SISTEM OPERASI WINDOWS
WINDOWS Penemu Windows untuk pertama kalinya adalah dua orang yang saling bersahabat sejak kecil, yaitu Bill Gates dan Paul Allen
Bill Gates sebelah kanan dan Paul Allen sebelah kiri
• Sistem operasi Windows merupakan pengembangan dari MS-DOS, sebuah sistem operasi berbasis modul teks dan command-line atau CLI (Command Line Interface). • Windows merupakan sistem operasi yang menyediakan lingkungan berbasis grafis (Graphical User Interface (GUI) dan kemampuan multitasking.
Sejarah Perkembangan Windows • • • • • • • • • • • •
Windows 1.0 Windows 2.0 Windows 2.1 Windows 3.0 Windows NT 3.1 Windows 95 (Windows NT 4.0) Windows 98 (Windows NT 4.1) Windows Me (Windows NT 4.9) Windows 2000 Windows XP Windows Vista Windows 7
Windows 1.0 • Dirilis tanggal 20 November 1985 • Diberi nama “Windows” oleh Rowland Hanson, marketing manager Microsoft Corporation • Hanya memperluas kemampuan MS-DOS dengan menambah antarmuka grafis berbasis 16-bit
Windows 1.0
Windows 2.0 • Dirilis 9 Desember 1987 • Dapat menjalankan aplikasi secara multitasking • Dengan peningkatan dukungan grafis, pengguna dapat mengatur besar kecil ukuran jendela dan penambahan dukungan untuk keyboard. • Menggunakan prosesor terbaru pada tahun itu, yaitu Intel 286 Prosesor • Memori lebih besar
Windows 2.0
• Rilis selanjutnya yaitu Windows 2.1 sampai Windows 2.03
Windows 3.0 • Dirilis 22 Mei 1990 • Diperkenalkan fitur Virtual Memory • Sudah menggunakan kartu Video Graphics Array (VGA) • Versi Windows pertama yang menggunakan modus terproteksi
Windows 3.0
• Kemudian muncul Windows 3.1 yang mengenalkan fitur Multimedia dan True Type Font yang dapat memudahkan pengguna karena adanya fitur Drag and Drop. • Windows versi 3.1 ini berkembang menjadi Windows 3.11 yang mendukung aplikasi NetWorking.
Windows 95 (NT 4.0) • • • •
Dirilis 24 Agustus 1995 Menggunakan kernel 32-bit Sudah mendukung jaringan internet Diperkenalkan teknologi Plug and Play (bisa menginstall Device dengan hanya mencolok kabel hardwarenya) • Peningkatan kapabilitas multimedia, fitur yang lebih banyak untuk computing dan networking yang sudah terintegrasi
Windows 95 (NT 4.0)
Windows 98 (NT 4.1) • Dirilis 25 Juni 1998 • Mendukung sistem berkas FAT32 (mengijinkan partisi lebih dari 2 Gb) • Built-in Internet Explorer • Diperkenalkan Internet Connection Sharing, yang merupakan sebuah bentuk dari Network Address Translation, yang mengizinkan beberapa mesin di dalam sebuah jaringan lokal agar dapat menggunakan satu buah jalur koneksi Internet bersama-sama
Windows 98 (NT 4.1)
Windows 2000 (NT 5.0) • Dirilis 17 Februari 2000 • Dibuat khusus untuk kalangan bisnis • Ada versi Professional, Server, Advanced Server dan Datacenter Server • Device Manager yang telah ditingkatkan (dengan menggunakan Microsoft Management Console), Windows Media Player, dan DirectX 6.1 (yang memungkinkan sistem operasi berbasis kernel Windows NT untuk menjalankan game).
Windows 2000 (NT 5.0)
Windows ME (Millenium Edition) • Dirilis 14 September 2000 • Diperkenalkan fitur System Restore • Diperkenalkan fitur Windows Movie Maker
Windows ME (Millenium Edition)
Windows XP • Dirilis 25 Oktober 2001 • Versi Windows paling sempurna dibandingkan dengan versi-versi sebelumnya, setidaknya sampai Windows Vista dirilis • Menggunakan kernel NT 5.1 yang terkenal dengan kestabilannya
Windows XP
Windows Vista • • • •
Untuk bisnis dirilis 30 November 2006 Untuk rumahan dirilis 30 Januari 2007 Menggunakan kernel NT 6.0 Perubahan sangat terlihat pada user-interface (tampilan) • Fitur Windows Aero GUI, aplikasi yang baru (seperti halnya Windows Calendar, Windows DVD Maker dan beberapa game baru termasuk Chess Titans, Mahjong, dan Purble Place ) • Menawarkan versi Microsoft Internet Explorer yang lebih aman, serta Windows Media Player versi baru (versi 11)
Windows Vista
Windows 7 • Dirilis pada tanggal 22 Oktober 2009 • Generasi penerus Windows Vista • Dikenal dengan sebutan Blackcomb dan Vienna • Fitur yang baru, diantaranya adalah: Jump List, Taskbar yang membuka program dengan tampilan kecil, Windows Media Player 12, Internet Explorer 8, dan lain-lain
Windows 7
Windows 8
Windows 10
Kelebihan Kekurangan Kemanan pada Windows
Kelebihan Windows • User friendly dibandingkan dengan sistem operasi yang lain • Instalasi software masih mudah dibandingkan dengan instalasi di sistem operasi yang lain • Banyak software berbasis Windows • Dukungan driver yang lebih banyak
Kekurangan Windows • Harga licensi mahal • Komunitas terlalu sedikit, karena bersifat closed-source • Banyaknya virus yang sering menyerang Windows • Sistem keamanan yang masih dibilang kurang • Sistem yang kurang stabil
Keamanan Windows • Secara umum, sistem keamanan Windows masih kurang dibandingkan OS yang lain • Tidak adanya pembatasan user untuk masuk ke OS Windows (administrator by default) • Setiap user dapat masuk ke dalam sistam Windows (file sistem, registry) • Rentan terhadap virus