4/10/16
PEMBUATAN BLOG Oleh: Prof. Herman Dwi Surjono, Ph.D. http://blog.uny.ac.id/hermansurjono
Apa blog itu? Blog adalah kependekan dari Web log ¨ Blog merupakan halaman web yang berisi tulisan, gambar, suara, dll maupun link-link dengan disertai komentar yang tersusun secara kronologis. ¨ Blog berisi berbagai informasi yang patut diketahui orang lain. ¨ Informasi di blog sebaiknya selalu diupdate. ¨
1
4/10/16
Manfaat Blog Penyebarluasan informasi, bahan ajar, pengumuman, dsb. ¨ Berbagi ide atau pendapat ¨ Meyakinkan orang lain ¨ Menggalang opini publik ¨ Membangun profil dan image ¨
Macam-macam Blog ¨
¨
¨
¨
Personal: blog yang berisi tulisan apa saja yang bersifat pribadi, foto-foto, cerita lucu, kisah pribadi, video, dll. yang layak disampaikan ke orang lain. Professional: blog yang berisi tulisan atau deskripsi yang berkaitan dengan profesi seseorang untuk bertukar keahlian dan pengetahuan, meski tidak mewakili lembaganya. Corporate: blog yang berisi informasi suatu lembaga atau perusahaan untuk keperluan promosi atau publikasi. Pendidikan: blog yang berisi materi-materi pendidikan dan pembelajaran.
2
4/10/16
Blog dalam Pembelajaran Sebagai media membangun pengetahuan kolek�f baik bagi dosen dan mahasiswa. ¨ Sebagai metode interaksi dan eksplorasi dalam perkuliahan. ¨ Diskusi dalam blog diarahkan untuk membahas topik-topik perkuliahan. ¨
Blog untuk meningkatkan: Independent Learning ¨ Informal Learning ¨ Collaborative Learning ¨ Information/Media Literacy ¨ Communication Skills ¨ Reading & Writing Skills ¨ Reflection & Thinking Skills ¨ Creative Expression & Visualization ¨ Curiosity and Exploration ¨ A Lifelong e-Portfolio! ¨
3
4/10/16
Bagaimana membuat Blog? Syarat: mempunyai email address yang aktif ¨ Ada 2 pilihan: 1. Berbayar n Harus sewa/beli domain dan webhosting 2. Gratis n Banyak pilihan, misalnya: http://blogs.uny.ac.id http://blog.uny.ac.id http://www.wordpress.com/ http://www.blogger.com/ ¨
KLI
K
Bukalah Internet Browser
4
4/10/16
Membuat Blog UNY Blog UNY diperuntukan bagi para dosen, karyawan dan mahasiswa agar dapat digunakan untuk menyebarluaskan berbagai informasi dan pengetahuan yang bermanfaat kepada masyarakat serta untuk menunjang pelaksanaan tridarma perguruan tinggi. ¨ http://blogs.uny.ac.id Syarat: Mempunyai email @student.uny.ac.id Cek di http://webmail.uny.ac.id ¨
Langkah Membuat Blog http://blogs.uny.ac.id
Klik Register untuk membuat akun baru
5
4/10/16
Tampilan setelah berhasil mengirim form “Create an Account
Bila masih belum menerima e-mail, cobalah langsung login dan kemudian kliklah “click here to resend it”
6
4/10/16
Cek email Anda
Mengeksplor Tampilan Blog Tampilan blog kita yang baru adalah tampilan default dari WordPress. ¨ Layout (tata letak header, footer, kolom), warna, jenis font, dll sehingga membentuk tampilan seperti yang kita lihat di halaman blog disebut dengan theme. ¨ Secara otomatis di halaman blog terdapat satu buah posting yang berjudul “Hello world!”. Posting ini nanti dapat kita hapus. ¨ Di kolom kanan terdapat berbagai menu dan hyperlinks. Cobalah untuk meng-klik semua link tsb. ¨
7
4/10/16
Login
Login
8
4/10/16
Menuju Dashboard
Mengekplor Sisi Admin lewat Dashboard
9
4/10/16
Membuat Posting Cepat
POSTING DOKUMEN (doc, ppt, pdf, jpg, dll) Beberapa dokumen mungkin sudah kita miliki, misalnya file dalam format doc (word), ppt (power point), jpg (gambar), video atau audio. Wordpress menyediakan fasilitas untuk mengupload dokumen kita tersebut sehingga dapat dinikma� pengguna internet dengan memberikan link-link khusus pada dokumen yang sudah kita upload tersebut. 20
10
4/10/16
UMUMKAN KEPADA DUNIA Jika kita sudah memiliki weblog, maka sampaikan alamat weblog tersebut pada teman, relasi, kolega, mahasiswa supaya mereka dapat meng-akses weblog kita. Kita juga dapat membuat link dari weblog kita ke search engine (SE) Google; sehingga jika ada pengguna internet mau mencari ar�kel yang berhubungan dengan dokumen yg kita miliki, cukup menge�kkan kata kunci pada SE. 21
Link Weblog ke SE Google (1) Masuk ke situs SE Google; www.google.com Klik : serba-serbi google
22
11
4/10/16
Link Weblog ke SE Google (2) Klik : kirim konten ke Google
23
Link Weblog ke SE Google (3) Klik : Add your URL to Google
Isikan alamat URL (weblog); komentar, dan simbol verifikasi pd kotak yg sesuai Klik : Add URL
24
12