, UGM Yogyakarta, 1998 : Jl. D. Limboto Brt Dlm VI A4-F23, Malang 65139, : 08123322055, :
[email protected]
Yudyanto, Drs., M.Si, Lektor Kepala, IV/b NIP. 196409251990011001, NIDN. 0025096404 S1: Pendidikan Fisika, IKIP MALANG, 1989; S2: Ilmu Fisika, UGM Yogyakarta, 1995 : Jl. Teratai I/14, Sengkaling, Malang 65151, : 08123317250, :
[email protected]
DOSEN JURUSAN FISIKA |234
KATALOG JURUSAN FISIKA FMIPA UM TAHUN 2016
J. LABORAN DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 1. Laboran Fisika DATA DIRI LABORAN
Untung Exdiono (Pengatur Tk.I, II/c), NIP. 130910794, STM (1980) Kepuh X/II.B Sukun, Malang 08125214676
[email protected] Budi Wardoyo (Pengatur Tk.I, II/b) NIP. 132296446, SMA (1991) Jln. Raya candi V/687 Rt.12/Rw 05, Malang. 08123319181 :
[email protected] Basuki Rachmad (Penata, III/a), NIP. 132098511, S-1 Bahasa Inggris (1993) Perum IKIP Blok 1-0 No. 03 Tegalgondo. Karang Ploso, Malang, 081334400118,
[email protected],
[email protected] Anang Pamungkas Pengatur Muda Tk.I, II/c, NIP.132163545, STM (1996) Jl. Karimun Jawa I. No.19-A RT/RW 07/02. 081334933584
[email protected]
2. Tenaga Kependidikan DATA DIRI TENAGA KEPENDIDIKAN
Putut Januarto D-1 Wearnes Education Center (2003) Jln. Asparaga 24 Sengkaling Malang 085649808780
[email protected]
LABORAN DAN TENAGA KEPENDIDIKAN |235