ii
MOTTO
“Sebaik-baik manusia adalah dia yang bermanfaat untuk manusia lainnya”
vi
PERSEMBAHAN
Aku persembahkan skripsi ini untuk mereka yang sempat menyayangiku dalam perjuangan
vii
KATA PENGANTAR
Assalamualaikum Wr. Wb. Puji syukur kehadirat Allah SWT. Yang telah memberikan kekuatan pada kita semua sehingga idealisme sebagai pemuda sampai detik ini masih kita pegang erat. Solawat serta salam tak lupa kita haturkan pada nabi agung Muhammad SAW. yang saya berdoa untuknya semoga selalu menjadi inspirator bagi seluruh gerakan manusia untuk memerdekakan diri dari segala penjara kehidupan. Penelitian ini lahir dari kegelisahan peneliti tentang kondisi hukum Indonesia yang semakin hari terkesan semakin mengabdikan diri pada kekuasaan yang sewenang-wenang. Hukum tidak lahir dalam ruang yang “netral”, tetapi dia lahir dari adanya kepentingan masyarakat untuk hidup teratur. Dari keteraturan itu kemudian diharapkan mampu melahirkan kesejahteraan lahir dan batin bagi manusia-manusia yang hidup di dalamnya. Maka kesimpulan awal yang terbangun melihat realitas kehidupan manusia saat ini mengenai hukum adalah bahwa hukum diciptakan untuk manusia, bukan terbalik manusia diciptakan untuk hukum. Hukum bisa berpihak pada siapa saja yang memiliki kekuasaan, tetapi kebijakan tertinggi bagi hukum adalah ketika dia berpihak pada keadilan. Akhirnya dengan seluruh keterbatasan yang ada, ditengah-tengah kesibukan mengawal kepemimpinan Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Yogyakarta, peneliti mampu menyelesaikan penelitian ini. Peneliti sadar bahwa penelitian ini tidak akan bisa selesai tanpa ada faktor eksternal dari diri peneliti.
viii
Karena itu dalam kesempatan ini peneliti ingin mengucapkan terimaksih yang sebesar-besarnya pada: 1. Allah SWT. Dan Muhammad SAW. yang terus menyemangatiku dengan seluruh tanda-tandaNya yang tak terkira. 2. Kedua orangtuaku, Romo Hatta Sunanto dan Ibu Suhartati yang dengan segenap ketulusan kasih-sayangnya menghantarkan peneliti sampai ke bumi manusia, dengan kesabarannya membantu peneliti mengembangkan potensinya sebagai manusia dan sampai sekarang tanpa pernah bosan terus mengingatkan peneliti untuk berbuat baik, hingga lahirlah tulisan ini. Tanpa bantuan beliau berdua, peneliti tidak akan mampu membuat penelitian ini. Saya berdoa untuk mereka semoga Allah selalu menjaganya dalam kebahagiaan! Amin.. 3. Untuk adeku terkasih, Candra Novita Putri yang dalam “manja”nya ☺ turut mendukung peneliti dalam menyelesaikan penelitian ini. Semoga cepat menyusul... 4. Pada keluarga besar Marto Warsidi: Pakde Tamzis, pakde Sukres, bude Sum, Bude Ti, Bulek Suci, Pak lek Wanto, Adinda Panjer, Adinda Veni, terimakasih gemblengan mental dan fisiknya ☺, pada keluarga besar Marto Siswoyo: Pak lek Harto, Pak lek Son, Bulek Wanti, Bulek Prapti, Adinda Pandu, Adinda Ayu’, Adinda Desi, Adinda Roni terimakasih gemblengan spiritualnya ☺, dan semua, yang karena saking banyaknya keluarga kita, tidak bisa ditulis satu per satu; “darah kita akan abadi dalam torehan tinta sejarahnya masing-masing disetiap generasi keturunan.”
ix
5. Pada Bapak Dr. Rusli Muhammad selaku dekan FH UII, Ibu Dr. Ni’matul Huda, Bapak Dr. Syaifudin, Bapak Masnur Marzuki SH., LLM., yang di tengah kesibukannya telah sabar meluangkan waktu membimbing penelitian ini hingga akhirnya bisa terselesaikan. 6. Pada Bang Elza, Bang Anang Z., Bang Syafi’i, Bang Samsul, Bang Dodi, Bang Azwar, Bang Zaid Mushafi (konsultan cinta hingga politikku) ☺, Nur Rahmansyah, Budi Hartawan Ritonga dan seluruh “imam-imam” HMI komisariat FH UII yang lainnya (Jasa kalian tidak ternilai dengan materi apapun). Bang Rico A.W, Bang Dudi, Bang Dedi, Bang Eko, Mbak Lina, Bang Baim, Bang Kani, Bang Panca (sesederhana apapun itu, trimakasih karena kalianlah yang sesungguhnya telah “membesarkan” aku hingga seperti sekarang) 7. Spesial pada tim pejuang HMI komisariat FH UII sepanjang masa: Aditya Rachman Rosadi (S.H.), M. Reza Vahlevi (S.H.), Kurniawan Saputra, Gandi Muchlisin (S.H.), Afif Dewabrata P. (Mari kita lanjutkan perjuangan ini hingga tetes darah penghabisan. Saling menjaga dan mengingatkan dalam kebaikan dengan penuh kesabaran. Kalianlah yang menguatkanku, semoga aku diberi kesempatan Allah untuk bisa membalas semua kebaikan kalian). 8. Khusus kepada pengurus HMI FH UII periode 2009-2010: Aditya Rachman Rosadi, Kurniawan Saputra, Juraida, Caty, Dwi Andriyanto, Budi Hartawan Ritonga, Panca, Yayan Sumaryono, M. Akhiri (Limsie), dan semua yang tidak bisa disebut satu persatu; jalan kebenaran ini masih
x
panjang dan langkah awal telah kita mulai, ayo kita tuntaskan. Mohon maaf jika banyak kesalahan dan trimakasih atas kesempatan yang diberikan kepadaku. Sampai jumpa lagi di masa depan yang bahagia. JAYA HMI; BAHAGIA UII!! 9. Untuk Bang Lafran Pane, Bang Zoelkifli, Mas Awalil, Mas Ash’ad, Bang Yogi, Pak Syafi’i, Pak Samsul, Pak Ozi, Pak Danang, Pak Wahid, dan semua “imam-imam” HMI Cabang Yogyakarta; trimakasih telah memperjuangkan HMI Cabang Yogyakarta hingga masih ada di periode sekarang ☺ 10. Untuk Kanda Ade Ra(c)hman ☺, Sekum HMI Cabang Yogyakarta periode 2012-2013, kesabaranmu mendampingiku membuat hutang budiku padamu semakin menggunung ☺ Allah maha besar. 11. Untuk Ade Rahman, Aditya Rachman Rosadi, Kurniawan Saputra, Ica S.E., Bayu, Karya Alam, Affan Ghafar, M.Reza Vahlevi, Ainul Jihad, serta semua pengurus HMI Cabang Yogyakarta Periode 2012-2013; mohon dukungan dan kerjasamanya untuk menorehkan sejarah emas perjuangan “Gerakan Intelektual Kolektif Menuju Masyarakat yang Berkeadilan.” 12. Pada seseorang yang sedang mempersiapkan diri dan dengan tabah menunggu disana, semoga Allah segera mempertemukan kita dalam cinta dan kasih sayang ☺ Peneliti juga sadar bahwa karya ini banyak kekurangan di dalamnya, kritik dan saran yang konstruktif sangat diharapkan dari para pembaca yang
xi
budiman. Terakhir Peneliti ucapkan terimakasih yang tidak terkira pada semua pihak yang telah membantu peneliti untuk menyelesaikan penelitian ini. Semoga penelitian ini bermanfaat untuk semua yang membacanya. Wassalamualaikum Wr.Wb.
Yogyakarta, Juni 2012
Zuhad Aji Firmantoro Peneliti
xii