BAB IV LAPORAN HASIL PENELITIAN A. Gambaran Umum Obyek Penelitian 1.
Sejarah Berdirinya MTs Bustanul Arifin Data ini diperoleh dari hasil wawancara dengan Ketua Yayasan MTs Bustanul Arifin Menganti Gresik. Sebab beliau yang lebih mengetahui mengenai sejarah dan latar belakang berdirinya MTs Bustanul Arifin. MTs Bustanul Arifin Menganti Gresik adalah lembaga formal yang dikelola oleh yayasan Pondok Pesantren Bustanul Arifin dengan akte notaries Nur laily Adam, S.H Nomor 15 tahun 1990 tanggal 8 Desember 1990 yang kemudian mendapatkan SK Pendirian Madrasah dari Departemen Agama pada tanggal 4 September 1992. Sejak berdiri, MTs Bustanul Arifin selalu berusaha untuk membenahi dan memenuhi segala kekurangannya baik dari segi admninistrasi maupun dari segi mutu dan kualitas pendidik. Latar belakang MTs Bustanul Arifin adalah bermula dari jama’ah Thoriqoh Qodiriyah Wanaqsabandiyah yang berada di Menganti. Para jama’ah bersepakat untuk mendirikan sebuah yayasan yang menangani sebuah pondok pesantren. Ini terjadi sekitar tahun 1990. Setelah yayasan
72
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
73
terbentuk dan pondok pesantren berdiri, santri yang mendaftarkan ke pondok tersebut sangat banyak. Dengan melihat keadaan tersebut dan untuk menampung para santri yang ingin melanjutkan sekolah kejenjang pendidikan yang lebih tinggi, maka pengurus yayasan berinisiatif dan atas izin penasehat pondok pesantren sehingga didirikanlah MTs Bustanul Arifin yang berlokasi di Kebondalem Desa Domas Kecamatan Menganti Kabupaten Gresik. Sebagai lembaga pendidikan, MTs Bustanul Arifin memiliki visi dan misi yang dirumuskan dan disusun secara baik. Adapun visi MTs Bustanul Arifin adalah membentuk manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, Berbudi pekerti yang luhur, terampil, berkepribadian dan beramal sholeh. Sedangkan misinya adalah berupaya mewujudkan peningkatan mutu pendidikan, berupaya semaksimal mungkin mewujudkan peningkatan dari segi kwantitas dan kualitas, mengoptimalkan pelaksanaan program sekolah, sesuai dengan kondisi yang ada, berupaya membentuk generasi yang tangguh menghadapi permasalahan yang dihadapi dan mampu menyelesaikan tugas yang diemban sekaligus dapat dipercaya.86
86
Achmad Salamun, Ketua Yayasan MTs Bustanul Arifin Menganti Gresik, wawancara pribadi, Gresik, 18 November 2015.
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
74
2. Letak Geografis MTs Bustanul Arifin Secara geografis MTs Bustanul Arifin Menganti Gresik ini terletak di desa Domas Kecamatan Menganti Kabupaten Gresik. Batas-batas letak geografis MTs Bustanul Arifin Menganti Gresik adalah sebagai berikut: a.
Sebelah barat berbatasan dengan desa gadingwatu
b.
Sebelah selatan berbatasan dengan desa bringkang
c.
Sebelah timur berbatasan dengan desa sidojangkung
d.
Sebelah utara berbatasan dengan desa boteng Dengan kondisi tersebut diatas, maka proses belajar mengajar di
sekolah berjalan dengan lancar. Hal ini juga didukung dengan adanya lingkungan
yang
bersih
dan
sejuk
serta
pemandangan
yang
menyenangkan. 3. Visi Dan Misi MTs Bustanul Arifin a.
Visi Membentuk manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa. Berbudi pekerti yang luhur, terampil, berkepribadian dan beramal sholeh.
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
75
b.
Misi 1) Berupaya mewujudan peningkatan mutu pendidikan 2) Berupaya semaksimal mungkin mewujudkan peningkatan dari segi kwantitas dan kwalitas 3) Mengoptimalkan pelaksanaan program sekolah, sesuai dengan kondisi yang ada. 4) Berupaya membentuk generasi yang tangguh menghadapi permasalahan yang dihadapi dan mampu menyelesaikan tugas yang diemban sekaigus dapat dipercaya. 5) Mengikutsertakan tenaga kependidikan dalam pelatihan yang diprogramkan oleh KKMTs.
4. Struktur Organisasi MTs Bustanul Arifin Pada dasarnya organisasi adalah susunan wewenang dan tanggung jawab dari beberapa atau kelompok individu atau badan yang bekerja sama untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Dengan adanya hubungan kerja yang teratur dan stabil dalam suatu organisasi maka akan mendorong setiap individu terlibat untuk mengetahui tempatnya dalam suatu organisasi khususnya dalam sekolah.
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
76
Selanjutnya
berkenaan
dengan
pembahasan
tentang
struktur
organisasi. Struktur organisasi adalah hubungan antara karyawankaryawan dan aktifitas mereka satu sama lain terhadap keseluruhan, dimana bagian-bagiannya adalah tugas-tugas pekerjaan dan masingmasing anggota dari sekelompok pegawai yang melaksanakannya. Adapun struktur organisasi MTs Bustanul Arifin Menganti Gresik. TABEL 4.1 STRUKTUR ORGANISASI MTs BUSTANUL ARIFIN MENGANTI GRESIK Kepala Sekolah
Tata Usaha
Komite Sekolah
PKM Urusan Sarana prasarana
Koordinator guru pelajaran (MGMP)
Urusan kurikulum
Urusan pembinaan kesiswaan
Wali kelas
Urusan humas
Guru Mata pelajaran
Guru pembimbi ng
Tenaga kependidik an lainnya
Siswa
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
77
(sumber: Dokumentasi struktur organisasi MTs Bustanul Arifin ) Dalam struktur organisasi diatas dapat dijelaskan tugas dari masingmasing personalia adalah sebagai berikut: a.
Kepala sekolah 1) Penanggung jawab umum atas keseluruhan pengelolaan sekolah 2) Merencanakan, mengorganisasi, mengkoordinasi dan membina kegiatan pendidikan. 3) Mengawasi dan mengevaluasi perencanaan, pengorganisasian, pengkoordinasian dan pembinaan kegiatan pendidikan. 4) Menghadiri rapat dinas atau undangan. 5) Menyusun rencana kerja sekolah dan RAPBS 6) Membuat laporan kepada atasan secara langsung 7) Memeriksa dan menandatangani persiapan mengajar guru 8) Merencanakan dan mengarahkan kegiatan pendidikan yang meliputi: a) Kegiatan Harian (1) Memeriksa agenda sekolah
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
78
(2) Menyelesaikan hambatan KBM (3) Mencegah perbuatan negative yang mungkin terjadi di sekolah (4) Meningkatkan tugas guru b) Kegiatan Mingguan (1) Memeriksa persiapan dan pelaksanaan tugas guru (2) Melaksanakan kunjungan kelas (3) Memeriksa presensi guru, murid dan pegawai sekolah c) Kegiatan Bulanan (1) Penertiban penerimaan honor guru dan pegawai sekolah (2) Memeriksa laporan keuangan dari bendahara (3) Menyelesaikan administrasi mutasi siswa, guru dan pegawai (4) Mengadakan rapat bulanan (5) Kegiatan Bulanan/Semesteran (6) Mengatur kegiatan semester
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
79
(7) Membuat laporan kegiatan semester (8) Memeriksa dan menandatangani raport (9) Menentukan liburan semester d) Kegiatan Awal Tahun Pelajaran (1) Menyusun RAPBS (2) Menyusun kalender pendidikan (3) Menyusun program kerja sekolah (4) Melaksanakan pembagian tugas guru (5) Mengadakan penambahan, penghapusan, pemeliharaan dan pengamanan inventaris sekolah e) Kegiatan Akhir Tahun Pelajaran (1) Mengadakan rapat persiapan UAS (2) Melaksanakan UAS (3) Mengadakan rapat persiapan tahunan pelajaran baru f)
Kegiatan Tahunan (1) Menyusun daftar guru, murid dan pegawai
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
80
(2) Mengusulkan kenaikan honor guru (3) Mengadakan studi tour/ wisata b.
Tata Usaha 1) Pengurusan administrasi ketenagaan dan siswa 2) Penyusunan program kerja tata usaha sekolah 3) Pengelolaan keuangan sekolah 4) Pembinaan dan pengembangan karier pegawai tata usaha sekolah 5) Penyusunan administrasi perlengkapan sekolah
c.
Wakasek Kesiswaan 1) Merencanakan dan melaksanakan programa awal sekolah dengan baik 2) Mengatur program dan pelaksanaan penerimaan siswa baru 3) Mengatur program pesantren kilat atau pondok Ramadhan 4) Mengatur dan membina program kegiatan OSIS 5) Menyusun dan mengatur pelaksanaan pemilihan siswa teladan sekolah
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
81
d.
Wakasek Kurikulum 1) Menyusun dan menjabarkan kalender pendidikan 2) Menyusun pembagian tugas guru dan jadwal pelajaran 3) Mengatur dan mengawasi pelaksanaan KBM 4) Mengatur pelaksanaan program perbaikan dan pengayaan 5) Mengatur mutasi siswa
e.
Wakasek Sarana dan Prasarana 1) Merencanakan kebutuhan sarana prasarana untuk menunjang proses belajar mengajar 2) Membantu pengadaan sarana prasarana sesuai dengan ketentuan yang berlaku 3) Mendayagunakan sarana dan prasarana yang ada 4) Membuat catatan inventarisasi barang milik sekolah baik perkelas atau ruangan maupun secara keseluruhan 5) Mengevaluasi daya guna sarana dan prasarana yang ada
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
82
f.
Wakasek Humas 1) Mengtur dan menyelenggarakan hubungan sekolah denmgan orang tua atau wali siswa 2) Membina pengembangan hubungan antar sekolah dengan lembaga pemerintah 3) Menyelenggarakan bakti sosial atau kaerya wisata 4) Menyelenggarakan pameran hasil pendidikan di sekolah 5) Mewakili kepala sekolah menghadiri undangan dengan disertai surat tugas
g.
Koordinator BP/BK 1) Penyususnan program dan pelaksanaan bimbingan konseling 2) Memberikan layanan bimbingan kepada siswa agar bias berprestasi dalam kegiatan belajar 3) Mengadakan penilaian pelaksanaan bimbingan dan konseling 4) Menyusun statistik hasil penilaian bimbingan dan konseling 5) Melaksanakan kegiatan analisis hasil evaluasi belajar
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
83
h.
Guru 1) Membuat perangkat pembelajaran 2) Melaksanakan kegiatan pembelajaran 3) Melaksanakan analisis hasil ulangan harian 4) Menyusun dan melaksanakan program perbaikan pengayaan 5) Mengadakan pengembangan program pengajaran yang menjadi tanggung jawabnya.
5. Keadaan guru dan karyawan MTs Bustanul Arifin Guru merupakan salah satu faktor pendidikan yang sangat penting dalam proses belajar mengajar, karena pendidik/ guru bertanggung jawab dalam pembentukan pribadi pada anak didik. Sedang karyawan adalah faktor pendukung atas terciptanya suatau kerja. Salah satunya adalah pesuruh yang bertugas sebagai penunjang keberhasilan dalam pelaksanaan proses belajar mengajar, kegiatan ekstra kulikuler dan lain sebagainya yang berkenaan dengan kegiatan sekolah. Adapun guru dan karyawan di MTs Bustanul Arifin pada tahun pelajaran 2015-2016 dapat dilihat pada tabel berikut ini:
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
84
TABEL 4.2 REKAPITULASI GURU DAN KARYAWAN MTs BUSTANUL ARIFIN MENGANTI GRESIK NO
NAMA
JABATAN
IJASAH
MENGAJAR
1
IWAN, S.Pd.I., M.M.
Kepala Madrasah
S-2
BAHASA INGGRIS
2
Drs. ARIFIN
Guru
S-1/IAIN/DA’WAH/PPAI
FIQIH
3
Drs. H. NASIHIN
Guru
S-1/IAIN/F. ADAB/SKI
BAHASA ARAB
4
Drs. H. ACHMAD SAHID
S-1/IAIN/DA’WAH/PPAI
QUR'AN HADITS
5
Dra. Hj. SUHARTIK
Bendahara / Guru
S-1/IAIN/DA’WAH/PPAI
SKI
6
Drs. MUSHOLLIN
Guru
S-1/TARBIYAH/PAI
GEOGRAFI
7
Drs. H. NOER AKHSIN
Wali Kelas / Guru
S-1/IKIP/FPBS/B. INDONESIA
B. INDONESIA
8
AGUS SRIWAHYUNI, S.Pd.
Wali Kelas / Guru
S-1/IKIP/FPMIPA/BIOLOGI
IPA/BIOLOGI
PKM Sarpras / Guru
S-1/STAI/TARBIYAH/PAI
AKIDAH AKHLAK
9
ACHMAD KUDHORI, S.Pd.I.
PKM Kurikulum/Guru
10
SUWOTO WINARNO
Guru
SMA
IPS/EKONOMI
11
AL KOMAH, S.Ag.
Wali kelas / Guru
S-1/IAIN/TARBIYAH/PAI
BAHASA JAWA + SBK
12
ABDULOH HARAHAB, S.S.
Guru
13
EDI SUSANTO
Ka. TU / Guru
SMA
TIK
14
SULKAN SAHID, S.Ag.
PKM Humas / Guru
S-1/IAIN/USULUDIN/TH.
FIQIH + SKUA
15
CHOIRUL ANAM, S.Pd.
Guru
S-1/IKIP/FPIPS/PDU-TN
EKONOMI
S-1/UNIV/F. SASTRA/SASTRA INGGRIS
BAHASA INGGRIS
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
85
16
MATARI, S.Pd.
17
KEMO, S.Pd.
18
SITI NUR ALIFAH, S.Pd.I.
19
20
21
FITRIA EKA HERYANINGTYAS, S.Pd.
YUNITA, S.Pd.
H. SUGENG SUWARNO, S.Ag.
Guru
S-1/FKIP/PPKn
PKn
S-1/IKIP/FPOK
PENJASKES
Wali Kelas / Guru
S-1/IAIN/TARBIYAH/PBA
BAHASA ARAB
Guru
S-1/UNIV/FKIP/MATEMATIKA
MATEMATIKA
PKM Kesiswaan / Guru
Guru
Wali Kelas / Guru
S-1/UNESA/FBS/B. INDONESIA
S-1/UNIV/TARBIYAH/PAI
S-1/UNESA/FKIP/P.MIPA-
22
VITA FITRIA, S.Pd.
Wali Kelas / Guru
23
SUPARNI, S.Pd.
Wali Kelas / Guru
S-1/UNESA/FIS/PPKn
Guru BK
S-1/IAIN/Psikologi
S-1
24
MIBROTUL FUADAH, S.Psi.
25
ABDUL LATIP
Guru
26
DWI LAILI RAHMAWATI
Guru
27
28
EVI DWI WULANDARI, S.Pd. LENY SETYOARI ARDIYANTI, S.Pd.
Wali Kelas / Guru
P.MATEMATIKA
S-1/UNESA/FMIPA/PEND. FISIKA S-1/UNIV/FKIP/PEND. B. INGGRIS
B. INDONESIA
IPS/SEJARAH
MATEMATIKA
PKn + PLH BIMBINGAN DAN KONSELING TIK
Fisika
BAHASA INGGRIS
Guru
S-1/UNIPA/FPMIPA/BIOLOGI
BIOLOGI
29
TRI WULAN SARI, S.Pd.I.
Staf TU / Guru
S-1/STAI/TARBIYAH/PAI
SENI BUDAYA
30
MASYKUR, S.Pd.
Guru BK
S-1/UNIPA/FKIP/BK
BIMBINGAN DAN
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
86
KONSELING 31
DOLLAH
Tukang Kebersihan
SD
32
TRISNAWATI
Staf Perpustakaan
SMA
33
SITI KHOTIJAH
Staf Perpustakaan
SMA
Sumber: Daftar keadaan guru dan karyawan MTs Bustanul Arifin Tahun 2015/2016
6. Keadaan Siswa MTs Bustanul Arifin Siswa adalah salah satu faktor pendidikan yang harus ada dalam proses belajar mengajar, karena tanpa adanya siswa maka pendidikan tidak akan berlangsung. Untuk itu sebagai penunjang keberhasilan administrasi pebdidikan setiap sekolah harus memiliki data siswa yang lengkap. Adapun jumlah siswa menurut tingkat dan jenis kelamin di MTs Bustanul Arifin Domas pada tahun 2015-2016 dapat dilihat dalam tabel berikut ini: TABEL 4.3 JUMLAH SISWA MENURUT TINGKAT DAN JENIS KELAMIN TAHUN PELAJARAN 2015-2016
NO
1.
KELAS
VII
JENIS KELAMIN L
P
50
37
JUMLAH
87
RUANG TERSEDIA
KET
2 Kelas
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
87
2.
VIII
66
59
125
3 Kelas
3.
IX
62
62
124
4 Kelas
178
158
336
9 Kelas
JUMLAH
Sumber: Daftar keadaan siswa MTs Bustanul Arifin Domas tahun 2015-2016
7. Sarana Dan Prasarana MTs Bustanul Arifin Sarana dan prasarana merupakan hal yang penting dalam kegiatan proses belajar mengajar, karena dengan adanya sarana dan prasarana yang lengkap dapat memenuhi kebutuhan siswa, guru atau karyawan, sehingga proses belajar mengajar akan mencapai keberhasilan yang maksimal. Adapun sarana dan prasarana yang ada di MTs Bustanul Arifin Menganti Gresik sebagai berikut: Tabel 4.4 SARANA DAN PRASARANA MTS BUSTANUL ARIFIN DOMAS TAHUN PELAJARAN 2015-2016 NO
JENIS
JUMLAH
KONDISI
1
Ruang Kelas
9
Baik
2
Ruang Tamu
1
Baik
3
Ruang Perpustakaan
1
Baik
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
88
4
Ruang Kepala sekolah
1
Baik
5
Ruang Guru
1
Baik
6
Ruang BP/BK
1
Baik
7
Ruang Tata Usaha
1
Baik
8
Ruang UKS
1
Baik
9
Laboratorium Komputer
1
Baik
10
Ruang Koperasi
1
Baik
11
Kantin Sekolah
2
Baik
12
Dapur
1
Baik
13
Kamar Mandi / WC Guru
6
Baik
14
Mushollah
1
Baik
15
Lapangan Volly
1
Baik
16
Lapangan Basket
1
Baik
17
Halaman Parkir
1
Baik
18
Gudang
1
Baik
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
89
Sumber: daftar keadaan sarana dan prasarana MTs Bustanul Arifin Domas tahun 20152016
8. Kurikulum MTs Bustanul Arifin MTs Bustanul Arifin Menganti Gresik memiliki masa belajar selama tiga tahun dengan menggunakan sistem semester berbagai satuan waktu. Disamping itu dapat pula dilaksanakan sistem guru bidang studi dan guru kelas. Dilakukan dengan model tutorial dan latihan eksperimental. Sedangkan kurikulum yang digunkan MTs Bustanul Arifin adalah kurikulum pemerintah, karena lembaga pendidikan ini berada di bawah naungan departemen agama. Lembaga pendidikan ini menggunakan 2 kurikulum, kurikulum 2006 dan kurikulum 2013. Kelas VII dan VIII menggunakan kurikulum 2013 sedangkan kelas IX menggunakan kurikulum 2006. B. Deskripsi Data Populasi dalam penelitian ini adalah 124 peserta didik yang terdiri dari seluruh kelas IX MTs Bustanul Arifin Menganti Gresik. Sedangkan sampel dari penelitian ini ada 50% dari populasi yang berarti sampel penelitian ini ada 63 pesera didik kelas IX yang di ambil secara random. Peneliti menggunakan teknik Simple Random Sampling dalam populasi homogen
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
90
yaitu pada siswa kelas IX mata pelajaran Qur’an Hadits. Berikut nama-nama responden: TABEL 4.5 NAMA-NAMA RESPONDEN No
No Induk
Nama
kelas
1
2127
Atikah
IX A
2
2128
Fachrur Rhozi
IX A
3
2134
Istiqomaria
IX A
4
2136
Khoirun Nisa`
IX A
5
2138
Leony Alvionita
IX A
6
2139
Lusita Fardasari
IX A
7
2141
M. Zainal Rafli Al Mubaroch
IX A
8
2145
Mochamad Abdul Rouf
IX A
9
2146
Mochamad Wilham
IX A
10
2148
Muhammad Ilham
IX A
11
2149
Nabilah Julita Faatin
IX A
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
91
12
2150
Nadya Wijayanti
IX A
13
2151
Nafyla Maulyanda Wulan Putri
IX A
14
2152
Nelly Miriya
IX A
15
2154
Novia Dwi Jelzy
IX A
16
2156
Renny Widyastutik
IX A
17
2157
Rizka Fariha Putri
IX A
18
2163
Tulus Dwi Aprianto
IX A
19
2164
Vita Risti Ika Suci
IX A
20
2361
Yushar Yahya
IX A
21
2165
A'an Andrianto
IX B
22
2166
Abdul Halim
IX B
23
2170
Afidatur Rochmawati
IX B
24
2171
Alfina Damayanti
IX B
25
2174
Eka Sari
IX B
26
2176
Febi Andriyan
IX B
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
92
27
2178
Iis Trisnawati
IX B
28
2180
Jayanti
IX B
29
2181
Latifatul Qowafi
IX B
30
2182
Maulana Ashari
IX B
31
2183
Melda Juana Putri
IX B
32
2186
Muhammad Akriful Isdendi
IX B
33
2188
Nanda Islamiyah
IX B
34
2192
Ratna Novitasari
IX B
35
2193
Sakinah Putri
IX B
36
2194
Salsabilah Himmah
IX B
37
2197
Sri Handayani
IX B
38
2200
Tika Rahmawati
IX B
39
2203
Yesi Sugiyarti
IX B
40
2359
Khoiluli Oktaviana Putri
IX B
41
2206
Ainun Meilani Dwi
IX C
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
93
42
2209
Amilia Ristanti
IX C
43
2210
Andri Ardiyansa
IX C
44
2212
Armanda Dwi Maulana
IX C
45
2213
Armanda Ismardika
IX C
46
2214
Ayu Puspita Sari
IX C
47
2216
Cintia Yolanda Rafita
IX C
48
2217
Dicki Prasetyo
IX C
49
2218
Dimas Bagus Firmansyah
IX C
50
2219
Eliya Ramadhan
IX C
51
2221
Irmanda Dwi Maulana
IX C
52
2223
Miftahkul Rizki
IX C
53
2225
Mohamad Udin
IX C
54
2229
Nikmatul Sholikah
IX C
55
2231
Oktavia Widianti
IX C
56
2236
Ramadhani
IX C
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
94
57
2237
Revina Maya Fitri Leliandhita
IX C
58
2241
Selvia
IX C
59
2243
Sofi Naurah Fajrin
IX C
60
2244
Syamsiyah Ismatul Latifah
IX C
61
2246
Werda Adi Wardana
IX C
62
2247
Wulan Agustina
IX C
63
2357
Sayyidil Umar
IX C
Penelitian ini melibatkan dua variabel yang terdiri dari satu variabel terikat yaitu efektivitas pengelolaan kelas dan satu variabel bebas yaitu tingkat pemahaman. Berikut ini akan diuraikan deskripsi data dari masingmasing variabel penelitian. 1. Deskripsi Data Variabel X Data skor pengelolaan kelas diperoleh dari angket yang diberikan kepada siswa. Berikut adalah hasil dari penyebaran angket di kelas IX MTs Bustanul Arifin Menganti Gresik:
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
95
TABEL 4.6 HASIL ANGKET No responden 1 2 3 4 5 6 7 8 9
No soal Jumlah 10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
1
3 4 3 3 4 4 3 4 4
3
3
3
3
3
3
3
4
4
4
4
3
3
3
4
3
85
2
4 3 3 4 3 3 3 3 3
4
3
4
3
4
3
3
3
3
3
4
4
3
4
3
3
83
3
3 4 4 4 4 3 3 4 4
4
3
4
4
3
4
3
3
4
4
4
4
3
3
4
3
90
4
4 3 3 4 3 4 3 3 3
4
3
3
4
3
4
2
3
3
3
4
3
4
4
4
3
84
5
4 4 2 4 4 4 3 4 4
4
1
3
3
3
4
3
3
3
3
4
3
3
4
4
2
83
6
3 4 4 4 4 4 3 3 4
3
4
3
3
3
3
3
4
3
3
3
3
3
4
4
4
86
7
3 3 3 3 3 3 4 3 3
3
4
3
3
4
4
3
4
3
4
3
3
4
3
3
3
82
8
3 4 3 3 4 4 4 4 3
3
3
3
3
3
3
3
3
4
4
3
4
4
3
4
3
85
9
3 3 4 4 3 3 3 3 3
4
3
4
4
3
3
3
3
3
3
3
3
3
4
3
4
82
10
4 3 2 4 3 4 3 3 3
4
3
4
4
4
4
3
3
3
3
3
4
4
4
4
2
85
11
3 3 3 3 3 3 3 4 4
3
3
3
3
4
3
3
3
3
3
4
4
3
3
3
3
80
12
3 4 3 4 3 4 4 3 4
4
4
3
2
4
2
4
3
4
3
4
3
2
4
3
4
85
96
13
4 4 3 4 4 3 3 4 3
3
2
3
4
3
4
3
3
4
4
4
4
4
4
4
3
88
14
4 3 3 4 3 3 2 3 3
4
3
4
3
4
3
4
4
3
3
4
4
3
4
4
3
85
15
3 3 4 3 3 4 4 4 3
3
4
3
3
4
3
3
3
3
3
3
3
3
3
4
4
83
16
3 4 2 3 4 3 3 4 4
4
3
3
3
4
3
3
4
4
4
3
4
4
3
4
2
85
17
4 3 2 4 3 2 4 3 3
3
2
3
2
3
3
3
4
3
3
4
3
4
4
3
2
77
18
3 3 4 3 3 3 3 3 4
4
4
4
4
4
4
3
4
3
3
4
4
4
4
4
4
90
19
2 3 3 2 3 3 3 3 3
3
3
3
4
4
4
4
3
3
3
2
3
4
2
4
3
77
20
4 4 4 4 4 3 4 4 4
4
3
3
4
4
4
2
3
4
4
4
3
4
4
3
4
92
21
3 4 3 3 3 3 4 4 4
3
4
3
3
4
3
3
4
3
3
3
3
3
4
2
3
82
22
3 4 3 3 4 3 3 4 4
3
3
4
4
4
4
4
4
3
4
3
3
4
4
3
3
88
23
4 4 3 3 4 4 3 4 3
4
4
4
3
3
3
4
4
3
3
4
3
3
4
3
3
87
24
3 4 3 3 4 3 3 4 4
3
3
4
1
3
4
4
4
4
4
4
3
4
4
4
3
87
25
3 4 4 3 3 3 4 4 4
3
4
4
4
3
4
2
4
3
2
3
3
4
4
3
4
86
26
4 4 4 4 4 3 3 4 4
4
3
2
4
3
4
3
3
4
4
3
4
4
4
3
4
90
27
3 3 4 3 3 3 3 3 3
3
4
3
4
3
4
2
4
3
3
2
4
4
4
3
4
82
28
4 4 4 4 4 2 4 4 4
4
2
3
3
3
3
4
4
4
3
4
4
3
3
3
4
88
97
29
4 2 3 4 2 3 4 2 3
3
3
3
3
4
3
4
2
4
2
4
4
3
4
4
3
80
30
4 4 3 4 4 3 3 4 4
4
3
4
4
3
4
4
4
3
3
3
3
4
3
4
3
89
31
4 4 4 4 4 3 2 3 4
3
3
3
4
4
4
4
3
4
3
3
3
4
4
4
4
89
32
3 4 4 3 4 4 4 4 4
3
3
2
3
4
3
3
4
3
4
3
3
3
3
3
4
85
33
4 3 4 3 4 3 4 3 4
4
4
3
4
3
4
3
3
4
4
3
4
3
4
3
4
89
34
3 3 3 3 3 4 3 3 3
3
4
3
4
3
4
3
3
3
3
4
4
3
4
4
3
83
35
3 3 3 3 4 3 3 3 4
3
3
3
3
4
3
3
4
4
4
3
4
3
3
3
4
83
36
4 3 4 4 3 4 4 3 3
3
4
4
3
3
4
3
3
3
3
3
4
4
4
3
4
87
37
4 3 4 4 4 3 4 4 4
4
3
3
3
3
3
3
4
4
4
4
4
3
4
3
4
90
38
4 4 3 3 4 3 3 4 4
4
4
3
3
4
3
3
4
4
4
4
4
3
4
3
3
89
39
3 3 3 3 3 3 4 3 3
3
3
3
4
3
4
3
3
3
3
3
3
4
3
4
3
80
40
4 3 4 4 3 4 4 3 3
4
4
4
2
4
2
3
3
3
3
4
4
2
4
3
4
85
41
4 3 3 4 3 4 4 3 3
4
4
4
4
3
3
3
3
4
3
4
3
4
4
3
3
87
42
4 4 4 4 4 3 3 4 4
4
3
3
3
4
3
3
4
4
4
4
3
3
4
4
4
91
43
3 4 3 3 4 3 4 2 3
4
3
4
3
3
3
3
4
4
3
4
3
4
4
4
3
85
44
3 4 4 3 4 4 3 4 4
3
4
3
4
3
4
4
4
4
4
3
4
4
3
3
4
91
98
45
4 3 3 4 3 4 3 3 3
4
4
4
3
3
3
2
3
3
3
4
3
3
4
4
3
83
46
2 3 4 2 3 3 4 3 3
2
3
4
3
4
3
4
3
2
3
2
3
3
2
3
4
75
47
4 4 3 4 4 3 3 4 4
4
3
4
3
3
3
2
4
4
4
4
4
3
4
4
3
89
48
3 3 4 3 3 3 3 3 3
3
3
3
2
4
2
3
3
3
3
3
4
2
3
3
4
76
49
3 4 4 3 4 2 4 3 4
3
2
3
4
3
4
3
4
3
4
4
3
4
3
4
4
86
50
3 3 3 3 3 4 4 3 3
3
4
4
2
3
2
4
3
3
3
3
4
2
3
4
3
79
51
3 4 4 3 4 4 3 4 4
3
4
4
3
4
3
4
4
4
4
3
4
3
3
3
4
90
52
4 2 4 4 2 3 4 2 2
4
3
4
3
4
3
4
2
2
2
4
3
3
4
3
4
79
53
4 2 4 4 2 3 4 2 2
4
3
4
4
3
4
3
2
2
2
4
4
4
4
4
4
82
54
3 3 4 3 3 3 4 3 3
3
3
4
4
3
4
2
3
4
4
3
3
4
3
4
4
84
55
3 3 3 3 3 3 4 3 3
4
3
4
3
4
3
3
3
3
3
4
4
3
3
3
3
81
56
3 3 4 3 3 3 3 3 3
3
3
4
3
4
3
3
3
4
4
3
4
3
3
3
4
82
57
3 3 3 3 3 4 4 3 3
3
4
3
4
4
4
4
3
3
3
3
4
4
3
4
3
85
58
4 4 4 4 4 3 4 4 4
4
3
4
4
3
4
3
4
4
4
3
3
4
4
4
4
94
59
3 4 3 4 4 3 2 4 4
4
3
3
1
3
1
3
4
4
3
4
4
1
4
3
3
79
60
4 4 4 4 4 4 4 4 4
4
4
3
3
1
3
2
4
4
4
4
3
3
3
4
4
89
99
61
3 3 3 4 3 3 4 3 3
4
3
4
4
2
4
4
3
3
3
4
3
4
4
3
3
84
62
4 3 4 4 3 3 4 3 3
4
3
4
3
4
3
4
3
3
3
4
3
3
3
4
4
86
63
3 4 3 4 3 4 4 4 3
3
4
3
4
2
3
3
3
4
3
3
4
4
3
3
4
85
95
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
100
Hasil dari angket diatas diperoleh data skor terendah 75 dan tertinggi 94 dengan rata-rata 84,9. Untuk lebih jelasnya data tentang frekuensi dan presentasi variabel X sebagai berikut : Tabel 4.7 Frekuensi Skor Pengelolaan Kelas (Variabel X) VAR00001 Frequency Percent
Valid
Cumulative
Percent
Percent
75,00
1
1,6
1,6
1,6
76,00
1
1,6
1,6
3,2
77,00
2
3,2
3,2
6,3
79,00
3
4,8
4,8
11,1
80,00
3
4,8
4,8
15,9
81,00
1
1,6
1,6
17,5
82,00
6
9,5
9,5
27,0
83,00
6
9,5
9,5
36,5
Valid 84,00
3
4,8
4,8
41,3
85,00
11
17,5
17,5
58,7
86,00
4
6,3
6,3
65,1
87,00
4
6,3
6,3
71,4
88,00
3
4,8
4,8
76,2
89,00
6
9,5
9,5
85,7
90,00
5
7,9
7,9
93,7
91,00
2
3,2
3,2
96,8
92,00
1
1,6
1,6
98,4
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
101
94,00
1
1,6
1,6
Total
63
100,0
100,0
100,0
Adapun perincian dengan skala interval pada hasil tabel diatas dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.8 Distribusi Frekuensi Skor Pengelolaan Kelas Frekuensi
Frekuensi
Absolut
Relatif (%)
75-78
4
6%
2
79-82
13
21%
3
83-86
24
38%
4
87-90
18
29%
5
91-94
4
6%
63
100%
No
Interval
1
Total
Adapun sebaran pada masing-masing kelas interval dapat diamati melalui histogram di bawah ini:
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
102
40% 35% 30% 25% 20% 15% 10% 5% 0%
Dari
75-78
79-82
penjelasan
kedua
83-86
tabel
87-90
dan
91-94
histogram
diatas
dapat
diinterpretasikan bahwa skor yang paling tinggi terdapat pada rentang skor 83-86 yang berjumlah 24 responden dengan frekuensi relatif sebesar 38%. 2. Deskripsi Data Variabel Y Data skor tingkat pemahaman siswa (variabel Y) diambil dari nilai ulangan harian responden pada mata pelajaran Qur’an Hadits tentang hukum fenomena alam dalam QS. Al-Qari’ah dan QS. Al-Zalzalah tentang hukum alam. Hasil nilai tersebut sebagai berikut: TABEL 4.9 HASIL UH RESPONDEN No
No Induk
1
2127
Atikah
80
2
2128
Fachrur Rhozi
80
Nama
Nilai
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
103
3
2134
Istiqomaria
89
4
2136
Khoirun Nisa`
80
5
2138
Leony Alvionita
79
6
2139
Lusita Fardasari
86
7
2141
M. Zainal Rafli Al Mubaroch
79
8
2145
Mochamad Abdul Rouf
84
9
2146
Mochamad Wilham
82
10
2148
Muhammad Ilham
84
11
2149
Nabilah Julita Faatin
78
12
2150
Nadya Wijayanti
84
13
2151
Nafyla Maulyanda Wulan Putri
87
14
2152
Nelly Miriya
86
15
2154
Novia Dwi Jelzy
80
16
2156
Renny Widyastutik
84
17
2157
Rizka Fariha Putri
75
18
2163
Tulus Dwi Aprianto
88
19
2164
Vita Risti Ika Suci
75
20
2361
Yushar Yahya
90
21
2165
A'an Andrianto
80
22
2166
Abdul Halim
85
23
2170
Afidatur Rochmawati
85
24
2171
Alfina Damayanti
83
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
104
25
2174
Eka Sari
85
26
2176
Febi Andriyan
90
27
2178
Iis Trisnawati
85
28
2180
Jayanti
85
29
2181
Latifatul Qowafi
82
30
2182
Maulana Ashari
87
31
2183
Melda Juana Putri
86
32
2186
Muhammad Akriful Isdendi
82
33
2188
Nanda Islamiyah
85
34
2192
Ratna Novitasari
85
35
2193
Sakinah Putri
80
36
2194
Salsabilah Himmah
85
37
2197
Sri Handayani
88
38
2200
Tika Rahmawati
85
39
2203
Yesi Sugiyarti
80
40
2359
Khoiluli Oktaviana Putri
85
41
2206
Ainun Meilani Dwi
85
42
2209
Amilia Ristanti
89
43
2210
Andri Ardiyansa
82
44
2212
Armanda Dwi Maulana
88
45
2213
Armanda Ismardika
82
46
2214
Ayu Puspita Sari
75
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
105
47
2216
Cintia Yolanda Rafita
85
48
2217
Dicki Prasetyo
75
49
2218
Dimas Bagus Firmansyah
84
50
2219
Eliya Ramadhan
80
51
2221
Irmanda Dwi Maulana
85
52
2223
Miftahkul Rizki
78
53
2225
Mohamad Udin
82
54
2229
Nikmatul Sholikah
82
55
2231
Oktavia Widianti
78
56
2236
Ramadhani
80
57
2237
Revina Maya Fitri Leliandhita
80
58
2241
Selvia
90
59
2243
Sofi Naurah Fajrin
75
60
2244
Syamsiyah Ismatul Latifah
80
61
2246
Werda Adi Wardana
83
62
2247
Wulan Agustina
80
63
2357
Sayyidil Umar
80
Dari nilai tersebut diperoleh nilai terendah 75 dan nilai tertinggi 90. Untuk lebih jelasnya data tentang frekuensi dan presentasi variabel Y sebagai berikut:
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
106
Tabel 4.10 Frekuensi Skor Pemahaman Siswa (Variabel Y) VAR00002 Frequency
Percent
Valid
Cumulative
Percent
Percent
75,00
5
7,9
7,9
7,9
78,00
3
4,8
4,8
12,7
79,00
2
3,2
3,2
15,9
80,00
13
20,6
20,6
36,5
82,00
7
11,1
11,1
47,6
83,00
2
3,2
3,2
50,8
84,00
5
7,9
7,9
58,7
85,00
13
20,6
20,6
79,4
86,00
3
4,8
4,8
84,1
87,00
2
3,2
3,2
87,3
88,00
3
4,8
4,8
92,1
89,00
2
3,2
3,2
95,2
90,00
3
4,8
4,8
100,0
Total
63
100,0
100,0
Valid
Adapun perincian dengan skala interval pada hasil tabel diatas dapat dilihat pada tabel berikut:
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
107
Tabel 4.11 Distribusi Frekuensi Skor Pemahaman Siswa
No
Frekuensi
Frekuensi
Absolut
Relatif (%)
Interval
1
75-78
8
13%
2
79-82
22
35%
3
83-86
23
37%
4
87-90
10
15%
63
100%
Total
Adapun sebaran pada masing-masing kelas interval dapat diamati melalui histogram di bawah ini:
40% 35% 30% 25% 20% 15% 10% 5% 0% 75-78
79-82
83-86
87-90
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
108
Dari
penjelasan
kedua
tabel
dan
histogram
diatas
dapat
diinterpretasikan bahwa skor yang paling tinggi terdapat pada rentang skor 83-86 yang berjumlah 23 responden dengan frekuensi relatif sebesar 37%. C. Analisis data 1. Uji validitas data variabel X Tabel 4.12 Hasil uji validitas angket pengelolaan kelas Jumlah
VAR00001
VAR00002
VAR00003
VAR00004
VAR00005
VAR00006
VAR00007
VAR00008
Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N
,426** ,000 63 ,564** ,000 63 ,299* ,017 63 ,328** ,009 63 ,626** ,000 63 ,250* ,013 63 ,435** ,006 63 ,493** ,000 63
Valid / Invalid Valid
Valid
Valid
Valid
Valid
Valid
Valid
Valid
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
109
VAR00009
VAR00010
VAR00011
VAR00012
VAR00013
VAR00014
VAR00015
VAR00016
VAR00017
VAR00018
VAR00019
VAR00020
VAR00021
VAR00022
Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N
,571** ,000 63 ,390** ,002 63 ,425** ,004 63 ,280* ,025 63 ,340** ,006 63 ,360** ,005 63 ,356** ,004 63 ,455** ,005 63 ,380** ,002 63 ,554** ,000 63 ,523** ,000 63 ,250* ,010 63 ,475** ,007 63 ,291* ,021 63
Valid
Valid
Valid
Valid
Valid
Valid
Valid
Valid
Valid
Valid
Valid
Valid
Valid
Valid
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
110
VAR00023
VAR00024
VAR00025
VAR00026
Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation Sig. (2-tailed) N
,305* ,015 63 ,445** ,005 63 ,254* ,045 63 1
Valid
Valid
Valid
63
Dari sajian tabel diatas telah membuktikan bahwa angket pengelolaan kelas dalam penelitian ini adalah valid hal ini dapat diketahui dari nilai pearson correlation yang memiliki hasil lebih besar dari r tabel dengan df 61 sebesar 0,250. 2. Uji reliabilitas data variabel X Tabel 4.13 Hasil uji reliabilitas angket pengelolaan kelas Reliability Statistics Cronbach's N of Items Alpha ,498
25
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
111
Item-Total Statistics Scale Mean
Scale
Corrected
Cronbach's
if Item
Variance if
Item-Total
Alpha if Item
Deleted
Item Deleted
Correlation
Deleted
VAR00001
81,4762
15,415
,307
,461
VAR00002
81,4603
14,672
,455
,434
VAR00003
81,4921
15,931
,157
,484
VAR00004
81,4127
15,859
,198
,478
VAR00005
81,4762
14,382
,527
,421
VAR00006
81,6032
16,953
-,042
,513
VAR00007
81,4444
17,832
-,223
,542
VAR00008
81,5079
14,964
,370
,447
VAR00009
81,4444
14,735
,468
,434
VAR00010
81,3968
15,630
,272
,467
VAR00011
81,6349
16,784
-,025
,515
VAR00012
81,4762
17,318
-,121
,525
VAR00013
81,6190
15,530
,167
,482
VAR00014
81,5079
18,480
-,333
,563
VAR00015
81,5556
15,541
,203
,475
VAR00016
81,7302
17,910
-,233
,547
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
112
VAR00017
81,4921
15,577
,250
,469
VAR00018
81,4921
14,738
,445
,436
VAR00019
81,5714
14,862
,408
,442
VAR00020
81,4127
16,408
,065
,499
VAR00021
81,3968
17,179
-,087
,517
VAR00022
81,5238
15,899
,131
,489
VAR00023
81,3333
15,968
,175
,481
VAR00024
81,4127
16,762
,005
,506
VAR00025
81,4603
16,156
,108
,492
Dari sajian tabel diatas telah membuktikan bahwa angket pengelolaan kelas pada nilai Cronbach's Alpha sebesar 0,498 yang berarti lebih besar dari nilai r tabel dengan df sebesar 61. 3. Uji normalitas data Sebelum data dimasukkan dalam rumus, langkah pertama yang harus dilakukan adalah menguji data apakah data yang digunakan berdistribusi normal atau tidak. Jika data berdistribusi normal maka bisa menggunakan rumus korelasi pearson, apabila data tidak berdistribusi normal maka terdapat kesalahan dalam data tersbut. Maka untuk menguji normalitas data dapat menggunakan bantuan program SPSS 20. Berikut hasil dari uji
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
113
normalitas
data
menggunakan
rumus
menggunakan
stastistik
Kolmogorov-Smirnov : Tabel 4.14 Hasil Uji Normalitas One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test pengelolaan pemahaman kelas N
siswa 63
63
84,89
82,79
4,131
3,932
Absolute
,098
,126
Positive
,077
,126
Negative
-,098
-,125
Kolmogorov-Smirnov Z
,778
1,003
Asymp. Sig. (2-tailed)
,580
,266
Mean Normal Parametersa,b
Std. Deviation
Most Extreme Differences
a. Test distribution is Normal. b. Calculated from data.
Dari hasil diatas dapat diketahui nilai propabilitas Sig dari variabel X (pengelolaan kelas) sebesar 0,580. Sedangkan nilai probabilitas Sig dari variabel y (pemahaman siswa) sebesar 0,266. Dengan demikian dapat dikatakan bahwa data dari kedua variabel adalah berdistribusi normal karena nilai probabilitas Sig dari keduanya adalah lebih dari 0,05.
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
114
4. Korelasi pearson Untuk mengetahui hubungan antara pengaruh variabel X dan Y, penelitian ini menggunakan analisis product moment correlation (korelasi pearson).
Dalam penelitian ini diajukan hipotesis sebagai
berikut : Hipotesis Nihil (Ho): Pengelolaan kelas yang baik tidak akan meningkatkan pemahaman siswa terhadap materi Qur’an hadits Hipotesis Alternatif (Ha): Pengelolaan kelas yang baik sangat mmepengaruhi tingkat pemahaman siswa terhadap materi Qur’an Hadits. Ada dua nilai signifikansi dalam menentukan hasil dari korelasi, yaitu 5 % dan 1 %. Adapun dalam penelitian ini menggunakan signifikansi 5 %. Dengan df (digree of freedom / derajat kebebasan) dengan rumus :
Sehingga dapat ditentukan bahwa dengan df sebesar 61 dan signifikansi 5 % rtabel terletak pada nilai 0,250. Dengan demikian apabila
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
115
rhitung > rtabel
maka terdapat korelasi yang siginifikan terhadap dua
variabel tersebut, dan Ha diterima. Tetapi apabila rhitung < rtabel maka tidak terdapat korelasi antara kedua variabel dan Ho diterima. Maka berikut penghitungannya dengan cara manual dan diperkuat dengan bantuan komputer yang menggunakan program SPSS 20, sebagai berikut : a.
Penghitungan manual Tabel 4.13 Persiapan Perhitungan Korelasi Pearson No responden
X
Y
XY
X2
Y2
1
85
80
6800
7225
6400
2
83
80
6640
6889
6400
3
90
89
8010
8100
7921
4
84
80
6720
7056
6400
5
83
79
6557
6889
6241
6
86
86
7396
7396
7396
7
82
79
6478
6724
6241
8
85
84
7140
7225
7056
9
82
82
6724
6724
6724
10
85
84
7140
7225
7056
11
80
78
6240
6400
6084
12
85
84
7140
7225
7056
13
88
87
7656
7744
7569
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
116
14
85
86
7310
7225
7396
15
83
80
6640
6889
6400
16
85
84
7140
7225
7056
17
77
75
5775
5929
5625
18
90
88
7920
8100
7744
19
77
75
5775
5929
5625
20
92
90
8280
8464
8100
21
82
80
6560
6724
6400
22
88
85
7480
7744
7225
23
87
85
7395
7569
7225
24
87
83
7221
7569
6889
25
86
85
7310
7396
7225
26
90
90
8100
8100
8100
27
82
85
6970
6724
7225
28
88
85
7480
7744
7225
29
80
82
6560
6400
6724
30
89
87
7743
7921
7569
31
89
86
7654
7921
7396
32
85
82
6970
7225
6724
33
89
85
7565
7921
7225
34
83
85
7055
6889
7225
35
83
80
6640
6889
6400
36
87
85
7395
7569
7225
37
90
88
7920
8100
7744
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
117
38
89
85
7565
7921
7225
39
80
80
6400
6400
6400
40
85
85
7225
7225
7225
41
87
85
7395
7569
7225
42
91
89
8099
8281
7921
43
85
82
6970
7225
6724
44
91
88
8008
8281
7744
45
83
82
6806
6889
6724
46
75
75
5625
5625
5625
47
89
85
7565
7921
7225
48
76
75
5700
5776
5625
49
86
84
7224
7396
7056
50
79
80
6320
6241
6400
51
90
85
7650
8100
7225
52
79
78
6162
6241
6084
53
82
82
6724
6724
6724
54
84
82
6888
7056
6724
55
81
78
6318
6561
6084
56
82
80
6560
6724
6400
57
85
80
6800
7225
6400
58
94
90
8460
8836
8100
59
79
75
5925
6241
5625
60
89
80
7120
7921
6400
61
84
83
6972
7056
6889
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
118
62
86
80
6880
7396
6400
63
85
80
6800
7225
6400
Jumlah
5348
5216
443660
455044
432810
Rumus korelasi pearson :
0,873414
Dengan df sebesar 61 dan signifikansi 5 % pada rtabel derajat kebebasan terletak pada nilai 0,250 dan rhitung sebesar 0,873. Dengan demikian rhitung > rtabel
maka terdapat korelasi yang siginifikan
terhadap dua variabel tersebut, dan Ha diterima.
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
119
b.
SPSS 20 TABEL 3.15 Hasil Korelasi Pearson SPSS 20 Correlations pengelolaan kelas Pearson Correlation pengelolaan kelas Sig. (2-tailed) N Pearson Correlation pemahaman siswa Sig. (2-tailed)
pemahaman siswa
1
,873**
63
,000 63
,873**
1
,000
N 63 **. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).
63
Dari tabel diatas dapat diinterpretasikan bahwa tingkat kepercayaan korelasi tersebut adalah 99% dengan α=0,01 (1%). Dari tabel diatas diperoleh Korelasi Pearson 0.873 artinya terdapat hubungan yang signifikan antara pengelolaan kelas dengan tingkat pemahaman siswa. Hubungan korelasi antara pengelolaan kelas dengan tingkat pemahaman siswa adalah positif kuat yang ditunjukkan dengan nilai korelasi mendekati +1. Dengan P-value / Sig. sama dengan 0.00 < 0,05 dapat disimpulkan terdapat hubungan yang signifikan antara kedua variabel.
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
120
Tanda positif menunjukkan bahwa korelasi yang terjadi antara pengelolaan kelas dengan tingkat pemahaman siswa adalah hubungan yang “Berbanding Lurus” artinya semakin efektif nilai pengelolaan kelas maka semakin besar pula tingkat pemahaman siswa. Jadi dapat disimpulkan bahwa efektivitas pengelolaan kelas dengan tingkat pemahaman siswa adalah positif kuat, signifikan dan searah. 5. Regresi linier TABEL 3.16 Hasil Regresi Linier SPSS 20 Model Summary Mode
R
R Square
l 1
,873a
,763
Adjusted R
Std. Error of
Square
the Estimate
,759
2,028
a. Predictors: (Constant), pemahaman siswa Dengan nilai korelasi sebesar 0,873 didapat R square sebesar 0,763 (76%). Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat korelasi antara pengelolaan kelas dengan tingkat pemahaman siswa sebesar 76% dan selebihnya dipengaruhi oleh faktor yang lain.
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
121
6. Interpretasi Berdasarkan analisis data di atas bahwa hasil korelasi antara pengelolaan kelas dan tingkat pemahaman siswa pada mata pelajaran Qur’an Hadits sebesar 0,873. Angka hasil korelasi tersebut sesuai dengan perhitungan manual maupu dengan bantuan program SPSS 20. Hasil perhitungan korelasi pada dasarnya dapat dikelompokkan menjadi 3 kelompok besar87, sebagai berikut : a.
Korelasi positif kuat, apabila hasil perhitungan korelasi mendekati +1 atau sama dengan +1. Hal ini berarti bahwa setiap kenaikan skor/nilai pada variabel X akan diikuti dengan kenaikan skor/nilai pada variabel Y. Sebaliknya, jika variabel X mengalami penurunan, maka akan diikuti dengan penurunan pada variabel Y.
b.
Korelasi negatif kuat, apabila hasil perhitungan korelasi mendekati -1 atau sama dengan -1. Hal ini berarti bahwa setiap kenaikan skor/nilai pada variabel X akan diikuti dengan penurunan skor/nilai pada variabel Y. Sebaliknya, jika variabel X mengalami penurunan, maka akan diikuti dengan kenaikan pada variabel Y.
87
Agus Irianto, Statistik (Konsep Dasar, Aplikasi dan Pengembangannya), Ed ke-4, (Jakarta : Kencana, 2015), h.141
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
122
c.
Tidak ada korelasi, apabila hasil perhitungan korelasi mendekat 0 atau sama dengan 0. Hal ini berarti naik turunya skor/nilai satu variabel tidak mempunyai kaitan dengan naik turunnya skor/nilai pada variabel lain. Interpretasi nilai r menunjukkan bahwa korelasi antara pengeloaan
kelas (Variable X) dengan tingkat pemahaman siswa pada mata pelajaran Qur’an Hadits (Variabel korelasi
yang
Y) mendekati nilai +1, hal ini berarti terdapat
cukup kuat. Apabila skor pengelolaan kelas meningkat
maka skor tingkat pemahaman siswa juga akan meningkat. Begitupun sebaliknya, apabila skor pengelolaan kelas menurun makan skor tingkat pemahaman siswa juga akan ikut menurun. Dari hasil diatas menyimpulkan bahwa Ha diterima dan Ho ditolak. Hal ini berarti Pengelolaan kelas yang baik sangat mmepengaruhi tingkat pemahaman siswa terhadap materi Qur’an Hadits. Jadi efektivitas pengelolaan kelas terhadap tingkat pemahaman siswa kelas IX pada mata pelajaran Qur’an Hadits di MTs Bustanul Arifin Menganti Gresik. Berdasarkan
hasil
perhitungan
korelasi
antara
pengelolaan
kelas (variabel X) dan tingkat pemahaman siswa pada mata pelajaran Qur’an Hadits (variabel Y) menunjukkan dengan tingkat korelasi R (rxy) sebesar 0,873 dan R Square atau (Koefesien Diterminasinya) adalah 76%.
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id
123
Hal ini menunjukkan bahwa efektivitas pengelolaan kontribuksi
kelas
memberi
terhadap tingkat pemahaman siswa pada mata pelajaran
Qur’an Hadits sebesar 76%. Sedangkan selebihnya di pengaruhi faktor lain yaitu presentasi instruksional, harapan guru terhadap siswa, kemampuan kognitif siswa, cara guru memotivasi siswa, latihan-latihan yang sesuai, banyaknya waktu yang dihabiskan untuk belajar, umpan balik, instruksi yang adaptif, evaluasi yang progresif, perencanaan cara pengajaran oleh guru, kepahaman siswa terhadap pelajaran dan tugas yang diberikan. Dengan
besarnya
kontribusi
pengelolaan
kelas
dan
tingkat
pemahaman siswa pada mata pelajaran Qur’an Hadits, maka semua hal yang dapat menumbuhkan dan mengembangkan motivasi siswa, baik berasal dari individu, orang tua, teman-teman
dan
lingkungannya
dituntut terus menerus untuk ditingkatkan, agar tingkat pemahaman siswa terus meningkat sesuai dengan yang diharapkan.
digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id