SALINAN
GUBERNUR PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA PERATURAN GUBERNUR PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA NOMOR 118 TAHUN 2016 TENTANG ANALISIS JABATAN DAN ANALISIS BEBAN KERJA PADA DINAS KESEHATAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA, Menimbang : a. bahwa dengan ditetapkannya Peraturan Daerah Nomor 12 Tahun 2014 tentang Organisasi Perangkat Daerah serta dalam rangka tertib administrasi dan kepastian penataan pegawai pada Dinas Kesehatan, perlu disusun Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja sebagai rujukan kebutuhan pegawai dalam perencanaan, rekruitmen, penempatan, pengendalian dan pengembangan pegawai sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan; b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Peraturan Gubernur tentang Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Dinas Kesehatan; Mengingat 1. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2007 tentang Pemerintahan Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta sebagai Ibukota Negara Kesatuan Republik Indonesia; 2. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan; 3. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara; 4. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015; 5. Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 1994 tentang Jabatan Fungsional Pegawai Negeri Sipil sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 2010; 6. Peraturan Pemerintah Nomor 97 Tahun 2000 tentang Formasi Pegawai Negeri Sipil sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 54 Tahun 2003; 7. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah;
2
8. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah; 9. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor KEP/ 75/ M.PAN/ 7/2004 tentang Pedoman Perhitungan Kebutuhan Pegawai Berdasarkan Beban Kerja Dalam Rangka Penyusunan Formasi Pegawai Negeri Sipil; 10. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 26 Tahun 2011 tentang Pedoman Perhitungan Jumlah Kebutuhan Pegawai Negeri Sipil Untuk Daerah; 11. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 33 Tahun 2011 tentang Pedoman Analisis Jabatan; 12. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 70 Tahun 2011 tentang Pedoman Jabatan Fungsional Umum di Lingkungan Pemerintah Daerah; 13. Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara Nomor 3 Tahun 2013 tentang Kamus Jabatan Fungsional Umum Pegawai Negeri Sipil; 14. Peraturan Daerah Nomor 12 Tahun 2014 tentang Organisasi Perangkat Daerah; 15. Peraturan Gubernur Nomor 11 Tahun 2008 tentang Analisis Beban Kerja Perangkat Daerah; 16. Peraturan Gubernur Nomor 160 Tahun 2012 tentang Pedoman Penyusunan Analisis Jabatan pada Satuan Kerja Perangkat Daerah; 17. Peraturan Gubernur Nomor 233 Tahun 2014 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Kesehatan; MEMUTUSKAN : Menetapkan : PERATURAN GUBERNUR TENTANG ANALISIS JABATAN DAN ANALISIS BEBAN KERJA PADA DINAS KESEHATAN. BAB I KETENTUAN UMUM Pasal 1 Da2am Peraturan Gubernur yang dimaksud dengan : 1. Daerah adalah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta. 2. Pemerintah Daerah adalah Gubernur dan Perangkat Daerah sebagai unsur penyelenggara Pemerintahan Daerah. 3. Gubernur adalah Kepala Daerah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta. 4. Perangkat Daerah adalah Perangkat Daerah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta.
5. Satuan Kerja Perangkat Daerah yang selanjutnya disingkat SKPD adalah Satuan Kerja Perangkat Daerah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta. 6. Unit Kerja Perangkat Daerah yang selanjutnya disingkat UKPD adalah Unit Kerja Perangkat Daerah atau Subordinat SKPD. 7. Sekretariat Daerah adalah Sekretariat Daerah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta. 8. Badan Kepegawaian Daerah yang selanjutnya disingkat BKD adalah Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta. 9. Badan Pendidikan dan Pelatihan yang selanjutnya disingkat Badan Diklat adalah Badan Pendidikan dan Pelatihan Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta. 10. Dinas Kesehatan adalah Dinas Kesehatan Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta. 11. Biro Organisasi dan Reformasi Birokrasi yang selanjutnya disingkat Biro ORB adalah Biro Organisasi dan Reformasi Birokrasi Sekretariat Daerah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta. 12. Pegawai Negeri Sipil yang selanjutnya disingkat PNS adalah Pegawai Negeri Sipil Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta yang bertugas pada SKPD/UKPD atau yang ditugaskan Gubernur di luar SKPD /UKPD. 13. Analisis Jabatan adalah proses, metode dan teknik untuk memperoleh data jabatan yang diolah menjadi informasi jabatan dan disajikan untuk kepentingan program kepegawaian serta memberikan umpan balik bagi organisasi dan tata laksana, pengawasan dan akuntabilitas. 14. Analisis Beban Kerja adalah suatu teknik untuk menetapkan jumlah pegawai yang dibutuhkan dan waktu yang digunakan dalam menyelesaikan suatu pekerjaan untuk mencapai tujuan organisasi. 15. Jabatan Pimpinan Tinggi adalah sekelompok jabatan tinggi pada instansi pemerintah. 16. Jabatan Administrasi adalah sekelompok jabatan yang berisi fungsi dan tugas berkaitan dengan pelayanan publik dan administrasi pemerintahan serta pembangunan meliputi jabatan administrator, jabatan pengawas dan jabatan pelaksana. 17. Jabatan Fungsional adalah sekelompok jabatan yang berisi fungsi dan tugas dengan pelayanan fungsional yang berdasarkan pada keahlian dan keterampilan tertentu. BAB II MAKSUD DAN TUJUAN Bagian Kesatu Analisis Jabatan Pasal 2 (1) Analisis Jabatan disusun sebagai dasar untuk memperoleh informasi jabatan secara lebih tepat dan akurat.
(2) Tujuan Analisis Jabatan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) sebagai dasar pengelolaan kepegawaian khususnya penataan PNS pada Dinas Kesehatan digunakan untuk kepentingan kelembagaan, kepegawaian, ketatalaksanaan dan pengawasan serta akuntabilitas. Bagian Kedua Analisis Beban Kerja Pasal 3 (1) Analisis Beban Kerja disusun sebagai dasar untuk memperoleh jumlah pegawai yang tepat dan akurat untuk melaksanakan tugas dan fungsi sesuai kebutuhan PNS berdasarkan struktur organisasi Dinas Kesehatan. (2) Tujuan Analisis Beban. Kerja sebagaimana dimaksud pada ayat (1) sebagai dasar penempatan pegawai dalam jabatan yang diperlukan Dinas Kesehatan dalam pelaksanaan tugas dan fungsi organisasi sesuai beban kerja. BAB III KEGUNAAN Pasal 4 (1) Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja dipergunakan untuk: a. perencanaan kebutuhan PNS; b. rekruitmen calon PNS; c. penempatan PNS; d. pengendalian PNS; e. pendidikan dan pelatihan PNS; f. pengembangan PNS; dan g. kesejahteraan PNS. (2) Kegunaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilakukan sesuai kewenangannya oleh : a. Dinas Kesehatan; b. BKD; c. Badan Diklat; dan d. Biro ORB. BAB IV RUANG LINGKUP Pasal 5 (1) Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja dilakukan terhadap jabatan pimpinan tinggi, jabatan administrasi dan jabatan fungsional pada Dinas Kesehatan.
(2) Analisis jabatan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) diolah menjadi informasi jabatan, meliputi : a. nama jabatan; b. kode jabatan; c. unit organisasi; d. kedudukan dalam struktur organisasi; e. ikhtisar jabatan; f. uraian tugas; g. bahan kerja; h. perangkat/alat kerja; i. hasil kerja; j. tanggung jawab; k. wewenang; 1. korelasi jabatan; m. kondisi lingkungan kerja; n. risiko bahaya; o. syarat jabatan; p. prestasi yang diharapkan; dan q. butir informasi lain. (3) Analisis Beban Kerja berupa jumlah formasi jabatan dan pegawai yang dibutuhkan untuk melaksanakan tugas dan fungsi Dinas Kesehatan sesuai dengan Beban Kerja Jabatan. (4) Hasil Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja Dinas Kesehatan sebagaimana tercantum dalam Lampiran Peraturan Gubernur ini. (5) Penerapan Hasil Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja sebagaimana dimaksud pada ayat (4) ditetapkan dengan Keputusan Kepala Dinas Kesehatan setelah mendapat validasi dari Biro ORB. BAB V KEWENANGAN Pasal 6 (1) Pelaksanaan Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja merupakan kewenangan Sekretariat Daerah dalam hal ini dilaksanakan oleh Biro ORB. (2) Pelaksanaan Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dapat mengikutsertakan SKPD/UKPD terkait dan/ atau pihak lain. BAB VI MONITORING, EVALUASI DAN PENGENDALIAN Pasal 7 (1) Biro ORB melaksanakan monitoring terhadap pemanfaatan pelaksanaan hasil Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pada Dinas Kesehatan secara berkala atau sewaktu-waktu sesuai kebutuhan.
6 (2) Evaluasi dan pengendalian kebijakan/pengaturan Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja pegawai sebagai bagian dari formasi dan penempatan pegawai dalam jabatan pada Dinas Kesehatandilaksanakan oleh BKD dan Biro ORB. (3) Pelaksanaan evaluasi dan pengendalian sebagaimana dimaksud pada ayat (2), Biro ORB dapat berkoordinasi dengan SKPD /UKPD terkait. (4) Anggaran pelaksanaan monitoring, evaluasi dan pengendalian sebagaimana dimaksud pada ayat (1), ayat (2) dan ayat (3) dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) melalui Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) Biro ORB. BAB VII KETENTUAN PENUTUP Pasal 8 Peraturan Gubernur ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan. Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan Gubernur ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta. Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 19 Mei 2016 GUBERNUR PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA, ttd. BASUKI T. PURNAMA Diundangkan di Jakarta pada tanggal 25 Mei 2016 SEKRETARIS DAERAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA, ttd. SAEFULLAH BERITA DAERAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA TAHUN 2016 NOMOR 62089 Salinan sesuai dengan aslinya KEPALA BIRO HUKUM SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI DAERAH K SUS IBUKOTA JAKARTA,
AYAN YUHANAH NIP 196508241994032003
2) 1)
3) 2) 1)
4) 3) 2) 1)
3) 2) 1)
2) 1)
4) 3) 2) 1)
6
r—i ,—H .OL!
H
c.,
c.>
,c)
LO N Ir) N d— 111-) l.0 CO N
Pengelola Pelayanan KesehatanDasar dan Komunitas Pengola_h Pelayanan Kesehatan Dasar dan Komunitas _ _ 1 1 3) PengadmirnstrasiPelayanan Kesehatan Dasar dan Komunitas
D CV
b. Kepala Sekst Pelayanan Kesehatan Dasar dan Komunitas
C \.1
5
.
Pengelola Kepegawaian PengolahKepegawaian _ Pengadministrasi Kepegawaian 4) Analis Kepegawaian . . _ c. .Kepata su bbagian Perencanaan dan Anggaran Pengelola Perencanaan dan Anggaran PengolahPerencanaan dan Anggaran Pengadmunstrast Perencanaan dan Anggaran ct. Kepala Su bbagian Keuangan Bendaharawan _ Venlikator Pengolah Data Keuangan _ Pengadministrasi Keuangan Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan a. Kepa1a Sekst Pelayanan KesehatanKeahlian dan Gawat Darurat Pengelola Pelayanan KesehatanKeahlian dan GawatDarurat PengolahPelayanan Kesehatan Keahlian dan Gawat Darurat PengadministrasiPelayanan KesehatanKeahlian dan Tra disional
•rCL)
r—I
3 4
bii cu fa.
r
mpil
9
• C/D cd
-J2
C) C ss. LD
CO
r—I
E—,
< (I) <
<
< Z
I
Kepala Dmas Walul Kepala Dmas Sekretans Dmas . . a. Kepala Su bbagian Umum Pengelola / Pengurus Barang Penyimpan Barang Pengelola Prasarana Dan Sarana Ke sehatan Pengadmmistrast Umum dan Rumah tangga I rasi Pirnpinan
KEDIITTJHAN PEGAWAI JABATAN JA BATAN JABATAN JABATAN JABATAN PIMPINAN TINGGI ADMINISTRATOR PENGAWAS PELAKSANA FUNGSI0 NAL 7
Z .< Ej <
<
< Z
0 Z
N o L---
1--1
,..0
C1
cd 4 a..) cn a.)
cd
cd
cu
a.)
ccs
•E
'--
...,
a.)
cd
U)
( N 11") 1.1) (n N
c.') N l() Lr)
,C, C,")
t:1, 1) Pengelola Farrnasi Makanan danMinuman Pengolah Farmasi Makanan dan Minuman PengadministrasiFarmasiMakanan dan Minuman - • - Brdang Kepala Pengendahan Masalah Kesehatan a. Kepala Se ksi Wabah danSurveilans Pengelola Wabahdan Surve ilans PengolahWabahdan Surveilans 3) Epidemiolog Ahli (Muda) _ b. Kepala Se ks]. Penyalut Menular dan Tidak Menular Pengelola Penyakit menular dan Tidak menular Pengolah Penyakit menular dan Tidak menular Pengadministrasi penyakit menular dan tidak menular _ . c. Kepala Seksi Kesehatan Lingkungan 1) Pengelola Kesehatan Lingkungan _ Pengolah Kesehatan Lingkungan PengadministrasiKesehatan Lingkungan _ . . Sanitarran Ahlr Pembunbing Ke sehatan Kerja Pertama Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat a. Kepala SeksiKesehatan Keluarga _ i) Pengelola Kesehatan Keluarga _ 2) Pengolah Kesehatan Keluarga 3) Pengadministrasi KesehatanKeluarga
dr N N
1) Pengelola Tenaga Ke sehatan Pengolah Data Tenaga Kesehatan PengadministrasiTenaga Kese hatan
C/) C/) ,.,
cd
o c„,
1..)
-c1 "C
,. a..)
cd
<1.) — -c
,--, ,--i r-I r-I
2) Pengolah IJizi dan PPSM _ 3) Pengadmuustrasi Gizi dan PPSM c. Kepata. Je KS1 Promosi dan InformasiKesehatan Pengelola Promosi dan Informasi Kesehatan _ .pengolab Promosi danInformasiKesehatan . . i I 3J Pengacimunstrasi Promosi dan Informasi Kesehatan
)
)
i
,£)
10 ,-1
2) 1)
t-1
c. Kepala SeksiPelayanan Jaminan Kesehatan Pengelola Pelayanan Jaminan Kesehatan Pengolah Pelayanan Jaminan Kesehatan _ Pengadmmis ' " • trasi Pelayanan Jaminan Kesehatan Kepala lirdang Sumber Daya Ke sehatan a. Kepala SeksiStandardisasi Mutu Kesehatan - • - - Standarisasi Mutu Kesehatan Pengelola _Pengadmunstrasi. ' " • Standarisasf Mutu Kesehatan
KEBUTUHANPEGAWAI JABATAN JABATAN JABATAN I JABATAN JABATAN KETERANGA N PIMPINANTINGGI ADMINISTRATOR PENGAWASI PELAKSANA F(TNC;STnNAT. , 5) 4) 3) 2) 2) 1) 2) 1) 3) 2) 2) 1) 3) 2) 3) 2) 1)
Z < E. < fIl
< 'D
<
< Z
0 Z
KEBUTUHANPEGAWAI JABATAN JABATAN ADMINISTRATOR PENGAWAS 3) 2) 1)
3) 2) 1)
3) 2) 1)
,---1
N
1 1
r. 1--1
1
1-1
1 I
N ,-1 N ,—, ,—,
1 ‘.
,ll >
,---1
,
.0
l0 N LO , :t- eN 0 , I- N
,--,
,--
,--, .—,
Pengadministrasian Umum Pengadministrasian Pimpinan Penyiap Berkas b. Kepala Seksi Pelayan an Kesehatan Pengelola Pelayanan Kesehatan PengolahPelayanan Kesehatan Pengadministrasi Yankes c. Kepala SeksiKesehatan Masyarakat Pengelola Kesehatan Masyarakat PengolahKesehatan Masyarakat Pengadministrasi Kesehatan Masyarakat d. Kep ala SeksiSumber Daya Kesehatan Pengelola Sumber Daya Kesehatan PengolahSumber Daya Kesehatan Pengadministrasi Sumber Daya Kese hatan e. Kepala SeksiPengendalian Masalah Kesehatan Pengelola PengendalianMasalah Kesehatan Pengolah Pengendalian MasalahKesehatan Pengadministrasi Pengendalian Masalah Kesehatan Kepala Suku Dinas Kesehatan Kota AdministrasiJakarta Pu sat a. Kepala Subbagian Tata Usaha Bendahara Pengelola / Pengurus Barang Penyirnpan Barang Pengelola Perencanaan dan Anggaran Pengolah Perencanaan dan Anggaran PengolahData Kepegawaian Pengolah Data Keuangan Verifikator Pengadministrasian Umum Pengadministrasian Pimpinan 1) Penyiap Berkas I 1 1
JABATAN FUNGSIONAL
11) 10) 9)
KETERANGAN
7) 6) 5) 4) 3) 2) 1)
co
3) 2) 1)
JABATAN PELAKSANA (:)
10) 9) 8) 7) 6) 5) 4) 3) 2) 1)
r—i
,col 1
Kepala Suku Dinas Kesehatan Kota Administrasi Jakarta Selatan a. Kepala Subbagian Tata Usaha Bendahara Pengelola / Peng-urus Barang Penyimpan Barang Pengelola Perencanaan dan Anggaran Pengolah Perencanaan dan Anggaran Pengulah Data Kepegawaian PengolahData Keuangan
JABATAN PIMPINANTI NGGI
Z < Ej < 13:1 <
<
< Z
0 Z
,—i .---, ,.—i
c,) cd ,. ;-, a.) l:a P, ca
cu a., ,—, ,—,
r--1 .—. ,— .--4
b. Kep ala SeksiPelayanan Kesehatan Pengelola Pelayanan Kesehatan PengolahPelayanan Kesehatan Pengadministrasi Pelayanan Kesehatan c. Kepala SeksiKesehatanMasyarakat Pengelola Kesehatan Masyarakat PengolahKesehatan Masyarakat Pengadministrasi KesehatanMasyarakat d. Kepala SeksiSumber Daya Kesehatan Pengelola Sumber Daya Ke sehatan Pengolah Sumber Daya Kesehatan Pengadministrasi Sumber Daya Ke sehatan 5 e. Kepala SeksiPengendalian Masalah Kesehatan 1) Pengelola Pengendalian Masalah Kesehatan
10
JABATAN FUNGSIONAL 3) 2) 1)
3) 2) 1)
KETERANGAN 3) 2) 1)
.0
,--I
,--1
c; ,--,
b. Kepala Seksi Pelayanan Kesehatan Pengelola Pelayanan Kesehatan Pengolah Pelayanan Kesehatan Pengadministrasi pelayanan Kese hatan c. Kepala Seksi Kesehatan Masyarakat Pengelola Kesehatan Masyarakat Pengolah Kesehatan Masyarakat Pengadministrasi Kesehatan Masyarakat d. Kepala SeksiSumber Daya Kesehatan Pengelola Sumber Daya Kesehatan PengolahSumber Daya Kesehatan Pengadministrasi Sumber Daya Kesehatan e. Kepala SeksiPengendalian MasalahKesehatan Pengelola Pengendalian Masalah Kesehatan Pengolah Pengendalian Masalah Kesehatan Pengadministrasi Pengendalian Masalah Kesehatan Kepala Suku Dinas KesehatanKota Administrasi Jakarta Timur a. Kepala Subbagian Tata Usaha Bendahara Pengelola / Peng-urus Barang Penyimpan Barang Pengelola Perencanaan dan Anggaran Pengolah Perencanaandan Anggaran PengolahData Kepegawaian Pengolah Data Keuangan Verifikator Pengadministrasian Umum Pengadministrasian Pimpinan
KEBUTUHAN PEGAWAI JABATAN JA BATAN JA BATAN PELAKSANA ADMINISTRATOR PENGAWAS 10) 3) 2) 1) 9) 8) 7) 6) 5) 4) 3) 2) 1) 3) 2) 1) Ch
r5
,---,
JABATAN PIMPINANTINGGI 3) 2) 1) 3) 2) 1)
°D
n
1
• 1-
c7
,
3) 2)
(...1 Z
LT4
<
'-)
Z < E-, < 111
Z
< <
0 Z
,—,
,-.
,—, ,--1 .—i
,--1
,-.
PengolahPengendalian Masalah Kesehatan PengadministrasiPengendalian MasalahKesehatan Kepala Suku Dinas Kesehatan Kota AdministrasiJakarta Barat a. Kepala Subbagian Tata Usaha Bendahara Pengelola / Pengurus Barang Penyimpan Barang Pengelola Perencanaan dan Anggaran PengolahPerencanaan danAnggaran Pengolah Data Kepegawaian PengolahData Keuangan Ver ifikator Pengadministrasian Umum Pengadministrasian pirnpinan Penyiap Berkas b. Kepala SeksiPelayananKesehatan Pengelola Pelayanan Kesehatan Pengolah Pelayanan Kesehatan Pengadministrasi Pelayanan Kesehatan c. Kepala SeksiKesehatanMasyarakat Pengelola Kesehatan Masyarakat PengolahKesehatan Masyarakat PengadministrasiKesehatanMasyarakat d. Kepala SeksiSumber Daya Kesehatan 1) Pengelola Sumber Daya Kesehatan 1 2) PengolahSumber Daya Kesehatan 3) PengadministrasiSumber Daya Kesehatan e. Kepala SeksiPengendalianMasalah Ke sehatan Pengelola Pengendahan MasalahKesehatan Pengolah Pengendalian Masalah Kesehatan PengadministrasiPengendalian MasalahKesehatan Kepala Suku Dinas Kesehatan Kota Adm inistrasi Jakarta Utara a. Kepala SubbagianTata Usaha Bendahara Pengelola / Pengurus Barang Penyimpan Barang Pengelola Perencanaan dan Anggaran Pengolah Perencanaan dan Anggaran PengolahData Kepegawaian PengolahData Keuangan Verifikator
KEBUTUHA NPEGAWAI JABATAN I JABATAN JABATAN JA BATAN JABATAN I PELAKSANA FUNGSIONAL PIMPINANTIN GGII ADMINISTRATOR PENGAWAS 3) 2) 1) 11) 10) 9) 8) 7) 6) 5) 4) 3) 2) 1) 3) 2) 1) 8) 7) 6) 5) 4) 3) 2) 1) 3) 2) 1)
c.D
T-1
! i
N
1
r-I
i 1
Q.-- ,-t' N
1
,--1
I 1
LO d- N
1
i--I
1-1 ,--I
1,c2,1 1
P., d- N
I
C,1 r--I
I 1
r--I C•1 r--1
• 8
•
0.)
0:1
'..)
cd
o
a...> 12.
10
r-I 1-1 r--I 1-1 •-.
C.,]
Cd.
'-
13:1
1111
C, J ("N Cn C.‘
b. Kepala SeksiKesehatan Masyarakat Pengelola KesehatanMasyarakat PengolahKesehatan Masyarakat Pengadministrasi Kesehatan Masyarakat c. Kepala SeksiSumber Daya Ke sehatan Pengelola Sumber Daya Kesehatan PengolahSumber Daya Kesehatan PengadministrasiSumber Daya Ke sehatan d. Kepala SeksiPengendalian MasalahKesehatan 1) Pengelola Pengendalian Masalah Kesehatan
10) 9)
00
1
'.-
,. c., —,
,.., ••
PengolahData Keuangan Verifikator PengadministrasianUmum Pengadministrasian Pimpinan Nahko da Kapal
r4
Z
.< E' <
<
'D
<
Z
z
0
Pengadministrasian Umum Pengadministrasian Pimpinan b. Kepala SeksiPelayanan Kese hatan Pengelola Pelayanan Kesehatan PengolahPelayanan Kese hatan Pengadministrasi Pelayanan Kese hatan c. Kepala Seksi Kesehatan Masyarakat Pengelola Kesehalan Masyarakat PengolahKesehatan Masyarakat Pengadministrasi KesehatanMasyarakat d. Kepala Seksi Sumber Daya Kesehatan Pengelola Sumber Daya Kesehatan PengolahSumber Daya Kesehatan PengadministrasiSumber Daya Kese hatan e. Kepala Seksi Pengendalian MasalahKesehatan Pengelola Pengendalian MasalahKesehatan PengolahPengendahan MasalahKesehatan Pengadministrasi Pengendalian Masalah Kesehatan Kepala Suku Dinas KesehatanKabupaten Administrasi Kepulauan a. Kepala SubbagianTata Usaha Bendahara Pengelola / Pengurus Barang Penyimpan Barang Pengolah Perencanaan dan Anggaran
KEBUTUHANPEGAWAI I JABATAN JABATAN JABATAN JABATAN JA BATAN PIMPINAN TINGGI I ADMINISTRATOR PENGAWAS PELAKSANA RUNGSIONAL 10) 9) 8) 7) 6) 1) 3) 2) 1) 3) 2) 1) 3) 2) 1) 3) 2) 1) 3) 2) 1) 3) 2) 7 3) 2) 1)
Z <
'D
E—, < lil <
<
< Z
0 Z
JABATAN PIMPINAN TINGGI 3
2) 1)
2) 1)
Id,_{.1
C\1 '—'
1
c ,--4 ,--, ,---I CN N. ,--4 CN ,--I ,--I cs.)
i
PengolahPen_gendalian Masalah Kesehatan Pengadministrasi Pengendalian Masalah Kesehatan Kepala Unit Laboratorium Kesehatan Daerah a. Kepala Subbagian Tata Usaha Bendaharawan Pengelola Pengurus Barang Verifikator Penyimpan Balang Pengolah Perencanaan danAnggaran PengadministrasiUmum b. Kep ala Satuan Pelaksana Laboratorium Doping dan Kimia PengolahLaboratorium Doping dan Kimia PengadministrasiLaboratorium Doping dan Kimia c. Kepala Satuan Pelaksana Laboratorium Ke sehatanMasyarakat PengolahLaboratorium Kese hatanMasyarakat Pengadministrasi Laboratorium KesehatanMasyarakat d. Rumpun Jabatan FungsionalTertentu 1) Dokter
BUTUHAN PEGAWAI JABATAN JABATAN JABATAN PENGAWAS ADMINISTRATOR PELAKSANA
ru ,-.cu
. ,,-1
o
4) Pengolah Perencanaan dan Anggaran <1.)
cvi
b.C)
6) Pengadministrasi Umum b. Dosen/Tenaga Pen didik
40
r--I r--I (,) 1-1
3) Pranata Laboratorium Direktur AkademiKeperawatanJayakarta a. Kepala Subbagian Tata Usaha dan Keuangan Bendahara Peugelola / Pengurus Barang
.
•v)
2) Lektor 3) Lektor Kepala Kepala UPTPusat PelayananKesehatan Pegawai ... C/3
CVS
E--.
Tih
,—, ,--, CN ,—, kO CN CN T—,
b. Kepala Satuan Pelaksana Pelayanan Me dik 1) Pengolah Pelayanan Me dik
c
..0 ,...g
cd
2) Pengelola / Pengurus Barang 3) Penyimpan Barang 4) Pengolah Perencanaan dan Anggaran 5) Verifikator _ b) Pengadministrasi Umum 7) Penyiap Berkas
JABATAN FUNGSIONAL 2) 1) 4) 3) 2) 1) 6) 5)7
KETERANGAN 3) 2)8
Z
< C:a < '< U < Z
0 Z
KEBUTLJHAN PEGAWAI JABATAN JABATAN JABATAN JABATAN JABATAN KETERANGAN PIMPINAN TINGGI ADMINISTRATO R PENGAWAS PELAKSANA FUNGSIONAL
2) 1) 2) PengadministrasiPelayanan Me dik c. Kepala Satuan Pelaksana Penunjang Me dik PengolahPenunjang Me dik Pengadministrasi Penunjang Me dik d. Rumpun Jabatan Fungsional Tertentu 1) Dokter (Umum + Spesialis) 2) Dokter Gigi
2) 1)
3) 2) 1)
12) 11) 10) 20
8) 7) 6) 5) 4)
2) 1)
45
4.)
%..)
,.-4
C3
Bidan Perawat Perawat Gigi Asisten Apoteker Perekam Me dis
5 26
....;
cd 1--‹
1.>. o
c3)
-o a) M;
Nutrisionis / Gizi Radiografer Pranata Lab Kepala Unit Pelayanan Arnbulans Gawat Darurat a. Kepala Subbagian Tata Usaha dan Keuangan ,C.7 '.. 2) Pengelo la/Pengurus Barang 3) Penyimpan Barang 4) Verifikator 5) PengolahPerencanaan dan Anggaran 6) PengadministrasiUmum 7) Pengadministrasi Keuangan 8) Pe tugas Bengkel b. Kep ala Satuan Pelaksana Pelayanan Pengolah Pelayanan Pengadministrasi Pelayanan Pengemudi
,--, ,-H tr)
Z
Cn
0 ,-,
Cn Z
o Z
LT4
Existing Non PNS 43
Z
Cn
Z
Cn
Z
Cn
l0 C
Cn Z
o o o Z Z Z
150
0,
b.0 b.0 ld.0
. . LT4 W LT4
0.)
a.)
Co,
o Z
.-
3 b.0
300
D 1),C
Existing Non PNS39 .,
d' ,--1
cd c..) r:1-; b) Dokter Pertama c. Kepala Satuan Pelaksana Sumber Daya Pengolah Satuan Pelaksana Sumber Daya Pengadministrasi Satuan Pelaksana Sumber Daya .< Difektur RSU o Kepulauan Seribu a. Kepala Subbagian Tata Usaha Bendahara Pengelo la/ Pengurus Barang Il 3) Peny-impan Barang
0
39 f 10
5) Perawat Penye lia
o Z
!3 \ .0 0 ,-1
Existing Non PNS 6 Existing Non PNS10
0 b.0
N O
Existing Non PNS 1 Existing Non PNS 5
,--1 ,--1
Z _< < I4 < --) < < Z
0 Z
03
N
lO ,-( .--I N ,---1 In N 't N
,---1 .-. ,-, ,-1 N ,-, ,-.1 ,-.1 N N 1-1 ,-I •-.1 1-1 ,--I
.-, Cl CN .--1
CO 00 CN
in N ,:t ,-I N N N ,--1
•-,.-,-,
Cf)
Cr,-1
Pranata Laboratorium Kesehatan Nutrisionis Perekam Me dis Fisioterapi Radiografer I I 20) TeknisiEle ktrome dis
1r)
' d. JabatanFungsionalTertentu 1) Dokter Spesialis Anak Dokter Spesialis Kebidanan dan Kan dungan Dokter Spesialis Penyakrt Dalam Dokter Spesialis KedokteranKelautan Dokter Spesialis Bedah Dokter Spesialis Anastesi Dokter Umum Dokter Gigi Apoteker Asisten Apoteker Perawat (Ahli) Perawat Gigi Bidan
tl-
PengolahKeperawatan Pengolah Penunjang Me dis Pengadministrasi Keperawatandan Penunjang Medis Petugas Laundry Petugas Tata Boga/Petugas Masak/Juru Masak
cn
,--, Ve rifikator PengolahData Kettangan PengolahPerencanaan dan Anggaran PengolahData Kepegawaian PengadministrasiUmum dan Rumah tangga Nahkoda Anak BuahKapal TeknisiListrikdan Ge dung b. Kepala SeksiPelayanan Me dis Pengolah IGDdan Hiperbarik Pengolah Kebidanan danPerinatologi PengolahRawat Jalan PengolahRawat Inap Pengadministrasi Pelayanan Me dis c. Kepala SeksiKeperawatan dan Penunjang Me dis
KEBUTUHAN PEGAWAI I JABATAN JABATAN JABATAN JABATAN JABATAN KETERANGA N PIMPINANTINGGI ADMINISTRATOR PENGAWAS FUNGSIONAL PELAKSANA 13) 12) 11) 10) 9) 19) 18) 17) 16) 15) 11) 10) 9) 8) 7) 6) 5) 4) 8) 7) 6) 5) 4) 3) 2) 5) 4) 3) 2) 1) 5) 4) 3) 2) 1)
Z •=C E. ‹,
< > < Z
0 Z
JABATAN
JABATAN
KEBUTUHANPEGAWAI
PIMPINANTINGG I ADMINISTRATOR
b. a.
5) 4) 3) 2)
co
9) 8) 7) 6) 5) 4) 3) 2) 1)
304 Jabatan Non PNS
k.0 CTN
N. 1--1 1--1 1.--1 ,—.4 r. 1.
r" 11 ,-.I
l'i ,."4
r--1 r--4 .--1
Jabatan Non PNS Jabatan Non PNS Jabatan Non PNS Jabatan Non PNS
ro
't
,--1 Lo ,-- ,--4
1) Dokter
2) 1)
2) 1)
KETERANGAN
JABATAN FUNGSIONAL
Cr, CS, 01 ,,C) 3" \ 00 C.11 CO CT \ CS \ 01 .--1 co c-i ,--1 ,--i N --1 co ,--- co r--I 1--I 1-1
PengadministrasiKeperawatan i. Kepala Satuan Pelayanan Penunjang Me dis Pengolah pelayanan Penunjang Me dis PengadministrasiPelayanan Penunjang Me dis Petugas Pelayanan Penunjang Me d is Petugas Karnar Jenazah Petugas Laundry Petugas Pengelola Gas Me dik Petugas Tata Boga j. Jabatan FungsionalTertentu
2) 1)
JABATAN PELAKSANA co
3 :c
2-. zi
n.0 a.:
'-' — ..'
1—.)
.S ' .' >,
e"
A r
rd C") rtl
'A 0.,
LS
t) 1.-.4
Pengelola / Pengurus Barang Penyimpan Barang PengolahData Kepegawaian Pengolah Humas danPemasaran PengolahData SIM RS Pengolah Diklatdan Pengembangan Pengadministrasi Umum dan RumahTangga Pengemudi Penyiap Berkas d. Kepala SeksiPelayanan Me dis e. Kepala SatuanPelayanan Rawat Inap dan Ruang Khusus PengolahSatuan Pe layanan Me dis PengadministrasiRawat Inap dan Ruang Khusus f. Kepala Satuan Pelayanan IGDdan Rawat Jalan Pengo lahPelayanan IGDdanRawat Jalan Pengadministrasi IGDdan Rawat Jalan g. Kepala SeksiKeperawatan dan Penunjang Me dis h. Kepala Satuan Pelayanan Keperawatandan Penunjang Me dis PengolahPelayanan Keperawatan dan Penunjang Me dis
7) 6) 5) 4) 3) 2) 1)
PENGAWAS
,—,
Cf;
"C
..
cu (2Cl
Verifikator PengolahData Keuangan Pengolah Perencanaan dan Anggaran PengadministrasiKeuangan
1- Cs ,--,
c,)
,—.I
Direktur RSUKecamatan Kelas D ( 19 RSUKelas D) Kepala Subbagian Tata Usaha Kepala Satuan Pelayanan Keuangan danPerencanaan
I JABATAN
760
Existing Non PNS 116
Z ..<
II)
1—, <
<
<
< -')
Z
0 •,-,
—,
:-..n -•• -.., --.,
0 '',-
cn
1f) 0 1n crN cr,
1. 0
,--
,-
N
lExisting Non PNS5 lExisting Non P NS7 1 lExistmg Non PNS 14 lExisting Non PNS3 8 lExisting Non PNS5 lExisting Non PNS 24 Existing Non PNS 1 'Existing Non PNS2
44 44 aO
44 44 CO
44 44 c0 CO ki)
44 N Cn c0 d-
1
Existing Non PNS5 Jabatan Non PNS Jabatan Non PNS Jabatan Non PNS Existing Non PNS 1
co
44 r
CO CO
Fisioterapis Radiografer Te knis Ele ktrome dik Pembimbing Kesehatan Kerja Kepala Puskesmas Kecamatan a. Kepala Subbagian Tata Usa_ha Bendahara Pengelola/ Pengurus Bara_ng Penyimpan Barang PengolahPerencanaan dan Anggaran Pengolah Data Kepegawaian Verifikator PengadministrasiKeuangan Pengadministrasi Umum Penyiap Berkas Pengemudi Nahko da AnakBuah Kapal b. Kepala Satuan Pelayanan Upaya KesehatanMasyarakat ( UKM ) PengolahPelayanan Upaya KesehatanMasyarakat ( UKM) Pengadministrasi Pelayanan Upaya Kesehatan Masyarakat ( UKM ) c. Kepala Satuan Pelayanan Upaya Kesehatan Perorangan ( UKP ) Pengolah Pelayanan Upaya KesehatanPerorangan ( UKP ) Pengadministrasi PelayananUpaya Kesehatan Perorangan( UKP ) d. Kepala Satuan Pelaksana Puskesmas Kelurahan PengolahSatuan Pelaksana Puskesmas Kelurahan PengadministrasiUmum
.-9
Sanitaria.n Pranata Laboratorium Kesehatan / Analis Nutrisionis
lExisting Non PNS 14 1Existing Non PNS140 W
C) 1D
•,-•-•
,•--
-,-,-.
1.:
00 0
1 114 1 380
co
t, .. •••• ,--1 cq t•-•.
-'0' :i
cl)
0
1f)
PerawatTerampil Perawat Gigi
1n
C-,
c1.) tu +0' fa, <
CO
4) Asisten Apoteker
`l-
2) Dokter Gigi
KEBUTUHAN PEGAWAI JABATAN I JABATAN JABATAN KETERANGAN JABATAN JABATAN PENGAWAS FUNGSIONAL PIMPINANTINGGI A DMINISTRATOR PELAKSANA 12) 11) 10) 9) 8) 7) 6) 5) 4) 3) 2) 1) 17) 16) 15) 14) 12) 11) 10) 2) 1) 2) 1) 2) 1) 7) 6) lEx isting Non PNS 14 lEx istinz Non PNS23 tEx isting Non PNS60 lExisting Non PNS 12 1 lExisting Non PNS257 1520
20 7 4 14 414
Existing Non PNS 14
JABATAN
PELAKSANA
JABATAN FUNGSIONAL
uc •:1t•-.
5) Perawat Ahli c, 1,osa.) a.
18) 17)_ 2621 15) 14) 13)
..,, -o .. Ei cn
'td- Lo CV
,zt-
7) Perawat Gigi
306
N
"A c ;z1 os d-
1f) CS
,.(3
CO tn ,--,
c5. N.
Jum lahTotal
N
71 --
Refraksionis optisien Teknis elektromedik
20086 ( Existing Non PNS2530)
o ., cn Z oO Z bi) O
... cn
Existing Non PNS 2 546 Existing Non PNS 22 39 Existing Non PNS2 35 40 c\I o
Epidemiolog Kesehatan
c4
rn
o
306
Existing Non PNS 1 Existing Non PNS 202 1 Existing Non PNS 35 Existing Non PNS 267 1 Existing Non PNS 9 i Existing Non PNS38 •R
•*E7i,
Z
Perekam medis Fisiotera.s
cN
10) Pranata Laboratorium Kesehatan ' 12) Pernruluhkesehatan
Z
JABATAN
PENGAWAS
L4 E-
PIMPINANTINGGI ADMINISTRATOR
tr)
,i-
E— <
<
Z
0 Z
JABATAN
er)
KEBU TUHANPEGAWAI
JABATAN
15157