PEMBELAJARAN FIQIH PADA MATERI PENDIDIKAN SEKS USIA REMAJA SISWA MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 MODEL BANJARMASIN
OLEH YANA ARIANI
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2017 M/1438 H
i
PEMBELAJARAN FIQIH PADA MATERI PENDIDIKA N SEKS USIA REMAJA SISWA MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 MODEL BANJARMASIN
Skripsi Diajukan kepada Fakultas Tarbi yah dan Keguruan Untuk Memenuhi Sebagian S yarat Guna Mencapai Gelar Sarj ana Pendidikan Islam
Oleh Yana Ariani NIM. 1101210407
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM BANJARMASIN 2017 M/1438 H
ii
iii
iv
v
ABSTRAK Yana
Ariani. 2016. berjudul Pembelajaran Fiqih Pada Materi Pendidikan Seks Usia Remaja Siswa Madrasah Aliyah Negeri 2 Model Banjarmasin. Skripsi, Jurusan Pendidikan Agama Islam, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan. Pembimbing Drs H.Gusti Abdurrahman M.fil.I.
Penelitian ini menyadari betapa pentingnya pendidikan agama Islam terutama Fiqih pada anak dalam pembelajaran pendidikan seks usia remaja untuk membimbing seseorang agar dapat mengerti benar-benar tentang arti dan fungsi seksnya sehingga dapat mempergunakan dengan baik selama hidupnya serta membimbing mereka untuk memilih aktifitas yang baik dan pengalaman yang baik untuk merencanakan masa depan. Tujuan penelitian ini adalah untuk Mengetahui pembelajaran fiqih pada materi pendidikan seks usia remaja pada siswa madrasah aliyah negeri 2 model banjarmasin.Mengetahui pandangan siswa MAN 2 model Banjarmasin mengenai seks. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif dengan subjek penelitian adalah guru fiqih dan siswa-siswi serta pihak sekolah MAN 2 Model Banjarmasin. Objek penelitian ini adalah pembelajaran Fiqih pada materi pendidikan seks usia remaja dan pandangan siswa terhadap pendidikan seks usia remaja MAN 2 Model Banjarmasin. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik observasi, wawancara dan dokumenter. Adapun teknik pengolahan data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data Conclusion Drawing/Verification. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa Dari segi pembelajaran mata pelajaran Fiqih dalam materi guru menjelaskan tentang sub-sub materi zina, menggunakan metode ceramah, diskusi dan tanya jawab. Media yang digunakan hanya power point, selain itu alokasi waktu cukup. Pandangan siswa terhadap pembelajaran Fiqih pada materi pendidikan seks remaja di sekolah MAN 2 Model Banjarmasin, mereka berpandangan pendidikan seks adalah hal yang sangat penting
dalam kehidupan menjalani masa remaja dan memahami dengan benar tentang bahaya seks bebas dan mengerti tentang pentingnya pendidikan seks bagi mereka dikarenakan zaman sekarang pergaulan remaja sudah sangat bebas.
vi
MOTTO
“Karena sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan”. (Q.S. : al-Insyirah: 5-6)
vii
KATA PERSEMBAHAN Seiring berjalannya waktu, tak ada kata yang lebih indah selain bersyukur kepada Allah SWT yang telah memberikan kesehatan, anugrah dan kemudahan kepada hamba untuk menikmati indahnya kehidupan di dunia yang tak abadi ini. Shalawat dan salam selalu tercurah kepada suri tauladan ummat yaitu Nabi Muhammad SAW beserta keluarga dan para sahabat. Berkat beliau lah saya dapat merasakan nikmatnya iman, islam dan ihsan. Ku persembahkan karya tulis ini untuk keluargaku, terutama untuk kedua orang tua ku papa, mama dan adik tercinta yang selalu memberikan doa dan motivasi kepadaku dalam menuntut ilmu di Perguruan Tinggi IAIN Antasari Banjarmasin. Karena papa dan Mama dengan segala ketulusan dan pengorbanan mereka untuk dapat memberikan yang terbaik demi tercapainya impian ananda. Semoga papa dan Mama diberikan kebahagiaan di dunia dan di akhirat kelak Untuk guru-guru dan dosen-dosen yang telah mendidik dan memberikan ilmu pengetahuan, serta untuk dosen pemimbing yang telah memberikan bimbingan dengan penuh kesabaran dalam memberikan arahan. Untuk orang-orang terdekat, sahabat-sahabat ku Nisa Azkia S.Pd.I, Muslimin S.Km. Irfan Syahreza Putra S.H. Fitri Azhari. Ikhsan Firdaus.Terimakasih sebanyak-banyaknya karena sudah mengisi hari-hari ku menyenangkan. Maafkan kalau diriku ada salah dengan kalian. semoga kita menjadi manusia yang lebih baik lagi. Dan semoga Allah selalu melindungi kita. Sungguh kenangan kita bersama-sama tidak mungkin ku lupakan Untuk Teman2 PAI lokal B 2011, teman2 konsentrasi Fiqih, yang tidak bisa disebutkan satu persatu, terimakasih kenangan terindah nya.
viii
KATA PENGANTAR الرحيم ّ الرحمن ّ بسم اهلل َاَومََْولَنَاَمَمَدََ َوعَلَى َ َسَيَدَن. ي َ ْ َالَنْبَيَاءَََواَلْمََْرسَل َْ َََالصَلَةَََوالسلمَعلَىَاَ ْشَرف.ي َ ْ َاَ َْل َْمدََلَلَهَََربََاَلْعَالَم .ي َ ْ َجع َْ َحبَهََا َْ َاَلَهََ َوص Alhamdulillah, puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat serta karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini. Shalawat dan salam juga penulis haturkan kepada suri tauladan terbaik ummat yaitu Nabi Muhammad SAW beserta para kerabat, sahabat serta orang yang istiqamah mengikuti petunjuknya hingga akhir jaman. Setelah melewati hambatan dan rintangan, akhirnya penulisan skripsi dengan
judul
PENDIDIKAN ALIYAH
“PEMBELAJARAN SEKS
NEGERI
2
USIA
FIQIH
REMAJA
MODEL
PADA
SISWA
MATERI
MADRASAH
BANJARMASIN )”
ini dapat
diselesaikan. Penulis menyedari sepenuhnya bahwa penulisan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan semua pihak baik dalam bentuk dukungan, bimbingan dan arahan serta motivasi sehingga tugas yang terasa berat ini dapat diselesaikan. Sehubungan dengan itu, maka dengan segala kerendahan hati, penulis ucapkan terimakasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan. Khususnya, penulis ucapkan terimakasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada: 1. Bapak Dr. Hidayat Ma’ruf, M.Pd selaku Dekan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan IAIN Antasari Banjarmasin yang berkenan menerima dan menyetujui judul skripsi ini. 2. Bapak Surawardi, M.Ag selaku ketua jurusan Pendidikan Agama Islam (PAI) Fakultas Tarbiyah dan Keguruan IAIN Antasari Banjarmasin yang telah memberikan arahan penulisan skripsi ini.
ix
3. Bapak Drs. H. Gusti Abdurrahman, M.Fil.I selaku pembimbing skripsi yang telah meluangkan waktu dan pikiran untuk membimbing dan mengoreksi penulisan skripsi. 4. Para dosen, asisten dosen, karyawan dan karyawati Fakultas Tarbiyah dan Keguruan IAIN Antasari Banjarmasin yang telah banyak memberikan ilmu dan layanan yang baik selama penulis berstudi di Fakultas tarbiyah dan Keguruan IAIN Antasari Banjarmasin. 5. Kepala perpustakaan pusat IAIN Antasari Banjarmasin Bapak Juhaidi, M.H.I, Kepala perpustakan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan IAIN Antasari Banjarmasin, Ibu Lindawati, A.Md yang telah banyak membantu memijamkan buku-buku yang diperlukan untuk kepentingan studi maupun dalam penyusunan skripsi ini. 6. Dra. Halimatussa’diyah, M.Pd, selaku kepala sekolah Madrasah Aliyah Negeri 2 Model Banjarmasin yang telah memberikan izin kepada penulis untuk melakukan penelitian disekolah tersebut. 7. Bapak Bahrani, M. Ag dan Ibu Dra. Hj. Hafifah selaku guru mata pelajaran Pendidikan Agama Islam di Madrasah Aliyah Negeri 2 Model Banjarmasin. Akhirnya penulis berharap agar skripsi ini bermanfaat untuk kita semua dan atas segala bantuan dan bimbingan semua pihak, penulis berdoa semoga Allah SWT berkenan membalasnya dengan ganjaran pahala Amin Ya Rabbal ‘Alamin. Banjarmasin, Desember 2016
Penulis
x
DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL.................................................................................. PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN ................................................ PERSETUJUAN DOSEN PEMBIMBING ............................................... PENGESAHAN ......................................................................................... ABSTRAK ................................................................................................. MOTTO ..................................................................................................... KATA PERSEMBAHAN .......................................................................... KATA PENGANTAR ............................................................................... DAFTAR ISI .............................................................................................. DAFTAR TABEL ...................................................................................... DAFTAR LAMPIRAN .............................................................................. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ........................................................... B. Rumusan Masalah .................................................................... C. Definisi Operasional dan Lingkup Bahasan ............................. D. Tujuan Penelitian ...................................................................... E. Manfaat Penelitian .................................................................... F. Sistematika Penulisan ............................................................... BAB II: PEMBAHASAN A. Pembelajaran Fiqih 1. Pengertian pembelajaran Fiqih ............................................. 2. Tujuan Pembelajaran Fiqih .................................................. B. Pendidikan Seks 1. Pengertian Pendidikan Seks ................................................ 2. Tujuan Pendidikan Seks ........................................................ 3. Pentingnya Pendidikan Seks Bagi Remaja ............................ 4. Materi Pendidikan Seks ........................................................ 5. Metode Pendidikan Seks ...................................................... C. Konsep dan Dasar Pendidikan Seks Menurut Syariat Islam ....... BAB III: METODE PENELITIAN A. Jenis dan Pendekatan Penelitian ............................................... B. Subjek Penelitian ..................................................................... C. Objek Penelitian ....................................................................... D. Data dan Sumber Data .............................................................. E. Teknik Pengolahan Data.......................................................... F. Teknik Analisis Data ................................................................ G. Prosedur Penelitian ...................................................................
i ii iii iv v vi vii viii xi xiii xiv
BAB I:
xi
1 7 8 9 9 10
11 13 15 17 20 21 23 27 29 30 31 31 37 38 38
BAB IV: HASIL PENELITIAN A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian....................................... B. Penyajian Data ........................................................................ C. Analisis Data...........................................................................
40 44 50
BAB V: PENUTUP A. Simpulan ................................................................................. B. Saran-Saran .............................................................................
55 56
DAFTAR PUSTAKA DAFTAR TERJEMAH LAMPIRAN-LAMPIRAN RIWAYAT HIDUP PENULIS
xii
DAFTAR TABEL No
Halaman
3.1
Matriks Data, Sumber Data dan Teknik Pengumpulan Data
35
4.1
Data Siswa MAN 2 Model Banjarmasin
43
xiii
DAFTAR LAMPIRAN No.
KETERANGAN
1.
Daftar Terjemah
2.
Pedoman Observasi dan Pedoman Dokumentasi
3.
Pedoman Wawancara
4.
Riwayat Hidup Penulis
5.
Foto-Foto Hasil Penelitian
6.
RPP ( Rencana Pelaksanaan Pembelajaran)
7.
Surat Persetujuan Judul
8.
Surat Sudah Seminar
9
Surat Perintah Riset
10. Surat Izin Riset 11. Surat Selesai Riset 12. Catatan Konsultasi Bimbingan Skripsi
xiv