LITURGI MINGGU, 13 JULI 2014 HARI MINGGU IV SESUDAH TRINITATIS Kebaktian Kebaktian Kebaktian
I II III
Pk. 07.00 Pk. 10.00 Pk. 18.00
: Pdt. Drs. I Wayan Sudira Husada, MM : Pdt. Drs. I Wayan Sudira Husada, MM : Pdt. Izak Rio Hernemus Bainuan, S.Si. Teol
Tetapi aku tetap di dekat-Mu; Engkau memegang tangan kananku. Dengan nasihat-Mu Engkau menuntun aku, dan kemudian Engkau mengangkat aku ke dalam kemuliaan. Mazmur 73:23-24 (Ayat bulan Juli 2014)
Persiapan Jemaat Persiapan Pendeta, Majelis Jemaat Pemandu Pujian, dan Organis
: Doa pribadi : Doa bersama di Konsistori
Gong dibunyikan 7 kali (3+3+1) Jemaat bersama-sama berdiri, Majelis (3) keluar dari Konsistori membawa lilin yang menyala sebagai lambang Theopani, diikuti Majelis (7) yang mengambil api lilin untuk dibawa kebalai serbaguna & Majelis (1) yang mengajak Jemaat memulai ibadah. (jemaat diundang berdiri)
Nyanyian Pembukaan : Baktinin Ida Sang Aji & Muliakan Allah Bapa (KP. 31:1 & KJ. 242:2,4)
2. Muliakan Raja Kasih yang menjadi penebus, yang membuat kita waris KerajaanNya terus. Haleluya, puji Dia, Anakdomba yang kudus! 4. Kemuliaan selamanya dalam sorga bergema. Hormat dan syukur dan kuasa diberi ciptaanNya. Haleluya, puji Dia, Raja agung semesta! Prosesi Pendeta dan Majelis Jemaat memasuki ruang ibadah
1. VOTUM DAN SALAM Pdt/PL : Sidang jemaat, Tuhan berkenan hadir bagi kita. Sekarang kita berada dihadapanNya. Marilah kita merendahkan diri dihadapan-Nya dan mengaku dengan bersama-sama mengucapkan : PL + Jem : “Pertolonganku datang dari pihak Tuhan yang menjadikan langit dan bumi. Ia tetap setia untuk selama-lamanya”. Pdt/PL : “Salam sejahtera dari Allah : Bapa, Putra, Roh Kudus, kepada Saudara.” Jem : Salam sejahtera bagi Saudara juga. Jem : menyahut 5 3 4 5 6 5 4 5 . .
A . .
.
.
.
min (Jemaat duduk kembali)
2. INTROITUS : Galatia 6:2 Bertolong-tolonganlah menanggung bebanmu! Demikianlah kamu memenuhi hukum Kristus. Jemaat menyanyi : Pakailah Waktu Anug’rah Tuhanmu (NKB. 211:1-2)
3. PEMBACAAN MAZMUR MINGGU 58 (MJ. 4) MJ :2 Sungguhkah kamu memberi keputusan yang adil, hai para pe-nguasa? Jemaat : Apakah kamu hakimi anak-anak manusia dengan jujur? MJ :3 Malah sesuai dengan niatmu kamu melakukan kejahatan, Jemaat : tanganmu, menjalankan kekerasan di bumi. MJ :4 Sejak lahir orang-orang fasik telah menyimpang, Jemaat : sejak dari kandungan pendusta-pendusta telah sesat. MJ :5 Bisa mereka serupa bisa ular, Jemaat : mereka seperti ular tedung tuli yang menutup telinganya, MJ :6 yang tidak mendengarkan suara tukang-tukang serapah Jemaat : atau suara pembaca mantera yang pandai. MJ :7 Ya Allah, hancurkanlah gigi mereka dalam mulutnya, Jemaat : patahkanlah gigi geligi singa-singa muda, ya TUHAN! MJ :8 Biarlah mereka hilang seperti air yang mengalir lenyap! Jemaat : Biarlah mereka menjadi layu seperti rumput di jalan! MJ :9 Biarlah mereka seperti siput yang menjadi lendir, Jemaat : Seperti guguran perempuan yang tidak melihat matahari. MJ :10Sebelum periuk-periukmu merasakan api semak duri, Jemaat : telah dilanda-Nya baik yang hidup segar maupun yang ha-ngus. MJ :11Orang benar itu akan bersukacita, sebab ia memandang pembalasan, Jemaat : ia akan membasuh kakinya dalam darah orang fasik. MJ :12Dan orang akan berkata: “Sesungguhnya ada pahala bagi orang benar, Jemaat : sesungguhnya ada Allah yang memberi keadilan di bumi.” MJ : Haleluya! Jemaat : Amin. 4. DOA BERKAT UNTUK ANAK-ANAK SM/REMAJA 5. PENGAKUAN DOSA Pdt/PL Jemaat Menyanyi
: Doa Syukur dan Pengakuan dosa : Tuhanku, Bila Hati Kawanku (KJ. 467:1-3)
6. PEMBERITAAN ANUGERAH : I Yohanes 4:10 Pdt/PL : Inilah kasih itu: Bukan kita yang telah mengasihi Allah, tetapi Allah yang telah mengasihi kita dan yang telah mengutus Anak-Nya sebagai pendamaian bagi dosa-dosa kita. Jemaat :menyambut dengan berdiri dan saling bersalaman sambil berkata “Tuhan mengasihi dan mengampuni kita” 7. PETUNJUK HIDUP BARU : Roma 14:10-13 Pdt/PL : 14:10 Tetapi engkau, mengapakah engkau menghakimi saudaramu? Atau mengapakah engkau menghina saudaramu? Sebab kita semua harus menghadap takhta pengadilan Allah. 14:11 Karena ada tertulis: "Demi Aku hidup, demikianlah firman Tuhan, semua orang akan bertekuk lutut di hadapan-Ku dan semua orang akan memuliakan Allah." 14:12 Demikianlah setiap orang di antara kita akan memberi pertanggungan jawab tentang dirinya sendiri kepada Allah. 14:13 Karena itu janganlah kita saling menghakimi lagi! Tetapi lebih baik kamu menganut pandangan ini: Jangan kita membuat saudara kita jatuh atau tersandung! Jemaat Menyanyi : Di Jalan Hidup Yang Lebar, Sempit (NKB. 200:1,3) 8. PEMBERITAAN FIRMAN a. Doa untuk Pembacaan Firman dan Kotbah b. Pembacaan Firman : Roma 12:17-21 c. Kotbah 9. SAAT TEDUH (diiringi instrumental)
(MJ. 2)
10. PADUAN SUARA/VG 11. PENGAKUAN IMAN RASULI
(MJ. 5)
(Jemaat berdiri)
12. PUJIAN Jemaat menyanyi : Mercu Suar Kasih Bapa (NKB. 206:1-3) (Jemaat duduk kembali)
13. BERITA JEMAAT
(MJ. 1)
14. DOA SYAFAAT 15. PERSEMBAHAN Jemaat Menyanyi
: Apalah Arti Ibadahmu (PKJ. 264:1-dst)
(Jemaat diundang berdiri)
DOA PERSEMBAHAN
(MJ. 6)
16. NYANYIAN PENUTUP : Aku Hendak Tetap Berhati Tulus (NKB. 193:1,3) 17. PENUTUP/BERKAT Pendeta : Jemaat : Jemaat Menyanyi :
Amin Haleluya 5X, Amin 3X
TUGAS MAJELIS JEMAAT DAN PELAYAN MUSIK IBADAH MINGGU, 13 JULI 2014
KEBAKTIAN I (07.00)
KEBAKTIAN II (10.00)
KEBAKTIAN III (18.00)
1. 2. Pnj. I Ketut Dharma 3. 4. Pnt. Putu Geria Astawa 5. Dkn. I Made Agus Miadi 6. Pnj. Ririn Eka Creseriana 7. Pnt. Suhito 8. Pnj. Marliantini Korasa 9. Pnt. Priska Soetapa 10.Pnt. Magdalena Hehakaya 11.Pnt. Rini F. Yani 12.Pnj. IGN. Agung Dwi A 13.Pnj. Yohana Kuji Ratu S
Pnt. I Made Sumarna Pnj. IGA. Kartika Sudiasa Dkn. GA. Stiti Sudastri Dkn. Luscius J. Riwu Kore Dkn. Ayu Sinarsih Sulendra Pnt. I Made Kertiyana Pnt. Gede Ary Oka Pnt. Fransina Atading L Dkn. Bambang Trispriyandaru Pnj. Krisna Putra Dkn. Budi Listianto Pnj. Ussyana Dethan
Pnt. Iman Sardjono W Dkn. Maria Bunga Ramba Dkn. I Putu Widnyana Pnt. Marthen Maro Pnj. Benyamin Herman H Dkn. Nyoman Nurhandayani Pnt. Made Rai Miarsa Pnj. Tumiyati Bambang S Pnj. Ni Made Wiryani Dkn. Eliane Rukmiharti
PELAYAN MUSIK IBADAH MINGGU
TUGAS
TIM MUSIK
Kebaktian I
Cahyo Eva
Kebaktian II
Titis Nina Tata
Kebaktian III
Mikha Julianto
PEMANDU PUJIAN Wiwik Advent Takari Lidya Sulendra Annie Prima Putri Natalin