MATERI MANAJEMEN OJS INTERMEDIATE MANAJEMEN OPEN JOURNAL SYSTEM (OJS) Disampaikan pada Acara Workshop/Rakernas RELAWAN JURNAL INDONESIA Sidoarjo, 14-15 April 2017
DIDIK SUPRIYANTO Institusi TTL Alamat
: STITNU Al Hikmah Mojokerto : Mojokerto, 21 September 1982 : Raya Pacing No. 5 Kecamatan Bangsal, Kab. Mojokerto WA/Email : 081553110298 /
[email protected] Jurnal yang Dikelola: MODELING (Jurnal Prodi PGMI)
MATERI • • • • • •
Manajemen Formulir Review Masthead Journal Section Statistic Copyright Plugin
Manajemen Formulir Review Jalankan browser pada Jurnal Elektronik yang Anda kelola.
Lakukan Log in sebagai Journal Manager
Manajemen Formulir Review
Apabila sudah tampil halaman Journal Manager, kemudian klik Setting-Workflow
Manajemen Formulir Review Klik Menu Review
Apabila menu atau halaman review form sudah tampil, di bawah sini klik Create Review Form
Akan tampil halaman Create Review Form Review Form
Manajemen Formulir Review
Di bagian Title isikan judul form review yang akan kita buat Di bagian Description berikan deskripsi singkat tentang form review nya atau kita bisa memberikan cara untuk melakukan proses review
Klik Save
Manajemen Formulir Review
Di sini, Form Review kita sudah ditampilkan, tetap in review dan Completed juga masih kosong
Manajemen Formulir Review
Pada Title Form Review yang telah Anda buat klik Edit
Manajemen Formulir Review Setelah muncul halaman edit review form, klik Form Items untuk menambakan pertanyaan-pertanyaan atau item-item terkait review yang nantinya akan dilakukan oleh reviewer
Manajemen Formulir Review Klik Create New Item
Manajemen Formulir Review Selanjutnya item pertanyaan yang terkait dengan naskah, misal tentang abstrak. “Apakah abstrak menerangkan secara lengkap dan ringkas, tujuan dan ruang lingkup, metode, ringkasan, hasil, dan simpulan”
Manajemen Formulir Review
Centang reviewers required to complete items. Artinya kita mengharuskan reviewers untuk mengisi item ini
Manajemen Formulir Review
Choose Item Type kita pilih Radio buttons Klik Add Item
Manajemen Formulir Review
Choose Item Type kita pilih Radio buttons
Manajemen Formulir Review Kita berikan jawaban “Ya” add item lagi kita berikan jawaban “Tidak”. Kalau sudah kita pilih Save.
Manajemen Formulir Review
Maka akan tampil pertanyaan-pertanyaan yang kita buat
Masthead Jalankan browser pada Jurnal Elektronik yang Anda kelola.
Lakukan Log in sebagai Journal Manager
Masthead
Pilih Users & Roles kemudian pilih Users
Masthead
Pilih Add User
Masthead Isikan Identitas User secara lengkap
Klik OK
Masthead Langkah berikutnya adalah menambahkan User Roles untuk Nama yang kita tambahkan tadi dengan meng klik add roles
Masthead Selanjutnya kita pilih jabatan user sebagai apa, misal kita pilih sebagai reviewer. Kemudian Klik SAVE.
Masthead
User yang kita tambahkan sudah masuk dalam User and Roles
Journal Section Jalankan browser pada Jurnal Elektronik yang Anda kelola.
Lakukan Log in sebagai Journal Manager
Journal Section Cara Membuat Journal Section
Pada Menu Settings pilih Journal
Journal Section Setelah terbuka halaman Journal, maka akan tampil seperti di smaping.
Pada halaman Journal pilih Section.
Journal Section Dan akan muncul halaman section, lalu pilih Create Section
Journal Section Lengkapi form sesuai section baru yang akan dibuat
Statistic Jalankan browser pada Jurnal Elektronik yang Anda kelola.
Lakukan Log in sebagai Journal Manager
Statistic
OJS menyediakan sejumlah fitur statistic dan laporan jurnal anda Untuk mengaksesnya masuk ke Pilih Menu Tools dan pilih Statistic.
Statistic Ada 3 Pilihan dalam halaman Statistic, yaitu : 1. Review Report 2. Articles Report, dan 3. View Report Pilih salah satu, nanti akan otomatis langsung mendownload dalam format Excell.
Copyright Jalankan browser pada Jurnal Elektronik yang Anda kelola.
Lakukan Log in sebagai Journal Manager
Copyright Baik pembaca, penulis ataupun pihak lainnya harus mendapatkan informasi yang sejelas-jelasnya tentang pemegang copyright artikel yang terbit di jurnal anda.
Copyright
Pada halaman Journal Manager pilih Settings lalu Distribution.
Copyright Pada halaman Distribution isilah copyright notice, misal “The journal can be accessed publicly, which means that all content is provided freely accessible without charge to either the user or the institution. Users are allowed to read, download, copy, distribute, print, search, or cite to the full text of the article did not have to ask permission from the publisher or author”.
Copyright
System Plugins • Memungkinkan untuk mengeksplorasi pengayaan fungsi dan tampilan OJS anda dengan fitur “plugin” • Sebagai journal manager, anda memiliki kewenangan untuk memutuskan fitur plugin mana yang akan diaktifkan atau di non aktifkan
System Plugin Jalankan browser pada Jurnal Elektronik yang Anda kelola.
Lakukan Log in sebagai Journal Manager
System Plugin Pada halaman Journal Manager pilih Setting kemudian Website.
System Plugin Pilih Sub Menu Plugin
System Plugin
System Plugin
SELAMAT MENCOBA.. Jangan Lupa Bahagia…