Enterprise Architecture Planning
Analysis for Business Requirements : Model Operation TKB5354 – Perancangan Arsitektur Enterprise
Chalifa Chazar www.script.id
[email protected] Last update : September 2016 |
[email protected]
Last update : September 2016 |
[email protected]
Strategi bisnis menyediakan arahan dalam menjalankan aktivitas bisnis. IT invesment dapat digunakan sebagai strategi bisnis. Dibutuhkan keselarasan antara strategi IT dan strategi bisnis Strategi bisnis bentuknya beragam bergantung pada tujuan perusahaannya. Strategi bisnis dapat berubah untuk menangkap peluang baru.
Last update : September 2016 |
[email protected]
Integration & Standardization Model operasional memiliki 2 ukuran (dimensions): standarisasi proses bisnis dan integrasi. Standarisasi dan integrasi sering dipandang sebagai 2 sisi mata uang yang sama, memberikan tuntutan yang berbeda. Eksekutif harus mengakui standardisasi dan integrasi sebagai dua keputusan yang terpisah/berbeda.
Last update : September 2016 |
[email protected]
Standardization Standarisasi proses bisnis adalah mendefinisikan bagaimana proses akan dieksekusi terlepas dari siapa yang melakukan proses atau dimana proses selesai. Standarisasi
dapat
memberikan
efisiensi
dalam
mengukur,
membandingkan dan meningkatkan suatu proses. Tantangan = proses yang sulit dan mahal.
Last update : September 2016 |
[email protected]
Integration
Integrasi merupakan upaya unit organisasi melalui cara berbagi data, menyajikan layanan tunggal kepada pelanggan.
Manfaat integrasi meliputi peningkatan efisiensi (efficiency), kordinasi (coordination), transparansi (transparency), dan kelincahan (agility).
Proses integrasi dapat meningkatkan layanan, menpercepat aliran informasi, dan membantu manajemen untuk menyediakan informasi yang digunakan untuk proses pengambilan keputusan.
Tantangan = definisi dan format data untuk semua unit
Last update : September 2016 |
[email protected]
4 Tipe Model Operasional Diversification (low standardization, low integration) Coordination (low standardization, high integration) Replication (high standardization, low integration) Unification (high standardization, high integration)
* Diharapkan Setiap perusahaan harus memposisikan diri di salah satu kuadran ini untuk menjelaskan bagaimana mereka berniat untuk memberikan layanan barang/jasa kepada pelanggan. Last update : September 2016 |
[email protected]
Perusahaan dapat mengadopsi model operasional di tingkat
perusahaan dan dapat mengadopsi model operasional yang berbeda di divisi/unit bisnis lainnya.
To what extent is the successful completion of one business unit’s transactions dependent on the availability, accuracy, and timeliness of other business units’ data? – menentukan integrasi
To what extent does the company benefit by having business units run their operations in the same way? – menentukan standarisasi
Last update : September 2016 |
[email protected]
Diversification: Independence with Shared Services Diversifikasi berlaku untuk perusahaan yang memiliki unit bisnis yang memiliki beberapa pelanggan umum dan beberapa pemasok. Tiap unit memiliki cara untuk memberikan layanan yang berbeda kepada pelanggan. Manajemen memiliki batasan kontrol untuk tiap unit.
Last update : September 2016 |
[email protected]
Coordination: Seamless Access to Shared Data Tingkat integrasi tinggi, tetapi standarisasi rendah. Berlaku untuk perusahaan yang memiliki satu atau beberapa mitra bersama, seperti pelanggan, produk, pemasok, dan mitra. Manfaatnya pelayanan terpadu, cross-selling, dan transparansi. Tiap unit memiliki operasi yang unik, dan kemampuan yang unit.
Last update : September 2016 |
[email protected]
Coordination: Seamless Access to Shared Data Tingkat integrasi tinggi, tetapi standarisasi rendah. Berlaku untuk perusahaan yang memiliki satu atau beberapa mitra bersama, seperti pelanggan, produk, pemasok, dan mitra. Manfaatnya pelayanan terpadu, cross-selling, dan transparansi. Tiap unit memiliki operasi yang unik, dan kemampuan yang unit. Proses bisnis dilakukan dengan cara yang efisien tapi arahnya lebih kepada penyediaan layanan yang terbaik kepada pelanggan.
Last update : September 2016 |
[email protected]
Replication: Standardized Independence Model replikasi memberikan otonomi kepada unit bisnis tetapi operasi berjalan dalam mode yang sangat standar. Dalam model Replikasi keberhasilan perusahaan tergantung pada, proses bisnis berulang yang efisien daripada hubungan pelanggan bersama. Unit bisnis tidak tergantung pada satu transaksi atau data orang lain; keberhasilan perusahaan secara keseluruhan tergantung pada inovasi global dan efisiensi dari seluruh unit usaha menerapkan serangkaian proses bisnis standar. Last update : September 2016 |
[email protected]
Unification: Standardized, Integrated Processes
Ketika unit organisasi yang terintegrasi untuk serangkaian standar proses, perusahaan mendapatkan keuntungan dari model Unifikasi.
Perusahaan menerapkan model ini menemukan sedikit keuntungan di unit
bisnis otonomi.
Mereka memaksimalkan efisiensi dan layanan pelanggan dengan menghadirkan data yang terintegrasi dan menghadirkan variabilitas dari proses bisnis.
Perusahaan unifikasi biasanya memiliki integrasi rantai pasokan, menciptakan
saling ketergantungan antara unit bisnis didistribusikan. data transaksi unit-unit bisnis saham, sering termasuk pelanggan dan pemasok data global. proses
standar mendukung integrasi global dan peningkatan efisiensi.
Last update : September 2016 |
[email protected]
Menerapkan Model Operasional Model operasional merupakan gambaran visi secara umum tentang bagaimana sebuah perusahaan secara memungkinkan atau melaksanakan strategi. Setiap model operasional menyediakan peluang dan tantangan bagi pertumbuhan yang berbeda.
Last update : September 2016 |
[email protected]
Menerapkan Model Operasional Baiknya setiap perusahaan memiliki suatu model operasi untuk memandu
pola
pikir
pihak
stakeholder
dan
untuk
mengimplementasikan sistem. Berdasarkan prinsip operasi perusahaan, pihak stakeholder dapat mengatur tanggung jawab tiap unit bisnis dan unit TI. Namun, untuk mengatasi tuntutan yang berbeda tiap unit bisnis juga dapat memiliki model operasional yang berbeda dengan unit lainnya untuk memenuhi tujuan perusahaan/bisnis.
Last update : September 2016 |
[email protected]
Menerapkan Model Operasi Baru Diversification ke Unification : A European packaging company Unification ke Diversification : Schneider National
Last update : September 2016 |
[email protected]
Diversification ke Unification
Memiliki beberapa unit bisnis di berbagai negara, yang masing-masing bertanggung jawab terhadap
operasinya sendiri. Tiap unit memiliki sistem ERP, proses pemesanan, format faktur, dan harga. yang
berbeda-beda.
Setiap unit memiliki keputusan yang berbeda terhadap sistem IT dan standar data. Cara ini menyebabkan
Ditemukan adanya 1 konsumen yang berada di negara A melakukan pemesanan ke unit B di negara lain
kelambatan, ketidak-efisienan, dan proses yang mahal.
dikarenakan harga yang lebih murah.
Pihak manajemen memutuskan melakukan perubahan dari diversification ke unification, setelah
menentukan core bisnis-nya pada proses penjualan, pemrosesan order, pengenalan produk baru, dan layanan penjualan.
Proses perubahan tersebut dirancang untuk membantu dalam memberikan produk dan layanan yang
lebih cepat, lebih baik dan lebih efisien.
Manajemen mengganti model operasi menjadi sistem ERP secara terpusat, proses order menjadi lebih
Namun, pihak manajemen tiap daerah banyak melakukan penolakan karena proses keputusan menjadi
cepat, perubahan harga hanya berlangsung 15 menit. terpusat
Last update : September 2016 |
[email protected]
Unification ke Diversification Sebuah perusahaan truk pengantar pertama yang menggunakan pelacakan satelit dan diintegrasikan dengan layanan pelanggan, semua
proses tersentralisasi dan terstandar.
Namun, awal tahun 90-an harga truk pengantar mengalami penurunan, setiap orang yang memiliki truk dapat masuk ke dalam bisnis ini.
Akhirnya Schneider memustuskan untuk membuka bisnis yang berhubungan dengan logistik, dikelola dengan model diversification,
sesuai dengan kebutuhan tiap daerah.
Struktur manajemen yang baru memungkinkan kedua bidang bisnis berjalan secara sinergi.
Last update : September 2016 |
[email protected]
Model Operasi Sebagai Visi Organisasi Fokus pada model operasi memberikan arahan yang lebih baik bagi perusahaan dalam mengembangankan TI dan
kemampuan proses bisnis (business process capabilities). Proses TI menjadi lebih proaktif.
Dalam menentukan Model operasi, pihak stakeholder akan mendefinisikan peran standarisasi proses bisnis dan integrasi kedalam proses pengambilan keputusan dan pelaksanaan kegiatannya sehari-hari. Last update : September 2016 |
[email protected]
Chalifa Chazar, S.T, M.T Email:
[email protected] script.id Copyright @2016