KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG NOMOR 19/P/2016 TENTANG PEMBERHENTIAN DAN PENGANGKATAN SEKRETARIS JURUSAN PADA FAKULTAS DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA REKTOR UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG, Menimbang
: a.
b.
Mengingat
: 1.
bahwa dengan telah berakhirnya masa jabatan Sekretaris Jurusan pada Fakultas Periode Tahun 2012-2016, maka perlu memberhentikan dan mengangkat Sekretaris Jurusan pada Fakultas Periode Tahun 2016-2020 di Lingkungan Universitas Negeri Semarang; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Keputusan Rektor tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Sekretaris Jurusan pada Fakultas di Lingkungan Universitas Negeri Semarang;
Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4301); 2. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen (Lembaran Negara Tahun 2005 Nomor 157, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4586); 3. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi (Lembaran Negara Tahun 2012 Nomor 158, Tambahan Lembaran Negara Nomor 5336); 4. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (Lembaran Negara Tahun 2014 Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Nomor 5495); 5. Peraturan Pemerintah Nomor 9 tahun 2003 tentang Wewenang Pengangkatan, Pemindahan dan Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Tahun 2003 Nomor 15, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4263); 6. Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi (Lembaran Negara Tahun 2014 Nomor 16, Tambahan Lembaran Negara Nomor 5500); 7. Keputusan Presiden Nomor 271 Tahun 1965 tentang Pengesahan Pendirian IKIP Semarang; 8. Keputusan Presiden Nomor 124 Tahun 1999 tentang Perubahan Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan (IKIP) Semarang, Bandung dan Medan menjadi Universitas; 9. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 13 Tahun 2012 tentang Pemberian Kuasa dan Delegasi Wewenang Pelaksanaan Kegiatan Administrasi Kepegawaian Kepada Pejabat Tertentu di lingkungan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan; 10. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 8 Tahun 2011 tentang Statuta Universitas Negeri Semarang; 11. Peraturan Menteri Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Nomor 23 Tahun 2015 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Negeri Semarang; 12. Keputusan Menteri Keuangan Nomor 362/KMK.05/2008 tentang Penetapan Universitas Negeri Semarang pada Departemen Pendidikan Nasional sebagai Instansi Pemerintah yang Menerapkan Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum;
13. Keputusan Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Nomor 260/MPK.A4/KP/2014 tentang Pengangkatan Prof. Dr. Fathur Rokhman, M.Hum. sebagai Rektor Universitas Negeri Semarang Periode Tahun 2014-2018; 14. Peraturan Rektor Nomor 33 Tahun 2015 tentang Tata Cara Pengangkatan dan Pemberhentian Pimpinan Jurusan/Bagian, Program Studi Dan Laboratorium/Bengkel/Studio di Universitas Negeri Semarang; 15. Keputusan Rektor Universitas Negeri Semarang Nomor 162/O/2004 tentang Penyelenggaraan Pendidikan di Universitas Negeri Semarang; MEMUTUSKAN: Menetapkan : KESATU
: Memberhentikan dengan tercantum pada lajur 2 jabatannya masing-masing lampiran I keputusan pengabdiannya.
hormat Pegawai Negeri Sipil yang namanya dari daftar lampiran keputusan ini dari seperti yang tercantum pada lajur 4 dari daftar ini, dengan ucapan terima kasih atas
KEDUA
: Mengangkat Pegawai Negeri Sipil yang namanya tercantum pada lajur 2 dari daftar lampiran keputusan ini dari jabatannya masing-masing seperti yang tercantum pada lajur 4 dari daftar lampiran II keputusan ini.
KETIGA
: Masa Jabatan Sekretaris Jurusan pada Fakultas Universitas Negeri Semarang adalah 4 (empat) tahun.
KEEMPAT
: Kepada Pejabat yang diangkat diberikan tunjangan jabatan sebagai Sekretaris Jurusan pada Fakultas di Lingkungan Universitas Negeri Semarang sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
KELIMA
: Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.
KEENAM
: Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam pembuatan keputusan ini akan diperbaiki sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
di Lingkungan
Ditetapkan di Semarang pada tanggal 8 Januari 2016 REKTOR UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG,
FATHUR ROKHMAN NIP196612101991031003 Tembusan keputusan ini disampaikan kepada: 1. Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi di Jakarta 2. Kepala BKN di Jakarta 3. Dirjen Anggaran Kemenkeu di Jakarta 4. Kepala Biro TUK BKN di Jakarta 5. Kepala Biro Kepegawaian Kemristekdikti di Jakarta 6. Kepala Kantor Regional I BKN di Yogyakarta 7. Wakil Rektor di lingkungan Unnes 8. Dekan di lingkungan Unnes 9. Ketua Lembaga di lingkungan Unnes 10. Direktur Program Pascasarjana Unnes 11. Kepala Biro di lingkungan Unnes 12. Kepala UPT di lingkungan Unnes 13. Kepala Bagian Keuangan BAPK Unnes 14. Yang bersangkutan
LAMPIRAN I KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG NOMOR 19/P/2016 TENTANG PEMBERHENTIAN DAN PENGANGKATAN SEKRETARIS JURUSAN PADA FAKULTAS DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG DAFTAR NAMA SEKRETARIS JURUSAN PADA FAKULTAS PERIODE 2012-2016 DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG YANG DIBERHENTIKAN
1 1
2 Heri Triluqman Budisantoso, S.Pd./19820114 200501 1 001
PANGKAT GOL. RUANG, JAB. FUNG. 3 Penata Muda, III/a, Asisten Ahli
2
Dr. Tri Suminar, M.Pd. 19670526 199512 2 001
Penata Tk. I, III/d, Lektor
3
Kusnarto Kurniawan, S.Pd., M.Pd., Kons./19710114 200501 1 002 Rahmawati Prihastuty, S.Ps., M.Si./19790502 200801 2 018 Fitria Dwi Prasetyaningtyas, S.Pd., M.Pd./19850606 200912 2 007
Penata, III/c, Lektor
6
Diana, S.Pd., M.Pd. 19791220 200604 2 001
Penata, III/c, Lektor
7
Ahmad Syaifudin, S.S., M.Pd. 19840502 200812 1 005
Penata Muda, III/a, Asisten Ahli
8
Ermi Dyah Kurnia, S.S., M.Hum. 19780502 200801 2 025
Penata, III/c, Lektor
9
Dr. Rudi Hartono, S.S., M.Pd. 19690907 200212 1 001
Penata Tk. I, III/d, Lektor Kepala
10
Dr. B. Wahyudi Joko S., M.Hum. 19611026 199702 2 001
Pembina, IV/a, Lektor Kepala
11
Supatmo, S.Pd., M.Hum. 19680307 199903 1 001 Drs. Eko Raharjo, M.Hum. 19651018 199203 1 001
Penata Tk. I, III/d, Lektor Kepala Pembina, IV/a, Lektor Kepala
Romadi, S.Pd., M.Hum. 19691210 200501 1 001 Drs. Suroso, M.Si. 19600402 198601 1 001 Drs. Setiajid, M.Si. 19600623 198901 1 001
Penata, III/c, Lektor Penata, III/c, Lektor Pembina Tk. I, IV/b, Lektor Kepala
16
Dra. Elly Kismini, M.Si. 19620306 198601 2 001
Pembina Tk. I, IV/b, Lektor Kepala
17
Dr. Mulyono, M.Si. 19700902 199702 1 001 Dr. Suharto Linuwih, M.Si. 19680714 199603 1 005
Penata Tk. I, III/d, Lektor Penata, III/c, Lektor
NO
4 5
12 13 14 15
18
NAMA/NIP
Penata Muda III/b, Asisten Penata Muda III/b, Asisten
Tk. I, Ahli Tk. I, Ahli
DIBERHENTIKAN DARI JABATAN 4 Sekretaris Jurusan Kurikulum Teknologi Pendidikan FIP Sekretaris Jurusan Pendidikan Luar Sekolah FIP Sekretaris Jurusan Bimbingan Konseling FIP Sekretaris Jurusan Psikologi FIP Sekretaris Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar FIP Sekretaris Jurusan Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini FIP Sekretaris Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia FBS Sekretaris Jurusan Bahasa dan Sastra Jawa FBS Sekretaris Jurusan Bahasa dan Sastra Inggris FBS Sekretaris Jurusan Bahasa dan Sastra Asing FBS Sekretaris Jurusan Seni Rupa FBS Sekretaris Jurusan Seni Drama Tari dan Musik FBS Sekretaris Jurusan Sejarah FIS Sekretaris Jurusan Geografi FIS Sekretaris Jurusan Politik dan Kewarganegaraan FIS Sekretaris Jurusan Sosiologi dan Antropologi FIS Sekretaris Jurusan Matematika FMIPA Sekretaris Jurusan Fisika FMIPA
2 Dra. Sri Nurhayati, M.Pd. 19660106 199003 2 002 Dr. Siti Alimah, M.Pd. 19741117 200501 2 002 Parmin, S.Pd., M.Pd. 19790123 200604 1 003 Diharto, S.T., M.Si. 19720514 200112 1 002 Dr. Samsudin Anis, M.T. 19760101 200312 1 002 Tatyantoro Andrasto, S.T., M.T. 19680316 199903 1 001 Octavianti Paramita, S.Pd., M.Sc. 19811009 200501 2 001
PANGKAT GOL. RUANG, JAB. FUNG. 3 Penata Tk. I, III/d, Lektor Penata Muda Tk. I, III/b, Lektor Penata, III/c, Lektor Penata Tk. I, III/d, Lektor Penata Tk. I, III/d, Lektor Pembina, IV/a, Lektor Kepala Penata Tk. I, III/d, Lektor Kepala
26
Andry Akhiruyanto, S.Pd., M.Pd. 19810129 200312 1 001
Penata Tk. I, III/d, Lektor
27
Sri Haryono, S.Pd., M.Or. 19691113 199802 1 001
Pembina, IV/a, Lektor Kepala
28
Sugiarto, S.Si., M.Sc. AIFM. 19801224 200604 1 001
Penata Muda, III/a, Asisten Ahli
29
Sofwan Indarjo, S.KM., M.Kes. 19760719 200812 1 002
Penata Muda Tk. I, III/b, Asisten Ahli
NO 1 19 20 21 22 23 24 25
NAMA/NIP
DIBERHENTIKAN DARI JABATAN 4 Sekretaris Jurusan Kimia FMIPA Sekretaris Jurusan Biologi FMIPA Sekretaris Jurusan IPA Terpadu FMIPA Sekretaris Jurusan Teknik Sipil FT Sekretaris Jurusan Teknik Mesin FT Sekretaris Jurusan Teknik Elektro FT Sekretaris Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga FT Sekretaris Jurusan Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi FIK Sekretaris Jurusan Pendidikan Kepelatihan Olahraga FIK Sekretaris Jurusan Ilmu Keolahragaan FIK Sekretaris Jurusan Ilmu Kesehatan Masyarakat FIK
REKTOR UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG,
FATHUR ROKHMAN NIP196612101991031003
LAMPIRAN II KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG NOMOR 19/P/2016 TENTANG PEMBERHENTIAN DAN PENGANGKATAN SEKRETARIS JURUSAN PADA FAKULTAS DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG DAFTAR NAMA SEKRETARIS JURUSAN PADA FAKULTAS PERIODE 2016-2020 DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG YANG DIANGKAT
1 1
2 Dr. Yuli Utanto, S.Pd.,M.Si. 197907272006041002
PANGKAT GOL. RUANG, JAB. FUNG. 3 Penata Muda, (III/a), Asisten Ahli
2
Dr. Tri Suminar, M.Pd. 196705261995122001
Penata Tk. I, (III/d), Lektor
3
Kusnarto Kurniawan, S.Pd.,M.Pd., Kons./ 197101142005011002
Penata, (III/c), Lektor
4
Sugiariyanti S.Psi., M.A. 197804192003122001
5
Farid Ahmadi, S.Kom., M.Kom., Ph.D./ 197701262008121003
Penata Muda, (III/a), Asisten Ahli Penata Muda Tk. I, (III/b), Asisten Ahli
6
Diana, S.Pd., M.Pd. 197912202006042001
Penata, (III/c), Lektor
7
Ahmad Syaifudin, S.S., M.Pd. 19840502 200812 1 005
Penata Muda, (III/a), Asisten Ahli
8
Ucik Fuadhiyah, S.Pd., M.Pd. 198401062008122001
Penata Muda Tk. I, (III/b), Lektor
9
Bambang Purwanto, S.S., M.Hum. 197807282008121001
Penata Muda Tk. I, (III/b), Asisten Ahli
10
Retno Purnama Irawati, S.S., M.A. 197807252005012002
Penata Tk. I, (III/d), Lektor Kepala
11
Mujiyono, S.Pd., M.Sn. 197804112005011001 Drs. Suharto, S.Pd., M.Hum. 196510181990031002 Romadi, S.Pd., M. Hum. 196912102005011001 Sriyanto, S.Pd., M.Pd. 197707222005011001 Andi Suhardiyanto, S.Pd.,M.Si. 197610112006041002
Penata, (III/c), Lektor Pembina Tk. I, (IV/b), Lektor Kepala Penata, (III/c), Lektor Penata, (III/c), Lektor Penata Muda Tk. I, (III/b), Lektor
16
Nurul Fatimah, S.Pd, M.Si. 198304092006042004
Penata Muda Tk. I, (III/b), Lektor
17
Dr. Mulyono, M.Si. 197009021997021001
Penata Tk. I, (III/d), Lektor
NO
12 13 14 15
NAMA/NIP
DIANGKAT DALAM JABATAN 4 Sekretaris Jurusan Kurikulum Teknologi Pendidikan FIP Sekretaris Jurusan Pendidikan Luar Sekolah FIP Sekretaris Jurusan Bimbingan Konseling FIP Sekretaris Jurusan Psikologi FIP Sekretaris Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar FIP Sekretaris Jurusan Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini FIP Sekretaris Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia FBS Sekretaris Jurusan Bahasa dan Sastra Jawa FBS Sekretaris Jurusan Bahasa dan Sastra Inggris FBS Sekretaris Jurusan Bahasa dan Sastra Asing FBS Sekretaris Jurusan Seni Rupa FBS Sekretaris Jurusan Seni Drama Tari dan Musik FBS Sekretaris Jurusan Sejarah FIS Sekretaris Jurusan Geografi FIS Sekretaris Jurusan Politik dan Kewarganegaraan FIS Sekretaris Jurusan Sosiologi dan Antropologi FIS Sekretaris Jurusan Matematika FMIPA
25
Adhi Kusumastuti, S.T., M.T., Ph.D./198110092003122001
PANGKAT GOL. RUANG, JAB. FUNG. 3 Penata, (III/c), Lektor Pembina, (IV/a), Lektor Kepala Pembina, (IV/a), Lektor Kepala Penata, (III/c), Lektor Penata Tk.I, (III/d), Lektor Kepala Penata Tk.I, (III/d), Lektor Pembina Tk. I, (IV/b), Lektor Kepala Penata, (III/c), Lektor
26
Andry Akhiruyanto, S.Pd, M.Pd. 198101292003121001
Penata Tk.I, (III/d), Lektor
27
Drs. Rubianto Hadi, M.Pd. 196302061988031001
Penata Tk.I, (III/d), Lektor Kepala
28
Sugiarto, S.Si., M.Sc., AIFM. 198012242006041001
Penata Muda, (III/a), Lektor
29
Mardiana, S.KM, M.Si. 198004202005012003
Penata Muda Tk. I, (III/b), Lektor
NO
NAMA/NIP
1 18
2 Dr. Masturi, M.Si. 198103072006041002 Dr. F. Widhi Mahatmanti, M.Si. 196912171997022001 Dra. Ely Rudyatmi, M.Si. 196205241987102001 Novi Ratna Dewi, S.Si., M.Pd. 198311102008012008 Eko Nugroho Julianto, S.Pd., M.T. 197207021999031002 Dr. Rahmat Doni Widodo ST, MT. 197509272006041002 Drs. Agus Suryanto M.T. 196708181992031004
19 20 21 22 23 24
DIANGKAT DALAM JABATAN 4 Sekretaris Jurusan Fisika FMIPA Sekretaris Jurusan Kimia FMIPA Sekretaris Jurusan Biologi FMIPA Sekretaris Jurusan IPA Terpadu FMIPA Sekretaris Jurusan Teknik Sipil FT Sekretaris Jurusan Teknik Mesin FT Sekretaris Jurusan Teknik Elektro FT Sekretaris Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga FT Sekretaris Jurusan Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi FIK Sekretaris Jurusan Pendidikan Kepelatihan Olahraga FIK Sekretaris Jurusan Ilmu Keolahragaan FIK Sekretaris Jurusan Ilmu Kesehatan Masyarakat FIK
REKTOR UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG,
FATHUR ROKHMAN NIP196612101991031003