Dua meriam menembak bersamaan. Massa bola meriam yang ditembakan dari tanah setengah kali massa bola meriam yang ditembakan dari atas. Kelajuan awal bola meriam yang ditembakkan dari tanah juga setengah kali kelajuan awal bola meriam yang ditembakkan dari atas. Hambatan udara bisa diabaikan. Bola - bola meriam bergerak lebih kecil dari 2 detik sebelum menghantam tanah. 01. Jika bola meriam yang ditembakan dari tanah berada di udara selama T, berapa perpindahan horizontalnya? 1 1 (A) v0T (D) v0T cos 0 2 2 (B) v0T (C)
02. Sebuah bola bermassa m dilempar horizontal ke sebuah dinding vertikal dengan kelajuan v dan memantul lenting sempurna ke arah horizontal. Mana grafik gaya terhadap waktu berikut yang paling tepat menggambarkan gaya yang bekerja pada bola ketika dengan dinding? F
F
(A)
t
F
(B)
t
F
(C)
t
F
(D)
t
(E)
t
03. Sebuah balok jatuh di atas pegas vertikal dari ketinggian h lalu menekan pegas sejauh y. Hambatan udara diabaikan. h y
Grafik di atas menunjukan posisi x sebagai fungi dari waktu t untuk sebuah partikel yang bergerak pada sumbu –x. Mana grafik yang menunjukkan kecepatan v sebagai fungsi dari t dari partikel itu ? V
(A)
V
t
(D) V
V
(B)
t
t
(E)
t
V
(C)
t
06. Sebuah gas ideal berada dalam wadah yang bervolume tetap. Jika suhu pada gas meningkat, mana yang akan meningkat? I. Tekanan pada dinding wadah II. Rata-rata energi kinetik molekul gas III. Jumlah mol gas pada wadah (A) hanya I (B) hanya I dan II (C) hanya II dan III (D) hanya II (E) hanya III 07. Sebuah benda dilepaskan dari ketinggian 45 meter dari atas tanah. Jika massa benda 4 kg dan g=10m/s2 , hitunglah: Energi mekanik benda pada saat mencapai ketinggian15 meter! (A) 600 joule (B) 900 joule (C) 1200 joule (D) 1800 joule (E) 2400 joule
08. Ketika planet mengelilingi matahari, manakah yang bernilai tetap? (A) kecepatan (B) gaya grafitasi (C) jari-jari orbit (D) momentum angular (E) hasil perkalian massa dan kecepatan 09. Dua tubuh, tubuh A dengan massa m dan tubuh B dengan masa 4m, dipisahkan dengan jarak R. Pada jarak berapakah dari tubuh A, benda akan mengalami gaya gravitasi yang sama dengan nol? (A) R/16 (B) R/8 (C) R/5 (D) R/4 (E) R/3 10. Pada gambar rangkaian listrik berikut A, B, C, D, dan E adalah lampu pijar identik. A D
B
E
C
+
-
Jika lampu B dilepas, yang menyala lebih terang adalah .... (A) lampu A dan C (B) lampu A dan D (C) lampu C dan D (D) lampu C dan E (E) lampu D dan E
11. Sebuah benda yang melayang di dalam zat cair mengalami tekanan yang sama antara bagian atas dan bawah SEBAB Semakin dalam benda berada di dalam zat cair, semakin besar gaya angkat ke atas yang dialaminya
12. Sebuah balok kayu dengan massa M bergerak dengan kelajuan V pada lintasan garis V lurus. m
M
Seberapa cepat peluru yang bermassa m bergerak untuk menghentikan balok (dengan mengasumsikan setelah terjadinya tumbukan, peluru tetap bersarang didalam balok). (A) mV / (m + M) (B) MV / (m + M) (C) mV / M (D) MV / m (E) (m + M)V/m 13. Sebuah benda yang bergerak dengan kelajuan mengelilingi jalur melingkar. Manakah pernyataan yang benar mengenai pergerakan ini? I. Perpindahan bernilai nol II. Kelajuan rata-rata bernilai mol III. Percepatan bernilai nol (A) Hanya I (B) I dan II (C) I dan III (D) Hanya III (E) II dan III
14. Dibawah ini adalah grafik hubungan tekanan ( p ) terhadap volume ( V ) dari gas yang sedang mengalami suatu proses p(Nm-2 )
6
2 0 10
3 25 V(m )
Besar usaha yang dihasilkan gas dalam proses tersebut adalah .... (A) 30 joule (B) 50 joule (C) 60 joule (D) 80 joule (E) 90 joule 15. Pada sejumlah gas ideal dengan volume konstan berlaku bahwa ..... (A) semua molekul mempunyai kecepatan yang sama pada suhu tertentu (B) kecepatn rata-rata molekul akan lebih besar pada suhu yang tinggi daripada suhu rendah (C) semua molekul mempunyai energi kinetik sama pada suhu tertentu (D) bila suhu gas dinaikan maka jumlah kalor yang diperlukan sama dengan perubahan total energi kinetik molekul-molekulnya (E) a, b, c, dan d yang benar