ANALISIS PERFORMANSI WIFI ROUTER LINKSYS ANTARA FIRMWARE ORIGINAL DAN CUSTOM Publikasi Ilmiah Disusun sebagai salah satu syarat menyelesaikan Program Studi Strata 1 pada Program Studi Teknik Informatika Fakultas Komunikasi dan Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta
Diajukan oleh : Ichsan Kurnia Pembimbing I : Dr. Heru Supriyono, M.Sc. Pembimbing II : Mochammad Muslich, S.T., M.Eng.
PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA Januari, 2013
3{Beur.ro.Jul
.mq4e6ue141
#Hm
ffiffi W9 pEEuel
eu?lres releE qsloreduretu
{n}m
uulere{sred n1es qeles ruEeqes eturre11p r{BIe} 1uI rler-ql rsqtlqnd
I'6'00I: )IN
@
0Z6:
)IN
@/r va l
: 1nlnlasJp
Emqunqule4
-1r06#
pEEuea
:
: eped
IJBH
qsleJ
€tI0800027 sruJn) uBstlcl : qelo unsnsrp uep
uqdusrodry Euel
WOISNJ NV(I TYNIOIUO
f,UYAAIATUI.{
YUYINV
SASXNIT UtrIOOU IdIA\ ISNY[{f,O,TUfld SISITYNV lnpnf ne8uep qsFr1J IsaryIqnd
NYI{YSfl9Nfld I{YI{YTYH
ANALISIS PERFORMANSI WIFI ROUTER LINKSYS ANTARA FIRMWARE ORIGINAL DAN CUSTOM Ichsan Kurnia, Heru Supriyono, Mochammad Muslich Teknik Informatika, Fakultas Komunikasi dan Informatika Universitas Muhammadiyah Surakarta Kontak e-Mail :
[email protected]
ABSTRACT Wireless router is an important component of wireless network. Nowadays, there are many products of wireless that make user should be appropriate in choosing wireless router in order to get the maximum capacity of wireless router itself. Wireless router is divided into two types: firmware original and custom DD-WRT. This final project discusses the comparison of performance between wireless router Linksys WRT54GL firmware original and wireless router Linksys WRT54GL DD-WRT that has been increased its firmware. Testing was done by comparing and testing performance between wireless router Linksys WRT54GL firmware original and wireless router Linksys WRT54GL DD-WRT. The parameter used on testing are range ipaddress, power transmit, bandwidth limit, bandwidth monitoring, and network scanning. The result of analysis shows that the capable of wireless router Linksys WRT54GL DD-WRT has the better performance compared with wireless router Linksys WRT54GL firmware original. Based on the testing, the excess of wireless router Linksys WRT54GL DD-WRT are: it has arrangement of ipaddress on A, B, and C Class. It can be arranged of its power transmit from 0-251mW. Its management bandwidth can be used for uploading and downloading. It can do the monitoring traffic of the data transfer. It has authentication connected directly in chillispot. It also can do the scanning of network and the signal with the site survey and wivis survey. Keywords: wireless router, firmware, WRT54GL, DD-WRT. ABSTRAKSI Wireless router merupakan komponen yang penting pada jaringan wireless. Banyaknya produk wireless sekarang ini membuat pengguna harus tepat dalam memilih wireless router agar mendapatkan kemampuan yang maksimal dari 1
wireless router itu sendiri. Wireless router dibagi menjadi dua yaitu firmware original dan custom DD-WRT. Tugas akhir ini membahas perbandingan performansi antara wireles router linksys WRT54GL firmware original dengan wireles router linksys WRT54GL DD-WRT yang sudah di-upgrade firmwarenya. Pengujian dilakukan dengan cara melakukan perbandingan dan pengujian unjuk kerja antara wireles router linksys WRT54GL firmware original dengan wireles router linksys WRT54GL DD-WRT. Parameter yang digunakan pada pengujian seperti range ipaddress, power transmit, bandwidth limit, bandwidth monitoring, dan scanning jaringan. Hasil analisis pengujian menunjukkan bahwa kemampuan wireless router linksys WRT54GL DD-WRT memilki unjuk kerja yang lebih bagus dibandingkan dengan wireless router linksys WRT54GL firmware original. Berdasarkan pengujian, kelebihan wireless router linksys WRT54GL DD-WRT diantaranya mempunyai pengaturan ipaddress pada kelas A, B, C, dapat diatur power transmit mulai dari 0-251mW, management bandwidth untuk upload dan download, dapat melakukan monitoring traffic transfer data, mempunyai authentikasi yang terintegrasi langsung pada chillispot, dan dapat melakukan scanning jaringan dan sinyal dengan site survey dan wivis survey. Kata kunci : wireless router, firmware, WRT54GL, DD-WRT. I. PENDAHULUAN Perkembangan
jaringan
dua jenis
yaitu wireless router
komputer pada saat ini mengalami
dengan
kemajuan yang cukup signifikan.
custom. Kemampuan wireless router
Salah
antara firmware original dengan
satunya
adalah
jaringan
firmware
original
wireless yang banyak digunakan
custom
pada saat ini. Salah satu contoh alat
Kemampuan dari firmware original
yang
digunakan
wireless
adalah
sangatlah
dan
berbeda.
pada
jaringan
ini dianggap kurang bagus dan fitur-
wireless
router.
fiturnya kurang lengkap. Oleh karena
merupakan
itu wireless router dengan firmware
Wireless
router
komponen
yang
penting
pada
original banyak yang di upgrade
jaringan wireless, karena berfungsi
firmwarenya
sebagai access point yang berfungsi
kemampuan yang optimal dengan
mamancarkan sinyal wireless pada
fitur-fitur seperti setting ipaddress
suatu titik akses yang ditentukan.
pada berbagai kelas, pengaturan
Wireless router dibagi menjadi
agar
mendapatkan
power transmit, user management, 2
management
bandwidth,
traffic
Berdasarkan uraian diatas penulis
monitoring, site survey, wivis survey.
mengupayakan
Perbedaan itulah yang membuat orang-orang
belum
agar
masyarakat
mengetahui secara lebih jelas tentang
mengetahui
perbandingan performansi wifi router
secara jelas mengenai perbandingan
linksys antara firmware original dan
dari
yang di-custom.
perfomansi wireless router
antara
firmware
original
dan
Dalam tugas akhir ini penulis
firmware yang sudah di-custom dari
akan melakukan analisis performansi
berbagai fitur-fitur yang ada dan
wifi router linksys antara firmware
kemampuan dari wireless router
original dan custom.
antara firmware original dengan firmware yang sudah di-custom.
II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Telaah penelitian Beberapa pustaka yang relevan
ditinggalkan
orang,
dan
apa
berhasil dihimpun penulis adalah
penyebabnya. Dari hasil penelitian
sebagai berikut :
diketahui bahwa untuk kapasitas
Nugroho penelitian
(2009)
dengan
melakukan
akses teknologi modem mempunyai
“Studi
kemampuan akses yang terbatas
judul
Perbandingan Komunikasi Modem
sedangkan
pada Jaringan Local Area Network
broadband (radio link) mempunyai
(LAN) terhadap Wireless Local Area
akses hingga mencapai 100mbps.
Network (WLAN)”. Pada penelitian
Teknologi
modem
ini dilakukan perbandingan antara
kestabilan
akses
teknologi modem dengan teknologi
sedangkan
kestabilan
Broadband (Radio Link) mengenai
broadband (radio link) sangat sulit
kemampuan dan kecepatan akses
dicapai.
komunikasinya teknologi
modem
dan
mengapa
sudah
Ariani
kapasitas
(2008)
teknologi
mempunyai yang
baik
teknologi
melakukan
penelitian dengan judul “Studi dan
mulai 3
Analisis
Video
Streaming
Wireless
LAN
Simulator
NS-2”.
membahas
Via
protokol
Menggunakan Penelitian
analisis
(IP)
tertentu
sehingga
lapisan IP tidak mengetahui saat
ini
terjadi perpindahan koneksi dari
performansi
interface
yang berbeda.
transmisi video streaming melalui
adanya
Adaption
jaringan wireless LAN menggunakan
station
selalu
simulator NS-2 yang dibangun pada
jaringan dengan address IP unik
lingkungan
tersebut.
802.11.
wireless
Dari
diketahui
LAN
hasil
bahwa
parameter
IEEE
semua
transmisi
input
traffic
transmisi
diidentifikasi
di
2.2. Landasan teori 2.2.1.
video
Wireless
Local
Area
Network (WLAN)
streaming pada WLAN. Semakin tinggi
mobile
penelitian
mempengaruhi
performansi
layer,
Dengan
Wireless Local Area Network
jaringan,
(WLAN)
merupakan
jaringan
maka nilai packet loss, packet end-
komputer tanpa kabel atau yang lebih
to-end delay, dan jitter akan tinggi.
dikenal dengan jaringan wifi, dimana
Serta nilai throughput dapat menjadi
jaringan
rendah.
gelombang radio atau udara sebagai
Dwi C (2008) dalam artikelnya
media
ini
menggunakan
transmisinya.
Jaringan
tentang “Analisa Kinerja Virtual
wireless ini berguna untuk memberi
Interface pada Vertikal Handover
sebuah koneksi jaringan internet ke
802.11 Wireless Local Area Network
seluruh pengguna dalam area sekitar
(WLAN) dan 802.15 Personal Area
yang sudah terdapat titik akses.
Network/Bluetooth
(PAN)”
memaparkan
bahwa
menjembatani
perbedaan
interface
pada
Keuntungan
untuk
dibandingkan
network
dari jaringan
WLAN kabel
diantaranya sebagai berikut:
masing-masing
a. mobilitas
standar WLAN dan PAN. Adaption
dan
produktivitas
tinggi.
Layer nenutupi adanya perbedaan
b. biaya pemeliharaanya murah.
koneksi
c. mudah dikembangkan atau di-
dengan
pada
network
interface
menggunakan
internet
upgrade. 4
d. mudah
dan
murah
untuk
orang yang dirilis menurut lisensi
direlokasi.
publik umum untuk standar IEEE
e. penggunaanya lebih praktis. 2.2.2.
Cara
mengetahui
802.11 a/b/g/n untuk router yang berbasiskan
unjuk
rancangan
berchipset
Broadcom atau Atheros. Firmware
kerja sebuah wireless router Cara mengetahui unjuk kerja
ini
memasukkan
beberapa
fitur
suatu wireles router harus mencoba
berguna, termasuk radio client mode,
menggunakan wireles router itu
pengaturan daya pancar, berbagai
karena dengan mengunakan wireles
captive portal, dukungan QoS, dan
router
mengetahui
lebih banyak lagi. Firmware ini
kemampuan dari wireless router itu
memakai konfigurasi berbasis web
sendiri. Unjuk kerja suatu wireles
yang intuitif tidak terenkrip atau via
router dapat diketahui dari fitur-fitur
Hypertext Transfer Protocol Secure
yang ada dan wireles router dapat
(HTTPS) dan juga menyediakan
melakukan fitur-fitur yang ada pada
akses Secure Shell (SSH) dan akses
wireles router.
telnet.
itu
dapat
2.2.3. DD-WRT DD-WRT adalah firmware yang dikembangkan
oleh
sekumpulan
3. Software DD-WRT.
III. METODE PENELITIAN Penelitian
tugas
akhir
ini 4. Sistem
menggunakan peralatan diantaranya :
operasi
menggunakan
3.1. Peralatan yang Digunakan
sistem
dengan operasi
Windows 7 Home Premium 64
1. Notebook acer 4750G dengan
Bit.
spesifikasi processor core i5, VGA NVIDIA up to 2 GB,
Pada penelitian ini penulis akan
harddisk 640 GB, dan RAM 4
melakukan pengujian unjuk kerja
GB.
antara wifi router linksys WRT54GL firmware original dengan wifi router
2. Wifi router Linksys WRT54GL
linksys
v1.1 (2 buah). 5
WRT54GL
DD-WRT.
Diagram alir yang digunakan dalam
penilitian ini dapat dilihat seperti
pada Gambar 1 :
Berdasarkan
Gambar
1
penelitian akan dilakukan dengan
Mulai
Persiapan alat-alat
melakukan
persiapan
digunakan.
Tahap
alat
yang
selanjutnya
melakukan upgrade firmware wifi router
linksys
WRT54GL
dari
original ke DD-WRT. Jika proses
Upgrade firmware wifi router linksys dari original ke dd-wrt
upgrade firmware berhasil maka langsung melakukan perbandingan
TIDAK
unjuk
Berhasil?
kerja
wifi
router
linksys
WRT54GL antara firmware original dan DD-WRT, sedangkan jika proses
YA
upgrade firmware tidak berhasil Perbandingan unjuk kerja wifi router linksys antara firmware original dan dd-wrt
maka kembali melakukan upgrade firmware sampai berhasil. Tahap selanjutnya
melakukan
pengujian
wifi router linksys WRT54GL antara
pengujian unjuk kerja wifi router linksys antara firmware original dan dd-wrt
firmware original dan DD-WRT. Jika berhasil maka langsung melakukan
TIDAK
analisis hasil penelitian, sedangkan
Berhasil?
jika pengujian unjuk kerja tidak berhasil maka melakukan kembali YA
pengujian
Laporan analisis unjuk kerja
unjuk
kerja
sampai
berhasil. Proses pengujian dilakukan pada wifi
router
linksys
firmware original
Akhir
WRT54GL
dan wifi router
linksys WRT54GL DD-WRT. Dalam Gambar 1 Diagran alir
pengujian dilakukan pada fitur-fitur yang ada ada pada firmware original
6
dan DD-WRT dengan menggunakan
bandwidth
limit,
dua atau tiga client. Parameter yang
monitoring,
user
nanti dibandingkan seperti range
scaning jaringan.
ipaddress,
power
bandwidth management,
transmit,
IV. HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil penelitian ini didapatkan dengan melakukan pengujian unjuk kerja wifi router linksys WRT54GL antara firmware original dan DDWRT. Hasil unjuk kerja sebagai berikut : 4.1. Router ip Hasil pengujian unjuk kerja pada Gambar 2 Sinyal pada jarak 1 m sampai 6 m
fitur router ip didapatkan bahwa pada wifi router linksys WRT54GL firmware
original
pengaturan
ipaddress hanya dapat dilakukan pada kelas C saja. Hasil pengujian unjuk kerja pada wifi router linksys WRT54GL
pengaturan
ipaddress
hanya dapat dilakukan pada kelas A, B, dan C
Gambar 3 Kualitas sinyal pada jarak 1 m sampai 6 m Berdasarkan
4.2. Transmit power
Gambar
Hasil pengujian unjuk kerja
3
Gambar
menunjukkan
2
dan
bahwa
pada wifi router linksys WRT54GL
dengan menggunakan power terbesar
DD-WRT dapat dilihat pada Gambar
pada
2 dan Gambar 3.
200mW maka suatu client akan
pengujian
tersebut
yaitu
mendapatkan sinyal wireless sebesar -38 dBm dan kualitas sinyal 69% pada jarak 1 meter. Sebaliknya 7
dengan menggunakan power terkecil
Berdasarkan Gambar 4 dan 5
pada pengujian tersebut yaitu 71mW,
menunjukkan
bahwa
Pengaturan
nilai pada sinyal wireless sebesar -42
bandwidth pada DD-WRT untuk 1
dBm dan kualitas sinyal 64% pada
client transfer upload 38.8Kb/s dan
jarak 1 meter.
download 46.5Kb/s sedangkan untuk
4.3. Quality of Service
2 client transfer upload 23.4 kb/s dan
Hasil pengujian unjuk kerja pada
30.3Kb/s serta download 25.9Kb/s
wifi router linksys WRT54GL antara
dan 25.5Kb/s. Hal ini menunjukkan
firmware original dan DD-WRT pada
bahwa pada DD-WRT dapat diatur
satu
bandwidth
client
dengan
bandwidth
384kbps seperti Gambar 4.
untuk
upload
dan
download sedangkan pada firmware original hanya dapat diatur pada uploadnya saja. 4.4 Traffic monitoring Berdasarkan
hasil
pengujian
yang diperoleh bahwa fitur traffic monitoring pada
Gambar 4 QoS pada 1 client Hasil pengujian unjuk kerja pada
DD-WRT dapat
melakukan bandwidth monitoring
wifi router linksys WRT54GL antara
saat diakses client baik upload atau
firmware original dan DD-WRT pada
download. Unjuk kerja DD-WRT
dua
pada fitur traffic monitoring adalah
client
dengan
bandwidth
384kbps seperti Gambar 5.
dapat
melakukan
bandwidth
monitoring pada LAN, WAN, dan wireless, sedangkan pada firmware original
tidak dapat melakukan
bandwidth monitoring. 4.5 User management Berdasarkan
hasil
pengujian
yang diperoleh bahwa fitur user management pada DD-WRT terdapat
Gambar 5 QoS pada 2 client
langsung 8
pengaturan
authentikasi
yang terintegrasi pada chillispot.
primary
Aunthentikasi yang dilakukan seperti
backup radius server ip/DNS, DNS
ip, remote network, redirect url,
4.6 Site survey dan wivis survey
shared key. DHCP interface, radius
radius
Berdasarkan
server
hasil
ip/DNS,
pengujian
NAS ID, Uam secret, UAM any DNS,
yang diperoleh bahwa fitur site
dan
survey
Uam
managemet
allowed.
Fitur
memberikan
user
dan
wivis
survey
pada
fasilitas
firmware original dengan DD-WRT
hotspot login dengan authentikasi
dapat melakukan scanning jaringan
seperti diatas yang bertujuan untuk
yang ada di sekitar. Hasil pengujian
peningkatan keamanan wireless pada
site survey yang dilakukan bahwa
wifi router. Hal ini membuktikan
disekitar terdapat dua access point
bahwa
pada
DD-WRT
yaitu access point dengan nama
unjuk
kerja
yang
dibandingkan original terdapat
lebih
dengan
karena
memiliki
pada
baik
linksys dan ooed!n yang memberikan
firmware
informasi seperti mode operating,
DD-WRT
Media
authentikasi
yang
address,
Access channel,
Control
(MAC)
signal,
noise,
terintegrasi langsung pada chillispot
beacon, dan rate dari access point
sedangkan pada firmware original
yang
tidak
tampak seperti Gambar 6.
terdapat
authentikasi
yang
termonitoring
langsung terintegrasi pada chillispot.
Gambar 6 Site survey pada DD-WRT
9
dilakukan
Hasil pengujian wivis survey
client tedeteksi sebanyak tiga client.
yang dilakukan bahwa terdeteksi
Fitur
sinyal beberapa access point dan
informasi seperti kekuatan sinyal,
client termasuk wifi router linksys
channel yang digunakan, dan MAC
WRT54GL DD-WRT. Acees point
address pada access point dan client
yang
yang termonitoring tampak seperti
terdeteksi
seperti
linksys,
ooed!n, dan RPNgdg sedangkan
wivis
survey
memberikan
Gambar 7.
Gambar 7 Wivis survey pada DD-WRT
V. KESIMPULAN 1. Wireless router linksys dengan
dapat diatur transmit power
DD-WRT memilki unjuk kerja
mulai dari 0-251mW pada
yang lebih baik dibandingkan
power 71mW pada jarak 1
Wireless router linksys dengan
meter
firmware
dengan
original
dimana
kualitas sinyal
sinyal
64%
-42dBm
Wireless router linksys DD-
sedangkan pada jarak 6 meter
WRT dapat diatur ipaddress
kualitas sinyal 30% dengan
pada kelas A, B, dan C serta
sinyal -69dBm. Selain itu dapat 10
mengatur
management
2. Wireless router linksys DD-
bandwidth untuk upload dan
WRT
download,
dengan
monitoring traffic transfer data,
bandwidth 384kpbs maka pada
mempunyai aunthentikasi yang
DD-WRT untuk upload 38.8
terintegrasi
KB/s dan download 46.5 KB/s
chillispot,
sedangkan
firmware
melakukan scanning jaringan
original hanya dapat mengatur
dan sinyal dengan site survey
upload
dan wivis survey, sehingga
firmware upload
jika
pada
saja,
maka
original 16.4
KB/s
pada
dapat
untuk
kemapuannya
dan
dioptimalkan
download 119 KB/s.
melakukan
langsung dan
pada dapat
dapat untuk
kinerja
yang lebih baik.
DAFTAR PUSTAKA Ariani, Frilla (2008) “Studi dan Analisis Video Streaming Via Wireless LAN Menggunakan Simulator NS-2”. Tugas akhir jurusan Teknik Informatika Institut Teknologi Bandung, Bandung. C Dwi, Andharini (2008) “Analisa Kinerja Virtual Interface pada Vertikal Handover 802.11 (Wireless Local Area Network) dan 802.15 (Personal Area Network/Bluetooth)”, Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi 2008 (SNATI 2008), Yogyakarta, hal 1-4 DD-WRT.com 2012. “Router Database”.
. Diakses tanggal 8 November 2012, pukul 11.14 Home.cisco.ccom 2012. “WRT54GL Support”. . Diakses tanggal 10 November 2012, pukul 10.23 Nugroho, Heru (2009),“Studi Perbandingan Komunikasi Modem pada Jaringan LAN (Local Area Network) terhadap WLAN (Wireless Local Area Network)”. Tugas akhir jurusan Teknik Informatika STMIK dan AMIK LOGIKA, Medan.
11
BIODATA PENULIS Nama
: Ichsan Kurnia
Tempat dan Tanggal Lahir : Wonogiri, 2 Maret 1990 Jenis Kelamin
: Pria
Agama
: Islam
Perguruan Tinggi
: Universitas Muhammadiyah Surakarta
Alamat
: Jl. A. Yani Tromol Pos I Pabelan, Kartasura
Telp./ Fax
: (0271) 717417
Alamat Rumah
: Sekip RT02/RW23 Kadipiro, Banjarsari, Surakarta
No. HP
: 085725174434
Alamat e-Mail
: [email protected]
12