ANALISIS TIPOLOGI WILAYAH BERDASARKAN PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN PER KAPITA DAN KESENJANGAN EKONOMI DI PROVINSI JAWA TIMUR
SKRIPSI
Oleh :
FAJAR MUHARROM 080810101073
JURUSAN ILMU EKONOMI DAN STUDI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS JEMBER 2013
ANALISIS TIPOLOGI WILAYAH BERDASARKAN PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN PER KAPITA DAN KESENJANGAN EKONOMI DI PROPINSI JAWA TIMUR
SKRIPSI Diajukan guna melengkapi tugas akhir dan memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Studi Ekonomi Pembangunan (S1) dan memperoleh gelar Sarjana Ekonomi
Oleh Fajar Muharrom NIM 080810101073
PROGRAM STUDI EKONOMI PEMBANGUNAN JURUSAN ILMU EKONOMI DAN STUDI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS JEMBER 2013
PERSEMBAHAN
1. Allah S.W.T, puji syukur dan terima kasih hamba panjatkan kepada-Mu. Karena kehendak-Mu skripsi ini dapat diselesaikan; 2. Ayahanda tercinta Drs. Badjuri ME dan ibunda tercinta Enny Nuraini, terimakasih atas doa, kasih sayang, nasehat, dukungan, ketulusan, kesabaran, dan keihklasan yang selalu diberikan untukku; 3. Dosen-dosen yang tak pernah lelah berbagi dan menyalurkan ilmunya; 4. Almamater tercinta : SD AL-FURQON JEMBER, SMP NEGERI 01 JEMBER, SMA NEGERI 01 ARJASA JEMBER, dan UNIVERSITAS JEMBER.
ii
MOTTO
“Why So Serious” (Joker – Batman The Dark Knight)
“The Problem is not the problem, The problem is your attitude about the problem” (Jack Sparrow – Pirates of the Caribbean At Words End)
“Which One Day We Can Do Anything” (Will Salas – In Time)
“While pursuing a dream is behind the house and there in front of the world dreams do not trun backward blindly to succeed and it’s time to go home” (Gandalf – The Hobbit An Unexpected Journey)
iii
PERNYATAAN
Saya yang bertandatangan di bawah ini: Nama : Fajar Muharrom NIM : 080810101073 Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya ilmiah yang berjudul: “Analisis Tipologi Wilayah Berdasarkan Pertumbuhan Ekonomi, Pendapatan Per Kapita dan Kesenjangan Ekonomi di Provinsi Jawa Timur” adalah benar-benar hasil karya sendiri, kecuali dalam pengutipan substansi disebutkan sumbernya, dan belum pernah diajukan pada institusi manapun, serta bukan karya jiplakan. Saya bertanggung jawab atas keabsahan dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah yang dijunjung tinggi.
Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya, tanpa adanya tekanan dan paksaan dari pihak manapun serta bersedia mendapat sanksi akademik jika ternyata di kemudian hari pernyataan ini tidak benar.
Jember, 07 Januari 2013 Yang menyatakan,
Fajar Muharrom NIM 080810101073
iv
SKRIPSI
ANALISIS TIPOLOGI WILAYAH BERDASARKAN PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN PER KAPITA DAN KESENJANGAN EKONOMI DI PROVINSI JAWA TIMUR
Oleh
Fajar Muharrom NIM 080810101073
Pembimbing:
Dosen Pembimbing I
: Dr. Rafael Purtomo S., M.Si
Dosen Pembimbing II
: Aisah Jumiati, SE, MP
v
TANDA PERSETUJUAN SKRIPSI
Judul Skripsi
: ANALISIS TIPOLOGI WILAYAH BERDASARKAN PERTUMBUHAN
EKONOMI,
KAPITA
KESENJANGAN
DAN
PENDAPATAN
PER
EKONOMI
DI
PROVINSI JAWA TIMUR Nama Mahasiswa
: Fajar Muharrom
NIM
: 080810101073
Jurusan
: Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan
Konsentrasi
: Ekonomi Regional
Tanggal Persetujuan : 07 Januari 2013
Pembimbing I
Pembimbing II
Dr. Rafael Purtomo S., M.Si
Aisah Jumiati, SE, MP
NIP. 19581024 198803 1 001
NIP. 19680926 199403 2 002
Ketua Jurusan,
Dr. I Wayan Subagiarta, SE, M.Si NIP. 19600412 198702 1 001
vi
PENGESAHAN Judul Skipsi ANALISIS TIPOLOGI WILAYAH BERDASARKAN PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN PER KAPITA DAN KESENJANGAN EKONOMI DI PROVINSI JAWA TIMUR Yang dipersiapkan dan disusun oleh: Nama NIM
: Fajar Muharrom : 080810101073
Jurusan : Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan telah dipertahankan di depan panitia penguji pada tanggal: 18 Januari 2013 dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk diterima sebagai kelengkapan guna memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas Ekonomi Universitas Jember. Susunan Panitia Penguji 1. Ketua
: Drs. H. Sonny Sumarsono MM (...................................) NIP. 195804241988021001
2. Sekretaris
: Drs. H. Agus Luthfi M.si
(...................................)
NIP. 196505221990021001 3. Anggota
: Dr. Rafael Purtomo S. M.si
(...................................)
NIP. 195810241988031001 Mengetahui/Menyetujui, Universitas Jember Fakultas Ekonomi Dekan, Foto 4 X 6 warna
Dr. M. Fathorrazi, SE, M.Si NIP. 196306141990021001
vii
ANALISIS TIPOLOGI WILAYAH BERDASARKAN PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN PER KAPITA DAN KESENJANGAN EKONOMI DI PROVINSI JAWA TIMUR
Fajar Muharrom Jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan, Fakultas Ekonomi, Universitas Jember
ABSTRAK Provinsi Jawa Timur yang merupakan provinsi dengan potensi yang cukup baik serta memiliki perkembangan ekonomi, dan perkembangan wilayah yang menunjukan dinamika secara konseptual mengacu kepada kondisi wilayah di atasnya tetapi secara empirik dan faktual diduga kurang mengembirakan. Hal ini dapat mempengaruhi besarnya ketimpangan yang ada serta kabupaten di Propinsi Jawa Timur dapat digolongkan menjadi empat golongan seperti yang tertera di analisis tipologi wilayah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pembagian wilayah berdasarkan Tipologi Klassen serta melihat besarnya tingkat ketimpangan yang ada dan juga melihat ada atau tidaknya hubungan antara pertumbuhan ekonomi dengan tingkat ketimpangan. Dengan Tipologi Klassen Provinsi Jawa Timur dibagi menjadi empat golongan dilihat dari laju pertumbuhan dan PDRB per kapita. Dan dengan Analisis Indeks Williamsion dapat diperoleh tingkat ketimpangan yang menunjukkan bahwa besarnya ketimpangan yang ada di Jawa Timur adalah dalam tingkat ketimpangan sedang, serta memiliki hubungan negatif antara pertumbuhan ekonomi dengan tingkat ketimpangan yang di analisis menggunakan analisis korelasi spearman.
Kata Kunci : Pertumbuhan Ekonomi, Tingkat Ketimpangan, Tipologi Klassen, Indeks Williamson, Korelasi Spearman
viii
ANALISIS TIPOLOGI WILAYAH BERDASARKAN PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN PER KAPITA DAN KESENJANGAN EKONOMI DI PROVINSI JAWA TIMUR
Fajar Muharrom Jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan, Fakultas Ekonomi, Universitas Jember
ABSTRACT East Java is a province with good potential and has economic development and regional growth dynamics that shows conceptually refers to the condition of the area but it is empirically and factually allegedly less encouraging. This can affect the magnitude of inequalities that exist and districts in East Java can be classified into four categories as shown in the analysis of the typology of the region. The purpose of this study was to determine the division of territory based typology Klassen and see the level of inequality that exists and also see whether or not the relationship between economic growth and inequality. With Klassen Typology of East Java Province is divided into four groups seen from the growth rate and GDP per capita. And the analysis can be obtained Williamsion index inequality which shows that the magnitude of inequalities that exist in East Java is in a moderate level of inequality, as well as having a negative relationship between economic growth and inequality are analyzed using Spearman correlation analysis.
Keywords: Economic Growth, Inequality rate, Typology Klassen, Williamson index, Spearman Correlation
ix
RINGKASAN
Analisis Tipologi Wilayah Berdasarkan Pertumbuhan Ekonomi, Pendapatan Perkapita, dan Kesenjangan Ekonomi di Provinsi Jawa Timur; Fajar Muharrom, 080810101073; 2013; 50 halaman; Jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Jember.
Provinsi Jawa Timur merupakan salah satu Provinsi di negara Indonesia yang menyimpan potensi ekonomi cukup tinggi diantara Provinsi yang lainnya. Akan tetapi juga diduga mempunyai tingkat ketimpangan yang tinggi dikarenakan adanya perbedaan tingkat PDRP per kapita serta pertumbuhan ekonomi yang berbeda antara kebupaten yang satu dengan kabupaten yang lainnya. Hal ini dikarenakan tidak semua kabupaten yang terdapat di Provinsi Jawa Timur memiliki tingkat pertumbuhan ekonomi yang tinggi, melainkan terdapat pula daerah – daerah yang memiliki tingkat pertumbuhan yang relatif rendah daripada kabupaten yang lainnya. Demikian juga dengan sebaliknya terdapat pula kabupaten di Provinsi Jawa Timur yang memiliki tingkat pertumbuhan ekonomi yang sangad tinggi daripada kabupaten yang lainnya.Hal ini akan menimbulkan suatu ketimpangan di Provinsi Jawa Timur yang mana terdapat suatu kondisi yang sangad berbeda jauh. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya kesenjangan yang ada di Provinsi Jawa Timur yang mana untuk mengetahuinya di gunakan analisis indeks williamson serta untuk mengetahui klasifikasi wilayah di Provinsi Jawa Timur dilihat dari indikator pertumbuhan ekonomi, dan pendapatan perkapita yang ada dimana nantinya akan di bagi menjadi 4 klasifikasi yang ada seperti yang tertera dalam analisis tipologi klassen. Serta untuk melihat ada tidaknya hubungan antara pertumbuhan ekonomi dengan tingkat kesenjangan yang ada dengan menggunakan analisis korelasi spearman maka akan diketahui ada atau tidaknya hubungan antara pertumbuhan ekonomi dengan tingkat x
kesenjangan yang ada tersebut. Dan jika terdapat hubungan bernilai apakah hubungan tersebut apakah bernilai positif atau benilai negatif. Hasil analisi menggunakan indeks williamson didapat bahwa Provinsi Jawa Timur mempunyai nilai ketimpangan rata-rata sebesar 0,459029 yang dihitung menggunakan rumus williamson dari tahun pengamatan 2005-2009. Dengan hasil yang didapat maka dapat diklasifikasikan ketimpangan di jawa timur dalam tingkat sedang. Penggolongan wilayah menggunakan analisi tipologi klassen didapat 4 klasifikasi yaitu yang pertama adalah klasifikasi wilayah maju dan tumbuh pesat dimana Kabupaten Gresik, Kota Malang, Kota Probolinggo, Kota Surabaya dan Kota Madiun termasuk dalam klasifikasi ini, klasifikasi kedua adalah klasifikasi wilayah yang sedang tumbuh dimana Kabupaten Jember, Kabupaten Pasuruan, Kabupaten Nganjuk, Kabupaten Bojonegoro, Kabupaten Ngawi, Kabupaten Tuban, Kabupaten Blitar, Kabupaten Lamongan dan Kota Batu termasuk dalam klasifikasi ini, klasifikasi ketiga adalah klasifikasi wailaya maju tapi tertekan Kabupaten Sidoarjo, Kota Kediri dan Kota Mojokerto termasuk dalam klasifikasi ini. Dan sisanya termasuk dalam klasifikasi wilayah relatif tertinggal. Dengan analisis korelasi spearman didapat bahwa dari tahun 2005-2009 di Provinsi Jawa Timur terdapat hubungan negatif antara pertumbuhan ekonomi dan tingkat ketimpangan yang ada hal ini
bermakna
bahwa apabila pertumbuhan ekonomi naik maka tingkat ketimpangan yang ada akan turun, begitu sebaliknya apabila pertumbuhan ekonomi turun maka tingkat ketimpangan yang ada akan mengalami kenaikan.
xi
PRAKATA
Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, taufik dan hidayah-Nya, sehingga penulisan skripsi yang berjudul ANALISIS TIPOLOGI WILAYAH BERDASARKAN PERTUMBUHAN EKONOMI, PENDAPATAN PER KAPITA DAN KESENJANGAN EKONOMI DI PROVINSI JAWA TIMUR dapat terselesaikan dengan baik. Skripsi ini disusun guna memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan di Fakultas Ekonomi Universitas Jember. Penyusunan skripsi ini tidak lepas dari bantuan berbagai pihak baik itu berupa motivasi, nasehat, saran maupun kritik yang membangun. Oleh karena itu, dengan segela kerendahan hati, penulis menyampaikan terima kasih kepada:
1. Bapak Dr. Rafael Purtomo S., M.Si selaku Dosen Pembimbing I yang bersedia meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan, saran, kritik dan pengarahan dengan penuh keikhlasan, ketulusan dan kesabaran dalam menyelesaikan skripsi ini; 2. Ibu Aisah Jumiati. SE, MP selaku Dosen Pembimbing II yang telah bersedia membimbing penulis untuk menyusun karya akhir yang baik dengan tulus dan ikhlas; 3. Bapak Dr. I Wayan Subagiarta, SE, M.Si selaku Ketua Jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan Universitas Jember; 4. Bapak Dr. M. Fathorrazi, SE, Msi. selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Jember; 5. Seluruh Bapak dan Ibu dosen beserta staf karyawan di lingkungan Fakultas Ekonomi Universitas Jember serta Perpustakaan Ekonomi dan Perpustakaan Pusat; 6. Ibunda Enny Nuraini dan Ayahanda Drs. Badjuri ME, terimakasih yang tak terhingga ananda ucapkan atas doa, dukungan, kasih sayang, kerja keras, kesabaran, dan pengorbanan selama ini 7. Seluruh keluarga besarku, terimakasih atas doa dan kasih sayang serta dukungan yang tanpa henti; xii
8. Bundadarikuw “Frestisia Vidayanti” terima kasih atas kesabaran, kasih sayang, semangat dan dukungannya yang membuat penulis semakin semangat dalam menyelesaikan skripsi ini; 9. Para Ultraman Cupank, Gunawan, Fafan, AqiqVoni dan Totok yang tidak pernah letih dalam membantu, memberi semangat dan selalu ada untuk penulis dalam keadaan suka maupun duka. 10. Para Sahabat – Sahabat Bangsat dan Laknat Rozikin, Ocik, Bebsy, Taho, dan Depok yang dengan kekonyolannya membuat penulis semakin semangat dan ceria dalam menyelesaikan skripsi ini 11. Seluruh teman-teman di Jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan yang tidak dapat disebutkan satu-persatu terimkasih semuanya; 12. Teman-temanku di MAXIMA dan Perumahan Mastrip R1, terimakasih atas bantuan, cerita dan kenangan bersama 13. Semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian skripsi ini yang tidak dapat disebutkan satu-persatu Akhir kata tidak ada sesuatu yang sempurna di dunia ini, penulis menyadari atas kekurangan dalam penyusunan skripsi ini. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun penulis harapkan bagi penyempurnaan tugas akhir ini. Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat dan tambahan pengetahuan bagi penulisan karya tulis selanjutnya. Amien.
Jember, 07 Januari 2013
Penulis
xiii
DAFTAR ISI
Halaman HALAMAN JUDUL... ....................................................................... i HALAMAN PERSEMBAHAN . .......................................................
ii
HALAMAN MOTTO ........................................................................
iii
HALAMAN PERNYATAAN. ...........................................................
iv
HALAMAN PEMBIMBING SKRIPSI............................................
v
HALAMAN PERSETUJUAN SKRIPSI . .........................................
vi
HALAMAN PENGESAHAN ...........................................................
vii
ABSTRAK ..........................................................................................
viii
ABSTRACT .......................................................................................
ix
RINGKASAN .....................................................................................
x
PRAKATA .........................................................................................
xii
DAFTAR ISI. .....................................................................................
xiv
DAFTAR TABEL. .............................................................................
xvi
DAFTAR GAMBAR. .........................................................................
xvii
DAFTAR LAMPIRAN. .....................................................................
xviii
BAB 1. PENDAHULUAN. .................................................................
1
1.1 Latar Belakang. ..............................................................
1
1.2 Rumusan Masalah. .........................................................
6
1.3 Tujuan dan Kegunaan Penelitian. .................................
6
BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA. .......................................................
8
2.1 Landasan Teori. ..............................................................
8
2.1.1 Teori Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi ..........
8
2.1.2 Teori Pertumbuhan Wilayah ........................................
12
2.1.3 Teori Pusat Pertumbuhan .............................................
13
2.1.4 Teori Ketimpangan Pembangunan Regional.................
14
xiv
2.1.5 Pertumbuhan Ekonomi dan Pendapatan Per Kapita Daerah
16
2.1.6 Analisis Ketimpangan Ekonomi Antar Daerah .............
18
2.2 Penelitian Sebelumnya. ..................................................
20
2.3 Kerangka Konseptual . ...................................................
26
BAB 3. METODE PENELITIAN. .....................................................
27
3.1 Jenis Penelitian. ..............................................................
27
3.2 Daerah Penelitian. ..........................................................
27
3.3 Metode Pengumpulan Data ............................................
27
3.4 Metode Analisis . .............................................................
28
3.4.1 Analisis Indeks Williamson .........................................
28
3.4.2 Analisis Tabulasi Silang...............................................
28
3.4.3 Analisis Korelasi Spearman .........................................
29
3.5 Definisi Operasional . .....................................................
30
BAB 4. PEMBAHASAN. ...................................................................
32
4.1 Gambaran Umum Objektif Penelitian ..........................
32
4.1.1 Kondisi dan Letak Geografis........................................
32
4.1.2 Keadaan Penduduk dan Tenaga Kerja ..........................
33
4.1.3 Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) ...................
35
4.2 Hasil Analisis Data .........................................................
36
4.2.1 Hasil Analisis Tipologi Klassen ...................................
36
4.2.2 Hasil Analisis Indeks Williamson ................................
45
4.2.3 Hasil Analisis Korelasi Spearman ................................
47
BAB 5. KESIMPULAN DAN SARAN. .............................................
49
5.1 Kesimpulan. ....................................................................
49
5.2 Saran . .............................................................................
50
DAFTAR PUSTAKA. ................................... ....................................
52
LAMPIRAN .......................................................................................
53
xv
DAFTAR TABEL
Tabel
Halaman
2.1 Konsepsi Tipologi Daerah . ..........................................................
17
3.1 Tipologi Daerah Berdasarkan Pertumbuhan Ekonomi dan PDRB per kapita . ..................................................................
29
4.1 Jumlah Penduduk Provinsi Jawa Timur Tahun 2005-2009 . ..........
34
4.2 Jumlah Penduduk Provinsi Jawa Timur Berumur 15 Tahun ke Atas yang Termasuk Angkatan Kerja Tahun 2005-2009. .........
35
4.3 PDRB Jawa Timur Atas Dasar Harga Konstan Tahun 2005-2009 .
36
4.4 PDRP Perkapita Atas Dasar Harga Berlaku di Provinsi Jawa Timur Menurut Kabupaten/Kota Tahun 2005-2009 .................................
37
4.5 Laju Pertumbuhan Ekonomi Provinsi Jawa Timur Menurut Kabupaten/Kota Tahun 2005-2009 ...............................................
38
4.6 Klasifikasi Kabupaten/Kota Menurut Tipologi Klassen ................
40
4.7 Klasifikasi Daerah Tertinggal Menurut Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Timur Tahun 2005-2009 ............................
42
4.8 Enam Indikator Penentuan Daerah Tertinggal Menurut Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Timur ......................................
42
4.9 Hasil Analisis Indeks Williamson Seluruh Kabupaten/Kota Provinsi Jawa Timur Periode 2005-2009 ......................................
46
4.10 Hasil Analisis Indeks Williamson Jawa Timur Periode 2005-2009 Tanpa Kota Kediri dan Kota Surabaya..........................................
46
4.11 Hasil Analisis Korelasi Spearman.................................................
48
xvi
DAFTAR GAMBAR
Gambar
Halaman
1 Sistematis Pertumbuhan Ekonomi Menurut Shumpeter. ..................
11
2 Kerangka Konseptual .....................................................................
26
3 Peta Provinsi Jawa Timur ...............................................................
32
xvii
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran
Halaman
A. Jumlah Penduduk Propinsi Jawa Timur Tahun 2005-2009. ..............
53
B. Hasil Perhitungan Analisis Indeks Williamson Propinsi Jawa Timur Tahun 2005. ..................................................................
54
C. Hasil Perhitungan Analisis Indeks Williamson Propinsi Jawa Timur Tahun 2006. .................................................................
56
D. Hasil Perhitungan Analisis Indeks Williamson Propinsi Jawa Timur Tahun 2007 . .................................................................
58
E. Hasil Perhitungan Analisis Indeks Williamson Propinsi Jawa Timur Tahun 2008. .................................................................
60
F. Hasil Perhitungan Analisis Indeks Williamson Propinsi Jawa Timur Tahun 2009. .................................................................
62
G. Hasil Perhitungan Analisis Indeks Williamson Propinsi Jawa Timur Tahun 2005 Tanpa Kota Kediri dan Kota Surabaya. ........................
64
H. Hasil Perhitungan Analisis Indeks Williamson Propinsi Jawa Timur Tahun 2006 Tanpa Kota Kediri dan Kota Surabaya . .......................
66
I. Hasil Perhitungan Analisis Indeks Williamson Propinsi Jawa Timur Tahun 2007 Tanpa Kota Kediri dan Kota Surabaya. ........................
68
J. Hasil Perhitungan Analisis Indeks Williamson Propinsi Jawa Timur Tahun 2008 Tanpa Kota Kediri dan Kota Surabaya .........................
70
K. Hasil Perhitungan Analisis Indeks Williamson Propinsi Jawa Timur Tahun 2009 Tanpa Kota Kediri dan Kota Surabaya. .........................
72
L. Hasil Analisis Korelasi Spearman 2005-2009. .................................
74
xviii