1. Ketentuan Umum Waktu Pelaksanaan: Bulan Januari – Februari 2016
2. Tema Design with Your Heart, Because Medicine is an Art
3. Ketentuan Lomba a.
Peserta lomba adalah mahasiswa kedokteran aktif.
b.
Web yang dilombakan adalah web yang aktif hingga waktu dilaksanakannya lomba.
c.
Web yang dilombakan dapat berupa web pribadi atau web institusi, yang berhubungan dengan dunia kedokteran, dimana peserta lomba adalah designer dari layout web tersebut.
d.
Desain web harus orisinil, tidak plagiat, dilarang mengambil karya orang lain. Peserta yang melakukan plagiat akan langsung didiskualifikasi dari kompetisi.
e.
Peserta diperkenankan mengambil template web dari template creator, namun harus mencantumkan sumber dan pembuat template tersebut.
f.
Pembayaran Registrasi sesuai tanggal yang ditentukan.
g.
Alamat web yang dilombakan dikirimkan kepada panitia, beserta deskripsi singkat karya desain yang telah dibuat dalam bentuk word.
h.
Desain yang dibuat tidak mengandung unsur sara, kekerasan, politik, pornografi, pelecehan ataupun pencelaan, serta dapat dipertanggungjawabkan oleh peserta pembuat.
i.
Segala bentuk pelanggaran hak cipta bukan tanggungjawab panitia, dan sepenuhnya menjadi tanggungjawab peserta.
j.
Setiap peserta wajib menyertakan biodata berupa Nama Peserta, Tempat dan Tanggal Lahir, Institusi, KTM, No Hp peserta, alamat email peserta beserta foto dalam bentuk Word saat mengirimkan hasil karya.
k.
Alamat web, deskripsi karya, serta kontak person dikirimkan ke email ICT ISMKI
[email protected].
4. Registrasi dan Penyerahan Karya a. Pendaftaran
: 22 Januari – 7 Februari 2017
b. Pengumpulan Karya
: 22 Januari – 7 Februari 2017
c. Pengumuman
: 9 Februari 2017
d. Hasil karya dikirimkan melalui email yang ditujukan kepada
[email protected] dengan menggunakan subjek Judul_Nama ketua tim_ISMKI Art Competition (Web Design) bersama dengan CV peserta e. Hasil karya yang sah adalah hasil karya yang telah didaftarkan kepada panitia dengan mengikuti ketentuan yang ada dan telah melakukan konfirmasi kepada Fika Kartika Putri (ID Line: fikakartikap)
5. Penghargaan Juara I
: Rp. 600.000,00 + sertifikat
Juara II
: Rp. 400.000,00 + sertifikat
Juara III
: Rp. 350.000,00 + sertifikat
6. Contact Person Fika Kartika Putri (ID Line: fikakartikap)
7. Form Penilaian
Keterlambatan
Kreativitas Orisinalitas Karya (0-20)
Kesesuaian Ide&
Warna, dan
Teknik
Keunikan
bentuk
Desain
(0-15)
(0-15)
(0-20)
dengan Tema (0-15)
Isi Desain (0-15)
Pengumpulan (diisi oleh panitia) (-5)
1. Ketentuan Umum Waktu Pelaksanaan: Bulan Januari – Februari 2017
2. Tema dan Subtema MED Student Undercover 1. Medstud Activist Life 2. Medstud Struggling Life 3. Medstud Career Goals 4. Medstud Love Life
3. Ketentuan a. 1 tim 2 orang maksimal b. Karya merupakan karya sendiri c. Terbuat dari desain digital atau scan gambar yang sesuai dengan ketentuan sticker line d. Peserta seluruh mahasiswa kedokteran di Indonesia e. Pembayaran Registrasi sesuai tanggal yang ditentukan f. Dilarang mengambil karya orang lain atau pihak lain g. Tidak mengandung unsur sara, kekerasan, politik, pornografi, pelecehan ataupun pencelaan h. Peserta bertanggung jawab atas karyanya dan bersedia menerima hal apapun yang berhubungan dengan hak cipta. i. Karya dibuat pada tahun 2016 j. Karya sesuai dengan tema k. Mengirimkan abstrak berisikan penjelasan karya yang berjumlah tidak lebih dari 150 kata dalam bentuk word l. Setiap peserta wajib menyertakan biodata berupa Nama Peserta, Tempat dan Tanggal Lahir, Institusi, KTM, No Hp peserta, alamat email peserta beserta foto dalam bentuk Word saat mengirimkan hasil karya. m. Peserta harus mengirimkan 8 macam desain sticker sticker set yang telah mereka buat sebelumnya (total menjadi 16 stiker dalam 1 set).
4. Registrasi dan Penyerahan Karya a. Pendaftaran
: 22 Januari – 7 Februari 2017
b. Pengumpulan Karya
: 22 Januari – 7 Februari 2017
c. Pengumuman
: 9 Februari 2017
d. Hasil karya dikirimkan melalui email yang ditujukan kepada
[email protected] dengan menggunakan subjek Judul_Nama ketua tim_ISMKI Art Competition (Sticker LINE) bersama dengan CV peserta e. Hasil karya yang sah adalah hasil karya yang telah didaftarkan kepada panitia dengan mengikuti ketentuan yang ada dan telah melakukan konfirmasi kepada Fika Kartika (LineID : fikakartikap)
5. Penghargaan Juara I
: Rp. 600.000,00 + sertifikat
Juara II
: Rp. 400.000,00 + sertifikat
Juara III
: Rp. 350.000,00 + sertifikat
6. Informasi Umum Desain stiker yang akan disukai oleh masyarakat Indonesia Desain stiker yang belum pernah tersedia sebelumnya di LINE Desain stiker yang dapat digunakan secara umum dan terus-menerus oleh pengguna LINE di Indonesia
7. Contact Person Hilda Nadhila Hasbi
8. Form Penilaian Orisinalitas Karya (0-20)
Kreativitas
Kesesuaian
Keterlambatan
Ide&
Warna, dan
Teknik
Sticker dengan
Isi Desain
Pengumpulan
Keunikan
bentuk
Desain
Tema
(0-15)
(diisi oleh panitia)
(0-15)
(0-15)
(0-20)
(0-15)
(-5)
Tema : Medical Student Undercover KETENTUAN UMUM 1. Peserta merupakan mahasiswa aktif Fakultas Kedokteran se-Indonesia. 2. Peserta merupakan perorangan, bukan kelompok. 3. Karya merupakan karya orisinil dan belum pernah diikutsertakan dalam lomba apapun. 4. Tidak mengandung unsur pornografi dan SARA. 5. Setiap karya yang diikutsertakan menjadi milik panitia dengan tetap menghargai hak peserta. 6. Setiap peserta wajib menyertakan biodata berupa Nama Peserta, Tempat dan Tanggal Lahir, Institusi, KTM, No Hp peserta, alamat email peserta beserta foto dalam bentuk Word saat mengirimkan hasil karya. 7. Keputusan dewan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu-gugat. SYARAT PENULISAN :
1. Judul artikel bebas, sesuai dengan tema di atas. 2. Karya bukan hasil plagiat, baik dalam ide maupun bentuk, baik sebagian maupun keseluruhan karya.
3. Dalam penulisan artikel, apabila mengutip suatu pendapat atau data, penulis harus mencantumkan sumbernya atau membuat daftar pustaka di bagian belakang naskah artikel.
4. Artikel ditulis dengan format font Times New Roman, 12, spasi 1,5 margin standar (4-34-3) pada kertas A4 dalam bahasa Indonesia.
5. Artikel dikirimkan dalam bentuk Microsoft Word (.doc/.docx) atau .pdf. 6. Ketentuan jumlah kata yaitu : 300-1000 kata. Footnotes, daftar pustaka, judul, sub judul dan biodata tidak dihitung menjadi bagian kata.
7. Setiap peserta hanya boleh mengirimkan 1 (satu) artikel. 8. Kompetisi ini mengecam tindakan plagiat. Bahan-bahan penulisan artikel bisa diambil dari berbagai sumber yang relevan (narasumber di lapangan, surat kabar, majalah, tabloid, buku, internet, jurnal, laman pemerintah, dll).
9. Antara artikel utama dan daftar pustaka, HARUS ditulis dalam satu file, JANGAN terpisah dalam file berbeda.
Registrasi dan penyerahan karya : a. Pendaftaran
: 22 Januari – 7 Februari 2017
b. Pengumpulan Karya
: 22 Januari – 7 Februari 2017
c. Pengumuman
: 9 Februari 2017
d. Hasil karya dikirimkan melalui email yang ditujukan kepada
[email protected] dengan menggunakan subjek Judul_Nama ketua tim_ISMKI Art Competition (Article Writing) bersama dengan CV peserta e. Hasil karya yang sah adalah hasil karya yang telah didaftarkan kepada panitia dengan mengikuti ketentuan yang ada dan telah melakukan konfirmasi kepada Fukunda (085375670667)
Contact Person : Fukunda ( 085375670667 / line : fukunda)
Hadiah : Juara I : Rp 350.000,00 + sertifikat Juara II : Rp 250.000,00 + sertifikat Juara III : Rp 150.000,00 + sertifikat
Format penilaian :
1. Esensi 2. Kesesuaian isi dengan tema lomba 3. Diksi/pilihan kata 4. Tata cara penulisan/EYD 5. Struktur penulisan 6. Orisinilitas dan kreativitas
1. Tema lomba Tema lomba Indie Film ini adalah “Medical Student Undercover”
2. Peserta Lomba a. Peserta lomba adalah mahasiswa program studi pendidikan dokter se-Indonesia b. Peserta bersifat kelompok, satu tim terdiri dari maksimal 5 orang.
3. Ketentuan Pembuatan Video a. Lomba berbentuk indie film berdurasi 3-5 menit b. Video bersifat orisinil, belum pernah dipublikasikan sebelumnya di media mana pun, belum pernah diikutsertakan dalam perlombaan sejenis, belum pernah dipresentasikan atau tidak pernah digunakan untuk media komunikasi apa pun, dan tidak mengambil cuplikan video dari sumber lain c. Judul video bebas sesuai dengan tema yang ditentukan d. Video tidak mengandung unsur SARA dan Pornografi e. Video dibuat dalam bentuk film singkat dengan format MP4, FLV, MOV, atau AVI. f.
Ukuran memori terbesar file video adalah 100 mb.
g. Didalam video harus mencantumkan logo ISMKI dan identitas institusi dan peserta h. Video yang masuk menjadi hak panitia dan tidak akan dikembalikan. i.
Panitia memiliki hak dan wewenang untuk mempublikasikan video dengan tetap mencantumkan nama pembuatnya.
j.
Keputusan Dewan Juri bersifat mutlak, mengikat dan tidak bisa diganggu-gugat.
4. Registrasi dan penyerahan karya a. Pendaftaran
: 22 Januari – 7 Februari 2017
b. Pengumpulan Karya
: 22 Januari – 7 Februari 2017
c. Pengumuman
: 9 November 2017
d. Hasil karya dikirimkan melalui email yang ditujukan kepada
[email protected] dengan menggunakan subjek Judul_Nama ketua tim_ISMKI Art Competition (Indie Film) bersama dengan CV peserta e. Hasil karya yang sah adalah hasil karya yang telah didaftarkan kepada panitia dengan mengikuti ketentuan yang ada dan telah melakukan konfirmasi kepada Reza Tri Sutrisno (085707458995)
5. Mekanisme Penjurian a. Penilaian video berdasarkan pada form penilaian b. Penyisihan tahap awal akan meloloskan 3 video terbaik c. 3 video terbaik akan diupload melalui akun Youtube ISMKI d. Pemenang kompetisi indie film adalah video dengan nilai tertinggi pada komponen penilaian dan komponen publikasi
6. Penghargaan Pemenang kompetisi ini akan mendapatkan plakat, piagam penghargaan, dan uang tunai sebagai berikut: -Juara 1
: Rp 500.000,00 + sertifikat
-Juara 2
: Rp 300.000,00 + sertifikat
-Juara 3
: Rp 200.000,00 + sertifikat
7. Contact Person Reza Tri Sutrisno (085707458995) 8. Form Penilaian Kreativitas Orisinalitas Karya (0-20)
Ide& Keunikan (0-20)
Keterlambatan
Kesesuaian
Teknik
Kesesuaian
dengan
Pengambilan
dengan Tema
ketentuan
Video
(0-15)
(0-5)
(0-20)
Isi Film (0-20)
Pengumpulan (diisi oleh panitia) (-5)
Tema: Peduli Sosial
Ketentuan umum: 1. Peserta seluruh mahasiswa kedokteran di Indonesia 2. Karya merupakan karya sendiri dan boleh lebih dari 1 mahasiswa di dalam satu karya tetapi atas nama 1 orang 3. Dilarang mengambil karya orang lain atau pihak lain 4. Tidak mengandung unsur sara, kekerasan, politik, pornografi, pelecehan ataupun pencelaan 5. Peserta bertanggungjawab atas karyanya dan bersedia menerima hal apapun yang berhubungan dengan hak cipta. 6. Karya dibuat pada tahun 2016 (karya terbaru) belum pernah diikutsertakan lomba/belum pernah dipublikasikan 7. Mengirimkan caption semenarik mungkin sehubungan dengan tema foto (peduli sosial) dan mengajak orang lain untuk peduli sosial. (tidak ada batasan minimal dan maksimal caption) 8. Foto beserta caption dikirim dalam bentuk softfile ke email
[email protected] dalam bentuk jpeg dengan resolusi HD ukuran a4 landscape/portrait 9. Tidak boleh ada tambahan editing didalam foto kecuali editing warna.
Registrasi dan penyerahan karya a. Pendaftaran
: 22 Januari – 7 Februari 2017
b. Pengumpulan Karya
: 22 Januari – 7 Februari 2017
c. Pengumuman
: 9 Februari 2017
d. Hasil karya dikirimkan melalui email yang ditujukan kepada
[email protected] dengan menggunakan subjek Judul_Nama ketua tim_ISMKI Art Competition (Photography) bersama dengan CV peserta e. Hasil karya yang sah adalah hasil karya yang telah didaftarkan kepada panitia dengan mengikuti ketentuan yang ada dan telah melakukan konfirmasi kepada Mila (085203063004) Pelaksanaan: - Publikasi lomba: 02 Agustus 2016 (dan dimulainya pendaftaran + pengumpulan foto) - Pengumpulan terakhir: 02 September 2016 - Juara I,II, dan III ditentukan oleh juri (ict) - Juara favorit: melalui voting lewat applikasi (IG di direct ke applikasi) - Pengumuman pemenang seminggu setelah LKMMNAS (15 September 2016) - LKMMNAS ditampilkan semua foto dan captionnya di artvenue
Penghargaan Juara I
: Rp. 300.000,00 + Merchandise ISMKI
Juara II
: Rp. 250.000,00 + Merchandise ISMKI
Juara III
: Rp. 200.000,00 + Merchandise ISMKI
Juara favorit
: Parka ISMKI
Contact Person Mila (085203063004)
Tema Medical Student Daily Life Ketentuan Umum 1. Peserta merupakan mahasiswa kedokteran di Indonesia 2. Perserta merupakan perorangan 3. Desain kaos yang dibuat bersifat orisinil dan belum pernah dipublikasikan sebelumnya 4. Desain kaos tidak boleh mengandung unsur penjiplakan, SARA, pornografi dan ketentuan – ketentuan lain yang melanggar aturan hukum dan etika kedokteran 5. Setiap peserta hanya boleh mengirimkan satu desain kaos 6. Desain kaos dapat didesain melalui aplikasi Photoshop, Corel draw, dan aplikasi umum lainnya 7. File dikirimkan dalm format .JPG atau .PNG 8. Peserta boleh menggunakan template kaos 9. Panitia memiliki hak untuk mempublikasi karya 10. Keputusan panitia bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat 11. Peserta yang terbukti melanggar peraturan akan didiskualifikasi Registrasi dan Penyerahan Karya 1. Pendaftaran : 22 Januari – 7 Februari 2017 2. Pengumpulan Karya : 22 Januari – 7 Februari 2017 3. Pengumuman : 9 Februari 2017 4. Hasil karya dikirimkan melalui email yang ditunjukan kepada
[email protected] dengan menggunakan subjek Judul_Nama peserta_ISMKI Art Competition(Merch. Design) bersama dengan CV peserta 5. Hasil karya yang sah adalah hasil karya yang telah didaftarkan kepanitia dengan mengikuti ketentuan yang ada dan telah melakukan konfirmasi kepada agi (089648175571) Mekanisme Penjurian 1. Penjurian berdasarkan form penilaian 2. Pemenang kompetisi merch design adalah peserta dengan nilai tertinggi 3. Format penilaian Orisinalitas : 30% Kreativitas ide : 30% Komposisi warna : 20% Kesesuaian tema : 20% Penghargaan Juara 1 : Rp. 300.000,00 + Sertifikat Juara 2 : Rp. 200.000,00 + Sertifikat Juara 3 : Rp. 100.000,00 + Sertifikat Contact Person Agi Azhari Sandini (089648175571) / line: agiazhari