Warta Jemaat GKI Salatiga Minggu, 28 Februari 2010
Nomor
09
Minggu Pra-Paskah II
Gambaran Allah sebagai Allah yang maskulin, menjadi gambaran yang sangat umum dan berpengaruh dalam banyak agama. Penafsiran yang kemudian 28 Februari 2010 menjadi berlebihan, memunculkan figur Allah yang gagah, yang berdiri memimpin peperangan untuk mengalahkan, bahkan menginjak-injak musuh. Gambaran seperti Bacaan Alkitab ini kemudian menjadi ide dan inspirasi umat ketika berhadapan dengan liyan. Mereka Minggu ini : yang dianggap berbeda, dianggap sebagai musuh untuk ditaklukkan, dan jika perlu dibinasakan. Pemahaman seperti ini membuat wajah agama tampak mengerikan, Senin, 1 Maret 2010 beringas dan penuh permusuhan. I Kel 33: 1-6 Roma 4 : 1-12 Di minggu Pra Paskah kedua ini umat diajak melihat sisi feminist yang ada Selasa, 2 Maret 2010 dalam diri Allah, melalui pilihan sikap dan seluruh hidup Tuhan Yesus. Diharapkan Bilangan 14:10b-24 umat menyadari, bahwa kelembutan dan kasih jauh lebih kuat, dan dapat membawa I Korintus 10:1-13 dampak yang lebih besar daripada otot atau senjata (peperangan, dll.) Diharapkan Rabu, 3 Maret 2010 umat juga termotivasi untuk melakukan hal yang sama. II Tawarikh 20 :1-22 Dalam Filipi 3 : 17 – 4:1 Paulus menasehati “ikutlah teladanku.” Seruan ini di Lukas 13: 22-31 perdengarkan dengan tangis karena keprihatinan Paulus, ketika mendapati Kamis, 4 Maret 2010 kenyataan bahwa ada orang-orang Kristen yang hidupnya kemudian menjadi seteru Daniel 3 : 19-30 salib Kristus. Gaya hidup egosentris yang mengutamakan keinginan dan nafsu Wahyu 2 : 8-11 (perut), yang disertai dengan hilangnya rasa takut saat melakukan aib (dosa). Mata Jum'at, 5 Maret 2010 dan orientasi hidup mereka kini sudah terarah pada hal-hal dunia. Karena itu, Paulus Daniel 12 : 1-4 Wahyu 3 : 1-6 mengajak jemaat di Filipi untuk menjadi imitator, meniru dengan memperhatikan dirinya dan orang-orang yang hidup dalam keteladanan mengikut Kristus, supaya Sabtu, 6 Maret 2010 melalui hidup mereka keteladanan itu dapat mewujud juga. Paulus mengatakan Yessya 5 : 1 - 7 Lukas 6 : 43-45 bahwa jemaat di Filipi akan mampu hidup kudus sambil menantikan Yesus Kristus, Minggu, 7 Maret 2010 Juruselamat, karena seperti Paulus, mereka juga diberi anugerah untuk Yesaya 55 : 1-9 menaklukkan segala hal yang duniawi. Selamat menjadi teladan! Lukas 13 : 1 - 9
Selamat Membaca Dan Merenungkan
(diambil dari : Rancangan Kotbah Minggu, 28 Feb'10)
Jadwal Kegiatan Sepekan GKI Salatiga Tanggal 28 Februari s/d 6 Maret 2010 Hari
Jam
Minggu
07.00 07.00 07.00 09.00 14.00 16.00 16.30 18.00 18.00 18.00
Senin
Kegiatan
Tempat
Pemimpin/Penanggung jawab
Kebaktian Sekolah Minggu Kebaktian Remaja Kebaktian Umum I Kebaktian Umum II Olah Raga Tenis Meja Kebaktian SM Manasye Kebaktian Umum III Latihan PS. Magnificat Latihan PS. Hosana Persidangan Majelis Jemaat
Kompleks Gereja Aula II Gereja Gereja Aula I Perum. Togaten 16 Gereja Gereja Aula I Konsistori
Komisi Sekolah Minggu Bp. Junianto Pdt. Iman Santoso Pdt. Iman Santoso Komisi Dewasa Komisi Sekolah Minggu Pdt. Iman Santoso PS. Magnificat PS. Hosana Majelis Jemaat
18.00 18.00 18.30
Persiapan Para Pemandu PA Latihan PS. Imanuel Latihan VG. PaJeros'C
Konsistori Gereja Gereja
Pdt. Iman Santoso PS. Imanuel VG. PaJeros'C
Selasa
08.00 16.00 17.00
Latihan PS. Efrata Persekutuan Selasa Pemahaman Alkitab
Jl. Sukowati 11 Gereja 12 Wilayah
Komisi Wulan Komisi Wulan Majelis Jemaat
Rabu
05.30 09.00 14.00 17.00 17.00 18.00
Persekutuan Doa Pagi Persekutuan Rabu Olah Raga Komisi Dewasa Katekisasi Dewasa Latihan PS. Sola Gracia Latihan PS. Magnificat
Gereja Jl. Sukowati 11 Aula I Konsistori Gereja Gereja
Tim Doa Pagi Komisi Wulan Komisi Dewasa Majelis Jemaat PS. Sola Gracia PS. Magnificat
Kamis
17.00 18.00
Latihan PS. Efrata Latihan PS. Hosana
Gereja Gereja
PS. Efrata PS. Hosana
Jum’at
10.00 18.00 18.30
Persekutuan Jum'at Latihan PS. Imanuel Latihan VG. PaJeros'C
Aula I Gereja Gereja
Komisi Usia Lanjut PS. Imanuel VG. PaJeros'C
Sabtu
14.00 16.00 16.00 16.00 18.00
Olah Raga Tenis Meja Persekutuan Remaja Persiapan Organis/Pianis Persiapan Mengajar GSM Ibadah Pemuda
Aula I Ruang KR Aula II Gereja Gereja Aula II
Komisi Dewasa Komisi Remaja Komisi Musik Liturgi Komisi Sekolah Minggu Komisi Pemuda
i
Kebaktian Minggu Depan, 7 Maret 2010 (Pra-Paskah III) TOBAT MENGEMBALIKAN MARTABAT
Bacaan : Yesaya 55 : 1-9, Mazmur 63:1-8; 1 Kor. 10:1 -13; Lukas 13 : 1-9 Nyanyian : PKJ 58:1,3,5 ; KJ 353 :1,3,4 ; PKJ 199 :1-2 ; KJ 356 :1-2; KJ 367 ; NKB 179 :1-3 Kebaktian Pelayan Firman Organis/Pianis Song Leader PS/VG Operator LCD Sound System Sambut Tamu Bunga Mimbar
Jam 07.00 Jam 09.00 Pdt. Yefta Setiawan Krisgunadi Samuel K, Yanto, Vira Feny + Mosby VG. Gideon PS. Efrata Happy P. Adi Bambang Suryo Santoso Bayu Octariyanto Wilayah III Wilayah IV Lilis Supriyanti + Pan. MPDK 2 Buletin GKI Salatiga, 280210
Jam 11.00 Bp. Triawan W. Nugroho Wawan Lya Nadia Sita David Widiatmoko
Jam 16.30 Pdt. Yefta S. Krisgunadi Samuel K, Yanto, Vira Eggy VG. Mansinam Tika Anjar Pamungkas Budi Prawoto Wilayah V
Tema dan Petugas Kebaktian Minggu Pra-Paskah II, 28 Februari 2010 Keterangan
Jam 07.00
Jam 09.00
Jam 16.30
Keteladanan Cinta
Sub. Tema Berita Anugerah Bacaan I Bacaan II Persembahan Nyanyian
Yohanes 15 : 13 Kejadian 15:1-12, 17-21 ; Mazmur 27 Filipi 3:17 - 4:1 ; Lukas 13 : 34-35 Roma 8 : 32 PKJ 14*; NKB 34:1-3; KJ 402:1-3 ; NKB 73 :1+3; PKJ 247 ; KJ 426 :1,2,4
Pelayan Firman Pdt. Iman Santoso Koordinator Warta Kredo Buku Kolekte
Pnt. Markus Sunarto Pnt. Sutarto Wijono Pnt. A Tjandra Kristanto Pnt. Lukas Sukan Pnt. Yogi Budi Kristanto Pnt. Sulistyowati P. Pnt. Ristiyanti Prasetyo Pnt. Harijanto Saputro Pnt. Lilis Suriyanti Pnt. Yogi Budi Kristanto
Pemandu Liturgi Pnt. Yohanes Tugino
Lektor I Lektor II Sambut Tamu
Operator LCD Organis/Pianis Song Leader PS/VG Sound System Bunga Mimbar
Indirani
Claudia Lazarusli
Wilayah XII Pnt. Lilis Supriyanti Happy Prakoso Adi Band P’salate Fransisca + Rina Solo : Gunawan Budi Wardoyo Dwi Handari + Pan. MPDK
Effie Timisella Sri Lastriana Ginting Merry Kristina Rungkat Wilayah XIII Pnt. Yohanes Tugino Susanto Band P’salate Fransisca + Rina VG. Mansinam PS. SD Kristen IV Jati
KEBAKTIAN REMAJA
Setia Pranata Catur Winarno Yohan Saputro Wilayah I Pnt. Sutikno Nicodemus Band P’salate Eggy + Messach Albert A. Budiharso
PERSEKUTUAN JUM'AT Persekutuan bagi Warga Usia Lanjut (WULAN) diadakan setiap hari Jum'at jam 10.00 di Aula I. Saudara-saudara peserta persekutuan Jum'at diundang untuk hadir dan mengikuti.
Kebaktian Remaja hari ini jam 07.00 di Aula II akan dipimpin oleh Bp. Junianto Tema : “Mungkinkah Allah Meninggalkan Kita?” Sedangkan tema Kebaktian Minggu depan :
Aku Haus
akan dipimpin oleh : Sdri. Lastri Agustaf Mohon perhatian para remaja.
PERSEKUTUAN DOA PAGI
Anda ingin berdoa bersama-sama dengan Saudara-saudara kita yang lain?........ Hadirlah dalam Persekutuan Doa Pagi di Gereja kita yang diadakan setiap hari Rabu, jam 05.30 di Konsistori.
IBADAH PEMUDA
Pemuda-pemudi, diundang untuk hadir dalam Ibadah Pemuda pada hari Sabtu jam 18.00 di Aula II GKI Salatiga. Mohon perhatian dan kehadiran pemuda/ Buletin GKI Salatiga, 280210
Pnt. Budi Lazarusli Pnt. Aries Kristiyanto Pnt. Margriet Ermyati Pnt. Aries Kristiyanto Pnt. Sutikno
3
I II/VIII III IV V VII IX X XI XII XIII Sraten
Selasa, 2 Maret Selasa, 2 Maret Selasa, 2 Maret Selasa, 2 Maret Selasa, 2 Maret Selasa, 2 Maret Selasa, 2 Maret Selasa, 2 Maret Selasa, 2 Maret Selasa, 2 Maret Selasa, 2 Maret Senin, 1 Maret
17.00 17.00 17.00 17.00 18.00 17.30 17.00 18.00 17.00 18.00 17.00 18.00
Toko Serena, Jl. Jend. Sudirman 46 Kel. Martin Yoel, Jl. Cemara II, RT 3/ RW 9 Kel. Bambang Kristianto, Jl. Kemuning 13 Kel. Tan Siang Boe, Jl. Semeru 12 Kel. Rianto Arfan Nugroho, Pondok Joko Tingkir 13 Kel. Daniel Eko/Hapy, Bendosari KM2 Kel. Sri Widodo, Jl. Suropati Gang III/35B Ibu Sugiyanto, Jl. Kalinyamat 61 A Kel. Wisnu Krisnoto Adi, Jl. Perengrejo 20 Kel. Supoyo Siswoko, Jl. Talangtirto I/4 Kel. Yuri Soplantila, Pr. Karangpete 11 Kel. Edwin, Perum Srtaen Permai G no. 3
Bahan PA tanggal, 2 Maret 2010 Tema : Mencari Keadilan
MOHON DUKUNGAN DOA
Bawalah dan dukunglah dalam doa, saudarasaudara kita yang sedang dalam perawatan/sakit/Lanjut Usia: 1. Bp. Limson US, di Kalimantan 2. Ibu Sakiman, Jl. Merapi 15 A 3. Ibu Limpah Rahardjo, di Jakarta 4. Ibu Rakiyem, Jl. Kenari 513 5. Ibu Phoa Bie Lan, Jl. Progo (Blk. Niki Baru) 6. Ibu Saridjan, Jl. Lawu 52 Salatiga 7. Bp. Ellias Pemasela, Jl. Brigjend. Sudiarto 33 8. Ibu Go Swie Koen, Jl. Jend. Sudirman 68 9. Bp. Arief Andreyana, di Singapura 10. Ibu Ari Sri Juwari Widodo, Jl. A. Yani 100A 11. Ibu Widiyanti, Jl. Kaligaleh 108 12. Bp. Tan Djoen Hian, Jl. Kemuning 8 13. Pdt. Jerobeam Bagau, di RS. Panti Rapih Yogya. 14. Bp. Sumarto Ngalimun, Jl. Sitiprojo II/45 15. Mathew Brian, (Jl. Seruni 6) di RS. Elizabeth ruang Theresiana, Semarang 16. Bp. Korry Junawan Salatiga Plaza 61/C2 Jika diantara keluarga Saudara-saudara ada yang sakit, dimohon memberitahukan ke kantor Gereja.
Bacaan : I Korintus 6 : 1-11 Pertanyaan peserta di rumah
1. Sebutkan hal-hal yang dapat menyebabkan perselisihan dalam jemaat. Menurut pendapat Saudara mengapa halhal itu terjadi? Apa langkah-langkah yang sebaiknya diambil untuk menyelesaikan perselisihan tersebut? 2. Apakah orang Kristen tidak boleh berurusan dengan hukum pemerintah? Terangkan jawaban Saudara! 3. Apakah yang dimaksudkan dengan “keadilan”? Apa dan di mana kita dapat menemukan “keadilan yang sejati”? 4. Sikap-sikap apa yang perlu kita kembangkan dalam kehidupan bersama di jemaat?
LATIHAN PS. SOLA GRACIA Latihan PS. Sola Gracia diadakan mulai Rabu, 3 Maret 2010 jam 17.00 di Gereja. Mohon anggota PS. Sola Gracia hadir.
Mau olah raga ???
Mari berolah raga ringan dengan Tenis Meja, disediakan Bad + bolanya lho,,,! Pada hari Sabtu mulai Jam 14.00 dan hari Minggu mulai Jam 14.00 Saudara-saudara yang berminat diundang hadir. Buletin GKI Salatiga, 280210
Pnt. Ristiyanti Prasetyo Sdr. Ardiyana Padjadja Pnt. Lilis Supriyanti Bp. Junianto Bp. Andreas H. Nugroho Pnt. Yohanes Tugino Bp. Wisnu Subagyo Pnt. Tina Arjati Pnt. Sutarto Wijono Bp. Marthen Rambakila Pnt. Lukas Sukan Pdt. Yefta Setiawan
CUTI KARYAWAN
Bp. Kusnadi (Satpam) akan mengambil cuti pada hari Selasa-Rabu, 2-3 Maret 2010 Mohon perhatian saudara-saudara. 4
KEUANGAN
ATESTASI
Atestasi adalah pernyataan penyerahan tugas penggembalaan, dari suatu Majelis Jemaat kepada Majelis Jemaat lain, atas diri anggota jemaat tertentu yang pindah tempat tinggal. Surat atestasi dikeluarkan atas permintaan anggota yang bersangkutan. Dengan atestasi maka keanggotaan orang tersebut dipindahkan ke jemaat di tempat yang baru. Dengan demikian, sebagai anggota jemaat, ia dapat berperan secara lebih leluasa di jemaat itu, dan Majelis Jemaat itu juga akan lebih leluasa dalam menjalankan pelayanan atasnya.
Persembahan Minggu, 21 Februari 2010 Anggaran Rutin 1. Kolekte Kantong G Jam 07.00 = Jam 09.00 = Jam 16.30 = Kolekte Sekolah Minggu = Kolekte Pemuda = Kolekte Kebaktian Rabu Abu = 2. Persembahan Bulanan @ 1.000 : NN @ 2.000 : NN, NN @ 30.000 : NN @ 50.000 : DA @ 60.000 : Merpati @ 100.000 : BP, SNT @ 200.000 : 3433, NN, NSK, WKTS @ 364.000 : NN @ 390.000 : PAS @ 900.000 : HW
Karena itu, diserukan kepada : a. Anggota GKI Salatiga yang telah pindah ke tempat lain atau telah bergabung dengan jemaat lain, agar meminta surat atestasi kepada Majelis Jemaat GKI Salatiga, dengan menyebutkan jemaatnya yang baru. b. Anggota jemaat lain yang tinggal di Salatiga, karena pekerjaannya atau studinya, agar meminta atestasi kepada Majelis Jemaatnya, dengan menyebutkan keinginannya untuk dipindahkan ke GKI Salatiga. Atestasi dapat diminta melalui surat (tidak perlu/harus datang sendiri) dan akan diserahkan oleh Majelis Jemaat di tempat lama, langsung kepada Majelis Jemaat di tempat yang baru.
3. Persembahan Syukur @ 20.000 : NN ; @ 50.000 : Natzar, NN, NN @ 135.000 : RSY ; @ 150.000 : BMK 4. Persembahan Persepuluhan @ 15.000 : KB ; @ 50.000 : ITA S. , Mat 6:24 @ 70.000 : NN ; @ 100.000 : NNS @ 800.000 : BP 5. Persembahan khusus Untuk Bunga Mimbar dari PW = 100.000 Untuk Dana KLB dari BEBZ = 2.000.000
Anggaran Pengembangan
JAM PENEGUHAN NIKAH MINGGU I
1. Kolekte Kantong P (untuk YPE)
Kebaktian Peneguhan dan Pemberkatan Nikah yang diselenggarakan pada hari Minggu pertama hanya bisa dilakukan pada pukul 13.00 / pukul 14.00 (hanya untuk kebaktian tidak memakai gedung pertemuan untuk resepsi) Harap menjadi perhatian Saudara-saudara.
Kebaktian Sekolah Minggu Remaja Pemuda Umum
Untuk YPE dari PW dari = 500.000 Untuk Waroeng Tiberias dari CHP= 50.000 ; WKTS= 200.000 ; BEBZ=1.000.000 Untuk Kantong Samaria dari : BEBZ = 2.000.000 Kel. Johny Hartanto = 10.000.000
Jam 09.00 P W
Jam 16.30 P W
144
114
48
Buletin GKI Salatiga, 280210
143
Jam 07.00 = 1.693.100 Jam 09.00 = 1.539.500 Jam 16.30 = 740.500
Perantara
Jam 07.00 P W 131 217
2.062.100 1.733.000 824.900 421.000 74.000 87.000
5
66
Jumlah P W
306
426
Total
Kolekte
131 31
421.000 87.000 74.000
732
KEBAKTIAN BERBAHASA INGGRIS
Kebaktian berbahasa Inggris di Gereja kita akan diadakan pada hari Minggu, 7 Maret 2010 jam 11.00. Pengkhotbah : Bp. Triawan Wicaksono Nugroho Tema : “Being Faithful in the Long Haul” Bacaan : Daniel 6 Saudara-saudara yang berminat diundang untuk hadir.
RAKER PARUH TAHUN
Rapat kerja paruh tahun Majelis dan Badan-badan pembantu/Komisi-komisi GKI Salatiga akan diadakan hari Minggu, 7 Maret 2010 jam 11.00 di Aula 2 Mohon masing-masing pengurus (BPH) komisi hadir dalam raker tersebut.
TEMU KOORDINASI TEAM LCD
Temu koordinasi team LCD/multimedia akan diadakan pada hari/tgl : Minggu, 7 Maret 2010 Waktu : Selesai kebaktian 2 Tempat : Aula I Acara : Evaluasi dan Koordinasi Kami mengharapkan kehadiran team LCD yang lama dan yang akan bergabung dengan kami serta sie multimedia Saana-Prasarana. Warta ini sebagai undangan. Terima kasih atas perhatiannya. Sie Multimedia Sar-Pras.
KURSUS MENJAHIT
Komisi Diakonia The Khoen Bik (KDT) GKI Salatiga di bawah koordinasi Ibu Ristiyanti, kembali akan mengadakan kursus menjahit dengan pelatih Ibu Suzakiyati Giarto S. : 1. Dimulai pada hari Senin, 15 Maret 2010 2. Pada hari Senin dan Jum’at jam 15.00 s/d 17.00 3. Tingkat Pemula dan tingkat Lanjutan bagi mereka yang pernah mengikutinya pada waktu sebelumnya 4. Bagi yang berminat, harap segera mendaftarkan diri dengan mengisi formulir pendaftaran di Kantor TU GKI Salatiga pada setiap hari kerja dan hari Minggu sesudah kebaktian ke I. Anda berminat? Ayo segera daftarkan diri Anda! KDT-GKI Salatiga.
MENJAWAB KEGELISAHAN RAKYAT
Saudara-saudara yang berminat mengikuti studi telaah buku Gus Dur “Menjawab Kegelisahan Rakyat” yang akan diadakan pada tanggal 5 Maret 2010 jam 10.00 - 13.00 di Aula LPP Sinode GKJ dan GKI Jateng, Jl. Samirono Baru 77 Yogyakarta. dapat mendaftarkan diri ke Kantor TU GKI Salatiga paling lambat 1 Maret 2010 dengan kontribusi Rp 75.000 (termasuk copy buku).
INFORMASI ADMISI UKSW
Jadwal Penerimaan Mahasiswa Baru UKSW tahun akademik 2010 / 2011 sbb. 1. PEMAMIK (prestasi) : 14 September 2009 - 30 Juni 2010 2. Tes Reguler gelombang I : 29 Mei 2010 3. Tes Reguler Gelombang II : 10 Juli 2010 4. Tes Harian (one Day Service) : 1 April - 13 Ags. informasi selengkapnya dapat dilihat di papan pengumuman samping kantor TU GKI Salatiga.
PENERIMAAN SISWA BARU Th 2010/2011
Sekolah-sekolah Eben-Haezer - GKI Salatiga : > Toddler-KB-TK Kristen 03 Eben Haezer (0298314182) > SD Kristen 03 Eben Haezer (0298-314180) > SD Kristen 04 Eben Haezer (0298-314181) > SMP Kristen 02 Eben Haezer (0298-314183) Mulai menerima pendaftaran Siswa Baru Tahun Pelajaran 2010/2011. Dapatkan harga khusus di bulan promosi mulai Februari s/d April 2010. Informasi selengkapnya hubungi sekolah-sekolah Eben Haezer.
Let’s Join Us
RAPAT PANITIA MPDK
Diberitahukan kepada anggota panitia bahwa, rapat panitia MPDK–PASKAH diadakan setiap hari Rabu jam 18.30 – selesai di Konsistori. Mohon kehadiran segenap anggota panitia MPDK. 6