KEMENTERIAN KESEHATAN RI DIREKTORAT JENDERAL BINA UPAYA KESEHATAN RSUP Dr. HASAN SADIKIN BANDUNG Jalan Pasteur No. 38 , Bandung 40161 Telepon : (022) 2034953, 2034954 (hunting) Faksimile : (022) 2032216, 2032533, 2041980 e-mail : perjan_rshs@yah oo.com,
[email protected] SMS hotline : 081220050547 Web site : rshs.or.id
BERITA ACARA PENJELASAN / AANWIJZING PELELANGAN UMUM PASCA KUALIFIKASI PENGADAAN JASA KEBUTUHAN MAKANAN TERSAJI UNTUK PASIEN RAWAT INAP KHUSUS PAVILLIUN PARAHYANGAN PERIODE MARET S/D DESEMBER 2012 RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG
Nomor : PL.01.02/PNBP-PJ/70/I/2012 Tanggal : 30 Januari 2012
Pekerjaan
: PENGADAAN JASA KEBUTUHAN MAKANAN TERSAJI UNTUK PASIEN RAWAT INAP KHUSUS PAVILLIUN PARAHYANGAN PERIODE MARET S/D DESEMBER 2012 RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG
Pada hari ini Senin tanggal tiga puluh bulan Januari tahun dua ribu dua belas pukul 09.00 s/d 11.00 WIB, Kami Pokja Pengadaan Jasa ULP RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung, telah melaksanakan Rapat aanwijzing ( Penjelasan Pekerjaan ) Sebagai Berikut : Nama Paket Pekerjaan : PENGADAAN JASA PENGADAAN JASA KEBUTUHAN MAKANAN TERSAJI UNTUK PASIEN RAWAT INAP KHUSUSPAVILLIUN PARAHYANGAN PERIODE MARET S/D DESEMBER 2012 RSUP DR. HASAN SADIKIN BANDUNG Lokasi : RSUP Dr. Hasan Sadikin, Jalan Pasteur No. 38 Bandung. Nilai Total HPS : Rp. 4.872.018.700,00 ,Sumber Dana
: DIPA PNBP BLU RSUP Dr. Hasan Sadikin BAndung Tahun Anggaran 2012
Telah melakukan penjelasan melalui website : http://www.lpse.jabarprov.go.id, untuk paket tersebut diatas dengan rincian pertanyaan peserta dan jawaban pokja terlampir. Demikian Berita Acara Aanwijzing ini di buat dengan sebenarnya dan ditandatangani oleh Pokja Pengadaan Jasa ULP RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
Lampiran Pengadaan Jasa Kebutuhan Makanan Tersaji Untuk Pasien Rawat Inap Khusus Paviliun Parahyangan Periode Maret s/d Desember 2012 RSUP Dr.Hasan Sadikin Bandung Tahun 2012 Nomor : PL.01.02/PNBP-PJ/70/I/2012 Tanggal : 30 Januari 2012 Pertanyaan peserta dan jawaban panitia pada acara Penjelasan Pengadaan Jasa Kebutuhan Makanan Tersaji Untuk Pasien Rawat Inap Khusus Paviliun Parahyangan Periode Maret s/d Desember 2012 RSUP Dr.Hasan Sadikin Bandung Tahun 2012 Penanya 178633014 30 Jan 2012 09:25
178633014 30 Jan 2012 09:29
Pertanyaan Assalamualaikum Wr. Wb. Kami mau pertanyakan mengenai Jenis ,kapasitas,komposisi dan jumlah minimum peralatan, apakah point 3 dan 5 dalam halaman54 dengan maksud dan perintah yang sama? Untuk point 6 mengenai aksesori yang berbunyi "Tatakan gelas dgn spesifikasi kertas ,motif, berwarna, diameter 5,5cm, tinggi 5 cm" Apakah mungkin tatakan gelas dengan tinggi 5 cm, terima kasih.
Jawaban Pada halaman 54 point 3 dan 5 maksud dan perintah sama.
Ralat : Bab IX.C1b point 6 “Tatakan gelas semula tertulis kertas,motif,berwarna,diameter 5,5cm,tinggi 5cm...seharusnya kertas,warna putih ukuran standar untuk tatakan gelas.
178633014 30 Jan 2012 09:32
Di dalam Data Administrasi point 15, disebutkan Boleh,tenaga D3 Perhotelan atau tata bahwa tenaga teknisi perhotelan atau tata boga boga dan atau S1 Manajemen Katering minimal D3, Apakah bisa jika digantikan dengan S1 Manajemen Katering?
178633014 30 Jan 2012 09:38
Di dalam Surat Penawaran harus tercantum selama 306 hari kalender Periode 1 Maret s/d 31 Desember
178633014 30 Jan 2012 09:45
Di dalam contoh surat penawaran terdapat “melaksanakan pekerjaan selama ….. hari kalender, apakah dihitung manual dari tanggal 1 maret sampai dengan 31 desember ( 306 hari kalender )karena di dalam dokumen pengadaan tidak disebutkan. Dalam dokumen pengadaan contoh Surat penawaran dan fakta integritas,apakah di tanda tangan di atas materai atau tidak?
178633014 30 Jan 2012 09:45
Apakah didalam dokumen halaman terakhir rincian penawaran harga tidak mencantumkan tanda tangan penyedia dan diatas materai?
Didalam dokumen halaman terakhir rincian penawaran harga tanda tangan penyedia tanpa materai
178633014 30 Jan 2012 10:42
Bab VI Bentuk Dokumen Penawaran ( Bentuk Rincian Penawaran ) Point 9.b. mengenai paket penunggu pasien penyediaan air mineral 1,5 liter sehari sedangkan yang tercantum di Bab IX Spesifikasi teknis dan gambar penyediaan air mineral 1 liter sehari. Bab VI Bentuk Dokumen Penawaran Teknis hal 54 point 7 dan 8, Apakah yang dimaksud
178633014 30 Jan 2012
Dalam dokumen pengadaan contoh Surat penawaran dan fakta integritas tidak perlu memakai materai
paket penunggu pasien penyediaan air mineral seharusnya 1,5 liter sehari
Personal Inti adalah Supervisior dan
10:52
dengan personil inti dalam point 7 adalah staff manajemen seperti Supervisor dan Administrasi, dan Apakah yang dimaksud dengan tenaga teknis point 8 yaitu tenaga yang terlibat langsung dalam operasional seperti Ahli Gizi, Pemasak dan Pramusaji.
Tenaga Ahli ( Ahli Gizi ), tenaga teknisi seperti yang tercantum pada halaman 30. Xv.
Ralat : 1.Jenis Kontrak, semula Kontrak Lumpsum diubah menjadi kontrak harga satuan. 2.Pada persyaratan peserta tertulis pengalaman dalam pengadaan jasa jasa boga atau Katering di rumah sakit dalam kurun waktu 5 (lima) tahun terakhir, baik di lingkungan pemerintah maupun swasta kecuali bagi penyedia yang baru berdiri kurang dari 3 ( tiga ) tahun, seharusnya pengalaman dalam pengadaan jasa boga atau Katering di rumah sakit dalam kurun waktu 5 (lima) tahun terakhir, baik di lingkungan pemerintah maupun swasta. Ralat Perubahan Dokumen : 1. Pada dokumen rincian harga terdapat Perubahan volume paket penunggu pasien point a, set alat makan, semula 24.786 set berubah menjadi 4.957 set 2. Pada dokumen pengadaan halaman 8 Bab III A.1 dan A.3 (Instruksi kepada peserta) tertulis Jasa Cleaning Service seharusnya jasa kebutuhan makanan tersaji makanan rawat inap khusus paviliun Parahyangan 3. Pada dokumen pengadaan halaman 28 Bab IV (Lembar Data Pemilihan) point F 1.a. ditambahkan Memiliki surat dukungan dari distributor formula enteral dan susu formula minimal 3 (tiga) 4. Pada dokumen pengadaan halaman 68 Bab IX (Spesifikasi teknis dan gambar) ditambahkan point D. SPESIFIKASI BAHAN MAKANAN sebagai berikut:
D. Spesifikasi Bahan Makanan D.1. SPESIFIKASI BAHAN MAKANAN SEGAR Bahan Makanan yng digunakan dalam keadaan bersih, tidak rusak/kadaluarsa dan sesuai dengan spesifikasi. Bahan Makanan Kering atau dalam kemasan sudah terdaftar pada badan POM/Depkes dan memiliki sertifikat halal.
NO
BAHAN MAKANAN
SPESIFIKASI
I. BAHAN MAKANAN SEGAR 1
SAYURAN
Aneka jenis sayur; Segar, muda, bersih, tidak berulat, kematangan sesuai jenis bahan makanan.
2
BUAHBUAHAN
Aneka jenis buah: Segar/tidak busuk, matang, utuh, tidak berulat, dapat disajikan dalam bentuk potongan, juice atau utuh. Besar porsi utuh: Apel,Pear,: 125-150/porsi; Jeruk:115gr150gr/porsi
3
HEWANI
Aneka jenis daging hewan dan olahannya spt daging sapi, ayam, hati, ampela, baso dll: muda, bersih, lokal, segar, serat halus, warna merah muda,halal, lemak kurang dari 2%. Aneka jenis ikan & sea food dan olahannya: seperti kakap, udang dll. Segar, kenyal, bersih, warna merah muda, tidak banyak duri, halal, izin DKK Aneka jenis telur: segar, tidak pecah, bersih.
4
BUMBU
Bumbu segar seperti bawang merah, cabe, jahe, daun jeruk dll : Bersih, segar, utuh, tidak berulat/hama Bumbu kering seperti merica, ketumbar, kemiri dll: Bersih, kering, utuh, tidak rusak.
5
SUSU
Aneka jenis susu dan olahannya seperti susu sapi, ice cream dll. Homogenized, tidak kadaluarsa, aneka rasa, terdaftar di BPOM dan sudah mendapat izin Depkes, halal, jika menggunakan kemasan :kemasan rapi,steril dan tidak rusak.
6
ROTI
Aneka bentuk dan rasa : segar, lembut, padat, tidak kadaluarsa minimal 3 hari
7
TAHU TEMPE
Aneka jenis tahu dan tempe : Segar, murni, tidak asam.
8
MAKANAN JADI
Aneka jenis snack: baru, tidak basi, dikemas rapi, sesuai diit yang dibutuhkan Utuh, tidak basi, tidak tengik, tidak menggunakan pengawet dan tidak ada tanda-tanda pencemaran/ kerusakan makanan lainnya, penampilan menarik Penampilan menarik, utuh, tidak basi, tidak rusak, tidak menggunakan pengawet, tidak ada tanda-tanda pencemaran /kerusakan makanan lainnya.
D.2. SPESIFIKASI BAHAN MAKANAN KERING Bahan Makanan diterima dalam keadaan bersih, tidak rusak/kadaluarsa dan sesuai dengan spesifikasi. Bahan Makanan Kering atau dalam kemasan sudah terdaftar pada badan POM/Depkes dan memiliki sertifikat halal. NO
BAHAN MAKANAN
SPESIFIKASI
II. BAHAN MAKANAN KERING 1
Beras
Aneka beras: kering, bersih, utuh, sekualitas Cianjur 1, tidak ada hama atau ulat
2
Tepung & hasil olahannya
Aneka tepung makanan dan hasil olahannya seperti terigu, tepung gandum, tepung beras, maizena, macaroni, mie dll. Bersih, tidak apek, kering, tidak kadaluarsa, terdapat izin DepKes/BPOM RI
3
Pasta
Aman untuk dikonsumsi, berbagai jenis dan bentuk. Kering, bersih, kemasan utuh, tidak kadaluarsa dan terdaftar pada BPOM/Depkes RI
4
Gula
Semua jenis gula: Kering, bersih, tidak apek, tidak mengandung logam
5
Garam
Murni, asin, bersih, terdaftar BPOM/DepKes
6
Cereal
Kering, tidak apek, bersih, tidak kadaluarsa.
7
Isi Roti
Aneka rasa dan jenis, bersih, murni, tidak kadaluarsa, terdaftar BPOM/DepKes. Disesuaikan jenis diitnya.
8
Isi Roti Diabet
Aneka jenis dan rasa isi roti khusus diabetes, mengandung pemanis yang aman untuk dikonsumsi (misalnya sorbitol), bebas gula & rendah kalori, tidak kadaluarsa, terdaftar pada BPOM/DepKes RI
9
Kacang kacangan kering
bersih, tidak berbatu, tidak berulat, bentuk tidak hancur, tua.
10
Kecap
Terbuat dari kedele murni, rasa manis/manis sedang, halal. Kemasan utuh, tidak kadaluarsa. Memiliki ijin Depkes/MD
11
Kaldu instant
Bumbu Kaldu spesial rasa ayam/sapi, bentuk serbuk, kering, bersih, halal, Kemasan sachet pabrikasi isi 12,5 gr. Kemasan utuh, tidak kadaluarsa. Memiliki izin Depkes.
Tidak digunakan untuk diit dengan pembatasan natrium.
12
Margarine
Berasal dari nabati, dilengkapi dengan A,D.B,E.tidak kadaluarsa. Memiliki Depkes/MD/BPOM RI.
vitamin izin
13
Minyak goreng
Terbuat dari kelapa sawit. Mengandung beta caroten dan vitamin E. Warna kuning jernih. Halal. Kemasan utuh. Memiliki izin Depkes/MD. tidak kadaluarsa.
14
Minyak goreng lemak tak jenuh
Terbuat dari ekstra bekat l pa i m miliki titik a ap warna kuning jernih. Kemasan utuh, tidak kadaluarsa.
15
Sirop
Menggunakan gula murni, aneka rasa, kemasan utuh, tidak kadaluarsa. Memiliki izin Depkes/MD.
16
Teh
Teh asli, kering, bersih, tidak kadaluarsa.
17
Kopi
Aneka jenis teh ,bersih, tidak kadaluarsa. Memiliki ijin Depkes/MD.
18
Kue kering
Aneka jenis, rasa dan bentuk. Seperti biskuit, crackerw, bgelen dll. tidak hancur, tidak kadaluarsa. Memiliki izin Depkes/MD.
19
Butter
Butter tanpa garam, halal, tidak kadaluarsa. Memiliki ijin Depkes/MD.
20
Gula diabet
Gula khusus untuk panderita diabetes, tanpa kalori, pemanis dari sucralose. Kemasan utuh. Memiliki ijin Depkes/MD Tidak kadaluarsa.
21
Jamur kuping
Kering, bersih, warna hitam, kwalitas 1
22
Kecap diabet
Kecap khusus untuk penderita diabetes, tidak mengandung sukrosa. Kemasan utuh. tidak kadaluarsa.
23
Kecap inggris
Bentuk cair, tidak kadaluarsa, halal, terdaftar di BPOM RI
24
Keju
Aneka jenis keju, terbuat dari susu berkualis baik, tidak apek, dilengkapi dengan kalsium dan vitamin D, kemasan bungkus plastik pabrikasi, halal, terdaftar di BPOM RI, tidak kadaluarsa.
25
Kembang tahu
Kering, bersih, kemasan utuh, tidak rusak, tidak hancur, tidak kadaluarsa.
C
26
Krupuk
Aneka jenis kerupuk, bersih, utuh, tidak hancur, tidak apek, tidak kadaluarsa
27
Penguat rasa
Aman untuk makanan, rasa khas seperti: kikoman, saos tiram, minyak wijen dll. Tidak kadaluarsa, terdaftar BPOM/Depkes.
28
Minyak ikan matahari
Terbuat dari ekstrak ikan anchovy. Bentuk cair, kemasan utuh, memiliki ijin Depkes RI. Tidak kadaluarsa.