DAFTAR ISI
Perancangan Dan Pembuatan Aplikasi Remote Iptables Berbasis Android
1
Evaluasi Asal Jurusan SMA Terhadap Kemampuan Pemahaman Materi Perancangan Basis Data
4
It Risk Management Analysis Using Framework Cobit 4.1
11
Pemanfaatan Fitur Rss Feed Untuk Penyebaran Informasi Pada Lingkungan Politeknik Telkom
17
Perancangan Awal Sistem Bergerak Pemindai Barcode Nirkabel Untuk Pemeriksaan Lokasi Barang Saat Inventarisasi
22
Study On Rfid Implementation Strategy For Vehicle Detection And Navigation Systems With Map Matching
26
Aplikasi Pemesanan Cetak Foto Online (Studikasus: Studio Fotoxyz)
33
Sistem Pendukung Keputusan Untuk Menentukan Jenis Bibit Tanaman Pada Penjualan Online
39
Analisis Sentimen Menggunakan Lexicalized-Hidden Markov Model (L-Hmm)
44
Desain Self Service Printer Menggunakan Aplikasi Android Untuk Penggunaan Komersial
50
Transformator Entity Relationship Model Ke Star Schema
54
Uji Performansi Server Proxy Squid Dan Microsoft Isa
63
Sistem Pendukung Keputusan Untuk Pemberian Beasiswa Dengan Metode Simple Additive Weighting Studi Kasus : Politeknik Telkom
75
Analisis Kebutuhan Proses Bisnis Pada Sistem Administrasi Kependudukan Sebagai Keberlanjutan Pemanfaatan E-KTP
80
Pemetaan Dan Pengukuran Teknologi Informasi Menggunakan Dimensi Ekosistem Tik (Studi Kasus Kota/ Kabupaten Jawa Tengah)
85
Efek Penerapan Materialized View Terhadap Performansi Basisdata
89
Pembangkitan Parallel Text Indonesia-Inggris Pada Situs Web
96
Analisis Sistem Waktu-Nyata Pada Komunikasi Full-Duplex Untuk Jalur Komunikasi Data
103
Perancangan Filter Pasif Untuk Mengatasi Harmonisa Pada Gardu Penyearahan Pusat Listrik Aliran Atas - Pt Kai Commuter Jabodetabek Indonesia
109
The Implementation Of E-Learning Media Related To The Students’ Characteristics
115
Opinion Retrieval Dengan Menggunakan Probabilistic Latent Semantic Analysis (Plsa)
122
Analisis Pengaruh Penggunaan Index Terhadap Performa Query
127
Rencana Induk Pengembangan Sistem Informasi Politeknik Telkom Menggunakan Enterprise Architecture Planning (Eap)
132
Framework Dashboarding Information System For Making Decision In Organization
141
Rancang Bangun Aplikasi Sistem Talk To Riska Dengan Menggunakan Artificial Informatics Pada Unit Bahasa Inggris
149
Analisis Implementasi Adipat-Zhang Framework Untuk Perancangan Antarmuka Aplikasi “Vitafruit” Berbasis Android
155
Comparison Between Extreme Programming And Neo Waterfall As Method For Erp Development
164
Pemanfaatan Personal Area Network Dalam Pengembangan Model Pembelejaran On Line
171
Pengukuran It Governance Pada Rekam Medik Rs Muhammadiyah Bandung Menggunakan Cobit 5 Domain Edm Developing Mobile Home Monitoring Application Based On Android Perbandingan Model Poisson Process Dan Mmpp (Markov Modulated Poisson Process) Dalam Membangkitkan Trafik Http Yang Lebih Realistis
176 182 190
The Using Of Communication Media Based On Information Technology (It) And E-Learning In Learning Process At Telkom Polytechnic
197
Sistem Sign In Aplikasi Di Cloud Computing Pada Vpn Berbasis Komunitas Sekolah
201
Transformasi Medan Dekat Ke Medan Jauh Menggunakan Ekspansi Mode Silindris Pada Pengukuran Pola Radiasi Antena
205
Penerapan Metamorphic Testing Pada Aplikasi Tebak Kendaraan
210
Pengujian Kinerja Jaringan Ad Hoc Dengan Menggunakan Algoritma Perutean Aodv
215
Aplikasi Laporan Simpan Pinjam Berbasis Web (Studi Kasus Pada Koperasi Citra Telekomunikasi It Telkom Bandung )
224
Aplikasi Penjualan Berbasis Web (Studi Kasus Pada Perusahaan Bandoeng Optical)
232
Aplikasi Raport Online (Studi Kasus : Smp Negeri 36 Pekanbaru)
240
Aplikasi Trayek Kendaraan Umum Berbasis Gis (Studi Kasus Kota Bandung) Implementasi Dashboard Monitoring Sistem Pada Web Aplikasi Absensi Guru (Study Kasus Smk Al Amanah)
247 253
Penjadwalan Kuliah Dengan Algoritma Backtracking
258
Aplikasi Collaborative Augmented-Reality Untuk Mengetahui Kepadatan Lalu Lintas
267
Analisa Kesenjangan Tatakelola Teknologi Informasi Untuk Proses Perencanaan Ti Menggunakan Cobit (Studi Kasus : Pemerintah Daerah Kabupaten Bandung)
274
Dashboard Information System Evaluasi Sistem Penerimaan Mahasiswa (Sinema) Pada Perguruan Tinggi Raharja
278
Penggunaan Teknik Watermarking Menggunakan Metode Discrete Cosine Transform (Dct) Dalam Perlindungan Hak Cipta Dokumen Citra Digital
283
Analisis Performansi Teknik Modulasi Orthogonal Complementary Code Keying Dan Orthogonal Frequency Division Multiplexing
289
Perancangan Manajemen Resiko Keamanan Informasi Berbasis Arsitektur Enterprise Di Politeknik Telkom ; Sebuah Usulan
294
Analisis Kinerja Jaringan Wlan Dan Perbandingan Dengan Hasil Simulasi Kakas Network Simulator Studi Kasus Jaringan Wlan Pi Del
299
Analisis Perbandingan Performa Antara Join Dan Subquery
307
Sistem Multimedia Pencahayaan Dengan Led
311
Profil Layanan Produk Telepon Seluler Di Propinsi Papua
315
Pemetaan The Open Group Architecture Framework (Togaf) Pada Zachman Framework Portal Online Sebagai Salah Satu Sarana Informasi Dan Layanan Berkonsep Zero Stop Services Bagi Penduduk Jawa Barat
320 326
Konferensi Nasional ICT-M Politeknik Telkom (KNIP) 2012
Transformasi Medan Dekat ke Medan Jauh Menggunakan Ekspansi Mode Silindris pada Pengukuran Pola Radiasi Antena Eva Yovita Dwi Utami1 1
Fakultas Teknik Elektronika dan Komputer, Universitas Kristen Satya Wacana 1
[email protected]
Abstrak Sistem pengukuran antena metode medan dekat dikembangkan untuk mengatasi permasalahan pada pengukuran medan jauh, dengan cara melakukan pengukuran pada jangkauan medan dekat radiasi lalu mentransformasikan data terukur menjadi pola radiasi medan jauh (Near field to far field/NFFF).TransformasiNF-FFmenekankan pada teknik berbasis teori-teori ekspansi yang mengekspresikan medan dekat sebagai penjumlahan mode-mode.Tipe ekspansi yang dipilih untuk representasi medan elektromagnetik menentukan jenis permukaan pemindaian yang digunakan. Makalah ini akan memaparkan transformasi NF-FFpemindai silindris dengan algoritma ekspansi mode silindris yang memanfaatkan algoritma Fast Fourier Transform dan fungsi Hankel. Transformasi NF-FF kemudian diujikan pada data medan dekat sehinggadihasilkan pola radiasi medan elektrik (E) dan pola medan magnetik (H), yang selanjutnya diturunkan untuk mendapatkan parameter directivity. Hasil penelitian telah dapat menggambarkan pola medan elektrik, medan magnetik dan directivity dari transformasi NF-FF. Pola hasil transformasi NF-FF menunjukkan pola yang menyerupai pola medan jauh yang diperoleh secara langsung, dengan penyimpangan yang terjadi hanya dominan pada side lobeantena. Kata kunci: pengukuran, transformasi, pola radiasi, medan dekat, silindris, directivity Abstract Near field antenna measurement system was developed to overcome problems of limited space and uncontrollable environmental conditions in the far field measurements. The measured near field data were transformed into the far field radiation pattern.NF-FF transformationhas been emphasizedon techniques based on expansion theories which express the near-field as a summation of modes.Expansiontypechosenfor the representation ofthe electromagnetic fielddeterminesthe type of scanning surface. This paper describednear field to far field transformation of cylindrical scanning used the cylindrical mode expansion that employed FFT algorithm and Hankel functions. The transformation then applied to obtain the far field radiation patterns of the electric field and magnetic field from near field data. The directivity can be derived from both radiation patterns. The results have shown that theelectric and magnetic field radiation pattern and directivity can be obtained from near field to far field transformation. The transformation showed radiation patterns were similar to that of obtained directly. The deviation only dominated on the side lobe of antenna. Keywords: measurement, transformation, radiation pattern, near field, cylindrical, directivity yang sulit dipenuhi oleh indoor system. Akan tetapi pengukuran antena di luar ruangan menimbulkan permasalahan pemantulan pada tanah dan obyekobyek di sekitarnya, kondisi lingkungan yang lebih sulit dikontrol dan kondisi cuaca yang menghambat pelaksanaan pengukuran di lapangan serta biaya tambahan untuk transportasi antena. Permasalahan dimensi pada sistem pengukuran di dalam ruangan dapat dikurangi dengan teknik pengukuran antena medan dekat, kemudian menggunakan metode analitis untuk mentransformasikan data medan dekat yang terukur agar didapatkan karakteristik radiasi medan jauh antena. Distribusi medan elektromagnetik yang dipancarkan suatu antena pada frekuensi kerja tertentu dapat dibagi menjadi tiga daerah yaitu daerah medan dekat reaktif (reactive near field), daerah medan dekat radiasi (radiating near field)
1.
Pendahuluan Antena memegang peranan penting dalam sistem komunikasi nirkabel sebagai perangkat yang meradiasikandan menerima gelombang elektromagnetik. Setiap antena yang dirancang memiliki beberapa karakteristik khusus seperti gain, frekuensi operasi dan pola radiasi. Setelah proses perancangan dan konstruksi antena, diperlukan jaminan kinerja sebelum digunakan dalam praktek. Pengukuran antena dikembangkan sebagai respon untuk memenuhi kebutuhan tersebut. Pengujian kinerja antena dilakukan dalam daerah jangkauan antena. Karena beberapakarakteristik antena diukur dalam receiving mode dan memerlukan kriteria medan jauh, medan ideal yang datang pada antena uji sebaiknya merupakan gelombang bidang seragam [1]. Untuk memenuhi hal tersebut, diperlukan ruang yang besar 205