Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
06 MARET 2016
1
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
Minggu ke-01
RENUNGAN PERMUFAKATAN JAHAT
Kita semua masih ingat seseorang yang bernama Munir, pria kelahiran 1965 ini adalah pejuang kemanusiaan. Pada 16 April 1996 Munir mendirikan Komisi Untuk Orang Hilang dan Korban Kekerasan (Kontras). Namanya berkibar ketika membela aktivis yang menjadi korban penculikan „Tim Mawar‟. Atas perjuangnnya yang tak kenal lelah dan takut, Munir diberi penghargaan „The Right Livelihood award‟ dari Swedia pada tahun 2000. Masih banyak lagi kiprah Munir dalam membela hak yang paling mendasar dari manusia. Dan tentu saja sepak terjangnya membuat „gerah‟ para penguasa yang sudah sangat terbiasa menginjak-injak hak azasi manusia untuk memuluskan dan memuaskan nafsu kekuasaan mereka. Cara para penguasa itu mulai dari yang „manis‟ sampai yang „sadis‟. Karena kiprahnya Munir membela hak-hak azasi manusia, yang membuat para penguasa menjadi „gerah‟, Munir harus „disingkirkan‟. Penerbangan Garuda GA 974, adalah akhir dari seluruh kiprah Munir. Dia meninggal dua jam sebelum pesawat yang ditumpanginya itu mendarat di bandara Schipol, Amsterdam pada 7 September 2004. Institut Forensik Belanda menemukan jejak-jejak senyawa arsenikum dalam tubuh Munir, setelah dilakukan Visum terhadap jasad Munir. Kesimpulannya adalah bahwa Munir dibunuh dengan menggunakan senyawa arsenik (bukan sianida) dalam makanan yang disajikan kepadanya. Siapa pembunuhnya? Hakim memutuskan dalam persidangan pada 20 Desember 2005, bahwa Pollycarpus bersalah dan diganjar hukuman 14 tahun penjara. Namun banyak orang bertanya-tanya: “Mungkinkah seorang Pillycarpus yang tidak berkepentingan apapun bisa terusik oleh kiprah Munir? Benarkah Pollycarpus adalah otak dari pembunuhan keji itu? Itulah pertanyaan misterius yang sampai saat ini belum terjawab. Namun yang pasti bahwa dimata para penguasa, Munir harus „disingkirkan‟ lewat pemufakatan jahat yang sampai hari ini belum dapat dibuktikan siapa-siapa „dalangnya‟ yang keji itu. Pendapat bahwa terbunuhnya Munir berhubungan erat dengan kiprahnya dalam menegakkan dan membela hak azasi manusia (HAM) tak terbantahkan. Siapapun juga tahu, mengapa Munir harus „disingkirkan‟. Andai saja Munir memilih „diam‟ dan tidak usah repot-repot membela kepentingan orang-orang yang ditindas dan dihilangkan oleh para penguasa, bisa saja sekarang Munir masih hidup. Para penguasa „gerah‟ dan sangat membenci kehadiran orang-orang seperti Munir, cara yang paling pas adalah „melenyapkannya‟. Itulah pemufakatan jahat antar penguasa. Yesus dalam kiprahnya di wilayah Galilea, juga membuat „gerah‟ sang penguasa, yaitu Herodes. Herodes sangat menginginkan Yesus menyingkir dari daerah kekuasaannya. Dilain pihak, orang-orang Farisi pun tidak menyukai Yesus berada di daerah itu. Bagi para „pemimpin agama‟, yaitu orang-orang Farisi, apa yang telah dilakukan oleh Yesus selama ini telah merusak „nama besar‟ mereka sebagai pemimpin
2
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________ agama. Ibarat kata pepatah: „Dua orang yang bermusuhan, jika mempunyai musuh yang sama, maka mereka menjadi sahabat‟. Dan inilah yang terjadi! Dua kepentingan politis dan agama, mempertemukan penguasa dan pemimpin agama, Herodes dan orang Farisi. Mereka membuat pemufakatan jahat, mereka bersekongkol untuk „melenyapkan‟ Yesus. Yesus tahu semua itu, baik tipu muslihat orang-orang Farisi dan nafsu serigala dari Herodes. Serigala adalah sebutan atau gambaran seorang yang licik yang tidak berani untuk berhadapan langsung dengan orang yang dibencinya. Herodes memakai orang-orang Farisi untuk mengusir Yesus secara licik (lihat Lukas 13:31...pergilah...karena Herodes hendak membunuh-Mu). Namun Yesus bukanlah pengecut, Ia tidak takut digertak, tetapi seperti biasa melanjutkan kiprah-Nya, Yesus sungguh-sungguh menyadari bahwa Ia memang harus menghadapi semua ancaman itu sampai pada kematian-Nya. Yesus tidak menjadikan ancaman itu menjadi alasan untuk lari dari tugas dan tanggungjawab-Nya untuk menyelesaikan misi Allah Bapa-Nya. Ia semakin giat berpacu dengan waktu dalam melakukan tugas-Nya, dan Ia siap masuk ke Yerusalem, kota dimana mush-musuh-Nya berada. Yerusalem adalah kota atau pusat Israel dimana berdiam para pucuk pimpinan agama. Ke sanalah Yesus masuk dan Ia menyamakan diriNya dengan para nabi yang dibunuh justru ditempat atau pusat keagamaan. Dibunuh oleh orang-orang yang menganggap dirinya paling suci, lebih dekat dengan Tuhan dan melayani Tuhan. Pemufakatan jahat tidak membuat langkah Yesus untuk membela dan menyelamatkan manusia berdosa surut. Ia berjuang sampai titik darah penghabisan. Yesus melihat hidup-Nya sebagai „perjalanan‟ . Perjalanan mengerjakan misi Bapa-Nya dan misi itu harus berhasil, kendati harus dibayar dengan derita dan nyawa. Yesus menyadari bahwa mengemban tugas Bapa berarti berhadapan dengan kelicikan, penderitaan dan kematian. Dan Ia tak pernah menyesali semua itu, karena semua itu adalah bukan untuk kepentingan pribadi-Nya, melainkan untuk rencana Bapa-Nya. Jikalau Alkitab mengungkapkan banyak tokoh-tokoh teladan iman, itu bukan berarti bahwa mereka adalah orang-orang hebat, orang super atau super hero. Bukan begitu! Mereka juga sama dengan kita, manusia yang „rentan‟ yang bisa saja diancam, bahkan „disingkirkan‟ dengan berbagai macam kelicikan melalui pemufakatan jahat. Yang membedakan mereka adalah cara pandang terhadap kesulitan hidup dan ketekunan iman mereka dalam menghadapi masalah dan ancaman hidup. Kedekatan dan pengenalan yang utuh akan Tuhan, membuat mereka bisa bertahan dan mengalahkan apapun yang menjadi „kendala‟ dalam hidup kita. Permufakatan jahat ada di mana-mana, bukan hanya dikalangan para pejabat atau penguasa negara tetapi juga di mana-mana. Karena itu „was-was...waspadalah, karena „serigala‟ ada dimana-mana. Kiranya Tuhan menolong dan melindungi kita yang mau senantiasa dekat dengan Tuhan dan tekun dalam iman.
Pdt. Em. Setiawan Oetama
3
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
KEBAKTIAN MINGGU, 06 MARET 2016 Minggu Pra Paskah IV Kebaktian Umum I Liturgos Pnt. Kwek Kim Hoa Lektor - Lolita - Ray Christian - Pnt. Hardijanto Widjaja Umum II Baptis Anak Liturgos: Pnt. Thomas Wahyudi Lektor -Tini Hartono - Ray Christian -Pnt.Chriswanty Nugroho Umum III Liturgos Pnt. John Lie Lektor -Meilinda - Wentjong -Pnt. Monita Gautama Pos Jemaat Cimacan
Waktu
Pelayan Firman, Penatua & Penyambut
Pk.07.00 Pdt. Frida Situmorang Pnt. Yenny Tjahjadi * Pnt. Hendra Effendy ** Pnt. Matthew Ong *** Pnt. Julianita Gunawan # K Pnt. Lyana Herawaty # K Pnt. Wiriadi Widjaja # A Ibu Mira Amelia Ibu Fariani
Tema, Bahan Alkitab & Nyanyian
Pengisi Pujian
Pengiring Pujian
Pengampunan dan Shaloom Penerimaan
Priscilla Dianawati Sutanto dan Team
p
Yosua 5:9-12 Mazmur 32 2 Korintus 5:16-21 Lukas 15:1-7 p
Pk.09.30 Pdt. Frida Situmorang Pnt. Setiadi K. Hendrawan * Pnt. Clara Christian ** Pnt. Lauw Mei Lan *** Pnt. Ellis Dermawan # K Pnt. Eko Setiawan # K Pnt. Doris Setiawaty # A Bpk. Constantin Bpk. Hardi
Haleluya KJ 3:1,2,4 KJ 293:1-3 KJ 402:1-2 KJ 383:1-2 PKJ 265:1-2 NKB 212:1-3
p
Khusus Keb. II KJ 360:1-2 KJ 180:1-2
Pk. 18.00 Pdt. Frida Situmorang Pnt. Nani E. Chandra * Pnt. Muliawan Gunadi K. ** Pnt. Sunny Fadjar *** Pnt. David Mesakh # K Kel. Apin-Martha Ibu Lie Swat Hwa
Pk.10.00 Pdt. Semuel Akihary Pnt. Rina Bpk. Eddy Syarif Kusnadi Ibu Surjana Arifin
p
Mazmur
p
Pengampunan dan VG. Little Gabriel Penerimaan
*** Pembawa Alkitab (K) Ruang Kebaktian
4
Taswin Karnadi
p
Keterangan: * Pujian Pembuka ** Pengakuan Iman Rasuli/Persembahan
Priscilla Dianawati Sutanto dan Team
# Penyambut Umat (A) Aula
Priyo
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
KEBAKTIAN MINGGU KOMISI-KOMISI 06 MARET 2016 Kebaktian
Waktu
Pelayan Firman & Penatua
Tema
PPengisi PPujian
Pengiring Pujian
Pk.07.30 Pdt. Em. Jonatan S. Pnt. Daniel W. Phan
Acceptance
Peranan di Pembangunan
Pk.07.30 Pdt. Lucia D. Widjaja Pnt. Kristiana Wahjudi
Pengampunan dan SMPK 4 Kelapa Gading Penerimaan
Madeline Tioria
Pemuda
Pk.09.30
Pengampunan dan Penerimaan
Erico Felix
Remaja
Pdt. Em. Setiawan O. Pnt. Sam Andy Adinata
SMPK 1 Pintu Air
Imanuel
Vici Tahir
KOMISI ANAK: SEKOLAH MINGGU Sekolah Minggu
Waktu
Samanhudi
Pk. 07.00 Pk. 09.30 Pk. 18.00
Pintu Besi
Pk. 09.00
Pembangunan
Pk. 09.00
Tema Kelas Balita Kelas Kecil Kelas Besar
: Belajar Berdoa : Yesus Dielu-elukan : Yesus Dielu-elukan
UCAPAN SELAMAT DATANG Dengan penuh syukur kami menyambut kedatangan Saudara-Saudari di GKI Samanhudi. Bagi Saudara-Saudari yang baru pertama kali datang, kami berharap persekutuan dan pelayanan GKI Samanhudi dapat meneguhkan iman, pengharapan dan kasih kita. Kami menantikan kesediaan Saudara-Saudari untuk ikut ambil bagian dalam kebersamaan di GKI Samanhudi. Kami pun dengan sukacita akan memberi informasi dan pelayanan lebih lanjut bagi Saudara-Saudari yang membutuhkan, dengan menghubungi penatua atau tata usaha gereja. Tuhan Yesus memberkati.
Salam kami, Majelis Jemaat GKI Samanhudi
5
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
KEBAKTIAN MINGGU, 13 MARET 2016 Minggu Pra Paskah V Kebaktian Umum I Liturgos Pnt. Rusdy S. Moeljana Lektor - Wilson Chandra - Pnt. Jamy Kumalasari - Pnt. Lyana Herawaty Umum II Liturgos: Pnt. Daniel W. Phan Lektor -Tjen Tjen - Pnt. Jamy Kumalasari -Pnt.Liem Sioe Tjong Umum III Liturgos Pnt. Yuwanita Christanty Lektor -Meliani - Grace Surjadi -Pnt. Sugianto Suparman Pos Jemaat Cimacan
Waktu
Pelayan Firman, Penatua & Penyambut
Pk.07.00 Pdt. Addi Soselia Pattriabara (UKDW Yogyakarta) Pnt. Inge Sutisna * Pnt. Yenny Tjahjadi ** Pnt. Julianita Gunawan *** Pnt. Evan Saputra # K Pnt. Rudiyanto K. # K Pnt. Lily Inawati # A Pnt. Husni Susanto # A Bpk. Hardian Kel. Lim Ronny-Tinneke
Pk.09.30 Pdt. Addi Soselia Pattriabara Pnt. Suwanto Karta * Pnt. Setiadi K. H. ** Pnt. Clara Christian *** Pnt. Gretty Tanidy # K Pnt. Thomas Wahyudi # K Pnt. Rosy Chandra # A Bpk. Pranadjaja Kel. Bambang Christine
Tema, Bahan Alkitab & Nyanyian Keharuman Narwastu
Pengiring Pujian
Sangkakala
Sangkakala
p
Yesaya 43:16-21 Mazmur 126 Filipi 3:4-14 Yohanes 12:1-8
PKJ 7:1-3 NKB 178:1-3 NKB 10:1-3 KJ 46:1,2,5 KJ 292:1-3 KJ 426:1-4
Pk. 18.00 Pdt. Addi Soselia Pattriabara Pnt. Sam Andy Adinata * Pnt. Budiarto Rusli ** Pnt. Muliawan Gunadi K. *** Pnt. Nani E. Chandra # K Pnt. John Lie # K Kel. Henry-Theresia Kel. Lie Pho Sin-Diana
Pk.10.00 Pdt. Anna Safira (GKP Ciranjang) Pnt. Hendrik Hermawan Bpk. Daniel Harjanto W. Bpk. Sonny Hartono
Pengisi Pujian
p
Sangkakala
p
p
BIMUS
Kevin Darmawan
p
p
Keharuman Narwastu
VG D‟Heart
Keterangan: * Pujian Pembuka ** Pengakuan Iman Rasuli/Persembahan
*** Pembawa Alkitab (K) Ruang Kebaktian
6
Sangkakala
# Penyambut Umat (A) Aula
Devina
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
KEBAKTIAN MINGGU KOMISI-KOMISI 13 MARET 2016 Kebaktian
Pelayan Firman & Penatua
Waktu
Tema
PPengisi PPujian
Pengiring Pujian
Pk.07.30 Pdt. Frida Situmorang Pnt. Eko Setiawan
Offering
Hosiana
Hansel Addison dan Marcel
Peranan di Pembangunan
Pk.07.30 Pdt. Em. Jonatan S. Pnt. Wiriadi Widjaja
Keharuman Narwastu
SDK 1 Penabur
Gracia Astriani
Pemuda
Pk.09.30
Pdt. Semuel Akihary Pnt. Ellis Dermawan
Keharuman Narwastu
SMKFK Pintu Air
Band 1 Pemuda
Remaja
KOMISI ANAK: SEKOLAH MINGGU Sekolah Minggu
Tema
Waktu
Samanhudi
Pk. 07.00 Pk. 09.30 Pk. 18.00
Pintu Besi
Pk. 09.00
Pembangunan
Pk. 09.00
Kelas Balita Kelas Kecil Kelas Besar
: Memuji Tuhan Dengan Nyanyian : Di Taman Getsemani : Di Taman Getsemani
BACAAN ALKITAB PEKAN INI Berdasarkan Santapan Harian, Edisi 02/XLVII, Maret – April 2016
Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu
07 Maret 2016 08 Maret 2016 09 Maret 16 10 Maret 2016 11 Maret 2016 12 Maret 2016
Markus 12:38-40 Markus 12:41-44 Markus 13:1-13 Markus 13:14-23 Markus 13:24:35 Markus 14:1-11
7
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
PERIBADAHAN AGENDA PENDETA DAN PENATUA Pelayanan Pendampingan ke GKI Mangga Besar Pdt. Lucia D. Widjaja
: Minggu, 13 Maret 2016 pk. 10.00 (Komisi Remaja)
DATA KEHADIRAN UMAT 28 FEBRUARI 2016 ANGGOTA
KETERANGAN Keb. Umum 1 Keb. Umum 2 Keb. Umum 3 Total
Pria 101 161 79 341
Wanita 143 279 78 500
SIMPATISAN Total 244 440 157 841
JUMLAH
Pria Wanita 23 52 56 106 78 91 157 249
Total 75 162 169 406
319 602 326 1.247
DATA KEHADIRAN KOMISI KETERANGAN Komisi Remaja
TANGGAL
PRIA
WANITA
JUMLAH
28 Februari 2016
34
20
54
Tunas Remaja
28 Februari 2016
3
0
3
Peranan
28 Februari 2016
22
13
35
Komisi Pemuda
28 Februari 2016
23
28
51
Persekutuan Lansia
01 Maret 2016
35
98
133
Persekutuan K. Dewasa
02 Maret 2016
1
49
50
PELAYANAN MULTIMEDIA Bidang Peribadahan GKI Samanhudi membuka kesempatan sekaligus mengajak Saudara/i untuk terlibat di dalam pelayanan multimedia. Mari manfaatkan kesempatan ini, dalam rangka belajar memberi diri lebih lagi kepada Tuhan dan sesama, melalui pelayanan multimedia. Telah dibuka meja pendaftaran di Hall setelah Kebaktian I, II dan III atau dapat menghubungi Tata Usaha Gereja dengan Sdri. Erma setelah kebaktian selesai.
8
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
KEBAKTIAN PENEGUHAN DAN PEMBERKATAN NIKAH Akan diadakan Kebaktian Peneguhan dan Pemberkatan Nikah untuk:
Khoe Tjokro Kusuma (Simpatisan GKI Samanhudi) Putra Alm. Ho Kay Liong Almh. Khoe Fie Kian
Ria Kurniawati Kurniawan (GKI Samanhudi) Putri Alm. Eng Liang Almh. Lina Kurniawan
Pada Sabtu, 12 Maret 2016, pk. 13.00 WIB di GKI Samanhudi Kebaktian ini dilayani oleh
: Pdt. Frida Situmorang Pnt. Hendra Effendy, Pnt. Sim Meilyana Pnt. Yuwanita Ch., Pnt. Rosy Chandra, Pnt. Yenny Tjahjadi
Pengisi Pujian Pengiring Pujian
: Kolintang Efrata I : Kolintang Efrata I
Semoga cinta kasih Kristus memberkati rumah tangga yang akan dibentuk
RENCANA KEBAKTIAN PENEGUHAN DAN PEMBERKATAN NIKAH
Rudi Supriadi
Rosmeida (GKI Samanhudi) Putri Bpk. Manatap Situmeang Ibu Monika Manurung
Putra Bpk. Ayi Ibu Nining
Pada Sabtu, 19 Maret 2016, pk. 09.00 WIB di GKI Samanhudi Kebaktian ini dilayani oleh : Pdt. Iwan Tri Wakhyudi Pnt. Ertien M. Sugiono, Pnt. Clara Christian Pnt. Evan Saputra Pnt. Sunny Fadjar, Pnt. John Lie Pengisi Pujian : PS. Shaloom Pengiring Pujian : Ferry Sutanto Jika di antara Umat GKI Samanhudi ada yang belum dapat memberi dukungan rencana di atas karena alasan berdasarkan Alkitab dan Tata Gereja GKI, silakan menyampaikan keberatannya secara tertulis kepada Majelis Jemaat GKI Samanhudi selambatnya seminggu sebelum pelaksanaan, agar masalah tersebut dapat dipertimbangkan.
JADWAL ORGANIS, PIANIS & PADUAN SUARA Telah tersedia Jadwal Organis, Pianis dan Paduan Suara April – Juni 2016. Dimohon bagi Para Organis, Pianis, Paduan Suara, dan yang berkepentingan dapat segera mengambilnya pada Saudari Erma di kantor Tata Usaha Gereja. Terima kasih
9
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
SAKRAMEN BAPTIS ANAK Pada hari ini, Minggu, 06 Maret 2016, dalam Kebaktian II pk. 09.30 WIB dilaksanakan Sakramen Baptis Anak, dilayani oleh Pdt. Frida Situmorang. Di bawah ini nama-nama anak yang akan dibaptis: NO
NAMA
Nama Ayah/Bunda
01
Cheryl Vania Jonatan
02
Dylan Kenzo Christiyanto
03
Edgard Nathanael Alwyn
04
Gareth Hidajat
05
Katniss Eugenia Wirawan
06
Kyle Bastian Wifanie
07
Mikaela Hope Lauw
08
Sasha Mikayla Suganda
09
Shane Aurelius Tjhia
Ivan Jonatan Eileen Gracia Dany Christiyanto S. Vinayana Kristina S. James Alwyn Widjaja Juliana Atmadjaja Hidajat Sutanto A. Sophia Suhendra Wirawan Joia M. Subianto Ervan Wifanie Shinta Setiadi Lauw Hansing Astried Ambarsari Ferdinand Suganda Eunike Santoso Agus Kesuma Vera Sonya Wangke
Tempat Tanggal Lahir
Anak ke
Jakarta, 06-05-2015
1
Jakarta, 27-07-2015
3
Jakarta, 16-02-2015
2
Jakarta, 17-01-2015
2
Jakarta, 22-12-2015
2
Jakarta, 25-09-2015
2
Jakarta, 31-05-2015
3
Jakarta, 26-10-2015
2
Jakarta, 15-01-2016
2
POS PELAYANAN GKI SAMANHUDI DI BUMI CIMACAN GKI Samanhudi mengadakan Kebaktian Minggu pk. 10.00 di Club House Bumi Cimacan. Kami mengundang Saudara-Saudari yang berada di sekitar Puncak, untuk beribadah dan bersekutu bersama-sama.
Laporan Kebaktian Pos Pelayanan Cimacan 28 Februari 2016 Jumlah Kehadiran Laki – laki
18
Perempuan
Persembahan
27
Anak
6
(Rupiah)
Persembahan Kebaktian Umum Persembahan Sekolah Minggu Persembahan Syukur Jumlah Persembahan
10
601.000,00 75000,00 500.000,00 1.176.000,00
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
SAKRAMEN BAPTIS DEWASA DAN PENGAKUAN PERCAYA/SIDI Pada Minggu, 20 Maret 2016 dalam Kebaktian II akan dilaksanakan Baptis Dewasa dan Pengakuan Percaya/Sidi, dilayani oleh: Pdt. Iwan Tri Wakhyudi. Di bawah ini nama-nama anggota Baptis Dewasa dan Pengakuan Percaya/ Sidi:
Peserta Baptis Dewasa NO. 1 2 3 4
NAMA
ALAMAT
Andrew Reinaldo Halim Darwono Subroto Setiadi Sulaiman Yonathan
Jln. Mangga Besar Jakarta Barat Jln.Wuluh, Jakarta Barat Jln. Sunter Mas, Jakarta Utara Jln. Pesanggrahan, Jakarta Barat
Peserta Mengaku Percaya (Sidi) No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13
NAMA
ALAMAT
Darrel Matthew Widjaja Epriliah Erline Natalia Kevin Ekawidjaja Lee Natasya Kristi Jofa
Taman Villa Meruya, Jakarta Barat Ciater Permai, BSD - Serpong Jln. Bungur Besar, Jakarta Pusat Jln. Belakang Pasar Baru, Jakarta Pusat Jln. Kramat Jaya Baru, Jakarta Pusat
Nathania Jifia Rizald Ngabalin Ryan Nathanael Stephanus Theo Stevanie Elyzabeth Theodorus Calvin Aprilianto
Jln. Manyar Permai, Jakarta Utara Pesanggrahan, Kembangan Jak. Barat Jln. Kramat Jaya Baru, Jakarta Pusat Jln. Dwiwarna, Jakarta Pusat Jln. Pintu Air , Jakarta Pusat Jln. Cipinang Lontar, Jakarta Timur
Yosua Vincent Julius Budiwiharja
Gg. Mandor, Jakarta Pusat Jln. Kelapa Nias, Jakarta Timur
PERSIAPAN KEBAKTIAN PASKAH 2016 HARI/TANGGAL
WAKTU
KEGIATAN
Sabtu, 12 Maret 2016 Minggu, 13 Maret 2016 Minggu, 20 Maret 2016 Senin, 21 Maret 2016 Selasa, 22 Maret 2016
Pk. 17.00 Pk. 13.00 Pk. 13.00 Pk. 19.00 Pk. 19.30
Geladi Kotor Jumat Agung Geladi Kotor Paskah Geladi Bersih Jumat Agung Geladi Bersih Malam Getsemani Geladi Bersih Paskah
11
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
KESAKSIAN DAN PELAYANAN DANA SAMARIA Dana Samaria adalah dana pengobatan bagi anggota jemaat GKI Samanhudi yang sakit dan tidak mampu membiayai pengobatannya. Dana ini dikumpulkan sebagai ungkapan kasih dari anggota jemaat terhadap saudara seiman yang mengalami kesulitan biaya pengobatan. Dana Samaria terus dikumpulkan agar sewaktu-waktu dapat disalurkan jika ada anggota jemaat GKI Samanhudi yang membutuhkan biaya pengobatan.Umat yang tergerak hatinya untuk menolong sesama anggota jemaat yang sakit dapat memberikan persembahan melalui amplop Dana Bantuan Pengobatan Samaria (amplop ini tersedia di setiap pintu masuk GKI Samanhudi); atau mentransfernya ke rekening Maybank 2132433332 a.n. Gereja Kristen Indonesia Jawa Barat.
Laporan Penerimaan & Pengeluaran Dana Samaria 04 Maret 2016 Keterangan Jumlah (Rp) Total (Rp) 267.995.472,00
Saldo per 26 Februari 2016 Penerimaan s.d. 04 Maret 2016 Penerimaan: Total NN WM E$L HNS Total Penerimaan: Pengeluaran: Total Pengeluaran Saldo per 04 Maret 2016
KATA HATI
4.350.000,00 500.000,00 1.000.000,00 1.000.000,00 6.850.000,00 0 274.845.472,00
“Kita, yang kuat, wajib menanggung kelemahan orang yang tidak kuat dan jangan kita mencari kesenangan kita sendiri. Setiap orang di antara kita harus mencari kesenangan sesama kita demi kebaikannya untuk membangunnya. Karena Kristus juga tidak mencari kesenangan-Nya sendiri...” (Roma 15:1-3a).
12
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
BANTUAN LAYANAN PENYUSUNAN LAPORAN SPT PAJAK TAHUNAN ORANG PRIBADI 2015 Majelis Jemaat GKI Samanhudi menyelenggarakan pelayanan bantuan penyusunan Laporan SPT Tahunan Orang Pribadi tahun 2015 secara cuma-cuma. Pelayanan ini dikhususkan bagi Anggota Jemaat GKI Samanhudi yang karena kondisi fisik dan kesehatan terkendala dalam membuat Laporan SPT Pajak tersebut. Bagi Anggota Jemaat yang berminat, silakan menghubungi Bpk Untung Abadi (081310999895). Permohonan layanan diterima selambat-lambatnya 15 Maret 2016.
KATEGORIAL CERAMAH KESEHATAN Komisi Dewasa akan mengadakan ceramah tentang Maag dan Penatalaksanaannya pada: Hari/Tanggal : Rabu, 30 Maret 2016 Waktu : Pk. 10.00-12.00 Tempat : Ruang Aula Penceramah : DR. Dr. Robert Ganda Sentana MS Pendaftaran : Ibu Vany (0811-115455); Ibu Mei Lan (0818-07977770) atau TU GKI Samanhudi dengan Erma (021-3844353) Kami mengundang anda untuk menghadirinya tanpa dipungut biaya.
PERSIAPAN GURU SEKOLAH MINGGU Diadakan pada Minggu 06 Maret 2016, pk. 11.30 WIB Kelas
Dipimpin oleh
Balita
Pdt. Iwan Tri Wakhyudi
Kecil
Bpk. Rickseir
Besar
Pdt. Lucia D. Widjaja
Tema
Memuji Tuhan dengan Nyanyian Yesus Hidup Di Taman Getsemani Tuhan Yesus Disalib Di Taman Getsemani Tuhan Yesus Disalib
13
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
LAPORAN SEKOLAH MINGGU 28 FEBRUARI 2016 Guru Sekolah Minggu
Anak Sekolah Minggu Sekolah Minggu
Pria
Wanita
Anggota Nonanggota
Pk. 07.00 GKI Samanhudi Pk. 09:30 GKI Samanhudi Pk.18:00 GKI Samanhudi Pk.09:00 Pembangunan Pk. 09:00 Pintu Besi TOTAL
Pria
Wanita
Assisten
Anggota Nonanggota
Persembahan (Rp)
6
1
4
2
0
5
0
150.000,00
29
34
24
27
5
16
9
1.354.000,00
6
6
0
6
2
2
1
327.000,00
0
19
0
9
1
3
0
185.000,00
4
28
3
40
3
8
2
507.000,00
45
88
31
84 11
34
12
2.523.000,00
133
115
PERSEKUTUAN PEMAHAMAN ALKITAB WILAYAH (PAW) Umat diundang untuk mengikuti PAW pada Kamis 10 Maret 2016, pukul 19.00 (kecuali di Tomang Barat Baru & Kelapa Gading pukul 19.30 dan di Karang Anyar/ Kartini pukul 18.30) Tema : Pengosongan Diri di Tengah Dunia yang Egois Bacaan Alkitab : Filipi 2:1-11
No
Tempat
Pel. Firman & Penatua
Koordinator
01
GKI Samanhudi
Pdt. Em. Jefta Ch. W. Pnt. Sunny Fadjar
Ibu Retno Umiyati Bpk. Apin
02
Kel. Christine Jln. Karang Anyar
Pdt. Em. Setiawan Oetama Pnt. Lauw Mei Lan Pnt. Sim Meilyana
Ibu Christine
03
Kel. Pnt. Sam Andy A. Jln. Petojo Utara
Ibu Rachmawati Pnt. Nani E. Chandra
04
Kel. Pnt. Stellawati Jahja Jln.Billa, Jakarta Pusat
Pdt. Frida Situmorang Pnt. Sam Andy Adinata Pnt. Rina Pdt. Semuel Akihary Pnt. Stellawati Jahja
14
Ibu Lidya
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________ No
Tempat
Pel. Firman & Penatua
Koordinator
05
Kel. Margaretha Tomang Barat Baru
Pdt. Em. Liely S. Setiadi Pnt. Indra Irawan Pnt. Suharjanto Nicolaus
06
Kel. Mirna Taman Apel Kel. Susi Taman Alfa Indah
Pdt. Em. Jonatan Subianto Pnt. Kristiana W. Pnt. Rusdy S. Moeljana Pdt. Febe Oriana Hermanto Ibu Lisa Puspa Dewi (GKI Gunung Sahari) Pnt. Budiarto Rusli
07
Ibu Margaretha Ibu Diana Satyahadi Pnt. Liem Sioe Tjong
1
Kel. Patricia Danau Sunter Selatan
Sdri. Maria Sindhu Pnt. Matthew Ong Pnt. Sugianto Suparman
Ibu Isma Susanty Ibu Chandra R.
Kel. Budi Purwadaria Kelapa Gading
Pdt. Grace Bustami (GPIB Betania-Cililitan) Pnt. Doris Setiawaty
Bpk. Budi Purwadaria Ibu Anna Susanto
09
Kel. Prawira Grogol
Pdt. Iwan Tri Wakhyudi
Ibu Endang
10
Kel. Daniel S. Pondok Mijan GolfTangerang
Pdt. Lucia D. Widjaja Pnt. Ertien M. Sugiono Pnt. Jamy Kumalasari
Ibu Melly Handoko Ibu Liana Sutama
08
PEMBINAAN JEMAAT KOLPORTASE GKI SAMANHUDI Selamat Bercinta-33 Renungan Tentang Komitmen Soal bercerai, Yesus beda ajaran dengan Perjanjian Lama. Hubungan seks belum berarti cinta. Hubungan seks masa pacaran. Cinta bisa membuat orang jadi tidak rasional. Penyebab takut membuat komitmen. Kapan buka kenyataan kepada anak angkat. Orang pikun tidak ingat apa Yesus nama Tuhan atau nama besar, apa mereka bisa diajak beroa? Membuat 33 renungan Pdt. Andar antara lain pokok-pokok itu. Di Toko Buku GKI Samanhudi. Rp25.600 (sudah diskon 20%).
15
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
KELAS KATEKISASI BARU Kelas Katekisasi baru hari Selasa akan mulai diadakan pada 01 Maret 2016, pk.19.00. Dilayani oleh Tempat
: Pdt. Semuel Akihary dan Pnt. Sam Andy Adinata /Ibu Tjhin Valentine : Ruang 1 Lt. 2 (gedung Samanhudi no. 30)
Formulir pendaftaran dapat diambil pada TU gereja atau langsung datang ke tempat diadakannya Katekisasi.
SARANA PENUNJANG AGENDA RAPAT MAJELIS JEMAAT & PENGURUS KOMISI Rapat Majelis Jemaat Hari Rabu
Tanggal 16 Maret „16
Waktu Pk. 19.00
Kegiatan BPMJ
Tempat R. Rapat
Rapat Pengurus Komisi/ Kelompok Kerja Hari
Tanggal
Waktu
Kegiatan
Tempat
Selasa
01 Maret „16
Pk. 09.00
Pengurus Komisi Dewasa
R Ibu & Anak
Minggu
06 Maret „16
Pk. 09.00
Pengurus Pelawat
R Serbaguna B
Selasa
08 Maret „16
Pk. 11.30
Pengurus Komisi Lansia
R Ibu & anak
Selasa
08 Maret „16
Pk. 18.30
Komisi Musik
R Ibu & Anak
Selasa
15 Maret „16
Pk. 19.30
BIMUS
R Ibu & Anak
Minggu
20 Maret „16
Pk. 11.00
Pengurus & Koord. PAW
R Sebaguna B
KATA HATI
Ingatlah, jangan terlalu sibuk mengumpulkan berkat-berkat Tuhan sampai melupakan Si Pemberi berkat. Jangan pula terlalu sibuk menyambung hidup sampai lupa Si Pemberi hidup -Anonim -
16
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
PENERIMAAN MAHASISWA BARU Universitas Kristen Krida Wacana membuka Pendaftaran Mahasiswa baru tahun Akademik 2016-2017, melalui jalur Ujian Saringan Masuk (USM) periode Februari 2016. Keterangan Pendaftaran USM(Ujian Saringan Masuk) Pendaftaran Jalur Prestasi Tes Kesehatan : Khusus Untuk Fakultas Kedokteran & Teknik Elektro) Wawancara Psikologis: Khusus Fakultas Kedokteran
Jadwal Pendaftaran Maret
April
26 Februari-18 Maret 2016
28 Maret - 29 April 2016
26 Februari-18 Maret 2016
28 Maret -29 April 2016
Tempat Kampus 1 UKRIDA (JlnTanjung Duren Raya No.4 Grogol Jakarta Barat)
PROGRAM STUDI: Kedokteran Umum (S1) Fakultas Ekonomi (Manajemen & Akuntansi)(S1) Fakultas Psikologi (S1) Fakultas Teknik & Ilmu Komputer (Teknik Sipil,Teknik Informatika,Teknik Industri,Teknik Elektro,Sistem Informasi)(S1) Program Studi Sastra Inggris(S1) Magister Manajemen(S2) I . Jalur Ujian Saringan Masuk : merupakan jalur penerimaan mahasiswa baru dengan melalui ujian saringan masuk (USM) II. Jalur Beasiswa: merupakan jalur penerimaan mahasiswa baru tanpa ujian saringan masuk dan berhak mendapatkan potongan biaya Sumbangan Pengembangan Pendidikan (SPP) untuk NON FK 25%, dan Sastra Inggris 30% dengan ketentuan sebagai berikut : Jalur Nilai Mata Pelajaran : Program studi Non FK dan Sastra Inggris diberikan kepada siswa yang memiliki nilai rata-rata Matematika dan Bhs Inggris pada rapot kelas 10 & 11 minimal 7 (tujuh) dan tidak ada angka merah (angka di bawah nilai SKBM/KKM) serta saat ini berada di kelas 12. Pendaftaran dapat dilakukan secara ON LINE melalui www.ukrida.ac.id. Informasi Pendaftaran: Call UKRIDA: 1500091 Telp: 021-566-9999 Email :
[email protected]
17
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
PENERIMAAN MAHASISWA BARU Universitas Kristen Maranatha membuka pendaftaran penerimaan mahasiswa baru tahun akademik 2016-2017 melalui jalur Ujian Saringan Masuk (USM) Periode Februari 2016 yang akan diselelnggarakan pada: Keterangan Pendaftaran USM Ujian Saringan Masuk Tes Bakat dan Kepribadian (khusus Fakultas Kedoktoteran) Tes Psikotes (khusus Fakultas Psikologi)
Hari/tanggal Periode April Periode Mei 15 Februari-21April „16 15 Februari-12 Mei „16 24 April 2016 14 Mei 2016 23 April 2016
15 Mei 2016
Tempat: Kampus Universitas Kristen Maranatha Bandung Untuk informasi lebih lanjut mengenai USM dapat dilihat melalui website UK Maranatha. Pendaftaran online:pmb.maranatha.edu. 002-2005926, 2005927; email:
[email protected].
Membutuhkan Pekerjaan Hendry Purnama Surjadi, usia 44 tahun, membutuhkan pekerjaan, pendidikan D3 Managemen Perusahaan. Pengalaman kerja: Kepala Gudang/Logistik, menguasai komputer Microsoft Word/Excel dan internet. Alamat: Jln. Rawa Bengkel No. 46 RT/RW. 004/07 Cengkareng Barat-Jakarta Barat. No. HP. 081315995134 email:
[email protected].
LAPORAN PERSEMBAHAN 28 FEBRUARI 2016 Persembahan Persepuluhan (dalam Ribuan Rp) NN (K.Lansia) NN NN ES 10226 10227 MSG NN NN NN NN NN
20 20 40 100 100 100 150 180 200 200 200 275
988702 NN (KR) NN (KP) NN 865663 844866 4606 NN NN HH NN RS
300 350 400 450 465 500 588 850 880 900 950 1,000
18
NN 916786 998881 Smile KK 845022 8971 NN 6232 (Bca) NN (KP) NN 814083
1,000 1,100 1,200 1,210 1,350 1,500 2,050 2,500 3,000 4,100 4,400 4,500
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________ EBT 999037/9037 Via BCA IN IRE
300 300
1,765 1,000
NN NN
1,000 1,000
A1A2
500
RGES (Bca)
BJ
11,500
9,300
Persembahan Bulanan (dalam Ribuan Rp) NN NN NN NN 916786 029/2000 G.T NN 440982 0710564/0810722
NN NN NN 4030/4536/83 019415 896512 896513 927247 Via BCA KKH
20 20 25.5 50 50 50 50 50 50 70 100 100 100 100 100 100 100 100
2,500
NN 942401 NN NN NN NN 4712 917014 999037 3030 / 4158 11046 4606 NN PS 0510332 1411374/5 029808 JM73
121 150 150 150 150 150 150 200 200 200 200 200 300 300 300 300 300 350
968329 2860 WM 772975 / 844867 Sa 5426 (Bca) NN 896541 / 4767 10614 / 10615 Maret 1110981 Kei & Kyle 1110980 5426 (Bca) NN (Bca) HAEG NHHS
400 500 500 600 875 900 900 1,000 1,000 1,000 1,000 1,100 1,200 1,800 2,500 2,500 SGD.350
968154
500
814195 / 793478
1,500
Aneka Persembahan OTA : NN Syukur : SHWC
Via BCA : RB Enny NN Caroline RHG YS NN
100 USD.3,600
1,400 3,100 250 1,500 11,500 1,500 10,000
Persembahan Komisi – komisi : Remaja, 28 Februari 2016 Pemuda, 28 Februari 2016 Anak, 21 Februari 2016 Inggris, 27 Februari 2016 Mandarin, 27 Februari 2016 Lansia, 01 Maret 2016 Dewasa, 02 Maret 2016 Kantin, 28 Februari 2016
CB J‟SHS MP SW NN TS
19
695 1,933 2,694.5 170 300 1,340 860 854
3,000 350 1,000 900 800 2,000
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________ Sisa Anggaran Bidang/Komisi/Pokja ( BCA ) Pengembalian Komisi – komisi : Kebaktian Pertukaran Konsistorium, 31 Januari 2016 Pelawat, Februari 2016 Rhemata, Februari 2016
1,192.2 271 1,807
Pasutri, Kebersamaan Natal 09 Januari 2016 Anak, non rutin Juli s.d Desember 2015 ke III Dana Siswa, Februari 2016
6,250 4,500 250
Persembahan uang dapat ditransfer ke: Bank Mandiri Cabang Krekot a.n. GKI Jabar Samanhudi, no. rek. 119-0002011714; BCA Cabang Asemka a.n. GKI Jabar, no. rek. 001.303.3398. Persembahan untuk pembangunan gedung: BCA Cabang Asemka a.n. GKI Jabar,no. rek. 001.303.6761
Warta Jemaat GKI Samanhudi ini dapat dilihat dan diunduh melalui: www.gki-samanhudi.or.id
20
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
ANEKA PELAYANAN KANTOR TU GKI SAMANHUDI Pk. 06.30-11.00 Minggu Pk. 17.00-19.30 Senin Libur Selasa – Jumat Pk. 08.00-16.00 Sabtu Pk. 08.00-13.00 PERPUSTAKAAN GKI SAMANHUDI Selasa – Jumat Pk. 08.00-16.00 Sabtu Pk. 08.00-13.00 Pk. 06.30-11.00 Minggu Pk. 17.00-19.30 TOKO BUKU GKI SAMANHUDI (Di samping Perpustakaan) Minggu Pk. 07.00-12.00 KONSULTASI HUKUM Jln. Samanhudi, No. 28, Jakarta Pusat Selasa Pk. 10.00-11.00(dengan perjanjian) POLIKLINIK GKI SAMANHUDI Jln. Kelinci, No. 34, Jakarta Pusat Senin – Sabtu Pk. 08.00-12.00 KONSULTASI PSIKOLOGI Jln. Kelinci, No. 34, Jakarta Pusat Rabu Pk. 10.00-12.00 Jumat Pk. 10.00-12.00 Untuk Perjanjian hubungi Poliklinik Telpon 3866105 pada jam kerja Poliklinik PERKUMPULAN PENGHIBURAN KEDUKAAN (PPK) TABITHA Jln. Garuda, No. 82 G-H, Kemayoran. Tel. 021-4244477,6240606, 5682290 fax 021-4246495 Senin – Jumat Pk. 08.00-17.00 Pelayanan 24 jam: Jln. Hemat I, Gang Buntu II/27, Daan Mogot, Jakarta Tel. 021-5682290; fax 021-5661946 PANTI WERDA KRISTEN HANA Jln. H. Taip, No 52, Kedaung, Pamulang, Tangerang Tel. 021-7402932, 021-7442802
21
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
KEGIATAN SEPEKAN Hari/ Tgl.
Waktu
Tema & Bacaan Alkitab
Kegiatan
Minggu/ Pk.07.00 06 Mar.‟16 Pk.09.30 Pk.18.00 Pk.07.30 Pk.07.30 Pk.09.30 Pk.07.00 Pk.09.30 Pk.18.00 Pk.09.00 Pk.09.00 Pk.10.30 Pk.11.00 Pk.11.00 Pk.11.30 Pk.11.30 Pk.14.00
Kebaktian I Kebaktian II Kebaktian III Kebaktian Remaja Kebaktian Peranan Kebaktian Pemuda Sekolah Minggu Samanhudi Sekolah Minggu Samanhudi Sekolah Minggu Samanhudi Sekolah Minggu Pintu Besi Sekolah Minggu Pembangunan PS Philadelphia PS Anak Gloria Galilea Orchestra PS Jubilate Kolintang Anak PS Hosiana
Senin/ Pk.05.00 07 Mar „16 Pk.07.00 Pk.09.30
Senam Doa Pagi Senam
Selasa/ Pk.07.00 08 Mar ‟16 Pk.09.00
Doa Pagi Katekisasi
Pdt. Frida Situmorang Pdt. Frida Situmorang Pdt. Frida Situmorang Pdt. Em. Jonatan S. Pdt. Lucia D. Widjaja Pdt. Em. Setiawan O. Guru Sekolah Minggu Guru Sekolah Minggu Guru Sekolah Minggu Guru Sekolah Minggu Guru Sekolah Minggu Komisi Musik Komisi Musik Komisi Musik Komisi Musik Komisi Musik Komisi Musik
Markus 12:38-40
Pk.10.00
Persekutuan Lansia
Pk.12.00 Pk.17.00 Pk.19.00 Pk. 19.00 Pk.19.30
PS Anugerah Kolintang Efrata 3 VG Imanuel Katekisasi Maranatha
Pelayan Firman/ Fasilitator
Markus 12:41-44 Katekisasi dan Alkitab Rahab: Perempuan Sundal yang Berjasa (Yosua 2:8-15)
Alkitab
Ibu Silvia Nelson Ibu Yvonne Pdt. Em. Setiawan O. Pdt. Lucia D. Widjaja Pdt. Lucia D. Widjaja
Komisi Musik Komisi Musik Komisi Musik Pdt. Semuel Akihary Komisi Musik
Libur Hari Raya Nyepi Kamis/ Pk.07.00 10 Mar ‟16 Pk.09.30 Pk.09.30 Pk.19.00
Jumat/ 11 Mar „16
Pk.05.00 Pk.07.00 Pk.10.00 Pk.11.00 Pk.19.00
Doa Pagi Senam Angklung Haleluya PAW
Markus 13:14-23
Pengosongan diri di Tengah dunia yang Egois (Filipi 2:1-11)
Senam Doa Pagi PA Dewasa Efrata 2 PS Mazmur
Markus 13:24-35
22
Pdt. Em. Liely S. Setiadi Komisi Musik Pdt. Em. Jefta Ch. W.
Ibu Silvia Nelson Pdt. Em. Jonatan S. Pdt. Em. Setiawan O. Komisi Musik Komisi Musik
Warta Jemaat GKI Samanhudi 06 Maret 2016___________________________
Sabtu/ Pk.07.00 12 Mar ‟16 Pk.09.30
Doa Pagi Persekutuan Bahasa Inggris
Markus 14:1-11 Pnt. Eko Setiawan Everything Possible for Rev. Jerson God (Matthew 19:16-26)
Pk.09.30
Persekutuan Bahasa Mandarin
Hukum yang Terutama (Matius 22:34-35)
Pk.11.00 Pk.15.30
English Conversation Latihan Pramuka
Pdt. Em. Andreas Simeon (GKI Bungur)
Kakak Pembina
Pelayanan Pastoral Pendeta
“Akulah gembala yang baik, dan Aku mengenal dombadomba-Ku dan domba-domba-Ku mengenal Aku” (Yohanes 10:14)
Hari
Waktu
Pendeta Yang Melayani
Selasa
Pk.08.00-10.00
Pdt. Iwan Tri. Wakhyudi
Rabu
Pk.08.00-10.00
Pdt. Lucia D.Widjaja
Kamis
Pk.08.00-10.00
Pdt. Semuel Akihary
Jumat
Pk.10.00-12.00
Pdt. Frida Situmorang
Pelayanan Pastoral Pendeta Emeritus (Perjanjian) Pendeta Yang Melayani
Nomor Telepon
Pdt. Em. Jonatan Subianto
021-5601808,0816781596
Pdt. Em. Liely S. Setiadi
021-5686764,0816781590
Pdt. Em. Setiawan Oetama
021-4508261,0816781599
23