Renstra SKPD 2012-2016
Melakukan koordinasi dan kerja sama dengan instansi lain dalam rangka pelaksanaan penataan obyek, pengadaan sarana dan pementasan atraksi pariwisata daerah;
4.
Melaksanakan tugas lain sejenis yang ditugaskan oleh pimpinan.
Bidang Seni dan Budaya
Melakukan perencanaan strategis dalam rangka pengembangan seni dan budaya;
Mempersiapkan penyusunan petunjuk teknis pelaksanaan bidang seni dan budaya;
Melaksanakan penataan kesenian dan budaya nasional;
Melakukan penyusunan evaluasi dan pelaporan seni dan budaya ;
Melasanakan penataan meseum, penelusuran dan penerbitan sejarah, serta penataan, kepurbakalaan;
Melakukan koordinasi dengan instansi lain dalam rangka pelaksanaan penataan, pembinaan dan pengembangan seni dan budaya ;
5.
Melaksanakan tugas lain yang ditugaskan oleh pimpinan.
Bidang Museum, Kepurbakalaan dan Sejarah :
Melakukan perencanaan strategis dalam rangka pengembangan
seni dan
budaya;
Mempersiapkan penyusunan petunjuk teknis pelaksanaan bidang seni dan budaya;
Melaksanakan penataan kesenian dan budaya nasional;
Melakukan penyusunan evaluasi dan pelaporan seni dan budaya;
Melaksanakan tugas lain yang ditugaskan oleh pimpinan.
Melakukan koordinasi dengan instansi lain dalam rangka pelaksanaan penataan, pembinaan dan pengembangan seni dan budaya ;
Melasanakan penataan meseum, penelusuran dan penerbitan sejarah , serta penataan, kepurbakalaan;
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 14
Renstra SKPD 2012-2016
2.4. Kondisi Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaen Karimun Sampai saat ini. ( 2007 – 2011 )
Melihat dari kondisi saat ini dan semakin padatnya kegiatan serta kompliknya penanganan masalah dimasing – masing bidang baik untuk ruang lingkup bidang sarana dan objek maupun bidang Promosi dan Perizinan. Kinerja perlu mendapat perhatian terhadap tambahan tenaga yang sesuai dengan Sumber Daya Manusia yang dibutuhkan dalam pengisian jabatan Struktural yang masih belum terisi tersebut sehingga pelaksanaan Tugas Pokok dan Fungsi Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun dalam melaksanakan Peningkatan dan Pengembangan Pariwisata dapat dilakukan secara efisien, efektif dan optimal. Kendatipun demikian Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun telah melakukan berbagai macam kegiatan dalam hal meningkatkan dan mengembangkan Pariwisata Seni dan Budaya, sejak dibentuknya Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun hingga saat ini : Tahun 2007 1. Pendidikan dan Pelatihan singkat 2. Pembuatan Profile Pariwisata 3. Penyuluhan tentang kepurbakalaan 4. Tour The Karimun fun Bike 5. Pengadaan Perangkat Pendukung penata usahaan pengelolaan keuangan daerah 6. Pembuatan Billboard 7. Mengikuti Event Luar Daerah 8. Pengadaan Dragon Boat 9. Pembuatan Booklet 10. Festival Layang – layang & Gasing 11. Festival Lagu Melayu 12. Festival Kompang 13. Festival Tari Kreasi 14. Dangkong Dance Festival 15. Festival Musik Pop 60-an 16. Lomba Sampan Layar dan Jong 17. Gebyar Nusantara di Jakarta Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 15
Renstra SKPD 2012-2016
18. Expo Karimun ke Singapura dan Malaysia 19. Apresiasi Seni dan Budaya Nusantara 20. Festival Barongsai 21. Festival Nasyid 22. Festival Masakan Melayu / Tradisional 23. Festival Rebana 24. Festival Musik Remaja 25. Pembuatan Busana Melayu
Tahun 2008 1. 1St visit Karimun Years 2. Apresiasi Seni dan Budaya Nusantara 3. Tour the Karimun Funbike 4. Pemilian Duta Wisata 5. Parade Tari Daerah 6. Lomba Memancing 7. Lomba Teater dan Pantun 8. Festival Layang – layang dan Gasing 9. Lomba Sampan Layar dan Jong 10. Festival Lagu melayu 11. Festival Barongsai 12. Dangkong Dance Festival 13. Festival Pop 60’an 14. Festival Musik Remaja 15. Festival Dangdut 16. Joget Dangkong 17. Tabligh Akbar 18. Wayang Kulit 19. Pop 60’an 20. Berdah 21. Malam Gelar Budaya 22. Festival LaguMelayu.
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 16
Renstra SKPD 2012-2016
Tahun 2009 1. 1 St Visit Karimun Years 2. Pengadaan alat Band 3. Lomba Sampan Layar & Jong 4. Lomba Memancing 5. Festival Layang – layang dan Gasing 6. Pengadaan Moebilier 7. Pengadaan Tas Promosi 8. Tour The Karimun FunBike 9. Pengadaan Lighting 10. Worshop Tari dan Musik Kab . Karimun 11. Festival Masakan Melayu Kab. Karimun 12. Permainan Rakyat 13. Festival Lampu Colok 14. Lomba Drum Band 15. Apresiasi Seni dan Budaya nusantara 16. Peyertaan Event Keluar daerah 17. Parade Tari Daerah Kab.Karimun 18. Dangkong Dance Festival 19. Malam Gelar Budaya 20. Pentas Seni Kabupaten Karimun 21. Kemilau Sumatera 22. Pengawasan dan Monitoring Pengelolaan keragaman budaya 23. Pop song Festival Kab . Karimun 24. Festival Pop 60’an 25. Mengikuti Festival Dragon Boat
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 17
Renstra SKPD 2012-2016
Tahun 2010 yaitu : 1. Tahun Kunjungan wisata 2010 2. Mengikuti Even Keluar Daerah 3. Tour the Karimun Funbike 4. Cetak Booklet dan Leaflet 5. Rood Show Pop 60 ‘ an dalam kenangan 6. Festival Musik Remaja 7. Festival Layang – layang dan Gasing 8. Festival Lampu Colok 9. Worshop Tari dan Musik Kab.Karimun 10. Pengadaan Buku Sejarah Karimun 11. Festival Lagu Melayu 12. Duta Wisata 13. Festival Pop 60 ‘ an 14. Menikuti Internasional Sea Eagle Boat 15. Pawai Budaya 16. Malam Gelar Budaya 17. Festival Jajanan Nusantara 18. Gawai seni antar Pelajar 19. Penyusunan Buku cerita Rakyat 20. Mengikuti Festival Dragon Boat 21. Rehap Panggung Rakyat Taman Bunga 22. Pengadaan Peralatan Marching band 23. Dangkong Dance Festival 24. Lomba Sampan Layar dan Jong 25. Lomba Sampan Dayung
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 18
Renstra SKPD 2012-2016
Tahun 2011 Yaitu : 1.
Tahun Kunjungan Wisata Kabupaten Karimun
2.
Fun Bike Tour The Karimun
3.
Mengikuti Festival Lagu 60’an di Negara Malaysia
4.
Kegiatan Revitalisasi Budaya
5.
Mengikuti undangan Pentas Seni di Malaysia
6.
Monitoring Objek Wisata dan Hotel
7.
Parade Tari
8.
Lomba Memancing
9.
Festival Dungdut
10. Malam Gelar Budaya 11. Kegiatan work Shop Kompang 12. Festival Kompang 13. Festival Musik Remaja 14. Festival Musik Rebana 15. Pelatihan Sadar Wisata 16. Mengikuti Internasional Sea Egle Boat Race di Batam 17. Festival Lampu Colok 18. Lomba Sampan Layar dan Jong 19. Festival Gasing dan Layang-layang 20. Apresiasi Budaya Nusantara 21. Dangkong Dace Festival 22. Festival Pop 60’an dalam Kenangan 23. Gawai Seni 24. Festival Jajanan Nusantara 25. Pawai Budaya 26. Mengikuti Festival Dragon Boat di Tanjung Pinang
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 19
Renstra SKPD 2012-2016
Untuk mewujudkan Misi Kabupaten Karimun yang Maju, Mandiri, adil dan berbudaya berdasarkan Iman dan Taqwa, maka diperlukan hal- hal sebagai berikut : 1.
Gerakan Sadar Wisata perlu terus dijalankan dan dilaksanakan agar tercipta daerah tujuan wisata yang berbudaya
2.
Meningkatkan sarana dan Prasarana Wisata dalam hal ini pihak yang bergerak dibidang Kepariwisataan agar lebih proaktif dalam pelayanan dan meningkatkan pembangunan objek – objek wisata ( wisata alam, wisata Bahari, wisata Religius dan agrowisata ).
3.
Diharapkan adanya Pembebasan lahan untuk objek wisata yang ada di Kabupaten Karimun.
4.
Melakukan Pembinaan dan Pengembangan terhadap Peninggalan bersejarah.
2.5. Data Kunjungan Wisata dan Daya Tarik Wisata Dibawah ini dapat kita lihat beberapa data-data mengenai tempat objek wisata dan sarana wisata yang ada di Kabupaten Karimun sebagai berikut :
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 20
Renstra SKPD 2012-2016
Jumlah Perusahaan Akomodasi/Hotel, Restoran Dan Rumah Makan Menurut Kecamatan Di Kabupaten
Akomodasi Kecamatan (1) 01. 02. 03. 04. 05. 06. 07. 08. 09.
Moro Durai Kundur Kundur Utara Kundur Barat Karimun Buru Meral Tebing
Jumlah/Total
Restoran
Rumah Makan
Bintang
Non Bintang
(2)
(3)
(4)
(5)
4 -
4 1 16 41 1 3
1 14 1 1 21 -
1 2 6 2 11 8 5
4
66
38
35
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 21
Renstra SKPD 2012-2016
Tabel : LOKASI OBJEK WISATA, JUMLAH PENGUNJUNG DAN LUAS KAWASAN TAHUN 2011 KABUPATEN KARIMUN
1.
Pantai Pelawan
Wisata Pantai
Jumlah Pengunjung (orang pertahun) 2.300 Org
2.
Pantai Pongkar
Wisata Pantai
2.144 Org
10 Ha
3.
Pantai Lubuk
Wisata Pantai
320 Org
16 Ha
4. 5.
Pantai Gading
Wisata Pantai
345 Org
600 M2
6.
Pantai Sawang Pantai Timun
Wisata Pantai Wisata Pantai
-
-
7.
Pantai Setulang
Wisata Pantai
-
-
8.
Telunas Resort
Wisata Pantai
1.676 Org
5,5 Ha
9.
Air Terjun Pongkar
Wisata Alam
1.996 Org
700 M2
10.
Air Panas
Wisata Alam
480 Org
5 Ha
11.
Makam Badang
Wisata Budaya/Sejarah
240 Org
500 Ha
12.
Prasasti Batu Bertulis
Wisata Budaya/Sejarah
192 Org
300 M2
13.
Keramat Tanjung Gelam
Wisata Budaya/Sejarah
-
400 M2
14.
Masjid Buru
Wisata Relegius
-
800 M2
15.
Masjid Tua R.Abdul Gani
Wisata Relegius
-
900 M2
16.
Masjid Al-Mubarak
Wisata Relegius
-
1200 M2
17.
Kelenteng Tua Moro
Wisata Relegius
-
1 Ha
18.
Perkebunan Nanas
Wisata Agro
-
50 Ha
No.
Nama Objek Wisata
Jenis Objek Wisata
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Luas Kawasan (Ha) 4 Ha
Page 22
Renstra SKPD 2012-2016
Daftar nama-nama Restoran Dan Rumah Makan No
Restoran
Alamat
Telphone
01
Siang Kwa
Jalan Trikora
(0777) 31491
02
Siang Malam 178
Jalan Trikora
(0777) 323682
03
Lai Xing Apah
Jalan Pertambangan
(0777) 22288
04
Pondok Santai
Kampung Baru – Meral
(0777) 325162
05
Mandarin
Jalan Pertambangan
(0777) 325916
06
Pondok Fantasi
Jalan Sungai Ayam
(0777) 21755
07
Rasa Sayang
Jalan Ampera
(0777) 323883
08
Paradise
Jalan Setia Budhi
(0777) 23111
09
Wisma Karimun
Jalan Yos Sudarso
(0777) 21488
10
Holiday
Jalan Trikora
(0777) 21156
11
178
Jalan Trikora
(0777) 31478
12
Asia Jaya
Jalan Ampera
(0777) 323742
13
Brothers
Jalan Trikora
(0777) 324313
14
Sederhana
Jalan Trikora
(0777) 21047, 21692
15
Anisan
Jalan Setia Budhi
(0777) 21558
16
Padi Mas
Jalan Pertambangan
(0777) 325555
17
Simpang Raya
Jalan Satria
(0777) 21075
18
Minang Jaya
Jalan Ampera
(0777) 324581
19
Aur Duri
Jalan Setia Budhi
(0777) 323825
20
Siang Malam
Jalan Ahmad Yani
(0777) 323825
21
Indo A Yani
Jl. A. Yani
(0777)326181,326172
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 23
Renstra SKPD 2012-2016
22
Do Dan Me
Jl .Nusantara
(0777) 324045
23
Saroso
Jl .Pramuka
(0777) 325669
24
Palimo
Jl. Teuku Umar
(0777) 21431
25
Botan
Jl .Trikora
(0777) 21265
26
Taruko
Jl .Pelipit
(0777) 324993
27
Pondok Kuring
Jl . Pertambangan
(0777) 31669
28
Pondok Selera
Jl. Meral (baran 1)
(0777) 324481
29
Sasuai
Jl. pertambangan
(0777) 22932
30
Minang Jaya
Jl. Pramuka
(0777) 324581
31
88
JL. Pasar baru
(0777) 31462
32
Mak Datok
Jl. A. yani No. 05
(0777) 23116
33
Bakso Solo
Jl. Ampera
(0777) 21498
34
Restu Bunda
Jl. Kapling
(0777) 325272
35
Pondok etek
Jl. Lubuk Semut
36
Mc. Dota
Jl. Pertambangan
37
Cippes
Jl. Pramuka
38
Puja Sera (H.Wiko)
Jl. Setia Budi
39
Restoran (H.Tg.Balai)
Jl. Nusantara
40
Restoran JRF Fuji
Jl. Pramuka
41
Gembira
Jl. Usman harus
42
Gloria
Jl. Yos Sudarso
43
Taman Gembira
Jl. Sawang Km 7
44
Siang Hua Garden
Jl. Batu Lipai
45
Karimun OK
Jl. A yani
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 24
Renstra SKPD 2012-2016
46
RM Rasa Kampung
Jl. Setia Budi
47
Restoran (H.Paragon)
Jl. Nusantara
48
Pondok Otek
Jl. Lubuk Semut
DAFTAR NAMA – NAMA OBJEK WISATA DAN BESERTA FASILITASNYA
No.
Nama Objek Wisata
1
2
Jenis Objek
Lokasi
Fasilitas pendukung
3
3
4 Villa 16 Kamar, Panggung Rakyat, WC Umum, Rumah Makan
1.
Pantai Pelawan
Pantai
Desa Pangke kecamatan Meral
2.
Pantai Pongkar
Pantai
Desa Pongkar Kecamatan Tebing
Villa 3 Buah, Panggung Rakyat, Rumah Makan,
3.
Air Panas
Pemandian Air Panas
Desa. Tg. Utan, Kecamatan. Buru
Kolam, WC Umum, (DED 2008)
Pemandian
Desa Pongkar, Kecamatan Tebing
Rumah Makan , WC Umum Musholha
Desa Sugi Kecamatan Moro
Desa Sugi, Kecamatan Moro
Resort, Restoran, WC Umum, dll
3
3
4
Kelurahan Sawang Kecamatan Kundur Barat
Panggung Rakyat, Rumah Makan
4.
Air Terjun
5.
Telunas Resort
1 6.
2 Pantai Sawang
Pantai
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 25
Renstra SKPD 2012-2016
7.
Pantai Timun
Pantai
Desa Gemuruh Kecamatan Kundur Barat
Panggung Rakyat, Rumah Makan, Musholha
Pantai Penage Tulang
Pantai
Desa Tulang, Kecamatan Tulang
Pantai Batu Limau
Pantai
Desa Batu Limau Kecamatan Kundur
Tempat Parkir roda 2, Restoran
10.
Pantai Gading
Pantai
Kel. Tg. Batu Kota Kecamatan Kundur
Restoran, Rumah Makan, Keramat Gading
11.
Pantai Lubuk
Pantai
12.
Prasasti Batu Bertulis
Sejarah
8.
9.
Desa Lubuk Kecamatan Kundur
Kel. Pasir Panjang, Kecamatan Meral
Panggung Rakyat, Masjid
Restoran Dan Rumah Makan
-
Tempat Ibadah
Kelurahan Buru, Kecamatan Buru
Mesjid Tua Kuno
Kelurahan Buru, Kecamatan Buru
-
13
Masjid Buru
14.
Makam Badang
Sejarah
15.
Masjid Al Mubarak
Sejarah
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Kecamatan Meral
Tempat Parikir Roda 4 dan Roda 2
Page 26
Renstra SKPD 2012-2016
DAFTAR NAMA HOTEL, ALAMAT, NOMOR TELPON DAN JUMLAH KAMAR KABUPATEN KARIMUN
ALAMAT
TELEPON ( 0777 )
JUMLAH KAMAR/ TEMPAT TIDUR
NO
NAMA HOTEL/ WISMA
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38
ASTON CITY (**) HOLIDAY (*) PARADISE (*) RASA SAYANG (*) PARAGON (M3) ALISAN (M3) ERISON (M3) SHANGRILLA (M3) HORIZON (M3) NEW MARINA (M3) TAMAN BUNGA (M3) WIKORIA I (M2) LIKA (M1) ASIA (M1) TANJUNG BALAI (M1) ROYAL (M1) NEW CITY (M1) TOP STAR (M1) MEGAH (M1) PURI INDAH (M1) BALAI INDAH (M) FAMILY (M1) GABION (M1) GLORIA (M1) INDAH (M1) KING STAR (M1) KARIMUN (M1) MILENIUM (M1) MAXIMILIAN (M) MAHKOTA (M) NIRWANA (M1) SARI INDAH (M) SUPER 888 (M1) CENTURY (M3) TAMAN KELAPA (M1) PALAPA (M1) VICTORIA (M) HANGTUAH (M)
JL. PERTAMBANGAN JL. TRIKORA JL.SETIA BUDI JL. AMPERA JL. NUSANTARA JL. KAPLING JL. KAPLING JL. PRAMUKA JL. SETIA BUDI JL. PERTAMBANGAN JL. YOS SOEDARSO JL. TRIKORA JL. TEUKU UMAR JL. NUSANTARA JL. NUSANTARA JL. NUSANTARA JL. SETIA BUDI JL. SETIA BUDI JL. TEUKU UMAR JL. AMPERA JL. SETIA BUDI JL. TEUKU UMAR JL. NUSANTARA JL. YOS SOEDARSO JL. NUSANTARA JL. SETIA BUDI JL. YOS SOEDARSO JL. TEUKU UMAR JL. NUSANTARA JL.TRIKORA JL. NUSANTARA JL. AHMAD YANI JL. NUSANTARA JL. TEUKU UMAR JL. PASAR PAGI JL. AMPERA JL. NUSANTARA JL. PELABUHAN
235555 21666 23111 323881 21688 324888 23123 325325 324008 323888 324088 31855 22646 325678 22772 22225 325451 323868 325803 326788 31420 22670 326222 21133 21490 22348 21082 325333 328028 325456 31820 324958 31882 326688 325522 326868 325222 21232
115/125 89/116 90/118 65/71 51/57 60/60 39/39 39/43 95/97 46/46 40/56 15/15 25/25 20/20 27/27 21/21 19/19 24/24 20/20 37/37 28/30 20/20 50/52 20/40 11/14 48/66 49/82 20/20 48/48 27/27 15/15 36/52 35/36 39/45 38/38 45/45 30/30 11/11
39 40 41
HARMONI (M) RAMA SHINTA (M) GOLDEN (M)
JL. PELABUHAN JL. PEGADAIAN JL.A.YANI
22333 21099 21677
11/22 35/35 37/37
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
MANAGER
RIANA GS M.ZEN RATNA MOHD. TAHER M. ROSLAN H OESMAN ZEN EDY SONTEK DIAN HERU YANA ABU BAKAR TONNNY CHANDRA H.ZAINAL ABIDIN JOHNY E. INARAY TIAW TJUAN LUCKY ENG GUAN SUTINA JOHNY E.INARAY TINUS MUSTAFA MUSA DIKON HAMZAH DIAN HERU YANA WIDIAWARI KOSIADY M.SYUKRI JOKO Ir.INDRIANI G INA BOY PATRISIUS SOFIAN HARDY WILLEM MANAPO INDRA YANTI ISMANSYAH MAYLIANA ZAULISLYN
SUHARTONO
Page 27
Renstra SKPD 2012-2016 42 43 44 45
HIMALAYA (M) RASA INDAH (M) WIKO (M) ARTHA (M2)
JL. TEUKU UMAR JL. KAMPUNG BARU JL. SETIA BUDI JL.PEGADAIAN
TG. BATU KUNDUR 01 02 03 04 05 06 07 08 09 10 11 12 13 14 15 16
TAMAN GEMBIRA (M3) GEMBIRA (M3) LIPO (M2) MATARAM (M2) HOLIDAY KUNDUR (M2) INDAH (M1) TANJUNG BATU (M1) INTAN (M1) HORISON (M2) WISATA KUNDUR (M1) PELANGI (M1) BERLIAN (M1) RAMAYANA (M1) PRIMA (M1) BINTANG (M1) HOCKY (M1)
FAJAR NOLSTAGIA 868 TELUNAS RESORT
45/45 27/27 41/41 -
LINA S.SKOM A TIE DOMU DARWIN RAMBE, SE
(0779) JL. SAWANG KM.7 JL. USMAN HARUN JL. PEMUDA NO.03 JL. USMAN HARUN JL. JEND. SUDIRMAN JL. JEND. SUDIRMAN JL. USMAN HARUN JL. JEND. SUDIRMAN JL. KARTINI JL. JEND. SUDIRMAN JL. PEMUDA JL. USMAN HARUN JL. USMAN HARUN JL. PEMUDA JL. A. MANAF JL. USMAN HARUN
MORO 01 02 03 04
327277 327687 21186 31591
21333 21888 21076 21777 21291 21267 21788 22055 21486 21708 431311 22185 22185 431308 21280
299/299 81/81 24/24 27/27 18/18 25/25 50/50 26/26 33/33 20/20 36/36 28/28 12/12 27/27 20/20 26/26
M.NASIR SUBIYONO AHMAD YANI ANDI ASENG JONI LILI UMAR JUNAIDI RONI
HARSONO JAYA
( 0778 ) JL. PASAR BARU NO. 1 JL. PELABUHAN NO.11 JL. PASAR BARU PULAU SUGIE
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
511333 511462 421482 -
16/16 12/12 20/20 12/48
POHUAN NURMIATI BRAD JOHNSON
Page 28
Renstra SKPD 2012-2016
AGEN PERJALANAN WISATA TRAVEL AGENTS NO
NAMA TRAVEL
ALAMAT
NO TELEPON ( 0777 )
1.
PT. Biro Perjalanan Karimun
Jl. Nusantara No . 1
2.
PT. Citra Karimun Indah
Jl. Trikora No. 88
22060, 325945
3.
PT. Cakrawala Ala Persada
Jl. Pertambangan
_
4.
BP Kellung Malangi
Jl. Pertambangan
_
5.
PT.Wisata Karimun Island
Jl. Trikora
_
6.
PT. Batam Lintasindo T&T
Jl. Trikora
326184
7.
CV. Aryani Mandiri
Jl. Teluk Air
_
8.
CV. Balindo
Jl. Pelabuhan
_
9.
Citra Karimun Mandiri
Jl. Pelabuhan
_
10.
PT Andika Karimun
Jl. Telaga Tujuh
_
11.
CV. Bintang Kejora
Jl. Ranggam
_
12.
PT. i Global
Jl. Teuku Umar No. 46
31678
13.
PT. Tanjung Sarana Wisata
Jl. Teuku Umar No. 9
328828, 326828
14.
PT. Gratika
Jl. Ahmad Yani No. 11
328555
15.
PT. Milex
Jl. Bukit sido Mulya
_
16.
PT. Muarif Bersaudara
Jl. Trikora No. 29A
_
17.
PT. Mitra Wisata
Jl. Raya Oesman No. 1 Meral
_
18.
Gaido - Azza
Jl. Jendral Sudirman
_
19.
PT. Ujung Mendini Lestari
Jl. Yos Sudarso
326513
20.
Cahaya Karimun
Jl. Teuku Umar No. 18
327134
21.
Queen Royal
Jl. Ahmad Yani Kolong Raya No.29
31343
22.
PT.Jolvic Travel
Jl. Trikora ( depan BNI 46 )
327134
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
324132
Page 29
Renstra SKPD 2012-2016
BAB III ISU-ISU STRATEGIS 3.1. Isu-isu strategis Kunjungan wisata ke Karimun pada saat ini mengalami penurunan terus menerus sejak tahun 2002 sampai dengan 2010, hal ini antara lain disebabkan adanya peningkatan penegakan hukum masalah penyakit masyarakat ( Pekat ) khususnya judi dan prustitusi, serta beralihnya wisatawan dari Singapura dan Malaysia ke wilayah Bintan ( Lagoi ) sebagai Destinasi yang menarik, padahal hampir 96 % wisatawan berasal dari Singapura dan Malaysia. Berdasarkan data grafik kedatangan wisatawan mancanegara dari Tahun 2002 sampai dengan Tahun 2010 mengalami penurunan, pernah sekali pada Tahun 2004 mengalami kenaikan tertinggi yaitu sebesar 229.460 ( 3,84 % ) kemudian mengalami penurunan terendah pada Tahun 2010 sebesar 100.165 ( 24,48 % ) secara detail laju kedatangan wisatawan manca Negara ke Kabupaten Karimun tersebut dapat dilihat dalam grafik sebagai berikut :
Grafik Laju Kunjungan Wisatawan Manca Negara Melalui Pelabuhan Tanjung Balai Karimun
300,000
262,967
250,000 200,000
238,584
229,460
238,253 221,023
167,404 195,041
150,000
153,289
100,000
136,333 101,175 100,165
50,000 2000 2001 2002 2003 2004 2005 2006 2007 2008 2009 2010 Sumber * Disparsenibud Kab. Karimun ( Data Olahan Kantor Imigrasi Karimun )
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 30
Renstra SKPD 2012-2016
Beberapa isu-isu strategis yang terkait dengan penurunan wisatawan dan pengembangan kepariwisataan seni dan Budaya di Kabupaten Karimun adalah: a. Belum terbenahi dan tertatanya sarana dan prasarana objek wisata yang ada di Kabupaten Karimun. b. Masih rendahnya kualitas SDM dalam bidang pariwisata yang mengakibatkan daya saing pariwisata Kabupaten Karimun masih rendah. c. Pemasaran pariwisata yang belum tepat sasaran terhadap peningkatan kunjungan pariwisata. d. Perlunya pengembangan kesenian dan kebudayaan melayu sebagai warisan yang perlu dilestarikan pada generasi muda/penerus kebudayaan dan seni Melayu e. Dalam bidang kebudayaan perlu adanya meningkatkan karakter dan budaya masyarakat di Kabupaten Karimun yang ditujukan untuk meningkatkan pemahaman masyarakat tentang nilai-nilai budaya yang ada dimasyarakat. 3.2. Permasalahan Beberapa permasalahan mendasar yang harus segera ditindaklanjuti solusinya, diantaranya adalah : a.
Infrastruktur Penunjang Kepariwisataan
Kurangnya infrastruktur untuk menunjang kegiatan kepariwisataan di Kabupaten Karimun menjadi kendala dalam mengembangkan dan menigkatkan Objek Daya Tarik Wisata (ODTW) karena ketika kebutuhan dasar seperti jaringan air bersih dan listrik yang belum memadai, maka akan sulit untuk mendatangkan investasi di bidang pariwisata. Jaringan jalan umum dan Drainase, slokan air yang masih sumbat yang mengakibatkan sering terjadi banjir, juga akan menjadi halangan wisatawan dalam memutuskan untuk melakukan suatu perjalanan ke suatu ODTW yang hendak dituju. Permasalahan disini menjadi timbul karena untuk pembangunan berbagai infrastruktur dasar tersebut bukanlah menjadi kewenangan Dinas Pariwisata Seni dan Budaya, tetapi instansi pemerintah lainnya termasuk didalamnya Dinas Pekerjaan Umum, sehingga sinkronisasi dan Koordinasi dengan instansi terkait akan lebih ditekan lagi untuk keserasian kegiatan.
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 31
Renstra SKPD 2012-2016
b.
Keterbatasan Dana dalam upaya mengembangkan pariwisata
Anggaran yang terbatas selalu menjadi alasan klise dalam mengembangkan suatu program, namun hal ini perlu digaris bawahi karena tema kebudayaan melalui kalimat ‘ Terwujudnya Kabupaten Karimun sebagai Destinasi Wisata yang berbudaya dan penggerak Perekonomian Rakyat’, maka sudah selayaknya penambahan anggaran alokasi untuk Dinas Pariwisata Seni dan Budaya diprioritaskan dalam berbagai pembahasan anggaran. Hal utama yang bisa dilakukan Dinas Pariwisata melalui bidang destinasi pariwisata apabila anggaran tersedia adalah segera merevitalisasi situs sejarah dan budaya yang berada di masing-masing Kecamatan. Peninggalan sejarah seperrti Makam Si Badang, Batu Bersurat di Pasir Panjang dan Keramat Layang belum tertata dengan baik, akibat kurangnya alokasi dana untuk pemugaran dan konservasi. Berbagai situs peninggalan tersebut akan dapat membawa nuansa ‘ Sejarah ‘ apabila dapat di’hidup’kan kembali mendekati aslinya, sehingga akan berdampak pada meningkatnya kualitas objek wisata sejarah budaya dan visi Kabupaten Karimun akan mendekati kenyataan, namun lebih penting lagi akan berdampak pada peningkatan kunjungan wisatawan yang akan menggairahkan sektor Usaha Kecil Menengah (UKM) seperti pengrajin, penyewaan becak dan Bus ciri khas kendaraan umum Karimun dan lain sebagainya sebagai transportasi wisata sehingga akan tercipta peningkatan kesejahteraan masyarakat lokal. c.
Koordinasi dengan instansi terkait
Koordiansi lintas sektor terkait sudah selayaknya selau dijaga dan dipertahankan agar selalu sinkron dalam melalukan program kegiatannya. Dinas Pariwisata Seni dan Budaya tidak dapat berdiri sendiri, berbagai objek daya tarik wisata yang ada akan terlihat baik dan berkualitas apabila didukung oleh berbagai aspek seperti perbaikan kualitas lingkungan melalui Dinas Kebersihan dan Tata Kota, kemudian aksesibilitas yang baik melalui peranan Dinas Pekerjaan Umum, Pengenalan dan promosi objek daya tarik wisata (ODTW) melalui Badan Promosi dan Investasi Daerah, lalu peranan Dinas Perindustrian dan Perdagangan dalam memajukan UKM dan para pengrajin cinderamata serta dibantu juga oleh koordinasi dari Dewan Kerajinan Nasional dan Daerah (Dekranasda).
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 32
Renstra SKPD 2012-2016
d.
Pengelolaan Bidang Promosi Pariwisata
Bidang Promosi Pariwisata yang didalamnya terlibat berbagai stakeholder di bidang kepariwisataan seharusnya dapat berkontribusi optimal dalam upaya meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan dengan mengemas berbagai paket tematik wisata, event yang berhubungan dengan pariwisata, mendatangkan investor yang bergerak di bidang pariwisata atau minimal dapat mengkonsep dan mengemas suatu pengelolaan cinderamata yang otentik, berkualitas, bernilai ekonomis dan siap jual untuk dijadikan peluang bisnis masyarakat lokal dan membuka kesempatan berusaha. Cinderamata tematik yang dapat merefleksikan identitas Karimun, Kepulauan Riau pada umumnya dan lebih baik lagi bila dapat bermanfaat bagi pembelinya. e.
Pembangunan dan Pemeliharaan Sarana Wisata
Prioritas bidang destinasi yang paling utama adalah pembenahan berbagai sarana penunjang wisata seperti dermaga untuk wisata yang belum terbangun akibat keterbatasan dana, kemudian pembenahan sarana perahu penunjang wisata anta pulau, namun Pompong (transportasi laut menuju Pulau Buru, Kundur dan Moro) masih belum memadai. Fasilitas keamanan seperti life jacket setiap pompon atau Speed Boat belum tersedia. Permasalahan ini akan mengurangi tingkat keamanan, kenyamanan dan keselamatan bagi para wisatawan yang berkunjung. Dermaga wisata sudah selayaknya menjadi sarana penunjang wisata yang wajib ada di setiap ODTW terutama di Tanjung Hutan Kecamatan Buru, karena disitu ada tempat objek wisata Air Panas. Dermaga wisata harus representatif, bernilai estetika tinggi dan aman. Dengan dibangunnya dermaga wisata di Pelabuhan Desa Tanjung Hutan akan memberikan kemudahan bagi wisatawan dalam melakukan aktifitas berwisata dan terutama akan meningkatkan kualitas dari ODTW yang didatangi sehingga akan menambah pengalaman berwisata yang bernilai positif. f.
Kesadaran terhadap upayaupaya pencitraan Budaya Melayu
Pendekatan budaya Melayu sebagai pencitraan budaya merupakan upaya membangun citra diri yang didasarkan pada yang dimiliki oleh suatu daerah dibandingkan dengan berdasar kesejatidirian. Dengan demikian upaya membangun citra budaya ini sudah lebih diandalkan pada rasa memiliki. Apabila Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 33
Renstra SKPD 2012-2016
sikap demikian ini menjadi suatu mentalitas dalam kalangan masyarakat Karimun, maka dapat digambarkan dampak positifnya secara sosial, terutama bagi upaya-upaya pengembangan sector kepariwisataan daerah. g.
Pelestarian terhadap benda-benda peninggalan purbakala di Kabupaten Karimun.
Kepedulian masyarakat Karimun terhadap upaya-upaya pelestarian Benda benda Peninggalan Purbakala dirasakan masih rendah. Untuk itu, diperlukan adanya upaya-upaya penyelamatan terhadap situs-situs Benda Peninggalan Purbakala di Kabupaten Karimun. h.
Peningkatan Promosi Belum optimalnya kegiatan peningkatan promosi dalam memperluas jaringan kerjasama dengan stakeholder dalam upaya meningkatkan minat wisatawan untuk berkunjung ke Provinsi Kepulauan Riau. i. Peraturan atau Produk Hukum Masih kurangnya peraturan atau produk hukum yang mengatur tentang Badan Pomosi Pariwisata Daerah, khususnya di Provinsi Kepulauan Riau. j. Sumber Daya Manusia Pariwisata Belum optimalnya Kapabilitas Sumber Daya Manusia Pariwisata untuk mendukung Kepariwisataan. k.
Tingkat Validasi Data Tingkat validasi data yang masih belum optimal
l.
Sinergisitas Antar Kabupaten dan Kecamatan Untuk Melakukan Promosi Pariwisata Masih kurangnya sinergisitas antar Kabupaten dan Kecamatan untuk melakukan Promosi Pariwisata bersama baik dalam maupun luar negeri
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 34
Renstra SKPD 2012-2016
3.3 Kajian Lingkungan Strategis Analisis lingkungan strategis (Analisis SWOT) yang terdiri dari Strength (kekuatan), Weakness (Kelemahan), Opportunities (Peluang) dan Threats (Tantangan). Kekuatan (Strength) dan Kelemahan (Weakness) terdapat dalam organisasi atau lingkungan internal. Yang merupakan kekuatan (strength) dalam lingkungan internal adalah : 1. Penduduk yang majemuk dan memiliki budaya yang beragam. 2. Pendanaan yang cukup dalam mendukung kegiatan di bidang kepariwisataan seni dan budaya. 3. Memiliki objek wisata, situs sejarah dan budaya yang beragam. 4. Letak geografis yang strategis berada di posisi pusat perekonomian regional dan internasional. 5. Lingkungan budaya melayu yang terbuka. 6. Sebagian besar wilayah adalah lautan sehingga memiliki potensi pariwisata bahari yang sangat besar. Kelemahan (Weakness) dalam lingkungan internal adalah: 1. Penyebaran penduduk yang tidak merata. 2. Pendapatan masyarakat yang terbatas Kurangnya kemampuan daerah dalam mengelola kekayaan budaya. 3. Lemahnya kemampuan daerah dalam mengelola keragaman budaya. 4. Rendahnya rasa memiliki seni dan budaya. 5. Minimnya aksesbilitas ke detinasi wisata. 6. Terbatasnya kemampuan SDM dalam mengelola kepariwisataan. Analisis peluang (opportunities) dan tantangan (threats) terdapat dalam lingkungan eksternal. Yang merupakan peluang dalam lingkungan eksternal adalah: 1. Adanya peningkatan pendapatan masyarakat (wisatawan domestik) dan peningkatan pendapatan ekonomi Negara lain sehingga adanya minat untuk berwisata. 2. Kondisi daerah yang kondusif sehingga menciptakan keamanan dan kenyamanan bagi wisatawan. 3. Kesamaan budaya dengan Negara tetangga Malaysia dan Singapura sehingga dapat menjadi alternative bagi wisatawan. 4. Pemberlakuan Free Trade Zone menarik minat investor asing ke Kabupaten Karimun. 5. Kemajuan teknologi dan informasi mendukung penyebaran informasi tentang kepariwisataan. Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 35
Renstra SKPD 2012-2016
Ancaman yang muncul dalam lingkungan eksternal adalah : 1. Persaingan yang ketat dalam dunia pariwisata 2. Berkembangnya nilai budaya yang beasal dari luar sehingga mempengaruhi nilai budaya lokal. 3. Terjadinya perusakan lingkungan terhadap pengembangan pariwisata yang tidak terarah. 4. Meningkatnya trafficking dan degradasi budaya.
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 36
Renstra SKPD 2012-2016
BAB IV VISI DAN MISI 4.1. VISI Dengan memperhatikan sumber daya manusia dan sumber daya lain yang dimiliki oleh Dinas Pariwisata Seni dan Budaya , serta berdasarkan tinjauan terhadap lingkungan organisasi, baik internal maupun eksternal dari tinjauan Kekuatan (strengths), Kelemahan (weaknesses), Peluang (opportunities), dan tantangan/ kendala (threats) yang ada maka ditetapkanlah visi Dinas Pariwisata Seni dan Budaya sebagai berikut : “ Terwujudnya Kabupaten Karimun Sebagai destinasi wisata yang berbudaya dan penggerak perekonomian rakyat” 4.2. MISI Misi merupakan penjabaran lebih lanjut untuk merealisasikan visi yang telah ditetapkan. Misi memperjelaskan dalam rangka mewujudkan visi yang akan dicapai. Adapun Misi Dinas Pariwisata Seni dan Budaya, sebagai berikut : 1. Penataan dan pengembangan objek wisata alam, wisata bahari, wisata budaya, wisata agro dan wisata minat khusus, 2. Meningkatkan kegiatan promosi untuk menjaring jumlah kunjungan wisatawan mancanegara, wisatawan nusantara dan wisatawan lokal dalam upaya peningkatan devisa, 3.
Menggalakkan kegiatan-kegiatan seni dan budaya sebagai atraksi wisata yang menarik untuk disuguhkan pada wisatawan,
4.
Peningkatan pengembangan dan pembinaan peninggalan nilai-nilai sejarah.
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 37
Renstra SKPD 2012-2016
Penjelasan Makna Misi : Misi Pertama
: Dinas Pariwisata, Seni dan Budaya Kabupaten Karimun melalui pernyataan misi pertamanya berusaha membantu Pemerintah Kabupaten Karimun dalam penataan dan pengembangan Objek Wisata dengan baik, sehingga diminati dan banyak dikunjungi Wisatawan, baik yang dating dari luar maupun wisatawan daerah dan wisatawan lokal.
Misi Kedua
: Dalam pernyataan misi kedua, Dinas Pariwisata, Seni dan Budaya Kabupaten Karimun diharapkan dapat memperkenalkan dan memasarkan potensipotensi objek Pariwisata agar lebih kenal dan diminati oleh Wisatawan.
Misi Ketiga
: Menggalakkan kegiatan-kegiatan Seni dalam hal ini Dinas Pariwisata, Seni dana Budaya Kabupaten Karimun berusaha membantu kesenian lokal untuk menata diri baik dalam penyajian dan penampilan kesenian sehingga dapat lebih menarik bagi Wisatawan Domistik maupun Mnca Negara.
Misi Keempat : Pengembangan untuk meningkatkan mutu budaya dengan memanfaatkan berbagai sumber potensi yang ada didasarkan dengan kaedah pelestarian yang merupakan asset daerah, Pembinaan merupakan upaya peningkatan pengetahuan wawasan, keterampilan tentang peningkatan nilai-nilai sejarah yang diwariskan kepada generasi penerus secara berkesinambungan.
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 38
Renstra SKPD 2012-2016
4.3. Tujuan dan Sasaran 4.3.1. Tujuan Adapun tujuan dari penyusunan Renstra SKPD untuk Tahun 2012-2016 yang ditetapkan oleh Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kab. Karimun, adalah sebagai berikut : 1. Agar dapat menjadikan pedoman pengembangan dan peningkatan pariwisata, seni dan budaya di Kabupaten Karimun, 1. Dapat
dijadikan tolak ukur keberhasilan pariwisata, seni dan budaya di Kabupaten
Karimun, 2. Dapat dijadikan sebagai alat kontrol keberhasilan visi dan misi di bidang pariwisata, seni dan budaya di Kabupaten Karimun, 3. Dapat menjalin hubungan kerjasama antar Negara Tetangga maupun antar daerak di Luar kabupaten Karimun di bidang budaya dan seni,
4.3.2. Sasaran Sasaran dari penyusunan Renstra SKPD untuk Tahun 2012-2016 yang
ditetapkan oleh Dinas
Pariwisata Seni dan Budaya Kab. Karimun, adalah sebagai berikut : 1. Meningkatkan Penataan dan Pengembangan Objek Wisata alam, wisata bahari, Wisata budaya, Wisata Agro dan Wisata Minat Khusus, 2. Meningkatkan kegiatan promosi untuk menjaring jumlah kunjungan wisatawan nusantara dan wisatawan lokal dalam upaya peningkatan devisa, 3. Meningkatkan kegiatan-kegiatan seni dan budaya sebagai atraksi wisata yang menarik untuk disunghkan pada wisatawan, 4. Meningkatkan pengembangan sarana pendukung pariwisata pada objek-objek wisata, 5. Pembinaan, pengembangan dan pengawasan sarana pendukung pariwisata.
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 39
Renstra SKPD 2012-2016
BAB V KEBIJAKAN 2. 1. Kebijakan Organisasi. Dinas Pariwisata, Seni dan Budaya Kabupaten Karimun merupakan salah satu dinas yang berada di bawah Pemerintah kabupaten Karimun, terbentuk sejak Kabupaten Karimun menjadi daerah otonomi, keberadaannya membantu pemerintah daerah dalam memberikan pembinaan dan peningkatan di bidang Pariwisata, Seni dan Budaya. Kabupaten Karimun sebagai daerah tanah melayu dan banyak memiliki khasana budaya yang perlu di gali potensi, sehingga menjadi daerah yang memiliki nilai budaya yang tinggi dan mampu bersaing dengan budaya-budaya melayu lain khususnya di wilayah Propinsi Kepulauan Riau. Di samping itu Kabupaten Karimun termasuk salah satu Kabupaten yang berbatasan langsung dengan Negara-negara tetangga, seperti Malaysia dan Singapura. Keberhasilan Pariwisata, Seni dan Budaya di Kabupaten Karimun tidak semata-mata dipengaruhi sumber daya manusia yang ada tetapi tergantung juga dengan sumber daya alam dan sarana pendukung yang tersedia di daerah. Untuk memacu peningkatan pembangunan di bidang pariwisata, seni dan budaya di Kabupaten Karimun sudah sepantasnya Pemerintah Daerah memperhatikan segala faktor pendukung untuk tercapainya tujuan pariwisata, seni dan budaya di Kabupaten Karimun. Dengan meningkatnya pembangunan pariwisata, seni dan budaya di Kabupaten Karimun memberikan nilai investasi bagi daerah di bidang parawisata seni dan budaya. Oleh karena itu sarana objek wisata, sarana pendukung lainnya seperti transportasi, tersedianya tenaga proposional dibidang perawatan dan pengembangan objek wisata menjadi unggulan utama. Dalam rangka untuk lebih memajukan perkembangan pariwisata, seni dan budaya di Kabupaten Karimun, pemerintah daerah dalam hal ini Instansi Pelaksana ( Dinas Pariwisata, seni dan Budaya Kabupaten Karimun )telah merumuskan berbagai kebijakan yang bertujuan untuk merealisasi visi dan misi Kabupaten Kabupaten Karimun. Adapun kebijakan dimaksud sebagai berikut :
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 40
Renstra SKPD 2012-2016
1.
Menyusun master plant perencanaan pengembangan dan penataan objek wisata,
2.
Menyediakan sarana dan prasarana pendukung objek wisata, seni dan budaya,
3.
Menyediakan sumber daya manusia yang berkualitas untuk pengembangan pariwisata, seni dan budaya,
4.
Menyediakan metode system pengembangan objek wisata, seni dan budaya,
5.
Menyediakan standarisasi pengembangan objek wisata, seni dan budaya yang dimiliki,
6.
Mengkoordinasikan dengan instansi terkait dan pelaku ekonomi dibidang Pariwisata,
7.
Mengkoordinasikan dengan instansi terkait dan pelaku ekonomi dibidang pariwisata,
8.
Mengkoordinasikan dengan instansi terkait dan pelaku ekonomi di bidang Kepurbakalaan.
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 41
Renstra SKPD 2012-2016
BAB VI RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN
I. Program Pengembangan Pemasaran Pariwisata 1. Penyusunan program Pemasaran Pariwisara 2. Penyusunan program atraksi dan promosi pariwisata 3. Penyusunan Kebijakan tentang Budaya Lokal Daerah 4. Pemantauan dan Evaluasi pelaksanaan Program Pengembangan Nilai Budaya 5. Pemberian dukungan,penghargaan dan kerjasama dibidang budaya
II. Program Pengembangan Seni Budaya 1. Fasilitasi Pengembangan Kemitraaan dengan LSM dan Perusahaan Swasta 2. Fasilitasi pembentukan kemitraan usaha profesi antar daerah 3. Membangun kemitraan pengelolaan kebudayaan antar daerah 4. Monitoring,evaluasi dan pelaporan 5. Sosialisasi pengelolaan kekayaan budaya lokal daerah 6. Pengelolaan dan pengembangan pelestarian peninggalan sejarah purbakala,museum dan peninggalan bawah air 7. Pengembangan kebudayaan dan pariwisata 8. Pengembangan nilai dan geografis sejarah 9. Perekaman dab digitalisasi bahan pustaka 10. Perumusan kebijakan sejarah dan purbakala 11. Pengawasan,Monitoring evaluasi dan pelaporan pelaksanaan program pengelolaan kekayaan budaya 12. Pendukungan pengelolaan museum dan taman budaya di daerah 13. Pengelolaan karya cetak dan karya rekam 14. Pengembangan database sistem informasi sejarah pubrakala III.Program Pengembangan sarana dan Prasarana objek wisata 1. 2.
III. Pengelolaan Peninggalan sejarah dan Kepurbakalaan Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 42
Renstra SKPD 2012-2016
1. Pengembangan kesenian dan kebudayaan daerah 2. Penyusunan sistem informasi database bidang kebudayaan 3. Penyelenggaraan dialog kebudayaan 4. Fasilitasi perkembangan keragaman budaya Daerah 5. Fasilitasi penyelenggaraan festival budaya daerah 6. Seminar dalam rangka revitalisasi dan reaktualisasi budaya lokal 7. Monitoring dan pelaporan pelaksanaan pengembangan keanekaragaman budaya
IDENTIFIKASI RANCANGAN RENSTRA SKPD 2012-2016 Sebagai berikut :
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 43
Renstra SKPD 2012-2016
BAB VII PENUTUP
Demikianlah Renstra Dinas Pariwisata seni dan Budaya Kabupaten Karimun ini dibuat, sebagai penjabaran dari RPJM Kabupaten Karimun dengan harapan dapat menjadi pedoman bagi seluruh pegawai dilingkungan SKPD serta menjadi bahan evaluasi dan pengendalian untuk masa lima tahun ke depan. Dengan disusunnya Renstra ini akan lebih memudahkan bagi pimpinan dan staf dalam menyusun dan merumuskan program lima tahunan, serta menentukan target kinerja yang sesuai dengan indikator yang sudah ditetapkan. Untuk pelaksanaannya, mulai dari penyusunan dan pelaksanaan sampai pengendalian setiap tahun akan melibatkan semua stakeholder yang terkait dengan pembangunan Kepariwisataan seni dan Budaya di Kabupaten Karimun. Hal yang belum dimuat dalam Renstra ini akan ditindak lanjuti dengan kebijakan yang mengacu kepada kebijakan Bupati Karimun serta tetap memperhatikan perubahan lingkungan strategis lainnya.
Tanjungbalai Karimun, 20 Juni 2011 Kepala Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun,
Drs. SYURYAMINSYAH Pembina TK.I, NIP. 19600713 198803 1 009
Dinas Pariwisata Seni dan Budaya Kabupaten Karimun
Page 44
Rensra 2012-2016
1 IDENTIFIKASI RANCANGAN RENSTRA SKPD 2012 - 2016
Indikator
1 Jumlah even dalam dan Luar Negeri
Jumlah Promosi dan Atraksi wisata
Bidang
2 Pengembangan Pemasaran Pariwisata
3 Even Keluar daerah
Keterangan/ Lokasi
Indikator Capaian Lima (5) Tahun
Program/Kegiatan
2012
2013
2014
2015
2016
4
5
6
7
8
12 Keg
12 Keg
12 Keg
12 Keg
12 Keg
9 Dalam dan Luar Daerah
Tahun Kunjungan wisata Karimun
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
Kabupaten Karimun
Lomba Sampan Layang dan Jong
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
Karimun
Festival Layanglayang dan Gasing
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
Kundur
Pembuatan Tas Promoosi dan Boklet
1 Kali
-
1 Kali
-
1 Kali
Disparbud
Dangkong Dance Festival
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
Kabupaten Karimun
Lomba sampan dayung
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
Durai
Festival Lampu colok
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
Karimun
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
Lomba Memancing
Moro
39
Rensra 2012-2016
1 Jumlah Promosi dan Atraksi wisata
`
2 Pengembangan Pemasaran Pariwisata
3
4
5
6
7
8
9
Revitalisasi Budaya
1 kali
1 kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
Kabupaten Karimun
Mengikuti Internasional Sea Agle Boat di Batam
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 kali
Batam
Mengikuti Dragon Boat di Tg.Pinang
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 kali
Tanjungpinang
Festival Lagu Pop 60’an
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 kali
Kabupaten Karimun
Fetival Lagu Melayu
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 kali
Kabupaten Karimun
Mengikuti Festival Pop 60’an Dalam Kenangan
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 kali
Negara Malaysia
Mengikuti Batam Expo
-
1 Kali
-
1 Kali
-
Kabupaten Karimun
1 Kali
-
1 Kali
1 kali
Kabupaten Karimun
Festival Musik Remaja Fetival Rebana Festival Lagu Dangdut Festival Masakan Khas Melayu Bali Expo
1 Kali
1 Kali
-
1 Kali
-
1 Kali
-
1 Kali
1 Kali
-
1 Kali
Kabupaten Karimun
-
Kabupaten Karimun
-
1 Kali
Kabupaten Karimun
-
1 Kali
Kabupaten Karimun
40
Rensra 2012-2016
1
Jumlah Promosi dan Atraksi wisata
Jumlah Pementasan seni dan budaya
2
Pengembangan Pemasaran Pariwisata
Pengembangan Seni dan Budaya
3
4
5
6
7
8
Mengikuti Batam Ekspo
1 Kali
-
1 Kali
-
1 Kali
Pembuatan Tas Promoosi dan Boklet
1 Kali
-
1 Kali
-
1 Kali
Kabupaten Karimun
Festival Barongsai
1 Kali
-
1 Kali
-
1 Kali
Kabupaten Karimun
Jambore Wisata wilayah perbatasan
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 kali
Kabupaten Karimun
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 kali
Kabupaten Karimun
Malam Gelar Budaya
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 kali
Kabupaten Karimun
Gawai Seni antar Pelajar
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 kali
Kabupaten Karimun
Malam Aprersiasi seni dan budaya Nusantara
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 kali
Kabupaten Karimun
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 kali
1 Kali
-
1 Kali
-
1 Kali
1 Kali
-
1 Kali
-
1 Kali
Parade Tari
Pentas Sei dan Budaya
Festival Musik Kolaborasi
Festival Musik Ghazal
9
Kabupaten Karimun
Kabupaten Karimun
Kabupaten Karimun
Kabupaten Karimun
41
Rensra 2012-2016
1 Jumlah Pementasan Seni Budaya
2 Pengembangan Seni dan Budaya
3 Pelatihan Work Shop Tari
Work Shop Rebana
Festival Kompang
Work Shop Teater Work Shop Kompang
4
5
6
7
8
9
10 sanggar
-
10 sanggar
-
-
Kabupaten Karimun
-
50 rang
-
50 rang
-
Kabupaten Karimun
-
1 Kali
-
1 Kali
-
Kabupaten Karimun
15 sanggar
15 sangga5
15 sanggar
Kabupaten Karimun
60 orang
60 orang
60 orang
Kabupaten Karimun
Monitoring sanggar tari dan musik
1 Kali
Seminar Budaya Melayu
1 Kali
Menghadiri seminar budaya melayu
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 kali
Konsultasi dan koordinasi di Kementrian Pariwisata dan Kebudayaan
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 kali
Pekan budaya dan adat istiadat Melayu
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 Kali
1 kali
1 Kali
Kabupaten Karimun
Kabupaten Karimun
Kabupaten Karimun
Kabupaten Karimun
-
1 Kali
-
1 Kali
Kabupaten Karimun
42
Rensra 2012-2016
2 1
Jumlah Pembangunan Destinasi Pariwisata
2 Pengembangan Destinasi Pariwisata
3
4
5
6
7
8
9
Pembangunan Semenisasi Jalan Menuju Makam Si Badang
250 meter
-
250 meter
-
250 meter
Kecamatan Buru
Pengadaan alat alat music keseniaan
1 Kali
-
1 Kali
-
1 Kali
Disparbid
Perencanaan dan Penataan objek wisata Air Terjun Pongkar
1 paket ODTW
-
-
-
-
Kecamatan Tebing
Pembangunan Panggung Rakyat Pantai Pongkar
1 unit
-
-
-
-
Kecamatan Tebing
Pembangunan Panggung Rakyat di Stadiun Mini Tg.Batu Kundur
-
1 unit
-
-
-
Kecamatan Kundur
Penataan objek wisata pantai Lubuk
-
-
1 Paket ODTW
-
Kecamatan Kundur
-
1 unit
-
Pembangunan Panggung Rakyat Pulau Buru
-
Kecamatan Buru -
-
43
Rensra 2012-2016
1 Jumlah Pembangunan Destinasi Wisata
2 Pengembangan Destinasi Pariwisata
3
4
5
6
7
8
9
Pembangunan Panggung Rakyat Kundur Utara
1 unit
-
-
-
-
Kecamatan Kundur Utara
Pembangunan Pagar Pelabuhan Pulaun Parit
-
300 meter
-
-
-
Kecamatan Karimun
Pembanguna dan Penataan Objek wisata air panas Desa Tg. Hutan
-
-
1 paket ODTW
-
-
Kecamatan Buru
-
1 unit
-
-
-
Kecamatan Kundur
Penataan Balai Adat Kabupaten Karimun
-
-
-
1 unit
-
Kabupaten Karimun
Pembangunan Panggung Rakyat Kundur Barat
-
-
1 unit
-
-
Kecamatan Kundur Barat
Pembangunan Panggung Rakyat di Pantai Berangan Moro
-
-
-
-
1 unit
Kecamatan Moro
Rehabilitasi Panggung Pemuda Kundur Kota.
-
1 unit
-
-
-
Kecamatan Kundur
Pembangunan Kanopi Pasar Malam Kundur Kota
44
Rensra 2012-2016
1
Jumlah Pembangunan Destinasi Wisata
2
Pengembangan Destinasi Pariwisata
3
4
5
6
7
8
Perencanaan Adm & pengelolaan Dana CD Pariwisata Kabupaten
3 keg.
-
-
-
-
-
-
-
1 paket ODTW
-
Kecamatan Kundur Barat
Perencanaan dan Pembangunan Pantai Timun Kundur Barat
-
-
-
-
1 ODTW
Kecamatan Kundur Barat
Pembangunan Balai Adat di Moro
-
-
1 unit
-
-
Rehabilitasi Vila Pantai Pelawan
3 Kamar
-
-
3 Kamar
-
Pembangunan Pentas seni dan Budaya di Moro
-
-
-
-
1 unit
Kecamatan Moro
Pengadaan Kapal Wisata antar pulaun
-
1 buah
-
-
1 buah
Disparbud
1 paket
-
-
-
-
Kecamatan Tebing
Perencanaan dan Pembangunan Pantai Timun Kundur Barat
Pembangunan Tempat Jualan dan Parkir Air Terjun Pongkar
9
Kabupaaten Karimun
Kecamatan Moro
Kecamatan Meral
45
Rensra 2012-2016
1
Jumlah Pembangunan Objek wisata
2
Pengembangan Destinasi Pariwisata
3
4
5
6
7
8
9
Penataan dan Pembangunan Pantai Ketapang
-
1 paket ODTW
-
-
-
Kecamatan Kundur Barat
Refaransi Galian Timah sebagai Objek wisata
-
-
1 paket ODTW
-
-
Pembangunan Batu Miring Pelabuhan Pulauan Parit
Jumlah wisata cagar budaya yang dilstarikan
Program Peningkatan Pemeliharaan dan Pelestarian Nilai Sejarah.
Rehabilitasi Penataan wisata Sejarah Makam Raja Haji Abdul Rahman Kecamatan Moro
Kecamatan Tebing
Kecamatan Karimun 300 meter
-
-
-
300 meter
Keccamatan Moro -
1 paket ODTW
-
-
-
Penataan DED Batu Bertulis dan Tapak Sibadang Pasir Panjang Kecamatan Meral
-
-
1 paket ODTW
-
-
Rehabilitas Makam Layang Kumitir Kecamatan Kundur Barat
-
1 paket
-
-
-
Kecamatan Kundur Barat
Rehabilitas Kelenteng Buang Siaw Ang Kecamatan Moro
-
-
-
1 paket
-
Kecamatan Moro
Kecamatan Meral
46
Rensra 2012-2016
1
Persentase wisata cagar budaya yang dilstarikan
2 Program Peningkatan Pemeliharaan dan Pelestarian Nilai Sejarah.
3
4
5
6
7
8
Invetarisasi benda cagar budaya
Kabupaten Karimun 35 %
50 %
65 %
85 %
100 %
Penelitian dan Pemugaran Nilai sejarah Makam Raje Puase Kecamatan Karimun
25 %
40 %
65 %
85 %
100 %
Pembangunan Jalan Menuju Makam Keramat Gading Kecamatan Kundur Kota
50 %
-
50 %
-
100%
Pembangunan Semenisasi jalan menuju lokasi objek wisata dan Situs sejarah Batu Besar Teluk Lekup Kec.Tebing
Pembangunan Batu Miring di Tanjung Ambat sebagai Lokasi Wisatadi Kec.Buru
9
Kabupaten Karimun
Kabupaten Karimun
Kabupaten Karimun -
50 %
-
50%
100%
Kabupaten Karimun 50 %
-
50%
-
100%
47
Rensra 2012-2016
1
Persentase wisata cagar budaya yang dilstarikan
2 Program Peningkatan Pemeliharaan dan Pelestarian Nilai Sejarah.
3 Pengadaan Buku sejarah dan Kebudayaan eknis Tiong Hoa
Pengadaan Buku Upacara Perkawinan Adat Melayu
Jumlah Sarana Prasarana aparatur
Program Peningkatan sarana dan prasarana aparatur
4
5
6
7
8
50 %
-
0%5
-
-
50%
-
50%
1 paket
-
1 paket
-
-
1 paket
-
1 paket
-
1 paket
-
4 buah
-
4 buah
-
2 buah
-
-
2 buah
-
2 buah
2 buah
2 buah
-
-
1 buah
-
-
1 buah
-
9
Pengadaan pratisi
Pengadaan Lemari arsip
Pengadaan Komputer Kantor
Pengadaan Laptop
Pengadaan AC
Pengadaan Kamera Digital
48
Rensra 2012-2016
1
2
3
4
5
6
7
8
Pengadaan baju seragam PDH
53 stel
-
-
-
60 stel
Pengadaan Perangkat Penatausahaan
1 paket
1 paket
1 paket
1 paket
1 paket
9
49
Rensra 2012-2016
DATA KUNJUNGAN WISATA KE KARIMUN
BULAN TAHUN
JUMLAH JAN
FEB
MAR
APR
MEI
JUN
JUL
AGS
SEP
OKT
NOV
DES
2008
9,453
13,981
12,228
11,667
14,279
11,991
11,425
12,767
6,577
9,431
10,823
11,611
136,233
2009
10,248
8,786
9,970
8,906
8,978
9,462
7,981
7,845
5,920
7,429
6,727
9,332
101,584
2010
6,912
9,100
9,446
8,180
8,543
9,413
9,237
6,126
7,119
2007
74,076
2011
3
61
Rensra 2012-2016
Grafik
Laju Kunjungan Wisatawan Manca Negara Melalui Pelabuhan Tanjung Balai Karimun
300,000 262,967
250,000
238,584
229,460
238,253
200,000
221,023
167,404 195,041
150,000
136,333 153,289
101,175
100,000
100,165
50,000 -
4
2000
2001
2002
2003
2004
2005
2006
2007
2008
2009
2010
Sumber * Disapsenibud Kab. Karimun ( Data Olahan Kantor Imigrasi Karimun
5 6 62
Rensra 2012-2016
7
RINGKASAN MATRIKS
8
VISI, MISI DAN PROGRAM DINAS PARIWISATA SENI DAN BUDAYA TAHUN 2012 - 2016
Rancangan Awal RPJMD program Bidang Paririsata Seni dan Budaya Visi 1 Mendukung Terwujudnya Kabupaten Karimun sebagai Destinasi wisata Bahari Unggulan, yang berbudaya dan penggerak perekonomian rakyat
Misi 2 Meningkatkan dan memeratakan kesediaan infrastruktur daerah yang dapat mendukung pertumbuhan ekonomi dan pelayanan masyarakat
Tujuan 3 1.Mengembangkan potensi wisata
Sasaran 4
Indikator 6
Berkembang nya wisata bahari
Program Pengembangan Destinasi Pariwisata
Kunjungan wisata Bahari
Berkembangnya Wisata Budaya
Program Pengembangan Destinasi Pariwisata
Kunjungan wisata Budaya
Program penembangan seni dan budaya
Kunjungan wisata seni dan budaya
2.Mengembangkan Meningkatnya minat masyarakat kunjungan dalam wisatawan menggembangkan wisata budaya 3.Mempromosikan Kekayaan seni budaya serta objek wisata
Program 5
Terbangunnya objek wisata yang berkwalitas
Program pengembangan sarana dan objek wisata
Kunjungan Wisata alam.
63
Rensra 2012-2016
9 10
64
Rensra 2012-2016
65