PENULISAN HUKUM PERANAN BALAI PEMASYARAKATAN DALAM PEMBIMBINGAN KLIEN PEMASYARAKATAN DI YOGYAKARTA
Disusun oleh :
DONATUS PRAMUDIANTO NPM Program Studi Program Kekhususan
: 030508326 : Ilmu Hukum : Peradilan dan Penyelesaian Sengketa
UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA Fakultas Hukum 2010
PENULISAN HUKUM PERANAN BALAI PEMASYARAKATAN DALAM PEMBIMBINGAN KLIEN PEMASYARAKATAN DI YOGYAKARTA
Disusun oleh :
DONATUS PRAMUDIANTO NPM Program Studi Program Kekhususan
: 030508326 : Ilmu Hukum : Peradilan dan Penyelesaian Sengketa
UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA Fakultas Hukum 2010
i
HALAMAN PERSETUJUAN
PERANAN BALAI PEMASYARAKATAN DALAM PEMBIMBINGAN KLIEN PEMASYARAKATAN DI YOGYAKARTA
Diajukan oleh: DONATUS PRAMUDIANTO NPM
: 03 05 08326
Program Studi
: Ilmu Hukum
Program Kekhususan
: Peradilan dan Penyelesaian Sengketa hukum
Telah disetujui Oleh Dosen Pembimbing pada tanggal
Dosen Pembimbing
G. Aryadi, S.H., M.H.
ii
HALAMAN PENGESAHAN
iii
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan kepada kehadirat Tuhan Yesus Kristus. Sebab bukan karena kuat dan hebat si penulis, tetapi semata-mata hanya karena kuasa dan kasih Tuhan saja sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan hokum dengan judul : ” PERANAN BALAI PEMASYARAKATAN DALAM TERHADAP
PEMBIMBINGAN
KLIEN
PEMASYARAKATAN
DI
LEMBAGA PEMASYARAKATAN KLAS II A WIROGUNAN.” Penyusunan
penulisan
hukum
ini
untuk
memenuhi
persyaratan
memperoleh derajat kesarjanaan ( S1 ) pada Program Studi Ilmu Hukum, Fakultas Hukum, Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Sejak masa persiapan, penyusunan hingga penyelesaian penulisan hukum ini penulis banyak memperoleh bantuan moril maupun materiil. Oleh karena itu dengan hati yang tulus, penulis sampaikan terima kasih sebesar-besarnya kepada : 1. Ibu Y. Sari Murti Widiyastuti, S.H. M.Hum. selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta. 2. Bapak G. Aryadi, S.H. M.H. selaku dosen pembimbing skripsi penulis yang telah membimbing penulis dalam menyelesaikan penulisan hukum ini. 3. Semua dosen dan karyawan Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta, terima kasih untuk dedikasi Bapak Ibu dan karyawan Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta. 4. Bapak Dalwadji S.H. selaku narasumber. 5. Kedua orang tuaku Bapak Y. Anwar Tri Sayogo dan Ibu Th. Sudaryati.
iv
6. Kakakku Lusia Dian Prasasti, Thomas Yudha Ardianto dan Aprilia Devi Christanti serta ponakanku yang lucu Gavra Christian Ardianto. 7. Kekasihku Cindy tersayang yang tidak ada hentinya memberikan semangat dan motivasi kepadaku. 8. Semua pihak yang telah memberikan bantuan di dalam penulisan hukum ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. Penulis menadari bahwa penyusunan penulisan hukum ini masih jauh daripada sempurna, oleh karena itu penulis mengharapkan kritik, saran, maupun usulan yang bersifat membangun. Akhir kata, penulis berharap semoga penulisan hukum ini berguna dan bermanfaat bagi para pembaca. Yogyakarta, Februari 2011
Penulis
v
ABSTRACT
BAPAS correctional institution that handles the technical supervision of correctional client covicted parole (adult&children), inmates who get parole and leave before the commons, and the state children who get parole. BAPAS task is to provide guidance to client correctional through to completion, so that client can receive re-socialization by family, society and environment can play an active role in development an can normally as good citizens and responsible (Pasal 12 ayat 2 UU No. 12 tahun 1995). Correctional system is an order of the direction and boundaries and how coaching is based correctional based integrated PANCASILA between the builder, who fostered and communities to improve citizen patronage penitentiary for realizing his mistake, correct yourself and do not repeat the crime so that it can be accepted back by their families, environment community and to actively participate in the development and can live reasonably as good citizens and responsible. Correctional Client is a person who is being coached by BAPAS and outside of prisons.
Keyword : BAPAS, client penitentiary, the prison system.
vi
DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL........................................................................................ i HALAMAM PERSETUJUAN ....................................................................... ii HALAMAN PENGESAHAN.......................................................................... iii KATA PENGANTAR .................................................................................... iv ABSTRACT .................................................................................................... vi DAFTAR ISI ................................................................................................... vii BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah .................................................... 1 B. Rumusan Masalah ............................................................. 6 C. Tujuan Penelitian .............................................................. 6 D. Manfaat Penelitian ............................................................ 7 E. Keaslian Penelitian ............................................................ 7 F. Batasan Konsep ................................................................. 7 G. Metode Penelitian .............................................................. 9 H. Sistematika Penulisan ....................................................... 11 BAB II.
PELAKSANAAN PEMBINAAN BAPAS TERHADAP KLIEN PEMASYARAKATAN A. Tugas dan kewajiban Pembimbing Kemasyarakatan......... 13 B. syarat-syarat Pembimbing Kemasyarakatan ..................... 15 C. Pelaksanaan Pembinaan BAPAS terhadap Klien Pemasyarakatan ................................................................. 16
vii
D. Kendala BAPAS dalam pembinaan terhadap Klien Pemasyarakatan ................................................................. 34 BAB III.
PENUTUP A. Kesimpulan ....................................................................... 38 B. Saran
......................................................................... 40
DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 43
viii