Membuat Aplikasi Form Windows Pertama Dengan C# (Visual Studio) Fitri Andriyani
[email protected]
Abstrak C# (DIBACA “SEE-SHARP”) adalah bahasa pemrograman baru yang diciptakan oleh Microsoft yang dikembangkan dibawah kepemimpinan Anders Hejlsberg yang telah menciptakan berbagai macam bahasa pemrograman termasuk Borland Turbo C++ dan orland Delphi. Bahasa C# juga telah di standarisasi secara internasional oleh ECMA. Seperti halnya bahasa pemrograman yang lain, C# bisa digunakan untuk membangun berbagai macam jenis aplikasi, seperti aplikasi berbasis windows (desktop) dan aplikasi berbasis web serta aplikasi berbasis web services.
Kata Kunci:C#,Windows,Web Services.
Pendahuluan Bahasa pemrograman C# adalah bahasa yang dikembangkan oleh Microsoft.Bahasa multi paradigma
C# yang
merupakan meliputi
bahasa
imperatif,
pemrograman
deklaratif,
fungsional,
berorientasi objek, dan berorientasi komponen. Pada saat ini, bahasa C# diklaim sebagai bahasa yang kuat dan dipakai oleh banyak professional IT
Pembahasan 1.Membuat Proyek Baru Untuk membuat aplikasi form windows anda harus membuat proyek baru (new project) dengan cara sbb : Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org
a. Pilih Menu File –>New–>Project
Maka akan muncul tampilan sbb :
b. Pilih Visual C# kemudian pilih Windows Form Application. c. Isikan Nama Proyek-nya di Name.Isikan Lokasi Proyek-nya di Location.
Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org
d. Klik OK untuk menyimpan. Setelah itu akan muncul tampilan sbb :
2. Menambahkan Kontrol di Form Pada latihan ini kita menambahkan kontrol tombol di form caranya : a. Di Toolbox pilih Button kemudian drag ke form seperti contoh di bawah ini.
Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org
b. Untuk mengubah tulisan button1 menjadi klik pesan (contoh di latihan ini) caranya adalah pada tab properties pilih text ubah button1.
c. Setelah tulisan button1 diubah menjadi klik pesan maka tampilan di form akan menjadi sbb :
3. Mengisikan Kode Pada Kontrol
Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org
Langkah berikutnya adalah mengisikan kode program pada tombol di form. Rencana/skenario dari aplikasi ini adalah jika kita mengklik tombol klik pesan maka akan muncul kotak pesan “Hallo Saya Belajar C#”. Untuk itu langkah-langkahnya adalah : a. Klik dua kali pada kontrol tombol di form maka akan muncul tampilan sbb :
b. Perlu anda perhatikan adalah potongan kode program ini : private void button1_Click(object sender, EventArgs e) { } Anda akan menempatkan kode program diantara tanda { dan } di bawah fungsi private void button1_Click(object sender, EventArgs e) c. Sesuai dengan rencana/skenario jika user mengklik tombol maka akan muncul kotakl pesan maka kode programnya adalah sbb : MessageBox.Show(“Hallo Saya Belajar C#”);
Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org
d. Kode lengkap programnya adalah sbb :
Ingat anda hanya mengisikan kode MessageBox.Show(“Hallo Saya Belajar C#”); sedangkan yang lain biarkan saja. 4. Menyimpan Aplikasi Langkah berikutnya adalah menyimpan perubahan yang anda lakukan di proyek. Caranya klik icon Save All atau klik File –> Save All. 5. Menjalankan Aplikasi Langkah terakhir adalah menjalankan aplikasi caranya adalah klik tombol Start . Maka akan aplikasi akan dijalankan dengan tampilan sbb :
Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org
Klik tombol Klik Pesan maka akan muncul kotak pesan sbb :
Penutup Walaupun bahasa pemrograman yang terdapat pada Microsoft Visual Studio t e t a p i p a d a p r a k t i k u m A n a l i s i s d a n Perancangan Sistem ini akan digunakan bahasa C# yang pada Microsoft Visual Studio ditawarkan dalam bentuk Visual C#.C# dipilih mengingat dasar bahasa Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org
pemrograman yaitu bahasa pemrograman Java. Perpindahan bahasa dari Java ke C# akan mudah, karena C# mengimplementasi 70% mirip seperti Java.
Referensi http://davidhermansyah.com/?p=471 http://agusp3rmana.wordpress.com/modulku/konsep-bahasapemograman-c/ http://www.scribd.com/doc/172527654/Dasar-PemrogramanMicrosoft-Visual-C-2008
Biografi Nama
saya
Fitri
Andriyani,lahir
di
Jakarta
7
Maret
1994.Memiliki hobi membaca dan surfing internet.Penulis sedang menyelesaikan S1 jurusan sistem informasi konsentrasi komputer
akuntansi
di
Perguruan
Tinggi
Raharja,Tangerang.Saya sedang fokus belajar database dengan menggunakan mysql,xampp,phpmyadmin,cmd dan program database lainnya.saya ingin menyiapkan program untuk saya skripsi di semester 8 di perguruan tinggi raharja.tujuan saya ingin lulus dengan nilai memuaskan dan mampu menciptakan program yang memuaskan bagi penggunanya di jurusan sistem informasi ini. Fitri bisa ditemui di twitter @vthree53 atau facebook-nya fitri andriyani zen.salam karya
Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org