Sistem Operasi Jaringan Penulis: Wahyu Abadi
1. Mengganti Dekstop “Linux Mint” a. Masuk ke menu dekstop b. Klik Kanan b. Pilih “Ubah Latar Belakang Dekstop” d. Kemudian Pilih Latar belakang yang akan digunakan e. Dan selesai
2. Mengganti Tema “Linux Mint” a. Klik menu (kalau di windows bernama tombol windows) b. Ketik “tema” pada menu search c. Klik “tema” d. Kemudian pilih tema yang akan anda gunakan e. Selesai
3. Macam-macam aplikasi “Linux Mint” a. Aksesoris Berisi beberapa aplikasi dasar pada linux - Berkas - Calculator - Character map - Cuplikan Layar - Disks - Document Viewer - Font Viewer - Manager Arsip - Pemormat Perangkat USB - Penulis Perangkat USB - Penyunting Teks - Terminal - Tomboy Catatan
b. Grafik Menu aplikasi yang berisi beberapa aplikasi editor - GIMP Image Editor - gThumb - Image Viewer - Inkscape - Simple Scan
c. Internet Menu aplikasi yang berisi beberapa aplikasi yang akan digunakan untuk membuka internet. - Firefox web browser - HexChat - Pidgin Internet Messenger - Thunderbird Mail - Transmission - XDM
d. Pemrograman Menu aplikasi yang berisi beberapa aplikasi pemrograman - Bluefish Editor - Notepadqq - LAMPP
e. Perkantoran Kalau di windows kita mengenal dengan nama Office - LibreOffice - LibreOffice Base - LibreOffice Calc - LibreOffice Draw - LibreOffice Impress - LibreOffice Math - LibreOffice Writer
f. Suara & Video Menu aplikasi yang berisi beberapa aplikasi untuk menjalankan musik atau video - Banshee - Brasero - Videos - VLS Media Player
g. Administrasi Menu aplikasi yang berisi beberapa aplikasi administrasi - Disk Usage Analyzer - Gdebi Package Installer - Jendela Login - Login baru - Manager Driver - Manager Pembaruan - Manager Upload - Monitor Sistem - Oracle VM Virtual Box - Pemblok Domain - Pengelola Perangkat Lunak - Pengguna dan Grup - Penilik berkas log - Perangkat pembuat cadangan - Power statistics - Printers - Sumber perangkat lunak - Synaptic Manager Paket
h. Preferensi - Aksesibilitas - Aplikasi Permulaan - Aplikasi Pilihan - Applet - Area kerja - Bahasa - Bluetooth - Desklet - Dekstop - Dekstop sharing - Detail akun - Disks - Efek - Ekstensi - Huruf - Informasi
i. Tempat Menu untuk masuk ke berkas di linux (kalau di windows dikenal windows explorer) - Dokumen - Musik - Gambar - Video - Unduhan
j. Berkas Terkini Menu yang berisi beberapa berkas yang baru saja kita buka
4. Pengaturan Sistem (Panel atau Control Panel) Kalau di windows kita kenal dengan nama Control Panel 1. Klik menu 2. Buka pengaturan sistem 3. Kemudian anda bebas memilih aplikasi yang akan anda install 4. Dan instalasi juga bisa dilakukan di terminal
5. Manajeman File Kalau di windows kita mengenal dengan nama windows explorer 1. Klik menu 2. Lalu pilih berkas kemudian klik 3. Atau langsung ketik tombol Windows+E
6. Menambahkan Aplikasi a. Klik menu (kalau di windows kita kenal dengan nama tombol windows) b. Ketikkan “Pengelola Perangkat Lunak” pada menu search c. Kemudian klik d. Masukkan password anda e. Cari aplikasi yang akan anda install f. Download aplikasi tersebut g. Install langsung atau bisa juga menggunakan terminal
Autobiografi Penulis Perkenalkan nama saya Wahyu Abadi. Alhamdulillah saya dilahirkan di kabupaten kebanggaan saya, Kabupaten Sumenep, saya lahir tanggal 8 April 2000 di Kabupaten Sumenep. Saya adalah anak kedua dari 2 bersaudara. Saya punya bapak dengan nama Sahnawi, beliau menikah dengan seorang wanita dengan nama Suriyani. Beliau berdua lah yang telah mengajari saya tentang hidup, beliau yang mengajarkan bagaimana memecahkan misteri dunia yang tiada ahirnya ini. Please pray for my father and mother,.,! Saya adalah salah satu dari sekian banyak siswa yang mengambil jurusan Teknik Komputer dan Jaringan dengan diterbitkannya ebook ini saya berharapdapat saudara gunakan sebagaimana semestinya digunakan, dan saya berharap ebook ini tidak sampai anda salah gunakan. Banyak sekali guru yang telah mengajari saya, mendidik saya, memberi saya panutan, memberi saya semangat dan motivasi. Salah satu guru terhebat saya adalah Bapak Taufikur Rahman, M.T . Beliau adalah guru pengajar Administrasi Server di SMK Negeri 1 Sumenep yang sangat memotivasi saya dan saya pun juga termotivasi oleh beliau. Saya ingin mengikutin jejak beliau dan semoga keinginan saya ini tercapai. Amin. Harapan saya, semoga semua guru-guru saya, entah guru pendidikan formal, guru ngaji, guru-guru di internet, panutan saya, semoga beliau semua mendapat penghargaan yang setinggi-tingginya dari Allah SWT. Cita-cita?? Mungkin hanya satu, memecahkan misteri dunia yang tak ada habisnya ini, :D Ya,. semoga saja kita semua selalu mendapat perlindungan dan ridho dari Allah SWT Saya punya motto “Teruslah mencoba. Jika gagal, Try Again!” Karena apa salahnya kita mencoba. Jangan takut untuk mencoba. Kita semua harus berani untuk mencoba walau sesulit apapun itu yang akan kita coba dan seberapa banyak kita gagal dalam mencoba. Karena kegagalan adalah awal dari sebuah kesuksesan. Mohon maaf apabila ada kesalahan dalam penulisan kata. Karena saya ini manusia bukan robot. Dan manusia adalah tempatnya salah dan lupa. Sekian Terimakasih……..!!!