MINGGU BIASA XI ( HUT Ke-29 GKI )
No. : 44
Tahun : XVI 27 Agustus 2017
--------------------------------------------------
Alamat: Jl. Merdeka Utara I/B 2 A Salatiga 50714 Tel./Fax.: (0298) 311322 HP : 085 741 355 652 Email:
[email protected] [email protected] Alamat Website : gkisoka.or.id Rekening: Bank Mandiri No Rek. : 135-00-1294-384-9 An. Gereja Kristen Indonesia Soka Salatiga ------------------------------Pendeta Jemaat Pdt. Sony Kristiantoro, M.Min Alamat: Jl. Merdeka Utara E/6, Salatiga 50714 Tel.: (0298) 311493 HP.: 08157671124 Email:
[email protected] JADWAL KONSELING PASTORAL DI GEREJA: Selasa : 09.00 – 12.00 WIB Kamis : 09.00 – 12.00 WIB Sabtu : 09.00 – 12.00 WIB
*************************************
VISI: Mewujudkan kasih Allah kepada dunia. MISI: Gereja melaksanakan persekutuan, kesaksian dan pelayanan dalam kasih Allah dan mewujudkannya kepada sesama manusia. TEMA KHOTBAH BULAN AGUSTUS dan SEPTEMBER 2017 27 Agustus 3 September 10 September 17 September 24 September
: : : : :
GKI Berkarya dalam Keberagaman Menyelami Pemikiran allah Menolak Diam Melepas Maaf Bersyukur dan Berbuah
.................................................................................................... **
Selamat Datang **
Majelis Jemaat GKI Soka Salatiga mengucapkan selamat datang dan selamat beribadah kepada Jemaat sekalian. Saudara-saudara yang baru pertama kali mengikuti kebaktian di GKI Soka Salatiga, jika Bapak / Ibu / Saudara/i memerlukan informasi tentang kegiatan jemaat GKI Soka Salatiga, kami persilahkan mendatangi Majelis Jemaat di konsistori seusai kebaktian atau ke kantor TU gereja pada tiap hari dan jam kerja. Warta Jemaat GKI Soka Salatiga, Tgl. 27 Agustus 2017, hal. 1
:
RENUNGAN
elangi merupakan sebuah contoh dari indahnya sebuah keberagaman. Seperti yang sudah kita ketahui bahwa pelangi terdiri dari bermacam-macam warna yaitu, merah, jingga, kuning, hijau, biru, nila, dan ungu. Berbeda-beda, tetapi ketika semuanya bersatu terlihat begitu indah! Begitu juga dengan GKI yang sampai saat ini sudah 29 tahun berdiri dan melayani di Indonesia. Semula GKI yang merupakan gereja berbasis Tionghoa, saat ini berubah menjadi gereja yang multi etnis dan mampu memayungi semua kalangan. Berkat adanya konfesi GKI, sekarang GKI bisa disamakan dengan Indonesia Mini karena keberagaman yang terkandung di dalamnya. Injil Matius 16:13-20 menjelaskan tentang keyakinan dan keteguhan hati seorang Petrus tentang siapa sebenarnya Yesus itu. Petrus percaya bahwa Yesus adalah Mesias, Sang Juru selamat manusia. Keyakinan Petrus ini menyebabkan Yesus berkata “Engkau adalah Petrus dan di atas batu karang ini Aku akan mendirikan jemaat-Ku…” yang berarti Yesus mempercayakan umatnya untuk dipimpin oleh Petrus. Percakapan selanjutnya antara Yesus dengan Petrus dapat dimaknai dengan pembagian tugas antara Yesus dengan Petrus. Yesuslah yang mendirikan dan memiliki umatnya, sementara Petrus adalah penerus ajaran Yesus, sebagai contoh dan pemegang kunci bagi pintu-pintu pengharapan umat-Nya. Bacaan Roma 12:1-8 menjelaskan tentang peringatan Paulus terhadap jemaat di Roma bahwa umat Kristen tidak perlu saling membeda-bedakan. Pada masa itu, jemaat di Roma terdiri dari dua golongan yaitu Kristen non Yahudi dan Kristen Yahudi. Golongan Kristen non Yahudi merupakan golongan mayoritas pada saat itu. Hal ini menyebabkan mereka memperlakukan saudaranya yang minoritas dengan semena-mena. Paulus mengetahui hal ini dan dengan tegas menegur mereka melalui suratnya (Pasal 11). Sehingga, di awal Pasal 12, Rasul Paulus mengajak para jemaat di Roma untuk mempersembahkan tubuhnya sebagai persembahan yang hidup, yang kudus, dan yang berkenan kepada Allah. Selain itu, Rasul Paulus juga menjelaskan bahwa bagian-bagian tubuh kita juga tidak sama dan memiliki kemampuan yang berbeda-beda juga. Perlu diingat bahwa perbedaan ini tidak untuk memisahkan-misahkan tiap bagian tubuh melainkan mengingatkan kepada kita bahwa kita semua ini satu tubuh, yaitu tubuh Yesus Kristus. Hari ini merupakan HUT Penyatuan GKI yang menandakan GKI yang semula terdiri dari tiga bagian menjadi satu kesatuan. Bersatunya GKI diharapkan mampu menjadi “batu karang yang teguh” di Indonesia. GKI diharapkan mampu meniru teladan Petrus yang atas keyakinannya mampu mendapatkan kepercayaan dari Yesus untuk menggembalakan umatnya. Disatukannya GKI juga perlu dimaknai oleh kita sebagai warga jemaat GKI untuk menyadari bahwa warga GKI saat ini terdiri dari begitu banyak perbedaan. Mengutip semboyan Negara kita tercinta “Bhinneka Tunggal Ika”, yang berarti berbeda-beda tetapi tetap satu juga. Semoga perbedaan ini tidak menutup keinginan kita untuk terus berkarya dan melakukan pelayanan, sambil tetap mengingat bahwa kita semua berada di dalam satu tubuh, Tuhan Yesus Kristus.
– Ibu Ni Made Listuwati – Warta Jemaat GKI Soka Salatiga, Tgl. 27 Agustus 2017, hal. 2
IBADAH MINGGU INI: 27 Agustus 2017
Minggu Biasa XI – HUT GKI ke-29 Tema : GKI Berkarya Dalam Keberagaman Pengkhotbah: Pdt. Luther Tarlim Samara Keterangan Bacaan I Mazmur Tanggapan Bacaan II Injil Kata Pembuka Berita Anugerah Ayat Persembahan Koordinator + PKP PPF+Kredo + PKW Persembahan+ Warta Nyanyian Keyboardist / Organis Drumer Gitarist / Bassist Singers
Liturgos / WL Bunga Mimbar Warna Liturgi Perjamuan Kasih LCD Sound System Sambut Jemaat dan Kolektan
Umum I (pukul 07.00 WIB)
Umum II (pukul 09.00 WIB)
Yesaya 51:1-6 Mazmur 138 Roma 12:1-8 Matius 16:13-20 *** Galatia 3:26-28 Mazmur 84:2,5,12 Pnt. Soetrisno Soeparto Pnt. Edison Tampubolon Pnt. Pramudya Pnt. Liana Poedjihastuti Pnt. Erlangga Galih Hariwidayanto Pnt. Natalia Pingkan Runtukahu KJ 252; KJ 257; KJ 260; NKB 111; KJ 288; NKB 230 Sdr. Donals dan Sdri. Queena Sdri. Lydia Sekar Wulanastri *** Sdr. Ovan *** Sdr. Angga, Sdr. Yudi Ibu Gandes Setyowinarti Ibu Yunita Budi Rahayu Silintowe Ibu Lanny Ruagadi Sdri. Theresia Anastasia Dariseh Sdri. Olivia Juliet Daud Sdri. Retno Ningtyas S. Ganta Sdri. Retno Ningtyas Sdri. Beatrix Ganta Ibu Ocky Sundari Sdr. Erwin Kristanto Tri Nugroho Ibu Ocky Sundari Hijau Kel. Bp. Halomoan, Kel. Bp. Prihantono, Kel. Bp. Kris, Sdri. Olivia J. Daud Sdr. Jonathan Kent Setyanto Sdr. Ardana Damar Elshadai Sdr. Hany Kristanto T. Ganta Sdr. John Patrick Alexander Kel. Bp. Teguh Pribadi Komisi Pemuda Kel. Bp. Budi Susila (Koord. : Sdri. Sintikhe Puspita S.) PELAYAN FIRMAN TUHAN
Pelayan Firman Tuhan dalam ibadah hari ini adalah: Pdt. Luther Tarlim Samara (GKI Sukabumi). Segenap Majelis dan Jemaat mengucapkan terima kasih atas pelayanan Firman Tuhan yang disampaikan Sedangkan Pdt. Sony Kristiantoro melayani di GKI Halimun – Jakarta. Mohon dukungan doa. . Warta Jemaat GKI Soka Salatiga, Tgl. 27 Agustus 2017, hal. 3
MAJELIS JEMAAT JADWAL KATEKISASI SIDI / BAPTISAN KUDUS DEWASA Kelas katekisasi Sidi / Baptisan Kudus Dewasa telah dimulai setiap hari Sabtu pukul 10.00 – 11.30 WIB di Konsistori Gereja. Bagi anggota jemaat atau simpatisan yang ingin mengikuti katekisasi tersebut, dapat langsung bergabung pada jadwal yang telah ditentukan. KANTONG PERSEMBAHAN HUT Ke-29 GKI Menindaklanjuti surat dari BPMS GKI tentang pengumpulan persembahan dalam rangka HUT Ke-29 GKI maka pada Ibadah Minggu, 27 Agustus 2017 akan diedarkan 1 (satu) kantong kolekte tambahan warna hitam yang hasilnya akan dikirimkan ke BPMS GKI untuk mendukung program kerja Sinode. PERSIDANGAN MAJELIS JEMAAT Majelis Jemaat GKI Soka Salatiga akan mengadakan Persidangan pada: Hari / tanggal : Minggu, 3 September 2017 Waktu, Tempat : pukul 11.00 WIB – selesai di Ruang Rapat Bagi anggota jemaat yang akan memberikan usulan, mohon menyampaikannya secara tertulis kepada Majelis Jemaat GKI Soka paling lambat tanggal 1 September 2017. Mohon dukungan doa. AMPLOP PERSEMBAHAN BULANAN/PERPULUHAN/SYUKUR BULAN SEPTEMBER 2017 Amplop persembahan Bulanan / Perpuluhan / Syukur (warna merah) telah disediakan di meja depan dekat pintu masuk gereja. Jemaat dapat mengambilnya, mengisinya dan mengumpulkannya kembali mulai hari Minggu, 3 September 2017 ke dalam kantong kolekte warna kuning.
LAPORAN PERSEMBAHAN PENERIMAAN PERSEMBAHAN 19 AGUSTUS – 25 AGUSTUS 2017 Kolekte Kolekte Komisi Pemuda (12/8) Kolekte Ibadah Kebangsaan (17/8) Kolekte K. Pemuda Remaja (19/8) Kolekte Ibadah Hati (19/8) Kolekte Komisi Anak (20/8) Kolekte Ibadah Umum I (20/8) Kolekte Ibadah Umum II (20/8)
20.000 586.000 67.000 139.000 95.000 1.435.500 598.000
Bulanan MAG
100.000
Pendidikan Gabriel Edoway
100.000
Syukur NN NN NN YD Jaden R. Ruagadi Kel. Galang Y. P. NN (transfer) Persepuluhan NN Dwi Sade Kasih Lain-lain Dari PPL UKSW (transfer)
5.000 10.000 50.000 200.000 206.000 300.000 500.000 200.000 300.000 1.050.000 475.000
Perjamuan Kasih : Kel. Pnt. Pramudya Persembahan Bunga Mimbar : Sdri. Yuliyanti Warta Jemaat GKI Soka Salatiga, Tgl. 27 Agustus 2017, hal. 4
WARTA KOMISI-KOMISI KOMISI ANAK BPH Komisi Anak mengundang seluruh GSM dan juga Bapak/Ibu/Saudara yang rindu melayani Sekolah Minggu untuk hadir dalam Persiapan Mengajar pada hari ini Minggu, tanggal 27 Agustus 2017. Adapun para petugas untuk kebaktian minggu depan adalah: Tema : Kesempatan untuk Memperbaiki Kesalahan Bacaan : Yunus 1:1-17 Keterangan Balita Kecil Besar dan Pra Remaja Pengajar Tante Debbie Kak Chike Kak Chrysanta Pendamping Kak Inggrid Kak Andry *** KOMISI REMAJA Haiiii teman-teman Remaja... Jangan lupa datang ke Persekutuan Remaja ya? Sabtu, 2 September 2017 jam 16.00 WIB di Ruang Rapat Ajak teman yang lailn juga loh…. KOMISI DEWASA Slogan “Saya Indonesia Saya Pancasila” menjadi bagian dari tanggapan warga Indonesia terkait kemajemukan bangsa yang bisa retak. Kondisi bangsa sedang diuji karena ada sebagian warga Indonesia menampik kemajemukan dan seperti ingin mengubah ideologi bangsa. Komisi Dewasa menganggap perlu dilakukan sarasehan untuk membahas bahwa kemajemukan bangsa adalah sesuatu yang tidak bisa ditolak. Untuk itu kami mengundang, Bp. Dr. Izak Lattu dari Fakultas Teologia UKSW akan memandu sarasehan dengan membahas topik di atas pada hari Minggu, 27 Agustus 2017 pukul 17.00 – 19.00 WIB di Gereja. Komisi Dewasa mengundang siapa saja untuk hadir dan berpartisipasi dalam sarasehan tersebut. Silakan daftarkan diri anda kepada Ibu Mediana (sms / wa 08563789870).
PEMAHAMAN ALKITAB / PERSEKUTUAN DOA PEMAHAMAN ALKITAB Pemahaman Alkitab minggu ini diadakan pada hari Selasa, 29 Agustus 2017 pukul 18.00 WIB di Gereja. Pemandu PA adalah Bp. Boetje Ruagadi dengan tema “Gereja yang Berperan Serta dalam Kesejahteraan Masyarakat” (Yeremia 29:4-9) Pertanyaan Panduan Diskusi 1. Menurut Anda, apakah gereja dapat berperan serta dalam dunia bisnis? Mengapa? 2. Apakah yang dapat dilakukan gereja dalam berperan serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat di sekitarnya, khususnya dalam upaya meningkatkan kuantitas dan kualitas pelaku wirausaha? 3. Apakah Anda setuju, jika semakin banyak pelaku wirausaha akan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat? Warta Jemaat GKI Soka Salatiga, Tgl. 27 Agustus 2017, hal. 5
PERSEKUTUAN DOA Persekutuan Doa Kelompok pada pekan ini akan dilaksanakan secara gabungan pada: Hari / tanggal : Rabu, 30 Agustus 2017 Waktu, Tempat : Pukul 18.00 WIB – selesai di Gereja Pemimpin : Pnt. Edison Tampubolon Mohon kehadiran seluruh jemaat dan simpatisan GKI Soka.
INFORMASI-INFORMASI 1. Yayasan Universitas Pelita Harapan menginformasikan Program Beasiswa dengan Ikatan Dinas untuk Tahun Akademik 2018/2019, yaitu: Program Beasiswa Fakultas Ilmu Pendidikan (Teachers College) Program Beasiswa Fakultas Keperawatan (Faculty of Nursing) 2. Komisi Beasiswa Sinode GKJ – GKI SW Jateng membuka pendaftaran program beasiswa bagi mahasiswa non Teologi (ditutup pada tanggal 2 September 2017), yaitu berupa: a. Bantuan uang kuliah sebesar Rp. 1.000.000,- per semester b. Bantuan riset atau tugas lapangan atau skripsi sebesar Rp. 1.500.000,Adapun formasi dan persyaratan lainnya yang lebih lengkap mengenai beasiswa tersebut, jemaat dan simpatisan dapat membacanya di papan informasi gereja.
UCAPAN BAHAGIA Majelis Jemaat beserta anggota dan simpatisan GKI Soka Salatiga mengucapkan selamat berbahagia kepada: Ulang Tahun Kelahiran: 30 Agust’ : Bp. Agus Widjanarko 31 Agust’ : Bp. Krisyanto Tanadi, Sdri. Shania Ruth Laksmita Dewi P. Ibu Nanik Sri Wahyuni, Adik Nara Rescue Marpaung 2 Sept’ : Bp. David Adechandra A. Pesudo Ulang Tahun Pernikahan: 31 Agust’ : Bp. Adhi Utomo dan Jessica Palupining Pambudi Ket.: (sesuai data yang ada di kantor GKI Soka Salatiga) Mohon maaf jika ada kesalahan tanggal dan jika ada yang berulang tahun kelahiran maupun pernikahan namun belum termuat karena keterbatasan data yang dimiliki. Mohon masukan dan informasi dari jemaat.
LEKSIONARI MINGGU INI Berdasarkan: Leksionari Harian 2017 Tahun A Minggu Senin Rabu Jumat
: : : :
Yesaya 51:1- 6; Mazmur 138; Roma 12:1-8; Matius 16:13-20 1 Samuel 7:3-13; Roma 2:1-11 Selasa : Ulangan 32:18-20; Roma 11:33-36 Yesaya 28:14-22; Matius 26:6-13 Kamis : Yeremia 14:13-18; Efesus 5:1-6 Yeremia 15:1-9; 2 Tesalonika 2:7-12 Sabtu : Yeremia 15:10-14; Matius 8:14-17 Warta Jemaat GKI Soka Salatiga, Tgl. 27 Agustus 2017, hal. 6
PENGUNJUNG KEBAKTIAN 19 Agustus s/d 25 Agustus 2017 Ket. Pria Wanita Jumlah
IBADAH HATI 6 7 13
Persekutuan Remaja Pemuda 3 12 15
Keb. Anak ** ** 21
Ibd. Umum I II 34 39 44 42 78 81
PA 7 11 18
Persk. Doa Kelompok I : 11 II : 20 III : …
MOHON DUKUNGAN DOA 1. Saudara-saudara kita yang sedang sakit / dalam masa perawatan dan lanjut usia: Ibu Elisabeth Alima di Salatiga. Ibu Silvana Daud di Salatiga. Bp. Stanley Pambudi di Salatiga. Bp. Agung Hari Prasetyo di Banjarnegara Bp. David Supriyadi (lansia).
2. Saudara-saudara yang berulang tahun kelahiran dan pernikahan. 3. Pergumulan anggota jemaat. 4. Kegiatan di GKI Soka selama sepekan. 5. Pendeta, Penatua, Aktivis, Koster, dan Tata Usaha GKI Soka Salatiga. 6. Bangsa dan Negara.
JADWAL KEGIATAN SEPEKAN 27 Agustus s/d 2 September 2017 Hari
Minggu
Senin Selasa Rabu Kamis
Sabtu
Pukul 07.00 07.00 09.00 17.00 16.00 18.00 18.00 16.00 10.00
Kegiatan Keb. Sekolah Minggu Ibadah Umum I Ibadah Umum II Seminar Kebangsaan Perkunjungan Jemaat Pemahaman Alkitab Perskt. Doa Gabungan Latihan Kolintang Katekisasi
Tempat
Pemimpin/Koord.
BPH Komisi Anak Gereja Pdt. Luther Tarlim S. Gereja Pdt. Luther Tarlim S. Gereja Bp. Dr. Izak Lattu BPH Komisi Perkunjungan & Perwilayahan Konsistori Bp. Boetje Ruagadi Gereja Pnt. Edison Tampubolon Gereja Tim Kolintang Konsistori Pdt. Sony Kristiantoro Jl. Merdeka Utara C / 11 A
15.00 Perpustakaan
Perpustakaan
Bp. Simon Herman Kian
16.00 Perskt. Remaja / Pemuda
Konsistori
BPH K. Remaja Pemuda
17.30 Ibadah Hati
Ruang HOPE
Bp. Sih Mirmantyo A. L.
Warta Jemaat GKI Soka Salatiga, Tgl. 27 Agustus 2017, hal. 7
WARTA BERSAMA
GKI Salatiga Jl. Jend. Sudirman 111 B, Salatiga Telp. (0298) 322868 email:
[email protected] Jadwal Kegiatan Sepekan 27 Agustus s/d 2 September 2017 HARI
PUKUL 07.00 07.00 07.00 Minggu 09.30 09.30 16.30 16.00 Selasa 18.00 05.30 Rabu 18.00 10.00 Kamis 18.30 Jumat 10.00 11.00 Sabtu 15.00 16.00
KEGIATAN Kebaktian Anak SM Kebaktian Remaja Kebaktian Umum I Kebaktian Anak SM Kebaktian Umum II Kebaktian Umum III Sekolah Selasa Pemahaman Alkitab Persekutuan Doa Pagi Kambium Persekutuan Bulanan KUL Kursus Bahasa Mandarin Persekutuan KUL Waroeng Tiberias SoDA Gembira Gabungan Persekutuan Remaja
TEMPAT Komplek Gereja Aula II Gedung Gereja Aula I Gedung Gereja Gedung Gereja Gedung Gereja Aula 2 Konsistori Aula II Gereja Gereja Aula I Teras Gereja Belakang gereja Ruang KR
PEMIMPIN/PEN.JWB Komisi Anak Pdt. Esther Helena Tulung Pdt. Johan N. Crystal Komisi Anak Pdt. Johan N. Crystal Pdt. Johan N. Crystal Komisi Usia Lanjut Pdt. Merry Rungkat Majelis Jemaat Komisi Dewasa Pdt. Daniel Suyarno PS Sola Gratia Komisi Usia Lanjut Waroeng Tiberias Sdr. Giovani Ruindungan Komisi Remaja
GKI Tegalrejo Salatiga Jl. Tegalrejo Raya 66 A, Salatiga – 50733 Telp. (0298) 323868 email:
[email protected] Jadwal Kegiatan Sepekan 27 Agustus s/d 2 September 2017 HARI Minggu Senin Selasa Sabtu
WAKTU 07.00 07.00 16.30 17.00 18.00 05.00 17.00 18.00
KEGIATAN Ibadah Umum I Kegiatan Sekolah Minggu Ibadah Umum II Persekutuan K. Usia Lanjut Persekutuan Wilayah Menyongsong Fajar Persekutuan K. Remaja Persekutuan Kaum Muda
TEMPAT Gereja Ruang SM Gereja Gereja Terbagi 5 Wilayah Konsistori Konsistori Lantai 2 Ruang F
PEMANDU/PELAKSANA Pdt. Rumenta S. Manurung Komisi Anak Pdt. Rumenta S. Manurung Bp. Wiyono Koordinator Wilayah Pnt. Wijaya Layla Putri Komisi Remaja Kaum Muda
Warta Jemaat GKI Soka Salatiga, Tgl. 27 Agustus 2017, hal. 8
WARTA BERSAMA
GKI Beringin Semarang Jl. Piere Tendean No. 15, Semarang 50132 Telp. (024) 3546650; email:
[email protected] Jadwal Kegiatan Sepekan 27 Agustus s/d 2 September 2017
Tema Khotbah Minggu : “ Berkarya dalam Keberagaman ” HARI
Minggu
Selasa Kamis Jumat Sabtu
PUKUL KEGIATAN dan Tema 06.00 Kebaktian Umum 06.30 Kebaktian Umum Kebaktian Anak SM 07.00 Kebaktian Remaja BSB “Toleransi” Kebaktian Umum Kebaktian Anak SM “Tuhan Memulihkan” 08.00 Kebaktian Pra Remaja “Aku dan Talentaku” Kebaktian Remaja I “Different Powers, One Mission” Kebaktian Umum 09.00 Kebaktian Anak SM “Tuhan Memulihkan” Kebaktian Umum Kebaktian Anak SM 10.00 “Tuhan Memulihkan” Kebaktian Remaja II “Different Powers, One Mission” Kebaktian Umum 17.00 Kebaktian Anak SM Kebaktian Doa Pagi 05.00 “Perserikatan Bangsa-bangsa” Kebaktian Pujian Penyembahan 18.00 “Keberanian untuk Bersaksi” 09.30 Kebaktian KUL 11.30 Komisi Taruna AKPOL Kebaktian Doa Pagi 05.00 “Sarana Informasi” 18.00 Fellowship and Friendship
TEMPAT GKI Beringin AKPOL Puri Anjasmoro
PEMANDU Pdt. Benny Halim Pdt. Sediyoko GSM
Puri Arga Golf BSB
Bp. Christianus D. E.
GKI Beringin GKI Beringin
Pdt. Benny Halim GSM
Ruang Katekisasi Lantai 3
Pnt. Albert Ratulangi
Aula Elim
Bp. Ong Onky Librana
Puri Anjasmoro BSB
Pdt. Iswanto
GKI Beringin GKI Beringin
Pdt. Benny Halim
R. Penguasaan Diri
GSM
GSM Ibu Wasti
GKI Beringin GKI Beringin
Pdt. Iswanto GSM
GKI Beringin
Pnt. Albert Ratulangi
GKI Beringin
Para Pendeta
Aula Elim Gereja AKPOL
diliburkan Pdt. Johannes Liem
GKI Beringin
Pnt. Iwan Ishak Ibrahim
Ruang Love Lantai 2 diliburkan Warta Jemaat GKI Soka Salatiga, Tgl. 27 Agustus 2017, hal. 9
IBADAH HATI Sabtu, 2 September 2017 Pukul 17.30 WIB di Ruang HOPE GKI Soka Salatiga Tema : Pergumulan dan Pembebasan Sub Tema : Aku Mau MendengarkanMu! Pemandu Ibadah Pemusik Perangkai Bunga Sound System
: : : :
Bp. Sih Mirmantyo A. L. Sdr. Donals S. Megawe Ibu Endah Puspa Wardani Bp. Toni Setyo Adi
Majelis Jemaat Pendaras Warna Liturgi Koordinator
: : : :
Pnt. Edison Tampubolon Pnt. Liana Poedjihastuti Hijau Ibu Ocky Sundari
IBADAH MINGGU DEPAN: 3 September 2017
Minggu Biasa XII Tema : Menyelami Pikiran Allah Pengkhotbah: Pdt. Sony Kristiantoro Keterangan Bacaan I Mazmur Tanggapan Bacaan II Injil Kata Pembuka Berita Anugerah Ayat Persembahan Koordinator + PKP PPF+Kredo + PKW Persembahan+ Warta Nyanyian
Keyboardist / Organis Drumer Gitarist / Bassist Singers
Liturgos / WL Bunga Mimbar Warna Liturgi Perjamuan Kasih LCD Sound System Sambut Jemaat dan Kolektan
Umum I (pukul 07.00 WIB) Umum II (pukul 09.00 WIB) Yeremia 15:15-21 Mazmur 26:1-8 Roma 12:9-21 Matius 16:21-28 Roma 12:2 Filipi 3:10-12 Mazmur 50:23 Pnt. Edison Tampubolon Pnt. Soetrisno Soeparto Pnt. Liana Poedjihastuti Pnt. Natalia Pingkan Runtukahu Pnt. Pramudya Pnt. Soetrisno Soeparto KJ 2:1,2,4; PKJ 242:1-2 One Way; Bagai Mentari; PKJ 266; PKJ 266:1-2; NKB 119:1-3 PenyertaanMu Sempurna; NKB 135:1-4; PKJ 131:1-3 NKB 135:1-4; MengenalMu Sdri. Kezia Sdri. Lydia Sekar Wulanastri *** Sdr. Lezario *** Bp. Marsel, Bp. Ganda, Sdr. Pangky Ibu Rachel Mediana Untung Sdri. Yohana Putri Andianti Ibu Elia Tri Retnaningsih Sdri. Sinthike Puspita Sakai Ibu Yuwinda Silvi Puspitasari Sdri. Andryati Kristiningrum Ibu Sutinah Sdri. Inggrid Lekahena Bp. Nugroho Kristanto Ibu Edwina Kristanti Tuelah Bundt Ibu Endah Puspa Wardani Hijau Kel. Pdt. Sony, Kel. Bp. Budi, Kel. Bp. Teguh, Bp. Krisyanto Tanadi Sdr. Adventino Dwi Kurniawan Sdr. Calvin Satya Adi Kristiantoro Sdr. Septovan Dwi Suputra Saian Sdr. John Patrick Alexander Ibu Agus Suprapto Kel. Bp. Halomoan Tambunan Ibu Sri Untari Marau Teguh, Julio, Kezia, Lydia (Anak PPL) Warta Jemaat GKI Soka Salatiga, Tgl. 27 Agustus 2017, hal. 10