SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER JAKARTA (STI&K) PENULISAN ILMIAH APLIKASI PENYIMPANAN DATA ONLINE dengan MySQL Nama : Linda Heliana NPM : 30405043 Jurusan : Manajemen Informatika Pembimbing : Linda Wahyu Widianti,SKom,MMSI SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER JAKARTA (STI&K) 2008 LEMBAR PENGESAHAN Nama : Linda Heliana NPM : 30405043 Jurusan : Manajemen Informatika Judul Penulisan : APLIKASI PENYIMPANAN DATA ONLINE DENGAN MySQL Dosen Pembimbing : Linda Wahyu Widiyanti, SKom, MMSI Tanggal Sidang : Tanggal Lulus : Jakarta, July 2008 Menyetujui, Pembimbing Koordinator, Sidang DIII / S1 (Linda Wahyu Widiyanti, SKom, MMSI) (Diyah Ruri Irawati, SKom, MMSI.) Ketua Jurusan (Aqwam Rosadi, Skom, MMSI) ABSTRACT Judul : APLIKASI PENYIMPANAN DATA ONLINE DENGAN MySQL NPM : 30405043 Nama : Linda Heliana Pembimbing : Linda Wahyu W. SKom,MMSI Kata Kunci : Aplikasi, Penyimpanan, Data Online, MySQL Halaman : (xii + 67 + 82 + Lampiran) Gunadarma university Penyimpanan data adalah hal yang penting dalam pengarsipan file. Penyimpanan data juga merupakan sebuah dokumentasi perusahaan dalam operasionalnya. Dalam penyimpanan data tidak hanya di lakukan di kantor operasional perusahaan. Dengan perkembangan akan mobilitas pegawai perusahaan, penyimpanan data dapat dilakukan secara online. Memudahkan pegawai untuk dapat menyimpan data dimana saja dan kapan saja. Memahami benar akan kinerja karyawan untuk dapat tetap bekerja semaksimal
mungkin. Maka disinilah peran teknologi informasi benar-benar di manfaatkan. Dengan media web, tak hanya mampu memberikan publikasi perusahaan tapi juga mampu untuk memudahkan karyawan dalam melakukan penyimpanan data secara online. Daftar Pustaka : 11 (1994 2007) KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Pengasih dan Penyayang, berkat rahmat-Nyalah penulis dapat menyelesaikan Penulisan Ilmiah ini yang dibuat dalam rangka memenuhi salah satu persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana Muda Komputer STMIK Jakarta STI&K. Dalam penulisan ini penulis mengambil kudul, APLIKASI PENYIMPANAN DATA ONLINE dengan MySQL Pada kesempatan ini, dengan segala kerendahan hati penulis menyampaikan rasa hormat dan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: Ketua Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Jakarta STI&K, Bapak Eko Hadiyanto, Ssi, MMSI. Ketua Jurusan Sistem Informasi Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer STI&K, Bapak Aqwam Rosadi Kardian, SKom, MM. Dosen Pembimbing dan Pembimbing Akademik, Ibu Linda Wahyu Widiyanti, SKom, MMSI. Yang telah mengorbankan waktu, tenaga dan pemikiran untuk memberikan bimbingan agar terselesainya penulisan ini. Bapak Rico Okvianto, yang mendukung dan memberi izin untuk Perusahaannya dijadikan kasus penulisan oleh penulis. Bapak Murdiantoro yang membantu dalam proses perijinan. Semua keluarga yang tak dapat penulis sebutkan satu persatu, dimana mereka yang selalu ada untuk motivasi penulis sehingga penulis mampu memberikan yang terbaik. Kawab-kawan organisasi, seperjuangan dan seangkatan yang telah ada untuk memberikan banyak pelajaran, pengalaman dan ada untuk selalu memotivasi penulis sehingga rampungnya penulisan ini. (Alm) Ayahanda E. Komarudin dan (Almh) Ibunda R. Ooj Fauziah. Ketika mata ini terbuka tersadar akan kenyataan. Menyesal belum sempat membuktikan ini adalah perjuangan. Dari segenap rasa, penulis persembahkan tulisan ini untuk Mamah dan Bapak. Beliaulah yang selalu terus mengajari apa arti kehidupan, manja tak berarti ketika semua hilang. Kepada pihak yang membantu, penulis hanya dapat mendoakan semoga Tuhan Yang Maha Esa selalu melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya atas kebaikan dan bantuan yang diberikan kepada penulis Penulis menyadari sepenuhnya bahwa penulisan ini masih jauh dari sempurna. Dengan segala kerendahan hati, penulis menerima kritik dan saran sepanjang masih bersifat membangun demi tersempurnannya penulisan ini selanjutnya. Jakarta, July 2008 Penulis DAFTAR ISI
Halaman Halaman i Lembar Pengesahan ii Abstraksi iii Kata Pengantar iv Daftar Isi vi Daftar Gambar ix Daftar Tabel xii BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1 1.2 Batasan Masalah 2 1.3 Tujuan Penulisan 2 1.4 Metode Penlusian 2 1.5 Sistematika Penulisan 3 BAB II LANDASAN TEORI 2.1 Konsep Aplikasi 4 2.2 Penyimpanan Data 4 2.3 Teori Peranangan Database 5 2.3.1 Flow Of Diagram (FOD) 5 2.3.2 Data Flow Diagram (DFD) 9 2.3.3 Entity Relationalship 11 2.3.4 Normalisasi 15 2.4 APACHE (Web Server) 18 2.4.1 Installasi Web Server 18 2.4.2 Mengaktifkan Web Server (Apache) 19 2.5 DATABASE MySQL 20 2.5.1 Mengaktifkan MySQL 21 2.5.2 Masuk ke MySQL 21 2.5.3 Membuat Database 22 2.5.4 Memilih Database 25 2.5.5 Membuat Tabel 25 2.5.6 Menampilka Struktur Database 27 2.5.7 Menghapus Tabel 28 2.5.8 Menyisipkan Data 28 2.5.9 Melihat Isi Tabel 30 2.6 Pengenalan WEB 31 2.6.1 Macromedia Dreamweaver MX 2004 32 2.6.1.1 Membuka Program Alikasi 33 2.6.1.2 Area Kerja (Workspace) Macromedia Dreamweaver MX 2004 34 2.6.1.3 Insert Bar 34 2.6.1.4 Document Window 35 2.6.1.5 Panel Group 35 2.6.1.6 Property Inspector 36
BAB III ANALISA dan PEMBAHASAN 3.1 Sekilas Tentang PT. Antaresindo Mandiri Utama 37 3.2 Structure Organisasi 38 3.3 Analisa Prosedur yang Sedang Berjalan 39 3.4 Pembahasan 40 3.5 FOD yang sedang berjalan 41 3.6 FOD yang diusulkan 43 3.7 Data Flow diagram 3.7.1 Diagram Konteks 45 3.7.2 Diagram Zero 46 3.7.3 Diagram 3.0/Level 2 47 3.8 Penggambaran secara konsep dengan Entity Relationalship Diagram 48 3.9 Normalisasi 49 3.9.1 Keterhubungan table-tabel didalam database 51 3.10 Struktur Database 51 3.11 Design I/O (Input/Output) 55 3.12 Langkah Upload Web 60 BAB IV PENUTUP 4.1 Kesimpulan 65 4.2 Saran 66 DAFTAR PUSTAKA 67 LAMPIRAN DAFTAR GAMBAR No. Gambar Hal 2.1 Symbol Dokumen 5 2.2 Simbol Manual Operasi ... 6 2.3 Simbol Decision .. 6 2.4 Simbol Preparation .. 6 2.5
Simbol Proses ...... 7 2.6 Simbol Multidokumen . 7 2.7 Simbol Penyimpanan Online (Disk Storage) ... 7 2.8 Simbol Database . 8 2.9 Simbol Offline Conector . 8 2.10 Notasi Terminator 9 2.11 Notasi Proses ... 9 2.12 Notasi Data Storage . 10 2.13 Notasi Aliran Data ... 10 2.14 Notasi Entitas ... 12 2.15 Notasi Realtionship .. 12 2.16
Relasi Unary 13 2.17 Realsi Binary ... 13 2.18 Relasi Ternary .. 14 2.19 Atribut .. 14 2.20 Ikon source PHPtriad 19 2.21 Mengaktifkan Apache .. 19 2.22 Apache Aktif 20 2.23 Mengaktifkan MySQL . 21 2.24 MySQL Aktif ... 21 2.25 Masuk kedalam MySQL dari Command Prompt 22 2.26 Masuk kedalam MySQL dari Browser Web ... 22 2.27
Membuat Database dari Command Prompt . 23 2.28 Membuat Database dari Browser Web 23 2.29 Menampilkan Database Aktif dari Command Prompt 24 2.30 Menampilkan Database Aktif dari Browser Web 24 2.31 Memilih Database dengan Command Prompt . 25 2.32 Membuat Table dengan Command Prompt . 26 2.33 Membuat Tabel dengan Browser Web 26 2.34 Tampilan Halaman Input Field Tabel .. 27 2.35 Menampilkan Strukture Tabel dengan Command Prompt .. 27 2.36 Menampilkan Strukture table dengan Browser Web ... 28 2.37 Menyisipkan data dengan Command Prompt ............. 29 2.38
Menyisipkan data dengan Browser Web .................... 29 2.39 Melihat Isi Tabel dengan Command Prompt .............. 30 2.40 Melihat Isi Tabel dengan Browser web ...................... 30 2.41 Tampilan Membuka program Aplikasi Macromedia Dreamweaver 2004 MX ............................................ 33 2.42 Tampilan Area Kerja Macromedia Dreamweaver 2004 MX .. 34 2.43 Tampilan Insert Bar .................... 35 2.44 Tampilan Document Window ....... 35 2.45 Tampilan Panel Group ..... ......... 35 2.46 Tampilan Property Inspector ...... 36 3.1 Structure Organisasi .......... 38 3.2 FOD yang sedang berjalan ..... 41
3.3 FOD yang diusulkan ......... 43 3.4 DFD Diagram Konteks ....... ... 45 3.5 DFD Dagram Zero ..... ...... 46 3.6 DFD Diagram 3/level 02 .. .. ...... 47 3.7 Entity Relational Diagram ..... ... 48 3.8 Tampilan Index ............ 55 3.9 Tampilan Homepage .. ............... 55 3.10 Tampilan Form Login ........ 56 3.11 Tampilan Menu Login ........... 56 3.12 Tampilan Project ........ 57 3.13 Tampilan Form Project ............. 57
2.14 Tampilan Project_proses ...... 58 2.15 Tampilan Transmital ...................... 58 2.16 Tampilan Form Transmital ............ 59 2.17 Tampilan Transmital_proses ..... 59 2.18 Tampilan Upload data ... ... ....... 60 2.19 Tampilan Halaman Geocities ... ... 61 2.20 Halaman Member ... ... ... 61 2.21 Halaman Control Panel ... ... ....... 62 2.22 Halaman File Manager ... ... ....... 62 2.23 Halaman mengelola file-file website ... ...... 63 2.24 Halaman Upload ... ... ... 63
2.25 Halaman File Manager ... ... .. 63
DAFTAR TABEL No. Gambar Hal 3.1 Tabel Database secara fisik ... ... ... 49 3.2 Tabel Database yang dipecah menjadi 6 ... ... 50 3.3 Tabel Keterhubungan Database ... ... 51 3.4 File Project ... ... ... ... 52 3.5 File Client ... ... ... ... . 52 5.6 File Vendor ... ... ... ... 53 5.7 File Transmital ... ... ... .. 53 5.8 File Upload ... ... ... ... 54