Warta Jemaat Batam
Minggu, 01 Januari 2017
No.01
WARTA JEMAAT BATAM
TEMA ” HIDUP TERBERKATI DALAM KRISTUS” ( Katuoan Tu Dipassakke Lan Kristus)
Minggu, 01 JANUARI 2017 Sekretariat : Jln.Gajah Mada Komp. Tiban III Blok D1 No. 8a- Batam Telp/Fax Kantor: 0778-324553, Pdt. Imanuel Bone Hp. 081341442311
e-mai:
[email protected] Website; www.gerejatorajabatam.org
Tema Program 2016 : ” Mengasihi Dengan Perbuatan & Dalam Kebenaran ”(1 Yoh. 3 : 18)
1
Warta Jemaat Batam
Minggu, 01 Januari 2017
No.01
Bahan Alkitab:Kolose 3:1-4
Nas : ...Apabila Kristus, yang adalah hidup kita, tampak kelak, kamu pun akan tampak bersama dengan Dia dalam kemuliaan. (Kolose 3:4)
Mantan bintang NBA, Larry Bird, pernah terpaksa tidak bertanding selama satu musim karena cedera kaki. Ia merasa tersiksa. Seorang wartawan bertanya bagaimana perasaannya selama berhenti dari dunia basket dan Bird mengakui ia mengalami kesukaran untuk menyesuaikan diri. Ia berkata, "Bola basket adalah kehidupan saya. Saya tidak tahu apa yang harus saya lakukan jika saya tidak bertanding." Apakah yang dimaksudkan Bird dengan pernyataan itu? Ia bermaksud mengatakan bahwa bola basket (pertandingannya, latihannya, permainannya, pemainnya) telah menyita seluruh waktu dan perhatiannya. Ketika Paulus menulis tentang "Kristus, yang adalah hidup kita" (ay. 4) kepada jemaat di Kolose, ia menyatakan bahwa seorang pengikut Kristus seharusnya berpusat dan memberikan perhatian penuh pada pribadi Kristus. "Kristus yang adalah hidup kita" sesungguhnya memiliki arti bahwa pribadi-Nya, firman-Nya, kehidupan-Nya, adalah juga menjadi kehidupan kita. Tidak terpisahkan! Semuanya itu telah menyita seluruh waktu dan perhatian kita. Dalam kondisi apa pun kita mencari pribadi Kristus lebih dari yang lain. Pikiran kita disesuaikan dengan hikmat-Nya, hati kita dengan kehadiranNya, dan tangan kita dengan tujuan-Nya. Ke mana saja kita pergi dan apa saja yang kita lakukan, kita senantiasa berkata, "Kami ini utusanutusan Kristus" (2 Kor. 5:20). Hati kita penuh dengan kerinduan untuk bertindak menurut apa yang dikehendaki-Nya. Demikianlah "Kristus menjadi hidup kita." KETIKA KEBENARAN FIRMAN-NYA MENYATU DALAM KEHIDUPAN KITA, DEMIKIANLAH KRISTUS TELAH MENJADI HIDUP KITA.
2
Warta Jemaat Batam
Minggu, 01 Januari 2017
No.01
WARTA JEMAAT Minggu, 01 Januari 2017 BIDANG IBADAH A. Jadwal Pelayanan KHM 1. Minggu, 01 Januari 2017 ( Tahun Baru) dengan menggunakan Tata Ibadah Khusus dan tema” Hidup Terberkati Dalam Kristus” ( Katuoan Tu Dipassakke Lan Kristus) Pukul 09. 00 Pagi (Tiban III) ( Gabungan)
Tugas
Pengkhotbah Pdt. Imanuel Bone,M.Mis Penyambut Jemaat Pnt. Yakob Misalayuk Matta & Pnt. Eva B. Away Liturgos Dkn. Berthy Laiya Penanggungjawab Ibadah/ Doa Konsitori Pnt. Yulius Baka Lektor Dkn. Nelvianti Rontak ( 1) & Dkn. Nital Paran ( Bacaan 2) Kolektan Pnt. Rosdiana Pareang, Dkn. Desyana Pakonglean & Dkn. Marthadianti P. Koto Doa Persembahan Statistik Dkn. Nathaniel S. Tondok & Pnt. Selle Paalloan Puji-pujian P. Suara Jemaat Warta Jemaat Pnt. Luther Jansen Kantoria Dkn. Onna Dalipang & Sdri. Popy Organis Bpk. Poltak Operator Infocus Bpk. Yohan Patukaran 2. Minggu, 08 Januari 2017 dengan menggunakan Tata Ibadah 1 dan tema” Diutus Untuk Memulihkan” ( Di Sua la Ma’ Pamondo” Tugas
Pengkhotbah Penyambut Jemaat Liturgos Penanggungjawab Ibadah/ Doa Konsitori Lektor Kolektan Doa Persembahan Statistik Puji-pujian Warta Jemaat Kantoria Organis Operator Infocus
Pukul 06. 00 Pagi (Tiban III)
Pukul 09. 00 Pagi (Tiban III)
Pnt. Novianty Adolfina Modo Dkn. Desyana Pakonglean Pnt. Daud Mairi
Pdt. Imanuel Bone,M.Mis Dkn. Nataniel S.Tondok & Pnt. Selle Paalloan Pnt. Eva B. Away
Pnt. Yorie Parura
Pnt. Marthen Tandirura
Dkn. Agustina Tampang ( Bacaan 1) Pnt. Rahel Paonganan ( Bacaan 2) Pnt. Marhenis Lambe’, Pnt. Sobon Palelleng & Dkn. Marthadianti P. Koto Dkn. Onna Dalipang & Pnt. Johnly Pnt. Corry Mairi Pnt. Nital Paran & Pnt. Albertin Mangallo Chesya Kondorura Sdra. Andarias
Pnt. Kristin Z.Rima ( Bacaan 1) Pnt. Lamtiur Pasaribu ( Bacaan 2) Pnt. Hera Kallo, Pnt. Yakob Misalayuk M, Pnt. Medi Marthen Duma Dkn. Yuliana Pakurung & Pnt. Milka Manggu Pnt. Pither Ramba Pnt. Retno W.Cahyawati & Pnt. Dina Limbong Bpk. Poltak Bpk. Yohan Patukaran
Nb. - Untuk kelancaran Pelayanan, dimohon kepada MJ , Organis dan Kantoria yang bertugas agar hadir 20 Menit sebelum Ibadah di mulai Bagi MJ yang berhalangan dimohon agar mencari pengganti sendiri .
3
Warta Jemaat Batam
Minggu, 01 Januari 2017
No.01
Persiapan Bersama & Latihan: Liturgos, Pelayan, Kantoria & Pemain Musik dilaksanakan setiap hari Jumat pukul 18. 00 WIB di Gedung Gereja Tiban III Ibadah Gabungan : dilaksanakan pada hari ini Minggu, 01 Januari 2017, Ibadah Tahun Baru pada pukul 09.00 WIB Pendaftaran Katekisasi: Telah dibuka Pendaftaran Katekisasi. Bagi anggota jemaat yang belum di Sidi agar mendaftarkan diri kesekretariat jemaat dan pelajaran katekisasi akan dimulai awal Januari 2017. Nama-nama sbb :
1. 2. 3. 4.
Sdri. Sdri. Sdri. Sdri.
Alvionita Rombe Rifka Robert Penna Sarce Novita Sari Liling Langi’
BIDANG OIG WARTA SMGT a.Jadwal Pelayanan KHM : Minggu, 01 Januari 2017 (Seragam Biru) Pukul 09.00 WIB Ny. Elvi P-Bunga & Ny. Naomi Tombi Layuk Ny. Yustin W-Maichel Pnt. Milka Manggu Ny. Ester B-Tandirura Minggu, 08 Januari 2018 (Seragam Kuning) Pukul 09.00 WIB Pnt. Kristin Z. Rima & Sdri. Elin Ny. Ester T-Toding & Dkn. Yuliana D-Simbolon Sdra. Leo Simbolon Pnt. Sobon Palelleng Minggu, 15 Januari 2018 (Seragam Ungu) Pukul 09. 00 WIB Pnt. Kristin Z. Rima & Ny. Yuliana D-Simbolon Ny. Ester T-Toding & Sdri. Elin Sdra. Leo Simbolon Pnt. Sobon Palelleng
Anak Indria Anak Kecil Anak Besar Remaja Anak Indria Anak Kecil Anak Besar Remaja Anak Indria Anak Kecil Anak Besar Remaja
Persiapan Bersama: dilaksanakan pada hari Selasa, 03 Januari 2017 pukul 17.00 WIB bertempat di Gedung Sekolah Minggu. Pemimpin persiapan untuk AI/AK : Pnt. Novianty A.Modo dan AB/AR : Pdt. Imanuel Bone Untuk itu diharapkan kepada guru-guru SM yang melayani hadir dalam persiapan tersebut dengan tepat waktu b. Kehadiran SMGT dalam Kebaktian Hari Minggu, 25 Desember 2016 Pukul
Tiban (09. 00 WIB)
Anak Indria
Anak Kecil
42
Anak Besar 31
4
Remaja
Jumlah 73
Warta Jemaat Batam
Minggu, 01 Januari 2017
No.01
Rapat Pengurus : akan dilaksanakan pada hari Minggu, 08 Januari 2017 pukul 11.00 WIB bertempat di Gedung SMGT, dengan agenda : Laporan Pertanggungjawaban
1. Tim Pengembangan Paduan Suara SMGT 2. Panitia HRG SMGT Untuk itu dimohon kepada Panitia HRG & TIM Pengembangan P.Suara untuk mempersiapkan laporannya . Dan diharapkan kehadiran semua Pengurus & Guru-guru Sekolah minggu hadir dalam rapat tersebut. Rapat Tim Persidangan V SMGT, dilaksanakan pada hari Minggu, 08 Januari 2017 setelah rapat Pengurus SMGT. Diharapkan kehadiran anggota Tim dalam rapat tersebut. WARTA TIM PELUNASAN MOBIL JEMAAT Disampaikan kepada anggota Jemaat yang telah menerima Amplop donatur PELUNASAN MOBIL JEMAAT, mohon dengan hormat untuk memberikan konstribusinya lewat kotak PELUNASAN MOBIL JEMAAT atau melalui bendahara (Dkn Onna D-Yulius, Hp.081372107774 ).
WARTA UMUM : Berita Sakit : Mohon dukungan doa untuk :
1. Bpk. Syukur Tandiallo, berobat jalan di Rumah 2. Kakak dari Ny. Nurilam N-Mangopang di Medan 3. Sdra. Petrus Saranga’, (anggota Kel. Pither Saung) di rawat RS Palopo 4. Ibu dari Dkn. Desyana Pakonglean dirawat di RS Elim Rantepao
5
Warta Jemaat Batam
Minggu, 01 Januari 2017
No.01
INFORMASI KEUANGAN : a. Jemaat : Perincian Penerimaan & Pengeluaran : Sabtu, 24 s /d Jumat , 30 Desember ’16 PENERIMAAN
1. Kolekte KHM : Pukul 09.00 WIB : * Pundi 1 Rp. 2.841.000,- * Pundi II Rp. 2.625.000,- * Pundi III Rp. 2.504.000,- * PSB : Kel. Marthen Sa’ti Rp. 500.000,2. Persb.Syukur Natal ( Amplop Natal) : Kel. Mezak Yapin Rp. 500.000,- NN Rp. 300.000,- Kel. Arset Ambo Rp. 200.000,- Kel. Pither Ramba Rp. 200.000,- NN Rp. 200.000,- NN. 36x100.000= Rp. 3.600.000,- NN. 93x50.000=Rp. 4.650.000,- NN. 53x20.000,-= Rp. 60.000,- NN, 2x25.000,-= Rp. 50.000,- NN. 3x15.000,-= Rp. 45.000,- NN. 18x10.000,-= Rp. 180.000,- NN Rp. 8000, NN 2x7000,= Rp. 14.000,- NN. 14x5000=Rp. 70.000,3. Persembahan Ibadah Natal Keluarga : Kel. Yacobus Tibe Rp. 491.000,- Kel. Luther Jansen,Kel. Pdt. Imanuel Bone, Kel. Seber Langgosa & Kel. Marcelius Bunga R Rp. 440.000,- Kel. Simson Barapadang Rp. 300.000,- Kel. Dormitory Blok P Rp. 250.000,- Kel. Suriarto Rabungan, Kel. Yance Tiku, Kel. Berthy Laiya Rp. 245.000,- Kel. Nataniel S.Tondok, Kel. Mesak Sampepadang, Kel. I Ketut Page &Kel. David Tambing Rp. 205.000,- Kel. Marthen Sanda Layuk Rp. 200.000,- Kel. Y.B Rp. 200.000,- Kel. Selle Paalloan Rp. 200.000,- Kel. NN Rp. 200.000,- Kel. Johnly & Kel. Daud Mairi Rp. 190.000,- Kel. Johannis Ta’dung Rp. 150.000,- Kel. Maichel Rp. 150.000,- Kel. Alfian Rp. 150.000,- Kel. NN 2x150.000=Rp. 300.000,- Kel. Pither Saung Rp. 117.000,- NN Rp. 115.000,- N Rp. 110.000,Kel. Sakius S.Lambanan Rp. 100.000,- Kel. Petrus Somba Rp. 100.000,- Kel. Marthen Sa’ti Rp. 100.000,- Kel. Ardi S.Batu Aji Rp. 100.000,- Kel. Paulus Oriando Biri Rp. 100.000,- Kel. Amos Paintik Rp. 100.000,- Kel. Yulius Rp. 100.000,- Kel. Joni Kondorura Rp. 100.000,- Dirga Rp. 100.000,- Kel. Mama Arsa Rp. 100.000,- Kel. Rindang Village Rp. 100.000,- Kel. Yuli Toding Rp. 100.000,- Kel. Matasa; Pongtiku Rp. 100.000,- Kel. Amsal Tamporan Rp. 100.000,- NN 7x100.000=Rp. 700.000,- Kel. Masyeba Indah T/15 Rp. 80.000,- Kel. Mama Difa Rp. 50.000,- Kel Piter P. Rp. 50.000,- Kel. Markus Pabetta Rp. 50.000,- Kel. Plustiar Rabungan Rp. 50.000,- Kel. Solaiman Kendek Rp. 50.000,- Kel. Marhenis Lambe Rp. 50.000,- Kel. Yonatan Rindu P Rp. 50.000,- NN 6x50.000= Rp. 300.000,NN Rp. 30.000,- NN Rp. 25.000,- NN Rp. 20.000,4.
Persembahan Kunci Tahun Keluarga : NN 2x100.000,- = Rp. 200.000,- NN 8x50.000,= Rp. 400.000,- NN Rp. 27.000,- NN Rp. 25.000,- NN Rp. 20.000,- NN Rp. 10.000,- NN Rp. 5000
5.
Persb. Syukur Ulang Tahun : Chrismanto B. Karaeang Rp. 100.000,-
6.
Persb.Syukur Keluarga : NN 3 x 50.000,= Rp. 150.000,-
7.
8.
Persb.Syukur Baptisan Rp. 3.040.000,- * Harga Surat Baptis : Akhywilla Kasih Samantha Makatita Rp. 100.000,- , Geoffrey Caesar Laso’ Mangnga’ Rp. 100.000,- Manuela Pata’ Langi Rp. 100.000,- Pricillia Dwi Citra Rahayu Rp. 100.000,- Stella Puzelin Palembangan Rp. 100.000,Aksi Pangiu’ : Kel. Mezak Yapin Rp. 300.000,- Kel. Seber Langgosa Rp. 100.000,-
Total Penerimaan Rp. 32. 152. 000,-
6
Warta Jemaat Batam
Minggu, 01 Januari 2017
No.01
PENGELUARAN 1. Foto. Copy - Warta KHM (25/12/16) Rp. 311.250,- Liturgi Kunci Tahun Keluarga Rp. 150.000,2. Konsumsi Kantoria (tgl 30/12/16) Rp. 60.000,3. Transport Pelayan KHM ( 25/12/16) : Pelayan Rp. 250.000,- Organis Rp. 200.000,- Kantoria Rp. 50.000,4. Cetak : 2 Box Amplop berkop + 2 Rim Surat berkop + 1 Pcs Setempel Rp. 470.000,5. Biaya Perbaikan : Power Crist Audio Rp. 500.000,- Servis Ac Pastory 2 unit Rp. 120.000,6. Pembayaran : - THR Pengerja Gereja Rp. 11.059.000,- Tunjangan Struktural Pdt. Imanuel Bone ( Sept-Des 2016) Rp. 1.400.000,- Tunjangan Cuti Tahun 2016 : Yustin Way Rp. 3.036.000,- Andarias Sappu’ Rp. 1.775.000,- Pembayar Buku Pedoman Guru-guru SMGT Tahun 2016 Ke BPS Rp. 2.000.000,7. Pembelian : 10 Set Lampu Natal Selang + Isolasi+ Kawat+ Cat Paku untuk Pohon Natal Rp. 1.082.300,8. Biaya Keamanan Natal 25/12/16 ( Polisi 10 org) Rp. 2.000.000,9. Setor Aksi Pangiu’ ke BPS ( Nov & Des) Rp. 700.000,Total Pengeluaran Rp. 22.127.550,-
NB : Rekening Jemaat Batam : Bank Mandiri No. Rek. 109-0010003432. A/N. Gereja Toraja Jemaat Batam (hp Bendahara 081277545054 a/n. Dkn. Bertha Kapang
Keterangan Pundi :
- Pundi 1 : diperuntukkan untuk Operasional Jemaat
Pundi III : Diperuntukan Untuk Diakonia Jemaat
- Pundi II : dikirim ke BPS-GT ( Sinode) di Rantepao
Pundi IV : Untuk Pembangunan Gedung Gereja
b. SMGT : Perincian Penerimaan & Pengeluaran : Sabtu, 24 s /d Jumat , 30 Desember ’16 Penerimaan Kolekte KHM * Tiban Rp. 807.200,-
Pengeluaran Transport Pelayan (KHM, 11 Des’16) Tiban Rp. 120.000,-
Persb. Syukur Ultah : An. Chamelya Rp. 100.000,An. Chesya Vianney Kondorura Rp. 200.000,Tanda Kasih dari Panitia Natal Jemaat Rp. 1.500.000,-
Aktivitas AK & AB Rp. 39.000,Subsidi ke Panitia Natal Jemaat Rp. 1.000.000,Diakonia untuk Anak SM 7 Org = Rp. 3.500.000,Tanda kasih untuk yang Sakit : An. Henok Sulle Rp. 200.000,-
Total Penerimaan Rp. 2.607.200,-
Total Pengeluaran Rp. 4. 859.000,-
NB : Bendahara Ny. Naomi T-Paembonan (081364039687
c. PPGT : Perincian Penerimaan & Pengeluaran : Sabtu, 24 s /d Jumat , 30 Desember ’16 Pengeluaran Subsidi Ke Panitia Natal Jemaat Rp. 2.000.000,Total Pengeluaran Rp. 2.000.000,NB : Bendahara Sdri. Isa (082174361216)
7
Warta Jemaat Batam
Minggu, 01 Januari 2017
No.01
d. PANITIA NATAL JEMAAT Perincian Penerimaan : Sabtu, 24 s /d Jumat , 30 Desember ’16 Penerimaan
Donatur : Kel. Medi Marthen Duma Rp. 500.000,- Kel. Seber Langgosa Rp. 500.000,Subsidi OIG : SMGT Rp. 1.000.000,- PPGT Rp. 2.000.000,Amplop Persb.Syukur Natal : Kel. Yakob Misalayuk Matta Rp. 100.000,- Kel. Simson Bara’padang Rp. 200.000,- Kel. Daud Palinggi Rp. 100.000,- Kel. David Tambing Rp. 100.000,- Kel. Rudin Rp. 200.000,- Kel. Asta Rp. 100.000,- Kel. Anthon Ramba Rp. 100.000,- Kel. Albert Jefry Rp. 200.000,- Kel. Marthen Tato Rp. 200.000,Kel. Enos Mairi Rp. 200.000,- NN Rp. 100.000,- Kel. Tambaru Lindung Rp. 50.000,- Kel. Sakius S.Lambanan Rp. 250.000,- Kel. Daud Mairi Rp. 200.000,- Kel. Yohanis Ta’dung Rp. 200.000,- Kel. Yunus T.Mangape Rp. 50.000,Kel. Firdaus Rp. 100.000,- Kel. Marthen Tandirura Rp. 100.000,- Kel. Mardianto P-Koto Rp. 100.000,- Kel. Saut Simbolon Rp. 50.000,- Kel. Isak Kambu Rp. 100.000,- Kel. Dormitori Blok Q Rp. 1.050.000,- Kel. Daniel Tanga Rp. 100.000,- Kel. Margareta Tanduk Rp. 100.000,- Kel. Arius Pulung Rp. 200.000,Persb.Syukur Kantoria : Pnt. Albertin Mangallo Rp. 100.000,- Pnt. Pither Ramba Rp. 100.000,Kolekte Persembahan Natal : Kotak Rp. 3.475.000,- Pundi Rp. 4.872.000,- + RM 1 Total Penerimaan Rp. 16.797.000,- + RM 1 NB: Bendahara Dkn. Onna D-Yulius (081372107774) e . PANITIA PEMBANGUNAN : Penerimaan & Pengeluaran : Sabtu, 24 s /d Jumat , 30 Desember ’16
I. Penerimaan - Kolekte KHM Jam 09.00 (WIB) : Pundi IV Rp. 1.830.000,- Kotak : Rp. 450.000,Total Penerimaan Rp. 2.280.000,NB : - Rekening Panitia Pembangunan: Bank BNI Kampung Utama No. Rekening: 0155865435, A/N. Nitha Andilolo (08127751799)
f. PANITIA PELUNASAN MOBIL JEMAAT : Perincian Penerimaan : Sabtu, 24 s /d Jumat , 30 Desember ’16 Kotak KHM : Pukul 09.00 Rp. 200.000,-
Penerimaan Total Penerimaan Rp. 170.000,-
NB : Bendahara Dkn. Onna D-Yulius (081372107774)
8
Warta Jemaat Batam
Minggu, 01 Januari 2017
No.01
Statistik, Bacaan Harian, Ucapan Selamat Ultah, Lagu KHM & KRT a. Kehadiran Jemaat dalam Kebaktian Hari Minggu, 25 Desember 2016 Pukul 09.00 Wib (Tiban) Jenis Kelamin Pria Wanita Jumlah
292 289 581
b. Bacaan Alkitab Setiap Hari di Rumah/Tempat Kerja dari tanggal, 02-07 Desember 2016 Senin 02/01/17 Selasa,03/01/17 Rabu,04/01/17 Kamis,05/01/17 Kejadian 28 : 10-22
Mazmur 72 : 15-20 Ibrani 11 : 23-31
Yosua 1 : 1-9
Jumat,06/01/17 Mazmur 29 : 1-11
Sabtu, 07/01/17 1 Samuel 7 : 2-14
c. Ucapan Selamat : MJ dan anggota Jemaat mengucapkan selamat ulang tahun kepada bpk/ibu/sdr(i) yang berulang Tahun dari tanggal, 26 Des ’16 - 01 Jan’17. Semoga makin berbuah lebat untuk kemuliaan Tuhan Tanggal Lahir Nama 26 - Bpk. Yonatan Rindu Pareng, Tiban - Pnt. Nital P-Tanga di Tiban Diamond - Sdra. Yonatan Manginte, angg Mess Pelaut Toraja-Tiban III 27 - Hendryanto Balik, di Batu Aji - An. Rafael Clenn Andromeda, anak dari Bpk. Yunus T.Mangape di SP-B.Aji - Bpk. Amsal Tamporan di Tiban Kampung - Ny. Essy M-Pakan di di Sagulung 28 - Sdra. Heri Naftalia Manginte, angg Mess Pelaut Toraja Tiban III - Sdra.. Desrienly, anak dari Pnt. Johnly di Villa Diamond - An. Jessen Niu, anak dari Ibu Lince Mathius di B. Aji -Bpk. Markus Rombe Payung, di Baloi Permata 29 Sdra. Yohanis Sinno, anggota Mess Pelaut Toraja Tiban III - Sdri. Desi Pasau’, angg Kel. Bpk. Jhoni Bite di Tanjung Uma - An. Devianty J. Saludung, anak dari Yohanis S. Saludung di Batu Aji - Ny. Satriani-Bonga di Villa Mukakuning - Batu Aji 30 - Sdri. Mariani Palittin di Dormitori Blok Q2 - Sdri. Dearsy Tuangin, di Muka Kuning - An. Christoper Matta, anak dari Pnt. Yakob M.Matta di Batu Aji - An. Yabes Glovannia Siamping, anak dari Bpk. Simon Siamping di Puri Malaka – Btm Ctr - Bpk. Samuel Sarira, di Mutiara View - Bpk. Frans Yohanes, di Permata Hijau –B. Aji - Bpk.. Andarias Sandiko’ di Batu Aji 31 - Dkn. Selvia M-Borotoding di Tiban Palem - Ny. Margaretha N-Bassang di Tiban - Ny. Berta E-Sing di Tiban Kampung - Sdra. Rianto Palayukan, angg Kel. Bpk. Yonatan Rerung di Villa Diamond - Bpk. Tambaru Lindung di TPI-Batu Aji 9
Warta Jemaat Batam
Minggu, 01 Januari 2017
No.01
- Bpk. Jon Bato di Villa Diamond - Tiban - Pnt. Albertin M.-Kondorura di Tiban Nirwana - Ibu Lince Mathius, di Batu Aji - Sdra, Marthen B, angg Mess Pojok- Tmn Sari - Sdra. Yuberto Mangiri’, angg Kel.Yoby Rantetandung di Cipta Sarana – B. Aji - Sdri. Febi Dewi Bosse’, di Muka Kuning
01
DAFTAR NAMA-NAMA YANG BELUM BAYAR BAZAR NATAL SMGT NAMA Ma’ Sem Pa’ Marhenis Ma’ Cristin Palulun Ma’ Gisel ( RS) Ma’ Nesa Ma’ Hesti JUMLAH
PORSI 1 1 1 1 2 1 7
KETERANGAN
Porsi
Lagu-Lagu di : Kebaktian hari Minggu KHM, Minggu 08 Januari 2017
KJ. 13 KJ. 133 KJ. 37a KJ. 291 PKJ. 177 KP “ Bapa Kupersembahkan Tubuhku” KJ. 400
WARTA KLASIS BERITA DUKACITA : Ibunda dari Rikhard Todingbua minggu yang lalu (18 Desember 2016) di Kalimantan. 2. Pnt. Ruben Madeten pada hari Kamis, 29 Desember 2016 di Jakarta. Segenap anggota jemaat Klasis Pulau Jawa menyatakan turut berdukacita dan berdoa kiranya Tuhan Yang Maha Pengasih memberikan penghiburan sejati dan kekuatan iman kepada seluruh keluarga yang ditinggalkan. 1.
10
Warta Jemaat Batam
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.
Minggu, 01 Januari 2017
Pelaksanaan Pilkada serentak 2017 di 101 Daerah Kedamaian & keutuhan NKRI dalam bingkai Kebhinekaan Tunggal ika Pengadaan Pastori Gereja Toraja Klasis Pulau Jawa Pengurusan Surat Izin pendirian Gereja Toraja di Semarang Pengadaan Tanah pembangunan Gereja Cabang kebaktian Malang Pembangunan Gereja Jemaat Sion Pontianak Pembangunan Gereja Jemaat Sidoarjo
11
No.01